Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH PROVINSI RIAU

DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 2 SIAK KECIL
Alamat : Jl. Jend. Sudirman Desa Sadar Jaya Kec. Siak Kecil Kode Pos : 28771
E-mail : smadwa_siakkecil@yahoo.co.id Telp/fax :
NSS : 30.1.09.02.12002 NIS : 300020 NPSN : 10495407
Akreditasi : A

SOAL ULANGAN SEMETER GENAP


MATA PELAJARAN : EKONOMI
KELAS : XI IPS 2
TAHUN AJARAN : 2020/2021

Pilihlah jawaban yang paling benar !


1. APBN diarahkan untuk mengurangi pengangguran adalah fungsi APBN yang dimaksud adalah….
A. Fungsi Otoritas C. Fungsi Alokasi E. Fungsi Pengawasan
B. Fungsi Perencanaan D. Fungsi Distribusi
2. Sebagai negara yang memiliki kerjasama dengan negara lain, terkadang Indonesia mendapatkan bantuan yang
sifatnya tidak mengikat. Dalam postur APBN penerimaan tersebut akan dicatat dalam komponen….
A. Hibah C. Penerimaan pinjaman negeri
B. Penerimaan Pajak D. Penerimaan dalam E. Penerimaan lain-lain
3. Perhatikan komponen pendapatan berikut ini :
1. Pajak penghasilan (PPh) 4. Pungutan ekpor
2. Bagian laba dari BUMN 5. Penerimaan dari pengelolaan SDA
3. Cukai
Dari konponen penerimaan diatas yang termasuk penerimaan dalam negeri darisektor perpajakan adalah nomor….
A. 1, 2 dan 3 B. 2, 3 dan 4 C. 3, 4 dan 5 D. 1, 3 dan 4 E. 2, 4 dan 5
4. Komponen belanja negara dalam APBN terbagi atas…..
A. Belanja Pemerintah pusat dan belanja rutin D. Belanja rutin dan belanja pembangunan
B. Belanja pembangunan dan pengeluaran daerah E. Belanja pemerintah pusat dan belanja pemerintah
C. Belanja Pemerintah pusat dan belanja daerah
pembangunan
5. Berikut beberapa pos pengeluaran Negara :
1. Belanja pegawai 4. Pembiayaan rupiah
2. Belanja barang dan jasa 5. Bantuan proyek
3. Subsidi daerah otonom
Yang termasuk pengeluaran rutin pemerintah adalah …
A. 1, 2 dan 3 B. 1, 2 dan 4 C. 1, 3 dan 4 D. 2, 3 dan 4 E. 2, 4 dan 5
6. Kebijakan anggaran dimana penerimaan negara lebih besar daripada pengeluaran negara dinamakan kebijakan..
A. Anggaran berimbang D. Anggaran defisit
B. Anggaran tidak berimbang E. Anggaran surplus
C. Anggaran dinamis
7. Berikut beberapa belanja daerah :
1. Belanja bunga 4. Belanja honorarium PNS
2. Belanja subsidi 5. Uang lembur
3. Belanja khusus
Yang termasuk belanja langsung daerah adalah ….
A. 1, 2 dan 3 B. 1, 3 dan 4 C. 1, 2 dan 3 D. 2, 3 dan 4 E. 3, 4 dan 5
8. Berikut beberapa sumber pendapatan :
1. PBB 4. Pajak Penghasilan
2. BPHTB 5. Bagian laba dari BUMN
3. Cukai
Yang merupakan sumber Pendapatan Asli Daerah adalah ….
A. 1, 2 dan 3 B. 1, 2 dan 4 C. 1, 3 dan 4 D. 2, 3 dan 3 E. 3, 4 dan 5
9. Untuk meningkatkan produksi tekstil dalam negeri, pemerintah menaikkan tarif pajak tekstil impor. Tindakan ini merupakan
contoh penerapan fungsi ….
A. Lokasi B. Regulasi C. Anggaran D. Stabilisasi E. Redistribusi
10. Apabila besarnya pengenaan pajak sebagai berikut:
Dasar Pengenaan PKP Besarnya Pajak
Rp50.00.000,00 Rp5.000.000,00
Rp75.000.000,00 Rp7.500.000,00
Rp100.000.000,00 Rp10.000.000,00
Maka tarif pajak tersebut bersifat ….

SOAL UJIAN SMAN 2 SIAK KECIL


A. Progresif B. Degresif C. Proporsional D. Tetap E. Konstan
11. Pajak berbeda dengan pungutan resmi lainnya. Hal inI membedakan pajak dengan retribusi adalah ….
A. besarnya tarif yang ditarik pemerintah D. lembaga pemungut
B. balas jasa yang diberikan E. proses penarikannya
C. sistem pemungutannya
12. Pemungutan pajak yang dilakukan negara harus sesuai dengan kemampuan dan penghasilan wajib pajak, hal ini sesuai
dengan asas ….
A. Equality C. Convinience of payment E. Activity
B. Certanty D. Effecienty
13. Berikut ini jenis-jenis pajak:
1. Pajak hotel dan restoran 4. Pajak pertambahan nilai
2. Pajak reklame 5. Pajak bumi dan bangunan
3. Pajak kendaran bermotor
Pajak yang dipungut oleh pemerintah daerah ….
A. 1, 2, dan 3 B. 1, 2, dan 4 C. 1, 3, dan 3 D. 2, 3, dan 4 E. 2, 3, dan 5
14. Pak Maulana menghitung dan menentukan sendiri besarnya pajak, kemudian membayar dan melaporkannya. Berarti
dalam pemungutannya menggunakan sistem….
A. With Holding D. With Holding dan Official Assesment
B. Official Assesment E. Self Assesment Dan With Holding
C. Self Assesment
15. Wajib Pajak dalam mendaftarkan diri untuk memperoleh Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) dapat dilakukan dengan cara
….
A. datang ke Kantor Pelayanan Pajak
B. secara online
C. lewat kantor pos
D. datang ke Kantor Pelayanan Pajak atau bisa secara online
E. datang ke Kantor Pelayanan Pajak atau Bank yang ditunjuk
16. Nia mengimpor laptop senilai Rp18.000.000,00 Pajak Pertambahan Nilai 10%, maka PPN yang dibayar Nia sebesar ….
A. Rp18.000.000,00 C. Rp1.000.000,00 E. Rp180.000,00
B. Rp1.800.000,00 D. Rp800.000,00
17. Perhatikan transaksi berikut.
1. Pembelian sepeda motor. 4. Pembelian notebook di Korea.
2. Pembelian bibit jagung di toko pertanian. 5. Pembelian beras di supermarket.
3. Pembelian telur di minimarket.
Transaksi yang tidak dikenakan Pajak Pertambahan Nilai adalah ….
A. 1, 2, dan 3 B. 1, 2, dan 4 C. 2, 3, dan 4 D. 2, 3, dan 5 E. 3, 4, dan 5
18. Salah satu tujuan adanya kerjasama ekonomi internasional adalah ….
A. Menignkatkan perekonomian dan taraf hidup suatu bangsa
B. Menignkatkan jumlah anggaran dalam negeri suatu Negara
C. Mengurangi kelebihan pasokan bahan pangan suatu Negara
D. Mengurangi monopoli ekonomi yang dilakukan oleh suatu Negara
E. Menambah jumlah tenaga kerja asing di daam negeri
19. Kerjasama yang melibatkan dua negara dan bersifat saling menguntungkan adalah bentuk kerjasama ….
A. Bilateral B. Regional C. Subregional D. Antarregional E. Multilateral
20. Berikut ini adalah contoh kerjsama ekonomi regional adalah….
A. Word Trade Organization (WTO) dan ASEAN D. Asian Pacific Economic Coorperation (APEC) dan IMF
B. Internasional Labour Organization (ILO) dan APEC E. International Monetery Fund (IMF) dan AFTA
C. Association of South East Asian (ASEAN dan APEC
21. Kerjasama antara Negara-negara ASEAN dengan Negara-negara Uni Eropa termasuk bentuk kerjasama …
A. Bilateral B. Regional C. Subregional D. Antarregional E. Multilateral
22. Berikut ini yang merupakan kerjasama ekonomi internasional yang bergerak dibidang keuangan adalah ….
A. OPEC B. WTO C. ASEAN D. IMF E. ILO
23. Lembaga dunia yang terus memantau perkembangan Covid-19 di seluruh Negara yang juga memiliki kerjasama Internasional
dengan Indonesia adalah ….
A. IMF B. ILO C. OPEC D. WTO E. WHO
24. Salah satu manfaat kerjasama ekonomi Internasional adalah …
A. Meratakan hasil dalam negeri D. Mencukupi kebutuhan dalam negeri
B. Memperluas pasar hasil produksi E. Menambah kas daerah dan negara
C. Menumbuhkan industri dalam negeri
25. Kerjasama ekonomi Internasional yang dilakukan Indonesia tidak selamanya berjalan lancar. Yang menjadi faktor penghambat
kerjasama ekonomi Internasional dari Indonesia slah satunya adalah ….
A. Upah buruh yang semakin rendah D. Letak geograifs yang strategis
B. Sumber daya alam yang beragam E. Kualitas sumber daya manusia rendah
C. Jumlah sumber daya manusia yang melimpah

SOAL UJIAN SMAN 2 SIAK KECIL


26. Di bawah ini adalah beberapa contoh badan kerjasama Internasional :
1. International Monetery Fund 4. General Agreement on Tariff and Trade
2. World Bank 5. World Trade Organization
3. Consulative Group on Indonesia 6. Asean Free Trade Area
Organisasi kerjasama internasional yang bergerak dalam bidang perdagangan adalah ...
A. 1, 3 dan 4 B. 1, 3 dan 5 C. 2, 5 dan 6 D. 3, 5 dan 6 E. 4, 5 dan 6

27. Berikut ini adalah manfaat dan faktor pendorong perdagangan internasional :
1. Keinginan memperoleh keuntungan 4. Mendapat devisa
2. Mempercepat alih teknologi 5. Perbedaan sumber daya alam
3. Perbedaan faktor produksi 6. Memperluas lapangan kerja
Yang termasuk manfaat perdagangan internasional adalah ….
A. 1, 2 dan 3 B. 1, 3 dan 4 C. 2, 3 dan 4 D. 2, 4 dan 6 E. 3, 5 dan 6
28. Indonesia melakukan kerja sama dalam perdagangan internasional dengan Jepang. Indonesia mengekspor gas
alam cair dan hasil bumi, sedangkan dari Jepang, Indonesia mengimport kendaraan karena lebih murah dibandingkan
memproduksi sendiri. Faktor yang melandasi perdagangan Indonesia dengan Jepang adalah ….
A. perbedaan sumber daya manusia D. perbedaan penggunaan bahan baku produksi
B. perbedaan selera konsumsi masyarakat E. kerja sama kawasan negara tetangga
C. penghematan biaya produksi/efisiensi

29. Suatu tindakan penetapan harga yang berbeda, dimana produk dijual dengan harga yang lebih murah di pasar luar negeri
dibandingksn di pasar dalam negeri disebut ….
A. Diskriminasi harga C. Perdagangan bebas E. Politik dagang bebas
B. Politik dumping D. Pemberian subsidi

30. Jenis kegiatan perdagangan internasional yang berguna untuk memperluas pasar suatu produk dengan
cara membuat perjanjian dagang (trade agreement) dengan suatu Negara adalah ….
A. Package Deal B. Impor C. Ekspor D. Barter E. Konsinyasi

31. Pembayaraan internasional dengam cara surat perintah pembayaran yang dibuat oleh eksportir atas importir berisi sejumlah
harga barang yang harus dibayar beserta ongkos kirimnya pada saat tertentu kepada pihak tertentu yang ditunjuk adalah ….
A. Kompensasi Pribadi C. Surat Wesel Dagang E. Letter of Credit
B. Pembayaran Tunai D. Rekening Terbuka

32. Mr. Smith seorang turis dari Amerika datang ke Indonesia untuk berlibur dengan membawa uang sebanyak US $8.000 . Hari
ini ia datang ke BNI untuk menukarkan uangnya dengan Rupiah.
Pada saat itu nilai kurs yang berlaku adalah:
Kurs jual : US$ 1 = Rp14.550,00 Kurs beli : US$ 1 = Rp14.500,00
Maka besarnya rupiah yang diterima Mr. Smith dari BNI adalah ….
A. Rp116.400.000,00 C. Rp116.440.000,00 E. Rp115.000.000,00
B. Rp116.000.000,00 D. Rp116.600.000,00

33. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini.


1. Indonesia mengimpor barang elektronik dari Jepang
2. Malaysia mengekspor makanan kering ke Indonesia
3. Ibu bayu berwisata ke Singapura bersama keluarga
4. Mr. John seorang warga Amerika menabung di BRI
5. Amerika Serikat membatasi impor ikan dari Indonesia
Dari pernyataan tersebut yang merupakan neraca perdagangan ditunjukkan nomor ....
A. 1, 2 dan 3 B. 1, 2 dan 5 C. 2, 3 dan 4 D. 2, 3 dan 5 E. 3, 4 dan 5

34. Kebijaksanaan pemerintah untuk membatasi jumlah barang yang diimpor adalah kebijaksanaan ....
A. Tariff B. Dumping C. Kuota D. Proteksi E. Fiskal

35. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut .


1. Pak Broto membeli saham perusahaan Jepang karena lebih menjanjikan
2. Importir Indonesia lebih memilih mengimpor barang elektronik dari Cina
3. Pak Danu berwisata bersama keluarga ke Malaysia
4. Para turis manacanegara berdatangan ke Pulau Bali menjelang liburan sekolah
5. Negara membayar utang luar negeri
Dari kegiatan di atas, yang mendatangkan devisa Negara adalah ditunjukkan kegiatan nomor…
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5
SOAL UJIAN SMAN 2 SIAK KECIL

Anda mungkin juga menyukai