Anda di halaman 1dari 152

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 1 : Cara Tubuh Mengolah Udara Bersih
Pembelajaran Ke : 1
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
menggunakan kosakata baku.

1
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Indikator :
 Menyebutkan informasi terkait dengan pertanyaan apa, di mana, kapan, dan siapa.

 Mempresentasikan informasi dari teks bacaan terkait dengan pertanyaan apa, di


mana, kapan, dan siapa.

IPA
Kompetensi Dasar (KD)
3.2. Menjelaskan organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia, serta
cara memelihara kesehatan organ pernapasan manusia
4.2. Membuat model sederhana organ pernapasan manusia
Indikator :
 Menemukan informasi tentang organ-organ pernapasan hewan.

 Membuat bagan cara kerja organ pernapasan hewan.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks, siswa mampu menyebutkan informasi terkait dengan
pertanyaan apa, di mana, kapan, dan siapa.
 Dengan menuliskan dalam bentuk peta pikiran, siswa mampu mempresentasikan
informasi dari teks bacaan terkait dengan pertanyaan apa, di mana, kapan, dan
siapa.
 Dengan mencermati teks bacaan yang disajikan, siswa mampu menemukan
informasi tentang organ-organ pernapasan hewan.
 Dengan berdiskusi dan mencari informasi dalam kelompok, siswa mampu
membuat bagan cara kerja organ pernapasan hewan.
 Karakter siswa yang diharapkan : Religius
Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit
berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar

2
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Cara Tubuh Mengolah Udara Bersih”.
Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.

Inti  Guru membuka pelajaran dengan memperkenalkan 180 menit


judul tema yaitu “Udara Bersih bagi Kesehatan”. Guru
memberikan penjelasan bahwa dalam tema ini, siswa
akan mencari informasi dan memahami lebih rinci
tentang pentingnya udara bersih serta pernapasan pada
hewan dan manusia. Communication
 Guru meminta siswa untuk menuliskan pertanyaan-
pertanyaan yang ingin siswa ketahui tentang
pentingnya udara bersih serta pernapasan pada hewan
dan manusia. Pertanyaan-pertanyaan tersebut lalu
ditempelkan di dinding kelas. Siswa dapat menuliskan
jawaban di bawah kertas-kertas tersebut sepanjang
proses pembelajaran dalam tema ini.
 Kegiatan ini bertujuan untuk membiasakan siswa
memiliki rasa ingin tahu terhadap proses
pembelajarannya, dan menumbuhkan keterampilan
untuk membuat pertanyaan dan mencari informasi
untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan tersebut.
Mandiri
 Siswa mengamati gambar pada buku siswa sebagai
pembuka kegiatan pembelajaran. Communication
 Siswa menceritakan hasil pengamatannya. Literasi
 Guru dapat menunjuk dua atau tiga siswa untuk ke
depan kelas dan secara bergantian menceritakan hasil
pengamatannya.
 Siswa membaca bacaan “Dayu dan Ikan Hias”.
 Siswa diajak bertanya jawab mengenai isi bacaan.
 Siswa mengamati peta pikiran (mind map) pada buku
siswa, kemudian menuliskan jawaban dari pertanyaan-
pertanyaan pada peta pikiran tersebut. (Kegiatan ini
merupakan kegiatan yang digunakan untuk mencapai
KD 3.2 dan 4.2 Bahasa Indonesia) Critical Thinking
and Problem Solving
 Dari peta pikiran yang telah dilengkapi itu guru dapat

3
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
membuat kegiatan lanjutan, misalnya meminta siswa
mendiskusikan jawaban setiap pertanyaan pada peta
pikiran atau meminta beberapa siswa secara bergantian
mempresentasikan peta pikiran yang telah dibuat di
depan kelas. Communication
 Siswa membuat kesimpulan jawaban dari pertanyaan
apa, di mana, kapan, dan siapa. Critical Thinking and
Problem Solving
 Jawaban dari pertanyaan apa menunjukkan benda,
keadaan, atau perbuatan.
 Jawaban dari pertanyaan di mana menunjukkan
lokasi/tempat.
 Jawaban dari pertanyaan kapan menunjukkan waktu.
 Jawaban dari pertanyaan siapa menunjukkan
orang/pelaku yang ditanyakan.
 Hasil yang Diharapkan:
- Sikap cermat dan teliti siswa pada saat membaca
teks bacaan.
- Keterampilan siswa dalam menuliskan informasi
yang mereka temukan dalam kegiatan membaca
teks bacaan

 Catatan:
 Kegiatan ini digunakan untuk memberi pemahaman
kepada siswa mengenai KD Bahasa Indonesia (KD 3.2
dan 4.2) dan menumbuhkan sikap cermat dan teliti.
 Siswa mencermati kembali teks bacaan “Dayu dan
Ikan Hias”. Pada paragraf kedua bacaan tersebut
tertulis bahwa mulut ikan-ikan itu terbuka dan
menutup, seolah-olah ikan-ikan itu selalu menelan air.
Literasi
 Guru bertanya adakah siswa yang pernah
memperhatikan kejadian mulut ikan yang selalu
membuka dan menutup. Communication
 Siswa menuliskan pendapatnya mengenai alasan
mengapa ikan selalu membuka dan menutup
mulutnya. Mandiri
 Guru dapat meminta beberapa siswa secara bergantian
membacakan pendapatnya.
 Kegiatan ini untuk mengantarkan siswa mempelajari
sistem pernapasan pada ikan dan hewan-hewan lain.
 Hasil yang Diharapkan:
- Sikap berani menyatakan pendapat.

4
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
- Keterampilan siswa dalam menyampaikan
pendapat baik dalam bentuk tulisan maupun lisan.
 Siswa mencermati teks bacaan yang disajikan pada
buku siswa tentang organ pernapasan hewan (cacing
tanah, serangga, ikan, hewan amfibi, reptil, burung,
dan mamalia). Literasi
 Siswa dengan bimbingan guru menggarisbawahi
kosakata baru yang mereka temukan dalam bacaan,
dan bersama-sama dalam diskusi kelas membahas
kosakata baru tersebut Collaboration
 Sarankan kepada siswa untuk membuat catatan kecil
untuk membantu siswa mengingat kembali organ-
organ pernapasan pada setiap jenis hewan. Mandiri
 Hasil yang Diharapkan:
- Sikap cermat dan teliti pada saat siswa mencermati
teks bacaan.
- Pemahaman siswa tentang organ-organ
pernapasan hewan.
 Langkah-Langkah Pembelajaran:
 Secara berkelompok, siswa membuat bagan cara kerja
organ pernapasan salah satu jenis hewan. (KD IPA 3.2
dan 4.2) Gotong Royong
 Pada kegiatan ini siswa boleh mempergunakan
informasi yang mereka dapatkan dari teks bacaan yang
disajikan di Buku Siswa.
 Hasil yang Diharapkan:
 Pemahaman siswa tentang organ-organ pernapasan
hewan.
 Keterampilan siswa dalam menyajikan dan mengolah
informasi yang mereka miliki tentang organ-organ
pernapasan hewan. Creativity and Innovation
 Catatan: Kegiatan ini digunakan untuk mmeberi
pemahaman kepada siswa tentang KD IPA (3.2 dan
4.2).
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan

5
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi KesehatanKelas V (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
 Buku teks, buku bacaan tentang organ pernapasan pada hewan, lingkungan
sekitar.

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

6
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 1
MATERI PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks, siswa mampu menyebutkan informasi terkait dengan
pertanyaan apa, di mana, kapan, dan siapa
 Dengan menuliskan dalam bentuk peta pikiran, siswa mampu mempresentasikan
informasi dari teks bacaan terkait dengan pertanyaan apa, di mana, kapan, dan
siapa
 Dengan mencermati teks bacaan yang disajikan, siswa mampu menemukan
informasi tentang organ-organ pernapasan hewan
 Dengan berdiskusi dan mencari informasi dalam kelompok, siswa mampu
membuat bagan cara kerja organ pernapasan hewan

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

7
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 2
PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN

Bentuk Instrumen Penilaian


1. Sikap
a. Disiplin
Aspek Sikap yang Dinilai
Catatan Guru
Datang Mengerjakan Mengembalik
Tertib dalam Berseragam Melaksana
Tepat Tugas Tepat an
No Nama Siswa Pembelajaran Lengkap kan Piket
Waktu Waktu Pinjaman

Banyaknya SB
SB PB SB PB SB PB SB PB SB PB SB PB
dan PB

10

b. Tanggung Jawab
Aspek Sikap yang Dinilai

Menyeles Menyelesai- Catatan


Melaksana Mengerjakan Memberi Memberikan Guru
aikan Membuat kan
kan Tugas Pemecahan Santunan
Tugas Laporan Tugas
No Nama Siswa Kebersihan PR Masalah Sosial
Belajar Belajar

Banyaknya
SB PB SB PB SB PB SB PB SB PB SB PB SB PB SB

dan PB

8
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

10

c. Peduli

Aspek Sikap yang Dinilai

Ingin Meminjam- Catatan


Perhatian Merawat Guru
Membantu Tahu Menjenguk kan Melerai
kepada Lingku-
Teman Kesulitan Teman Alat Teman
No Nama Siswa Teman ngan
Teman Belajar

Banyaknya
SB PB SB PB SB PB SB PB SB PB SB PB SB PB SB

dan PB

10

d. Percaya Diri

Aspek Sikap yang Dinilai

Memperta- Catatan Guru


Menyampa
Berani Berani Berani Berani
ikan hankan
No Nama Siswa Tampil Mencoba Berpendapat Memimpin
Kritik Pendirian

Banyaknya SB
SB PB SB PB SB PB SB PB SB PB SB PB
dan PB

9
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

10

2. Pengetahuan

Siswa mengerjakan soal-soal latihan tertulis, remedial, dan pengayaan


pada buku siswa.

PETA PIKIRAN TENTANG INFORMASI DARI TEKS BACAAN

Apa nama jenis ikan hias yang


dipiara?
Ikan hias yang dipiara dari jenis
ikan mas koki

Siapa yang memiara ikan hias? Di mana ikan hias itu dipiara?
Dayu yang memiara ikan hias Ikan hias dipiara di dalam akuarium

Dayu dan Ikan Hias

Kapan ikan hias itu diberi makan?


Ikan hias diberi makan setiap hari Kapan akuarium dibersihkan?
Akuarium dibersihkan seminggu
sekali

Apa yang diperhatikan Dayu saat melihat ikan-ikan


hiasnya?
Dayu memperhatikan ikan-kan hiasnya selalu
membuka dan menutup mulut

Bentuk Penilaian : Tes Tertulis (Peta Pikiran)


Instrumen Penilaian : Rubrik
KD Bahasa Indonesia 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)

10
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Pengetahuan Tepat dalam Tepat dalam Tepat dalam Tepat dalam


tentang menjawab 6 menjawab 5 menjawab 4 menjawab
memilah pertanyaan pertanyaan pertanyaan paling banyak 3
informasi yang dalam peta dalam peta dalam peta pertanyaan dalam
didapat (BI 3.2) pikiran pikiran pikiran peta pikiran

PETA PIKIRAN TENTANG INFORMASI DARI TEKS BACAAN

Bagan Cara Kerja Organ Pernapasan pada Ikan

Bagan Cara Kerja Organ Pernapasan pada Burung

11
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Bentuk Penilaian: Tes Tertulis dan Kinerja (Membuat Bagan Kerja Organ Pernapasan Hewan)

Instrumen Penilaian: Rubrik


KD IPA 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbingan
Kriteria Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
Pengetahuan Bagan dibuat Bagan dibuat Bagan Bagan tidak
tentang Organ dengan tepat dengan tepat, kurang tepat, tepat, penjelasan
Pernapasan disertai penjelasan penjelasan kurang lengkap
Hewan penjelasan yang kurang lengkap kurang lengkap dan kurang benar
lengkap dan namun benar namun benar
benar.
Keterampilan Bagan sangat Bagan mudah Bagan mudah Bagan agak
dalam Mengolah mudah dibaca dibaca dibaca namun sulit dibaca dan
Informasi dalam dan sangat dan mudah agak sulit dimengerti
Bentuk Bagan mudah dimengerti dimengerti
dimengerti
Sikap Kecermatan dan Kemandirian
Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap siswa yang sangat baik dan
perlu pendampingan, digunakan sebagai data dalam rekapitulasi penilaian sikap.

Catatan:

Rubrik digunakan sebagai pegangan guru dalam memberikan umpan balik terhadap tugas membuat
bagan sistem pernapasan hewan. Hasil dari kegiatan ini tidak harus dimasukkan ke dalam buku nilai
(sangat tergantung pada kesiapan siswa). Tujuan utama dari kegiatan ini adalah sebagai kegiatan
untuk memahamkan kepada siswa tentang organ pernapasan pada hewan. Guru dapat melihat
keberhasilan pembelajaran tentang organ pernapasan dari hasil keseluruhan kelas secara umum.

12
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 1 : Cara Tubuh Mengolah Udara Bersih
Pembelajaran Ke : 2
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
menggunakan kosakata baku.

13
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Indikator :
 Menyebutkan informasi terkait dengan pertanyaan apa, di mana, kapan,
bagaimana, mengapa dan siapa.

IPA
Kompetensi Dasar (KD)
3.2. Menjelaskan organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia, serta
cara memelihara kesehatan organ pernapasan manusia
4.2. Membuat model sederhana organ pernapasan manusia
Indikator :
 Mendeskripsikan organ-organ pernapasan pada manusia
 Menjelaskan bagan cara kerja organ pernapasan manusia.

SBdP
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Memahami tangga nada
4.2 Menyanyikan lagu-lagu dalam berbagai tangga nada dengan iringan musik
Indikator :
 Menjelaskan ciri-ciri lagu bertangga nada mayor.
 Bermain alat musik sederhana.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan menggali informasi dari teks bacaan. siswa mampu mendeskripsikan
organ-organ pernapasan pada manusia
 Dengan membaca teks siswa mampu menyebutkan informasi terkait dengan
pertanyaan apa, di mana, kapan, bagaimana, mengapa dan siapa.
 Dengan membuat bagan siswa mampu menjelaskan bagan cara kerja organ
pernapasan manusia.
 Dengan menyimak penjelasan dan mencermati teks informasi, siswa mampu
menjelaskan ciri-ciri lagu bertangga nada mayor.
 Dengan mengikuti teks lagu, siswa mampu bermain alat musik sederhana

14
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

 Karakter siswa yang diharapkan : Religius


Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas
D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit


berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Cara Tubuh Mengolah Udara Bersih”.
Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.
Communication

Inti  Guru menjelaskan bahwa semua makhluk hidup 180 menit


bernapas, begitu juga dengan manusia.
Communication
 Guru meminta pendapat beberapa siswa mengenai
pernapasan pada manusia. Mandiri
 Bagaimana manusia bernapas dan organ yang
digunakan untuk bernapas.
 Kegiatan ini merupakan apersepsi untuk kegiatan
berikutnya, yaitu pemahaman materi tentang
pernapasan manusia. Setelah siswa memahami sistem
pernapasan manusia, siswa dapat melihat lagi apakah
pendapatnya tepat atau tidak.
 Hasil yang Diharapkan:
- Sikap berani menyatakan pendapat. Mandiri
- Keterampilan siswa dalam menyampaikan
pendapat baik dalam bentuk tulisan maupun lisan.
Critical Thinking and Problem Solving
 Siswa menggali informasi tentang organ-organ
pernapasan manusia melalui teks bacaan yang
disediakan. Literasi
 Dengan bimbingan guru, siswa menggarisbawahi kata-
kata penting dalam bacaan. Mandiri
 Guru memberikan penjelasan tentang organ-organ
pernapasan manusia dan fungsinya.
 Siswa dengan bimbingan guru mencermati gambar
organ-organ pernapasan manusia dan membaca fungsi
tiap-tiap organ dengan rinci. Critical Thinking and

15
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Problem Solving
 Siswa membuat catatan kecil tentang organ-organ
pernapasan manusia dan fungsinya. Kegiatan ini
ditujukan untuk memahamkan siswa tentang KD IPA
3.2 dan 4.2.
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap kecermatan dan ketelitian siswa dalam menggali
informasi dari teks bacaan dan penjelasan guru,
mengenai organ pernapasan pada manusia dan
fungsinya. Creativity and Innovation
 Seluruh siswa dibagi menjadi beberapa kelompok.
Tiap-tiap kelompok terdiri atas 4–5 anak. Gotong
Royong
 Setiap kelompok membuat pertanyaan dan jawaban
berdasarkan teks bacaan “Sistem Pernapasan pada
Manusia” dengan menggunakan kata apa, di mana,
kapan, bagaimana, dan mengapa.
 Setiap kelompok membacakan pertanyaan dan
jawaban yang telah dituliskan dalam tabel. Kelompok
lain menanggapi dengan memberi masukan jika ada
kesalahan. Communication
 Kegiatan ini untuk mengukur pemahaman materi
Bahasa Indonesia (KD 3.2 dan 4.2)
 Selanjutnya, setiap kelompok membuat bagan kerja
organ pernapasan manusia pada selembar kertas karton
putih.
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap kemandirian dan kerja sama siswa dalam
menggali informasi terkait dengan pertanyaan apa, di
mana, kapan, dan siapa. Mandiri
 Pengetahuan tentang organ pernapasan manusia dan
keterampilan siswa dalam menyajikannya melalui
sebuah bagan.
 Bagan kerja ini akan dipresentasikan pada
Pembelajaran 5. Jadi, setiap kelompok mempunyai
waktu sekitar 3 hari. (Kegiatan ini untuk
memahamkan IPA KD 3.2 dan 4.2). Communication
 Siswa mengingat kembali tentang pernapasan pada
manusia. Lambat cepatnya kita menarik napas
tergantung dari aktivitas yang kita lakukan. Begitu
pula saat menyanyi kita harus mengatur pernapasan.
Mandiri
 Siswa menyimak penjelasan guru dan mencermati teks
informasi tentang ciri-ciri lagu tangga nada diatonis
mayor. Communication
 Siswa menyebutkan pengertian dan ciri-ciri lagu
bertangga nada mayor. (Kegiatan ini digunakan untuk
memahamkan siswa tentang lagu bertangga nada
mayor dan minor (SBdP KD 3.2)
 Kegiatan alternatif: Guru menyediakan buku teks lagu,
lalu siswa diminta mengidentifikasi judul-judul lagu

16
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

bertangga nada mayor.


 Siswa menyanyikan lagu “Hari Merdeka” dengan
bimbingan guru. Nasionalis
 Guru meminta siswa berlatih memainkan alat musik
melodis sederhana, misalnya pianika atau alat musik
lain yang dapat ditemukan di lingkungan sekolah.
 Siswa memainkan pianika mengikuti teks lagu ”Hari
Merdeka”. Mandiri
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap percaya diri siswa ketika menyanyi dan ketika
memainkan alat musik mengikuti teks lagu. Mandiri
 Pengetahuan siswa tentang lagu bertangga nada
mayor.
 Keterampilan siswa dalam menyanyikan dan
memainkan alat musik mengikuti teks lagu bertangga
nada mayor.
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi KesehatanKelas V (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
 Buku teks, gambar atau model organ pernapasan manusia, teks bacaan tentang
organ pernapasan manusia, contoh-contoh lagu yang bertangga nada mayor dan
minor.

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

17
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 1
MATERI PEMBELAJARAN
 Dengan menggali informasi dari teks bacaan, siswa mampu mendeskripsikan
organ-organ pernapasan pada manusia
 Dengan membaca teks siswa mampu menyebutkan informasi terkait dengan
pertanyaan apa, di mana, kapan, dan siapa
 Dengan membuat bagan siswa mampu menjelaskan bagan cara kerja organ
pernapasan manusia
 Dengan menyimak penjelasan dan mencermati teks informasi, siswa mampu
menjelaskan ciri-ciri lagu bertangga nada mayor
 Dengan mengikuti teks lagu, siswa mampu bermain alat musik sederhana

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

18
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 2
PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN
Teknik Penilaian:
1. Penilaian Sikap: Percaya diri, peduli, tanggung jawab, disiplin
2. Penilaian Pengetahuan: Tes Tertulis
3. Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja
Bentuk Instrumen Penilaian
1. Sikap
a. Disiplin
b. Tanggung jawab
c. Peduli
d. Percaya Diri

Catatan: Penilaian (penskoran) dapat dilihat contohnya pada Pembelajaran 1

2. Pengetahuan
Siswa mengerjakan soal-soal latihan tertulis, remedial, dan pengayaan
pada buku siswa.

Bentuk Penilaian: Tes Tertulis dan Kinerja (Membuat Bagan Kerja Organ
Pernapasan Hewan)
Instrumen Penilaian: Rubrik
KD IPA 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbi-
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
ngan (1)
Pengetahuan Bagan dibuat Bagan dibuat Bagan Bagan tidak
tentang Organ dengan tepat dengan tepat, kurang tepat, tepat, penjelasan
Pernapasan disertai penjelasan penjelasan kurang lengkap
Manusia penjelasan yang kurang lengkap kurang lengkap dan kurang benar
lengkap dan namun benar namun benar
benar
Keterampilan Bagan sangat Bagan mudah Bagan mudah Bagan agak
dalam mudah dibaca dibaca dan dibaca namun sulit dibaca dan
Mengolah dan sangat mudah agak sulit dimengerti
Informasi mudah dimengerti dimengerti
dalam dimengerti
Bentuk Bagan
SIkap kemandirian dalam kerja sama siswa
Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap disiplin siswa yang sangat
baik dan perlu pendampingan, digunakan sebagai data dalam rekapitulasi penilaian sikap

19
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

MEMBUAT PERTANYAAN DAN JAWABAN BERDASARKAN TEKS


Contoh pertanyaan dan jawaban

Kata Tanya Pertanyaan Jawaban


1. Apa nama organ pernapasan 2. Organ pernapasan manusia yang
Apa manusia yang terlihat? terlihat adalah hidung.
2. 2.

1. 1.
bagaimana
2. 2.

1. 1.
mengapa
2. 2.
di mana 1. Di mana letak laring? 1. Laring terletak di bagian belakang
faring.

2. 2.
Kapan 1. Kapan manusia membutuhkan 1. Setiap saat manusia
oksigen? membutuhkan oksige

2. 2.
Siapa 1. Siapa membutuhkan oksigen 1. Atlet yang sedang bertanding
lebih banyak, atlet yang sedang membutuhkan oksigen lebih
bertanding atau seseorang yang banyak untuk mendapatkan
sedang tidur? energi dari makanan.

2. 2.

Bentuk Penilaian: Tes Tertulis


Instrumen Penilaian: Rubrik
KD Bahasa Indonesia 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbi-
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
ngan (1)
Pengetahuan Dapat membuat Dapat membuat Dapat membuat Dapat membuat
tentang lebih dari 2 8 pertanyaan lebih dari 6 masing-masing
Membuat pertanyaan dan dan jawaban pertanyaan dan 1 pertanyaan
Pertanyaan jawaban untuk dengan jawaban dengan dan jawaban
dengan setiap kata sekurang- sekurang- untuk setiap
kata Apa, Di tanya apa, di kurangnya kurangnya kata tanya apa,
mana, Kapan, mana, kapan, 1 1 di mana, kapan,
dan Siapa dan siapa pertanyaan dan pertanyaan dan dan siapa
Berdasarkan dengan benar jawaban untuk jawaban untuk dengan benar
Teks Bacaan setiap kata setiap kata
tanya apa, di tanya apa, di
mana, kapan, mana, kapan,
dan siapa dan siapa
dengan benar dengan benar

20
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Keterampilan Menyusun Menyusun Menyusun Menyusun


Menyusun pertanyaan dan pertanyaan pertanyaan dan pertanyaan
Pertanyaan dan jawaban dengan dan jawaban jawaban dengan dan jawaban
Jawaban runtut dan dengan runtut kosakata baku tidak runtut
dengan kosakata baku tetapi masih ada tetapi tidak dan dengan
Runtut dan dengan benar. kosakata tidak runtut. kosakata tidak
Kosakata Baku baku. baku.
SIkap Cermat dan Mandiri
Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap cermat dan kemandirian
siswa yang sangat baik dan perlu pendampingan ketika mengerjakan tugas, digunakan
sebagai data dalam rekapitulasi penilaian sikap

BERMAIN ALAT MUSIK SEDERHANA


Memainkan alat musik sederhana (pianika atau alat musik lain) mengikuti teks lagu
“Hari Merdeka”.
Bentuk Penilaian: Kinerja
Instrumen Penilaian: Rubrik
KD SBdP 3.2 dan 4.2
Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
Ketepatan Nada Memainkan alat Memainkan Memainkan Memainkan
musik sesuai alat musik alat musik alat musik
teks lagu tanpa sesuai teks sesuai teks sesuai teks
kesalahan nada lagu dengan lagu dengan lagu dengan
kesalahan nada kesalahan nada kesalahan nada
kurang dari 25% paling banyak lebih dari 50%
50%
Sikap Saat Sikap tubuh Sikap tubuh Sikap tubuh Gelisah, tidak
Memainkan tegak, tegak, tidak tenang, menghadap
Alat menghadap menghadap menghadap seluruh warga
Musik seluruh warga seluruh warga seluruh warga kelas sebagai
kelas sebagai kelas sebagai kelas sebagai audiens, dan
audiens, dan audiens, tetapi audiens, dan mata selalu
mata lebih mata selalu mata selalu melihat alat
sering melihat melihat alat melihat alat musik yang
audiens musik yang musik yang dimainkan
dimainkan dimainkan
Sikap Percaya Diri
Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap percaya diri siswa yang
sangat baik dan perlu pendampingan ketika mengerjakan tugas, digunakan sebagai data
dalam rekapitulasi penilaian sikap.

21
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 1 : Cara Tubuh Mengolah Udara Bersih
Pembelajaran Ke : 3
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana menggunakan kosakata baku

22
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Indikator :
 Menjelaskan informasi terkait dengan pertanyaan apa, siapa, kapan, di mana, dan
mengapa.
 Mempresentasikan informasi dari teks bacaan terkait dengan pertanyaan apa, di
mana, kapan, siapa, dan mengapa.

PPKn
Kompetensi Dasar (KD)
1.2 Menghargai kewajiban, hak, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat dan
umat beragama dalam kehidupan sehari-hari
2.2 Menunjukkan sikap tanggung jawab dalam memenuhi kewajiban dan hak sebagai
warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari
3.2 Memahami hak, kewajiban dan tanggung jawab sebagai warga dalam kehidupan
sehari-hari
4.2 Menjelaskan hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat
dalam kehidupan sehari-hari
Indikator :
 Menjelaskan makna tanggung jawab sebagai warga masyarakat.

 Mengamati pelaksanaan pengambilan keputusan dalam pemilihan ketua RT, Ketua


RW, atau kepala desa, siswa dapat melihat wujud tanggung jawab sebagai warga
masyarakat.

IPS
Kompetensi Dasar (KD)
3.3. Menganalisis peran ekonomi dalam upaya menyejahterakan kehidupan
masyarakat di bidang sosial dan budaya untuk memperkuat kesatuan dan
persatuan bangsa
4.3 Menyajikan hasil analisis tentang peran ekonomi dalam upaya menyejahterakan
kehidupan masyarakat di bidang sosial dan budaya untuk memperkuat kesatuan
dan persatuan bangsa
Indikator :
 Mengidentifikasi jenis-jenis usaha dan kegiatan ekonomi di sekitarnya.

 Membuat satu produk unggulan dari daerah setempat yang merepresentasikan


jenis-jenis usaha dan kegiatan ekonomi masyarakat setempat.

23
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

 Mengidentifikasi jenis-jenis usaha dan kegiatan ekonomi masyarakat Indonesia


dalam bidang: pertanian, peternakan, perkebunan dan kehutanan, perikanan,
pertambangan dan perindustrian

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks, siswa mampu menjelaskan informasi terkait dengan
pertanyaan apa, siapa, kapan, di mana, dan mengapa.
 Dengan menuliskan dalam bentuk peta pikiran, siswa mampu mempresentasikan
informasi dari teks bacaan terkait dengan pertanyaan apa, di mana, kapan, siapa,
dan mengapa.
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca informasi, siswa dapat
menjelaskan makna tanggung jawab sebagai warga masyarakat.
 Dengan mengamati pelaksanaan pengambilan keputusan dalam pemilihan ketua
RT, Ketua RW, atau kepala desa, siswa dapat melihat wujud tanggung jawab
sebagai warga masyarakat.
 Dengan kegiatan wawancara, siswa dapat mengidentifikasi jenis-jenis usaha dan
kegiatan ekonomi di sekitarnya.
 Dengan menggunakan hasil dari kegiatan wawancara, siswa mampu membuat satu
produk unggulan dari daerah setempat yang merepresentasikan jenis-jenis usaha
dan kegiatan ekonomi masyarakat setempat.
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca informasi, siswa mampu
mengidentifikasi jenis-jenis usaha dan kegiatan ekonomi masyarakat Indonesia
dalam bidang: pertanian, peternakan, perkebunan dan kehutanan, perikanan,
pertambangan dan perindustrian

 Karakter siswa yang diharapkan :


 Bahasa Indonesia dan PPKn : Religius
Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas
 IPS : Religius
Kerja Keras
Kreatif
Mandiri
Rasa Ingin Tahu
Cinta Tanah Air
Gemar Membaca

24
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit


berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Cara Tubuh Mengolah Udara Bersih”.
Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.
Communication

Inti  Siswa membaca motivasi tentang hubungan antara 180 menit


ketersediaan oksigen dan tanggung jawab masyarakat.
Guru dapat mengajak anak ke bawah sebuah pohon
rindang. Anak diminta menghirup udara segar di
bawah pohon. Guru kemudian mengajak siswa ke
halaman tempat upacara di mana tidak ada pepohonan,
lalu siswa disuruh menghirup udara. Siswa diminta
menyebutkan perbedaan menghirup udara di bawah
pohon dan di halaman tanpa pohon. Literasi
 Dari kegiatan tersebut siswa diminta membuat
kesimpulan. Kesimpulan yang diharapkan adalah: kita
harus menjaga lingkungan dengan menanam banyak
tumbuhan hijau supaya kita dapat selalu menghirup
udara segar. Tumbuhan hijau menghasilkan oksigen
yang kita hirup saat bernapas. Mandiri
 Siswa membaca teks “Hari Menanam Pohon”. Literasi
 Siswa menandai informasi-informasi penting pada teks
bacaan.
 Siswa melengkapi peta pikiran pada Buku Siswa
dengan menuliskan jawaban pertanyaan sesuai isi teks
“Hari Menanam Pohon”. (Kegiatan ini merupakan
kegiatan yang digunakan untuk mencapai KD 3.2 dan
4.2 Bahasa Indonesia) Critical Thinking and Problem
Solving
 Dari peta pikiran yang telah dilengkapi itu guru dapat
membuat kegiatan lanjutan, misalnya meminta siswa
mendiskusikan jawaban setiap pertanyaan pada peta
pikiran atau meminta beberapa siswa secara bergantian
mempresentasikan peta pikiran yang telah dilengkapi
di depan kelas. Communication
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap cermat dan teliti siswa pada saat membaca teks
bacaan. Mandiri
 Keterampilan siswa dalam menuliskan informasi yang
mereka temukan dalam kegiatan pengamatan. Critical

25
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Thinking and Problem Solving


 Catatan : Kegiatan ini digunakan untuk memahamkan
kepada siswa tentang KD Bahasa Indonesia (KD 3.2
dan 4.2) dan menumbuhkan sikap cermat dan teliti.
 Siswa mendengarkan penjelasan guru bahwa menjaga
lingkungan sekitar dengan cara menanam pohon
merupakan salah satu tanggung jawab kita sebagai
warga masyarakat. Semua warga masyarakat
mempunyai tanggung jawab dalam menciptakan
kenyamanan dan keamanan lingkungan tempat
tinggalnya. Communication
 Untuk mengetahui makna tanggung jawab sebagai
warga masyarakat, siswa membaca teks “Tanggung
Jawab sebagai Warga Masyarakat”. Literasi
 Siswa menandai informasi-informasi penting pada teks
bacaan. Mandiri
 Berdasarkan teks “Tanggung Jawab sebagai Warga
Masyarakat” siswa menceritakan makna tanggung
jawab sebagai masyarakat.
 Selanjutnya siswa diberi tugas mengamati jalannya
pengambilan keputusan dalam pelaksanaan pemilihan
ketua RT, ketua RW, atau kepala desa di daerah
tempat tinggalnya.
 Siswa mencatat jalannya pelaksanaan pengambilan
keputusan dalam pemilihan tersebut.
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap cermat dan teliti siswa pada saat membaca teks
bacaan. Mandiri
 Keterampilan siswa dalam menuliskan informasi yang
mereka temukan dalam kegiatan pengamatan. Critical
Thinking and Problem Solving
 Secara berkelompok siswa melakukan wawancara
untuk mengidentifkasi jenis-jenis usaha dan kegiatan
ekonomi masyarakat di sekitarnya. Gotong Royong
 Sebelum melakukan wawancara setiap kelompok
membuat daftar pertanyaan dengan bimbingan guru.
Daftar pertanyaan disesuaikan dengan informasi yang
akan diperoleh seperti tertulis dalam Buku Siswa.
 Wawancara dilakukan terhadap orang-orang di sekitar
lingkungan sekolah sebagai narasumber. Guru dapat
membagi lokasi wawancara. Sebagai contoh jika ada
empat kelompok, kelompok 1 mewawancarai orang-
orang di lingkungan bagian utara sekolah, kelompok 2
mewawancarai orang-orang di lingkungan bagian
timur sekolah, kelompok 3 mewawancarai orang-
orang di lingkungan bagian selatan sekolah, dan
kelompok 4 mewawancarai orang-orang di lingkungan
bagian barat sekolah. Creativity and Innovation
 Setelah kegiatan wawancara, setiap pewawancara
membacakan hasil wawancara.
 Dari kegiatan itu seluruh siswa dapat menyimpulkan

26
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

jenis-jenis usaha dan kegiatan ekonomi masyarakat di


sekitar sekolah.
 Siswa secara berkelompok membuat salah satu produk
unggulan daerah setempat. Pilih jenis produk yang
tidak terlalu sulit atau rumit prosesnya sehingga anak
tidak mengalami kesulitan yang berarti. Selanjutnya
siswa melakukan kegiatan seperti tertulis dalam Buku
Siswa. Gotong Royong
 Siswa membaca teks bacaan “Jenis-Jenis Usaha
Ekonomi Masyarakat” untuk mengetahui jenis-jenis
usaha dan kegiatan ekonomi masyarakat Indonesia
dalam bidang: pertanian, peternakan, perkebunan,
kehutanan, perikanan, pertambangan, dan
perindustrian. Literasi
 Siswa menandai informasi-informasi penting dalam
bacaan. Kegiatan ini ditujukan untuk memahamkan
kepada siswa tentang jenis-jenis usaha dan kegiatan
ekonomi masyarakat Indonesia. (KD IPS 3.3 dan 4.3)
 Hasil yang Diharapkan:
 Pengetahuan siswa tentang jenis-jenis usaha dan
kegiatan ekonomi. Mandiri
 Keterampilan siswa dalam menyajikan hasil
wawancara dalam bentuk laporan tertulis. Critical
Thinking and Problem Solving
 Kemandirian siswa dalam mengerjakan tugas.
Mandiri
 Hasil kegiatan dapat digunakan sebagai data bagi guru
dan siswa untuk melihat keberhasilan pembelajaran
dan tidak harus masuk dalam buku nilai siswa.
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi KesehatanKelas V (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
 Teks bacaan, lingkungan.

27
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

28
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 1
MATERI PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks, siswa mampu menjelaskan informasi terkait dengan
pertanyaan apa, siapa, kapan, di mana, dan mengapa
 Dengan menuliskan dalam bentuk peta pikiran, siswa mampu mempresentasikan
informasi dari teks bacaan terkait dengan pertanyaan apa, di mana, kapan, siapa,
dan mengapa
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca informasi, siswa dapat
menjelaskan makna tanggung jawab sebagai warga masyarakat
 Dengan mengamati pelaksanaan pengambilan keputusan dalam pemilihan ketua
RT, Ketua RW, atau kepala desa, siswa dapat melihat wujud tanggung jawab
sebagai warga masyarakat
 Dengan kegiatan wawancara, siswa dapat mengidentifikasi jenis-jenis usaha dan
kegiatan ekonomi di sekitarnya
 Dengan menggunakan hasil dari kegiatan wawancara, siswa mampu membuat satu
produk unggulan dari daerah setempat yang merepresentasikan jenis-jenis usaha
dan kegiatan ekonomi masyarakat setempat
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca informasi, siswa mampu
mengidentifikasi jenis-jenis usaha dan kegiatan ekonomi masyarakat Indonesia
dalam bidang: pertanian, peternakan, perkebunan dan kehutanan, perikanan,
pertambangan dan perindustrian.

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

29
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 2
PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN
Teknik Penilaian:
1. Penilaian Sikap: Percaya diri, peduli, tanggung jawab, disiplin
2. Penilaian Pengetahuan: Tes Tertulis
3. Penilaian Keterampilan: Unjuk Kerja
Bentuk Instrumen Penilaian
1. Sikap
a. Disiplin
b. Tanggung jawab
c. Peduli
d. Percaya Diri

Catatan: Penilaian (penskoran) dapat dilihat contohnya pada Pembelajaran 1

2. Pengetahuan
Siswa mengerjakan soal-soal latihan tertulis, remedial, dan pengayaan
pada buku siswa
Bentuk Penilaian : Tes Tertulis (Peta Pikiran)
Instrumen Penilaian : Rubrik
KD Bahasa Indonesia 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
Pengetahuan Tepat dalam Tepat dalam Tepat dalam Tepat dalam
tentang menjawab 6 menjawab 5 menjawab 4 menjawab
memilah pertanyaan pertanyaan pertanyaan paling banyak
informasi yang dalam peta dalam peta dalam peta 3 pertanyaan
didapat (BI 3.2) pikiran pikiran pikiran dalam peta
pikiran
Keterampilan Jawaban Jawaban Jawaban mudah Jawaban agak
dalam sangat mudah mudah dibaca dibaca namun sulit dibaca dan
Menyajikan dibaca dan dan mudah agak sulit dimengerti
Informasi (BI sangat mudah dimengerti dimengerti
4.2) dimengerti
Sikap Kecermatan dan Kemandirian
Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap siswa yang sangat baik dan
perlu pendampingan, digunakan sebagai data dalam rekapitulasi penilaian sikap

Catatan: Rubrik digunakan sebagai pegangan guru dalam memberikan umpan balik
terhadap tugas peta pikiran, hasil dari kegiatan ini tidak harus dimasukkan ke dalam buku
nilai (sangat tergantung pada kesiapan siswa). Tujuan utama dari kegiatan ini adalah
sebagai kegiatan untuk memahamkan kepada siswa tentang informasi dalam teks. Guru
dapat melihat keberhasilan pembelajaran tentang informasi dalam teks dari hasil
keseluruhan kelas secara umum.

30
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Rubrik Tugas Wawancara


 Kompetensi yang dinilai:
 Pengetahuan siswa tentang topik dan tujuan wawancara (jenis-jenis usaha)
 Keterampilan siswa dalam menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar
selama wawancara
 Keterampilan siswa dalam menyelenggarakan wawancara
 Sikap kerja sama dan tanggung jawab siswa selama mengerjakan tugas

Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
Isi dan Wawancara Wawancara Sebagian besar Sebagian kecil
Pengetahuan: dilakukan dilakukan wawancara wawancara
Isi dan hasil dengan sangat dengan menarik dilakukan sesuai dilakukan sesuai
wawancara menarik dan dan sesuai topik topik dan tujuan topik dan tujuan
sesuai dengan sesuai topik dan tujuan yang diberikan yang diberikan
topik yang dan tujuan yang diberikan menunjukkan menunjukkan
diberikan yang diberikan menunjukkan penguasaan dan penguasaan dan
menunjukkan penguasaan dan pemahaman pemahaman
penguasaan dan pemahaman pewawancara pewawancara
pemahaman pewawancara atas materi atas materi tugas
pewawancara atas materi tugas yang yang diberikan
atas materi tugas yang diberikan
tugas yang diberikan
diberikan
Penggunaan Bahasa Bahasa Bahasa Bahasa Indonesia
Bahasa Indonesia yang Indonesia yang Indonesia yang baik dan
Indonesia yang baik dan benar baik dan benar yang baik benar digunakan
baik dan benar: dan sangat digunakan dan benar dalam sebagian
Bahasa efektif dalam digunakan kecil wawancara
Indonesia yang digunakan keseluruhan dalam
baik dan benar dalam wawancara sebagian besar
digunakan keseluruhan wawancara
dalam wawancara
wawancara
SIkap: Wawancara Sebagian besar Setengah dari Sebagian kecil
Wawancara dilakukan wawancara proses dari wawancara
dilakukan dengan mandiri, dilakukan wawancara dilakukan dengan
secara mandiri, baik dan benar, dengan mandiri, dilakukan mandiri, baik
baik dan benar, serta penuh baik dan benar, dengan mandiri, dan benar, serta
serta penuh tanggung serta penuh baik dan benar, penuh tanggung
tanggung jawab untuk tanggung serta penuh jawab untuk
jawab atas memenuhi tugas jawab untuk tanggung memenuhi tugas
pemenuhan yang diberikan memenuhi tugas jawab untuk yang diberikan
tugas yang diberikan memenuhi tugas
yang diberikan
Keterampilan Teknik wawancara Teknik Sebagian besar Sebagian kecil
wawancara: dan wawancara teknik teknik
Teknik dan urutan dan urutan wawancara wawancara
urutan wawancara yang wawancara yang dan urutan dan urutan
wawancara dilakukan benar dilakukan benar wawancara yang wawancara yang
yang dilakukan dan dilakukan menunjukkan dilakukan benar dilakukan benar
menunjukkan dengan penguasaan dan menunjukkan menunjukkan
kemampuan pendekatan keterampilan penguasaan dan penguasaan dan
wawancara yang sesuai wawancara yang keterampilan keterampilan
yang baik dengan situasi dimiliki wawancara yang wawancara yang
dan kondisi dimiliki dimiliki
responden

31
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 1 : Cara Tubuh Mengolah Udara Bersih
Pembelajaran Ke : 4
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana menggunakan kosakata baku
Indikator :
 Menjelaskan informasi terkait pertanyaan apa, di mana, dan bagaimana.

32
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

PPKn
Kompetensi Dasar (KD)
1.2 Menghargai kewajiban, hak, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat dan
umat beragama dalam kehidupan sehari-hari
2.2 Menunjukkan sikap tanggung jawab dalam memenuhi kewajiban dan hak sebagai
warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari
3.2 Memahami hak, kewajiban dan tanggung jawab sebagai warga dalam kehidupan
sehari-hari
4.2 Menjelaskan hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat
dalam kehidupan sehari-hari
Indikator :
 Menceritakan hasil pengamatannya atas pelaksanaan pengambilan keputusan
dalam pemilihan ketua RT, ketua RW, atau kepala desa sebagai wujud tanggung
jawab sebagai warga masyarakat.

IPS
Kompetensi Dasar (KD)
3.3. Menganalisis peran ekonomi dalam upaya menyejahterakan kehidupan
masyarakat di bidang sosial dan budaya untuk memperkuat kesatuan dan
persatuan bangsa
4.3 Menyajikan hasil analisis tentang peran ekonomi dalam upaya menyejahterakan
kehidupan masyarakat di bidang sosial dan budaya untuk memperkuat kesatuan
dan persatuan bangsa
Indikator :
 Mengidentifikasi jenis-jenis usaha dan kegiatan ekonomi masyarakat Indonesia
dalam bidang jasa.
 Menyajikan satu produk unggulan dari daerah setempat yang merepresentasikan
jenis-jenis usaha dan kegiatan ekonomi masyarakat setempat.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks dalam buku, siswa dapat menjelaskan informasi terkait
pertanyaan apa, di mana, dan bagaimana.
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca informasi, siswa mampu
mengidentifikasi jenis-jenis usaha dan kegiatan ekonomi masyarakat Indonesia
dalam bidang jasa.

33
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

 Dengan melakukan presentasi, siswa dapat menyajikan satu produk unggulan dari
daerah setempat yang merepresentasikan jenis-jenis usaha dan kegiatan ekonomi
masyarakat setempat.
 Dengan melakukan presentasi, siswa dapat menceritakan hasil pengamatannya
atas pelaksanaan pengambilan keputusan dalam pemilihan ketua RT, ketua RW,
atau kepala desa sebagai wujud tanggung jawab sebagai warga masyarakat.

 Karakter siswa yang diharapkan :


 Bahasa Indonesia dan PPKn : Religius
Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas
 IPS : Religius
Kerja Keras
Kreatif
Mandiri
Rasa Ingin Tahu
Cinta Tanah Air
Gemar Membaca

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit


berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Cara Tubuh Mengolah Udara Bersih”.
Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.
Communication

Inti  Siswa diberi pertanyaan tentang jenis-jenis usaha yang 180 menit
telah dipelajari pada Pembelajaran 3. Selanjutnya
siswa diberi pertanyaan tentang jenis usaha lain selain
yang telah dipelajari. Communication
 Siswa membaca teks bacaan “Melihat Jejak Merapi di

34
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Kaliadem”. Guru dapat meminta salah satu siswa


membaca teks bacaan tersebut di depan kelas. Literasi
 Siswa menjawab pertanyaan seperti tertulis dalam
Buku Siswa. Dengan pertanyaan ini diharapkan siswa
dapat terstimulasi untuk mengidentifikasi jenis usaha
lain. Critical Thinking and Problem Solving
 Siswa membaca tes bacaan “Jenis Usaha Bidang Jasa”.
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap cermat dan teliti saat membaca teks bacaan.
Mandiri
 Pengetahuan jenis-jenis usaha dan kegiatan ekonomi
masyarakat (IPS KD 3.3).
 Siswa mempresentasikan hasil kegiatan membuat
salah satu produk yang telah dibuat beserta catatan-
catatan saat melakukan kegiatan tersebut.
Communication
 Kelompok lain memberikan pendapat. Kegiatan ini
diakukan bergantian. (IPS KD 3.3 dan 4.3)
Collaboration
 Siswa melaporkan hasil pengamatan atas pelaksanaan
pemilihan ketua RT, ketua RW, atau kepala desa di
lingkungan tempat tinggal siswa. (PPKn KD 3.2 dan
4.2)
 Hasil yang Diharapkan
 Sikap mandiri dan kerja sama dalam membuat suatu
produk dan mempresentasikan hasilnya. Mandiri
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi KesehatanKelas V (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
 Teks bacaan, lingkungan.

35
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

36
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 1
MATERI PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks dalam buku, siswa dapat menjelaskan informasi terkait
pertanyaan apa, di mana, dan bagaimana
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca informasi, siswa mampu
mengidentifikasi jenis-jenis usaha dan kegiatan ekonomi masyarakat Indonesia
dalam bidang jasa
 Dengan melakukan presentasi, siswa dapat menyajikan satu produk unggulan dari
daerah setempat yang merepresentasikan jenis-jenis usaha dan kegiatan ekonomi
masyarakat setempat
 Dengan melakukan presentasi, siswa dapat menceritakan hasil pengamatannya
atas pelaksanaan pengambilan keputusan dalam pemilihan ketua RT, ketua RW,
atau kepala desa sebagai wujud tanggung jawab sebagai warga masyarakat

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

37
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 2
PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN
Menjelaskan Informasi Terkait Pertanyaan
Apa, di mana, dan Bagaimana
Bentuk Penilaian : Tes Tertulis (Menjelaskan Informasi)
Instrumen Penilaian : Rubrik
KD Bahasa Indonesia 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
Pengetahuan Benar dalam Benar dalam Benar dalam Seluruh
tentang menjawab 3 menjawab 2 menjawab 1 pertanyaan tidak
memilah pertanyaan pertanyaan pertanyaan dijawab dengan
informasi yang dengan bahasa dengan bahasa dengan bahasa benar dan dengan
didapat (BI yang runtut dan yang runtut dan yang runtut dan bahasa yang
3.2) menggunakan menggunakan menggunakan tidak runtut dan
kosakata baku kosakata baku kosakata baku kosakata tidak
baku

Keterampilan Jawaban sangat Jawaban Jawaban Jawaban agak


dalam mudah dibaca mudah dibaca mudah dibaca sulit dibaca dan
Menyajikan dan dan mudah namun agak dimengerti
Informasi (BI sangat mudah dimengerti sulit dimengerti
4.2) dimengerti
Sikap Kecermatan dan Kemandirian
Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap siswa yang sangat baik dan
perlu pendampingan, digunakan sebagai data dalam rekapitulasi penilaian sikap.

Catatan:
Rubrik digunakan sebagai pegangan guru dalam memberikan umpan balik terhadap tugas
peta pikiran, hasil dari kegiatan ini tidak harus dimasukkan ke dalam buku nilai (sangat
tergantung pada kesiapan siswa). Tujuan utama dari kegiatan ini adalah sebagai kegiatan
untuk membuat siswa paham tentang informasi dalam teks. Guru dapat melihat
keberhasilan pembelajaran tentang informasi dalam teks dari hasil keseluruhan kelas
secara umum.

38
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 1 : Cara Tubuh Mengolah Udara Bersih
Pembelajaran Ke : 5
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana menggunakan kosakata baku
Indikator :
 Menjelaskan informasi terkait pertanyaan apa, di mana, dan bagaimana.

39
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

IPA
Kompetensi Dasar (KD)
3.2. Menjelaskan organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia, serta
cara memelihara kesehatan organ pernapasan manusia
4.2. Membuat model sederhana organ pernapasan manusia.
Indikator :
 Mengidentifikasi fungsi organ pernapasan pada manusia.

 Menjelaskan fungsi organ pernapasan pada manusia.

SBdP
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Memahami tangga nada
4.2 Menyanyikan lagu-lagu dalam berbagai tangga nada dengan iringan musik
Indikator :
 Menyanyikan lagu “Gugur Bunga” .

 Mengidentifikasi ciri-ciri lagu bertangga nada minor.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca teks, siswa mampu
mengidentifikasi fungsi organ pernapasan pada manusia.
 Dengan membuat bagan, siswa dapat menjelaskan fungsi organ pernapasan pada
manusia.
 Dengan melakukan praktik, siswa mampu menyanyikan lagu “Gugur Bunga”
dengan benar.
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca teks siswa mampu
mengidentifikasi ciri-ciri lagu bertangga nada minor.

 Karakter siswa yang diharapkan : Religius


Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas

40
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit
berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Cara Tubuh Mengolah Udara Bersih”.
Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.
Communication

Inti  Siswa menggali informasi tentang organ pernapasan 180 menit


manusia melalui teks bacaan yang disediakan.
Mandiri
 Dengan bimbingan guru, siswa menggarisbawahi kata-
kata penting dalam bacaan.
 Guru memberikan penjelasan tentang organ
pernapasan manusia dan fungsinya. Communication
 Siswa membuat bagan yang menunjukkan cara kerja
diafragma saat kita bernapas. Mandiri
 Kegiatan ini ditujukan agar siswa paham dapat
memahami tentang KD IPA 3.2 dan 4.2.
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap kecermatan dan ketelitian siswa dalam menggali
informasi dari teks bacaan dan penjelasan guru,
mengenai organ pernapasan pada manusia dan
fungsinya. Critical Thinking and Problem Solving
 Siswa menyanyikan lagu “Gugur Bunga” dengan
bimbingan guru. Nasionalis
 Siswa menyimak penjelasan guru dan mencermati teks
informasi tentang ciri-ciri lagu tangga nada diatonis
minor. Communication
 Siswa menyebutkan pengertian dan ciri-ciri lagu
bertangga nada minor. (Kegiatan ini digunakan untuk
memahamkan siswa tentang lagu bertangga nada
mayor dan minor (SBdP KD 3.2) Critical Thinking
and Problem Solving
 Kegiatan alternatif: Guru menyediakan buku teks lagu,
lalu siswa diminta mengidentifikasi judul-judul lagu

41
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
bertangga nada minor. Creativity and Innovation
 Guru meminta siswa berlatih memainkan alat musik
melodis sederhana, misalnya pianika atau alat musik
lain yang dapat ditemukan di lingkungan sekolah.
Critical Thinking and Problem Solving
 Siswa memainkan pianika mengikuti teks lagu ”Gugur
Bunga”. Mandiri
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap percaya diri siswa ketika menyanyi dan ketika
memainkan alat musik mengikuti teks lagu. Mandiri
 Pengetahuan siswa tentang lagu bertangga nada minor.
 Keterampilan siswa dalam menyanyikan dan
memainkan alat musik mengikuti teks lagu bertangga
nada minor. Creativity and Innovation
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi KesehatanKelas V (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
 Teks bacaan, lingkungan

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

42
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 1
MATERI PEMBELAJARAN
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca teks, siswa mampu
mengidentifikasi fungsi organ pernapasan pada manusia
 Dengan membuat bagan, siswa dapat menjelaskan fungsi organ pernapasan pada
manusia
 Dengan melakukan praktik, siswa mampu memainkan alat musik sederhana

 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca teks siswa mampu


mengidentifikasi ciri-ciri lagu bertangga nada minor

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

43
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 2
PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN

BAGAN SISTEM PERNAPASAN MANUSIA

Bentuk Penilaian : Tes Tertulis dan Kinerja (Peta Pikiran)


Instrumen Penilaian : Rubrik
KD Bahasa Indonesia 3.2 dan 4.2
KD IPA 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbi-
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
ngan (1)
Pengetahuan Semua Semua bagian Tidak semua Tidak semua
tentang Sistem bagian bagan tergambar bagian bagan bagian bagan
Pernapasan tergambar dengan tepat, tergambar tergambar
Manusia dengan penjelasan dengan tepat, dengan tepat,
tepat, semua kurang lengkap penjelasan penjelasan
penjelasan namun benar kurang lengkap kurang lengkap
tentang proses namun benar dan kurang
sangat lengkap benar
dan tepat
Keterampilan Bagan sangat Bagan mudah Bagan mudah Bagan agak
dalam mudah dibaca dibaca dibaca namun sulit dibaca dan
Mengolah dan sangat dan mudah agak sulit dimengerti
Informasi mudah dimengerti dimengerti
dalam dimengerti
Bentuk Bagan
Sikap Kecermatan dan Kemandirian
Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap siswa yang sangat baik dan
perlu pendampingan, digunakan sebagai data dalam rekapitulasi penilaian sikap.

44
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Catatan:
Rubrik digunakan sebagai pegangan guru dalam memberikan umpan balik terhadap
tugas membuat bagan sistem pernapasan manusia, hasil dari kegiatan ini tidak harus
dimasukkan ke dalam buku nilai (sangat tergantung pada kesiapan siswa), Tujuan
utama dari kegiatan ini adalah sebagai kegiatan untuk membuat siswa paham tentang
pernapasan manusia. Guru dapat melihat keberhasilan pembelajaran tentang organ
pernapasan dari hasil keseluruhan kelas secara umum.

PRAKTIK MENYANYI DAN BERMAIN ALAT MUSIK SEDERHANA


Menyanyikan dan memainkan alat musik sederhana (pianika atau alat musik lain)
mengikuti teks lagu “Gugur Bunga”.
Bentuk Penilaian : Kinerja
Instrumen Penilaian : Rubrik
KD SBdP 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
Ketepatan Nada Menyanyi dan Menyanyi dan Menyanyi dan Menyanyi dan
memainkan alat memainkan memainkan memainkan
musik sesuai alat musik alat musik alat musik
teks lagu tanpa sesuai teks sesuai teks sesuai teks
kesalahan nada lagu dengan lagu dengan lagu dengan
kesalahan nada kesalahan nada kesalahan nada
kurang dari 25% paling banyak lebih dari 50%
50%
Sikap Saat Sikap tubuh Sikap tubuh Sikap tubuh Gelisah, tidak
Memainkan tegak, tegak, tidak tenang, menghadap
Alat menghadap menghadap menghadap seluruh warga
Musik seluruh warga seluruh warga seluruh warga kelas sebagai
kelas sebagai kelas sebagai kelas sebagai audiens, dan
audiens, dan audiens, tetapi audiens, dan mata selalu
mata lebih mata selalu mata selalu melihat alat
sering melihat melihat alat melihat alat musik yang
audiens musik yang musik yang dimainkan
dimainkan dimainkan

Sikap Percaya Diri


Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap percaya diri siswa yang
sangat baik dan perlu pendampingan ketika mengerjakan tugas, digunakan sebagai data
dalam rekapitulasi penilaian sikap.

45
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 1 : Cara Tubuh Mengolah Udara Bersih
Pembelajaran Ke : 6
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana menggunakan kosakata baku
Indikator :
 Menggali informasi dari teks berkaitan dengan pertanyaan apa dan bagaimana.

46
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

PPKn
Kompetensi Dasar (KD)
1.2 Menghargai kewajiban, hak, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat dan
umat beragama dalam kehidupan sehari-hari
2.2 Menunjukkan sikap tanggung jawab dalam memenuhi kewajiban dan hak sebagai
warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari
3.2 Memahami hak, kewajiban dan tanggung jawab sebagai warga dalam kehidupan
sehari-hari
4.2 Menjelaskan hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat
dalam kehidupan sehari-hari.
Indikator :
 Menjelaskan jenis-jenis tanggung jawab sebagai warga masyarakat.

 Melaporkan pengalaman proses pengambilan keputusan bersama sebagai warga


kelas.

SBdP
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Memahami tangga nada
4.2 Menyanyikan lagu-lagu dalam berbagai tangga nada dengan iringan musik
Indikator :
 Berlatih menyanyikan lagu bertangga nada mayor dan minor

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan menuliskan pendapat, siswa mampu menggali informasi dari teks
berkaitan dengan pertanyaan apa dan bagaimana.
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca teks, siswa mampu menjelaskan
jenis-jenis tanggung jawab sebagai warga masyarakat.
 Dengan berdiskusi, siswa mampu mengambil keputusan bersama untuk membagi
tugas mencari contoh dan berlatih menyanyikan lagu bertangga nada mayor dan
minor.
 Dengan bercerita, siswa mampu melaporkan pengalaman proses pengambilan
keputusan bersama sebagai warga kelas.

47
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

 Karakter siswa yang diharapkan :


 Bahasa Indonesia dan PPKn : Religius
Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit
berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Cara Tubuh Mengolah Udara Bersih”.
Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.
Communication
Inti  Siswa membaca teks dalam Buku Siswa. Literasi 180 menit
 Siswa menuliskan pendapat tentang kondisi seperti
pada bacaaan dalam Buku Siswa. Mandiri
 Siswa membacakan pendapatnya di depan kelas.
Collaboration
 Kegiatan ini bertujuan agar siswa paham terhadap
materi Bahasa Indonesia KD 3.2 dan 4.2 serta PPKn
KD 1.2, 2.2, 3.2, dan 4.2.
 Hasil yang Diharapkan;
 Sikap teliti dalam membaca teks dan percaya diri
dalam memberikan pendapat. Mandiri
 Pengetahuan tentang menjawab pertanyaan bagaimana
dan apa serta tanggung jawab sebagai warga
masyarakat.
 Keterampilan menuliskan dan menyampaikan
pendapat atas suatu masalah. Critical Thinking and
Problem Solving
 Siswa membaca teks “Jenis-Jenis Tanggung Jawab
sebagai Warga Masyarakat” pada Buku Siswa.
Literasi
 Siswa menggaris bawahi informasi penting pada teks
bacaan. Mandiri

48
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
 Guru dapat mengajak siswa bertanya jawab mengenai
isi teks.
 Siswa melakukan kegiatan diskusi kelas seperti
petunjuk dalam Buku Siswa.
 Diskusi untuk membagi kelompok dan cara
melaksanakan tugas menyanyikan lagu mayor atau
minor dan bermain musik untuk mengiringinya.
Collaboration
 Selama kegiatan diskusi berlangsung, guru dapat
mendorong seluruh siswa untuk ikut aktif berperan.
Gotong Royong
 Siswa mencatat hasil diskusi.
 Siswa menuliskan pengalaman berdiskusi dan
mengambil keputusan bersama.
 Selanjutnya siswa berlatih menyanyikan lagu mayor
atau minor dan mengiringinya. Integritas
 Kegiatan ini untuk mencapai kompetensi dari PPKn
KD 1.2, 2.2, 3.2, dan 4.2 dan SBdP KD 3.2 dan 4.2.
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap teliti dan cermat dalam membaca teks.
 Sikap aktif dalam berdiskusi.
 Pengetahuan tentang jenis-jenis tanggung jawab
sebagai warga masyarakat. Mandiri
 Keterampilan menyampaikan pendapat dalam
berdiskusi dan membuat laporan. Critical Thinking
and Problem Solving
 Dapat membedakan lagu bertangga nada mayor dan
minor.
 Menyanyikan lagu mayor atau minor dan bermain
musik untuk mengiringinya. Creativity and
Innovation
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN

49
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi KesehatanKelas V (Buku Tematik


Terpadu Kurikulum2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
 Teks bacaan, lingkungan..

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

LAMPIRAN 1
MATERI PEMBELAJARAN

50
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

 Dengan menuliskan pendapat, siswa mampu menggali informasi dari teks


berkaitan dengan pertanyaan apa dan bagaimana
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca teks, siswa mampu menjelaskan
jenis-jenis tanggung jawab sebagai warga masyarakat
 Dengan berdiskusi, siswa mampu mengambil keputusan bersama untuk membagi
tugas mencari contoh dan berlatih menyanyikan lagu bertangga nada mayor dan
minor
 Dengan bercerita, siswa mampu melaporkan pengalaman proses pengambilan
keputusan bersama sebagai warga kelas.

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

LAMPIRAN 2
PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN

51
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Memberikan Pendapat

Bentuk Penilaian: Tes tertulis (Memberikan Pendapat)


Instrumen Penilaian: Rubrik
KD Bahasa Indonesia 3.2 dan 4.2
KD PPKn 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
Pengetahuan Menuliskan Menuliskan Menuliskan Menuliskan
tentang bahwa menjaga bahwa menjaga bahwa menjaga bahwa menjaga
Tanggung lingkungan lingkungan lingkungan lingkungan
Jawab merupakan merupakan merupakan bukan bagian
sebagai Warga bagian dari bagian dari bagian dari dari tanggung
Masyarakat tanggung jawab tanggung jawab tanggung jawab jawab sebagai
sebagai warga sebagai warga sebagai warga warga
masyarakat dan masyarakat masyarakat masyarakat
akibat-akibat tetapi tidak tetapi tidak dan tidak
dari tindakan menuliskan menuliskan menuliskan
membakar akibat-akibat akibat-akibat akibat-akibat
sampah secara dari tindakan dari tindakan dari tindakan
lengkap membakar membakar membakar
sampah secara sampah sampah
lengkap
Keterampilan Menyusun Menyusun Menyusun Menyusun
Menyusun kalimat kalimat kalimat kalimat
Kalimat tanggapan tanggapan tanggapan tanggapan
Tanggapan dengan runtut dengan runtut dengan tidak runtut
dengan Runtut dan kosakata tetapi masih ada kosakata baku dan dengan
dan Kosakata baku dengan kosakata tidak tetapi tidak kosakata tidak
Baku. benar baku runtut baku

Sikap Kecermatan dan Kemandirian


Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap siswa yang sangat baik dan
perlu pendampingan, digunakan sebagai data dalam rekapitulasi penilaian sikap.

Bentuk Penilaian : Kinerja


Instrumen Penilaian : Rubrik
KD SBdP 3.2 dan 4.2

52
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
Keaktifan Menunjukkan Menunjukkan Menunjukkan Sama
antusiasme dan antusiasme keaktifan hanya sekali tidak
aktif tetapi tidak aktif jika ditanya menunjukkan
keterlibatan
dalam kegiatan
diskusi
Keterampilan Pengucapan Pengucapan Pengucapan Pengucapan
berbicara kalimat secara kalimat di kalimat tidak kalimat secara
dalam keseluruhan beberapa bagian begitu jelas keseluruhan
berdiskusi jelas, tidak jelas dan dapat tapi masih bisa betul-betul
menggumam dimengerti ditangkap tidak jelas,
dan dapat maksudnya oleh menggumam
dimengerti pendengar dan tidak dapat
dimengerti

Sikap Percaya Diri


Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap percaya diri siswa yang
sangat baik dan perlu pendampingan ketika mengerjakan tugas, digunakan sebagai data
dalam rekapitulasi penilaian sikap.

53
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 2 : Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan
Pembelajaran Ke : 1
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana menggunakan kosakata baku

54
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Indikator :
 Menyebutkan informasi terkait dengan pertanyaan apa, siapa, di mana, bagaimana,
dan mengapa.
 Mempresentasikan informasi dari teks bacaan terkait dengan pertanyaan apa,
siapa, di mana, bagaimana, dan mengapa.

IPA
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Menjelaskan organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia, serta cara
memelihara kesehatan organ pernapasan manusia.
4.2 Membuat model sederhana organ pernapasan manusia
Indikator :
 Menemukan informasi tentang penyebab terjadinya gangguan pada organ
pernapasan manusia.
 Membuat bagan penyebab terjadinya gangguan pada alat pernapasan manusia.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan mencermati teks bacaan yang disajikan, siswa mampu menemukan
informasi tentang penyebab terjadinya gangguan pada organ pernapasan manusia.
 Dengan mencari informasi dari teks bacaan, siswa mampu membuat bagan
penyebab terjadinya gangguan pada alat pernapasan manusia.
 Dengan membaca teks, siswa mampu menyebutkan informasi terkait dengan
pertanyaan apa, siapa, di mana, bagaimana, dan mengapa.
 Dengan menuliskan dalam bentuk tabel, siswa mampu mempresentasikan
informasi dari teks bacaan terkait dengan pertanyaan apa, siapa, di mana,
bagaimana, dan mengapa.

 Karakter siswa yang diharapkan : Religius


Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas

55
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit
berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan”.
Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.
Communication
Inti  Siswa membaca teks dan mengamati gambar pada 180 menit
buku siswa sebagai pembuka kegiatan pembelajaran.
Literasi
 Guru menunjuk dua atau tiga siswa untuk ke depan
kelas dan secara bergantian menceritakan kembali teks
yang telah dibaca. Mandiri
 Siswa mendiskusikan pertanyaan-pertanyaan pada
buku siswa. Collaboration
 Diskusi dapat dilakukan dalam kelompok-kelompok
kecil atau secara klasikal. Gotong Royong
 Diskusi tersebut digunakan untuk menstimulus rasa
ingin tahu siswa tentang topik yang akan dipelajari.
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap rasa ingin tahu siswa tentang topik
pembelajaran. Mandiri
 Siswa membaca teks tentang penyebab terjadinya
gangguan pada alat pernapasan manusia. Literasi
 Siswa membuat bagan/diagram/model tentang
penyebab terjadinya gangguan pada alat pernapasan
manusia dari informasi pada teks bacaan. Critical
Thinking and Problem Solving
 Siswa juga dapat mencari informasi tambahan dari
sumber lain. Mandiri
 Guru menunjuk beberapa siswa untuk ke depan kelas
dan secara bergantian menunjukkan dan menceritakan
bagan/diagram/model yang dibuatnya.
 Siswa membaca salah satu teks berita pada Buku
Siswa. Literasi

56
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
 Siswa membuat daftar kosakata baru dari teks bacaan,
selanjutnya mencari artinya dari Kamus Besar Bahasa
Indonesia lalu menuliskan dalam buku catatannya.
 Catatan:
 Kuldesak artin ya jalan buntu.
 Jerebu adalah asap bercampur partikel.
 Siswa melengkapi tabel pertanyaan menggunakan kata
apa, siapa, di mana, bagaimana, dan mengapa beserta
jawabannya dari teks bacaan pada Buku Siswa. Hasil
pekerjaan ini dapat saling ditukarkan untuk diperiksa
antarsiswa.
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap cermat dan teliti siswa pada saat membaca teks
bacaan. Mandiri
 Pengetahuan tentang penyebab terjadinya gangguan
pada alat pernapasan manusia.
 Keterampilan siswa dalam menuliskan informasi yang
mereka temukan dari teks bacaan. Creativity and
Innovation
 Keterampilan siswa membuat bagan/diagram/model
tentang penyebab terjadinya gangguan pada alat
pernapasan manusia.
 Catatan: Kegiatan ini digunakan untuk memahamkan
kepada siswa tentang KD Bahasa Indonesia (KD 3.2
dan 4.2) dan IPA (KD 3.2 dan 4.2)
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius

57
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi KesehatanKelas V (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
 Buku teks, buku bacaan tentang penyebab terjadinya gangguan pernapasan pada
organ pernapasan manusia, lingkungan sekitar.

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

58
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 1
MATERI PEMBELAJARAN
 Dengan mencermati teks bacaan yang disajikan, siswa mampu menemukan
informasi tentang penyebab terjadinya gangguan pada alat pernapasan manusia
 Dengan mencari informasi dari teks bacaan, siswa mampu membuat bagan
penyebab terjadinya gangguan pada alat pernapasan manusia
 Dengan membaca teks, siswa mampu menyebutkan informasi terkait dengan
pertanyaan apa, siapa, di mana, bagaimana, dan mengapa
 Dengan menuliskan dalam bentuk tabel, siswa mampu mempresentasikan
informasi dari teks bacaan terkait dengan pertanyaan apa, siapa, di mana,
bagaimana, dan mengapa.

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

59
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 2
PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN
BAGAN PENYEBAB TERJADINYA GANGGUAN PADA ALAT PERNAPASAN
MANUSIA
Berikut contoh bentuk bagan yang dapat dibuat. Siswa dapat membuatnya dalam bentuk
lain sesuai
kreativitas masing-masing.

Faktor Fisik Faktor Penyakit

• Influenza
• Cacat bawaan • Asma
• Adanya kelainan • Bronkitis
alat pernapasan • Emfisema
• Kanker
paruparu

Penyebab Gangguan pada


Alat Pernapasan Manusia

• Lingkungan kotor
Faktor Lingkungan
• Asap kendaraan
• Asap pabrik
• Asap rokok

Bentuk Penilaian: Tes Tertulis (Membuat Bagan Penyebab Gangguan pada Alat Pernapasan
Manusia)
Instrumen Penilaian: Rubrik
KD IPA 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbingan
Kriteria Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
Pengetahuan Bagan dibuat Bagan dibuat Bagan Bagan tidak
tentang Organ dengan tepat dengan tepat, kurang tepat, tepat, penjelasan
Pernapasan disertai penjelasan penjelasan kurang lengkap
Hewan penjelasan yang kurang lengkap kurang lengkap dan kurang benar
lengkap dan namun benar namun
benar benar
Keterampilan Bagan sangat Bagan mudah Bagan mudah Bagan agak
dalam mudah dibaca dibaca dibaca namun sulit dibaca dan
Mengolah dan sangat dan mudah agak sulit dimengerti
Informasi mudah

60
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

dalam dimengerti dimengerti dimengerti


Bentuk Bagan
Sikap Kecermatan dan Kemandirian
Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap siswa yang sangat baik dan
perlu pendampingan, digunakan sebagai data dalam rekapitulasi penilaian sikap

Catatan: Rubrik digunakan sebagai pegangan guru dalam memberikan umpan balik
terhadap tugas membuat bagan gangguan pada sistem pernapasan manusia. Hasil dari
kegiatan ini tidak harus dimasukkan ke dalam buku nilai (sangat tergantung pada kesiapan
siswa). Tujuan utama dari kegiatan ini adalah sebagai kegiatan untuk membuat siswa
paham tentang gangguan pada organ pernapasan pada hewan. Guru dapat melihat
keberhasilan pembelajaran tentang gangguan pada organ pernapasan dari hasil
keseluruhan kelas secara umum.

Membuat Pertanyaan dan Jawaban Berdasarkan Teks Bacaan

Kata Tanya Pertanyaan Jawaban


Apa 1. Apa penyebab di Riau? 1. Penyebab asap di Riau
adalah
kebakaran hutan.

Siapa 1. Siapa nama narasumber 1. Narasumber yang


yang memboyong
memboyong keluarganya keluarganya ke luar kota
ke luar kota dalam berita dalam
tersebut? berita tersebut bernama
Asep
Dadan Muhanda.

Di mana 1. Di mana kebakaran hutan 1. Kebakaran hutan terjadi


terjadi? di
Sumatra Selatan dan Jambi.

Bagaimana 1. Bagaimana upaya 1. Sebagian penduduk Riau


penduduk ke luar
Riau menyelamatkan diri wilayah sementara waktu
dari untuk
bahaya asap? menyelamatkan diri dari
bahaya
asap.

61
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Mengapa 1. Mengapa langkah 1. Langkah meninggalkan


meninggalkan Riau Riau
sementara sementara waktu dianggap
waktu dianggap tepat? tepat
karena angin membawa
asap
kebakaran dari Sumatra
Selatan
dan Jambi ke Riau.

Bentuk Penilaian: Tertulis dan KInerja


Instrumen Penilaian: Rubrik
KD Bahasa Indonesia 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbi-
Kriteria Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
ngan (1)
Pengetahuan Dapat membuat Dapat membuat Dapat membuat Dapat membuat
tentang lebih dari 2 8 pertanyaan lebih dari 6 masing-masing
Membuat pertanyaan dan dan jawaban pertanyaan dan 1 pertanyaan
Pertanyaan jawaban untuk dengan jawaban dengan dan jawaban
dengan Kata setiap kata sekurang- sekurang- untuk setiap
Apa, Di mana, tanya apa, di kurangnya kurangnya kata tanya apa,
Bagaimana, mana, kapan, 1 1 di mana, kapan,
menghapus, dan siapa pertanyaan dan pertanyaan dan dan siapa
dan Siapa dengan benar jawaban untuk jawaban untuk dengan benar
Berdasarkan setiap kata setiap kata
Teks Bacaan tanya apa, di tanya apa, di
mana, kapan, mana, kapan,
dan siapa dan siapa
dengan benar dengan benar
Keterampilan Menyusun Menyusun Menyusun Menyusun
Menyusun pertanyaan dan pertanyaan pertanyaan dan pertanyaan
Pertanyaan dan jawaban dengan dan jawaban jawaban dengan dan jawaban
Jawaban runtut dan dengan runtut kosakata baku tidak runtut
dengan kosakata baku tetapi masih tetapi tidak dan dengan
Runtut dan dengan benar ada kosakata runtut kosakata tidak
kosakata Baku tidak baku baku

SIkap Cermat dan Mandiri


Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap cermat dan kemandirian
siswa yang sangat baik dan perlu pendampingan ketika mengerjakan tugas, digunakan
sebagai data dalam rekapitulasi penilaian sikap

62
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 2 : Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan
Pembelajaran Ke : 2
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana menggunakan kosakata baku

63
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Indikator :
 Menyebutkan informasi terkait dengan pertanyaan apa, siapa, bagaimana, dan
mengapa.

IPA
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Menjelaskan organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia, serta cara
memelihara kesehatan organ pernapasan manusia.
4.2 Membuat model sederhana organ pernapasan manusia
Indikator :
 Menemukan informasi tentang berbagai penyakit yang berhubungan dengan
organ pernapasan manusia.
 Membuat bagan penyebab berbagai penyakit yang berhubungan dengan organ
pernapasan manusia.

SBdP
Kompetensi Dasar (KD)
3.3 Memahami pola lantai dalam tari kreasi daerah
4.3 Mempraktikkan pola lantai pada gerak tari kreasi daerah
Indikator :
 Menyebutkan karya tari daerah menggunakan properti.

 Menyajikan gambar karya tari daerah menggunakan properti.

 Menyiapkan karya tari daerah menggunakan properti.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks siswa mampu menyebutkan informasi terkait dengan
pertanyaan apa, siapa, bagaimana, dan mengapa.
 Dengan mencermati teks bacaan yang disajikan, siswa mampu menemukan
informasi tentang berbagai penyakit yang berhubungan dengan organ pernapasan
manusia.
 Dengan mencari informasi dari teks bacaan, siswa mampu membuat bagan
penyebab berbagai penyakit yang berhubungan dengan organ pernapasan manusia.
 Dengan menyimak penjelasan dan mencermati gambar dan teks informasi, siswa
mampu menyebutkan karya tari daerah menggunakan properti.

64
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

 Dengan membuat kliping, siswa mampu menyajikan gambar karya tari daerah
menggunakan properti.
 Dengan mengikuti contoh dari video tari atau bimbingan guru tari, siswa mampu
menyiapkan karya tari daerah menggunakan properti.
 Karakter siswa yang diharapkan : Religius
Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas
D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit
berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan”.
Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.
Communication
Inti  Siswa menggali informasi tentang penyakit yang 180 menit
berhubungan dengan organ pernapasan pada manusia
melalui teks bacaan yang disediakan. Mandiri
 Dengan bimbingan guru, siswa menggarisbawahi kata-
kata penting dalam bacaan.
 Siswa berdiskusi untuk menjawab pertanyaan apa,
siapa, bagaimana, dan mengapa. Diskusi dapat
dilakukan dalam kelompok-kelompok kecil terdiri atas
4-5 siswa tiap kelompok. Collaboration
 Selanjutnya, tiap-tiap kelompok membacakan hasil
diskusinya untuk dibandingkan dengan hasil diskusi
kelompok-kelompok lain. Integritas
 Siswa mencari informasi mengenai penyakit lain yang
berhubungan dengan organ pernapasan, misalnya:
influensa, bronkitis, tonsilitis, dan pneumonia.
Informasi meliputi penyebab, gejala, dan pengobatan
tiap penyakit. Selanjutnya informasi disajikan dalam
bentuk peta pikiran/bagan dan akan dipresentasikan
pada Pembelajaran 5. Critical Thinking and Problem
Solving
 Kegiatan ini ditujukan agar siswa paham tentang KD
IPA 3.2 dan 4.2 serta KD Bahasa Indonesia 3.2 dan
4.2.

65
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap kecermatan dan ketelitian siswa dalam menggali
informasi dari teks bacaan dan penjelasan guru
mengenai penyakit organ pernapasan pada manusia.
Creativity and Innovation
 Siswa mengamati gambar-gambar karya tari daerah
pada buku siswa. Mandiri
 Siswa menuliskan nama properti yang digunakan pada
kedua tari pada gambar di Buku Siswa.
 Siswa berdiskusi untuk menjawab pertanyaan-
pertanyaan berikut.
 Diskusi dapat dilakukan dalam kelompok-kelompok
kecil beranggota 4–5 siswa. Selanjutnya setiap
kelompok menyampaikan hasil diskusi. Jawaban dari
hasil diskusi semua kelompok digabungkan untuk
saling melengkapi. Gotong Royong
 Contoh jawaban pertanyaan-pertanyaan di atas sebagai
berikut.
 Subtema 2: Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan
59
 Banyak tarian ditarikan menggunakan properti. Salah
satu jenis tari menggunakan properti adalah tari
topeng. Sesuai namanya, penari tari topeng
menggunakan topeng. Gambar berikut ini
menunjukkan salah satu contoh tari topeng. Penari
pada gambar sedang menarikan tari Klono Topeng.
Mandiri
 Tari Klono Topeng
 Adakah tari lain menggunakan properti? Perhatikan
beberapa gambar berikut yang menunjukkan gerak tari
menggunakan properti.
 Sumber: Indonesia Indah “Tari Tradisional Indonesia”
 Tari Piring Tari Rangguk Ayak
1. Apa yang dimaksud properti tari?
2. Benda apa yang dapat digunakan menjadi properti
tari?
3. Apa dasar pemilihan suatu benda digunakan
sebagai properti tari?
4. Apa fungsi properti tari?
1. Properti tari adalah benda yang digunakan penari
dalam melakukan gerakan tari.
2. Benda yang dapat digunakan menjadi properti tari
di antaranya selendang, topeng, gandewa, tombak,
piring, kipas, dan tameng.
3. Suatu benda dipilih untuk digunakan sebagai
properti tari berdasarkan tema tari.
4. Properti tari berfungsi untuk membantu penari
menyampaikan maksud dari gerakan tari yang
dilakukan.

66
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
 Siswa diajak melihat pertunjukan karya tari daerah
menggunakan properti, secara langsung atau melalui
video pertunjukan tari. Communication
 Dari kegiatan melihat pertunjukan tari itu siswa
menjawab pertanyaan-pertanyaan seperti pada Buku
Siswa. Mandiri
 Siswa selanjutnya diberi tugas kelompok untuk
membuat kliping karya tari daerah yang menggunakan
properti. Petunjuk pembuatan kliping seperti tertulis
pada Buku Siswa. Gotong Royong
 Siswa berlatih menarikan satu judul karya tari daerah
menggunakan properti. Pemilihan karya tari dapat
dimusyawarahkan dengan guru.
 Kegiatan ini untuk memahamkan siswa tentang materi
Seni Budaya dan Prakarya KD 3.3 dan 4.3.
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap percaya diri siswa ketika berdiskusi dan
melakukan kerja kelompok.
 Pengetahuan siswa tentang karya tari daerah
menggunakan properti.
 Keterampilan menyampaikan pendapatnya saat
berdiskusi. Collaboration
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi KesehatanKelas V (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
 Buku teks, teks bacaan tentang berbagai penyakit pada organ pernapasan manusia,
gambar tarian daerah yang menggunakan properti, video (rekaman VCD) tari
daerah.

67
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

68
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 1
MATERI PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks siswa mampu menyebutkan informasi terkait dengan
pertanyaan apa, siapa, bagaimana, dan mengapa
 Dengan mencermati teks bacaan yang disajikan, siswa mampu memukan
informasi tentang berbagai penyakit yang berhubungan dengan organ pernapasan
manusia
 Dengan mencari informasi dari teks bacaan, siswa mampu membuat bagan
penyebab berbagai penyakit yang berhubungan dengan organ pernapasan manusia
 Dengan menyimak penjelasan dan mencermati gambar dan teks informasi, siswa
mampu menyebutkan karya tari daerah menggunakan properti
 Dengan membuat kliping, siswa mampu menyajikan gambar karya tari daerah
menggunakan properti
 Dengan mengikuti contoh dari video tari atau bimbingan guru tari, siswa mampu
menyiapkan karya tari daerah menggunakan properti

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

69
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 2
PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN
Bagan Penyakit Organ Pernapasan Manusia

ASMA BRONKITIS
Gejala: Gejala:
• batuk •...
• sesak napas •...
• dan lain-lain •...

PENYAKIT ORGAN
PERNAPASAN MANUSIA

PNEUMONIA INFLUENZA
Gejala: Gejala:
•... •...
•... •...
•... •...

Bentuk Penilaian: Nontes (membuat bagan penyakit pada organ pernapasan manusia)
Instrumen Penilaian: Rubrik
KD IPA 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbi-
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
ngan (1)
Pengetahuan Bagan dibuat Bagan dibuat Bagan kurang Bagan
tentang dengan tepat dengan tepat, tepat penjelasan tidak tepat,
penyakit disertai penjelasan kurang lengkap penjelasan
pada organ penjelasan yang kurang lengkap namun benar kurang lengkap
pernapasan lengkap dan namun benar dan kurang
manusia benar benar
Keterampilan Bagan sangat Bagan sangat Bagan mudah Bagan agak
dalam mudah dibaca mudah dibaca dibaca namun sulit dibaca dan
mengolah dan sangat dan mudah agak sulit dimengerti
informasi mudah dimengerti dimengerti
dalam dimengerti
bentuk bagan

Sikap Cermat dan Mandiri


Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap siswa yang sangat baik dan
perlu pendampingan, digunakan sebagai data dalam rekapitulasi perilaku sikap.

70
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 2 : Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan
Pembelajaran Ke : 3
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana menggunakan kosakata baku ku

71
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Indikator :
 Menjelaskan informasi terkait dengan pertanyaan apa, siapa, kapan, di mana,
bagaimana, dan mengapa.
 Mempresentasikan informasi dari teks bacaan terkait dengan pertanyaan apa, di
mana, kapan, siapa, bagaimana, dan mengapa.

PPKn
Kompetensi Dasar (KD)
1.2 Menghargai kewajiban, hak, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat dan
umat beragama dalam kehidupan sehari-hari
2.2 Menunjukkan sikap tanggung jawab dalam memenuhi kewajiban dan hak sebagai
warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari
3.2 Memahami hak, kewajiban dan tanggung jawab sebagai warga dalam kehidupan
sehari-hari
4.2 Menjelaskan hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat
dalam kehidupan sehari-hari
Indikator :
 Berpartisipasi dalam menjaga kebersihan lingkungan masyarakat sesuai hasil
musyawarah sebagai perwujudan tanggung jawab warga masyarakat
 Membedakan hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat.

IPS
Kompetensi Dasar (KD)
3.3 Menganalisis peran ekonomi dalam upaya menyejahterakan kehidupan
masyarakat di bidang sosial dan budaya untuk memperkuat kesatuan dan
persatuan bangsa
4.3 Menyajikan hasil analisis tentang peran ekonomi dalam upaya menyejahterakan
kehidupan masyarakat di bidang sosial dan budaya untuk memperkuat kesatuan
dan persatuan bangsa
Indikator :
 Mengidentifikasi jenis-jenis usaha yang dikelola sendiri maupun kelompok.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks, siswa mampu menjelaskan informasi terkait dengan
pertanyaan apa, siapa, kapan, di mana, bagaimana, dan mengapa.

72
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

 Dengan menuliskan jawaban dari pertanyaan, siswa mampu mempresentasikan


informasi dari teks bacaan terkait dengan pertanyaan apa, di mana, kapan, siapa,
bagaimana, dan mengapa.
 Dengan berdiskusi, siswa dapat berpartisipasi dalam menjaga kebersihan
lingkungan masyarakat sesuai hasil musyawarah sebagai perwujudan tanggung
jawab warga masyarakat
 Dengan membaca teks dan menyimak penjelasan guru, siswa dapat membedakan
hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat.
 Dengan membaca teks bacaan dan menyimak penjelasan guru, siswa dapat
mengidentifikasi jenis-jenis usaha yang dikelola sendiri maupun kelompok.

 Karakter siswa yang diharapkan :


 Bahasa Indonesia dan PPKn : Religius
Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas
 IPS : Religius
Kerja Keras
Kreatif
Mandiri
Rasa Ingin Tahu
Cinta Tanah Air
Gemar Membaca
D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit
berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan”.
Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan. Creativity
and Innovation

73
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Inti  Siswa membaca teks “Kerja Bakti”. Literasi 180 menit
 Siswa menandai informasi-informasi penting pada teks
bacaan. Mandiri
 Siswa menuliskan jawaban pertanyaan-pertanyaan
dalam Buku Siswa
 Sebagai kegiatan lanjutan, guru dapat meminta siswa
mendiskusikan jawaban setiap pertanyaan.
Collaboration
 Siswa melakukan musyawarah tentang menjaga
kebersihan di lingkungan kelas. Sebaiknya seluruh
siswa berperan serta aktif dalam kegiatan ini. Gotong
Royong
 Siswa menuliskan hasil musyawarah tentang cara
menjaga kebersihan kelas dan berusaha melaksanakan
hasil musyawarah itu.
 Kegiatan ini bertujuan agar siswa memahami materi
Bahasa Indonesia KD 3.2 dan 4.2 serta PPKn KD 3.2,
1.2, dan 4.2.
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap cermat dan teliti siswa pada saat membaca teks
bacaan. Mandiri
 Pengetahuan tentang menjawab pertanyaan apa, siapa,
di mana, kapan, bagaimana, dan mengapa.
 Keterampilan siswa dalam menuliskan informasi dari
bacaan dan berbicara dalam diskusi. Critical Thinking
and Problem Solving
 Siswa membaca teks tentang hak dan kewajiban warga
masyarakat. Literasi
 Siswa menandai informasi-informasi penting pada teks
bacaan.
 Siswa diajak bertanya jawab mengenai informasi-
informasi penting yang didapat dari bacaan.
Communication
 Siswa mendiskusikan topik tentang hak, kewajiban,
dan tanggung jawabnya seperti tertulis pada Buku
Siswa. Diskusi dapat dilakukan secara klasikal atau
dalam kelompok-kelompok kecil. Gotong Royong
 Kegiatan ini bertujuan agar siswa memahami materi
Bahasa Indonesia KD 3.2 dan 4.2 serta PPKn KD 3.2,
1.2, 2.2, dan 4.2.
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap cermat dan teliti siswa saat membaca teks
bacaan serta sikap aktif saat diskusi. Collaboration

74
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
 Pengetahuan tentang hak, kewajiban, dan tanggung
jawab warga masyarakat.
 Keterampilan siswa dalam menuliskan informasi dari
bacaan dan berbicara dalam diskusi. Critical Thinking
and Problem Solving
 Siswa membaca teks bacaan “Jenis-Jenis Usaha
Dikelola Sendiri ataupun Berkelompok” untuk
mengetahui jenis-jenis usaha dan kegiatan ekonomi
masyarakat Indonesia yang dikelola sendiri atau
berkelompok. Literasi
 Siswa menandai informasi-informasi penting dalam
bacaan. Mandiri
 Sebagai kegiatan lanjutan, siswa diajak bertanya jawab
mengenai informasi-informasi penting dalam bacaan.
 Kegiatan ini bertujuan agar siswa paham tentang jenis-
jenis usaha dan kegiatan ekonomi masyarakat
Indonesia. (KD IPS 3.3 dan 4.3)
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap cermat dan teliti dalam menemukan informasi
penting dalam bacaan. Mandiri
 Pengetahuan siswa tentang jenis-jenis usaha dan
kegiatan ekonomi.
 Keterampilan siswa dalam menyajikan hasil
wawancara dalam bentuk laporan tertulis. Critical
Thinking and Problem Solving
 Hasil kegiatan dapat digunakan sebagai data bagi guru
dan siswa untuk melihat keberhasilan pembelajaran
dan tidak harus masuk dalam buku nilai siswa.

Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit


rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius

75
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi Kesehatan Kelas V (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

LAMPIRAN 1

76
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

MATERI PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks, siswa mampu menjelaskan informasi terkait dengan
pertanyaan apa, siapa, kapan, di mana, bagaimana, dan mengapa
 Dengan menuliskan, siswa mampu mempresentasikan informasi dari teks bacaan
terkait dengan pertanyaan apa, di mana, kapan, siapa, bagaimana, dan mengapa
 Dengan berdiskusi, siswa dapat berpartisipasi dalam menjaga kebersihan
lingkungan masyarakat sesuai hasil musyawarah sebagai perwujudan tanggung
jawab warga masyarakat
 Dengan membaca teks dan menyimak penjelasan guru, siswa dapat membedakan
hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat
 Dengan membaca teks bacaan dan menyimak penjelasan guru, siswa dapat
mengidentifikasi jenis-jenis usaha yang dikelola sendiri maupun kelompok.

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

LAMPIRAN 2

77
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


Bentuk Penilaian: Nontes
Instrumen Penilaian: Rubrik
KD Bahasa Indonesia 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
Pengetahuan Benar dalam Benar dalam Benar dalam Benar dalam
tentang menjawab 7 menjawab 6 menjawab 5 menjawab
Memilah pertanyaan pertanyaan pertanyaan paling banyak
Informasi yang dengan bahasa dengan bahasa dengan bahasa 4 pertanyaan
Didapat (BI yang runtut dan yang runtut dan yang runtut dan dengan bahasa
3.2) menggunakan menggunakan menggunakan yang runtut dan
kosakata baku kosakata baku kosakata baku menggunakan
kosakata baku
Keterampilan Jawaban Jawaban Jawaban mudah Jawaban agak
dalam sangat mudah mudah dibaca dibaca namun sulit dibaca dan
Menyajikan dibaca dan dan mudah agak sulit dimengerti
Informasi (BI sangat mudah dimengerti dimengerti
4.2) dimengerti
Sikap Kecermatan dan Kemandirian
Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap siswa yang sangat baik dan
perlu pendampingan, digunakan sebagai data dalam rekapitulasi penilaian sikap.

Catatan:
Rubrik digunakan sebagai pegangan guru dalam memberikan umpan balik terhadap tugas
peta pikiran, hasil dari kegiatan ini tidak harus dimasukkan ke dalam buku nilai (sangat
tergantung pada kesiapan siswa). Tujuan utama dari kegiatan ini adalah agar siswa
memahami informasi dalam teks. Guru dapat melihat keberhasilan pembelajaran tentang
informasi dalam teks dari hasil keseluruhan kelas secara umum.

78
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 2 : Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan
Pembelajaran Ke : 4
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana menggunakan kosakata baku ku

79
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Indikator :
 Menjelaskan informasi terkait pertanyaan apa, siapa, di mana, mengapa, dan
bagaimana.

PPKn
Kompetensi Dasar (KD)
1.2 Menghargai kewajiban, hak, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat dan
umat beragama dalam kehidupan sehari-hari
2.2 Menunjukkan sikap tanggung jawab dalam memenuhi kewajiban dan hak sebagai
warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari
3.2 Memahami hak, kewajiban dan tanggung jawab sebagai warga dalam kehidupan
sehari-hari
4.2 Menjelaskan hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat
dalam kehidupan sehari-hari
Indikator :
 Berpartisipasi dalam menjaga kebersihan lingkungan masyarakat sesuai hasil
musyawarah sebagai perwujudan tanggung jawab warga masyarakat
 Membedakan hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat.

IPS
Kompetensi Dasar (KD)
3.3 Menganalisis peran ekonomi dalam upaya menyejahterakan kehidupan
masyarakat di bidang sosial dan budaya untuk memperkuat kesatuan dan
persatuan bangsa
4.3 Menyajikan hasil analisis tentang peran ekonomi dalam upaya menyejahterakan
kehidupan masyarakat di bidang sosial dan budaya untuk memperkuat kesatuan
dan persatuan bangsa
Indikator :
 Menjelaskan pengaruh kegiatan ekonomi terhadap tingkat kesejahteraan
masyarakat.
 Menjawab pertanyaan tentang pengaruh kegiatan ekonomi terhadap tingkat
kesejahteraan masyarakat

80
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks dalam buku, siswa dapat menjelaskan informasi terkait
pertanyaan apa, siapa, di mana, mengapa, dan bagaimana.
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca informasi, siswa mampu
menjelaskan pengaruh kegiatan ekonomi terhadap tingkat kesejahteraan
masyarakat.
 Dengan berdiskusi, siswa mampu menjawab pertanyaan tentang pengaruh
kegiatan ekonomi terhadap tingkat kesejahteraan masyarakat.

 Karakter siswa yang diharapkan :


 Bahasa Indonesia dan PPKn : Religius
Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas
 IPS : Religius
Kerja Keras
Kreatif
Mandiri
Rasa Ingin Tahu
Cinta Tanah Air
Gemar Membaca

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit
berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan”.
Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.
Communication

Inti  Pada awal pembelajaran, guru menstimulus ide, 180 menit


gagasan, dan motivasi siswa. Guru mengajak siswa

81
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
bertanya jawab dengan pertanyaan “Apa kamu suka
membaca cerita pendek (cerpen)?” Communication
 Catatan 1:
 Guru dapat menambahkan pertanyaan berikut.
1. Apa judul cerpen yang pernah kalian baca?
2. Di mana kalian menemukan cerpen yang dibaca?
3. Mengapa kamu suka membaca cerpen?
 Guru meminta siswa untuk mengungkapkan
pendapatnya dengan percaya diri. Mandiri
 Catatan 2:
 Guru membangun suasana belajar yang
menyenangkan dan menantang dengan pendekatan
interaktif.
 Jadikan jawaban-jawaban siswa sebagai media untuk
mengetahui seberapa jauh siswa dalam mengenal
tanggung jawabnya sebagai warga sekolah.
 Apresiasi semua jawaban siswa, termasuk jika ada
jawaban yang aneh.
 Siswa lalu diminta untuk membaca cerpen berjudul
“Tanggung Jawab Ade” pada buku siswa Literasi.
Kegiatan membaca ini dapat dilakukan dengan 3 cara,
yaitu sebagai berikut
1. Cara pertama:
 Guru memberikan waktu selama 5 menit dan siswa
diminta membaca dalam hati.
2. Cara kedua:
 Guru menunjuk satu siswa untuk membacakan bacaan
tersebut dan meminta siswa lain menyimak.
3. Cara ketiga:
 Bacaan tersebut dibaca secara bergantian dan
bersambung oleh seluruh siswa.
 Hasil yang Diharapkan:
 Siswa termotivasi untuk belajar lebih jauh lagi.
 Siswa mampu menggali informasi dari cerpen yang
dibaca. Mandiri
 Siswa memahami mengenai makna tanggung jawab.
Integritas
 Siswa mampu membaca dengan baik.
 Pada awal pembelajaran, guru menstimulus ide,
gagasan, dan motivasi siswa. Guru mengajak siswa
bertanya jawab dengan pertanyaan “Apa kamu suka
membaca cerita pendek (cerpen)?” Communication

82
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
 Hasil yang Diharapkan:
 Siswa mampu menggali informasi dari cerpen yang
dibaca.
 Siswa mampu menuliskan informasi bacaan dengan
baik dan benar. Literasi
 Siswa mampu mengerjakan dan menyelesaikan tugas
secara mandiri dan tanggung jawab.
 Guru menghubungkan materi dari cerpen ke materi
kegiatan ekonomi dengan menggunakan kalimat
kunci, “Usaha yang dilakukan oleh ibu Ade dalam
cerpen merupakan contoh kegiatan ekonomi. Critical
Thinking and Problem Solving
 Kegiatan ekonomi tersebut bertujuan untuk
 meningkatkan kesejahteraan keluarga.”
 Setelah itu, siswa diminta untuk membaca bacaan
dalam buku siswa yang berjudul “Pengaruh Kegiatan
Ekonomi terhadap Kesejahteraan Masyarakat” Literasi
 Seperti pada langkah pembelajaran sebelumnya,
kegiatan membaca ini dapat dilakukan dengan 3 cara,
yaitu.
1. Cara pertama:
 Guru memberikan waktu selama 5 menit dan siswa
diminta membaca dalam hati.
2. Cara kedua:
 Guru menunjuk satu siswa untuk membacakan bacaan
tersebut dan meminta siswa lain menyimak.
3. Cara ketiga:
 Bacaan tersebut dibaca secara bergantian dan
bersambung oleh seluruh siswa.
 Guru dapat menggunakan salah satu cara di atas secara
bergantian.
 Hasil yang Diharapkan:
 Siswa mampu menggali informasi dari bacaan.
 Siswa mengetahui pengaruh kegiatan ekonomi
terhadap kesejahteraan masyarakat.
 Siswa mampu membaca dengan baik.
 Guru mengajak siswa untuk menyimpulkan pengaruh
kegiatan ekonomi terhadap kesejahteraan masyarakat.
Creativity and Innovation
 Pada kegiatan AYO, BERDISKUSI: siswa
mendiskusikan pertanyaan berikut.
1. Menurutmu, apa pengaruh kegiatan ekonomi
terhadap kesejahteraan masyarakat?

83
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
2. Apakah kegiatan ekonomi dapat berdampak positif
terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat?
Bagaimana penjelasanmu? Gotong Royong
 Kegiatan berdiskusi dapat dilakukan dengan fokus
kegiatan sebagai berikut.
1. Eksplorasi: ajarkan siswa untuk mengeksplorasi
hasil diskusi tentang pengaruh kegiatan ekonomi
terhadap kesejahteraan masyarakat.
2. Pengumpulan Data: ajarkan siswa sehingga terbiasa
untuk mengolah data menjadi sebuah informasi yang
berguna melalui konsep pelaporan tertulis.
3. Komunikasi: fasilitasi sebuah diskusi kelas di mana
siswa mengomunikasikan hasil pencariannya.
 Selama proses kegiatan berlangsung, guru berkeliling
memandu siswasiswa yang mengalami kesulitan.
 Catatan:
 Diskusi dilakukan secara berkelompok. Bentuk
kelompok-kelompok terdiri atas 3-4 siswa per
kelompok. Setiap kelompok diminta mendiskusikan
jawaban pertanyaan-pertanyaan dalam buku siswa dan
menuliskan hasilnya. Selanjutnya jawaban dari tiap
kelompok didiskusikan bersama kelompok lain. Guru
dapat bertindak sebagai moderator atau menunjuk
salah satu siswa menjadi moderator. Gotong Royong
 Hasil yang Diharapkan:
 Siswa mengetahui mengenai pengaruh kegiatan
ekonomi terhadap kesejahteraan masyarakat. Mandiri
 Siswa mengetahui dampak positif kegiatan ekonomi
terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat.
 Siswa memiliki kemampuan bekerja sama dalam
kelompok dengan mengembangkan sikap saling
menghargai pendapat, tugas, dan peran masing-masing
anggota kelompok. Gotong Royong
 Siswa memiliki kemampuan berkomunikasi dan
berinteraksi dengan orang lain.
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar

84
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi KesehatanKelas V (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
 Teks bacaan, lingkungan

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

LAMPIRAN 1

85
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

MATERI PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks dalam buku, siswa dapat menjelaskan informasi terkalit
pertanyaan apa, siapa, di mana, mengapa, dan bagaimana
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca informasi, siswa mampu
menjelaskan pengaruh kegiatan ekonomi terhadap tingkat kesejahteraan
masyarakat
 Dengan berdiskusi, siswa mampu menjawab pertanyaan tentang pengaruh
kegiatan ekonomi terhadap tingkat kesejahteraan masyarakat.

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

LAMPIRAN 2

86
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


Rubrik Mendiskusikan Kegiatan Ekonomi Masyarakat

Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
Isi dan Menuliskan Menuliskan Menuliskan Menuliskan
Pengetahuan: 4 pengaruh 3 pengaruh 2 pengaruh 1 pengaruh
1. Siswa kegiatan kegiatan kegiatan kegiatan
menuliskan ekonomi ekonomi ekonomi ekonomi
4 pengaruh terhadap terhadap terhadap terhadap
kegiatan kesejahteraan kesejahteraan kesejahteraan kesejahteraan
ekonomi masyarakat masyarakat masyarakat masyarakat
terhadap dan 4 dampak dan 3 dampak dan 2 dampak dan 1 dampak
kesejahteraan positif kegiatan positif kegiatan positif kegiatan positif kegiatan
masyarakat ekonomi ekonomi ekonomi ekonomi
2. Siswa terhadap terhadap terhadap terhadap
menuliskan peningkatan peningkatan peningkatan peningkatan
4 dampak kesejahteraan kesejahteraan kesejahteraan kesejahteraan
positif kegiatan masyarakat masyarakat masyarakat masyarakat
ekonomi
terhadap
peningkatan
kesejahteraan
masyarakat
Penggunaan Bahasa Bahasa Bahasa Bahasa
Bahasa Indonesia yang Indonesia yang Indonesia yang Indonesia yang
Indonesia baik dan benar baik dan benar baik dan benar baik dan benar
yang baik dan digunakan digunakan digunakan digunakan
benar saat dengan dengan dengan dengan efisien
menuliskan efisien dan efisien dalam efisien dalam dalam sebagian
hasil menarik dalam keseluruhan sebagian besar kecil penulisan
diskusi : Bahasa keseluruhan penulisan penulisan
Indonesia yang penulisan
baik dan benar
Sikap saat Memenuhi Memenuhi 3 Memenuhi Memenuhi 1 dari
kegiatan semua kriteria dari 4 kriteria 2 dari 4 4 kriteria yang
berdiskusi: yang ditetapkan yang ditetapkan kriteria yang Ditetapkan
1. Menghargai ditetapkan
dan
mendengarkan
pendapat
anggota
kelompok
2. Mampu
mengemukaka
n
pendapatnya
sendiri
3. Mampu
berinteraksi
dengan
anggota
kelompok
4. Aktif dalam
kegiatan

87
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

diskusi
Keterampilan Keseluruhan Keseluruhan Sebagian besar Hanya sebagian
menyusun hasil penulisan hasil penulisan hasil penulisan kecil hasil
pertanyaan dan dari hasil dari hasil dari hasil penulisan
jawaban pengamatan pengamatan pengamatan dari hasil
dengan yang sistematis yang sistematis yang sistematis pengamatan
runtut dan dan benar dan benar dan benar yang sistematis
kosakata baku. menunjukkan menunjukkan menunjukkan dan benar
keterampilan keterampilan keterampilan menunjukkan
penulisan yang penulisan yang penulisan keterampilan
sangat baik, di baik yang terus penulisan
atas rata-rata berkembang yang masih
kelas perlu terus
ditingkatkan

Bentuk Penilaian: Nontes


Instrumen Penilaian: Rubrik
KD Bahasa Indonesia 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbi-
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
ngan (1)
Pengetahuan Benar dalam Benar dalam Benar dalam Benar dalam
tentang menjawab 7 menjawab 6 menjawab 5 menjawab
Memilah pertanyaan pertanyaan pertanyaan paling banyak
Informasi dengan bahasa dengan bahasa dengan 4 pertanyaan
yang Didapat yang runtut dan yang runtut dan bahasa yang dengan bahasa
menggunakan menggunakan runtut yang runtut dan
kosakata baku kosakata baku dan menggunakan
menggunakan kosakata baku
kosakata baku
Keterampilan Jawaban Jawaban Jawaban mudah Jawaban agak
dalam sangat mudah mudah dibaca dibaca namun sulit dibaca dan
Menyajikan dibaca dan dan mudah agak sulit dimengerti
Informasi sangat mudah dimengerti dimengerti
dimengerti
Sikap Kecermatan dan Kemandirian
Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap siswa yang sangat baik dan
perlu pendampingan, digunakan sebagai data dalam rekapitulasi penilaian sikap

88
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 2 : Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan
Pembelajaran Ke : 5
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana menggunakan kosakata baku.

89
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Indikator :
 Menjelaskan informasi terkait pertanyaan apa, siapa, di mana, mengapa, dan
bagaimana.

IPA
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Menjelaskan organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia, serta cara
memelihara kesehatan organ pernapasan manusia.
4.2 Membuat model sederhana organ pernapasan manusia
Indikator :
 Mengidentifikasi berbagai penyakit yang berhubungan dengan organ pernapasan
pada manusia.
 Menjelaskan berbagai penyakit yang berhubungan dengan organ pernapasan pada
manusia.

SBdP
Kompetensi Dasar (KD)
3.3 Memahami pola lantai dalam tari kreasi daerah
4.3 Mempraktikkan pola lantai pada gerak tari kreasi daerah
Indikator :
 Menceritakan karya tari daerah yang menggunakan properti.

 Berlatih gerakan tari daerah menggunakan properti

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca teks, siswa mampu
mengidentifikasi berbagai penyakit yang berhubungan dengan organ pernapasan
pada manusia.
 Dengan membaca teks dalam buku, siswa dapat menjelaskan informasi terkait
pertanyaan apa, siapa, di mana, mengapa, dan bagaimana.
 Dengan mempresentasikan bagan, siswa dapat menjelaskan berbagai penyakit
yang berhubungan dengan organ pernapasan pada manusia.
 Dengan menunjukkan kliping, siswa dapat menceritakan karya tari daerah yang
menggunakan properti.

90
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

 Dengan memperhatikan gambar, video tari, atau bimbingan guru, siswa dapat
berlatih gerakan tari daerah menggunakan properti
 Karakter siswa yang diharapkan : Religius
Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit
berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan”.
Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.
Communication
Inti  Pada awal pembelajaran, guru menstimulus ide, 180 menit
gagasan, dan motivasi siswa. Guru mengajak siswa
mengamati gambar dan narasi pada buku siswa.
Communication
 Guru meminta siswa untuk bercerita di depan kelas
dengan percaya diri. Literasi
 Catatan:
 Guru membangun suasana belajar yang
menyenangkan dan menantang dengan pendekatan
interaktif.
 Apresiasi semua cerita siswa, termasuk jika ada
jawaban yang aneh.
 Hasil yang Diharapkan:
 Siswa termotivasi untuk belajar lebih jauh lagi.
 Siswa mampu bercerita di depan kelas dengan baik
dan percaya diri. Mandiri
 Siswa membaca narasi pada buku siswa kemudian
membaca bacaan berjudul “Penyakit pada Sistem
Pernapasan”. Kegiatan membaca ini dapat dilakukan

91
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
dengan 3 cara, sebagai berikut. Literasi
1. Cara pertama:
 Guru memberikan waktu selama 5 menit dan siswa
diminta membaca dalam hati.
2. Cara kedua:
 Guru menunjuk satu siswa untuk membacakan bacaan
tersebut dan meminta siswa lain menyimak.
3. Cara ketiga:
 Bacaan tersebut dibaca secara bergantian dan
bersambung oleh seluruh siswa.
 Pada kegiatan AYO MENULIS: Guru meminta siswa
untuk membuat daftar pertanyaan berdasarkan bacaan
“Penyakit pada Sistem Pernapasan”. Mandiri
 Siswa lalu menuliskan jawabannya pada kolom yang
telah disediakan pada buku siswa.
 Hasil yang Diharapkan:
 Siswa mengetahui penyakit pada sistem pernapasan.
 Siswa mampu menggali informasi dari bacaan.
 Siswa mampu membuat daftar pertanyaan berdasarkan
bacaan yang dibaca.
 Siswa mampu membaca dengan baik. Communication
 Siswa mempersiapkan bagan atau peta pikiran
mengenai penyakit yang berhubungan dengan sistem
pernapasan sesuai dengan hasil studi pustaka pada
pembelajaran sebelumnya. Mandiri
 Pada kegiatan AYO, BERCERITA: siswa harus
mempresentasikan hasil studi pustaka pada
pembelajaran sebelumnya tentang penyakit yang
berhubungan dengan sistem pernapasan.
Communication
 Siswa mempresentasikan hasilnya di depan kelas
secara bergantian dengan kelompok lain.
Collaboration
 Selama proses kegiatan berlangsung, guru berkeliling
memandu siswa-siswa yang mengalami kesulitan.
 Hasil yang Diharapkan:
 Siswa mampu membuat bagan atau peta pikiran
berdasarkan informasi tentang penyakit yang
berhubungan dengan sistem pernapasan. Critical
Thinking and Problem Solving
 Siswa mampu melakukan presentasi di depan kelas
dengan percaya diri.
 Siswa memiliki kemampuan bekerja sama dalam

92
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
kelompok dengan mengembangkan sikap saling
menghargai pendapat, tugas, dan peran masing-masing
anggota kelompok. Gotong Royong
 Siswa memiliki kemampuan berkomunikasi dan
berinteraksi dengan orang lain.
 Guru menghubungkan materi dari penyakit yang
berhubungan dengan sistem pernapasan ke materi
menari. Guru dapat menggunakan kalimat kunci,
“Kebiasaan hidup sehat akan meminimalkan
kemungkinan kita terserang penyakit, termasuk
penyakit pada sistem pernapasan. Communication
 Salah satu kebiasaan hidup sehat adalah dengan selalu
aktif melakukan latihan fisik. Latihan fisik tidak hanya
dapat dilakukan melalui olahraga, tetapi juga dapat
dilakukan dengan menari.” Critical Thinking and
Problem Solving
 Guru lalu mengajak siswa untuk mengamati gambar
karya tari daerah yang menggunakan properti pada
buku siswa.
 Guru lalu mengingatkan siswa tentang kliping tari
daerah pada pembelajaran sebelumnya. Creativity and
Innovation
 Pada kegiatan AYO BERCERITA: siswa diminta
untuk memperlihatkan dan menceritakan kliping hasil
buatannya di depan kelompok-kelompok lain. Literasi
 Setelah bercerita, siswa mengamati gambar gerakan
tari Piring pada buku siswa. Mandiri
 Hasil yang Diharapkan:
 Siswa mengetahui tari daerah yang menggunakan
properti.
 Siswa mampu mempresentasikan klipingnya dengan
percaya diri.
 Siswa mengetahui gerakan tari Piring.
 Siswa memiliki kemampuan bekerja sama dalam
kelompok dengan mengembangkan sikap saling
menghargai pendapat, tugas, dan peran masing-masing
anggota kelompok. Gotong Royong
 Siswa memiliki kemampuan berkomunikasi dan
berinteraksi dengan orang lain. Communication
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)

93
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi KesehatanKelas V (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
 Teks bacaan, media (surat kabar/koran), lingkungan.

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

94
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 1
MATERI PEMBELAJARAN
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca teks, siswa mampu
mengidentifikasi berbagai penyakit yang berhubungan dengan organ pernapasan
pada manusia
 Dengan membaca teks dalam buku, siswa dapat menjelaskan informasi terkalit
pertanyaan apa, siapa, di mana, mengapa, dan bagaimana
 Dengan mempresentasikan bagan, siswa dapat menjelaskan berbagai penyakit
yang berhubungan dengan organ pernapasan pada manusia.
 Dengan menunjukkan kliping, siswa dapat menceritakan karya tari daerah yang
menggunakan properti.
 Dengan memperhatikan gambar, video tari, atau bimbingan guru, siswa dapat
berlatih gerakan tari daerah menggunakan properti.

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

95
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 2
PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN
Rubrik Menulis Pertanyaan berdasarkan bacaan “Penyakit pada Sistem
Pernapasan”.

Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
1. Siswa Memenuhi Memenuhi 3 Memenuhi 2 Memenuhi
menuliskan semua kriteria dari 4 kriteria dari 4 kriteria 1 dari 4
pertanyaan yang ditetapkan. yang ditetapkan. yang ditetapkan. kriteria yang
dengan kata ditetapkan.
tanya yang
tepat.
2. Siswa
membuat
pertanyaan
yang sesuai
dengan bacaan
yang dibaca.
3. Siswa
menuliskan
jawaban dari
pertanyaan
sesuai dengan
bacaan yang
dibaca.
4. Jumlah soal
sesuai dengan
kolom pada
buku siswa.
Penggunaan Bahasa Bahasa Bahasa Bahasa
Bahasa Indonesia yang Indonesia yang Indonesia yang Indonesia
Indonesia baik dan benar baik dan benar baik dan benar yang baik
yang baik dan digunakan digunakan digunakan dan benar
benar saat dengan dengan dengan efisien digunakan
menuliskan efisien dan efisien dalam dalam sebagian dengan
pertanyaan menarik dalam keseluruhan besar penulisan. efisien dalam
keseluruhan penulisan. sebagian kecil
penulisan. penulisan.

Sikap Percaya diri, Percaya diri, Percaya diri Tidak percaya


mandiri,dan sesekali tetapi kurang diri dan
rasa ingin tahu meminta rasa ingin tahu kurang rasa
bantuan guru, ingin tahu
dan rasa ingin
tahu.

96
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 2 : Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan
Pembelajaran Ke : 6
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana menggunakan kosakata baku.
Indikator :
 Menggali informasi dari teks berkaitan dengan pertanyaan apa, siapa, di mana,
mengapa, dan bagaimana.

97
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

PPKn
Kompetensi Dasar (KD)
1.2 Menghargai kewajiban, hak, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat dan
umat beragama dalam kehidupan sehari-hari
2.2 Menunjukkan sikap tanggung jawab dalam memenuhi kewajiban dan hak sebagai
warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari
3.2 Memahami hak, kewajiban dan tanggung jawab sebagai warga dalam kehidupan
sehari-hari
4.2 Menjelaskan hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat
dalam kehidupan sehari-hari
Indikator :
 Menjelaskan tentang musyawarah.

 Menuliskan hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai peserta musyawarah.

SBdP
Kompetensi Dasar (KD)
3.3 Memahami pola lantai dalam tari kreasi daerah
4.3 Mempraktikkan pola lantai pada gerak tari kreasi daerah
Indikator :
 Mengidentifikasi unsur-unsur persiapan peragaan karya tari dengan properti.

 Menjelaskan unsur-unsur yang harus dipersiapkan untuk memperagakan suatu


karya tari yang telah dipilih.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks bacaan dan menyimak penjelasan guru, siswa dapat
menjelaskan tentang musyawarah.
 Dengan berdiskusi, siswa mampu menggali informasi dari teks berkaitan dengan
pertanyaan apa, siapa, di mana, mengapa, dan bagaimana.
 Dengan berdiskusi siswa dapat menuliskan hak, kewajiban, dan tanggung jawab
sebagai peserta musyawarah.
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca teks, siswa mampu
mengidentifikasi unsur-unsur persiapan peragaan karya tari dengan properti.
 Dengan membuat peta pikiran, siswa dapat menjelaskan unsur-unsur yang harus
dipersiapkan untuk memperagakan suatu karya tari yang telah dipilih.

98
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

 Karakter siswa yang diharapkan : Religius


Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit


berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Pentingnya Udara Bersih bagi Pernapasan”.
Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.
Communication
Inti  Pada awal pembelajaran, guru menstimulus ide, 180 menit
gagasan, dan motivasi siswa. Guru mengajak siswa
mengamati gambar lalu bertanya jawab dengan
pertanyaan berikut.
1. Apa yang kalian ketahui tentang musyawarah?
2. Apa kalian pernah melakukan musyawarah?
3. Apa masalah yang biasa kalian musyawarahkan?
Communication
 Guru meminta siswa untuk mengungkapkan
pendapatnya dengan percaya diri. Mandiri
 Catatan:
 Guru membangun suasana belajar yang
menyenangkan dan menantang dengan pendekatan
interaktif.
 Jadikan jawaban-jawaban siswa sebagai media untuk
mengetahui seberapa jauh siswa dalam mengenal
tanggung jawabnya sebagai peserta musyawarah.
 Apresiasi semua jawaban siswa, termasuk jika ada
jawaban yang aneh.
 Selanjutnya, siswa membaca teks mengenai
musyawarah pada buku siswa. Kegiatan membaca ini
dapat dilakukan dengan 3 cara, sebagai berikut.
1. Cara pertama:
 Guru memberikan waktu selama 5 menit dan siswa
diminta membaca dalam hati.

99
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

2. Cara kedua:
 Guru menunjuk satu siswa untuk membacakan bacaan
tersebut dan meminta siswa lain menyimak.
3. Cara ketiga:
 Bacaan tersebut dibaca secara bergantian dan
bersambung oleh seluruh siswa. Literasi
 Pada kegiatan AYO BERLATIH: siswa membuat
kelompok atas 4–5 anak. Kemudian, siswa harus
mengerjakan dua kegiatan berikut.
1. Membuat daftar pertanyaan dan jawaban
menggunakan kata tanya berdasarkan bacaan tentang
musyawarah.
2. Berdiskusi hak, kewajiban, dan tanggung jawab
sebagai peserta musyawarah. Creativity and
Innovation
 Catatan:
 Setelah membuat pertanyaan, siswa melakukan tanya
jawab dengan kelompok lain menggunakan pertanyaan
yang dibuat.
 Kegiatan ini dilakukan secara bergantian dengan
kelompok lain. Collaboration
 Guru berkeliling pada saat proses pembelajaran untuk
membantu siswa yang mengalami kesulitan.
 Pada kegiatan AYO MENULIS: setelah membaca
materi tentang peragaan karya tari dalam buku siswa,
siswa lalu menjawab soal terkait dengan materi.
Kemudian, siswa menuliskan jawabannya pada kolom
yang telah disediakan.
 Siswa diminta untuk mengerjakan soal secara mandiri.
 Siswa menceritakan pemahamannya mengenai
musyawarah. Literasi
 Siswa menceritakan pengalamannya melihat atau
melaksanakan musyawarah.
 Catatan :
 Kegiatan ini merupakan media untuk mengukur
seberapa banyak materi yang sudah dipelajari dan
dipahami siswa. Mandiri
 Pada aktivitas ini lebih ditekankan pada sikap siswa
setelah mempelajari materi.
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan

100
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

pembelajaran) Religius

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi KesehatanKelas V (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
 Teks bacaan, media (surat kabar/koran), lingkungan.

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

101
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 1
MATERI PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks bacaan dan menyimak penjelasan guru, siswa dapat
menjelaskan tentang musyawarah.
 Dengan berdiskusi, siswa mampu menggali informasi dari teks berkaitan dengan
pertanyaan apa, siapa, di mana, mengapa, dan bagaimana.
 Dengan berdiskusi siswa dapat menuliskan hak, kewajiban, dan tanggung jawab
sebagai peserta musyawarah.
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca teks, siswa mampu
mengidentifikasi unsur-unsur persiapan peragaan karya tari dengan properti.
 Dengan membuat peta pikiran, siswa dapat menjelaskan unsur-unsur yang harus
dipersiapkan untuk memperagakan suatu karya tari yang telah dipilih.

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

102
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 2
PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN
Bentuk Penilaian : Nontes
Instrumen Penilaian : Rubrik
 KD Bahasa Indonesia 3.2 dan 4.2
Perlu Bimbi-
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
ngan (1)
Pengetahuan Dapat membuat Dapat membuat Dapat membuat Dapat membuat
tentang lebih dari 2 8 pertanyaan lebih dari 6 masing-masing
membuat pertanyaan dan dan jawaban pertanyaan dan 1 pertanyaan
pertanyaan jawaban untuk dengan jawaban dengan dan jawaban
dengan kata setiap kata sekurang- sekurang- untuk setiap
apa, di mana, tanya apa, di kurangnya kurangnya kata tanya apa,
kapan, dan mana, kapan, 1 1 di mana, kapan,
siapa dan siapa pertanyaan dan pertanyaan dan dan siapa
berdasarkan dengan benar jawaban untuk jawaban untuk dengan benar
teks bacaan setiap kata setiap kata
tanya apa, di tanya apa, di
mana, kapan, mana, kapan,
dan siapa dan siapa
dengan benar dengan benar
Keterampilan Menyusun Menyusun Menyusun Menyusun
menyusun pertanyaan dan pertanyaan pertanyaan dan pertanyaan
pertanyaan dan jawaban dengan dan jawaban jawaban dengan dan jawaban
jawaban runtut dan dengan runtut kosakata baku tidak runtut
dengan kosakata baku tetapi masih tetapi tidak dan dengan
runtut dan dengan benar. ada kosakata runtut. kosakata tidak
kosakata baku. tidak baku. baku.
Sikap Cermat dan Mandiri
Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap cermat dan kemandirian
siswa yang sangat baik dan perlu pendampingan ketika mengerjakan tugas, digunakan
sebagai data dalam rekapitulasi penilaian sikap

103
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Bentuk Penilaian : Nontes (Membuat Bagan)


Instrumen Penilaian : Rubrik
KD IPA 3.2 dan 4.2
Perlu Bimbi-
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
ngan (1)
Pengetahuan Semua bagian Semua bagian Tidak semua Tidak semua
tentang Organ diagram tergambar bagian diagram bagian diagram
Pencernaan tergambar dengan tepat, tergambar tergambar
Hewan dengan penjelasan dengan tepat, dengan tepat,
tepat, semua kurang lengkap penjelasan penjelasan
penjelasan namun benar kurang lengkap kurang lengkap
tentang proses namun benar dan kurang
sangat lengkap benar
dan tepat
Keterampilan Diagram Diagram Diagram mudah Diagram agak
dalam sangat mudah mudah dibaca dibaca namun sulit dibaca dan
Mengolah dibaca dan dan mudah agak sulit dimengerti
Informasi sangat mudah dimengerti dimengert
dalam dimengerti
Bentuk
Diagram
Sikap Cermat dan Mandiri
Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap siswa yang sangat baik dan
perlu pendampingan, digunakan sebagai data dalam rekapitulasi penilaian sikap

104
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 3 : Memelihara Kesehatan Organ Pernapasan
Manusia
Pembelajaran Ke : 1
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana menggunakan kosakata baku

105
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Indikator :
 Menyebutkan informasi terkait dengan pertanyaan apa, siapa, di mana,
bagaimana, dan mengapa.
 Mempresentasikan informasi dari teks bacaan terkait dengan pertanyaan apa,
siapa, di mana, bagaimana, dan mengapa.

IPA
Kompetensi Dasar (KD)
3.2. Menjelaskan organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia, serta
cara memelihara kesehatan organ pernapasan manusia
4.2. Membuat model sederhana organ pernapasan manusia
Indikator :
 Menemukan informasi tentang bahaya kabut dan cara mengatasinya.

 Menyebutkan cara memelihara organ pernapasan.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan mencermati teks bacaan yang disajikan, siswa mampu menemukan
informasi tentang bahaya kabut dan cara mengatasinya.
 Dengan membaca teks, siswa mampu menyebutkan informasi terkait dengan
pertanyaan apa, siapa, di mana, bagaimana, dan mengapa.
 Dengan menuliskan dalam bentuk tabel, siswa mampu mempresentasikan
informasi dari teks bacaan terkait dengan pertanyaan apa, siapa, di mana,
bagaimana, dan mengapa.
 Dengan berdiskusi, siswa mampu menyebutkan cara memelihara organ
pernapasan.

 Karakter siswa yang diharapkan : Religius


Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas

106
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit
berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Memelihara Kesehatan Organ Pernapasan
Manusia”. Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.
Communication
Inti  Siswa membaca teks dan mengamati gambar pada 180 menit
buku siswa sebagai pembuka kegiatan pembelajaran.
Mandiri
 Guru menunjuk beberapa siswa untuk menjawab
pertanyaan pada buku siswa.
 pertanyaaan tersebut bertujuan untuk menstimulus rasa
ingin tahu siswa tentang topik yang akan dipelajari.
Communication
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap rasa ingin tahu siswa tentang topik
pembelajaran.
 Siswa membaca teks tentang bahaya kabut asap dan
cara mengatasinya. Literasi
 Siswa membuat daftar kosakata baru dari teks bacaan,
selanjutnya mencari artinya dari Kamus Besar Bahasa
Indonesia lalu menuliskan dalam buku catatannya.
Mandiri
 Catatan:
 Alergi artinya perubahan reaksi tubuh terhadap kuman
penyakit.
 Infeksi adalah masuknya bibit penyakit ke dalam
tubuh.
 Kronis artinya terus-menerus berlangsung.
 Akut artinya timbul secara mendadak dan cepat
memburuk.
 Siswa melengkapi tabel pertanyaan menggunakan kata
apa, siapa, di mana, bagaimana, dan mengapa beserta
jawabannya dari teks bacaan pada buku siswa. Hasil

107
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
pekerjaan ini dapat digunakan untuk bahan tanya
jawab antara dua siswa sebangku.
 Siswa membentuk kelompok dan berdiskusi tentang
cara memelihara organ pernapasan. Collaboration
 Guru menunjuk beberapa siswa untuk membacakan
hasil diskusi kelompok mereka.
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap cermat dan teliti siswa pada saat membaca teks
bacaan.
 Pengetahuan tentang bahaya kabut asap dan cara
mengatasinya.
 Keterampilan siswa dalam menuliskan informasi yang
mereka temukan dari teks bacaan. Communication
 Catatan: Kegiatan ini digunakan untuk memberikan
pemahaman kepada siswa tentang KD Bahasa
Indonesia (KD 3.2 dan 4.2) dan IPA (KD 3.2 dan 4.2).
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi Kesehatan Kelas V (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
 Buku teks, buku bacaan tentang bahaya kabut asap dan cara mengatasinya,
lingkungan sekitar.

108
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

109
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 1
MATERI PEMBELAJARAN
 Dengan mencermati teks bacaan yang disajikan, siswa mampu menemukan
informasi tentang bahaya kabut dan cara mengatasinya
 Dengan membaca teks, siswa mampu menyebutkan informasi terkait dengan
pertanyaan apa, siapa, di mana, bagaimana, dan mengapa
 Dengan menuliskan dalam bentuk tabel, siswa mampu mempresentasikan
informasi dari teks bacaan terkait dengan pertanyaan apa, siapa, di mana,
bagaimana, dan mengapa
 Dengan berdiskusi, siswa mampu menyebutkan cara memelihara organ
pernapasan

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

110
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 2
PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN
Membuat Pertanyaan dan Jawaban sesuai Teks Bacaan

Kata Tanya Pertanyaan Jawaban

Apa 1. Apa penyebab kabut 1. Penyebab kabut asap


asap? adalah kebakaran hutan.

Siapa

Di mana

Bagaimana

Mengapa

Bentuk Penilaian: Nontes


Instrumen Penilaian: Rubrik

111
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

KD IPA 3.2 dan 4.2 dan Bahasa Indonesia 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
Pengetahuan Dapat membuat Dapat membuat Dapat membuat Dapat membuat
tentang lebih dari 2 8 pertanyaan lebih dari 6 masing-masing
membuat pertanyaan dan jawaban pertanyaan dan 1 pertanyaan
pertanyaan dan jawaban dengan jawaban dengan dan jawaban
dengan kata untuk setiap sekurang- sekurang- untuk setiap
apa, di mana, kata tanya kurangnya kurangnya kata tanya
bagaimana, apa, di mana, 1 1 apa, di mana,
mengapa, bagaimana, pertanyaan pertanyaan bagaimana,
dan siapa mengapa, dan dan jawaban dan jawaban mengapa, dan
berdasarkan siapa dengan untuk setiap untuk setiap siapa dengan
teks bacaan benar kata tanya kata tanya benar
apa, di mana, apa, di mana,
bagaimana, bagaimana,
mengapa, dan mengapa, dan
siapa dengan siapa dengan
benar benar
Keterampilan Menyusun Menyusun Menyusun Menyusun
menyusun pertanyaan dan pertanyaan pertanyaan dan pertanyaan
pertanyaan dan jawaban dengan dan jawaban jawaban dengan dan jawaban
jawaban runtut dan dengan runtut kosakata baku tidak runtut
dengan kosakata baku tetapi masih ada tetapi tidak dan dengan
runtut dan dengan benar kosakata tidak runtut kosakata tidak
kosakata baku baku baku
Sikap Kecermatan dan Kemandirian
Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap cermat dan kemandirian
siswa yang sangat baik dan perlu pendampingan ketika mengerjakan tugas, digunakan
sebagai data dalam rekapitulasi penilaian sikap

112
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 3 : Memelihara Kesehatan Organ Pernapasan
Manusia
Pembelajaran Ke : 2
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana menggunakan kosakata baku

113
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Indikator :
 Menyebutkan informasi terkait dengan pertanyaan apa, siapa, di mana,
bagaimana, dan mengapa.
 Mempresentasikan informasi dari teks bacaan terkait dengan pertanyaan apa,
siapa, di mana, bagaimana, dan mengapa.

IPA
Kompetensi Dasar (KD)
3.2. Menjelaskan organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia, serta
cara memelihara kesehatan organ pernapasan manusia
4.2. Membuat model sederhana organ pernapasan manusia
Indikator :
 Membuat poster tentang cara merawat organ pernapasan.

SBdP
Kompetensi Dasar (KD)
3.1 Memahami gambar cerita
4.1 Membuat gambar cerita
Indikator :
 Menemukan informasi tentang karya gambar cerita.

 Menjelaskan ciri-ciri gambar cerita.

 Membuat gambar cerita.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan mencermati teks bacaan yang disajikan, siswa mampu menemukan
informasi tentang karya gambar cerita.
 Dengan mencermati penjelasan guru, siswa mampu menjelaskan ciri-ciri gambar
cerita.
 Dengan mengingat pengalaman yang berkesan atau menentukan suatu tema, siswa
mampu membuat gambar cerita.
 Dengan membaca teks, siswa mampu membuat poster tentang cara merawat organ
pernapasan.

114
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

 Karakter siswa yang diharapkan : Religius


Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit
berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Memelihara Kesehatan Organ Pernapasan
Manusia”. Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.
Communication
Inti  Siswa mengamati gambar dan membaca teks bacaan 180 menit
yang disediakan. Mandiri
 Dengan bimbingan guru, siswa berdiskusi mengenai
kesesuaian gambar dengan inti cerita. Collaboration
 Diskusi dapat dilakukan dalam kelompok-kelompok
kecil. Selanjutnya, tiap-tiap kelompok membacakan
hasil diskusinya untuk dibandingkan dengan hasil
diskusi kelompok-kelompok lain. Gotong Royong
 Siswa mengamati salah satu contoh karya gambar
cerita.
 Guru memberi pertanyaan kepada siswa mengenai
ciri-ciri karya gambar cerita. Guru dapat menunjuk
beberapa siswa untuk menjawab pertanyaan tersebut
secara bergantian. Mandiri
 Contoh jawaban pertanyaan tentang ciri-ciri karya
gambar cerita.
 Siswa menentukan satu tema untuk gambar cerita.
 Kegiatan ini ditujukan untuk memberikan pemahaman
kepada siswa tentang KD SBdP 3.1 dan 4.1.
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap kecermatan dan ketelitian siswa dalam menggali
informasi dari gambar cerita untuk menentukan ciri-
ciri karya gambar cerita. Critical Thinking and

115
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Problem Solving
 Siswa mencermati teks bacaan cara memelihara organ
pernapasan. Mandiri
 Siswa membuat poster dengan tema merawat organ
pernapasan. Siswa membuat sketsa gambar poster dan
dilanjutkan dengan memberi warna pada gambar
poster.
 Kegiatan ini dilakukan secara berkelompok dengan
anggota 5-6 siswa. Gotong Royong
 Guru meminta siswa untuk menunjukkan gambar
poster kelompoknya masingmasing di depan kelas.
 Siswa dapat memberi komentar tentang poster yang
paling menarik menurutnya dan memberikan
alasannya.
 Guru memberikan penilaian pada setiap poster.
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap kreativitas dan kerja sama siswa saat membuat
poster. Critical Thinking and Problem Solving
 Tingkat kreativitas siswa dapat diukur dengan
menggunakan rubrik membuat poster. Creativity and
Innovation
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi Kesehatan Kelas V (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
 Buku teks, contoh gambar cerita, gambar-gambar poster.

116
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

117
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 1
MATERI PEMBELAJARAN
 Dengan mencermati teks bacaan yang disajikan, siswa mampu menemukan
informasi tentang karya gambar cerita
 Dengan mencermati penjelasan guru, siswa mampu menjelaskan ciri-ciri gambar
cerita
 Dengan mengingat pengalaman yang berkesan atau menentukan suatu tema, siswa
mampu membuat gambar cerita
 Dengan membaca teks, siswa mampu membuat poster tentang cara merawat organ
pernapasan

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

118
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 2

PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


Rubrik Membuat Poster
Bentuk Penilaian: Nontes
Instrumen Penilaian: Rubrik
KD IPA 3.2 dan 4.2 dan Bahasa Indonesia 3.2 dan 4.2
Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
Kerja Sama Seluruh anggota Terdapat satu Terdapat dua Terdapat lebih
saling bekerja siswa yang siswa yang tidak dari dua siswa
sama dan berbagi tidak mau mau bekerja yang tidak mau
tugas dalam bekerja sama sama dan berbagi bekerja sama
menyelesaikan dan berbagi tugas dalam dan berbagi
poster tugas dalam menyelesaikan tugas dalam
menyelesaikan poster menyelesaikan
poster poster
Sikap Seluruh Beberapa Siswa terlihat Siswa terus
anggota terlihat anggota terlihat bermain-main bermain-main
bersungguhsunggu bersungguhsungg namun masih sekalipun sudah
h uh mau diperingatkan
saat saat memperlihatkan oleh guru
membuat poster membuat poster kerja keras
mereka
sekalipun dalam
pengawasan guru
Kreativitas Ada 4 hal yang Ada 3 hal Ada 2 hal yang Ada 1 hal
menarik (dalam yang menarik, menarik, yang menarik,
penggunaan misalnya misalnya misalnya sketsa
kalimat, sketsa penggunaan penggunaan gambar
gambar, kalimat, sketsa kalimat dan
pewarnaan, serta gambar, dan sketsa
tata letak gambar pewarnaan gambar
dan tulisan)

119
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 3 : Memelihara Kesehatan Organ Pernapasan
Manusia
Pembelajaran Ke : 3
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana menggunakan kosakata baku

120
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Indikator :
 Menjelaskan informasi terkait dengan pertanyaan apa, di mana, bagaimana, dan
mengapa.

PPKn
Kompetensi Dasar (KD)
1.2 Menghargai kewajiban, hak, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat dan
umat beragama dalam kehidupan sehari-hari
2.2 Menunjukkan sikap tanggung jawab dalam memenuhi kewajiban dan hak
sebagai warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari
3.2 Memahami hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai warga dalam
kehidupan sehari-hari
4.2 Menjelaskan hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat
dalam kehidupan sehari-hari
Indikator :
 Menjelaskan akibat yang terjadi jika masyarakat tidak bertanggung jawab atas
masalah sampah.

IPS
Kompetensi Dasar (KD)
3.3. Menganalisis peran ekonomi dalam upaya menyejahterakan kehidupan
masyarakat di bidang sosial dan budaya untuk memperkuat kesatuan dan
persatuan bangsa
4.3 Menyajikan hasil analisis tentang peran ekonomi dalam upaya menyejahterakan
kehidupan masyarakat di bidang sosial dan budaya untuk memperkuat kesatuan
dan persatuan bangsa
Indikator :
 Mengidentifikasi jenis usaha ekonomi yang dikelola sendiri.

 Menjelaskan cara menghargai usaha ekonomi orang lain.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks, siswa mampu menjelaskan informasi terkait dengan
pertanyaan apa, di mana, bagaimana, dan mengapa.
 Dengan berdiskusi, siswa dapat menjelaskan akibat yang terjadi jika masyarakat
tidak bertanggung jawab atas masalah sampah.

121
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

 Dengan membaca teks dan menyimak penjelasan guru, siswa dapat


mengidentifikasi jenis usaha ekonomi yang dikelola sendiri.
 Dengan membaca teks bacaan menyimak penjelasan guru dan berdiskusi, siswa
dapat menjelaskan cara menghargai usaha ekonomi orang lain.

 Karakter siswa yang diharapkan :


 Bahasa Indonesia dan PPKn : Religius
Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas
 IPS : Religius
Kerja Keras
Kreatif
Mandiri
Rasa Ingin Tahu
Cinta Tanah Air
Gemar Membaca

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit
berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Memelihara Kesehatan Organ Pernapasan
Manusia”. Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.
Communication
Inti  Siswa membaca teks dalam bacaan. Literasi 180 menit
 Siswa menandai informasi-informasi penting pada teks
bacaan. Mandiri
 Siswa menuliskan jawaban pertanyaan-pertanyaan
dalam buku siswa.
 Kegiatan ini untuk memberikan pemahaman pada
siswa tentang materi Bahasa Indonesia KD 3.2 dan
4.2.
 Hasil yang Diharapkan:

122
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
 Sikap cermat dan teliti siswa pada saat membaca teks
bacaan. Mandiri
 Pengetahuan tentang menjawab per tanyaan apa, siapa,
di mana, bagaimana, dan mengapa.
 Keterampilan siswa dalam menuliskan informasi dari
bacaan. Critical Thinking and Problem Solving
 Siswa berdiskusi mengenai dampak yang terjadi jika
masyarakat tidak mau bertanggung jawab atas masalah
sampah. Collaboration
 Siswa menyampaikan hasil diskusi di depan kelompok
lain.
 Siswa membaca teks tentang kegiatan yang dilakukan
pemulung. Literasi
 Siswa berdiskusi mengenai kegiatan yang dilakukan
pemulung dan cara menghargai kegiatan para
pemulung. Gotong Royong
 Siswa membaca teks mengenai menghargai kegiatan
usaha ekonomi orang lain.
 Kegiatan ini untuk memberi pemahaman kepada siswa
tentang materi IPS KD 3.3 dan 4.3 serta PPKn KD 1.2,
2.2, 3.2, dan 4.2.
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap cermat dan teliti siswa saat membaca teks
bacaan serta sikap aktif saat diskusi. Gotong Royong
 Pengetahuan tentang tanggung jawab warga
masyarakat.
 Keterampilan siswa berbicara dalam diskusi dan
menyampaikan hasil diskusi di depan teman-
temannya.
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius

123
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi KesehatanKelas V (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
 Buku teks, lingkungan sekitar.

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

LAMPIRAN 1

124
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

MATERI PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks, siswa mampu menjelaskan informasi yang terkait dengan
pertanyaan apa, di mana, bagaimana, dan mengapa
 Dengan berdiskusi, siswa dapat menjelaskan akibat yang terjadi jika masyarakat
tidak bertanggung jawab atas masalah sampah
 Dengan membaca teks bacaan, menyimak penjelasan guru, dan berdiskusi, siswa
mampu menjelaskan cara menghargai usaha ekonomi orang lain
 Dengan membaca teks dan menyimak penjelasan guru, siswa dapat
mengidentifikasi jenis usaha ekonomi yang dikelola sendiri

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

LAMPIRAN 2

125
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


Menjelaskan Informasi Terkait Pertanyaan Apa, Di mana, Mengapa, dan
Bagaimana
Bentuk Penilaian: Nontes
Instrumen Penilaian: Rubrik
KD Bahasa Indonesia 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
Pengetahuan Benar dalam Benar dalam Benar dalam Benar dalam
tentang menjawab 7 menjawab 6 menjawab 5 menjawab
Memilah pertanyaan pertanyaan pertanyaan paling banyak
Informasi dengan bahasa dengan bahasa dengan 4 pertanyaan
yang Didapat yang runtut dan yang runtut dan bahasa yang dengan bahasa
menggunakan menggunakan runtut yang runtut dan
kosakata baku kosakata baku dan menggunakan
menggunakan kosakata baku
kosakata baku
Keterampilan Jawaban Jawaban Jawaban mudah Jawaban agak
dalam sangat mudah mudah dibaca dibaca namun sulit dibaca dan
Menyajikan dibaca dan dan mudah agak sulit dimengerti
Informasi sangat mudah dimengerti dimengerti
dimengerti
Sikap Kecermatan dan Kemandirian
Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap siswa yang sangat baik dan
perlu pendampingan, digunakan sebagai data dalam rekapitulasi penilaian sikap

Rubrik Presentasi
IPS KD 3.3 dan 4.3 serta PPKn KD 3.2, 1.2, 2.2, dan 4.2.
Kompetensi yang dinilai:
Kemampuan siswa dalam berdiskusi dan pengetahuan siswa mengenai tanggung jawab
masyarakat akan sampah.

Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
Kerja Sama Presentasi Terdapat satu Terdapat tiga Terdapat lebih
disampaikan atau dua atau empat dari empat
dengan kesalahan kesalahan dalam kesalahan
menggunakan dalam tata tata bahasa dalam tata
tata bahasa Indonesia yang bahasa
bahasa Indonesia Indonesia yang baik dan baku Indonesia yang
yang baik dan baik dan baku baik dan baku
baku
Sikap Seluruh Beberapa Siswa terlihat Siswa terus
anggota terlihat anggota terlihat bermainmain bermain-main
bersungguhsungg bersungguhsungg namun sekalipun sudah
uh uh masih mau berulang kali
dalam dalam memperlihatkan diperingatkan
mempersiapkan mempersiapkan kerja keras oleh guru
mereka

126
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

presentasi siswa presentasi siswa sekalipun dalam


pengawasan guru
Keterampilan Pengucapan Pengucapan Pengucapan Pengucapan
berbicara kata-kata secara kata-kata di katakata kata-kata secara
keseluruhan beberapa bagian tidak begitu keseluruhan
jelas, jelas dan dapat jelas tapi masih betul-betul
tidak dimengerti bisa ditangkap tidak jelas,
menggumam maksudnya oleh menggumam
dan dapat pendengar dan tidak dapat
dimengerti dimengerti

127
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 3 : Memelihara Kesehatan Organ Pernapasan
Manusia
Pembelajaran Ke : 4
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana menggunakan kosakata baku

128
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Indikator :
 Menjelaskan informasi terkait dengan pertanyaan apa, di mana, bagaimana, dan
mengapa.

IPS
Kompetensi Dasar (KD)
3.3 Menganalisis peran ekonomi dalam upaya menyejahterakan kehidupan
masyarakat di bidang sosial dan budaya untuk memperkuat kesatuan dan
persatuan bangsa
4.3 Menyajikan hasil analisis tentang peran ekonomi dalam upaya menyejahterakan
kehidupan masyarakat di bidang sosial dan budaya untuk memperkuat kesatuan
dan persatuan bangsa
Indikator :
 Menjelaskan cara menghargai kegiatan usaha ekonomi orang lain.

 Menjelaskan sikap pelaku usaha kegiatan ekonomi dalam menjalin hubungan


dengan pesaingnya.
 Menjelaskan pentingnya sikap tanggung jawab di lingkungan keluarga, sekolah,
dan masyarakat

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks dan menyimak penjelasan gurum siswa dapat menjelaskan
cara menghargai kegiatan usaha ekonomi orang lain.
 Dengan berdiskusi, siswa mampu menjelaskan sikap pelaku usaha kegiatan
ekonomi dalam menjalin hubungan dengan pesaingnya.
 Dengan menyimak penjelasan guru dan membaca informasi, siswa mampu
menjelaskan pentingnya sikap tanggung jawab di lingkungan keluarga, sekolah,
dan masyarakat.

 Karakter siswa yang diharapkan :


 Bahasa Indonesia : Religius
Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas

 IPS : Religius

129
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Kerja Keras
Kreatif
Mandiri
Rasa Ingin Tahu
Cinta Tanah Air
Gemar Membaca

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit
berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Memelihara Kesehatan Organ Pernapasan
Manusia”. Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.
Communication
Inti  Siswa membaca teks dan memahami tentang cara 180 menit
menghargai kegiatan ekonomi orang lain. Literasi
 Siswa melakukan pengamatan terhadap hubungan
antarpelaku usaha kegiatan ekonomi yang ada di
sekitar tempat tinggal mereka. Selanjutnya siswa
membuat laporan tertulis. Critical Thinking and
Problem Solving
 Siswa melaporkan hasil diskusi di depan kelas.
Collaboration
 Guru membimbing siswa agar dapat meniru sikap baik
dari pelaku usaha tersebut dan menerapkannya dalam
kehidupan seharihari. (IPS KD 3.3 dan 4.3)
 Siswa membaca teks dan mendengarkan penjelasan
guru tentang pentingnya tanggung jawab dalam
melaksanakan usaha kegiatan ekonomi.
 Guru memberi umpan balik dengan memberi
pertanyaan kepada siswa mengenai akibat yang terjadi
jika masyarakat tidak memiliki rasa tanggung jawab.
(PPKn KD 3.2 dan 4.2) Mandiri
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap percaya diri dalam mempresentasikan hasil

130
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
kegiatan (IPS KD 3.3 dan 4.3)
 Keterampilan membuat laporan dan mempresentasikan
hasil laporan. Creativity and Innovation
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi Kesehatan Kelas V (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
 Teks bacaan, lingkungan.

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

131
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 1
MATERI PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks dan menyimak penjelasan guru, siswa dapat menjelaskan
cara menghargai kegiatan usaha ekonomi orang lain
 Dengan berdiskusi, siswa mampu menjelaskan sikap pelaku usaha kegiatan
ekonomi dalam menjalin hubungan dengan pesaingnya
 Dengan menyimak penjelasan guru membaca informasi, siswa dapat menjelaskan
pentingnya sikap tanggung jawab di lingkungan keluarga, sekolah dan masyarakat.

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

132
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 2

PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


Rubrik Presentasi
IPS KD 3.3 dan 4.3
Bahasa Indonesia KD 3.3 dan 4.3
Kompetensi yang dinilai:
Pengetahuan siswa tentang topik diskusi
Keterampilan siswa dalam menyajikan hasil diskusi
Sikap kecermatan dan ketelitian siswa dalam berdiskusi

Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)

Tata bahasa Presentasi Terdapat satu Terdapat tiga Terdapat lebih


disampaikan atau dua atau dari empat
dengan kesalahan empat kesalahan kesalahan dalam
menggunakan dalam tata dalam tata tata bahasa
tata bahasa bahasa bahasa Indonesia yang
Indonesia yang Indonesia yang Indonesia yang baik dan baku
baik dan baku baik dan baku baik dan baku

Sikap Seluruh Beberapa Siswa terlihat Siswa terus


anggota terlihat anggota terlihat bermain-main bermain-main
bersungguh- bersungguh- namun masih sekalipun sudah
sungguh sungguh mau berulang kali
dalam dalam memperlihatkan diperingatkan
mempersiapkan mempersiapkan kerja keras oleh guru
presentasi siswa presentasi mereka
siswa sekalipun dalam
pengawasan guru
Keterampilan Pengucapan Pengucapan Pengucapan Pengucapan
berbicara kata-kata secara kata-kata katakata kata-kata secara
keseluruhan di beberapa tidak begitu keseluruhan
jelas, tidak bagian jelas jelas, tetapi betul-betul
menggumam, dan dapat masih tidak jelas,
dan dapat dimengerti bisa ditangkap menggumam,
dimengerti maksudnya oleh dan tidak dapat
pendengar dimengerti

133
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 3 : Memelihara Kesehatan Organ Pernapasan
Manusia
Pembelajaran Ke : 5
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana menggunakan kosakata baku

134
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Indikator :
 Menjelaskan informasi terkait dengan pertanyaan apa, di mana, bagaimana, dan
mengapa.

IPA
Kompetensi Dasar (KD)
3.2. Menjelaskan organ pernapasan dan fungsinya pada hewan dan manusia, serta
cara memelihara kesehatan organ pernapasan manusia
4.2. Membuat model sederhana organ pernapasan manusia.
Indikator :
 Menceritakan kembali tentang cara merawat organ pernapasan pada manusia.

SBdP
Kompetensi Dasar (KD)
3.1 Memahami gambar cerita
4.1 Membuat gambar cerita
Indikator :
 Menjelaskan informasi tentang langkah-langkah membuat gambar cerita.

 Membuat sketsa gambar cerita sesuai tema yang telah ditentukan pada
pembelajaran sebelumnya.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan mengamati poster, siswa menceritakan kembali tentang cara merawat
organ pernapasan pada manusia.
 Dengan membaca teks dalam buku, siswa dapat menjelaskan informasi tentang
langkah-langkah membuat gambar cerita.
 Membuat sketsa gambar cerita sesuai tema yang telah ditentukan pada
pembelajaran sebelumnya.

 Karakter siswa yang diharapkan : Religius


Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas

135
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit
berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Memelihara Kesehatan Organ Pernapasan
Manusia”. Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.
Communication
Inti  Siswa mendengarkan penjelasan guru dan mencermati 180 menit
teks bacaan tentang langkah-langkah membuat gambar
cerita. Literasi
 Siswa menyiapkan alat dan bahan untuk membuat
gambar cerita. Mandiri
 Siswa membuat sketsa gambar sesuai dengan tema
yang telah ditentukan.
 Kegiatan ini ditujukan untuk memberikan pemahaman
dan melatih keterampilan siswa dalam membuat
gambar cerita. (SBdP KD 3.1 dan 4.1)
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap kecermatan dan ketelitian siswa dalam menggali
informasi dari teks bacaan dan penjelasan guru
mengenai langkah-langkah membuat gambar cerita.
Critical Thinking and Problem Solving
 Kreativitas dalam membuat gambar cerita. Creativity
and Innovation
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius

136
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi Kesehatan Kelas V (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
 Teks bacaan, perlengkapan membuat poster.

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

LAMPIRAN 1

137
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

MATERI PEMBELAJARAN
 Dengan mengamati poster, siswa menceritakan kembali tentang cara merawat organ
pernapasan pada manusia
 Dengan membaca teks dalam buku, siswa dapat menjelaskan informasi tentang
langkah-langkah membuat gambar cerita
 Membuat sketsa gambar cerita sesuai tema yang telah ditentukan sebelumnya

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

LAMPIRAN 2

138
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN


Rubrik Membuat Gambar Cerita
SBdP KD 3.1 dan 4.1
Bahasa Indonesia KD 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
Kesesuian Sangat sesuai Hampir Kurang sesuai Tidak sesuai
gambar dengan tema mendekati dengan tema sama sekali
dengan tema cerita tema cerita cerita dengan tema
cerita cerita

Kreativitas Ada 4 hal yang Ada 3 hal yang Ada 2 hal Ada 1 hal
menarik (dalam menarik, tema yang menarik, yang menarik,
tema cerita, cerita, komposisi misalnya tema misalnya tema
komposisi gambar, dan cerita dan cerita
gambar, kalimat sesuai komposisi
kalimat sesuai dengan gambar gambar
dengan gambar,
serta tata letak
gambar)

139
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


(RPP)

Satuan Pendidikan : SD NEGERI 1 KEKAIT


Kelas / Semester : V/1
Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan
Sub Tema 3 : Memelihara Kesehatan Organ Pernapasan
Manusia
Pembelajaran Ke : 6
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR (KD) & INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.2 Mengklasifikasi informasi yang didapat dari buku ke dalam aspek: apa, di mana,
kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana
4.2 Menyajikan hasil klasifikasi informasi yang didapat dari buku yang
dikelompokkan dalam aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan
bagaimana menggunakan kosakata baku

140
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Indikator :
 Menjelaskan informasi terkait dengan pertanyaan apa, di mana, bagaimana, dan
mengapa.

PPKn
Kompetensi Dasar (KD)
1.2 Menghargai kewajiban, hak, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat dan
umat beragama dalam kehidupan sehari-hari
2.2 Menunjukkan sikap tanggung jawab dalam memenuhi kewajiban dan hak sebagai
warga masyarakat dalam kehidupan sehari-hari
3.2 Memahami hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai warga dalam kehidupan
sehari-hari
4.2 Menjelaskan hak, kewajiban, dan tanggung jawab sebagai warga masyarakat
dalam kehidupan sehari-hari
Indikator :
 Menjelaskan contoh sikap bertanggung jawab atas tugas yang diberikan.

 Menjelaskan akibat yang terjadi jika tanggung jawab tidak dilaksanakan.

SBdP
Kompetensi Dasar (KD)
3.1 Memahami gambar cerita
4.1 Membuat gambar cerita
Indikator :
 Menjelaskan dua macam teknik pewarnaan.

 Menceritakan gambar cerita yang telah dibuat.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks bacaan dan menyimak penjelasan guru, siswa dapat
menjelaskan dua macam teknik pewarnaan.
 Dengan mengamati gambar cerita, siswa mampu menjelaskan contoh sikap
bertanggung jawab atas tugas yang diberikan.
 Dengan berdiskusi, siswa dapat menjelaskan akibat yang terjadi jika tanggung
jawab tidak dilaksanakan.

141
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

 Dengan menyelesaikan sketsa menjadi gambar cerita, siswa mampu menceritakan


gambar cerita yang telah dibuat.
 Karakter siswa yang diharapkan : Religius
Nasionalis
Mandiri
Gotong Royong
Integritas

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa 15 menit
berdo’a menurut agama dan keyakinan masing-
masing. Religius
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar
kehadiran dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi
dan tempat duduk disesuaikan dengan kegiatan
pembelajaran.
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu
tentang ”Memelihara Kesehatan Organ Pernapasan
Manusia”. Nasionalis
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi
kegiatan mengamati, menanya, mengeksplorasi,
mengomunikasikan dan menyimpulkan.
Communication
Inti  Siswa membaca teks dalam buku siswa. Literasi 180 menit
 Guru menunjuk beberapa siswa untuk menjelaskan
dua macam pewarnaan. Communication
 Siswa mewarnai sketsa gambar yang telah dibuat.
Siswa dapat memilih pewarnaan kering atau
pewarnaan basah.
 Salah satu siswa membacakan teks bacaan dalam
gambar cerita.
 Guru membimbing siswa untuk menanamkan rasa
tanggung jawab sejak dini. Nasionalis
 Siswa berdiskusi secara berkelompok mengenai akibat
tidak melaksanakan tanggung jawab di sekolah,
rumah, dan di masyarakat. Collaboration
 Siswa membacakan hasil diskusi di depan kelas secara
bergantian. Gotong Royong
 Siswa menunjukkan gambar ceritanya kepada teman-
teman di kelas.
 Kegiatan ini bertujuan untuk memahamkan siswa pada
materi SBdP KD 3.1 dan 4.1 serta PPKn KD 3.2, 1.2,

142
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
2.2, dan 4.2
 Hasil yang Diharapkan:
 Sikap teliti dalam membaca teks dan percaya diri
dalam memberikan pendapat. Mandiri
 Pengetahuan tentang akibat jika warga masyarakat
tidak melaksanakan tanggung jawab.
 Keterampilan mewarnai gambar dengan teknik
pewarnaan kering atau basah. Critical Thinking and
Problem Solving
 Keterampilan menuliskan dan menyampaikan
pendapat di depan kelas. Creativity and Innovation
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / 15 menit
rangkuman hasil belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari
(untuk mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk
menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran
yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan
keyakinan masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan
pembelajaran) Religius

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Siswa Tema : Udara Bersih bagi KesehatanKelas V (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2017).
 Teks bacaan, perlengkapan untuk membuat gambar cerita.

Kekait, 2018

Mengetahui Guru Kelas V


Kepala Sekolah

Dra. Hj. ENDANG IRIANINGSIH ADMI SURYANI, S.Pd.


NIP. 196309281982032004 NIP. 197504082007012017

143
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 1
MATERI PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks bacaan dan menyimak penjelasan guru, siswa dapat
menjelaskan dua macam teknik pewarnaan
 Dengan mengamati gambar cerita, siswa mampu menjelaskan contoh sikap
bertanggung jawab atas tugas yang diberikan
 Dengan berdiskusi, siswa dapat menjelaskan akibat yang terjadi jika tanggung
jawab tidak dilaksanakan
 Dengan menyelesaikan sketsa menjadi gambar cerita, siswa mampu menceritakan
gambar cerita yang telah dibuat.

PENDEKATAN & METODE PEMBELAJARAN


 Pendekatan : Saintifik

 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan dan


ceramah

144
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

LAMPIRAN 2
PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN
Bentuk Penilaian: Kinerja
Instrumen Penilaian: Rubrik
KD PPKN 3.2, 1.2, 2.2, dan 4.2
KD Bahasa Indonesia 3.2 dan 4.2

Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)

Keaktifan Menunjukkan Menunjukkan Menunjukkan Sama sekali tidak


antusiasme antusiasme keaktifan hanya menunjukkan
dan aktif tetapi tidak aktif jika ditanya keterlibatan
dalam diskusi dalam diskusi dalam
kegiatan diskusi
Keterampilan Pengucapan Pengucapan Pengucapan Pengucapan
berbicara kalimat secara kalimat di kalimat tidak kalimat
dalam keseluruhan beberapa bagian begitu jelas, secara
berdiskusi jelas, tidak jelas dan dapat tetapi masih bisa keseluruhan
menggumam, dimengerti ditangkap betul-betul tidak
dan dapat maksudnya oleh jelas,
dimengerti pendengar menggumam,
dan tidak dapat
dimengerti

Bentuk Penilaian : Mewarnai gambar cerita (kinerja)


Instrumen Penilaian : Rubrik
KD SBdP 3.1 dan 4.1
Perlu Bimbingan
Aspek Baik Sekali (4) Baik (3) Cukup (2)
(1)
Harmoni Pemilihan Pemilihan Pemilihan Pemilihan
Warna warna-warna warna-warna warna-warna warna-warna
yang digunakan yang digunakan yang digunakan yang digunakan
menghasilkan menghasilkan menghasilkan tidak tepat
paduan warna paduan warna paduan warna sehingga
yang sangat yang baik. yang cukup paduan warna
indah dilihat. indah yang dihasilkan
dilihat. terlihat tidak
indah
Teknik Teknik Teknik Teknik Teknik
mewarnai pewarnaan yang pewarnaan pewarnaan pewarnaan tidak
dipilih tepat mendukung bagus, tetapi tepat sehingga
sehingga dapat keindahan tidak mendukung merusak
meningkatkan gambar. keindahan keindahan
keindahan gambar. gambar.
gambar.

Kerapian Pewarnaan rapi Pewarnaan Ada beberapa Pewarnaan tidak

145
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

dan tidak keluar cukup rapi. warna yang rapi sehingga


dari garis bidang keluar merusak bentuk
gambar. dari garis bidang gambar
gambar.
Sikap Kecermatan dan Kemandirian
Diisi dengan catatan khusus hasil pengamatan terhadap sikap siswa yang sangat baik dan
perlu pendampingan, digunakan sebagai data dalam rekapitulasi penilaian sikap

146
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Kegiatan Berbasis Proyek dan Literasi


Kegiatan Minggu ke-4

Berbagai kegiatan pada minggu ke-4 dirancang sebagai aplikasi dari keterpaduan gagasan
pada subtema 1–3. Berbeda dengan subtema 1–3, kegiatan di sini diarahkan untuk
mengasah daya nalar dan berpikir tingkat tinggi. Rancangan kegiatan merupakan kegiatan-
kegiatan besar yang membuka kesempatan bertanya dan menggali informasi yang dekat
dengan keseharian siswa. Guru sebaiknya membaca seluruh pembelajaran terlebih
dahulu. Perhatikan kebutuhan alat dan bahan.

Pembelajaran 1
Mengamati dan Mendeskripsikan
Pada Pembelajaran 1 ini, siswa diarahkan untuk mengamati lingkungan sekolah.
Langkah pertama, siswa mengumpulkan fakta-fakta, antara lain sebagai berikut.
1. Apakah lingkungan sekolah dekat dengan pabrik, jalan raya, pasar, atau di daerah
pedesaan?
2. Berapa banyak tanaman di lingkungan sekolah?
3. Tanaman apa saja yang ada di lingkungan sekolah?
4. Bagaimana kondisi tumbuhan di lingkungan sekolah?

Siswa mengumpulkan sedikitnya 10 fakta dan mendeskripsikan secara lengkap. Guru


mengarahkan kemampuan pengamatan siswa. Semakin lengkap uraian berarti siswa sudah
mencapai daya nalar yang cukup baik.
Kegiatan dilakukan berkelompok, tetapi siswa akan membuat laporanindividual.

Mempertanyakan dan Menganalisis


Setelah siswa mendeskripsikan secara lengkap semua fakta hasil pengamatan pada kegiatan
sebelumnya, langkah berikutnya siswa diajak berpikir kritis untuk mempertanyakan fakta-
fakta tersebut.

Sebagai contoh apabila diketahui suatu fakta bahwa “di lingkungan sekolah hanya ada
beberapa tanaman”, siswa dapat mempertanyakan pertanyaan-pertanyaan berikut.
1. Mengapa hanya ada sedikit tanaman di lingkungan sekolah?
2. Apa akibat sedikitnya tanaman di lingkungan sekolah?
3. Apakah perlu untuk menambah jumlah tanaman di lingkungan sekolah?

147
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Jika perlu, bagaimana caranya?


Siswa diajak menganalisis. Misalnya, bagaimana jika lahan untuk menambah jumlah
tanaman di lingkungan sekolah terbatas? Apa yang dapat dilakukan? Dari kegiatan analisis
ini, siswa memperoleh gagasan tentang apa yang perlu dikaji lebih jauh. Setelah
mengidentifikasi hal-hal yang perlu dikaji lebih jauh, siswa menindaklanjuti hal tersebut
dengan mengumpulkan informasi yang relevan sebanyak mungkin. Siswa boleh melakukan
hal tersebut dengan berbagai macam cara, antara lain sebagai berikut.
1. Membaca buku-buku referensi dari perpustakaan
2. Berdiskusi
3. Bertanya kepada guru

148
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Pembelajaran 2
Mengamati dan Mendeskripsikan
Dari kegiatan pada Pembelajaran 1, siswa telah mengamati lingkungan sekitar sekolah.
Selanjutnya pada Pembelajaran 2 ini, siswa melakukan wawancara kepada seluruh siswa,
guru, dan warga lain di sekolah.
1. Apa yang dirasakan siswa dan guru saat berada di dalam kelas? Apakah udara terasa
segar, atau sebaliknya udara terasa panas dan pengap?
2. Apa yang dirasakan siswa, guru, dan warga lain sekolah saat berada di halaman
sekolah? Apakah udara terasa segar, atau sebaliknya berbau busuk? Apakah halaman
sekolah terasa sejuk, atau sebaliknya terasa gersang dan panas?
3. Apakah ada warga sekolah yang mengalami gangguan kesehatan akibat kondisi
lingkungan sekolah? Jika ada, gangguan apa yang dialaminya?
4. Bagaimana pendapat warga sekolah terhadap lingkungan di sekitar sekolah secara
umum? Apakah lingkungan sekolah terasa nyaman? Apakah kualitas lingkungan
sekolah perlu ditingkatkan?

Mempertanyakan dan Menganalisis


Setelah mendapatkan fakta-fakta hasil wawancara, selanjutnya siswa diajak berpikir kritis
untuk menganalisis fakta-fakta tersebut.
Sebagai contoh apabila ternyata sebagian besar warga sekolah menyatakan bahwa udara di
halaman sekolah terasa gersang dan panas, apa yang dapat dilakukan supaya udara terasa
segar dan nyaman?
Diskusikan langkah-langkah yang dapat dilakukan oleh siswa dan seluruh warga sekolah
agar lingkungan sekolah menjadi lebih nyaman.

149
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Pembelajaran 4
Persiapkan Diri
Pada hari ke-4 ini, siswa mempersiapkan semua bahan untuk keperluan pameran yang akan
dilaksanakan pada hari berikutnya. Siswa membentuk panitia inti yang terdiri atas ketua,
bendahara, seksi pengumpulan karya, seksi dekorasi, dan seksi umum. Berikut tugas
panitia.
 Ketua : bertugas memimpin dan bertanggung jawab atas pelaksanaan pameran.
 Bendahara: bertugas mengelola dana untuk keperluan pameran. Dana dapat
menggunakan uang kas kelas atau iuran siswa.
 Seksi pengumpulan karya : bertugas mengumpulkan dan mengelompokkan karya-
karya yang akan dipamerkan.
 Seksi umum : menyiapkan tempat pameran (misalnya ruang kelas) dan perlengkapan
pameran (misalnya kertas karton tempat menempelkan karya poster, lem, spidol, dan
peralatan lainnya).
 Seksi dekorasi : mengatur peletakan karya-karya yang akan dipamerkan serta membuat
undangan dan selebaran bagi warga sekolah untuk menghadiri pameran.
 Keterangan:
 Satu minggu sebelumnya sebaiknya sekolah mengundang orang tua siswa untuk
menghadiri pameran hasil karya siswa.
 Guru memberi kebebasan kepada siswa untuk secara mandiri dapat
mempersiapkan segala keperluan kegiatan pameran. Guru hanya perlu
memberikan pengarahan apabila siswa mengalami kesulitan.
 Siswa diberi motivasi agar percaya diri ketika pameran berlangsung.

150
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Pembelajaran 5
Pameran Hasil Karya
Pagi-pagi sebelum pameran dibuka, panitia memeriksa sekali lagi ruang pameran dan
karya-karya yang dipamerkan. Apabila ada peletakan karya yang kurang tepat, seksi
dekorasi segera memperbaiki. Seksi umum memeriksa kebersihan dan kerapian ruangan.

Ketua panitia juga dapat menunjuk dua siswa menjadi penerima tamu yang menyambut
pengunjung pameran. Siswa-siswa lain harus siap untuk menjawab pertanyaan dari
pengunjung pameran tentang karya yang dipamerkan.

151
RPP Kelas V Semester 1 Tema 2 : Udara Bersih bagi Kesehatan

Pembelajaran 6
Melakukan Refleksi
Pada pertemuan penutup tema ini, siswa melakukan kegiatan refleksi dengan langkah-
langkah berikut.
1. Menuliskan kejadian-kejadian yang telah siswa lalui selama satu minggu terakhir
ini.
2. Menuliskan kesan terhadap pengalaman tersebut (puas atau tidak puas, senang atau
tidak senang, gelisah atau mantap).
3. Menuliskan rencana perbaikan untuk kegiatan serupa yang akan datang. Tulisan
renungan siswa ini selanjutnya perlu dipajang di ruang-ruang kelas siswa agar bisa
dipelajari dan dipahami siswa-siswa lain.

152

Anda mungkin juga menyukai