Anda di halaman 1dari 3

5-uh ips tema 2 az2223

1. Seorang manusia merupakan makhluk yang tidak bisa hidup sendiri,Manusia pasti membutuhkan bantuan
dari individua tau kelompok lain.Interaksi social selalu terjadi dalam kehidupan masyarakat.Manusia
memerlukan bantuan orang lain dalam memenuhi kebutuhannya karena manusia merupakan makhluk….
A. Individu B. Kelompok C. Sosial D. hidup
2. Gotong royong atau kerja bakti merupakan kebiasaan atau budaya social yang berkembang di masyarakat
kita.agar tujuan pembangunan social dapat tercapai diperlukan….
A. Perselisihan B. egois C. perdamaian D. kerja sama
3. Interaksi Sosial adalah hubungan antara..
A. Manusia dengan manusia C. Manusia dengan alam
B. B. Manusia dengan Tuhan D. Manusia dengan kulkas
4. Bentuk interaksi anatara kelompok dengan kelompok ditunjukkan oleh gambar..\

A. B. C. D.
5. Interaksi ekonomi yang terjadi di pasar adalah antara….
A. Kulli Panggul dan oembeli C. Individu dengad kelompok
B. Tengkulak dan pemilik modal D. Individu dengan kelompok
6. Gambar berikut menunjkkan adanya interaksi antara…
A. Individu dengan individu C. Individu dengan Kelompok
B. Kelompok dengan kelompok D. Individu dengan kelompok
7. Berikut contoh – contoh bentuk interaksi social budaya…..(Jawaban bisa lebih dari satu)

A. B. C. D.
8. Tujuan manusia melakukan interaksi social maupun dengan lingkungan alam,yaitu….
A. Merusak Alam C. Memenuhi kebutuhan hidupnya
B. Meningkatkan pendapatan D.meningkatkan kesejahteraan
9. Salah satu contoh interaksi lingkungan yang biasa terjadi disekolah ditunujukkan oleh gambar…(Jawaban
bisa lebih dari 1)

A. B. C. D.
10. Pembangunan social menggabungkan antara aspek ….
A. Sosial dan Budaya C. Budaya dan Politik
B. Sosial dan Ekonomi D. Ekonomi dan Budaya
11. Mengikuti kegiatan seperti yang tampak pada gambar adalah merupakan
1. Upaya pembangunan bidang…
A. Sosial Budaya
B. Sosial ekonomi
C. Ekonomi Nasional
D. Sosial Masyarakat
12. Tujuan utama pembangunan social budaya adalah unutk meningkatkan kesekahteraan masyarakat.hal ini
ditandai dengan….
A. Penurunan kualitas hidup
B. Meningkatkan kemiskinan
C. Menurnukan martabat bangsa
D. Peningkatan kualitas hidup yang tidak layak
13. Keberagaman pariwisata dapat dijadikan sebagai tujuan objek wisata yang mendapatkan
A. Devisa negara
B. Distrobusi kebudayaan
C. Kerugian negara
D. Ekspor impor
14. Keberagaman social budaya yang terbentang dari sabang sampai Merauke dapat dijadikan sebagai alat..
A. Pemecah persatuan
B. Pelestari Bangsa
C. Memisahkan diri dari NKRI
D. Pemersatu Bangsa
15. Bila kita perhatikan gambar di samping sedang berlangsung sebuah interaksi antara..
A. Kelompok dengan Individu
B. Individu dengan Alam
C. Kelompok dengan kelompok
D. Individu dengan Indic=vidu
16. Keragaman social budaya tidak menyebabkan bangsa Indonesia terpecah belah hal ini karena bangsa
Indonesia sadar akan kuatnya semboyan Bangsa Indonesia yang sudah tertanam sejak dahulu yaitu
A. Garuda Pancasila
B. Bhineka Tunggal Ika
C. Burung Garuda
D. Tut Wuri Handayani

17. Tarian yang ada di samping tampak sangat terkenal di penjuru dunia dan
menjadi daya Tarik turis untuk dating ke Bali ,Berikut pernyataan sikap kita terhadap keragaman sosaial
budaya yang menjadi kebangsaan Indonesia adalah…(Jawaban Lebih dari 1)
a. Menjaga kelestarian tarian tersebut
b. Berwisata ke bali sambal menonton tarian tersebut
c. Lebih tertarik terhadap konser BTS
d. Ikut mempelajari tarian tersebut
18. Hal positif yang ditimbulkan dari perubahan social budaya adalah..
A. Masyarakat lebih mengutamkan kepentinganyya sendiri
B. Perkembangan ilmu pengetahuan membentuk cara berfikir bermasyarakat lebih maju
C. Meningkatkan Tindakan criminal
D. Menciptakan gaya hidup konsumtif
19. Era Globalisasi dan Pandemi yang memaksa kita belajar On Line sehingga memungkinkan sekali kita
berselancar di dunia internet. Sehingga kitab isa melihat berbagai kehidupan sosial budaya dari negara mana
pun hanya dengan satu tekanan jari. Dunia ada digenggaman kita. Dalam tayangan internet, lalu kita melihat
tradisi dan kebiasaan hidup bangsa lain yang dianggap modern, maka sikap kita sebaiknya ...
A. seneng dan mengikuti gaya hidupnya
B. terima saja yang penting seperti orang barat
C. selektif memilih yang sesuai dengan budaya Indonesia
D. menolak dan mengusimya dari wilayah negara Indonesia
20. Faktor – factor yang mengubah kondisi social masyarakat adalah…(jawban bisa lebih dari 1)
A. kehidupan yang damai
B. Terjadi Konflik
C. Pola berpikir msyarakat
D. Terjadi perkembangan iptek

21. Mengapa manusia disebut makhluk social..

22. mengapa manusia melakukan interaksi social

23. tuliskan 3 contoh interaksi social yang ada di msyarakat!

24. Tuliskan dampak positif dari perkembangan teknologi terhadap perubahan social budaya dalam masyarakat!

25. Salah satu dampak negative perubahan sosisal budaya adalah berkurangnya interaksi dengan orang – orang
sekitar kita terutama tetangga.jelaskan pendapatmu

Anda mungkin juga menyukai