Anda di halaman 1dari 1

KEMAH BULAN BAHASA

“HARI SUMPAH PEMUDA”


.

Lampiran : 2

ATURAN KEGIATAN BULAN BAHASA “HARI SUMPAH PEMUDA”


DI SMA NEGERI 1 KODEOHA

1. Tim atau Peserta dari Setiap Sekolah harus mengatasnamakan Organisasi Intra di Sekolah
diketahui oleh Kepala Sekolah masing-masing seperti
a. OSIS c. PMR e. Organisasi lainnya di Sekolah
b. Pramuka d. Pik Remaja
2. Setiap TIM atau Peserta Menimal 16 orang yang terdiri dari putra dan putri
3. Setiap TIM harus didampingi 1 orang Pembina/Pendamping yang ditunjuk oleh Kepala Sekolah
4. Setiap TIM harus mendirikan Tenda atau Kemah pada saat kegiatan, pemasangan Tenda sudah
bisa dipasang pada Hari Jumat Pagi sampai Malam.
5. Setiap TIM diharapkan mengikuti semua Jenis Kegiatan dan Lomba
6. Semua Jenis Lomba gratis pendaftarannya untuk diikuti
7. Peraturan peraturan laiinya akan ditambahkan pada saat Teknikal Meeting yang akan
dilaksanakan pada
Hari : Kamis
Tanggal : 27 Oktober 2022
Pukul : 15.30 – 17.30
Tempat : Taman Literasi Raliska SMAN 1 Kodeoha.
8. Semua Peserta yang Ikut dalam Kegiatan ini sudah terkumpul nama-namanya sama panitia pada
saat Teknikal Meeting
9. Semua TIM atau Peserta harus mematuhi segala peraturan dan Menjaga Kesehatan dan
Keamanan masing-maisng serta menjunjung tinggi rasa persaudaraan.
10. Catatan :
a. Khusus Kegiatan Workshop / Pelatihan Penulisan Cerpen dan Cipta Puisi kena Biaya Pelatihan
sebesar Rp. 25.000 setiap peserta dipergunakan untuk Biaya Snack, Sertifikat dan ID Card.
b. Khsusus Kegiatan Workshop Literasi Bahasa BerDeferisiansi yang diikuti oleh Bapak / Ibu Guru
setiap sekolah dikenakan biaya pendaftaran Kegiatan per orang sebesar Rp. 50.000,
digunakan untuk Biaya Konsumsi Snack dan Makan Siang, Sertifikat dan ID Card

Kodeoha, 21 Oktober 2022

Ketua Panitia

SANUSI, S.Pd.
NIP. 197401052014111001

Anda mungkin juga menyukai