Anda di halaman 1dari 1

Nama : Yoga Adriansyah

NIM : 6101418068

Rombel: PJKR IC 2018

Rangkuman Materi

Bentuk tulisan dalam berita ada 3 yaitu Straight News, Reportase dan Feature. Ketiga
bentuk tulisan ini memiliki beberapa perbedaan yaitu Straight News beritanya singkat langsung
pada intinya tetapi tetap mengandung unsur 5 W + 1 H. Reportase adalah berita langsung hanya
saja lebih luas dan jelas dari Straight News, beritanya diperkuat dengan wawancara, observasi
dan riset. Hasil inilah yang kemudian dikembangkan menjadi berita. Feature pada dasarnya sama
dengan Straight News dan Reportase hanya saja gaya bahasa yang digunakan lebih memikat dan
menyentuh. Bisa juga hiperbola. Sehingga penyajian berita feature ini seperti orang sedang
bercerita. Untuk ketika berita tetap mengandung 5W + 1 H tetapi untuk bisa dikatakan menjadi
berita tidak perlu harus mencantumkan semua unsur itu. Beberapa sudah cukup.

Anda mungkin juga menyukai