Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH PROPINSI JAWA BARAT

DINAS PENDIDIKAN
SMK NEGERI 1 BOJONGGEDE
Alamat : Jl Raya Perum Pura Kec. Bojonggede Kab. Bogor Kode Pos 16320
Telp : 0251 – 8551934, Fax : 0251 – 8551962
e-mail : hubin@smkn1bojonggede.sch.id website: www.smkn1bojonggede.sch.id
ISO
9001 : 2008
Hari/Tanggal : Jum’at. / 04 Sepetember 2020
MARKSHEET Waktu / Durasi : 08.00-09.30 / 90 menit
Perencanaan dan Pegelolaan MICE Guru / Instruktur : Hj. SK Dewi Utari, ST, M.Pd
Kelas / Jurusan : XII / Usaha Perjalanan Wisata

Kelas / Pembimbing / Internal


Nama Siswa Nama Jobsheet / Materi
Jurusan Instruktur Verifier
Pelaksanaan Multi Day dan SK Dewi
SK Dewi Utari
Overland Tour Utari

a. Penilaian Pengetahuan

No
Tugas / Penugasan Durasi Score Hasil
Soal
1 Apa yang dimaksud dengan Multiday tour ? 5
2 Apa yang dimaksud dengan Overland tour ? 5
Menurut anda apa perbedaan dan kesamaan dari
3 10
Multi day tour dan Overland tour ?
4 Buatlah paket yang mencirikan multi day tour. 25
5 Buatlah paket yang mencirikan overland tour. 25

Rubrik penilaian pengetahuan

Nomor Uraian Skor


1 Jawaban betul sempurna 4
2 Sebagian besar jawaban betul, namun masih ada 3
sebagian kecil jawaban yang salah
3 Sebagian besar jawaban salah, namun masih ada 2
sebagian kecil jawaban yang betul
4 Jawaban sama sekali salah, tetapi peserta didik telah 1
mencoba mengerjakan dibuktikan dengan menuliskan
jawabannya
5 Peserta didik tidak menjawab sama sekali 0

Ketentuan penilaiannya = jumlah skor di bagi jumlah soal, selanjutnya konversikan ke dalam
huruf sebagaimana tercantum dalam tabel di atas.
b. Penilaian Keterampilan

Hasil
Hasil
No Deskripsi Kerja pengukuran Komentar
Pengamatan
(KKM)
1 Ketepatan dalam menjawab pertanyaan
2 Kecepatan dalam mengerjakan tugas
3 Semua soal dikerjakan dengan baik dan
sempurna
4 Aktif dalam mengkomunikasikan tugas
5 Persiapan
Membuat worksheet kerja (terkhusus)
soal praktik
6 Pelaksanaan / Proses
Mengerjakan pertanyaan disertain
Langkah kerja dan penjelasan
7 Penutup / Akhir
Menyimpulkandan menganalisis apa
yang sudah dikerjakan

Rubrik Penilaian Keterampilan

Nomor Uraian Skor


1 Peserta didik dapat menguasai keterampilan sepenuhnya, 4
serta mampu menujukkan cara kerjanya secara tepat kepada
guru.
2 Peserta didik tidak sepenuhnya terampil, masih terdapat 3
sedikit kesalahan dalam prosedurnya.
3 Peserta didik cenderung tidak terampil, namun bisa 2
melakukan prosedurnya, walaupun masih terdapat banyak
kesalahan.
4 Peserta didik belum terampil sama sekali. 1

c. Penilaian Kinerja/proses dan Aspek Ilmiah : (digunakan jika dalam penugasan kelompok)

Skor Perolehan Kelompok


Sangat Sangat
No Aspek Kurang Cukup Baik
Kurang Baik
(2) (3) (4)
(1) (5)
Kesungguhan dalam melakukan kegiatan
1
(kedisiplinan)
2 Kejujuran
3 Ketelitian dalam mengerjakan program
4 Penggunaan waktu secara efektif
Mengakses dan mengorganisir
5
informasi (kerja sama)
6 Tanggung jawab
7 Memecahkan masalah
Catatan: Berikan tanda cek list ( √ ) untuk setiap penampilan dari setiap tindakan yang dilakukan
kelompok (skor perolehan kelompok).
Rubrik Penilaian Kinerja / Proses

Aspek Teknik Instrumen


No Waktu Penilaian
nilai Penilaian Penilaian Keterangan

1 Jujur Pengamatan Selama pembelajaran dan Tugas, Hasil penilaian


Sikap saat diskusi (teori / Portopolio, nomor 1 dan 2
2 Disiplin
Praktek) Observasi, untuk
Tanggung Pengamatan Tes tertulis, masukan
3 dan tes Penyelesaian tugas praktek pembinaan
jawab
pengetahuan individu dan kelompok dan informasi
4 Peduli bagi Guru
Pengamatan Penyelesaian tugas (baik Agama dan
5 Santun dalam ranah individu maupun Guru PKn
ketrampilan kelompok) dan saat
6 Responsif diskusi

7 Proaktif

d. Penilaian Sikap

No Aspek Penilaian Skor


1 Jujur
2 Mandiri
3 Tanggungjawab
4 Responsip
5 Proaktif

Rubrik Penilaian Sikap

Nomor Uraian Skor


1 Peserta didik aktif bekerja sama dalam kelompok, dibuktikan dengan 4
sering memberikan masukan, giat dalam melakukan pekerjaan
kelompok, menghargai pendapat teman yang lain, dan seterusnya.
2 Peserta didik tidak sepenuhnya aktif dalam kelompok, dibuktikan dengan 3
sesekali terlihat bekerja sama dan membantu pekerjaan kelompok, serta
menghargai pendapat teman.
3 Peserta didik cenderung tidak aktif dalam kerja sama kelompok, 2
dibuktikan dengan duduk bersama kelompok dan memperhatikan
pekerjaan kelompoknya, serta masih menghargai pendapat teman yang
lain.
4 Peserta pasif dalam kelompok, tetap duduk bersama kelompoknya, 1
namun acuh terhadap pekerjaan kelompok.
5 Peserta didik tidak terlibat sama sekali dalam pekerjaan kelompok, 0
dibuktikan dengan tidak duduk bersama kelompoknya.
Durasi Tanggal Nama / Tanda tangan / Paraf
Awal Akhir Total Penilaian Peserta Pembimbing Internal Verifier

SK Dewi Utari

Catatan :

1. Rubrik penilaian disesuaikan dengan aspek dan konteks yang dinilai sesuai kebutuhan
2. Silakan kembangkan oleh guru mata pelajaran produktif sesuai kriteria penilaian jurusan masing-
masing

Bojonggede, 04 September 2020


Kepala Sekolah, Pembimbing/Instruktur,

Aman Sihombing, M.Pd Hj. Siti Khodijah Dewi Utari, ST, M.Pd
NIP. 196510181995121001 NIP. 197804022009022001

Anda mungkin juga menyukai