Anda di halaman 1dari 301

BAHAN AJAR PEMBELAJARAN

SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi


JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 1 : Ciri- ciri Makhluk Hidup
SUBTEMA 1 : Bernapas

Setiap makhluk hidup memeiliki ciri-ciri tertentu. Sebagian besar makhluk


hidup memiliki cici-ciri yang sama yaitu bernapas, bergerak, berkembang
biak, tumbuh dan makan serta peka terhadap rangsang.

Mari kita pelajari lebih lanjut makhluk hidup di sekitar kita.

Tugas

Salinlah kalimat di bawah ini!

1. Makhluk hidup dapat bernapas.

2. Alat pernapasan makhluk hidup berbeda- beda

3. Manusia bernapas dengan paru-paru

4. Ikan bernapas dengan insang

5. Serangga bernapas dengan trakea

Latihan soal :
Silanglah huruf A, B atau C pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah
ini!
1. Ciri-ciri makhluk hidup adalah …
A. Bernapas
B. Diam di tempat
C. Menghadap ke atas
2. Berikut ini yang termasuk makhluk hidup adalah …
A. Batu kali
B. Manusia
C. Jembatan

3. Ikan bernapas menggunakan …


A. Paru-paru
B. Trakea
C. Insang
4. Tumbuhan bernapas dengan …
A. Stomata
B. Trakea
C. Insang
5. Trakea adalah alat bernapas pada …
A. Manusia
B. Serangga
C. Tumbuhan

Ayo mewarnai.
Warnailah gambar di bawah ini!
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN

SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi


JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL : Pendidikan Agama Islam
SUBTEMA : Asmaul Husna

Asmaul Husna

Arti Asmaul Husna adalah nama-nama baik bagi Allah SWT.

Asmaul Husna terdiri dari 99 nama, dimana nama-nama itu trsebar dalam
berbagai surah di Al-Quran.

Hikma beriman kepada Allah SWT melalui pemahaman 5 Asmaul Husna


dalam perilaku sehari-hari :

1. Al-Adl yang berarti maha adil.


Allah maha adil bagi seluruh makhluknya.
Contoh perilaku seperti berlaku adil, tidak memihak atau membela orang
yang bersalah meskipun ia saudara atau teman kita.
2. Al-Matin yang berarti maha kukuh.
Allah adalah zat yang maha kukuh kuat dari segala bagian,
Contoh perilaku seperti kuat pendirian dan keteguhan hati, tidak mudah
diberikan tipu daya.
3. Al-Wakil yang berarti maha pemelihara
Allah maha memelihara dan memenuhi kebutuhan makhluknya, contoh
perilaku seperti “tawakal” bekerja/ belajar dengan sungguh-sungguh
karena Allah swt tidak akan mengubah nasib seseorang yang tidak mau
berusaha.
4. Al-Mukmin yangberarti maha melindungi.
Allah maha melindungi, memberikan perlindungan dan ketenangan hati
kepada makhluknya.
Contoh perilaku seperti membantu dan memberikan ketenangan hati
kepada orang yang terkena musibah.
5. Al-Karim yangberarti maha mulia.
Allah maha mulia lagi maha dermawan, allah memberika rezeki kepada
setiap makhluknya.
Contoh perilaku seperti membantu orang yang kesusahan, memberika
sedekah kepada yang membutuhkan, dan lain-lain.

Selesai membaca dan memahaminya, kerjakan tugas di bawah ini!


Silanglah huruf A, B atau C pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah
ini!
1. Nama yang baik lagi indah yang dimiliki Allah disebut …
A. Asmaul Husna
B. Asma allah swt
C. Al-Husna
2. Nama-nama Allah SWT yang disebut Asmaul Husna berjumlah …
A. 44
B. 66
C. 99
3. Asmaul husna “Al-Karim” memiliki arti …
A. Maha adil
B. Maha mulia
C. Maha kukuh
4. Allah Swt maha memberi keamanan kepada makhluknya, karena Allah swt
memiliki sifat …
A. Al-Mukmin
B. Al-Karim
C. Al-Wakil
5. Perilaku seperti membantu orang yang kesusahan merupakan wujud dari
meneladani sifat asmaul husna …
A. Al-Adl
B. Al-Karim
C. Al-Matin
6. Contoh perilaku meneladani dari sifat Al-Wakil adalah …
A. Mempercayakan bahwa segala urusannya hanya kepada Allah
B. Menolong orang lain yang sedang dalam bahaya
C. Membantu orangtua yang akan menyebrang jalan raya.
7. Diantara keteladanan yang dapat dicontoh dari sifat Al-Mukmin adalah …
A. Memberikan sedekah kepada yang membutuhkan
B. Memberikan ketenangan hati kepada orang yang terkena musibah
C. Selalu berkata benar
8. Allah SWT tidak terkalahkan dan tidak tergoyahkan.Tidak ada yang
menandingi kekuatan Allah Swt di seluruh jagad raya ini. Merupakan
Asmaul Husna yaitu …
A. Al-Matin
B. Al-Adl
C. Al-Mukmin
9. Tidak memihak atau membela orang yang bersalah merupakan contoh
perilaku teladan dari asmaul husna …
A. Al-Karim
B. Al-Adl
C. Al-Mukmin
10.Asmaul Husna “Al-Mukmin” memiliki arti …
A. Maha adil
B. Maha kukuh
C. Maha melindungi
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN

SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi


JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bhs Inggris/ I
TEMA/SUBTEMA : Salam dan respon.

Tugas.
Setelah menyaksikan tayangan video tentang ucapan salam/greeting tugasnya adalah
menuliskan arti kata-kata di bawah ini!

1. How are you artinya ……………………………………………………..

2. Good morning artinya ……………………………………………………

3. Good Afternoon artinya …………………………………………………

4. I am fine artinya …………………………………………………………`

5. Good evening artinya …………………………………………………..

Tulislah 2 kata sapaan yang digunakan dalam kehidupan sehari-hari !

1. …………………………………………………………………………….

2. ………………………………………………………………………….....
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN

SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi


JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 1 : Ciri- ciri Makhluk Hidup
SUBTEMA 1 : Bernapas

Ayo membaca

Alat Pernapasan Pada Hewan.


Alat pernapasan pada hewan bervariasi antara hewan yang satu dengan hewan
lainnya.
Alat pernapasan pada unggas terdiri dari rongga hidung atau sinus, batang
tenggorok atau trachea, cabang batang tenggorok atau bronkus, paru-paru dan
kantung udara.
Pada mamalia, pernapasan berlangsung pada paru-paru, dimana udara pertama
kali masuk ke lubang hidung, tenggorok, lalu masuk ke paru-paru.
Serangga menggunakan trakea untuk mendapatkan ooksigen, yang merupakan
sistem pernapasan sederhana. Trakea ini bisa menyalurkan oksigen secara
langsung ke tubuh serangga.
Pada hewan yang hidup di air (ikan) bernapas dengan insang, yang berfungsi
menyaring oksigen yang ada di air. Insang berbentuk lembaran-lembaran tipis
pada sisi kanan dan kiri kepala ikan.

Tugas : 1
Silanglah huruf A, B atau C pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah
ini!
1. Pada bacaan di atas Budi melakukan kunjungan ke …
A. Toko buku
B. Mushola sekolah
C. Perpustakaan sekolah
2. Urutan laporan pengamatan yang di buat oleh Budi …
A. Waktu, tempat, pengamat dan hasil pengamatan
B. Hari dan tanggal, lokasi, pengamat dan hasil pengamatan
C. Waktu, lokasi, hasil pengamat dan penutup
3. Laporan pengamatan yang dilakukan oleh Budi tentang …
A. Alat pernapasan pada hewan
B. Alat pernapasan pada manusia
C. Cara bernapas pada tumbuhan
4. Laporan pengamatan Budi pada hewan yang hidup di air (ikan) adalah tentang

A. Fungsi insang dan bentuk insang
B. Besar dan kecil ukuran ikan
C. Warna dan makanan ikan
5. Udara pertama kali masuk ke lubang hidung, tenggorok, lalu masuk ke paru-
paru, merupakan isi laporan Budi tentang pernapasan …
A. Hewan unggas
B. Hewan ikan
C. Hewan mamalia

Ayo menghitung

Sepulang dari menyerahkan laporan, Budi pulang ke rumah.


Di perjalanan ia melihat seorang penjual ikan hias, Budi membeli beberapa ikan
hias.
Tugas 2.
Hitunglah jumlah ikan hias di bawah ini!

1. + = ……………….

2.
+ = ………………..

3. +
= ………………..
4. + = ………………..

5.
+ = ...................................

Ayo mengamati.

Dalam laporan yang dibuat oleh Budi dijelaskan bahwa serangga


menggunakan trakea untuk mendapatkan ooksigen.

Tahukah kamu hewan apa saja yang termasuk serangga?

Contoh hewan serangga antara lain kupu-kupu, nyamuk dan masih banyak lagi.
Perhatikan gambar di bawah ini!

Gambar di bawah ini merupakan daur hidup hewan kupu-kupu.

Amatilah tahapan yang dilalui kupu-kupu sebelum akhirnya berubah wujud


menjadi seekor kupu-kupu.
Tugas 3.

Dengan melihat gambar di atas. Tulislah urutan yang benar dari daur hidup kupu-
kupu.

Gambar 1. ………………………………………………………………………..

Gambar 2. ………………………………………………………………………..

Gambar 3. ………………………………………………………………………..

Gambar 4. ………………………………………………………………………..
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN

SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi


JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL : PPKn
SUBTEMA : Makna dan kedudukan UUD 1945

Ayo Membaca

Makna Undang-Undang Dasar 1945 adalah suatu hukum dasar tertulis yang
menjadi dasar dan sumber peraturan lain yang berlaku di wilayah negara
kesatuan Republik Indonesia.

UUD 1945 merupakan sebuah naskah yang meliputi :


- Pembukaan ( terdiri dari 4 Alinea)
- Batang tubuh ( 16 bab, 37 pasal, 4 pasal Aturan Peralihan dan 2 ayat Aturan
Tambahan)

UUD 1945 ditetapkan oleh PPKI tanggal 18 Agustus 1945.


PPKI adalah kepanjangan dari Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia.

Mengapa dinamakan UUD 1945 ?


Karena Undang-Undang Dasar tersebut disusun dan di tetapkan pada tahun 1945.

Tugas.
Setelah membaca pelajaran di atas, kerjakan soal-soal di bawah ini!
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. UUD 1945 adalah hukum dasar …
A. Tertulis
B. Lisan
2. UUD 1945 menjadi dasar dan sumber peraturan lain yang berlaku di wilayah
negara …
A. Malaysia
B. Indonesia
3. Pembukaan UUD 1945 terdiri dari … alinea.
A. 3 alinea
B. 4 alinea
4. Batang tubuh UUD 1945 terdiri dari … bab
A. 16 bab
B. 15 bab
5. Batang tubuh UUD 1945 terdiri dari … pasal
A. 37 pasal
B. 36 pasal
6. Dalam batang tubuh UUD 1945 terdapat 4 pasal Aturan Peralihan dan …
A. 3 pasal Aturan Tambahan
B. 2 pasal Aturan Tambahan
7. UUD 1945 ditetapkan pada tanggal …
A. 17 Agustus 1945
B. 18 Agustus 1945
8. Yang menetapkan UUD 1945 adalah …
A. PPKI
B. Presiden
9. PPKI adalah singkatan dari …
A. Panitia Pesta Kemerdekaan Indonesia
B. Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia
10.Karena disusun dan ditetapkan pada tahun 1945 maka dinamakan …
A. Undang-Undang Darurat 1945
B. Undang-Undang Dasar 1945
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN

SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi


JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 1 : Ciri- ciri Makhluk Hidup
SUBTEMA 1 : Bernapas

Ayo mengamati gambar.

1 2 3

4 5

Tugas : Isilah titik-titik di bawah ini dengan melihat gambar !

Gambar 1 alat pernapasan ……………………… adalah …………………………

Gambar 2 Alat pernapasan ……………………… adalah …………………………

Gambar 3 Alat pernapasan ……………………… adalah …………………………

Gambar 4 Alat pernapasan ………………………. adalah …………………………

Gambar 5 Alat pernapasan ………………………. Adalah ………………………..


Tugas :2

Warnai gambar di bawah ini dengan rapi dan bersih!


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN

SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi


JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL : Ketrampilan Steam Motor
SUBTEMA : Pengertian Steam Motor

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga
diberi keberkahan dan kesehatan.
Alhamdulillah hari ini kita bisa bertemu kembali pada pelajaran ketrampilan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah.

Ayo Membaca.
Mengenal pengertian Steam Motor.

Steam Motor adalah pencucian motor menggunakan bantuan angin kompresor.


Penggunaan kompresor ini memiliki daya tekan air yang sangat besar, sehingga
kwalitas hasil pencucian motor labih baik bila dibandingkan dengan cuci manual.

Apa itu cuci manual?

Cuci manual adalah mencuci motor langsung dari keran air menggunakan slang,
sehingga tekanan air yang keluar tidak kencang. Cuci model ini cocok untuk
membersihkan motor yang tidak terlalu kotor.

Alat yang digunakan. (Perhatikan gambar)

Kompresor Alat semprot air Slang air


Tugas, setelah membaca bahan pelajaran di atas kerjakan soal ini.

Silanglah hruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. Yang dimaksud steam motor adalah …


A. pencucian motor menggunakan bantuan angin kompresor
B. pencucian motor menggunakan bantuan mesin komputer
2. Penggunaan kompresor ini memiliki daya tekan air yang …
A. Sangat lemah
B. Sangat besar
3. Yang dimaksud cuci manual adalah ….
A. mencuci motor langsung dari keran air menggunakan slang.
B. mencuci motor langsung dikerjakan sendiri di rumah
4. kwalitas hasil pencucian motor labih baik bila …
A. menggunakan steam motor
B. menggunakan cara manual
5. Cuci motor manual cocok untuk membersihkan motor yang …
A. Sangat kotor
B. Tidak terlalu kotor
6. Gambar di samping adalah …
A. Kran air
B. Slang air
7. Kompresor ditunjukkan pada gambar …
A.

B.
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN

SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi


JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL : PLKJ
SUBTEMA : Memahami pentingnya kali bersih

Kali Bersih.
Sejarah Kali Bersih.
Saat zaman kolonial Belanda, Belanda ingin membuat Jakarta terlihat seperti
kota asal mereka Amsterdam, yang penuh dengan kanal-kanal. Sehingga saat itu
Jakarta banyak dibangun kanal-kanal.
Sungai dahulu itu sangat bersih dan digunakan sebagai sumber mata air. Noni-
noni Belanda juga suka naik sampan dan menyusuri sungai di Jakarta.
Selain digunakan untuk berwisata, sungai di Jakarta juga digunakan untuk
transportasi.
Kondisi air sungai saat ini sudah tidak sebersih dulu. Sungai-sungai Jakarta
sekarang telah dipenuhi sampah yang menumpuk. Dimusim hujan, sungai di
Jakarta tidak lagi mampu menampung luapan hujan sehingga terjadinya banjir.

Ciri-ciri Kali Bersih.


Berikut adalah ciri-ciri kali bersih:
1.Air sungai dapat mengalir dengan lancar, bening dan tidak berbau.
2.Tumbuhan air dan ikan dapat berkembang dengan baik.
3.Sungai tidak berlumpur dan bersih dari sampah.
4.Tidak ada bangunan tepat tinggal, tempat usaha, atau WC di sekitar sungai
5.Terdapat pohon-pohon pelindung yang memberikan kesejukan dan keindahan.
Pohon juga membantu menahan erosi sungai.
Penyebab Kali Kotor.
Penyebab utama sungai atau kali mejadi kotor adalah sampah yang dibuang
secara sengaja ke sungai. Bangunan liar yang dibangun di tepi sungai(bantaran
sungai) menambah beban sungai. Penghuni rumah akan menggunakan sungai
sebagai tempat pembuangan sampah, pembuangan hajat, mandi sekaligus
mencuci.
Tugas.
Silanglah A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Zaman kolonial Belanda saat itu sungai di Jakarta banyak dibangun …
A. Kanal-kanal
B. Bangunan liar
2. Sungai zaman kolonial Belanda dahulu itu sangat …
A. Kotor
B. Bersih
3. Sungai saat itu digunakan sebagai …
A, Sumber mata air
C. Tempat membuang sampah
4. Sungai di Jakarta saat itu disusuri sambil naik sampan oleh …
A. Noni-noni Belanda
B. Kompeni Belanda
5. Ciri kali bersih biasanya tampak …
A. Kumuh
B. Bening
6. Sungai-sungai Jakarta sekarang telah dipenuhi …
A. Ikan-ikan yang gemuk
B. sampah yang menumpuk
7. Salah satu penyebab utama sungai atau kali kotor adalah …
A. Sampah yang dibuang secara sengaja ke sungai.
B. Pohon yang ditanam di tepi sungai
8. Tepi sungai disebut juga …
A. Bantaran sungai
B. Hulu sungai
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN

SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi


JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL : Pengembangan Diri/Bina Diri
SUBTEMA : Memelihara Kebersihan Diri.

Cara memelihara kebersihan diri.


Kebersihan badan meliputi kebersihan tangan, mulut, muka dan kaki.
Kali ini akan kita pelajari mencuci tangan.
Kebersihan tangan yang baik bisa mengurangi penyebaran bakteri dan kuman
berbahaya lainnya yang bisa menyebabkan diare, muntah dan infeksi berbahaya
lainnya.
Langkah-langkah mencuci tangan :
1. Basahilah tangan dengan air mengalir yang bersih.
2. Pakai sejumlah kecil sabun.
3. Gosok telapak tangan bersamaan, jauh dari air.
4. Gosok jemari dan jempol dan kulit di sela-sela.
5. Bersihkan telapak tangan dengan kuku.
6. Gosok bagian belakang setiap tangan.
7. Cuci dengan air bersih mengalir
8. Keringkan dengan handuk atau tisu yang bersih
Perhatikan gambar di bawah ini!

Kebersihan tangan saat bepergian.


Kita tidak selau memiliki air dan sabun ketika bepergian.
Tapi kita tidak perlu khawatir untuk mendapatkan tangan yang bersih.
Kita bisa menggunakan cairan pembersih tangan bebas alkohol.
Oleskan sebesar seukuran koin ke telapak tangan dan pijatkan ke kedua tangan
hingga cairan menghilang.
Ini terutama berguna sesaat sebelum makan, saat berada di tempat ramai seperti
toko, taman dan transportasi umum.
Penggunaan pembersih tangan untuk anak-anak harus dilakukan di bawah
pengawasan orang tua.

Tugas.
Silanglah pada huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah
ini!
1. Kebersihan tangan yang baik bisa mengurangi …
A. Penyebaran bakteri dan kuman berbahaya.
B. Penyebaran debu-debu yang beterbangan.
2. Jika bakteri dan kuman yang berbahaya ada di tangan bisa menyebabkan …
A. diare, muntah dan infeksi.
B. Gatal dan merah-merah di tangan
3. Untuk mendapatkan tangan bersih saat bepergian kita bisa menggunakan …
A. Kertas tisu tangan
B. Cairan pembersih tangan
4. Gambar di samping merupakan …
A. Langkah awal mencuci tangan
B. Langkah terakhir mencuci tangan

5. Langkah awal mencuci tangan ditunjukkan pada gambar …


A.

B.

6. Membersihkan telapak tangan dengan kuku ditunjukkan pada gambar …


A.
B.

7. Gambar di samping langkah mencuci tangan …


A. Gosok bagian belakang setiap tangan.
B. Gosok telapak tangan bersamaan, jauh dari air.
8. Menggunakan cairan pembersih tangan terutama saat kita berada …
A. Di dalam rumah
B. Di tempai ramai.
9. Cara menggunakan cairan pembersih tangan bebas alkohol adalah …
A. Dioleskan sebesar seukuran koin ke telapak tangan.
B. Dioleskan sebanyak seukuran tutup botol ke telapak tangan
10.Penggunaan pembersih tangan untuk anak-anak harus dilakukan …
A. Cukup sendiri saja oleh anak itu
B. Dengan pengawasan orang tua
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN

SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi


JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VIII
MAPEL : Pend Agama Islam.
SUBTEMA : Iman Kepada Allah SWT.

Ayo membaca.

Iman Kepada Allah.


Iman kepada allah merupakan rukun iman yang pertama.
Iman kepada Allah adalah mempercayai dan meyakini dengan sepenuh hati
bahwa allah itu ada. Artinya setiap muslim wajib memercayai-Nya walau belum
pernah melihat wujud-Nya, mendengar suara-Nya, bahkan menyentuh-Nya.
Untuk mempercayai tentang keberadaan Allah, wajib bagi setiap hamba-Nya
mengenal sifat wajib yang dimiliki-Nya.
Sifat-sifat wajib bagi Allah yang wajib kita imani diantaranya adalah :
1. Wujud(Ada)
Bukti keberadaan Allah ditandai dengan keberadaan hasil penciptaan-Nya,
yaitu Alam semesta dan seisinya.
2. Qidam(Terdahulu)
Allah sudah ada sebelum adanya yang lain.
3. Baqo(Kekal)
Sesungguhnya allah itu kekal keberadaannya dan tidak terkena waktu.
4. Mukholafatu lil Hawaditsi (Berbeda dengan ciptaan-Nya)
Segala sesuatu yang diciptakan oleh tidaklah serupa dengan-Nya baik
Dzat,sifat, maupun perbuatan-Nya.
5. Qiyamuhu Binafsihi( Berdiri dengan sendiri-Nya)
Tidak memerlukan apapun dari makhluk-Nya dan tidak memerlukan tempat.
6. Wahdaniyat(Esa)
Allah tidak beranak maupun diperanakan.
7. Qudrah(Berkuasa)
Allah Swt berkuasa atas segala sesuatu.
Tugas:
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah
ini!
1. Pengertian iman kepada Allah …
A. Mempercayai adanya allah
B. Allah maha perkasa
2. Iman kepada allah merupakan rukun iman yang …
A. Kedua
B. Pertama
3. Allah sudah ada sebelum adanya yang lain. Menunjukan sifat wajib bagi
allah …
A. Qidam
B. Baqo
4. keberadaan hasil penciptaan-Nya, yaitu Alam semesta dan seisinya.
Menunjukan bahwa allah itu …
A. Ada
B. Esa
5. Qiyamuhu Binafsihi artinya …
A. Allah tidak beranak maupun diperanakan.
B. Berdiri dengan sendiri-Nya
6. Qudrah artinya …
A. Berkuasa
B. Ada
7. Allah tidak beranak maupun diperanakan. Menunjukan sifat wajib bagi
allah yaitu …
A. Wujud
B. Wahdaniyat
C. Jum’at, 23 Juli 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN

SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi


JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bhs Inggris/ I
TEMA/SUBTEMA : Salam dan respon.

Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. Greeting adalah ungkapan yang digunakan oleh seseorang untuk …


A. Melakukan tegur sapa atau salam kepada orang lain
B. Menawarkan makanan atau minuman kepada orang lain.
2. Formal Greeting adalah sapaan yang dipakai dalam …
A. Kehidupan sehari-hari
B. Situasi resmi
3. Contoh sapaan resmi misalnya …
A. Hey, Hi
B. Hello, Good morning
4. Contoh sapaan resmi menanyakan apa kabarnya adalah …
A. How are you
B. What’s up
5. Respon atas sapaan how are you misalnya …
A. Great
B. I am fine
PENILAIAN HARIAN

Tema/Subtema : Ciri- ciri makhluk hidup/Bernapas Nama : …………..

Satuan Pendidikan : SMPLB C Kelas: …………..

Tanggal : 26 Juli 2020……………………… Nilai :

Silanglah huruf A,B, atau C pada jawaban yang benar dari soal dibawah ini!
1. Ciri -ciri makhluk hidup diantaranya adalah …
A. Bernapas
B. Diam di tempat
C. Menghadap ke atas
2. Manusia bernapas menggunakan …
A. Insang
B. Paru-paru
C. Trakea
3. Yang dihirup manusia dan hewan saat bernapas adalah …
A. Oksigen
B. Karbondioksida
C. Hidrogen
4. Insang alat bernapas pada …
A. Capung
B. Nyamuk
C. Ikan
5. Gambar di bawah ini adalah salah satu proses daur hidup kupu-kupu yaitu …

A. Kepompong

B. Telur

C. Ulat

6. Gambar kepompong ditunjukan pada gambar …

A. B. C.
Untuk soal 7,8 dan 9 perhatikan bacaan di bawah ini!

Budi datang ke sekolah untuk menyerahkan laporan hasil pengamatan yang ia


lakukan dengan membaca berbagai buku yang ada diperpustakaan sekolah
tentang alat pernapasan hewan .
Berikut adalah teks laporan yang di buat oleh Budi.

Laporan Hasil Pengamatan literatur tentang alat pernapasan hewan.


1. Hari/Tanggal : Senin,12 Juli 2021
2. Lokasi : Perpustakaan sekolah
3. Pengamat : Budi
4. Hasil Pengamatan :
Alat Pernapasan Pada Hewan.
Alat pernapasan pada hewan bervariasi antara hewan yang satu dengan hewan
lainnya. Alat pernapasan pada unggas terdiri dari rongga hidung atau sinus,
batang tenggorok atau trachea, cabang batang tenggorok atau bronkus, paru-paru
dan kantung udara. Pada mamalia, pernapasan berlangsung pada paru-paru,
dimana udara pertama kali masuk ke lubang hidung, tenggorok, lalu masuk ke
paru-paru.

7. Urutan laporan pengamatan yang di buat oleh Budi …


A. Waktu, tempat, pengamat dan hasil pengamatan
B. Hari dan tanggal, lokasi, pengamat dan hasil pengamatan
C. Waktu, lokasi, hasil pengamat dan penutup
8. Laporan pengamatan yang dilakukan oleh Budi tentang …
A. Alat pernapasan pada hewan
B. Alat pernapasan pada manusia
C. Cara bernapas pada tumbuhan
9. Udara pertama kali masuk ke lubang hidung, tenggorok, lalu masuk ke paru-
paru, merupakan isi laporan Budi tentang pernapasan …
A. Hewan unggas
B. Hewan ikan
C. Hewan mamalia
10.Hasil penjumlahan di bawah ini adalah …

+ = …. A.8 B.9 C.10

11.Hasil penjumlahan di bawah ini adalah …

+ =…

A. 10 B. 11 C. 12

12.Hasil penjumlahan di bawah ini adalah …

+ =…

A. 13 B. 14 C. 15

13.Hasil penjumlahan di bawah ini adalah …

+ =…

A. 10 B. 9 C. 8

14. Hasil penjumlahan di bawah ini adalah …

+ =…
A. 7 B. 8 C. 9

BAHAN AJAR PEMBELAJARAN

SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi


JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 1 : Ciri- ciri Makhluk Hidup
SUBTEMA 2 : Bergerak

Ayo membaca.

Makhluk hidup bergerak.


Makhluk hidup dapat bergerak sehingga dapat berpindah tempat.
Cara bergerak makhluk hidup berbeda-beda.
Manusia berjalan atau berlari menggunakan kaki.
Burung terbang menggunakan sayap.
Ikan berenang menggunakan sirip, dan lain-lain.
Tumbuhan juga bergerak tetapi gerakannya sangat terbatas.
Tumbuhan bergerak, tapi tidak berpindah tempat.
Tumbuhan bergerak ke arah cahaya matahari dan akarnya bergerak ke bawah.

Ayo cari tahu.


Hewan apa saja yang bergerak dengan terbang menggunakan sayap.
Tulislah jawabanmu pada tempat yang tersedia.
1. ………………………………….
2. ………………………………….
3. ………………………………….
4. ………………………………….
5. ………………………………….
Ayo mengamati.

Perhatikan syair lagu di bawah ini.

Bagian mana dari syair lagu “Cicak di Dinding” yang menunjukkan ciri-ciri
makhluk hidup (bergerak)?

Cicak di Dinding

Cipt NN

Cicak-cicak di dinding
Diam-diam merayap
Datang seekor nyamuk
Hap … lalu ditangkap
Jawab : ………………………………………………………….

Latihan soal.

Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. Makhluk …. Dapat bergerak sehingga dapat berpindah tempat.


A. Hidup
B. Mati
2. Cara bergerak makhluk hidup …
A. Sama saja
B. Berbeda-beda
3. Manusia berjalan atau berlari menggunakan …
A. Tangan
B. Kaki
4. Selain burung, hewan di bawah ini juga terbang menggunakan sayap.
A. Kupu-kupu
B. Cicak
5. Ikan berenang menggunakan…
A. Insang
B. Sirip
6. Akar tumbuhan bergerak ke …
A. Bawah B. atas
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN

SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi


JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Penjaskes( PJOK) / I
TEMA/SUBTEMA : Gerak dasar non lokomotor.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan Tuhan
YME Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini,
aamiin.

Ayo membaca.
Ketika berolahraga, tubuh akan melakukan banyak gerakan.
Dalam gerakan itulah terdapat gerak non lokomotor.
Gerak non lokomotor adalah gerakan yang tidak disertai dengan
perpindahan tempat.
Bagian tubuh tertentu melakukan gerakan tetapi posisi tubuh tetap berada
di tempatnya.
Contoh gerak non lokomotor adalah memutar, menggeleng,
membungkuk,mengayun.

Salinlah!
1. Berolahraga melakukan banyak gerakan
________________________________
2. Diantaranya yaitu gerak non lokomotor
________________________________
3. Gerak non lokomotor adalah gerakan yang
__________________________________
Tidak disertai dengan perpindahan tempat
__________________________________
4. Misalnya memutar-menggeleng-membungkuk-mengayun
_______________________________________________

Rabu,28 Juli 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 1 : Ciri- ciri Makhluk Hidup
SUBTEMA 2 : Bergerak.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga
diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang ciri-ciri makhluk hidup yaitu bergerak.

Ayo membaca.
Gerak pada tumbuhan.
Bergerak adalah salah satu ciri dari makhluk hidup.
Gerak seperti berpindah tempat yag dilakukan oleh manusia dan hewan disebut
gerak aktif.
Tidak semua gerak selalu berpindah tempat, ada bagian tertentu yang
melaksanakan gerakan, gerak ini disebut gerak pasif.
Contoh gerak pasif yaitu pada tumbuhan.
Gerak tumbuhan hanya dilakukan oleh bagian tertentu, seperti ujung tunas, ujung
akar, dan daun.
Gerak pada tumbuhan umumnya sangat lambat, sehingga perlu ketelitian tinggi
untuk dapat mengamatinya.
Tumbuhan bergerak karena adanya rangsangan yang diterima.

Melengkapi kalimat.
1. Bergerak merupakan ciridari makhluk ……………………..
2. Gerak berpindah tempat disebut …………………………………………..
3. Gerak pada bagian tertentu disebut gerak ……………………….
4. Contoh gerak aktif dilakukan oleh ……………………………………….
5. Contoh gerak pasif ada pada ………………………………
6. Contoh gerak pada bagian tertentu tumbuhan, misalnya
………………………………………………………………………………..
7. Gerak pada tumbuhan sangat …………………………….
8. Tumbuhan bergerak karena adanya ………………………………………….

Ayo mewarnai gambar.


Rabu,28 Juli 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL : Ketrampilan Steam Motor
SUBTEMA : Pengenal peralatan Steam Motor

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga
diberi keberkahan dan kesehatan.
Alhamdulillah hari ini kita bisa bertemu kembali pada pelajaran ketrampilan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah.

Ayo membaca.

Kebersihan kendaraan khususnya roda dua sangat penting karena mencerminkan


kepribadian pengguna kendaraan itu.

Berikut ini kita akan mengenal peralatan untuk mencuci motor.

1. 1buah tong besar atau tempat penampungan air (tandon air)


2. 1buah ember untuk tempat shampo cuci motor.
3. Shampo/sabun khusus cuci motor
4. Spons untuk mencuci motor
5. Sikat plastik besar, sedang , kecil
6. Lap untuk mencuci
7. Lap kanebo untuk mengelap
8. Mesin air dan selang air.
Peralatan tambahan :
- Mesin kompresor
- Selang spiral
- Air gun
- Mesin steam air
- Tabung salju
- Semir ban.

Tugas.

Jika selesai membaca lalu kerjakan tugas di bawah ini.

Jawablah pertanyaan di bawah ini!

1. Yang dimaksud tandon air adalah ……………………………………………..

2. Ember digunakan untuk ………………………………….

3. Spons untuk ………………………………………….

4. Ukuran sikat palstik yaitu ……………………………………………………

5. Kain kanebo untuk ……………………………………………………………

6. Agar tekanan semprotan air kencang menggunakan mesin


…………………………………

7. Setelah motor dicuci bersih agar bannya mengkilap menggunakan


…………………………………………………….
Kamis,29 Juli 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 1 : Ciri- ciri Makhluk Hidup
SUBTEMA 2 : Bergerak.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga
diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang ciri-ciri makhluk hidup yaitu bergerak.

Ayo membaca.
Gerak endomon pada tumbuhan.
Gerak endomon adalah gerak pada tumbuhan yang tidak dipengaruhi rangsang.
Gerak enomon ada dua macam, yaitu gerak spontan contohnya gerak
pertumbuhan daun dan gerak bagian tumbuhan karena adanya perubahan kadar
air secara terus-menerus misalnya pecahnya kulit buah polong-polongan
( lamtoro, kacang buncis, kacang kedelai, kacang hijau, dan lainnya)

Gerak etionom pada tumbuhan.


Gerak etionom adalah gerak pada tumbuhan yang dipengaruhi oleh arah
datangnya rangsang. Rangsangan dapat berupa cahaya matahari, air, sentuhan,
dan lain-lain.
Contoh:
- Mekarnya bunga pukul empat pada sore hari saat terkena sinar matahari.
- Mekarnya bunga tulip ketika suhu udara naik.
- Gerak tidur yang dilakukan daun tumbuhan polong-polongan.
- Gerak menutupnya daun putri malu ketika disentuh.
Perhatikan contoh gambar di bawah ini.

Tugas : Setelah mempelajari materi di atas kerjakan soal berikut ini.

Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. Gerak pada tumbuhan yang tidak dipengaruhi rangsang disebut …


A. Gerak endomon
B. Gerak etiomon
2. Gerak endomon ada …
A. Satu macam
B. Dua macam
3. Gerak pertumbuhan daun merupakan contoh gerak …
A. Gerak spontan
B. Gerak karena perubahan kadar air
4. Gambar di samping merupakan contoh dari …
A. gerak bagian tumbuhan karena adanya perubahan kadar air
secara terus-menerus
B. Gerak spontan
5. Contoh tumbuhan polong-polongan adalah …
A. Buncis
B. Tomat
6. Gambar di samping bunganya mekar sore hari jika …
A. Suhu udara naik
B. Terkena sinar matahari
7. Gerak pada tumbuhan yang dipengaruhi oleh arah datangnya rangsang disebut …
A. Gerak etonom
B. Gerak spontan
8. Gambar di samping merupakan bunga …
A. Pukul empat
B. T u l i p

9. Daun putri malu akan menutup jika …


A. Terkena sinar
B. Disentuh

10.Gambar di samping merupakan tanaman …


A. Polong-polongan
B. Merambar
Kamis,29 Juli 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL : PLKJ
SUBTEMA : Kali Bersih.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga
diberi keberkahan dan kesehatan.
Alhamdulillah hari ini kita bisa bertemu kembali pada pelajaran PLKJ
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah.

Ayo membaca.

Gerakan kali bersih di Jakarta.

Di wilayah Jakarta mengalir beberapa sungai seperti Kali Angke,


KaliPesranggahan, Kali Grogol, Kali Krukut, Kali Sunter, Kali Cipinang, Kali
Cedeng, Kali Buaran, Kali Cakung, Kali Ciliwung, dan sebagainya.

Sungai/Kali merupakan faktor pendukung kehidupan, terutama menyangkut


sumber daya perairan. Pencemaran sungai-sungai di Jakarta sudah parah. Sebagai
contoh sungai sungai ciliwung setiap hari terdapat 1.654 kg sampah juga kali
cipinang dialiri limbah 10.658 kg setiap hari.

Sungai-sungai di Jakarta harus diselamatkan, dan menjadi tanggung jawab semua


pihak. Kampanye Kali Bersih (Kamkasih) dan Program Kali Bersih (Prokasih)
harus diperluas hingga mencangkup semua kali/sungai yang ada di Jakarta.

Kamkasih dan Prokasih akan berhasil jika mendapat dukungan semua warga
masyarakat. Suatu saat, selain jernih airnya, sungai-sungai di Jakarta bisa
dimanfaatkan untuk sarana transportasi dan pariwisata, sebagaimana kota
Amsterdam di Belanda.

Tugas.

Silanglah hurus A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. Sungai terbesar di Jakarta adalah …


A. Sungai Ciliwung
B. Sungai Citarum
2. Sungai/Kali merupakan faktor pendukung …
A. Kepariwisataan
B. Kehidupan
3. Pencemaran sungai-sungai di Jakarta …
A. Tidak menghkawatirkan
B. Sudah parah
4. Sungai /kali ini dialiri 10.658 kg limbah setiap hari …
A. Kali Cipinang
B. Sungai Ciliwung
5. Penyelamatan sungai/kali di Jakarta menjadi tanggung jawab …
A. Pemerintah DKI Jakarta
B. Semua masyarakat/pihak
6. Kamkasih kepanjangannya adalah …
A. Kampanye Kali Bersih
B. Kampanye Kali Jernih
7. Program Kali Bersih disingkat …
A. Proasih
B. Prokasih
8. Kamkasih dan Prokasih akan berhasil jika mendapat …
A. Dukungan semua warga masyarakat
B. Bantuan dana dari pemerintah pusat.
Kamis,29 Juli 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL : Pengembangan Diri/Bina Diri
SUBTEMA : Merawat Diri/Menggosok Gigi.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga
diberi keberkahan dan kesehatan.
Alhamdulillah hari ini kita bisa bertemu kembali pada pelajaran Pengembangan
Diri.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah.

Ayo membaca.

Cara menggosok gigi yang baik dan benar.

Menggosok gigi secara rutin belum cukup untuk menjaga kesehatan gigi dan
mulut secara maksimal. Kita juga perlu menerapkan cara menggosok gigi yang
benar. Namun sebelumnya pastikan juga sikat gigi yang digunakan memiliki
bulu sikat yang lembut dengan kepala sikat yang sesuai dengan ukuran mulut.

Sebisa mungkin gunakan pasta gigi yang mengandung fluoride ( mineral yang
terjadi secara alami) untuk membantu mencegah kerusakan gigi dan masalah gigi
berlubang.

Berikut langkah-langkah cara menggosok gigi dengan benar.

1. Awali dari seluruh geraham.


Setelah sikat gigi dibasahi dan oleskan pasta gigi secukupnya, gosok bagian
luar gigi geraham pada perbatasan gusi dan gigi dengan memutar selama kira-
kira 20 detik.
Setelah itu gosok gigi geraham dari atas ke bawah, mulai dari batas gusi
hingga ujung gigi, untuk menghilangkan plak dan sisa makanan di permukaan
dan sela-sela gigi, lakukan selama 20 detik. ( Materi dilanjutkan pada
pertemuan yang akan datang).

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah
ini!
1. Untuk menjaga kesehatan gigi dan mulut secara maksimal menggosok gigi
secara rutin …
A. Belum cukup
B. Sudah cukup
2. Sikat gigi yang digunakan memiliki …
A. Bulu sikat yang kuat
B. Bulu sikat yang halus
3. Yang sesuai dengan ukuran mulut adalah …
A. Bulu sikat
B. Kepala sikat
4. Selain untuk membantu mencegah kerusakan gigi fluoride juga untuk …
A. Masalah gigi berlubang.
B. Merapikan susunan gigi
5. Sebelum dioleskan dengan pasta gigi, sikat gigi harus …
A. Dicuci bersih
B. Dibasahi
6. Bagian luar gigi geraham pada perbatasan gusi dan gigi dengan memutar
selama kira-kira …
A. 20 detik
B. 10 detik
7. Gosok gigi geraham dari atas ke bawah, mulai dari batas gusi hingga ujung
gigi bertujuan untuk …
A. Membuat gigi menjadi putih bersih dan cemerlang
B. Menghilangkan plak dan sisa makanan di permukaan
8. Pasta gigi disebut juga …
A. Odol
B. Salep

Jum’at,30 Juli 2021


SATUAN PENDIDIKAN :SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL : Pendidikan Agama Islam
TEMA : Membiasakan perilaku terpuji/
Menampilkan contoh-contoh perilaku tawadhu dan
sabar (perilaku sabar)

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga
diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta kepada
ibumu untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu memahami materi yang
kita pelajari hari ini.
Ayo membaca.

Perilaku sabar sebagai penghayatan dan pengamalan Q.S. al-Baqarah/2: 153


dalam kehidupan sehari-hari dapat diwujudkan dengan cara sebagai berikut.
a. Sabar dalam menjalankan perintah Allah Swt., seperti:
1) Ketika mendengar azan segera menuju ke masjid untuk melaksanakan £alat
berjamaah
2) Ketika bel berbunyi segera masuk kelas untuk mengikuti pelajaran;
3) Saat orang tua memanggil, segera menghadap dan menemui agar tidak
mengecewakannya.
b. Sabar dalam menjauhi maksiat atau meninggalkan larangan Allah Swt., seperti:
1) Ketika diajak membolos segera menolak dan menghindari teman-teman yang
bersekongkol untuk membolos;
2) Saat diajak tawuran segera menolak dan menjauhi teman-teman yang
mengajaknya;
3) Tidak cepat marah dan main hakim sendiri.
c. Sabar dalam menerima dan menghadapi musibah, seperti:
1) Ketika terkena musibah sakit tidak mengeluh dan tidak putus asa untuk
berusaha mencari obatnya;
2) Ketika terkena musibah tidak mengeluh dan tidak menyalahkan Allah dan
orang lain.

Apa saja yang sudah kamu ketahui tentang isi teks bacaan di atas?

Jawablah pertanyaan –pertanyaan di bawah ini dengan menyilang pada jawaban


yang benar!

1. Tidak menyalahkan Allah dan orang lain saat menghadapi musibah merupakan
contoh perilaku …
A. Sabar
B. Ikhlas
C. Pemaaf

2. Contoh Sabar dalam meninggalkan larangan Allah Swt …


A. Ikut serta ketika diajak membolos sekolah
B. Menghindari teman-teman yang bersekongkol untuk membolos
C. Tidak mudah berputus asa

3. Contoh perilaku sabar dalam menjalankan perintah Allah Swt …


A. Tidak cepat marah dan main hakim sendiri
B. Tidak menyalahkan Allah dan orang lain
C. Ketika mendengar azan segera menuju ke masjid untuk melaksanakan salat

4. Perilaku sabar dalam kehidupan merupakan pengamalan dari surat …


A. an-Nisa/4: 146
B. al-Baqarah/2: 153
C. ali-Imran/3: 134

5. Contoh perilaku sabar dalam menerima dan menghadapi musibah sakit …


A. Ketika bel berbunyi segera masuk kelas untuk mengikuti pelajaran
B. Saat orang tua memanggil, segera menemuinya agar tidak mengecewakannya
C. tidak mengeluh dan tidak putus asa untuk berusaha mencari obatnya
Jum’at,30 Juli 2021
SATUAN PENDIDIKAN :SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL : Bhs.Inggris
TEMA : Greeting

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga
diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta kepada
ibumu untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu memahami materi yang
kita pelajari hari ini.
Ayo membaca.

Bacalah percakapan antara Ardi dan Dika di bawah ini!


Ardi : Hello Dika. Good afternoon.
(HaloDika. Selamat siang)
Dika : Good afternoon Ardi. Where are you going?
(Selamat siang Ardi. Kamu mau kemana?)
Ardi : I’m going to the bookstore. Would you like to accompany me?
(Aku mau pergi ke toko buku. Maukah kamumenemaniku?)
Dika : No, sorry. I have to go home right now.
(Tidak, maaf aku harus pulang ke rumah sekarang juga)
Ardi : Oh, okay. Good bye
(Oh, baiklah. Selamat tinggal)
Dika : Good by Ardi
(Selamat tinggal Ardi)
Bacalah berulang arti percakapan di atas, agar paham isi percakapan tersebut.

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Ardi : Hello Dika. Good ..
A. Afternoon
B. Night
2. Dika : Good afternoon Ardi. Where are … going?
A. Your
B. You
3. Ardi : Ardi : I’m going to the …
A. Market
B. Bookstore
4. Ardi : Would you like to accompany me?
Dika : …
A. Oh, yes
B. No, Sorry
5. Dika : I have to go …. right now.
A. Home
B. School
6. Ardi : Oh, ….. Good bye
A. Okay
B. No, problem
7. Dika : ….. Ardi
A. Good day
B. Good by
Senin, 02 Agustus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL : PPKn
SUBTEMA : Fungsi UUD 1945

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga
diberi keberkahan dan kesehatan.
Alhamdulillah hari ini kita bisa bertemu kembali pada pelajaran PPKn.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah.

Ayo membaca.
Setiap sesuatu yang dibuat dengan memiliki sejumlah fungsi, begitu juga dengan
UUD 1945.
Fungsi UUD 1945.
1. Alat kontrol.
UUD 1945Negara Republik Indonesia sebagai alat kontrol ,apakah aturan
hukum yang rendah sesuai atau tidak dengan norma hukum yang lebih
tinggi,yaitu UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945.
2. Pengatur.
UUD 1945 Negara Republik Indonesia juga berperan sebagai pengatur
bagaimana kekuasaan negara disusun, dibagi, dan dilaksanakan.
3. Penentu.
UUD 1945 Negara Republik Indonesia juga berfungsi sebagai penentu hak
dan kewajiban negara, aparat negara, dan warga negara.
Salinlah dan bacalah.

1. Undang-Undang Dasar 1945 sebagai alat kontrol.

________________________________________
2. Undang-Undang 1945 sebagai pengatur

___________________________________________

3. Undang-Undang 1945 sebagai penentu hak dan kewajiban

________________________________________________

4. Aturan hukum yang rendah harus sesuai dengan norma hukum yang lebih
tinggi.

____________________________________________________________

5. Itulah fungsi Undang-Undang Dasar 1945 di negara Indonesia

_______________________________________________________
Senin,02 Agutus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 1 : Ciri- ciri Makhluk Hidup
SUBTEMA 2 : Bergerak.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga
diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang ciri-ciri makhluk hidup yaitu bergerak.

Ayo membaca dan menulis.

Masih ingatkah kalian lagu Cicak-Cicak di Dinding?


Bagaimana cara cicak bergerak saat akan menangkap nyamuk.
Coba tulislah syair lagu Cicak-Cicak di Dinding.

Cicak-Cicak di Dinding.
Ciptaan : NN

____________________________________________________________

____________________________________________________________

____________________________________________________________
____________________________________________________________

Jadi hewan cicak bergerak dengan cara ……………………………………

(Pilih jawaban : Terbang – Merayap . dan tulis pada titik-titik)

Ayo mewarnai gambar.


PENILAIAN HARIAN

Tema/Subtema : Ciri- ciri makhluk hidup/Bergerak Nama : …………..

Satuan Pendidikan : SMPLB C Kelas: …………..

Tanggal : 03 Agustus 2021 Nilai :

Silanglah huruf A,B, atau C pada jawaban yang benar dari soal dibawah ini!
11.Gerak pada tumbuhan yang dipengaruhi oleh arah datangnya rangsang disebut …
C. Gerak etionom
D. Gerak spontan
12.Bunga pukul empat pada sore mekar saat …
A. Suku udara naik
B. Terkena sinar matahari
13.Gerak pada tumbuhan yang tidak dipengaruhi rangsang disebut …
C. Gerak endomon
D. Gerak etiomon
14.Makhluk hidup dapat bergerak sehingga dapat berpindah tempat adalah …
A. Manusia dan hewan
B. Tumbuh-tumbuhan
15.Cara bergerak makhluk hidup …
A. Sama saja
B. Berbeda-beda
16.Hewan di bawah ini yang bergerak dengan cara terbang adalah …
A. Cicak
B. Kupu-kupu
17.Grak ada tumbuhan sangat …
A. Lambat
B. Cepat
18.Daun putri malu akan menutup jika …
A. Terkena sinar
B. Disentuh
19.Gerak pasif ditunjukkan pada …
A. Tumbuhan
B. Hewan
20.Ikan berenang menggunakan …
A. Insang
B. Sirip
21.Hasil penjumlahan bunga tulip di bawah ini adalah …

+ + =…

A. 12
B. 13

22.Hasil penjumlahan bunga tulip di bawah ini adalah …

+ = … A.8
B.9

23.Hasil penjumlahan hewan ikan di bawah ini adalah …

=… A. 10 B. 9

24.Hasil penjumlahan hewan nyamuk di bawah ini adalah ….

+ = … A. 14 B. 13
25.Jumlah burung terbang pada gambar di bawah ini adalah …

=…A. 7 B. 6

Selasa,27 Juli 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Penjaskes( PJOK) / I
TEMA/SUBTEMA : Gerak dasar lokomotor.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan Tuhan YME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Gerak Lokomotor.
Gerak dasar manusia secara umum terdiri dari atas tiga macam, yaitu lokomotor,
non lokomotor dan gerakan manipulatif. Kali ini akan kita pelajari gerak
lokomotor.
Apa yang dimaksud gerak lokomotor?
Gerak lokomotor adalah gerakan berpindah tempat, dimana bagian tubuh
tertentu bergerak atau berpindah tempat.
Contoh gerak lokomotor adalah berlari, melompat, dan memanjat.
Gerak melangkah dan mengayunkan lengan pada gerak berirama termasuk pola
gerak dasar lokomotor
Berlari untuk merebut bola dalam permainan sepak bola termasuk dalam gerak
lokomotor.
Gerak lokomotor dalam bulutangkis, misalnya :
- Berlari saat menerima bola(kok)
- Berlari saat mengejar kok
- Melompat untuk melakukan pukulan (smash)
Dari bacaan di atas semoga kalian dapat membedakan antara gerak dasar non
lokomotor dan gerak dasar lokomotor.

Tugas;
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. Gerakan berpindah tempat, dimana bagian tubuh tertentu bergerak atau


berpindah tempat disebut …
A. Gerak lokomotor
B. Gerak non lokomotor
2. Satu contoh gerak lokomotor adalah …
A. Menggeleng
B. Berlari
3. Gerak non lokomotor adalah gerakan yang …
A. Tidak disertai dengan perpindahan tempat
B. Berpindah tempat
4. Berlari untuk merebut bola dalam permainan sepak bola termasuk dalam
gerak…
A. Lokomotor
B. Non lokomotor
5. Melompat untuk melakukan pukulan (smash) adalah gerak lokomotor dalam …
A. Sepak bola
B. Bulutangkis
6. Gerak melangkah dan mengayunkan lengan pada gerak berirama termasuk …
A. Pola gerak dasar lokomotor
B. Pola gerak dasar manipulatif
7. Yang tidak termasuk gerak lokomotor di bawah ini adalah …
A. Memanjat
B. Membungkuk
8. Berikut yang tidak termasuk gerak non lokomotor adalah …
A. Memutar – mengayun
B. Melompat - memanjat
PENILAIAN HARIAN

Mapel/Subtema : Ketrampilan/Steam notor Nama : …………..

Satuan Pendidikan : SMPLB C Kelas: …………..

Tanggal : Rabu/04 Agustus 2021 Nilai :

Silanglah hruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. Yang dimaksud steam motor adalah …


A. pencucian motor menggunakan bantuan angin kompresor
B. pencucian motor menggunakan bantuan mesin komputer
2. Penggunaan kompresor ini memiliki daya tekan air yang …
A. Sangat lemah
B. Sangat besar
3. Yang dimaksud cuci manual adalah ….
A. mencuci motor langsung dari keran air menggunakan slang.
B. mencuci motor langsung dikerjakan sendiri di rumah
4. kwalitas hasil pencucian motor labih baik bila …
A. menggunakan steam motor
B. menggunakan cara manual
5. Cuci motor manual cocok untuk membersihkan motor yang …
A. Sangat kotor
B. Tidak terlalu kotor
6. Gambar di samping adalah …
A. Kran air
B. Slang air
7. Kompresor ditunjukkan pada gambar …
A.
C.

8. Yang dimaksud tandon air adalah …


A. Saluran sumber air
B. Tempat penampungan air
9. Kanebo digunakan untuk …
A. Mengelap motor
B. Mencuci motor
10.Supaya ban motor mengkilap bahan yang digunakan adalah …
A. Semir
B. Shampo
11.Sikat plastik untuk syeam motor ada … ukuran
A. Dua
B. Tiga
12.Agar tekanan semprotan air kencang menggunakan …
A. Mesin motor
B. Mesin kompresor
13.Spons digunakan untuk …
A. Mencuci motor
B. Mengelap motor
14.Saat mencuci motor ember digunakan untuk …
A. Menyiram mtor
B. Menampung air dan sabun
15.Yang bukan peralatan tambahan syeam motor adalah …
A. Tabunh gas
B. Tabung salju
Kamis,05 Agutus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 1 : Ciri- ciri Makhluk Hidup
SUBTEMA 3 : Memerlukan makan.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga
diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang ciri-ciri makhluk hidup yaitu memerlukan makan.

Ayo mengamati.
Perhatikan kedua gambar di bawah ini!

Gambar 1 gambar 2

Tulislah dengan kalimat sederhana hasil pengamatanmu dari gambar 1 dan


gambar 2’

Gambar 1 : __________________________________________________

Gambar 2 : __________________________________________________

Kesimpulan : persamaan dari kedua gambar itu adalah bahwa makhluk hidup
sama-sama memerlukan __________________________
Ayo membaca.

Makhluk hidup memerlukan makanaan dan air

Manusia memerlukan tumbuhan dan hewan untuk dijadikan makanan

Sebagian hewan juga memerlukan tumbuhan untuk makanan.

Hewan yang makan tumbuhan disebut hewan herbivora

Hewan yang makannya daging disebut hewan carnivora

Ada hewan yang makan daging dan tumbuhan disebut hewan omnivora,
misalnya hewan kura-kura, ayam, ikan paus dan lain-lain.

Tumbuhan atau pohon-pohon makan apa?

Makanan tumbuhan adalah mineral dan nutrisi di dalam tanah yang diserap
oleh akar melalui rambut akar, kemudian makanan menuju batang dan daun, di
daun inilah dengan bantuan sinar matahari terjadi proses fotosintesis.

Oleh karena itu tumbuhan dapat tumbuh sehat jika terkena sinar matahari.

Dari bacaan di atas, jawablah pertanyaan di bawah ini!

1. Sebutkan 2 contoh hewan pemakan daging!


…………………………..
…………………………..

2. Sebutkan 2 contoh hewan pemakan tumbuh-tumbuhan!


…………………………..
…………………………..

3. Sebutkan 2 contoh hewan pemakan daging dan tumbuhan!


………………………….
………………………….
Ayo menghitung.

Budi setiap hari mencari rumput untuk makan hewan peliharaannya.

Berikut adalah catatan banyaknya jumlah rumput yang dikumpulkan oleh Budi.

Nama Hari/Kg
NO Waktu Senin Selasa Rabu Kamis Jum’at Sabtu Mingg
u
1 Pagi 4 3 5 4 3 5 6
2 Sore 3 2 4 2 1 3 5

Dari data di atas, jawablah pertanyaan di bawah ini!

1. Jumlah rumput yang dikumpulkan waktu pagi pada hari Senin dan Kamis …
A. 8 kg
B. 7 kg
2. Jumlah rumput yang dikumpulkan waktu pagi pada hari Rabu dan Sabtu …
A. 9 kg
B. 10kg
3. Jumlah rumput yang dikumpulkan waktu pagi pada hari Selasa dan Jum’at …
A. 5 kg
B. 6 kg
4. Jumlah rumput yang dikumpulkan waktu Minggu pagi dan Minggu sore …
A. 11 kg
B. 12
5. Jumlah terbanyak rumput yang dikumpulkan pada waktu pagi adalah …
A. 5 kg
B. 6 kg
6. Jumlah paling sedikit rumput yang dikumpulkan pada waktu sore adalah …
A. 1 kg
B. 2 kg
7. Jumlah rumput yang dikumpulkan hari Senin hingga Minggu sore adalah …
A. 30 kg
B. 20 kg

BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH


SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PLKJ
TEMA/SUBTEMA : Tokoh Betawi

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan Tuhan YME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Mengenal tokoh-tokoh Betawi.
1. Muhammad Husni Thamrin (1894-1941)
Lahir di Sawah Besar,Betawi pada 16 Februari 1894. Menjadi anggota Dewan
Rakyat di Hindia Belanda mewakili kelompok pribumi (Inlanders) dari
organisasi kaum Betawi. Nama Muhammad Husni Thamrin digunakan sebagai
nama salah satu jalan protokol di Jakarta dan proyek perbaikan kampung besar-
besaran di Jakarta pada tahun 1970-an
2. Ismail Marzuki (1914-1957)
Lahir di kampung Kwitang, Senen, pada 11 Mei 1914. Ia meninggal pada 25
Mei 1958. Salah satu piagam yang diberikan kepadanya adalah Piagam
Wijayakusuma oleh Presiden Soekarno pada 17 Agustus 1961. Karyanya:
Halo-halo Bandung, Sepasang mata bola, Rayuan pulau kelapa,danlainnya.

Tugas: Menjawab singkat!


1. Muhammad Husni Thambrin lahir di ……………………
2. Nama M.H Thamrin digunakan sebagai salah satu nama ………………..
3. Kwitang adalah tempat kelahiran dari ………………………….
4. Nama piagam yang diberikan oleh presiden Soekarna kepada Ismail
Marzuki adalah ……………………..
5. Salah satu lagu karya Ismail Marzuki adalah ……………………….

PENILAIAN HARIAN

Mapel/Subtema : Pengembangan Diri Nama : …………..

Satuan Pendidikan : SMPLB C Kelas: …………..

Tanggal : Kamis/05 Agustus 2021 Nilai :

Silanglah hruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. Untuk menjaga kesehatan gigi dan mulut secara maksimal menggosok gigi
secara rutin …
A. Belum cukup
B. Sudah cukup
2. Sikat gigi yang digunakan memiliki …
A. Bulu sikat yang kuat
B. Bulu sikat yang halus
3. Yang sesuai dengan ukuran mulut adalah …
A. Bulu sikat
B. Kepala sikat
4. Selain untuk membantu mencegah kerusakan gigi fluoride juga untuk …
A. Masalah gigi berlubang.
B. Merapikan susunan gigi
5. Sebelum dioleskan dengan pasta gigi, sikat gigi harus …
A. Dicuci bersih
B. Dibasahi
6. Bagian luar gigi geraham pada perbatasan gusi dan gigi dengan memutar selama
kira-kira …
A. 20 detik
B. 10 detik
7. Gosok gigi geraham dari atas ke bawah, mulai dari batas gusi hingga ujung gigi
bertujuan untuk …
A. Membuat gigi menjadi putih bersih dan cemerlang
B. Menghilangkan plak dan sisa makanan di permukaan

8. Pasta gigi disebut juga …


A. Odol
B. Salep
9. Kebersihan tangan yang baik bisa mengurangi …
A. Penyebaran bakteri dan kuman berbahaya.
B. Penyebaran debu-debu yang beterbangan.
10.Jika bakteri dan kuman yang berbahaya ada di tangan bisa menyebabkan …
A. diare, muntah dan infeksi.
B. Gatal dan merah-merah di tangan
11.Untuk mendapatkan tangan bersih saat bepergian kita bisa menggunakan …
A. Kertas tisu tangan
B. Cairan pembersih tangan
12.Gambar di samping merupakan …
A. Langkah awal mencuci tangan
B. Langkah terakhir mencuci tangan
13.Langkah awal mencuci tangan ditunjukkan pada gambar …
A.

B.

14.Membersihkan telapak tangan dengan kuku ditunjukkan pada gambar …

A.
B.

15.Gambar di samping langkah mencuci tangan …


A. Gosok bagian belakang setiap tangan.
B. Gosok telapak tangan bersamaan, jauh dari air
PENILAIAN HARIAN
Mapel/Subtema : Pend Agama Islam Nama : …………..
Satuan Pendidikan : SMPLB C Kelas: …………..
Tanggal : Jum’at/06 Agustus 2021 Nilai :

Silanglah pada huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. Tidak menyalahkan Allah dan orang lain saat menghadapi musibah merupakan
contoh perilaku …
A. Ikhlas
B. Sabar
2. Contoh perilaku sabar dalam menjalankan perintah Allah Swt …
A. Tidak cepat marah, main hakim sendiri mudah menyalahkan orang lain
B. Ketika mendengar azan segera menuju ke masjid untuk melaksanakan salat
3. Perilaku sabar dalam kehidupan merupakan pengamalan dari surat …
A. an-Nisa/4: 146
B. al-Baqarah/2: 153
4. Contoh Sabar dalam meninggalkan larangan Allah Swt …
A. Menghindari teman-teman yang bersekongkol untuk membolos
B. Ikut serta ketika diajak membolos sekolah
5. Contoh perilaku sabar dalam menerima dan menghadapi musibah sakit …
A. Saat orang tua memanggil, segera menemuinya agar tidak mengecewakannya
B. Tidak mengeluh dan tidak putus asa untuk berusaha mencari obatnya
6. Pengertian iman kepada Allah …
A. Mempercayai adanya allah
B. Allah maha perkasa
7. Iman kepada allah merupakan rukun iman yang …
A. Kedua
B. Pertama
8. Allah sudah ada sebelum adanya yang lain. Menunjukan sifat wajib bagi allah …
A. Qidam
B. Baqo

9. Keberadaan hasil penciptaan-Nya, yaitu Alam semesta dan seisinya.


Menunjukan bahwa allah itu …
A. Ada
B. Esa
10.Qiyamuhu Binafsihi artinya …
A. Allah tidak beranak maupun diperanakan.
B. Berdiri dengan sendiri-Nya
11.Qudrah artinya …
A. Berkuasa
B. Ada
12.Allah tidak beranak maupun diperanakan.
Menunjukan sifat wajib bagi allah yaitu …
A. Wujud
B. Wahdaniyat
13.Nama yang baik lagi indah yang dimiliki Allah disebut …
A. Asmaul Husna
B. Asma allah swt
14.Nama-nama Allah SWT yang disebut Asmaul Husna berjumlah …
A. 66
B. 99
15.Asmaul husna “Al-Karim” memiliki arti …
A. Maha mulia
B. Maha kukuh
PENILAIAN HARIAN
Mapel/Subtema : Bahasa Inggris Nama : …………..
Satuan Pendidikan : SMPLB C Kelas: …………..
Hari/Tanggal :Jum’at/06 Agustus 2021 Nilai :

Silanglah huruf A atau Bpada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. How are you artinya …


A. Apa kabarnya kamu
B. Saya baik-baik saja
2. Good morning artinya …
A. Selamat siang
B. Selamat pagi
3. Good afternoon artinya …
A. Selamat pagi
B. Selamat siang
4. Im fine artinya …
A. Saya baik-baik saja
B. Saya orang baik
5. Good evening artinya …
A. Selamat malam
B. Selamat sore
6. Greeting adalah ungkapan yang digunakan oleh seseorang untuk …
A. Melakukan tegur sapa atau salam kepada orang lain
B. Menawarkan makanan atau minuman kepada orang lain.
7. Formal Greeting adalah sapaan yang dipakai dalam …
A. Kehidupan sehari-hari
B. Situasi resmi
8. Contoh sapaan resmi misalnya …
A. Hey, Hi
B. Hello, Good morning
9. Contoh sapaan resmi menanyakan apa kabarnya adalah …
A. How are you
B. What’s up
10.Respon atas sapaan how are you misalnya …
A. Great
B. I am fine

Untuk soal no.11-15


Bacalah percakapan di bawah ini!
Ardi : Hello Dika. Good afternoon.
(HaloDika. Selamat siang)
Dika : Good afternoon Ardi. Where are you going?
(Selamat siang Ardi. Kamu mau kemana?)
Ardi : I’m going to the bookstore. Would you like to accompany me?
(Aku mau pergi ke toko buku. Maukah kamumenemaniku?)
Dika : No, sorry. I have to go home right now.
(Tidak, maaf aku harus pulang ke rumah sekarang juga)
Ardi : Oh, okay. Good bye
(Oh, baiklah. Selamat tinggal)
Dika : Good by Ardi
(Selamat tinggal Ardi)

11.Ardi : Hello Dika. Good ..


A. Afternoon
B. Night
12.Dika : Good afternoon Ardi. Where are … going?
A. Your
B. You
13.Ardi : Ardi : I’m going to the …
A. Market
B. Bookstore
14.Ardi : Would you like to accompany me?
Dika : …
A. Oh, yes
B. No, Sorry
15.Dika : I have to go …. right now.
A. Home
B. School
Senin,09 Agutus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 1 : Ciri- ciri Makhluk Hidup
SUBTEMA 3 : Memerlukan makan.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga
diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang ciri-ciri makhluk hidup yaitu memerlukan makan

Ayo membaca.
Makanan adalah zat yang dimakan oleh makhluk hidup untuk mendapatkan
nutrisi yang kemudian diolah menjadi energi.
Karbohidrat, lemak,protein,vitamin dan mineral merupakan nutrien dalam
makanan yang dibutuhkan oleh tubuh. Makanan yang dikonsumsi oleh manusia
disebut pangan, sedangkan makanan yang dikonsumsi oleh hewan disebut
pakan.
Konsumsi makanan secara tidak tepat atau tidak cukup akan menyebabkan
malnutrisi yang dapat mengakibatkan berbagai gangguan kesehatan.
Bahan makanan diolah menjadi berbagai hidangan yang berbeda-beda dan
menjadi ciri khas suatu kebudayaan atau penduduk dilokasi daerah tertentu,
misalnya gado-gado makanan khas Betawi, Rendang dari Padang, Pizza dari
negara Italia dan lain-lain.

Setelah membaca teks di atas, kerjakan soal-soal di bawah ini!


Silanglah huruf A tau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini.
1. Zat yang dimakan oleh makhluk hidup untuk mendapatkan nutrisi disebut …
A. Makanan
B. Hidungan

2. Nutrisi dari makanan kemudian diolah menjadi …


A. Vitamin
B. Energi
3. Makanan yang dikonsumsi oleh manusia disebut …
A. Sandang
B. Pangan
4. Makanan yang dikonsumsi oleh hewan disebut …
A. Pakan
B. Papan
5. Konsumsi makanan secara tidak tepat atau tidak cukup akan menyebabkan…
A. Dehidrasi
B. Malnutrisi
6. Jika mengalami malnutrisi dapat mengakibatkan berbagai gangguan …
A. Kesehatan
B. Kenyamanan
7. Makanan khas dari Betawi …
A. Gado-gado
B. Pecel
8. Rendang makanan khas dari …
A. Bogor
B. Padang
9. Contoh makanan yang mengandung protein adalah …
A. Telur
B. Bayam
10.Makanan pizza berasal dari negara …
A. India
B. Italia
PENILAIAN HARIAN
Mapel/Subtema : PPKN Nama : …………..
Satuan Pendidikan : SMPLB C Kelas: …………..
Hari/Tanggal :Senin/09 Agustus 2021 Nilai :

Silanglah huruf A atau Bpada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. UUD 1945 adalah hukum dasar …


A. Tertulis
B. Lisan
2. UUD 1945 menjadi dasar dan sumber peraturan lain yang berlaku di wilayah
negara …
A. Malaysia
B. Indonesia
3. Pembukaan UUD 1945 terdiri dari … alinea.
A. 3 alinea
B. 4 alinea
4. Batang tubuh UUD 1945 terdiri dari … bab
A. 16 bab
B. 15 bab
5. Batang tubuh UUD 1945 terdiri dari … pasal
A. 37 pasal
B. 36 pasal
6. Dalam batang tubuh UUD 1945 terdapat 4 pasal Aturan Peralihan dan …
A. 3 pasal Aturan Tambahan
B. 2 pasal Aturan Tambahan
7. UUD 1945 ditetapkan pada tanggal …
A. 17 Agustus 1945
B. 18 Agustus 1945
8. Yang menetapkan UUD 1945 adalah …
A. PPKI
B. Presiden

9. PPKI adalah singkatan dari …


A. Panitia Pesta Kemerdekaan Indonesia
B. Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia
10. Karena disusun dan ditetapkan pada tahun 1945 maka dinamakan …
A. Undang-Undang Darurat 1945
B. Undang-Undang Dasar 1945
11. UUD 1945Negara Republik Indonesia sebagai alat kontrol merupakan …
A. Fungsi UUD 1945
B. Kedudukan UUD 1945
12. Dalam fungsi UUD 1945 aturan hukum yang rendah harus sesuai dengan norma
hukum yang …
A. Lebih tinggi
B. Setara
13. Fungsi UUD 1945 sebagai penentu … negara, aparat negara, dan warga negara
A. Kewajiban
B. Hak dan kewajiban
14. Berikut ini yang bukan fungsi UUD 1945 adalah …
A. Sebagai alat kontrol
B. Sebagai penasihat
15. Berikut yang termasuk fungsi UUD 1945 adalah …
A. sebagai pengatur bagaimana kekuasaan negara disusun, dibagi, dan
dilaksanakan.
B. sebagai pengawas bagaimana kekuasaan negara disusun, dibagi, dan
dilaksanakan.
Selasa,10 Agutus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 1 : Ciri- ciri Makhluk Hidup
SUBTEMA 3 : Memerlukan makan.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga
diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang ciri-ciri makhluk hidup yaitu memerlukan makan

Ayo membaca.

Makhluk hidup memerlukan makanan.

Selain untuk bertahan hidup, makanan juga mempunyai fungsi lannya bagi
tubuh, yaitu :

- Penghasil energi
- Pertumbuhan dan perkembangan tubuh
- Pemeliharaan dan perbaikan sel-sel tubuh yang telah rusak atau tua
- Penjaga keseimbangan cairan tubuh
- Pengaturan metabolisme tubuh
- Pertahanan tubuh terhadap penyakit
Sekarang kita pelajari tentang jenis-jenis makanan.
1. Makanan segar : adalah bahan pangan yang belum mengalami proses
pengolahan.
Bahan pangan ini dapat dikonsumsi langsung atau dijadikan bahan baku
pengolahan pangan, seperti beras, gamdum, segala macam buah-buahan dan ,
2. Makanan olahan : adalah makanan atau minuman hasil proses dengan cara
atau metode tertentu dengan atau tanpa tambahan. Makanan olahan dibedakan
menjadi dua jenis yaitu : -Makanan olahan yang diperuntukan bagi kelompok
tertentu, dalam upaya memelihara dan meningkatkan kualitas kesehatan
kelmpok tertentu. - Makanan siap saji yaitu makanan atau minuman yang
sudah diolah dan bisa langsung disajikan di tempat usaha atau di luar tempat
usaha atas dasar pesanan.
3. Makanan instan : adalah semua makanan dan minuman yang telah dimasak
atau diawetkan, dikeraskan, atau dikalengkan dan siap untuk disajikan serta
dalam penggunaannya hanya memerlukan pemanasan sebentar, misalnya mie
instan, sup instan, bubur instan dan sebagainya.
4. Makanan sehat : makanan dalam arti yang sesungguhnya . Makanan sehat
harus terdiri dari makanan utama dan makanan penunjang.
Makanan sehat juga dikenal dengan istilah 4 sehat 5 sempurna seperti makan
dengan laukpauk tahu, tempe, sepotong daging dan semangkuk sayur dan
segelas susu
Dari bacaan di atas, sekarang kita kerjakan tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Makanan yang belum mengalami proses pengolahan disebut …
A. Makanan segar
B. Makanan instan
2. Sebagai pertahanan tubuh terhadap penyakit merupakan salah satu dari …
A. Jenis-jenis makanan
B. Fungsi makanan
3. Jika kamu mengupas pisang dan langsung memakan pisang tersebut maka
kamu mengkonsumsi …
A. Makanan olahan
B. Makanan segar
4. Makanan yang dalam penggunaannya memerlukan pemanasan sebentar …
A. Makanan instan
B. Makanan olahan.
5. Menyantap makanan yang dimasak ibu di rumah ditambah dengan makan buah
atau minum susu, maka kamu disebut mengkonsumsi …
A. Makanan sehat
B. Makanan segar
6. Makanan yang dipesan melalui aplikasi online/ojol termasuk jenis …
A. Makanan instan
B. Makanan olahan siap saji.
Selasa,10 Agustus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Penjaskes
TEMA/SUBTEMA : Gerak dasar manipulatif.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Sebelumnya kita sudah pelajari tentang gerak dasar non lokomotor dan
lokomotor.
Kali ini akan membahas tentang : Gerak dasar manipulatif.
Ketika berolah raga tubuh kita akan melakukan banyak gerakan.
Di dalam gerakan itulah terdapat gerak lokomotor, non lokomotor dan manipulatif
yang dilakukan oleh bagian tubuh kita.
Apa itu gerak manupulatif?
Gerak manipulatif adalah gerakan yang melibatkan penguasaan pada sebuah objek
atau benda.Gerak manipulatif juga bisa melibatkan suatu benda.
Contoh gerak manipulatif adalah menangkap. Melempar, memukul, dan
memantulkan bola.
Sekarang kita lihat contoh ketiga gerak tersebut dalam bulutangkis.
1.Gerak lokomotor dalam bulutangkis :
- Berjalan saat menerima bola (Kok)
- Berlari saat mengejar kok
- Melompat untuk melakukan pukulan
2.Gerak non lokomotor dalam bulutangkis:
- menggelengkan kepala untuk melihat posisi jatuhnya kok
- Membungkuk saat melakukan sikap siap untuk menerima bola dari lawan
- memutar badan saat menerima pengembalian bola dari lawan
3.Gerak manipulatif dalam bulutangkis:
- Memegang raket yang bisa dilakukan dengan teknik pegangan forehand dan
backhand dan memukul kok saat melakukan servis.
Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Gerakan yang melibatkan penguasaan pada sebuah objek atau benda disebut …
A. Gerak lokomotor
B. Gerak manipulatif
2. Yang termasuk gerak manupulatif adalah …
A. Menangkap bola
B. Berguling badan
3. Gerakan yang tidak disertai dengan perpindahan tempat disebut …
A. Gerak non lokomotor
B. Gerak lokomotor
4. Contoh gerak non lokomotor misalnya …
A. Menggeleng
B. Memanjat
5. Gerakan dimana bagian tubuh tertentu bergerak atau berpindah tempat disebut

A. Gerak manipulatif
B. Gerak lokomotor
6. Contoh gerak lokomotor misalnya…
A. Berlari
B. Mengayun
7. Gerak manipulatif dalam bulutangkis misalnya …
A. Berlari saat mengejar kok
B. Memukul kok saat melakukan servis
8. Gerak non lokomotor dalam bulutangkis misalnya …
A. Menggelengkan kepala untuk melihat posisi jatuhnya kok
B. Melompat untuk melakukan pukulan
PENILAIAN HARIAN
Mapel/Subtema : PLKJ Nama : …………..
Satuan Pendidikan : SMPLB C Kelas: …………..
Hari/Tanggal :Kamis/12 Agustus 2021 Nilai :

Silanglah huruf A atau Bpada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. Zaman kolonial Belanda saat itu sungai di Jakarta banyak dibangun …


A. Kanal-kanal
B. Bangunan liar
2. Sungai zaman kolonial Belanda dahulu itu sangat …
A. Kotor
B. Bersih
3. Sungai saat itu digunakan sebagai …
A. Sumber mata air
B. Tempat membuang sampah
4. Sungai di Jakarta saat itu disusuri sambil naik sampan oleh …
A. Noni-noni Belanda
B. Kompeni Belanda
5. Ciri kali bersih biasanya tampak …
A. Kumuh
B. Bening
6. Sungai-sungai Jakarta sekarang telah dipenuhi …
A. Ikan-ikan yang gemuk
B. sampah yang menumpuk
7. Salah satu penyebab utama sungai atau kali kotor adalah …
A. Sampah yang dibuang secara sengaja ke sungai.
B. Pohon yang ditanam di tepi sungai
8. Tepi sungai disebut juga …
A. Bantaran sungai
B. Hulu sungai
9. Sungai terbesar di Jakarta adalah …
A. Sungai Ciliwung
B. Sungai Citarum
10.Sungai/Kali merupakan faktor pendukung …
A. Kepariwisataan
B. Kehidupan
11.Pencemaran sungai-sungai di Jakarta …
A. Tidak menghkawatirkan
B. Sudah parah
12.Penyelamatan sungai/kali di Jakarta menjadi tanggung jawab …
A. Pemerintah DKI Jakarta
B. Semua masyarakat/pihak
13.Kamkasih kepanjangannya adalah …
A. Kampanye Kali Bersih
B. Kampanye Kali Jernih
14.Program Kali Bersih disingkat …
A. Proasih
B. Prokasih
15.Kamkasih dan Prokasih akan berhasil jika mendapat …
A. Dukungan semua warga masyarakat
B. Bantuan dana dari pemerintah pusat.
Kamis, 12 Agustus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 1 : Ciri- ciri Makhluk Hidup
SUBTEMA 3 : Memerlukan makan.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga
diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang ciri-ciri makhluk hidup yaitu memerlukan makan.

Ayo membaca.

Hewan memerlukan makanan.

Hewan dibedakan menjadi 3 jenis berdasarkan jenis makanannya, yaitu


karnivora, herbivora dan omnivora.

1. Karnivora : adalah jenis hewan pemakan daging. Hewan yang masuk


golongan karnivora dikenal sebagai hewan buas, karena memangsa hewan
lain untuk dimakan. Hewan ini bergerak sangat cepat, gigi taringnya tajam,
kukunya juga runcing, pandangan matanya, serta penciumannya tajam.
Karena mereka sama-sama mencari hewan untuk diburu, biasanya sesama
hewan karnivora tidak mau tinggal bersama-sama. Di alam liar mereka punya
daerah kekuasaannya masing-masing.
Walaupun lebih banyak karnivora yang hidup di darat, ada juga karnivora
yang hidup di laut, dan udara.
Contoh hewan karnivora : singa, macan, harimau,citah, serigala, ular,
komodo, ikan hiu, burung elang dan burung rajawali.
2. Herbivora : adalah jenis hewan pemakan tumbuhan. Hampir semua bagian
tumbuhan bisa dimakannya, seperti daun, akar, batang, bunga, buah atau
rumput. Hewan ini bisa dikenali dari susunan giginya, seperti tidak memiliki
gigi taring, giginya hanya gigi seri dan geraham untuk mengunyah.
Hewan herbivora bisa bergabung dan hidup bersama dengan hewan herbivora
lainnya. Mereka biasanya sama-sama mencari makanan di hutan atau di
padang rumput. Ada juga yang tidak mempunyai gigi, tapi mereka punya
tembolok.
Tembolok adalah kantong tempat makanan, yang ada di leher gunanya untuk
menghaluskan makanan sebelum dicerna lagi di dalam perut. Biasanya,
unggas yang punya tembolok.
Contoh hewan herbivora : Kuda, gajah, sapi, kerbau, kambing, burung
merpati, perkutut, dan burung beo.
Jenis hewan Omnivora , dilanjut pada jadwal berikutnya.

Dari bacaan di atas, sekarang saatnya mengerjakan tugas.


Tugas: Jawablah soal-soal di bawah ini!
1. Sebutkan contoh hewan karnivora!
______________________________________________________

2. Sebutkan ciri-ciri gigi hewan karnivora!


______________________________________________________

3. Sebutkan cara hidup sesama hewan karnivora di alam liar!


______________________________________________________

4. Sebutkan contoh hewan herbivora!


______________________________________________________

5. Sebutkan ciri-ciri gigi hewan herbivora!


______________________________________________________

6. Sebutkan cara hidup sesama hewan herbivora!


______________________________________________________

7. Sebutkan apa gunanya tembolok!


______________________________________________________
8. Sebutkan hewan yang memiliki tembolok!
______________________________________________________
Kamis,12 Agustus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Pengembangan Diri
TEMA/SUBTEMA : Merawat rambut.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Salah satu kebersihan badan yang juga sangat penting adalah kebersihan rambut.
Kebersihan rambut dapat dilakukan dengan rajin mencuci rambut yaitu setidaknya
dalam satu minggu tiga kali mencuci rambut atau disebut juga keramas.
Alat-alat yang dipersiapkan adalah :
- Ember berisi air atau kran air.
- Gayung
- Shampo
- Handuk
Langkah-langkah yang dilakukan :
- Menyiran rambut dengan air hingga basah
- Mengambil shampo dari tempatnya
- Membuka tutup botol
- Menuangkan shampo secukupnya di telapak tangan
- Menutup botol shampo
- Meletakkan botol shampo ditempatnya
- Menambahkan air sedikit pada shampo
- Menggosokkan shampo pada rambut dan kulit kepala secara merata
- Menggosokan shampo hingga berbusa kerambut dan kulit kepala secara
merata
- Menggosokan rambut bershampo dengan tangan sambil disiram dengan air
- Menyiram rambut bershampo dengan air sampai bersih
- Keringkan rambut dengan menggunakan handuk lalu menyisir rambut dengan
rapi

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soaldi bawah ini!
1. Mencuci rambut disebut juga …
A. Keramas
B. Kreambath
2. Bahan untuk mencuci rambut adalah …
A. Sabun
B. Shampo
3. Mencuci rambut dalam seminggu sebanyak …
A. 2 kali
B. 3 kali
4. Alat untuk mengeringkan rambut setelah keramas adalah …
A. Handuk
B. Saputangan
5. Gosokkan shampo pada … secara merata
A. Seluruh badan
B. Rambut dan kulit kepala
6. Alat untuk menyiram air ke kepala saat mencuci rambut adalah …
A. Gayung
B. G e l a s
7. Gambar di samping adalah …
A. Kaos
B. Handuk
8. Shampo ditunjukkan pada gambar …
A.

B.
Jum’at,13 Agustus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Pend Agama Islam
TEMA/SUBTEMA : Sifat Terpuji/ tawadhu

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Tawadhu
Tawadhu yaitu perilaku manusia yang mempunyai watak rendah hati.
Tawadhu artinya rendah hati,tidak sombong, lawan dari kata sombong atau takabur
Orang yang tawadhu perilakunya selalu menghargai keberadaan orang lain, suka
memuliakan orang lain, suka mendahulukan kepentingan orang lain dan suka
menghargai pendapat rang lain.
Orang yang rendah hati tidak memandang dirinya lebih rendah dari orang lain.
Rendah hati tidak sama dengan rendah iri, karena rendah diri berarti kehilangan
kepercayaan diri.
Sifat tawadhu atau rendah hati terhadap sesama manusia adalah sifat mulia yang
lahir dari kesadaran akan kemahakuasaan Allah SWT atas segala hamba-Nya.
Ciri-ciri sikap tawadhu dalam kehidupan sehari-hari antara lain :
- Tidak menonjolkan diri terhadap orang teman sebaya.
- Berdiri dari tempat duduk untuk menyambut kedatangan orang.
- Bergaul ramah dengan orang lain
- Tidak makan-minum dengan berlebihan
Bentuk tawadhu dalam keseharian :
- Berbicara santun
- Patuh terhadap orang tua
- Patuh terhadap nasihat guru
- Rajin belajar
- Berpakaian rapi dan sederhana
Tugas:
Silanglah A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Tawadhu artinya adalah …
A. Rendah diri
B. Rendah hati
2. Lawan dari sikap tawadhu adalah …
A. Sombong
B. Jujur
3. Salah satu perilaku orang yang tawadhu adalah …
A. Suka mementingkan diri sendiri
B. Suka mendahulukan kepentingan orang lain
4. Sifat tawadhu merupakan sifat yang …
A. Tidak terpuji
B. M u l i a
5. Salah satu ciri-ciri sikap tawadhu dalam kehidupan sehari-hari …
A. Tidak makan-minum dengan berlebihan
B. Makan-minum sepuasnya
6. Yang bukan bentuk tawadhu dalam keseharian …
A. Patuh pada orang tua
B. Malas belajar
7. Berdiri dari tempat duduk untuk menyambut kedatangan orang merupakan …
A. Bentuk tawadhu dalam keseharian
B. Ciri-ciri sikap tawadhu dalam kehidupan sehari-hari
8. Berpakaian rapi dan sederhana merupakan …
A. Ciri-ciri sikap tawadhu
B. Bentuk tawadhu
Jum’at,13 Agustus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bahasa Inggris
TEMA/SUBTEMA : Memperkenalkan diri sendiri.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Jika kita bertemu dengan teman-teman baru dan tidak mengenal mereka biasanya
yang kita lakukan adalah berkenalan terlebih dahulu.
Lalu apa yang harusnya kita ucapkan jika ingin berkenalan dengan orang-orang
yang baru di likungan kita?
Di bawah ini ada contoh dan ungkapan-ungkapan perkenalan diri dalam bahasa
Inggris.
1. – My name is Rina (Nama saya Rina)
- My fullname is Khairina Ramadhani
- My nick name is Rina ( Nama panggilan saya adalah Rina)
2. Hi,I am Rina (Hai, saya Rina)
3. Hello, my name is Rina (Hallo, nama saya Rina)
4. Good Morning. My name is Rina (Selamat pagi, nama saya Rina)
5. May I intoduce myself? My name is Rina (Bolehkan saya memperkenalkan
diri? Nama saya Rina)
6. Let me intoduce myself. My name is Rina (Ijinkan saya memperkenalkan diri,
Nama saya Rina)
Tugas :
1. Perkenalkanlah diri kamu secara tertulis seperti contoh no.1
2. Buatlah rekaman vidio saat kamu memperkenalkan diri seperti contoh no.3
Senin, 16 Agustus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 1 : Ciri- ciri Makhluk Hidup
SUBTEMA 3 : Memerlukan makan.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga
diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang ciri-ciri makhluk hidup yaitu memerlukan makan.

Ayo membaca.

Hewan memerlukan makanan.

Minggu lalu sudah kita bahas tentang hewan karnivora dan herbivora, sekarrang
dilanjutkan membahas tentang hewan omnivora.

Hewan omnivora adalah hewan yang yang makanannya daging juga tumbuhan,
atau dikenal juga dengan sebutan hewan pemakan segala. Sesuai dengan
namanya, hewan ini bisa memangsa hewan lain untuk disantap dan makan
tumbuh-tumbuhan juga. Hewan omnivora bisa dikenali dari giginya, selain
punya gigi taringyang tajam, hewan ini juga punya gigi seri untuk memotong
makanan, dan gigi geraham untuk mengunyah makanannya.

Hewan omnivora ada yang ukurannya sangat kecil dari jenis serangga( lalat,
jangkrik, kecoa,tawon), juga ada yang sangat besar dari jenis mamalia.

Beberapa contoh hewan omnivora yaitu : beruang, ayam, tikus, flamingo,


paus,monyet dan musang. Dalam rantai makanan hewan omnivora memiliki
peran penting, ini karena hewan omnivora membantu mengendalikan populasi
tanaman dan juga hewan lain.
Tugas : Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di
bawah ini!

1. Hewan pemakan daging dan tumbuhan disebut …


A. Omnivora
B. Herbivora
2. Hewan omnivora disebut juga ...
A. Pemakan rakus
B. Pemakan segala
3. Hewan omnivora bisa dikenali dari …
A. Bulunya
B. Giginya
4. Gigi yang dimiliki oleh hewan omnivora adalah …
A. Gigi taring dan gigi geraham
B. Gigi taring, gerahan dan gigi seri
5. Fungsi gigi seri adalah untuk …
A. Memotong makanan
B. Mengunyah makanan
6. Contoh hewang omnivora dari jenis serangga adalah …
A. Lalat
B. Nyamuk
7. Ayam termasuk hewan …
A. Omnivora
B. Herbivora
8. Hewan omnivora yang berukuran besar adalah …
A. Musang
B. Beruang
9. Di bawah ini yang termasuk hewan omnivora adalah …
A. Tikus
B. Kucing
10.Yang berperan penting dalam membantu mengendalikan populasi tumbuhan
dan hewan adalah …
A. hewan karnivora
B. hewan omnivora
Senin, 16 Agustus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PPKN
TEMA/SUBTEMA : Proses Perumusan Pancasila sebagai dasar negara

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Proses perumusan Pancasila sebagai dasar negara penuh perjuangan.
1. Pembentuka BPUPKI (Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan
Indonesia.
Janji Jepang untuk membentuk BPUPKI diwujudkan pada tanggal 29 April
1945 yang bertepatan dengan hari ulang tahu kaisar Hirohito dengan jumlah
anggota 62 orang rwediri atas tokoh bangsa Indonesia dan 7 orang anggota
perwakilan Jepang. Ketua BPUPKI adalah dr. Radjiman Wedyodiningrat.
2. Perumusan Dasar Negara.
BPUPKI mempersiapkan hal-hal penting terkait tatapemerintahan Indonesia
setelah merdeka, khususnya dalam menyusun dasar negara yang merupakan
pondasi berdirinya sebuah negara.
BPUPKI mengadalan sidang sebanyak dua kali sidang resmi dan satu kali
sidang tidak resmi.
a. Sidang pertama tanggal 29 Mei-1 Juni 1945, membahas tentang rumusan
dasar negara Indonesia. Terdapat beberapa tokoh mengusulkan rumusan
dasar negara, antara lain :
1. Muhammad Yamin (29 Mei 1945)
2. Mr. Soepomo (31 Mei 1945)
3. Ir. Soekarno ( 1 Juni 1945)
Tanggal 22 Juni 1945 panitia kecil mengadakan pertemuan dengan 38
anggota BPUPKI yang menghasilkan kesepakatan untuk membentuk
Panitia Sembilan yang tugasnya menyusun rancangan pembukaan
Undang-Undang Dasar. Rancangan pembukaan undang-undang dasar
yang sudah jadi kemudian oleh Muhammad Yamin diberi nama”Piagam
Jakarta” atau “Jakarta Charter”
Tugas :
1. BPUPKI dibentuk pada tanggal …
A. 29 Mei 1945
B. 31 Mei 1945
2. Ketua BPUPKI adalah …
A. Mr Muhammad Yamin
B. dr. Radjiman Wedyodiningrat
3. Tokoh yang termasuk mengusulkan rumusan dasar negara adalah …
A. Ir. Soekarno
B. dr. Radjiman Wedyodiningrat
4. Mr.Soepomo mengusulkan rumusan dasar negara pada tanggal …
A. 22 Juni 1945
B. 31 Mei 1945
5. Rumusan dasar negara yang disampaikan pada tanggal 1 Juni 1945diusulkan
oleh …
A. Mr.Muhammad Yamin
B. Ir Soekarno
6. Sidang resmi BPUPKI dilaksanakan sebanyak …
A. Dua kali
B. Satu kali
7. Panitia kecil mengadakan pertemuan dengan 38 anggota BPUPKI yang
menghasilkan kesepakatan untuk …
A. membentuk Panitia Sembilan
B. membentuk Panitia Sepuluh
8. Menyusun rancangan pembukaan Undang-Undang Dasar adalah tugas …
A. BPUPKI
B. Panitia Sembilan
9. Rancangan pembukaan undang-undang dasar yang sudah jadi oleh
Muhammad Yamin diberi …
A. Piagam Jakarta
B. Piagam Kemerdekaan
PENILAIAN HARIAN
Mapel/Subtema : 3. Makhluk Hidup perlu makan Nama : …………..
Satuan Pendidikan : SMPLB C Kelas: …………..
Tanggal : Rabu/18 Agustus 2021 Nilai :

Silanglah pada huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. Hewan pemakan daging dan tumbuhan disebut …\


A. Omnivora
B. Herbivora
2. Hewan omnivora disebut juga ...
A. Pemakan rakus
B. Pemakan segala
3. Hewan omnivora bisa dikenali dari …
A. Bulunya
B. Giginya
4. Gigi yang dimiliki oleh hewan omnivora adalah …
A. Gigi taring dan gigi geraham
B. Gigi taring, gerahan dan gigi seri
5. Fungsi gigi seri adalah untuk …
A. Memotong makanan
B. Mengunyah makanan
6. Cara hidup hewan herbivora yaitu …
A. Tidak mau tinggal bersama-sama
B. Mau bergabung dan hidup bersama-sama
7. Contoh hewan herbivora adalah …
A. Singa
B. Kuda
8. Makanan hewan herbivora adalah …
A. Daging
B. Tumbuhan
9. Contoh hewan karnivora adalah …
A. Serigala
B. Kambing
10. Makanan hewan karnicora adalah …
A. Tumbuhan
B. Daging
11. Sebagai pertahanan tubuh terhadap penyakit merupakan salah satu dari …
A. Jenis-jenis makanan
B. Fungsi makanan
12. Jika kamu mengupas pisang dan langsung memakan pisang tersebut maka kamu
mengkonsumsi …
A. Makanan olahan
B. Makanan segar
13. Makanan yang dalam penggunaannya memerlukan pemanasan sebentar …
A. Makanan instan
B. Makanan olahan.
14. Menyantap makanan yang dimasak ibu di rumah ditambah dengan makan buah
atau minum susu, maka kamu disebut mengkonsumsi …
A. Makanan sehat
B. Makanan segar
15. Makanan yang dipesan melalui aplikasi online/ojol termasuk jenis …
A. Makanan instan
B.Makanan olahan siap saji
16. Zat yang dimakan oleh makhluk hidup untuk mendapatkan nutrisi disebut
A. Makanan
B. Hidungan
17. Nutrisi dari makanan kemudian diolah menjadi …
A. Vitamin
B. Energi
18. Makanan yang dikonsumsi oleh manusia disebut …
A. Sandang
B. Pangan
19. Makanan yang dikonsumsi oleh hewan disebut …
A. Pakan
B. Papan
20. Konsumsi makanan secara tidak tepat atau tidak cukup akan menyebabkan…
A. Dehidrasi
B. Malnutrisi

Perhatikan data catatan banyaknya rumput yang dikumpulkan oleh Budi untuk
pakan ternaknya, lalu jawablah soal-soal selanjutnya.

Nama Hari/Kg
NO Waktu
Senin Selasa Rabu Kamis Jum’at Sabtu Minggu
1 Pagi 4 3 5 4 3 5 6
2 Sore 3 2 4 2 1 3 5

21. Jumlah rumput yang dikumpulkan waktu pagi pada hari Senin dan Kamis …
A. 8 kg
B. 7 kg
22. Jumlah rumput yang dikumpulkan waktu pagi pada hari Rabu dan Sabtu …
A. 9 kg
B. 10kg
23. Jumlah rumput yang dikumpulkan waktu pagi pada hari Selasa dan Jum’at …
A. 5 kg
B. 6 kg
24. Jumlah rumput yang dikumpulkan waktu Minggu pagi dan Minggu sore …
A. 11 kg
B. 12
25. Jumlah terbanyak rumput yang dikumpulkan pada waktu pagi adalah …
A. 5 kg
B. 6 kg
Kamis, 19 Agustus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PLKJ
TEMA/SUBTEMA : Tokoh Betawi

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Hari ini kita lanjutkan materi sebelumnya yaitu tentang pengenalan tokoh-tokoh
Betawi.
3.Benyamin Sueb.
Benyamin Sueb merupakan tokoh Betawi dalam dunia hiburan tanah air
khususnya
di Ibu kota . Lahir di Jakarta, 5 Maret1939 dan meninggal di Jakarta pada tangga
5 September 1995. Ia dikenal sangat multitalenta, selain sebagai pemeran film,
juga sebagai pelawak, penyanyi dan sutradara.
4.KH Zainudin MZ
KH. Zainudin MZ dikenal sebagai dai sejuta umat. Pengetahuan agama luas
dan kepiawaiannya dalam ceramah membuat dicintai banyak orang.
Lahir dari keluarga asli Betawi pasangan Turmuzi dan Zainabun.
5.Tuty Alawiyah
Tuty Alawiyah lahir di Jakarta, 30 Maret 1942. Meninggal tanggal 4 Mei 2016.
Merupakan tokoh perempuan Betawi yang pernah menjabat sebagai menteri
Negara Pemberdayaan Perempuan dua masa. Presiden Soeharto dan Presiden
BJ.Habibie. Juga pernah menjabat sebagai anggota Majelis Permusyawaratan
Rakyat dari tahun 1992 hingga 2004.
Tugas:
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Tokoh Betawi yang disebut multitalenta adalah …
A. Ismail Marzuku
B. Nenyamin Sueb
2. Salah satu talenta Benyamin Sueb adalah sebagai …
A. Penyanyi
B. Pelukis
3. Dai sejuta umat adalah sebutan bagi tokoh Betawi yang bernama …
A. KH Zainudin MZ
B. Tuty Alawiyah
4. Tuty Alawiyah merupakan tokoh Betawi yang pernah menjabat sebagai …
A. Menteri Luar Negeri
B. Menteri Pemberdayaan Perempuan
5. Selain pengetahuan agamanya luas hal yang membuat KH Zainudin MZ
dicintai banyak orang adalah …
A. Kepiawaiannya dalam ceramah
B. Kepiawaiannya dalam pidato
6. Selain sebagai menteri Tuty Alawiyah juga pernah menjadi anggota …
A. Dewan Pertimbangan Agung
B. Majelis Permusyawaratan Rakyat
7. Jabatan sebagai menteri yang diemban oleh Tuty Alawiyah pada masa
Presiden Soeharto dan …
A. Presiden BJ Habibie
B. Presiden Gud Dur
8. Tokoh Betawi yang lahir pada tanggal 5 Maret 1939 adalah …
A. Tuty Alawiyah
B. Benyamin Sueb
Jum’at, 20 Agustus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Pend Agama Islam
TEMA/SUBTEMA : Sifat Terpuji (Tawadhu)

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Pelajaran agama Islam kali ini kita masih membahas tentang salah satu sifat
teruji,yaitu tawadhu.
Masih ingatkah kalian apa arti tawadhu? Tentu masih ingat ya.
Tawadhu artinya adalah rendah hati atau tidak sombong, tentu berbeda ya dengan
rendah diri.
Tawadhu adalah ketundukan kepada kebenaran dan menerimanya dari siapun
datangnya baik dalam keadaan suka maupun tidak suka.
Lawan dari sifat tawadhu adalah takabur (sombong). Sifat takabur adalah sifat
yang dibenci Allah dan rasul-Nya.
Tawadhu yang terpuji.
Contoh perilaku tawadhu ini antara lain :
(1) Tidak berlebihan, naik dalam perhiasan, makanan, dan minuman
(2) Sopan santun dalam bertindak dan bersikap
(3) Merendahkan nada suaranya
(4) Gemar menolong orang yang membutuhkan pertolongan
Tawadhu yang dibenci.
Contoh perilaku tawadhu ini antara lain :
(1) Bersikap sopan santun karena memiliki maksud yang tidak baik
(2) Tidak berlebihan memakai harta karena takut dicuri atau dimintai zakat
(3) Menolong orang yang membutuhkan pertolongan dengan maksud ada
imbalannya dari yang ditolongnya.
Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Sikap ridak sombong atau tidak menolak kebenaran dan tidak menganggap
remeh orang lain disebut …
A. Tawadhu
B. Takabur
2. Perilaku tawadhu akan menimbulkan sifat …
A. Menganggap dirinya yang paling mulia
B. Patuh terhadap perintah Allah dan Nabi Muhammad saw.
3. Contoh di bawah ini yang merupakan tawadhu terpuji adalah …
A. Bersikap sopan santun karena memiliki maksud yang tidak baik
B. Tidak berlebihan baik dalam perhiasan, makanan, dan minuman
4. Lawan dari sifat tawadhu adalah …
A. Takabur
B. Dusta
5. Sifatyang dibenci Allah dan rasul-Nya di bawah ini adalah …
A. Sombong
B. S a b a r
6. Menolong orang yang membutuhkan pertolongan dengan maksud ada
imbalannya dari yang ditolongnya merupakn tawadhu yang …
A. Terpuji
B. Dibenci
7. Rendah hati dan rendah diri memiliki arti yang …
A. Berbeda
B. Sama
Jum’at, 20 Agustus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bahasa Inggris
TEMA/SUBTEMA : Mengungkapkan rasa syukur atau terima kasih.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Kalimat yang menunjukkan ungkapan terima kasih.
- Thank you/ thanks ( terima kasih )
- Thank you very much (terima ksih banyak)
- Thank a lot (terima kasih banyak)
- I want to thank for you to help me (aku ingin berterima kasih kau mau
menolongku)
Response :
- My pleasure ( dengan senag hati)
- You’re welcome( sama-sama)
- No problem (tidak apa-apa)
- I’m glad that I can help you ( aku senang bisa membantumu)
- Don’t mention it (tidak masalah)
- Forget it (lupakanlah)

Tugas :
Tulislah artinya dari ucapan terima kasih atau respon di bawah ini!
1. Thank you : …………………………….
2. Thank a lot : ……………………………
3. You’re welcome : ……………………….
4. No problem : …………………………….
Ucapkan kalimat “ Terima Kasih Ibu Sugi” dalam bahasa Inggris (Dalam video)

Senin, 23 Agustus 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 1 : Ciri- ciri Makhluk Hidup
SUBTEMA 4 : Bertumbuh dan berkembang biak.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga
diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang ciri-ciri makhluk hidup yaitu Bertumbuh dan
berkembang biak.

Ayo membaca.

Makhluk hidup dapat tumbuh dan berkembang biak.

Tumbuh artinya bertambah ukuran tinggi dan beratnya.

Tinggi badan kita bertambah dibandingkan saat masih bayi,

Berat badan kita juga bertambah.

Makhluk hidup dapat berkembang biak , cara berkembang biak mahkluk hidup
berbeda-beda.

Ada yang berkembang biak dengan cara melahirkan.

Ada juga yang berkembang biak dengan cara bertelur.

Tugas.

Tulislah 5(lima) nama hewan yang kamu ketahui dan cara berkembang biaknya!

Contoh :
Kuda : Melahirkan

BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH


SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PPKN
TEMA/SUBTEMA : Proses Perumusan Pancasila sebagai dasar negara

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Minggu lalu kita sudah membahas tentang sidang pertama BPUPKI, sekarang kita
lanjutkan ya.
Sidang ke dua BPUPKI.
Sidang II BPUPKI dilaksanakan pada tanggal 10 – 17 Juli 1945.
Pada sidang II ini dibahas tentang rancangan Undang-Undang Dasar.

Penetapan Pancasila sebagai Dasar Negara.


Kekalahan Jepang dalam perang dunia II membuka kesempatan bagi bangsa
Indonesia untuk mempersiapkan kemerdekaan atas dasar prakarsa sendiri.
Setelah menyelesaikan tugas BPUPKI dibubarkan, dan sebagai gantinya pada
tanggal 7 Agustus 1945 Jepang mengumumkan pembentukan Panitia Persiapan
Kemerdekaan Indonesia ( PPKI ), sebagai ketuanya Ir.Soekarno dan wakilnya
yaitu Mohammad Hatta, dengan jumlah anggota sebanyak 21 orang termasuk
ketua dan wakil ketua.

Pada tanggal 18 Agustus 1945 PPKI melaksanakan sidang dan menghasilkan


keputusan sebagai berikut :
1. Menetapka UUD 1945
2. Memilih Presiden dan wakil Presiden yaitu Ir.Soekarno dan Mohammad Hata.
3. Membentuk Komite Nasional Indonesia Pusat.
Salah satu keputusan sidang PPKI adalah mengesahkan Undang-Undang Dasar
1945. Dalam pembukan UUD 1945 alinea keempat tercantum rumusan sila-sila
Pancasila sebagai dasar negara.
Setelah membaca materi di atas, sekarang saatnya mengerjakan tugas.
Tugas :
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Sidang II BPUPKI membahas tentang …
A. Rancangan Undang-Undang Dasar.
B. Rancangan Dasar Negara
2. Pelaksanaan sidang BPUPKI yang kedua pada tanggal …
A. 29 Mei – 1Juni 1945
B. 10-17 Juli 1945
3. Kekalahan Jepang dalam perang dunia II membuka kesempatan bagi bangsa
Indonesia untuk …
A. Mempersiapkan kemerdekaan atas dasar prakarsa sendiri
B. Menerima hadiah kemerdekaan dari pihak Jepang
4. BPUPKI dibubarkan kemudian Jepang mengumumkan pembentukan …
A. PPKI
B. KNIP
5. Ketua PPKI adalah …
A. Mohammad Hatta
B. Ir. Soekarno
6. PPKI dibentuk pada tanggal …
A. 7 Agustus 1945
B. 17 Agustus 1945
7. Anggota PPKI berjumlah …
A. 20 orang
B. 21 orang
8. PPKI melaksanakan sidang pada tanggal …
A. 18 Agustus 1945
B. 7 Agustus 1945
9. Salah satu keputusan sidang PPKI adalah mengesahkan …
A. Lambang Negara Indonesia
B. Undang-Undang Dasar 1945
10.Rumusan sila-sila Pancasila sebagai dasar negara tercantum dalam pembukaan
UUD 1945 alinea ke …
A. Empat
B. Tiga
Selasa, 24 Agustus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 1 : Ciri- ciri Makhluk Hidup
SUBTEMA 4 : Bertumbuh dan berkembang biak.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga
diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang ciri-ciri makhluk hidup yaitu Bertumbuh dan
berkembang biak.

Ayo membaca.

Perkembang biakan pada hewan.

Secara umum ada dua cara perkembangbiakan hewan, yaitu generatif dan
vegetatif.
Perkembangbiakan Generatif, terbagi dalam tiga jenis yaitu ovipar, vivipar dan
ovovivipar.
Ovipar atau bertelur.

Merupakan cara perkembangbiakan hewan yang umumnya dilakukan reptil


(misalnya buaya, ular, cicak) dan unggas (misalnya bebek, ayam, dan angsa).
Ciri-ciri dari hewan ovipar(bertelur) adalah tidak punya daun telinga dan tidak
punya kelenjar susu.

Vivipar atau melahirkan.


Merupakan perkembangbiakan hewan yang dilakukan secara melahirkan.
Ciri-ciri dari hewan vivipar(melahirkan) adalah mempunyai daun telinga dan
kelenjar susu, tubuhnya dilindungi oleh bulu. Contohnya anjing, kucing, sapi,
dan singa.

Ovovivipar (Bertelur dan melahirkan)


Cara perkembangbiakan hewan yang ini adalah kombinasi dari kedua cara di
atas.
Telur yang ada dalam tidak akan dikeluarkan induk dari tubuhnya, setelah
menetas calon anak akan dilahirkan melalui tubuh induknya.
Jumlah hewan yang berkembangbiakannya ovovivipar tidak banyak, misalnya
kuda laut, beberapa species ikan hiu, serta iguana.

Tugas.
1. Contoh hewan ovipar adalah …
A. Angsa
B. Kuda
2. Ciri hewan ovipar diantaranya adalah …
A. Mempunyai kelenjar susu
B. Tidak mempuyai daun telinga
3. Gambar di samping merupakan hewan …
A. Ovipar
B. Vivipar
4. Ciri-ciri dari hewan vivipar diantaranya adalah …..
A. Tidak mempunyai daun telinga
B. Tubuhnya dilindungi oleh bulu
5. Gambar di samping adalah contoh hewan …
A. Vicipar
B. Ovovivipar
6. Hewan ovipar ditunjukan pada gambar …
A.

B.

7. Hewan pada gambar di samping berkembangbiak dengan …


A. Bertelur
B. Melahirkan

Selasa,24 Agustus 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Penjaskes
TEMA/SUBTEMA : Gerak lokomotor.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Ada 10 gerakan lokomotor utama.
1. Berjalan
Berjalan merupakan gerakan tubuh untuk memindahkan tubuh dari satu
tempat ke tempat yang lainnya dengan cara melakukan langkah kaki
secara bergantian.
2. Berlari
Berlari adalah gerak lokomotor yang dilakukan seperti berjalan, namun
dengan tempo yang dipercepat.
3. Melompat
Melompat dilakukan dengan menolakkan badan ke atas dan kemudian
mendarat menggunakan satu kaki.
4. Berjingkat
Berjingkat merupakan gerakan memindahkan tubuh dengan memakai
satu kaki untuk menumpu dan bergerak, sementara kaki yang ditekut
dilutut.
5. Merayap
Merayap merupakan gerak lokomotor dilakukan dengan posisi badan
tengkurap di lantai dengan posisi kepala sedikit diangkat, kemudian
tangan digerakan maju secara bersama.

Untuk selanjutkan materi akan dibahas pada minggu depan.

Tugas.
Silanglah A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah
ini.
1. Memindahkan tubuh dari satu tempat ke tempat yang lainnya
dengan cara melakukan langkah kaki secara bergantian disebut …
A. Melompat
B. Berjalan
2. Yang disebut berlari adalah …
A. Gerakan memindahkan tubuh dengan memakai satu kaki untuk
menumpu dan bergerak, sementara kaki yang ditekut dilutut.
B. Gerak lokomotor yang dilakukan seperti berjalan, namun dengan
tempo yang dipercepat
3. Menolakkan badan ke atas dan kemudian mendarat menggunakan
satu kaki disebut …
A. Merayap
B. Melompat
4. Gerakan memindahkan tubuh dengan memakai satu kaki untuk
menumpu dan bergerak, sementara kaki yang ditekut dilutut disebut

A. Berjingkat
B. Berjinjit
5. Merayap merupakan gerak lokomotor dilakukan dengan posisi
badan … dilantai.
A. Terlentang
B. Tengkurap
6. Pada saat merayap posisi yang sedikit diangkat adalah …
A. Punggung
B. Kepala
7. Gerakan yang jika dilakukan lebih awal sampai tujuan adalah …
A. Berlari
B. Berjalan

Rabu,25 Agustus 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Ketrampilan.
TEMA/SUBTEMA : Mencuci motor secara manual.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Mencuci motor sendiri di rumah bisa menjadi salah satu aktifitas untuk mengisi
waktu luang, selain itu dapat menghemat biaya bila kita mencucinya di tempat
pencucian motor.
Yang terpenting adalah cara mencuci motor yang dilakukan sudah benar sehingga
tidak merusak motor.
Pertama adalah basahi dulu seluruh bagian motor mengunakan air bersih, jika
pakai mesin usahakan pakai semprotan yang bertekanan sedang untuk menghindari
resiko rusaknya lapisan pernis dan cat bodi motor.
Tujuan menyiram terlebih dulu seluruh bodi motor adalah supaya kotoran yang
menempel bisa tersapu air.
Jika langsung dicuci tanpa dibasahi dulu, dampaknya kerikil atau pasir yang
melekat bisa menempel di kain lap atau spons sehingga menyebabkan goresan di
bodi motor.
Selain itu, gunakan wadah air/ember yang berbeda untuk mencuci motor bagian
atas dan bawah motor.
Saat mencuci motor jangan dalam kondisi mesin panas karena menyebabkan efek
negatif ke motor. Mengapa demikian? Karena di mesin motor itu banyak
komponen metal, dikhawatirkan terkena thermal shock atau penyusutan material
secara mendadak ketika kena air dingin.
Selain itu kalau mesin panas lalu disiram air akan banyak uap yang muncul dan
menjadi timbunan embun di lampu, spidometer dan membuat waterspot di bodi
motor.

Tugas:
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Mencuci motor sendiri di rumah bisa menjadi salah satu aktifitas …
A. Mengisi waktu luang
B. Mengisi liburan
2. Mencuci sendiri motor di rumah juga bisa …
A. Memboroskan pengeluaran uang
B. Menghemat biaya pengeluaran uang.
3. Disarankan mencuci motor untuk terlebih dahulu …
A. Menbasahi seluruh bodi motor dengan air
B. Menggosok dengan air sabun san spons
4. Tujuan menyiram terlebih dulu seluruh bodi motor adalah …
A. Supaya kotoran yang menempel bisa tersapu air.
B. Supaya menghemat pemakaian sabun pencuci motor
5. Dampak yang terjadi Jika langsung dicuci tanpa dibasahi dulu adalah …
A. Kerikil atau pasir yang melekat sangat susah dibersihkan
B. Kerikil atau pasir yang melekat bisa menempel di kain lap atau spons
menyebabkan goresan di bodi motor.
6. Membasahi seluruh bagian motor jika pakai mesin usahakan pakai semprotan ...
A. Ukuran sedang
B. Ukuran tinggi
7. Disarankan untuk menggunakan wadah air yang … untuk mencuci motor
bagian atas dan bawah.
A. Sama
B. Berbeda
8. Saat mencuci motor kondisi mesin jangan dalam keadaan …
A. Dingin
B. Panas
9. penyusutan material secara mendadak ketika kena air dingin disebut juga …
A. Thermal shock
B. Shock terapy
10.kalau mesin panas lalu disiram air akan mengakibatkan …
A. Banyak uap yang muncul yang menjadi timbunan embun di lampu.
B. Mesin lebih mudah dan cepat bersih saat dicuci.
Rabu, 25 Agustus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 1 : Ciri- ciri Makhluk Hidup
SUBTEMA 4 : Bertumbuh dan berkembang biak.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang ciri-ciri makhluk hidup yaitu Bertumbuh dan
berkembang biak.

Ayo membaca.
Perkembangbiakan vegetatif pada hewan.
Perkembagbiakan vegetatif hanya terjadi pada hewan tingkat rendah, yang
mempunyai struktur tubuh tidak sempurna, tidak mempunyai tulang
belakang.
Ada tiga cara perkembangbiakan vegetatif yaitu :
1. Tunas
Hewan mempunyai tunas kecil di dalam tubuhnya untuk
berkembangbiak. Saat sudah dewasa ,tunas tersebut akan berpisah
dengan induknya dan membentuk individu baru. Contoh hewan : porifera
dan hydra.
2. Fragmentasi
Merupakan cara perkembangbiakan hewan dengan cara memotong atau
memutus bagian tubuh menjadi dua. Lalu kedua potongan itu akan
membentuk individu-individu baru. Contoh hewan : cacing pita dan
cacing pipih.
3. Membelah diri
Perkembangbiakan hewan ini dilakukan oleh hewan bersel satu, misalnya
amoeba.Saat membelah diri, inti sel akan membelah menjadi dua lalu
diikuti pembelahan cairan dan dinding sel kemudian menjadi individu
baru.

Itulah berbagai cara perkembangbiakan hewan yang perlu diketahui,


cukup banyak , jadi tidak hanya bertelur dan melahirrkan.

Tugas :
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di
bawah ini!
1. Hewan mempunyai tunas kecil di dalam tubuhnya untuk
berkembangbiak merupakan perkembangbiakan secara …
A. Vegetatif
B. Generatif
2. Contoh hewan yang berkembang biak dengan tunas adalah …
A. Porifera
B. Cacing pita
3. Perkembangbiakan hewan cacing pita dengan cara memotong atau
memutus bagian tubuh menjadi …
A. Tiga
B. Dua
4. Cara perkembangbiakan hewan dengan cara memotong atau memutus
bagian tubuh menjadi dua merupakan perkembangbiakan …
A. Fragmentasi
B. Membelah diri
5. Contoh hewan yang berkembangbiak dengan membelah diri …
A. Hydra
B. Amoeba
6. Perkembangbiakan pada Hydra dengan cara …
A. Tunas
B. Membelah diri

Kamis, 26 Agustus 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 1 : Ciri- ciri Makhluk Hidup
SUBTEMA 4 : Bertumbuh dan berkembang biak.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang ciri-ciri makhluk hidup yaitu Bertumbuh dan
berkembang biak.

Ayomembaca.
Perkembangbiakan pada tumbuhan.
Tumbuhan berkembang biak salah satu caranya adalah dengan cara alami
atau tanpa bantuan ,sering disebut dengan perkembangbiakan vegetatif
alami.
Tumbuhan berkembangbiak secara alami dilakukan dengan cara
menggunakan bagian dari tubuh tumbuhan itu sendiri.
Ada beberapa cara perkembangbiakan secara alami, yaitu:
1. Spora
Spora adalah sel-sel yang dibungkus oleh lapisan sebagai pelindung.
Cara berkembangbiak ini dikenal juga dengan alat persebaran biji.
Contoh tanaman yang berkembangbiak dengan cara ini adalah lumut,
paku, dan suplir
2. Tunas
Tunas merupakan bagian tumbuhan yang muncul di sekitar induknya.
Walau ada di sekitar induknya tunas ini tidak tergantung pada induknya.
Tanaman yang berkembangbiak dengan cara ini adalah bambu, pisang
dan tebu.
3. Akar tinggal
Akar tinggal adalah bagian dari tumbuhan yang tumbuh menjalar ke
dalam tanah.
Sering disebut juga rizoma, akar tinggal mirip seperti akar tetapi
berbuku-buku seperti batang.
Contoh tanaman yang berkembangbiak dengan cara ini adalah lengkuas,
jahe, temulawak, kunyit,kencur.

Sampai di sini dulu, materi akan dilanjutkan pada pertemuan berikutnya.

Tugas:
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di
bawah ini!
1. Tanaman yang berkembang biak dengan spora adalah …
A. Suplir
B. Kunyit
2. Tanaman yang berkembangbiak dengan tunas adalah …
A. Bawang merah
B. Pisang
3. Bambu berkembangbiak dengan …
A. Tunas
B. Akar tinggal
4. Akar tinggal adalah bagian dari tumbuhan yang tumbuh menjalar ke

A. Dalam tanah
B. Batang pohon
5. Akar tinggal sering disebut juga …
A. Spora
B. Rizoma
6. Contoh tanaman yang berkembangbiak dengan akar tinggal adalah …
A. Jahe
B. Tebu
7. Tanaman pada gambar di samping berkembang biak dengan …
A. Persebaran biji
B. tunas

Kamis,26 Agustus 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bina Diri
TEMA/SUBTEMA : Menjaga kesehatan badan /Mandi

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin

Ayo membaca.
Salah satu cara menjaga kebersihan badan yang juga sangat penting adalah mandi.
Mandi merupakan kegiatan membersihkan seluruh tubuh dengan air dan sabun
mandi.
Pada umumnya mandi dilakukan dua kali dalam sehari yaitu pagi dan sore hari.
Namun bila badan kita kotor karena suatu hal kita juga dapat mandi ,jadi bisa saja
dalam satu hari itu kita mandi tiga kali.
Berikut ini urutan mandi yang harus dipahami dan dapat dilakukan sendiri tanpa
bantuan orang lain.
1. Pastikan sudah tersedia air, misalnya di bak mandi ataupun ember.
2. Tanggalkan baju dan gantung di kapstok yang terdapat di kamar mandi.
3. Basahi seluruh badan lalu digosok dengan sabun mandi, usahakan seluruh
badan sudah tergosok, misalnya bagian belakang telinga, leher, ketiak, bagian
belakang dengkul dan lainnya.
4. Bilas /siram dengan air keseluruh badan sambil digosok dengan tangan sampai
busa sabun tidak ada lagi dan badan tidak terasa licin.
5. Selesai dibilas, keringkan badan menggunakan handuk pribadi (tidak boleh
handuk yang dipakai oleh anggota keluarga lain)
6. Pastikan kran air sudah dimatikan sebelum keluar dari kamar mandi
7. Selimuti badan dengan handuk bila keluar dari kamar mandi, jangan dibiasakan
keluar sehabis mandi dalam keadaan tidak berpakaian.
8. Berpakaianlah di kamar tidur, jika memakai pakaian di kamar mandi bisa saja
terjatuh dan basah.
Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Mandi dalam sehari …
A. Satu kali
B. Dua kali
2. Kegiatan mandi ditunjukan pada gambar …
A.

B.

3. Perlengkapan untuk mandi di samping ini disebut …


A. Gayung
B. Ember
4. Jika sudah besar sebaiknya mandi dilakukan …
A. Tanpa bantuan orang lain
B. Dengan bantuan orang lain
5. Gambar di samping mandi menggunakan …
A. Ember
B. Bak mandi
6. Saat mandi bagian yang harus digosok …
A. Seluruh badan
B. Lengan dan kaki saja
7. Sabun untuk membersihan badan pada saat mandi disebut …
A. Sabun cuci
B. Sabun mandi
8. Perlengkapan mandi pada gambar di samping disebut …
A. Handuk
B. Serbet

PENILAIAN HARIAN
Mapel/Subtema : PLKJ Nama : …………..
Satuan Pendidikan : SMPLB C Kelas: …………..
Hari/Tanggal : Kamis/26 Agustus 2021 Nilai :

Silanglah pada huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. Jabatan sebagai menteri yang diemban oleh Tuty Alawiyah pada masa Presiden
Soeharto dan ..
A. Presiden BJ Habibie
B. Presiden Gud Dur
2. Tokoh Betawi yang lahir pada tanggal 5 Maret 1939 adalah …
A. Tuty Alawiyah
B. Benyamin Sueb
3. Tokoh Betawi yang disebut multitalenta adalah …
A. Ismail Marzuki
B. Benyamin Sueb
4. Salah satu talenta Benyamin Sueb adalah sebagai …
A. Penyanyi
B. Pelukis
5. Selain pengetahuan agamanya luas hal yang membuat KH Zainudin MZ dicintai
banyak orang adalah …
A. Kepiawaiannya dalam ceramah
B. Kepiawaiannya dalam pidato
6. Selain sebagai menteri Tuty Alawiyah juga pernah menjadi anggota …
A. Dewan Pertimbangan Agung
B. Majelis Permusyawaratan Rakyat
7. Dai sejuta umat adalah sebutan bagi tokoh Betawi yang bernama …
A. KH Zainudin MZ
B. Tuty Alawiyah
8. Tuty Alawiyah merupakan tokoh Betawi yang pernah menjabat sebagai
A. Menteri Luar Negeri
B. Menteri Pemberdayaan Perempuan

9. Muhammad Husni Thambrin lahir di …


A. Gunung Sahari
B. Sawah Besar
10.Nama M.H Thamrin digunakan sebagai salah satu nama …
A. Jalan protokol
B. Pertokoan/mall
11.Kwitang adalah tempat kelahiran dari tokoh Betawi …
A. Ismail Marzuki
B. Tuty Alawiyah
12.Nama piagam yang diterima oleh Ismail Marzuki adalah …
A. Piagam Jayanegara
B. Piagam Wijayakusuma
13.Piagam yang diterima Ismail Marzuki diserahkan oleh …
A. Presiden Suharto
B. Presiden Soekarno
14.Muhammad Husni Thamrin menjadi anggota Dewan Rakyat di Hindia Belanda
mewakili kelompok …
A. Pribumi
B. Keturunan asing
15.Salah satu judul lagu karya Ismail Marzuki adalah …
A. Indonesia Raya
B. Halo-halo Bandung
Jum’at,27Agustus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Pend Agama Islam
TEMA/SUBTEMA : Mengenal ketentuan thaharah

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin

Ayo membaca.
Thaharah artinya bersuci.
Thaharah menurut Syara’ ialah suci dari hadas dan najis.
Suci dari hadas adalah dengan mengerjakan wudhu, mandi dan tayammum.
Suci dari najis adalah menghilangkan najis yang ada di badan, tempat dan pakaian.

Perbedaan antara Hadas dan najis :


Hadas adalah keadaan yang menyebabkan seseorang tidak suci
dan dapat membatalkan wudhu dan shalat contohnya: kentut, kencing dll.
Sedangkan Najis adalah sesuatu yang tampak (kotoran) yang dapat
membatalkan sahnya shalat, tetapi tidak membatalkan wudhu contohnya: air liur
anjing.
Macam-macam najis.
1. Najis ringan (Mukhaffafah) ialah air kencing bayi laki-laki yang belum berumur
dua tahun dan belum pernah makan sesuatu kecuali air susu ibunya.
2. Najis Mughallazhah (berat) ialah najis anjing dan babi dan keturunannya.
3. Najis mutawassithah (sedang) ialah najis yang selain dari dua najis tersebut di
atas. Contohnya barang cair yang memabukan, susu hewan yang tidak halal
dimakan, bangkai dan lain-lain. Najis ini ada dua macam, yaitu:
Najis ‘ainiyah : najis yang berujud, yakni yang nampak dapat dilihat.
Najis hukmiyah : Najis yang tidak kelihatan bendanya, misal bekas kencing, arak
yang sudah kering dan sebagainya.

Tugas.
Jawablah pertanyaan di bawah ini!
1. Apa artinya thaharah ?

-----------------------------------------------------------------------------
2. Apa arti thaharah menurut syara’

-----------------------------------------------------------------------------
3. Suci dari najis adalah menghilangkan najis yang ada dimana?

---------------------------------------------------------------------------
4. Keadaan yang menyebabkan seseorang tidak suci dan dapat membatalkan
wudhu dan salatnya disebut juga apa?

------------------------------------------------------------------------------------------
5. Sebutkan contoh hadas!

-----------------------------------------------------------------------------
6. Sebutkan contoh najis!

-----------------------------------------------------------------------------
7. Air kencing bayi laki-laki yang belum berumur dua tahun dan belum pernah
makan sesuatu kecuali air susu ibunya termasuk jenis najis yang bagaimana?

-------------------------------------------------------------------------------------------
8. Sebutkan satu contoh yang tergolong najis sedang!

----------------------------------------------------------------------------
9. Najis yang nampak dapat dilihat disebut najis apa?

--------------------------------------------------------------------------
10. Sebutkan contoh najis hukmiyah!

---------------------------------------------------------------------------

Ayo membaca.
Dalam belajar bahasa Inggris kita perlu mengenal angka, mulai dari
penyebutannya juga cara menulisnya.
Cardinal Number.
Contoh cardinal number misalnya :
Angka satuan (1 – 10) :
1 : one
2 : Two
3 : Three
4 : Four
5 : Five
6 : Six
7 : Seven
8 : Eight
9 : Nine
10: Ten
Cardinal number biasanya digunakan ketika :
- Menghitung sesuatu
- Menyebutkan usia
- Menyebutkan nomor telepon
- Menyebutkan angka tahun.

Tugas :
A. Tulislah angka-angka di bawah ini dalam bahasa Inggris!

1 : ……………..
2 : ……………..

3 : …………….

4 : …………….

5 : …………….

6 : …………….

7 : …………….

8 : …………….

9 : …………….

10: ……………

B. Sebutkan angka 1 – 5 dalam bahasa Inggris (Dalam rekaman suara saja)


Senin, 30 Agustus 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 1 : Ciri- ciri Makhluk Hidup
SUBTEMA 4 : Bertumbuh dan berkembang biak.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang ciri-ciri makhluk hidup yaitu Bertumbuh dan
berkembang biak.

Ayo membaca (Lanjutan materi sebelumnya)

4. Umbi Lapis
Umbi lapis adalah jenis tanaman dengan daun berlapis-lapis dan tebal.
Lapisan daun itu lama-kelamaan akan membentuk seperti batang.
Bakal tunas akan muncul pada lapisan-lapisan umbi tersebut.
Contoh tanaman yang berkembangbiak dengan cara ini adalah bawang
putih, bawang merah, bawang bombay, bunga tulip, bunga bakung.
5. Umbi Batang.
Umbi batang adalah cara berkembangiak melalui batang yang ada di
dalam tanah, ujungnya mengembung menjadi umbi .Bagian itu berfungsi
untuk menyimpan cadangan makanan, terutama zat tepung.
Contohnya adalah kentang, bengkuang, umbi jalar.
6. Geragih
Geragih atau stolon merupakan batang yang tumbuh secara mendatar
dibagian permukaan tanah.
Pada bagian tumbuhan yang menyentuh tanah akan tumbuh akar.
Contohnya : stroberi, arbei, rumput.

Tugas :
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di
bawah ini!
1. Contoh tanaman yang berkembangbiak dengan umbi lapis adalah …
A. Bangkuang
B. Bawang merah
2. Contoh tanaman yang berkembangbiak dengan umbi batang adalah…
A. Rumput
B. Kentang
3. Bagian batang yang ujungnya menggelembung berfungsi menyimpan

A. Cadangan makanan
B. Cadangan air
4. Geragih adalah cara perkembangbiakan tanaman dengan …
A. Batang yang tumbuh secara mendatar dibagian permukaan tanah.
B. batang yang ada di dalam tanah, ujungnya mengembung menjadi
umbi
5. Contoh tanaman yang berkembangbiak dengan geragih adalah …
A. Bawang bombay
B. Stroberi
6. Perkembangbiakan dengan cara geragih, pada bagian tumbuhan yang
menyentuh tanah akan tumbuh …
A. Daun
B. Akar
7. Geragih disebut juga …
A. Stolon
B. Sekelompok
8. Gambar di samping cara berkembangbiaknya dengan ..
A. Umbi lapis
B. Umbi batang

Senin,30 Agustus 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PPKN
TEMA/SUBTEMA : Semangat Pendiri Negara dalam merumuskan dan
menetapkan Pancasila sebagai Dasar Negara.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin

Ayo membaca.

Nilai Semangat Pendiri Negara.


Semangat kebangsaan disebut juga :
-Nasionalisme
-Patriotisme
Nasionalisme adalah suatu paham yang menganggap bahwa kesetiaan tertinggi
atas setiap pribadi harus diserahkan kepada negara kebangsaan.
Nasionalisme dalam arti sempit mengandung makna cinta terhadap bangsanya
yang terlalu tinggi dan berlebihan namun memandang rendah terhadap bangsa lain
atau nasionalisme negatif.
Nasionalisme dalam arti yang luas mengandung makna perasaan cinta yang tinggi
atau bangga terhadap tanah air dan tidak memandang rendah bangsa lain atau
nasionalisme positif.
Patriotisme berasal dari kata Patria yang artinya tanah air. Kata ini kemudian
berubah menjadi kata patriot yang artinya seseorang yang mencintai tanah air.
Patriotisme berarti semangat cinta tanah air atau sikap seseorang yang bersedia
mengorbankan segala-galanya untuk mempertahankan bangsanya.

Jiwa dan semangat bangsa Indonesia untuk merebut kemerdekaan sering disebut
juga sebagai”Jiwa dan semangat’45”

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Semangat kebangsaan disebut juga nasionalisme dan …
A. Patriotisme
B. Politisme
2. Suatu paham yang menganggap bahwa kesetiaan tertinggi atas setiap pribadi
harus diserahkan kepada negara kebangsaan dinamakan …
A. Individualisme
B. Nasionalisme
3. Perasaan cinta yang tinggi atau bangga terhadap tanah air dan tidak
memandang rendah bangsa lain disebut …
A. Nasionalisme positif
B. Nasionalisme negatif
4. Dalam pengertian nasionalisme negatif cinta terhadap bangsanya yang terlalu
tinggi namun juga memandang bangsa lain …
A. Lebih tinggi
B. Lebih rendah
5. Kata Patria memiliki arti …
A. Tanah air
B. Tanah kelahiran
6. Seseorang yang mencintai tanah air disebut …
A. Pejuang
B. Patriot
7. Sikap seseorang yang bersedia mengorbankan segala-galanya untuk
mempertahankan bangsanya dinamakan …
A. Patriotisme
B. Pahlawan sejati
8. Jiwa dan semangat bangsa Indonesia untuk merebut kemerdekaan sering juga

A. Semangar revolusi
B. Jiwa dan semangat’45

Selasa,31 Agustus 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Penjaskes
TEMA/SUBTEMA : Mengetahui makanan bergizi dan jajanan sehat
dalam upaya menjaga kesehatan tubuh

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin

Ayo membaca.
Makanan Bergizi.
Makanan bergizi yaitu makanan yang cukup memiliki kandungan karbohidrat,
lemak, protein, mineral, vitamin yang dipadukan secara seimbang sesuai dengan
kebutuhan.
Makanan sehat bukan berarti makanan lezat, enak, mewah dan mahal.
Agar proses metabolisme tubuh berjalan maksimal diharuskan mengkonsumsi
makanan bergizi.
Jenis makanan yang bisa menjadi menu sehat sehari-hari adalah makanan
yang termasuk dalam katagori empat sehat lima sempurna.
Makanan empat sehat lima sempurna terdiri dari nasi, sayuran, lauk, buah dan susu

Manfaat menu sehat.


1. Sebagai sumber energi
Sumber energi yaitu zat di dalam makanan yang dapat menghasilkan energi
untuk dapat melakukan segala kegiatan. Zat mekanan yang menghasilkan
energi yang dibutuhkan tubuh adalah karbohidrat dan lemak.
2. Sebagai pembangun tubuh.
Zat di dalam makanan yang dibutuhkan untuk pertumbuhan dan pengganti sel –
sel tubuh yang rusak. Zat yang dimaksud adalah protein dan mineral.
3. Sebagai pelindung tubuh.
Zat di dalam makanan yang menjaga keseimbangan metabolisme tubuh,
misalnya mengatur kerja hormon, tulang, jantung dan syaraf. Zat yang
dimaksud adalah protein, vitamin, mineral dan air.

Tugas.
Lengkapilah !
1. Makanan yang cukup memiliki kandungan karbohidrat,
lemak, protein, mineral, vitamin yang dipadukan secara seimbang sesuai
dengan kebutuhan disebut makanan …………………………………….

2. Jenis makanan yang bisa menjadi menu sehat sehari-hari adalah makanan
yang termasuk dalam katagori …………………………………………….

3. Makanan empat sehat lima sempurna terdiri dari …………………………


………………………………………………………

4. Sebagai sumber energi , zat di dalam makanan dapat menghasilkan energi


untuk dapat melakukan ……………………………………………………

5. Zat mekanan yang menghasilkan energi yang dibutuhkan tubuh adalah ….


……………………………………………………………………………..

6. Contoh zat di dalam makanan yang dibutuhkan untuk pertumbuhan dan


pengganti sel –sel tubuh yang rusak adalah ……………………………..

7. Contoh zat di dalam makanan yang menjaga keseimbangan metabolisme


tubuh adalah ……………………………………………
PENILAIAN HARIAN
Mapel/Subtema : 4 Makhluk Hidup tumbuh Nama : …………..
Dan berkembangbiak Kelas : ………….
Satuan Pendidikan : SMPLB C Nilai :
Tanggal : Selasa/31 Agustus 2021

Silanglah pada huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. Makhluk hidup dapat tumbuh dan berkembang biak.


Tumbuh artinya adalah ……………….
A. Bertambah ukuran tinggi dan beratnya
B. Bertambah banyak jumlahnya
2. Induk ayam bertelur, kemudian telurnya menetas menjadi beberapa ekor anak
ayam.
Pernyataan di atas menunjukkan bahwa makhluk hidup …
A. Tumbuh
B. Berkembangbiak
3. Kucing berkembangbiak dengan cara …
A. Bertelur
B. Melahirkan
4. Ciri hewan ovipar diantaranya adalah …
A. Tidak mempuyai daun telinga
B. Mempunyai kelenjar susu
5. Gambar di samping adalah contoh hewan …
A. Ovipar
B. Vivipar
6. Ciri-ciri dari hewan vivipar diantaranya adalah ….
A. Tubuhnya dilindungi oleh bulu
B. Tidak mempunyai daun telinga
7. Gambar di samping adalah hewan …
A. Kuda poni
B. Kuda laut

8. Tanaman pada gambar di samping berkembangbiak dengan cara …


A. Tunas
B. Persebaran biji
9. Akar tinggal adalah bagian dari tumbuhan yang tumbuh menjalar ke …
A. Dalam tanah
B. Batang pohon
10.Contoh tanaman yang berkembangbiak dengan akar tinggal adalah …
A. Tebu
B. Jahe
11.Contoh tanaman yang berkembangbiak dengan geragih adalah …
A. Stroberi
B. Cabai
12.Perkembangbiakan dengan cara geragih, pada bagian tumbuhan yang menyentuh
tanah akan tumbuh …
A. Daun
B. Akar
13.Tanaman pada gambar di samping berkembangbiaknya dengan …
A. Umbi lapis
B. Umbi batang
14.Kentang berkembangbiak dengan …
A. Umbi batang
B. Umbi lapis
15.Tanaman yang berkembang biak dengan spora adalah …
A. Kunyit
B. Suplir
Rabu,01 September 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Ketrampilan.
TEMA/SUBTEMA : Mencuci motor secara manual.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo mengamati gambar.

Jalu atau Balancer setang Seal Sok Depan

Minyak Rem Behel Motor


Jalu setang :
Berfungsi untuk menguragi getaran di setang juga berfungsi sebagai penyeimbang
pada setang motor.

Jalu setang pada setiap motor berbeda-beda karena disesuaikan dengan motornya.
Jadi jangan asal ganti, apalagi dilepas karena akan mengganggu keseimbangan.

Seal Sok Depan


Seal sok depan yang bocor dapat mengakibatkan oli keluar dan berkurang hingga
sistem pengendalian kemudi menjadi tidak stabil.
Jika bagian ini sampai bocor, sok depan tidak bekerja dengan sempurna dan terasa
lebih keras saat menghantam jalan yang tidak rata.

Minyak Rem
Minyak rem memiliki peran penting dalam kendaraan termasuk motor yang
menggunakan sistem rem hidrolik, karena itu wajib diperiksa secara rutin.
Mengetahui ciri minyak rem yang sudah jelek adalah dirasakan saat berkendara.
Biasanya ditandai gejala bagel atau keras pada handel rem.
Jika minyak rem tidak diperhatikan akan menyebabkan rem blong.

Bahel Motor
Benda yang satu ini terlihat sederhana dan sering diabaikan, sering dilepas.
Behel motor mempunyai fungsi penting yaitu selain sebagai pemanis, behel motor
mendukung kenyamanan saat berkendara.
Benda ini melindungi rumah stop lamp dari kontak langsung dengan barang
bawaan yang melebihi kapasitas.
Behel motor juga mampu menjadi penyeimbang saat berkendaraan berboncengan.
Dengan berpegangan pada behel, pembonceng mampu menahan bebannya sendiri
sehingga penegndara akan tetap stabil.

Tugas.
Tulislah dengan singkat saja penjelasan dari gambar-gambar di bawah ini!
1. ........................... 3. ……………….
………………… ……………….

2. ………………… 4. ................................
………………… ……………….

Rabu,01Sept 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 2 : Tempat Hidup Hewan
SUBTEMA 1 : Air Tawar.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang tempat hidup hewan air tawar.

Ayo membaca.

Apa itu air tawar?


Air tawar adalah air yang tidak berasa, merupakan air yang tidak banyak
mengandung banyak larutan garam dan larutan mineral di dalamnya.
Air tawar juga berarti air yang dapat dan aman untuk dijadikan minuman
bagi manuisa.
Contoh air tawar, air dari sumur, danau, sungai, salju, atau es.
Hewana apa saja yang hidupnya di air tawar?
Berikut ini adalah contoh hewan yang hidup di air tawar :
Ikan lele, ikan bawal, ikan gurame, ikan nila, ikan mas, ikan cupang, ikan
guppy , da lainnya.
Ikan mas ikan lele ikan cupang ikan guppy

Ikan gurame ikan bawal

Tugas.

Lengkapi pernyataan di bawah ini!

1. Air tawar merupakan air yang tidak banyak mengandung ………………….

2. Air tawar dapat dan aman untuk dijadikan ……………. Bagi manusia

3. Contoh air tawar, misalnya …………………………………………………

4. ini ikan …………………………….

5. Ini ikan ……………………………

6. Ini ikan ………………………….

7. Ikan air tawar yang merupakan ikan hias yaitu …………………………….


Rabu,01Sept 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 2 : Tempat Hidup Hewan
SUBTEMA 1 : Air Tawar.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang tempat hidup hewan air tawar.

Ayo membaca.
Tibanya musim hujan berdampak positif bagi pembudidaya ikan air tawar.
Pasokan air menjadi kendala selama musim kemarau, ditambah faktor
penguapan yang lebih cepat terjadi.
Hujan yang mulai turun membuat pasokan air untuk mengisi kolam ikan
semakin bertambah.
Hujan yang sudah turun juga sekaligus ikut mendukung suhu lingkungan
yang cocok untuk budidaya ikan air tawar.
Selama musim kemarau kendala pasokan air dan suhu yang lebih tinggi
membuat sebagian ikan air tawar ( ikan lele) mudah stres, mudah mati dan
terkena serangan penyakit jamur.
Pembudidaya ikan air tawar selalu rutin mengecek prakiraan cuaca dari
Badan Meteorologi dan Geofisika(BMKG) sehingga bisa mengatur secara
terjadwal jenis ikan yang akan dibudidayakan.
Setelah membaca , sekarang waktunya untuk mengerjakan tugas.

Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah
ini!
1. Musim yang membawa dapak positif bagi pembudidaya ikan air tawar
adalah …
A. Musim hujan
B. Musim kemarau
2. Bagi pembudidaya ikan air tawar kendala yang dihadapi saat musim
kemarau adalah …
A. Pasokan pakan ikan
B. Pasokan air
3. Di musim kemarau faktor yang lebih cepat terjadi adalah …
A. Faktor penguapan
B. Faktor pendinginan
4. Selain terkena serangan penyakit jamur, suhu yang lebih tinggi selama
musim kemarau membuat ikan air tawar …
A. Stres dan mudah mati
B. Cepat bertelur dan berkembangbiak
5. Pasokan air untuk mengisi kolam ikan semakin bertambah jika …
A. Kemarau tiba
B. Hujan muai turun
6. Hujan yang sudah turun juga mendukung suhu lingkungan yang cocok
untuk …
A. Budidaya ikan air laut
B. budidaya ikan air tawar
7. Pembudidaya ikan air tawar bisa mengatur secara terjadwal jenis ikan
yang akan dibudidayakan karena …
A. Selalu rutin mengecek prakiraan cuaca.
B. selalu rutin mengecek pasokan air
8. Badan yang mengeluarkan prakiraan cuaca adalah …
A. BMKG
B. BNPB

Kamis,02 September 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PLKJ.
TEMA/SUBTEMA : Memahami bahaya kebakaran
Mengidentifikasi penyebab terjadinya kebakaran

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Kebakaran
Kebakaran adalah suatu nyala api baik kecil maupun besar pada tempat, situasi dan
waktu yang tidak kita inginkan, merugikan dan sukar dikendalikan.Penyebab
terjadinya kebakaran :
Korslting listrik,Api rokok,Kompor,Membakar sampah,Obat nyamuk bakar,Bahan
peledak,Kecelakaan kendaraan,Sambaran petir dan lainnya.
Kebakaran yang ditimbulkan oleh korsleting listrik disebabkan oleh karena
konduktor negatif dan konduktor positif pada suatu kabel berhubungan satu sama
lain menimbulkan hubungan pendek yang membuat arus listrik yang mengalir
menjadi sangat besar dalam waktu cepat dan arus listrik yang sangat besar inilah
yang menghasilkan suhu yang sangat tinggi dan dapat disertai dengan ledakan
yang dapat membakar benda benda yang berada disekitar.
Yang harus diperhatikan dalam mencegah kebakaran yang disebabkan oleh
korselting listrik :
Gunakan penyedia jasa instalasi listrik yang memiliki sertifikat SLO ( Sertifikat
Layak Operasi) atau paling tidak terdaftar sebagai anggota AKLI (Asosiasi
Kontraktor Listrik Indonesia)
Disarankan untuk tidak menumpuk colokan listrik pada suatu tempat, karena dapat
mengakumulasikan panas yang akan mengakibatkan korsleting listrik.
 
Disarankan untuk menggunakan alat alat listrik seperti kabel, saklar, stop kontak,
steker yang memiliki label SNI (Standar Nasional Indonesia), LMK (Lembaga
Masalah Kelistrikan) atau SPLN (Standar PLN).

Jawablah pertanyaan di bawah ini!

1.Sebutkan beberapa penyebab kebakaran!


2.Hubungan arus pendek disebut apa?
3.Jelaskan apa yang dimaksud dengan kebakaran!

3. Gambar di samping disebut apa?

4. Apa kepanjangan dari SLO?


5. Mengapa kita tidak boleh menumpuk colokan listrik pada suatu tempat?
6. Apa kepanjangan dari SNI?
7. Sebutkan beberapa contoh alat –alat listrik?
PENILAIAN HARIAN
Mapel/Subtema : Bina Diri Nama : …………..
Satuan Pendidikan : SMPLB C Kelas: …………..
Hari/Tanggal :Kamis/02 September 2021 Nilai :

Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Mandi dalam sehari …
A. Satu kali
B. Dua kali
2. Kegiatan mandi ditunjukan pada gambar …
A,

B.

3. Perlengkapan untuk mandi di samping ini disebut …


A. Gayung
B. Ember
4. Jika sudah besar sebaiknya mandi dilakukan …
A. Tanpa bantuan orang lain
B. Dengan bantuan orang lain
5. Gambar di samping mandi menggunakan …
A. Ember
B. Bak mandi
6. Saat mandi bagian yang harus digosok …
A. Seluruh badan
B. Lengan dan kaki saja
7. Sabun untuk membersihan badan pada saat mandi disebut …
A. Sabun cuci
B. Sabun mandi

8. Perlengkapan mandi pada gambar di samping disebut …


A. Handuk
B. Serbet
9. Mencuci rambut disebut juga …
A. Keramas
B. Kreambath
10.Bahan untuk mencuci rambut adalah …
A. Sabun
B. Shampo
11.Mencuci rambut dalam seminggu sebanyak …
A. 2 kali
B. 3 kali
12.Alat untuk mengeringkan rambut setelah keramas adalah …
A. Handuk
B. Saputangan
13.Gosokkan shampo pada … secara merata
A. Seluruh badan
B. Rambut dan kulit kepala
14.Alat untuk menyiram air ke kepala saat mencuci rambut adalah …
A. Gayung
B. G e l a s
15.Shampo ditunjukkan pada gambar …
A.

B.
Jum’at,03 Sept 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Pend Agama Islam
TEMA/SUBTEMA : Mengenal ketentuan thaharah/Cara menghilangkan
najis

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin

Ayo membaca.
Cara menghilangkan najis.
1. Barang yang kena najis mughallazhah seperti jilatan anjing atau babi, wajib
dibasuh 7 kali dan salah satu diantaranya dengan air yang bercampur tanah.
2. Barang yang terkena najis mukhaffafah, cukup diperciki air pada tempat najis
itu.
3. Barang yang terkena najis mutawassithah dapat suci dengan dibasuh sekali, asal
sifat-sifat najisnya ( warna, bau dan rasanya) itu hilang. Adapun dengan cara
tiga kali cucian atau siraman itu lebih baik.
Jika najis hukmiyah cara menghilangkannya cukup dengan mengalirkan air saja
pada najis tadi.

Najis yang dimaafkan.


Selain cara menghilangkan najis, ada pula najis yang dimaafkan (Ma’fu).
Najis yang dimaafkan artinya tidak usah dibasuh/dicuci, misalnya najis bangkai
hewan yang tidak mengalir darahnya, darah atau nanah yang sedikit, debu dan air
lorong-lorong yang memercik sedikit yang sukar menghindarkannya.
Bila tikus atau cicak menghinggapi minyak atau makanan yang cair maka semua
minyak atau makanan itu hukummya najis karena tidak dapat dibedakan mana
yang kena najis dan mana yang tidak.

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Najis yang wajib dibasuh 7 kali adalah …
A. Jilatan anjing
B. Jilatan kucing
2. Jilatan anjing atau babi termasuk najis …
A. Mutawassithah
B. Mughallazhah
3. Membasuh najis7 kali dan salah satu diantaranya dengan air yang bercampur …
A. Pasir
B. Tanah
4. Najis yang cara menghilangkannya cukup diperciki air pada tempat najis itu.
Adalah najis …
A. Najis Mughallazhah
B. Najis Mukhaffafah
5. Asal sifat-sifat najisnya ( warna, bau dan rasanya) itu hilang ,barang yang
terkena najis mutawassithah dapat suci dengan dibasuh …
A. Sekali
B. Duakali
6. Najis hukmiyah cara menghilangkannya cukup dengan …
A. Mengalirkan air saja pada najis tadi.
B. Tiga kali cucian
7. Najis yang tidak usah dibasuh atau dicuci disebut juga …
A. Najis yang dimaafkan
B. Najis yang dimaklumi
8. Salah satu contoh najis yang dimaafkan adalah …
A. Jilatan anjing
B. Darah yang sedikit
9. Hukummya najis bila tikus atau cicak menghinggapi minyak atau makanan
yang …
A. Cair
B. Beku
10.Najis yang dimaafkan disebut …
A. Najis ringan
B. Najis Ma’fu
Jum’at,03 September 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bhs.Inggris
TEMA/SUBTEMA : Mengenal angka.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Bacalah angka-angka di bawah ini cukup sampai angka 10 saja!

Tugas :

Buatlah seperti gambar di atas hanya sampai angka 10 saja.


Warna boleh kreasi sendiri atau meniru seperti di atas juga boleh.

Senin,06 Sept 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 2 : Tempat Hidup Hewan
SUBTEMA 1 : Air Tawar.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang tempat hidup hewan air tawar.

Ayo membaca.
Pak Gatot seorang peternak ikan air tawar atau sebagai pembudidaya benih
ikan lele.
Selama musim kemarau Pak Gatot melakukan pengamatan terhadap
budidaya benih ikan lele miliknya. Berikut laporan hasil pengamatan Pak
Gatot kepada petugas penyuluh lapangan dari Dinas Peternakan.

Tempat pengamatan : Kolam pembenihan ikan lele


Waktu pengamatan : Musim kemarau
Hasil pengamatan :
Selama musim kemarau indukan ikan lele agak sulit bertelur dalam jumlah
bayak karena cuaca yang terik, Indukan yang biasanya bisa menghasilkan
telur rutin 2-3 bulan ternyata ada yang tidak isi sehingga produksi
menurun.selain itu sukar mencari pakan alami seperti cacing. Biaya
produksi menjadi lebih tinggi dikarenakan untuk mengakali pasokan air ke
kolam ikan sehingga harus merogoh uang Rp 200ribu sekali periode
pembibitan dengan mengoptimalkan pompa jet yang cukup menguras energi
listrik.

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaaban yang benar dari soal-soal di bawah
ini!
1. Pak Gatot adalah seorang …
A. Pedagang ikan lele di pasar
B. Pembududaya benih ikan lele
2. Pak Gatot menyampaikan laporan hasil pengamatannya kepada …
A. Petugas penyuluh lapangan
B. Pak lurah dan bupati
3. Tempat pengamatan yang dilakukan oleh pak Gatot adalah …
A. Kolam pembenihan ikan lele
B. Pasar khusus penjualan ikan
4. Waktu pengamatan yang dilakukan pak Gatot adalah …
A. Musim hujan
B. Musim kemarau
5. Selama musim kemarau indukan ikan lele bertelur …
A. Banyak
B. Sediki
6. Selama musim kemarau mencari pakan alami sangat …
A. Sulit
B. Mudah
7. Pakan alami untuk indukan ikan lele adalah …
A. Nasi
B. Cacing
8. Selama musim kemarau biaya produksi menjadi lebih …
A. Tinggi
B. Murah
9. Untuk mengakali pasokan air ke kolam ikan dengan mengoptimalkan …
A. Sumur timba
B. Pompa jet
10.Penggunaan pompa jet untuk mengakali pasokan air ke kolam ikan
cukup menguras …
A. Energi listrik
B. Tenaga manusia

Senin,06 September 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PPKN
TEMA/SUBTEMA : Semangat Pendiri Negara dalam merumuskan
dan menetapkan Pancasila sebagai Dasar Negara.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamii.

Ayo membaca.

Minggu lalu kita sudah sedikit membahas bahwa Jiwa dan semangat bangsa
Indonesia untuk merebut kemerdekaan sering disebut juga sebagai”Jiwa
dan semangat’45”
Sekarang kita lanjutkan ya.
Hal-hal yang terkandung dalam jiwa dan semangat ’45 yaitu :
- Pro Patria dan Primus Patrialis, artinya mencintai dan mendahulukan
kepentingan kepentingan tanah air.
- Jiwa solidaritas dan kesetiakawanan dari semua lapisan masyarakat
terhadap perjuangan kemerdekaan.
- Jiwa toleransi atau tenggang rasa antaragama, antarsuku, antargolongan
dan antarbangsa.
- Jiwa tanpa pamrih dan bertanggung jawab
- Jiwa ksatria dan kebesaran jiwa yang tidak mengandung balas dendam.
Para pendiri negara dalam perumusan Pancasila memiliki ciri-ciri komitmen
pribadi yaitu :
- Mengutamakan semangat persatuan, kesatuan, dan nasionalisme
- Adanya rasa memiliki terhadap bangsa Indonesia
- Selalu bersemangat dalam berjuang
- Melakukan pengorbanan pribadi, serta mendukung keputusan yang
menguntungkan bangsa dan negara.
- Mendukung dan berupaya secara aktif dalam mencapai cita-cita bangsa
yaitu merdeka, bersatu, berdaulat, adil dan makmur.

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah
ini!
1. Pro Patria dan Primus Patrialis, artinya adalah …
A. mencintai dan mendahulukan kepentingan kepentingan tanah air
B. mencintai dan mendahulukan kepentingan pribadi dan keluarga

2. Salah satu hal yang terkandung dalam jiwa dan semangat ’45 adalah …
A. Kesetiakawanan
B. Egois

3. Jiwa ksatria dan kebesaran jiwa dalam ”Jiwa dan semangat’45”


merupakan jiwa ksatria dan kebesaran jiwa yang …
A. Penuh kesabaran dan ketangguhan
B. tidak mengandung balas dendam

4. Selalu bersemangat dalam berjuang merupakan salah satu …


A. ciri-ciri komitmen pribadi pendiri negara dalam perumusan Pancasila
B. tekad bulat pendiri negara dalam perumusan Pancasila

5. Sebagai seorang siswa sikap yang patut dicontoh dari pendiri bangsa
adalah …
A. Selalu bersemangat dalam berjuang merebut kemerdekaan
B. Selalu bersemangat dalam belajar untuk meraih cita-cita
Selasa,07 Sept 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 2 : Tempat Hidup Hewan
SUBTEMA 1 : Air Tawar.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang tempat hidup hewan air tawar.

Ayo membaca.
Ikan Cupang
Ikan cupang adalah salah satu primadona bagi para pecinta ikan hias. Sisik
ikan yang penuh warna menjadi daya tariknya tersendiri. Juga cara ternak
dan budidaya ikan cupang untuk pemula juga tidak begitu sulit.
Hanya dengan akuarium kecil, baskom, bahkan gelas kita sudah bisa
beternak ikan yang banyak ditemui di perairan air tawar wilayah Asia
Tenggara.
Cara membedakan ikan cupang jantan dan betina cukup mudah. Ikan cupang
jantan memiliki ciri sirip yang cenderung panjang, sedangkan ikan cupang
betina memiliki ekor yang lebih pendek dari ikan cupang jantan.
Ikan cupang dibagi menjadi dua jenis berdasarkan kacamata para
pecintanya, yaitu ikan cupang hias dan ikan cupang aduan.
Ciri-ciri ikan cupang hias :
Bentuk sirip dan ekor menjuntai panjang. Macam-macam warna yang
Warna tubuh terang tidak kusam. Memiliki varian warna yang menarik.
Bila melihat ikan cupang lain ekornya akan mengembang sempurna .
Ciri-ciri ikan cupang aduan:
Gerakannya agresif, bila melihat ikan cupang lain sirip-siripnya
mengembang penuh. Bibir tampak tebal dan kokoh. Mulut ikan cupang
aduan tertutup rapat tidak menganga. Jika dilihat pada bibir bagian bawah
ada bintik-bintik dan itu mencirikan giginys yang runcing.

Tugas.
Silanglah huruf A atau Bpada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah
ini!
1. Jenis ikan cupang ada …
A. Dua
B. Tiga
2. Memiliki ciri sirip yang cenderung panjang merupakan ciri ikan …
A. Cupang betina
B. Cupang jantan
3. Cara ternak dan budidaya ikan cupang untuk pemula adalah …
A. Tidak sulit
B. Sangat sulit
4. Ciri ikan cupang betina adalah …
A. Memiliki ekor yang lebih pendek
B. Memiliki ciri sirip yang cenderung panjang
5. Daya tarik ikan cupang adalah pada …
A. Harganya yang terjangkau
B. Sisik ikan yang penuh warna
6. ikan cupang banya ditemui di perairan air tawar wilayah …
A. Asia barat
B. Asia Tenggara
7. Gerakannya agresif merupakan ciri-ciri ikan cupang …
A. Aduan
B. Hias
8. Ikan cupang hias bila melihat ikan cupang lain yang mengembang
sempurna adalah bagian …
A. sirip-siripnya
B. ekornya

Ayo menghitung.

1. Jika harga seekor ikan hias pada gambar di samping Rp 10.000

Maka untuk 2 ekor ikan hias tersebut adalah …

A. Rp 20.000
B. Rp 15.000
2. Jika harga seekor ikan hias pada gambar di samping Rp 5.000

Maka untuk 2 ekor ikan hias tersebut adalah …

A. Rp 20.000
B. Rp 10.000

3. Jika harga seekor ikan hiaspada gambar di samping Rp 7.000


Maka harga 2 ekor ikan hias tersebut adalah …
A. Rp 14.000
B. Rp 15.000

4. Jika harga ikan hiaspada gambar di samping Rp 8.000


Maka harga 2 ekor ikan hias tersebut adalah …
A. Rp 15.000
B. Rp 16.000

5. Jika harga ikan hias pada gambar di samping Rp 9.000


Maka harga 2 ekor ikan hias tersebut adalah …
A. Rp 18.000
B. Rp 20.000

Ayo mewarnai gambar.


Warnailah gambar ikan hias di bawah ini dengan warna yang menarik!
Selasa,07 September 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Penjaskes
TEMA/SUBTEMA :. Gerak lokomotor

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamii

Ayo membaca (Lanjutan 10 Gerakan utama lokomotor)


Sebelumnya kita sudah membahas 5 gerakan utama lokomotor. Sekarang
kita lanjutkan gerakan lainnya.
6. Meloncat.
Meloncat berbeda dengan melompat, gerak lokomotor meloncat
dilakukan dengan menolakkan badan ke atas dan mendarat menggunakan
dua kaki. Keseimbangan , kelincahan, dan koordinasi dari tubuh sangat
harus diperhatikan
7. Menderap.
Sering juga disebut dengan mencongklang. Menderap adalah aktivitas
gerak jalan yang dipadukan dengan lompatan, baik ke depan atau ke
belakang, dan dilakukan dengan menggunakan kedua kaki.
8. Memanjat.
Gerakan yang dilakukan dengan memindahkan seluruh tubuh menuju ke
atas dengan bertumpu pada benda. Cara melakukan gerak lokomotor ini
adalah dengan mencengkramkan dengan kedua tangan kemudian
menarik tubuh ke atas dengan dibantu pijakan kaki.
9. Rolling
Adalah gerak berguling baik ke depan atau ke belakang. Gerak rolling ke
depan dilakukan dengan bertumpu pada kedua telapak tangan.
10.Skipping.
Gerak lokomotor dari campuran antara gerakan berjalan dan berjingkat
secara berurutan atau bergantian.
Tugas.
Silanglah huruf A atau Bpada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah
ini!
1. Gerak lokomotor dari campuran antara gerakan berjalan dan berjingkat
secara berurutan atau bergantian merupakan gerak …
A. Skipping
B. Menderap
2. Gerak rolling ke depan dilakukan dengan bertumpu pada …
A. Kedua telapak kaki
B. Kedua telapak tangan
3. Gerak berguling baik ke depan atau ke belakang merupakan gerak…
A. Meloncat
B. Rolling
4. Pada gerakan ini keseimbangan , kelincahan, dan koordinasi dari tubuh
sangat harus di perhatikan.
A. Meloncat.
B. Melompat
5. Menderap adalah aktivitas gerak jalan yang …
A. dipadukan dengan lompatan, baik ke depan atau ke belakang, dan
dilakukan dengan menggunakan kedua kaki.
B. dilakukan dengan menolakkan badan ke atas dan mendarat
menggunakan dua kaki.
6. Cara melakukan gerak lokomotor ini adalah dengan mencengkramkan
dengan kedua tangan kemudian menarik tubuh ke atas dengan dibantu
pijakan kaki.
A. Menderap
B. Memanjat
7. Menderap sering juga disebut …
A. Mencengkram
B. Mencongklang
8. Memanjat adalah Gerakan yang dilakukan dengan …
A. memindahkan seluruh tubuh menuju ke atas dengan bertumpu pada
benda
B. memindahkan seluruh tubuh menuju ke atas tanpa bertumpu pada
benda
Rabu,08 September 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Ketrampilan
TEMA/SUBTEMA : Pengecekan komponen motor saat musim
hujan

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamii

Ayo membaca.
Memasuki September beberapa daerah di Indonesia sudah mulai musim
hujan. Bagi pemilik kendaraan sudah harus mengecek beberapa komponen
untuk memastikan saat berkendaraan tetap aman dan nyaman. Komponen
apa saja yang harus di cek?
1. Ban Motor.
Ban motor merupakan komponen pertama yang harus dicek kondisinya.
Bukan hanya pada musim hujan saja, saat musim kemarau juga ban harus
selalu dicek kondisinya.
Ban motor yang aus akan sangat berbahaya jika digunakan berkendaraa
di kondisi jalan yang basah dan licin setelah hujan, selain itu tekanan
udara dalam ban motor juga perlu diperhatikan.
2. Kampas rem
Kegunaan kampas rem adalah untuk membantu menghentikan laju
kendaraan. Jika kampas rem dalam kondisi aus sehingga tidak dapat
bekerja optimal akan membahayakan kerena dapat menimbulkan
kecelakaan. Saat musim hujan kampas rem harus rajin dibersihkan
karena kampas rem sangat rawan terkena debu dan kotoran, akibatnya
menghambat sistem pengereman motor.
3. Shockbreaker atau peredam kejut.
Komponen ini berfungsi sebagai penyerap kejutan saat motor digunakan
di jalan yang tidak rata. Karena letaknya di tempat terbuka yaitu di luar
bagian kendaraan sehingga rawan terkena percikan air hujan. Oleh
karena itu komponen ini juga harus rajin dibersihkan saat musim hujan.
4. Rantai.
Air hujan mengandung cairan asam yang dapat menyebabkan oli pada
motor dapat larut. Maka sesaat setelah digunakan di musim hujan, bilas
dan melumasi rantai motor dengan cairan oli atau minyak rantai agar
rantai motor tetap dalam kondisi prima.

Tugas.
Jawablah pertanyaan di bawah ini!
1. Bila komponen ini aus akan sangat berbahaya jika digunakan
berkendaraa di kondisi jalan yang basah dan licin setelah hujan.
Komponen tersebut adalah ………………………

2. Kegunaan komponen ini adalah untuk membantu menghentikan laju


kendaraan.
Komponen tersebut adalah …………………………………..

3. Gambar yang ditunjuk tanda panah


adalah ………………………….

4. Komponen ini jika terkena air hujan yang mengandung cairan asam
dapat menyebabkan oli pada motor dapat larut.
Komponen tersebut adalah …………………………
5. Komponen ini berfungsi sebagai penyerap kejutan saat motor
digunakan di jalan yang tidak rata.
Komponen tersebut adalah …………………………….
6. Gambar yang ditunjuk tanda panah adalah
……………………………..

Rabu,08 Sept 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 2 : Tempat Hidup Hewan
SUBTEMA 1 : Air Tawar.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta
kepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu
memahami materi tentang tempat hidup hewan air tawar.

Ayo membaca.

Merawat ikan cupang di musim hujan.

Pada saat musim hujan terjadi atau terjadianya pergantian musim ( musim
pancaroba) akan berdampak pada siklus hidup ikan cupang. Ikan akan sakit-
sakitan, kena jamur. Dan dampak lainnya yaitu cari makannya susah, kutu
air kalau hujan akan hilang karena banjir.

Untuk menghindari permasalahan yang umum terjadi di musim hujan,


berikut langkah-langkah perawatan ikan saat musim hujan.
-Masukkan ikan cupang ke dalam wadah dan ganti air yang ada di wadah
ikan cupang, lakukan 3 hari sekali.

-Simpan ikan cupang di tempat yang hangat ( Tidak dingin dan tidak panas)

-Berikan sedikit garam khusus ikan atau garam akuarium.

-Berikan setengah daun ketapang kering atau air rebusan daun ketapang.

-Berikan pakan ikan 2 kali sehari atau sehari sekali (secukupnya)

Tugas.

Silanglah pada huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di
bawah ini!

1. Judul pada bacaan di atas adalah …


A. Membeli ikan hias cupang di pasar ikan
B. Merawat ikan cupang di musim hujan
2. Pergantian musim pada bacaan di atas disebut juga …
A. Musim pancaroba
B. Musim paceklik
3. Makanan ikan cupang adalah …
A. Cacing
B. Kutu air
4. Mencari makanan untuk ikan cupang saat musim hujan karena …
A. Harganya sangat mahal
B. Hilang karena banjir
5. Pada bacaan di atas yang harus dilakukan 3hari sekali adalah …
A. Memberi pakan ikan
B. Mengganti air
6. Yang dimaksud tidak dingin dan tidak panas sebagai tempat ikan cupang
adalah ...
A. Tempat yang hangat
B. Tempat yang terang
7. Garam yang diberikan pada air ikan cupang adalah …
A. Garan untuk masak
B. Garam khusus ikan
8. Daun yang diberikan pada ikan cupang adalah …
A. Daun ketapang
B. Daung pisang
9. Pada bacaan di atas pakan ikan di berikan sebanyak …
A. 2 kali sehari
B. 3 hari sekali
10.Dampak lain dari musim hujan selain siklus hidup ikan cupang adalah …
A. Harga ikan cupang menjadi mahal
B. Ikan akan sakit-sakitan, kena jamur.

PENILAIAN HARIAN
Tema/Subtema : Tempat Hidup Hewan/ Nama : …………..
Air Tawar Kelas : ………….
Satuan Pendidikan : SMPLB C Nilai :
Hari/Tanggal : Kamis/09 September 2021

Silanglah pada huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. Bentuk sirip dan ekor menjuntai panjang merupakan salah satu ciri …
A. Ikan cupang hias
B. Ikan cupang aduan
2. Memiliki ekor yang lebih pendek merupakan ciri ikan …
A. Cupang jantan
B. Cupang betina
3. Ikan air tawar pada gambar di samping adalah …
A. Ikan lele
B. Ikan bawal
4. Pakan alami untuk indukan ikan lele adalah …
A. Cacing
B. N a s i
5. Selain lele dan ikan cupang yang hidup di air tawar adalah …
A. Ikan tongkol
B. Ikan mas
Untuk soal no.6, 7 dan 8 Perhatikan teks di bawah ini!
Paka Gatot menyampaikan laporan hasil pengamatannya kepada petugas
penyuluh lapangan yang berkunjung ke rumahnya. Berikut ini isi laporannya,
Tempat pengamatan : Kolam pembenihan ikan lele
Waktu pengamatan : Musim kemarau
Hasil pengamatan :
Selama musim kemarau indukan ikan lele agak sulit bertelur dalam jumlah bayak
karena cuaca yang terik, Indukan yang biasanya bisa menghasilkan telur rutin 2-3
bulan ternyata ada yang tidak isi sehingga produksi menurun.
6. Dari teks di atas hasil pengamatan dilaporkan oleh …
A. Pak Gatot B. Penyuluh lapangan
7. Tempat pengamatan dilaksanakan di …
A. Rumah pak Gatot
B. Kolam pembenihan ikan lele
8. Hasil pengamatan yang dilaporkan adalah …
A. Indukan ikan lele agak sulit bertelur dalam jumlah bayak.
B. indukan ikan lele bertelur dalam jumlah bayak
9. Jika harga seekor ikan hias pada gambar di samping Rp 5.000
Maka harga untuk 2 ekor ikan hias tersebut adalah …
A. Rp 20.000
B. Rp 10.000
10.Jika harga seekor ikan hias pada gambar di samping Rp 10.000
Maka untuk 2 ekor ikan hias tersebut adalah …
A. Rp 20.000
B. Rp 15.000
11.Musim yang membawa dapak positif bagi pembudidaya ikan air tawar khususnya
ikan lele adalah
A. Musim kemarau
B. Musim hujan
12.Kendala pasokan air dan suhu yang lebih tinggi membuat sebagian ikan air tawar
( ikan lele) mudah stres adalah dampak dari musim …
A. Kemarau
B. Hujan
13.Hujan yang sudah turun juga mendukung suhu lingkungan yang cocok untuk
A. Budidaya ikan air laut
B. budidaya ikan air tawar
14.Pembudidaya ikan air tawar bisa mengatur secara terjadwal jenis ikan yang akan
dibudidayakan karena …
A. Selalu rutin mengecek prakiraan cuaca.
B. selalu rutin mengecek pasokan air
15.Badan yang mengeluarkan prakiraan cuaca adalah …
A. BMKG
B. BNPB

Kamis.09 September 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PLKJ
TEMA/SUBTEMA : Memahami bahaya kebakaran
Mengidentifikasi penyebab terjadinya kebakaran

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin

Ayo membaca.
Faktor-faktor penyebab kebakaran ada 3, yaitu :
1. Faktor terjadinya kebakaran karena alam :
- Petir (misal: Sambaran petir pada bahan yang mudah terbakar)
- Gempa bumi(misal: gempa bumi yang mengakibatkan terputusnya jalur gas
bahan bakar)
- Gunung meletus ( dikarenakan lava pijar yang panas membakar tumbuhan
kering disekitarnya)
- Panas matahari (misal: panas matahari yang memantul dari kaca cembung ke
dedaunan kering disekitarnya)
2. Faktor terjadinya kebakaran karena manusia :
- Disengaja (pembalakan liar, balas dendam, dan lainnya)
- Kelalaian( lupa mematikan kompor saat akan meninggalkan rumah)
- Kurang pengertian ( membuang rokok sembarangan, merokok di dekat tempat
pengisian bahan bakar)
3. Faktor penyebab kebakaran karena binatang :
- Tikus, kucing dan binatang peliharaan lainnya yang berpotensi menimbulkan
kebakaran akibat sumber api di sekitar rumah tanpa pengawasan.

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban ynag benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Sambaran petir pada bahan yang mudah terbakar merupakan penyebab kebakaran
karena …
A. Faktor alam
B. Faktor binatang
2. Contoh terjadinya kebakaran karena manusia …
A. Gempa bumi
B. pembalakan liar
3. Lupa mematikan kompor saat akan meninggalkan rumah merupakan penyebab
kebakaran karena …
A. Kurang pengertian
B. Kelalaian
4. Di bawah ini contoh penyebab kebakaran karena binatang …
A. Kabel mesin cuci rusak digigit tikus
B. Membuang rokok sembarangan
5. Di bawah ini contoh penyebab kebakaran karena alam …
A. Melakukan percakapan melalui HP di pom bensin
B. lava pijar yang panas membakar tumbuhan kering disekitarnya
6. Terbakarnya sebuah toko karena aksi dari karyawan yang dipecat merupakan
contoh penyebab kebakaran …
A. Yang disengaja
B. Karena kurang pengertian
7. Terputusnya jalur gas bahan bakar sehingga terjadi kebakaran adalah contoh
penyebab kebakaran karena …
A. Panas matahari
B. Gunung meletus
8. Terbakarnya sebuah rumah karena anak bermain korek api merupakan contoh
penyebab kebakaran karena…
A. Kurang pengertian
B. Kelalaian

Kamis.09 September 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bina Diri
TEMA/SUBTEMA : Menolong diri/Mengatasi dari bahaya.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Apa itu bahaya?
Bahaya dapat diartikan sebagai suatu kegiatan, situasi maupun zat yang dapat
menyebabkan kerugian baik fisik maupun mental terhadap seseorang.

Bahaya ada dua macam, yaitu bahaya keselamatan dan bahaya kesehatan.

Bahaya keselamatan :
Adalah suatu potensi bahaya yang dapat menimbulkan resiko langsung yang dapat
mengakibatkan keselamatan dan menyebabkan kecelakaan langsung sehingga
menimbulkan cedera seperti luka bakar, luka sayat, patah tulah, cedera penggung
atau bahkan kematian.
Beberapa bahaya keselamatan:
- Mengakibatkan terpeleset atau tersandung kabel listrik di lantai atau terdapat
cairan tumpah.
- Bahaya kebakaran atau ledakan yang disebabkan oleh bahan mudah terbakar
atau bahan kimia peledak.
- Pada bagian mesin atau peralatan atau bahkan perlengkapan yang bergerak
seperti pisau.
- Mengemudi, mengendarai atau bahkan bekerja di dekat kendaraan seperti truk
- Bahan jatuh dari atas kepala atau terjadi perguliran atau bhakan pergeseran.
- Mengangkat beban berat dan operasi manual atau penanganan lainnya.
Tugas.
Lengkapi pernyataan di bawah pada titik-titik yang masih kosong!
1. Bahaya adalah suatu kegiatan, situasi maupun zat yang dapat menyebabkan
…………………………………………………………………………………

2. Bahaya ada dua macam yaitu bahaya ………………………………….. dan

Bahaya …………………………….

3. Contoh cedera yang ditimbulkan akibat terjadinya bahaya keselamatan, misalnya


……………………………………………………………………………………

4. Gambar di samping merupakan bahaya


………………………………………

5. Gambar di samping merupakan bahaya


……………………………………….

6. Gambar di samping merupakan bahaya


……………………………………….

7. Gambar di samping merupakan bahaya


……………………………………….

Jum’at, 10 Sept 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Pend Agama Islam
TEMA/SUBTEMA : Mengenal ketentuan thaharah/Macam-macam air

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Macam-macam air.
Air yang dapat dipakai untuk bersuci adalah air yang bersih (Suci dan mensucikan)
yaitu air yang turun dari langit atau keluar dari bumi yang belum dipakai untuk
bersuci.
Apa saj air yang suci dan mensucikan?
Air hujan, air sumur, air sungai, air laut, air telaga, air embun, air salju.
Bila dilihat dari hukumnya, air ada 4 bagian, yaitu :
1. Air suci dan mensucikan, yaitu air mutlaq artinya air yang masih murni, dapat
dipakai untuk bersuci dengan tidak makruh. Air mutlaq artinya air yang
sewajarnya.
2. Air suci dan dapat mensucikan, tetapi makruh digunakan, yaitu air musyammas
(air yang dipanaskan dengan matahari) ditempat logam yang bukan dari emas.
3. Air suci tetapi tidak dapat mensucikan, seperti :
- Air musta’mal (telah digunakan untuk bersuci) menghilangkan hadas. Atau
menghilangkan najis kalau tidak berubah rupanya, rasanya dan baunya.
4. Air mutanajis yaitu air yang kena najis (kemasukan najis) sedang jumlahnya
kurang dari dua kullah, maka air yang seperti ini tidak suci dan tidak dapat
mensucikan. Namun jika lebih dari dua kullah dan tidak berubah sifatnya, maka
sah untuk bersuci. Dua kullah sama dengan 216 liter. Jika berbentuk bak , maka
besarnya sama dengan panjang 60 cm dan dalam/tinggi 60 cm.
Ada satu lagi air yang suci dan mensucikan tetapi haram memakainya, yaitu air
yang diperoleh dari hasil mencuri/ghashab mengambil tanpa ijin.
Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Air yang dapat dipakai untuk bersuci adalah …
A. Air yang bersih
B. Air yang sagar
2. Air suci dan dapat mensucikan, tetapi makruh digunakan yaitu …
A. Air mutlaq
B. Air musyammas
3. Contoh salah satu air suci dan mensucikan adalah …
A. Air kelapa
B. Air telaga
4. Thaharah mengajarkan kepada kita agar selalu hidup …
A. Bersih
B. Sederhana
5. Air yang kena najis (kemasukan najis) sedang jumlahnya kurang dari dua
kullah disebut …
A. Air mutanajis
B. Air musta’mal
6. Dua kullah sama dengan … liter
A. 215
B. 216
7. Air yang turun dari langit atau keluar dari bumi yang belum dipakai untuk
bersuci disebut …
A. Air suci tetapi tidak dapat mensucikan
B. Air suci dan mensucikan
8. Air yang dipanaskan dengan matahari ditempat logam yang bukan dari
emas disebut air …
A. Air musyammas
B. Air sewajarnya
9. Hukum air yang diperoleh dari hasil mencuri adalah …
A. Dibolehkan memakainya
B. Haram memakainya
10.Yang tidak termasuk air suci dan mensucikan adalah …
A. Air susu
B. Air sumur
PENILAIAN HARIAN
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris Nama : …………..
Satuan Pendidikan : SMPLB C Kelas : ………….
Hari/Tanggal : Jum’at/10 September 2021 Nilai :

Silanglah pada huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah
Ini!
1. Ini angka … 1
A. One
B. Two
2. Ini angka … 6
A. Seven
B. Six
3. Number ten is ….
A. 10
B. 8
4. Number nine is …
A. 6
B. 9
5. Thank you artinya …
A. Terima kasih
B. Apa kabar
6. Adi : thank you Tuti
Tuti : …..
A. Good by
B. You’re welcome
7. No problem artinya …
A. Tidak apa-apa
B. Aku baik-baik saja
8. My name … Rina.
A. Are
B. Is

PENILAIAN HARIAN
Mata Pelajaran : PPKN Nama : …………..
Satuan Pendidikan : SMPLB C Kelas : ………….
Hari/Tanggal : Senin/13 September 2021 Nilai :

Silanglah pada huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah
Ini!
1. BPUPKI dibentuk pada tanggal …
A. 29 Mei 1945
B. 31 Mei 1945
2. Ketua BPUPKI adalah …
A. Mr Muhammad Yamin
B. dr. Radjiman Wedyodiningrat
3. Tokoh yang termasuk mengusulkan rumusan dasar negara adalah …
A. Ir. Soekarno
B. dr. Radjiman Wedyodiningrat
4. Mr.Soepomo mengusulkan rumusan dasar negara pada tanggal …
A. 22 Juni 1945
B. 31 Mei 1945
5. Rumusan dasar negara yang disampaikan pada tanggal 1 Juni 1945diusulkan
oleh …
A. Mr.Muhammad Yamin
B. Ir Soekarno
6. Sidang resmi BPUPKI dilaksanakan sebanyak …
A. Dua kali
B. Satu kali
7. Panitia kecil mengadakan pertemuan dengan 38 anggota BPUPKI yang
menghasilkan kesepakatan untuk …
A. membentuk Panitia Sembilan
B. membentuk Panitia Sepuluh
8. Rancangan pembukaan undang-undang dasar yang sudah jadi oleh
Muhammad Yamin diberi …
A. Piagam Jakarta
B. Piagam Kemerdekaan
9. Sidang II BPUPKI membahas tentang …
A. Rancangan Undang-Undang Dasar.
B. Rancangan Dasar Negara
10.Pelaksanaan sidang BPUPKI yang kedua pada tanggal …
A. 29 Mei – 1Juni 1945
B. 10-17 Juli 1945
11.Kekalahan Jepang dalam perang dunia II membuka kesempatan bagi bangsa
Indonesia untuk …
A. Mempersiapkan kemerdekaan atas dasar prakarsa sendiri
B. Menerima hadiah kemerdekaan dari pihak Jepang
12.BPUPKI dibubarkan kemudian Jepang mengumumkan pembentukan …
A. PPKI
B. KNIP
13.Ketua PPKI adalah …
A. Mohammad Hatta
B. Ir. Soekarno
14.PPKI dibentuk pada tanggal …
A. 7 Agustus 1945
B. 17 Agustus 1945
15.Anggota PPKI berjumlah …
A. 20 orang
B. 21 orang
16.PPKI melaksanakan sidang pada tanggal …
A. 18 Agustus 1945
B. 7 Agustus 1945
17.Salah satu keputusan sidang PPKI adalah mengesahkan …
A. Lambang Negara Indonesia
B. Undang-Undang Dasar 1945
18.Rumusan sila-sila Pancasila sebagai dasar negara tercantum dalam
pembukaan UUD 1945 alinea ke …
A. Empat
B. Tiga

19.Semangat kebangsaan disebut juga nasionalisme dan …


A. Patriotisme
B. Politisme
20.Suatu paham yang menganggap bahwa kesetiaan tertinggi atas setiap pribadi
harus diserahkan kepada negara kebangsaan dinamakan …
A. Individualisme
B. Nasionalisme
21.Pro Patria dan Primus Patrialis, artinya adalah …
A. mencintai dan mendahulukan kepentingan kepentingan tanah air
B. mencintai dan mendahulukan kepentingan pribadi dan keluarga
22.Salah satu hal yang terkandung dalam jiwa dan semangat ’45 adalah …
A. Kesetiakawanan
B. Egois
23.Seseorang yang mencintai tanah air disebut …
A. Pejuang
B. Patriot
24.Sikap seseorang yang bersedia mengorbankan segala-galanya untuk
mempertahankan bangsanya dinamakan …
A. Patriotisme
B. Pahlawan sejati
25.Sebagai seorang siswa sikap yang patut dicontoh dari pendiri bangsa adalah

A. Selalu bersemangat dalam berjuang merebut kemerdekaan
B. Selalu bersemangat dalam belajar untuk meraih cita-cita

Senin,13 Sept 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 2 : Tempat Hidup Hewan
SUBTEMA 2 : Air Laut.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang tempat hidup hewan air laut.

Ayo membaca.
Air Laut.
Air laut ialah air dari lautan atau samudera.
Bagaimana rasa air laut? Tentunya asin.
Lautan adalah hamparan luas air asin yang menghubungkan seluruh penjuru
dunia dan juga salah satu bentuk batasan antara daratan seperti benua dan
pulau-pulau.
Air laut mempunyai kadar garam karena bumi dipenuhi dengan garam mineral
yang terdapat di dalam batu-batuan dan tanah. Contoh : natrium kalium,
kalsium dan lain-lain. Bila ira sungai mengalir ke lautan, air tersebut membawa
garam.
Perairan laut bisa dimanfaatkan manusia, salah diantaranya adalah sebagai
daerah perikanan.
Sumber daya hewan laut bisa memberi kehidupan kepada penduduk.
Sumber daya hewan tersebut berupa berbagai jenis ikan, kerang, kepiting,
udang, mutiara dan lain-lain. Hasil ikan di Indonesia per tahun kurang lebih 1,7
ton. Jenis ikan yang ditangkap antara lain tongkol, ikan tenggiri, cucut, ikan
tuna dan lainnya. Untuk daerah penangkapan ikan laut berada di Laut Jawa,
Selat Bali, Selat Malaka, Dangkalan Sunda, Dangkalan Sahul.
Daerah perikanan di Indonesia yang terbesar terdapat di Bagan Siapiapi, Riau.
Tugas.
Isilah titik-titk di bawah ini!
1. Hamparan luas air asin yang menghubungkan seluruh penjuru dunia disebut
………………………….

2. Karena bumi dipenuhi dengan garam mineral yang terdapat di dalam batu-
batuan dan tanah. Contoh : natrium kalium, kalsium dan lain-lain. Bila air
sungai mengalir ke lautan, air tersebut ………………………………

3. Salah satu manfaat perairan laut bagi manusia adalah sebagai daerah
…………………………………………….

4. Sumber daya hewan laut bisa memberi kehidupan kepada


…………………………………..

5. Jenis ikan yang ditangkap dari laut antara lain


……………………………………………………………………………

6. Penduduk yang mata pencariannya menangkap ikan di laut disebut


…………………………………….

7. Kurang lebih hasil ikan di Indonesia per tahun adalah ……………………


8. Daerah perikanan di Indonesia yang terbesar terdapat di
………………………………………………

Selasa.14 Sept 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Penjaskes
TEMA/SUBTEMA : Mengetahui makanan bergizi dan jajanan sehat
dalam upaya menjaga kesehatan tubuh

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin

Ayo membaca.
Sebelumnya kita sudah belajar tentang makanan bergizi.
Sekarang kita belajar tentang sumber makanan yang mengandung karbohidrat dan
lemak sebagai sumber energi atau tenaga bagi manusia.

Makanan yang mengandung karbohidrat.


Karbohidrat ada dua jenis, yaitu karbohidrat sederhana dan kabohidrat kompleks.
Karbohidrat sederhana memiliki kandungan gula yang sederhana sehingga mudah
untuk dicerna tubuh, contohnya buah, susu dan olahannya, minuman ringan.
Karbohidrat kompleks memiliki susunan gula yang rantainya lebih panjang,
sehingga untuk memcahnya, tubuh membutuhkan waktu yang lebih lama,
contohnya seperti biji-bijian, kacang, dan sayuran.
Fungsi pertama karbohidrat adalah sebagai sumber energi sebab jika tubuh tidak
memiliki cukup energi, aktivitas sehari-hari bisa terganggu.
Banyak makanan yang mengandung karbohidrat, beberapa diantaranya yaitu:
Nasi putih, nasi merah, ubi jalar, jagung, kentang, pisang, apel, kacang merah,
dan lain-lain.

Setelah membaca pelajaran di atas, kerjakanlah tugas berikut.

Tugas.
Isilah titik-titk di bawah ini!
1. Karbohidrat ada …………… jenis

2. Memiliki kandungan gula yang sederhana sehingga mudah untuk dicerna tubuh
adalah jenis karbohidrat …………………………………….

3. Memiliki susunan gula yang rantainya lebih panjang, sehingga untuk


memcahnya, tubuh membutuhkan waktu yang lebih lama adalah jenis
karbohidrat …………………………………..

4. Contoh makanan yang mengandung karbohidrat sederhana adalah


………………………………………………………………………………

5. Contoh makanan yang mengandung karbohidrat kompleks adalah


……………………………………………………………………..

6. Fungsi pertama karbohidrat adalah sebagai …………………………………….


7. Aktivitas sehari-hari bisa terganggu jika tubuh tidak memiliki
…………………………………………………..

8. Beberapa makanan yang mengandung karbohidrat diantaranya adalah


…………………………………………………………………………….

Selasa,14 Sept 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 2 : Tempat Hidup Hewan
SUBTEMA 2 : Air Laut.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang tempat hidup hewan air laut.

Ayo membaca.

Cuaca dan kehidupan nelayan.

Cuaca dan kondisi laut yang tidak menentu menyebabkan tangkapan ikan para
nelayan menurun. Karena perahu nelayan kecil-kecil saat cuaca buruk nelayan
tidak berani menangkap ikan sampai jauh ke tengah laut sehingga hasil laut
yang didapat tidak sebanyak bila saat cuaca cerah. Hasil tangkapan nelayan
berupa ikan bulu ayam yang kecil-kecil, udang, atau kerang.

Nelayan kesulitan mencari ikan di laut saat cuaca buruk, bahkan perahu mereka
mengalami kerusa akibat gelombang tinggi dan angin kencang.

Lain halnya bila cuaca cerah, nelayan bisa panen membawa hasil tangkapan
ikannya, penghasilan mereka meningkat hingga Rp300 ribu.

Saat kondisi laut tidak memungkinkan nelayan untuk menangkap ikan


kehidupan nelayan perlu dibantu oleh pemerintah. Nelayan diminta untuk tidak
menjual seluruh hasil tangkapan, menyisihkan untuk dijadikan produk hasil
olahan ikan yang memiliki nilai jual lebih tinggi,misalnya olahan ikan siap
makan seperti kerupuk, abon, nugget, dan bakso ikan. Pemerintah membantu
membangun cold storage untuk menyimpan ikan sebagai antisipasi cuaca yang
tidak menentu.

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Tangkapan ikan para nelayan menurun jika …
A. Cuaca tidak menentu
B. Cuaca sangat cerah
2. Saat cuaca buruk nelayan tidak berani menangkap ikan sampai jauh ke
tengah laut karena …
A. Perahu nelayan kecil-kecil
B. Ikan-ikan berada jauh di dasar laut
3. Hasil tangkapan ikan nelayan akan lebih banyak pada saat …
A. Perahu sampai ke tengah laut
B. Cuaca sangat cerah
4. Selain kesulitan mencari ikan di laut saat cuaca buruk, hal yang sering
dialami oleh para nelayan adalah …
A. Mesin perahu mati di tengah laut
B. Perahu mengalami kerusakan.
5. Bila saat cuaca cerah hasil angkapan ikan nelayan menjadi …
A. Lebih meningkat
B. Lebih sedikit
6. Saat kondisi laut tidak memungkinkan nelayan untuk menangkap ikan,
bentuk bantuan pemerintah adalah …
A. Memberi bantuan uang untuk makan sehari-hari
B. Membangun cold storage untuk menyimpan ikan
7. Salah satu contoh produk hasil olahan ikan yang memiliki nilai jual lebih
tinggi adalah …
A. Bakso ikan
B. Dendeng ikan
8. Kerusakan yang dialami pada perahu nelayan disebabkan karena …
A. Akibat gelombang tinggi dan angin kencang
B. Usia perahu yang sudah sangat tua

Rabu,15 Sept 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 2 : Tempat Hidup Hewan
SUBTEMA 2 : Air Laut.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang tempat hidup hewan air laut.

Ayo membaca.

Hewan laut.

Beberapa hewan lain selain jenis ikan yang hidup di laut, diantaranya yaitu
cumi-cumi, gurita, udang, lobster, kura-kura, penyu, kuda laut, singa laut,
anjing laut, ular laut, pinguin, paus, lumba-lumba, gajah laut, bintang laut,
kerang, ubur-ubur, tiram, belut laut, kepiting, bulu babi, dan lainnya.

Paus dan lumba-lumba tidak termasuk ke dalam ikan karena kedua hewan ini
merupakan hewan menyusui. Kedua hewan ini adalah mamalia yang tempat
hidupnya di air terutama air laut. Hewan ini bernafas dengan menggunakan
paru-paru dan itulah sebabnya mengapa kedua hewan ini sering muncul ke
permukaan laut untuk mengambil nafas dan kemudian berenang kembali.

Ikan adalah hewan bertulang belakang yang berdarah dingin yang hidup di air
dan bernapas dengan insang. Perkembangan awal daur hidup ikan merupakan
bagian paling penting bagi keberadaan dari suatu populasi ikan yang sangat
peka terhadap perubahan lingkungan yang ada. Dalam perkembangannya, telur
– larva - ikan muda - ikan dewasa. Daur hidup atau siklus hidup pada ikan
bertujuan untuk mempertahankan populasinya dengan cara berkembang biak
dan menjaga keberlangsungan hidup spesiesnya di lingkungan tersebut.

Tugas.

Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. Di bawah ini yang termasuk hewan laut adalah …


A. Ubur-ubur
B. Undur-undur
2. Di bawah ini yang tidak termasuk ikan adalah …
A. Tenggiri dan Tuna
B. Paus dan lumba-lumba
3. Paus dan lumba-lumba bernapas menggunakan …
A. Insang
B. Paru-paru
4. Paus dan lumba-lumba sering muncul ke permukaan laut untuk …
A. Mengambil nafas
B. Melihat matahari
5. Ikan adalah hewan bertulang belakang yang berdarah …
A. Panas
B. Dingin
6. Perkembangan awal daur hidup ikan peka terhadap …
A. perubahan lingkungan yang ada
B. Cara pemeliharaan dan perawatannya
7. Daur hidup atau siklus hidup pada ikan bertujuan untuk …
A. Mempertahankan populasinya
B. Berkembangbiak lebih banyak
8. Urutan yang benar daur hidup ikan adalah …
A. Larva – telur – ikan dewasa – ikan muda
B. Telur – larva – ikan muda – ikan dewasa

PENILAIAN HARIAN
Mata Pelajaran : Ketrampilan Nama : …………..
Satuan Pendidikan : SMPLB C Kelas : ………….
Hari/Tanggal : Rabu/15 September 2021 Nilai :

Silanglah pada huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah
ini!
1. Mencuci motor sendiri di rumah bisa menjadi salah satu aktifitas …
A. Mengisi waktu luang
B. Mengisi liburan
2. Mencuci sendiri motor di rumah juga bisa …
A. Memboroskan pengeluaran uang
B. Menghemat biaya pengeluaran uang.
3. Disarankan mencuci motor untuk terlebih dahulu …
A. Menbasahi seluruh bodi motor dengan air
B. Menggosok dengan air sabun san spons
4. Tujuan menyiram terlebih dulu seluruh bodi motor adalah …
A. Supaya kotoran yang menempel bisa tersapu air.
B. Supaya menghemat pemakaian sabun pencuci motor
5. Dampak yang terjadi Jika langsung dicuci tanpa dibasahi dulu adalah …
A. Kerikil atau pasir yang melekat sangat susah dibersihkan
B. Kerikil atau pasir yang melekat bisa menempel di kain lap atau spons
menyebabkan goresan di bodi motor
6. Untuk mencuci motor bagian atas dan bawah. Disarankan menggunakan
wadah air yang …
A. Sama
B. Berbeda
7. Kalau mesin panas lalu disiram air akan mengakibatkan …
A. Banyak uap yang muncul yang menjadi timbunan embun di lampu.
B. Mesin lebih mudah dan cepat bersih saat dicuci.
8. Saat mencuci motor kondisi mesin jangan dalam keadaan …
A. Dingin
B. Panas

9. Penyusutan material secara mendadak ketika kena air dingin disebut juga …
A. Thermal shock
B. Shock terapy
10.Selain sebagai pemanis, juga melindungi rumah stop lamp dari kontak
langsung dengan barang bawaan yang melebihi kapasitas. Benda ini adalah

A. Behel motor
B. Jok motor
11.Ditandai gejala bagel atau keras pada handel rem merupakan ciri minyak
rem dalam kondisi …
A. Masih baik
B. Sudah jelek
12.Jika minyak rem tidak diperhatikan dan diperiksa secara rutin akan
menyebabkan …
A. Motor mogok
B. Rem blong
13.Jika seal sok depan bocor dapat mengakibatkan oli keluar dan berkurang,
maka dapat mengakibatkan …
A. Sistem pengendalian kemudi menjadi tidak stabil.
B. Mengemudikan motor menjadi lambat jalannya.
14.Bagian yang dilingkari merah pada gambar di samping disebut …
A. Rantai motor
B. Seal sok depan
15. Gambar di samping disebut …
A. Minyak rem
B. Kanvas rem

Kamis,16 Sept 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 2 : Tempat Hidup Hewan
SUBTEMA 2 : Air Laut.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang tempat hidup hewan air laut.

Ayo membaca.

Ayo membaca.

Ikan merupakan jenis hewan vertebrata yang hidup pada kawasan perairan.
Terdapat dua golongan yang ditemukan pada hewan yaitu golongan ikan air
tawar dan ikan air asin. Cara membedakan ikan tersebut bisa dilihat dari
jaringan hewan yang ada di tubuh ikan tersebut.

Secara garis besar daur hidup ikan air tawar dan ikan air asin tidak jauh
berbeda. Berikut adalah daur hidup/siklus hidup ikan:

1. Telur : Telur akan sangat tergantung dengan suhu dari perairan dimana telur
tersebut berada. Jika perairan hangat maka telur akan cepat menetas.
2. Larva: larva ikan akan menemukan kantung kuning telur bagian perut.
Kantung kuning sangat penting bagi larva ikan untuk sumber makanan.
3. Ikan Muda: Pada fase ini menandakan mulainya proses metamorfosis pada
ikan, ikan muda belum sepenuhnya mengalami perkembangan pada organ
tubuhnya.
4. Ikan dewasa : struktur tubuh pada ikan akan lebih kuat. Organ yang
dimiliki ikan mulai matang dan dapat berfungsi sempurna.

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban paling benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Ikan merupakan jenis hewan …
A. Vertebrata
B. Avertebrata
2. Cara membedakan ikan air tawar dan ikan air asin adalah dengan …
A. Melihat jaringan hewan yang ada di tubuh ikan.
B. Melihat makanan pada kedua jenis hewan itu
3. Daur hidup ikan air tawar dan ikan air asin secara garis besar …
A. Tidak jauh berbeda
B. Sangat jauh berbeda
4. Urutan yang benar daur hidup/siklus hidup ikan adalah …
A. Ikan dewasa – ikan muda – larva – telur
B. Telur – larva – ikan muda – ikan dewasa
5. Pada daur hidup ikan, telur akan cepat menetas jika …
A. Perairan hangat
B. Perairan dingin
6. Kantung kuning sangat penting bagi larva ikan untuk …
A. Sumber makanan
B. Tempat tinggal
7. Mulainya proses metamorfosis pada ikan terdapat pada fase …
A. Ikan dewasa
B. Ikan muda
8. Organ yang dimiliki ikan mulai matang dan dapat berfungsi sempurna pada
fase …
A. Ikan muda
B. Ikan dewasa

Kamis.15 Sept 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PLKJ
TEMA/SUBTEMA : Mengenal pencegahan dan bahaya kebakaran.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin

Ayo membaca.

Sebelumnya sudah dibahas Faktor-faktor penyebab kebakaran, sekarang kita akan


membahas tentang uapaya pencegahannya. Oleh karena sifat kebakaran
mengakibatkan banyak kerugian, maka untuk mencegah terjadinya kebakaran
dapat diupayakan langkah-langkah sebagai berikut:
1. Mengadakan penyuluhan mengenai bahaya kebakaran dari pemerintah kepada
masyarakat.
2. Pengawasan bersama terhadap segala potensi-potensi kebakaran secara
bersama-sama saling mengingatkan.
3. Menyediakan sarana pemadam kebakaran aktif maupun pasif di area yang
berpotensi tinggi terjadinya kebakaran.
Dengan demikian dapat diupayakan pencegahan kebakaran secara dini/lebih awal.
Selain upaya pencegahan kita juga harus tahu bahaya-bahaya kebakaran agar kita
selalu berhati-hati.
-Api (jilatan api dapat membakar kulit/tubuh)
-Suhu panas (dapat menyebabkan hipertermia)
-Asap(menyebabkan sesak nafas dan mengganggu penglihatan)
-Gasa-gas beracun (menimbulkan penyakit dan gangguan kesehatan lainnya)
-Runtuhan bangunan (Dapat menimpa korban yang terjebak di dalamnya)
-Ledakan (bahan mudah meledak di sekitar area kebakaran dapat melukai yang ada
di dekatnya).

Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang paling benar dari soal-soal di bawah
ini!
1. Mengingatkan anak kecil bermain kembang api agar berhari-hati merupakan
upaya …
A. Pencegahan kebakaran
B. Memadamkan kebakaran
2. Gambar di samping merupakan sarana …
A. Bahan bakar gas di rumah
B. Pemadam kebakaran
3. Kita perlu tahu bahaya-bahaya kebakaran agar …
A. Tidak takut api
B. Selalu berhati-hati
4. Bahaya kebakaran berupa jilatan api dapat …
A. Membakar kulit/tubuh
B. Menyebabkan hipertemia
5. Menyebabkan sesak nafas dan mengganggu penglihatan adalah bahaya
kebakaran dari …
A. Suhu panas
B. Asap
6. Contoh alat pemadam sederhana adalah …
A. Karung goni basah
B. Mobil pemadam kebakaran
7. Gas-gas beracun dari sebuah kebakaran dapat menyebabkan …
A. Sesak nafas dan mengganggu penglihatan
B. Menimbulkan penyakit dan gangguan kesehatan lainnya
8. Dapat menimpa korban yang terjebak di dalam sebuah kebakaran berupa …
A. Runtuhan banguan
B. Runtuhan pohon
9. Contoh salah satu bahan mudah meledak di sekitar area kebakaran adalah …
A. Tabung gas
B. Tempat tidur

Kamis.15 Sept 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bina Diri
TEMA/SUBTEMA : Menolong diri/Mengatasi dari bahaya..

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin

Ayo membaca.

Minggu lalu sudah dibahas tentang bahaya keselamatan, sekarang kita membahas
bahaya kesehatan.

Bahaya kesehatan merupakan potensi bahaya yang menimbulkan dampak jangka


pangjang pada kesehatan atau bahkan menyebabkan sakit akibat kerja misalnya
kehilangan pendengaran karena suara yang berisik, terjadinya masalah pernapasan
yang disebabkan oleh paparan zat kimia atau bahkan cedera sendi.
Ada 5 jenis bahaya kesehatan.

1.Bahaya kimia: gas, uap, cairan atau debu yang bisa membahayakan tubuh,
seperti produk pembersih, asam baterai, atau pestisida.

2.Bahaya biologis : organisme yang hidup yang dapat meyebabkan penyakit,


misalnya influenza, hepatitis atau tuberkolosis. Cobtoh : bakteri, virus atau
serangga

3.Bahaya fisika meliputi : sumber energi yang cukup kuat untuk membahayakan
tubuh. Contoh panas,cahaya, getaran,kebisingan, tekanan atau radiasi.

4.Bahaya psikologis : Bahaya yang ditimbulkan dari beban kerja yang terlampau
berat, hubungan dan kondisi kerja yang tidak nyaman, dan sebagainya.

5.Bahaya ergonomi : Bahaya yang ditimbulkan dari gerakan berulang-ulang seperti


postur statis, aktifitas yang membutuhkan pergerakan tangan untuk mengangkat,
menurunkan,mendorong, menarik, memindahkan, menahan benda bergerak atau
tidak bergerak (manual handling) dan sebagainya.

Tugas.

Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soaldi bawah ini!

1. Potensi bahaya yang menimbulkan dampak jangka pangjang pada kesehatan


disebut …
A. Bahaya keselamatan
B. Bahaya kesehatan
2. Bahaya kesehatan ada … jenis.
A. 5
B. 4
3. Contoh bahaya biologis …
A. Influenza
B. Kurang pendengaran
4. Bahaya yang ditimbulkan dari beban kerja yang terlampau berat merupakan
bahaya …
A. Fisika
B. Psikologis
5. Salah satu contoh bahaya fisika adalah …
A. Panas
B. Manual handling
6. Salah satu contoh bahaya kimia adalah …
A. Produk pembersih
B. Virus
7. Yang dimaksud bahaya ergonomi adalah …
A. Bahaya yang ditimbulkan dari hubungan dan kondisi kerja yang tidak
nyaman
B. Bahaya yang ditimbulkan dari gerakan berulang-ulang
8. Gigitan serangga meyebabkan penyakit merupakan bahaya …
A. Biologis
B. Kimia

Jum’at.17 Sept 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Pend Agama Islam
TEMA/SUBTEMA : Istinja

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin

Ayo membaca.

Istinja.

Thaharah dilakukan untuk menghilangkan segala sesuatu yang menimbulkan najis.


Terkait dengan najis, ada satu istilah yang sering ditemui, yaitu istinja. Istinja
adalah membersihkan sesuatu(najis) yang keluar dari qubul(dubur) menggunakan
air atau batu dan benda sejenisnya yang bersih dan suci.

Tata cara istinja.


Tata cara istinja ada tiga, yaitu :

1. Menggunakan air dan batu.


Cara ini merupakan cara yang paling utama. Batu dapat menghilangkan bentuk
fisik najis.Sementara itu air yang digunakan harus suci dan menyucikan. Air
tersebut dapat menghilangkan bekas najis.
2. Menggunakan air saja.
3. Menggunakan batu saja.
Adapun batu yang diperbolehkan untuk beristinja haruslah suci, bukan najis
atau terkena najis., merupakan benda padat, kesat dan bukan benda yang
dihormati.

Tugas.
Isilah titik-titik di bawah ini dengan benar!
1. Thaharah dilakukan untuk menghilangkan
………………………………………………………………………………

2. Yang dimaksud istinja adalah ………………………………………………


……………………………………………………………………………….

3. Tata cara istinja ada berapa cara? …………………………………………...

4. Beristinja yang paling utama adalah dengan menggunakan ………………..


……………………………………………………………………………….

5. Batu dapat menghilangkan bentuk ………………………………………….


Sementara air dapat menghilangkan ………………………………………..

6. Jika beristinja menggunakan batu saja, maka batu yang diperbolehkan


haruslah …………………………………………………………………..
Jum’at.17 Sept 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bahasa Inggris
TEMA/SUBTEMA : Mengenal warna

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin

Ayo membaca.

This colour is red ( merah )

This colour is blue ( biru )

This colour is yellow ( kuning )


This colour is green ( hijau )

This colour is brown ( cokelat )

This colour is black ( hitam )

Tugas.

Warnailah sesuai petunjuk dalam kotak dan lengkapi kalimatnya!

Hitam This colour is …………………….

Kuning This colour is ……………………..

Cokelat This colour is ……………………

Biru This colour is …………………..

Merah This colour is ……………………

Hijau This colour is ……………………


Selasa,28 Sept 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 2 : Tempat Hidup Hewan
SUBTEMA 3 : Tanah.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang tempat hidup hewan (Tanah).

Ayo membaca.

Tanah.

Tanah merupakan salah satu media tumbuh tanaman, baik tanaman semusim
maupun tanaman tahunan untuk kemaslahatan manusia dan makhluk hidup
lainnya. Tubuh tanah terdiri atas udara (20-30%), air (20-30%), bahan mineral
(45%), dan bahan organik (5%)

Fungsi Tanah
Tanah merupakan salah satu sumber daya yang berperan penting terhadap
keberlangsungan hidup organisme. Fungsi tanah tidak hanya sebagai tempat
tumbuhnya tanaman, penyedia unsur tanah, tetapi juga berfungsi sebagai salah
satu bagian dari ekosistem.

Organisme yang hidup di permukaan dan di dalam tanah.

Makhluk hidup dipermukaan tanah misalnya hewan ( sapi, kucing,dan lainnya)


serta tumbuhan. Makhluk hidup di dalam tanah misalnya semut, cacing, larva,
kumbang, bakteri. Setiap makhluk hidup memiliki habitat yang berbeda.
Habitat adalah tempat dimana makhluk hidup tersebut tinggal.

Tugas.

Salinlah.

1. Tanah merupakan salah satu media tumbuh tanaman


___________________________________________

2. Tubuh tanah terdiri atas atas udara (20-30%), air (20-30%),


_________________________________ ______________

bahan mineral (45%), dan bahan organik (5%)

_______________________________________

3. Fungsi tanah sebagai tempat tumbuhnya tanaman


_________________________________________
penyedia unsur tanah
___________________

sebagai salah satu bagian dari ekosistem.

__________________________________

4. Makhluk hidup dipermukaan tanah misalnya


____________________________________
hewan ( sapi, kucing,dan lainnya) serta tumbuhan
________________________________________

5. Makhluk hidup di dalam tanah misalnya semut, cacing,


____________________________________________
larva kumbang, bakteri
_____________________
6. Habitat adalah tempat dimana makhluk hidup tersebut tinggal.

__________________________________________________

7. Setiap makhluk hidup memiliki habitat yang berbeda


____________________________________________

Selasa.28 Sept 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Penjaskes
TEMA/SUBTEMA : Gerak manipulatif.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Gerak manipulatif.
Gerak manipulatif adalah ketrampilan gerak kompleks yang dilakukan anak saat
masih dalam masa perkembangan. Gerak manipulatif merupakan bagian dari
ketrampilan dasar yang harus dipelajari anak bersama-sama dengan ketrampilan
lokomotor dan nonlokomotor. Para ahli mengatakan bahwa gerak manipulatif
adalah gerak memainkan benda atau alat tertentu, seperti bola, raket, atau kayu
pemukul. Ada pula yang mengatakan bahwa gerak manipulatif adalah aktifitas
yang dilakukan tubuh dengan bantuan alat.
Gerak manipulatif berhubungan dengan benda di luar dirinya yang harus
dimanipulasi sedemikian rupa sehingga terbentuk suatu ketrampilan. Gerak
koordinasi tersebut diperlukan saat anak terlibat dalam kegiatan olahraga yang
sudah terspesialisasi, seperti sepak bola, bulutangkis, tenis meja, volly dan lain-
lain.
Keahlian manipulatif dibedakan menjadi 3 bagian, yaitu:
1. Menjauhkan obyek : melontarkan, memukul, menendang.
2. Menaikkan kemampuan : menangkap, mengumpulkan, mengambil.
3. Bergerak bersama-sama : bawa, memantulkan-mantulkan (dribbling).

Tugas.
Salinlah.
1. Gerak manipulatif adalah ketrampilan gerak kompleks
_______________________________________________
yang dilakukan anak saat masih dalam masa perkembangan.
________________________________________________

2. Gerak manipulatif merupakan bagian dari ketrampilan dasar


________________________________________________
yang harus dipelajari anak bersama-sama dengan ketrampilan
__________________________________________________
lokomotor dan nonlokomotor
_________________________

3. gerak manipulatif adalah gerak memainkan benda atau alat tertentu,


_______________________________________________________
seperti bola, raket, atau kayu.
__________________________

4. gerak manipulatif adalah aktifitas yang dilakukan tubuh


_____________________________________________
dengan bantuan alat.
________________
5. Gerak manipulatif diperlukan saat anak terlibat dalam kegiatan
___________________________________________________
olahraga yang sudah terspesialisasi, seperti sepak bola,
_______________________________________________
bulutangkis, tenis meja, volly dan lain-lain.
___________________________________

Rabu,29 Sept 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 2 : Tempat Hidup Hewan
SUBTEMA 3 : Tanah.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang tempat hidup hewan (Tanah).

Ayo membaca.
Jenis-jenis tanah.
1. Tanah Alivial
Merupakan jenis tanah yang terjadi karena endapan lumpur. Tanah ini
berwarna colkat hingga kelabu. Tanah ini sangat cocok untuk pertanian padi
maupun palawija karena teksturnya yang lembut dan mudah digarap
sehingga tidak perlu membutuhkan kerja keras untuk mencangkulnya.
2. Tanah Andosol.
Merupakan jenis tenah vulkanik dimana terbentuk karena adanya proses
vulkanisme gunung berapi. Sangat subur dan baik untuk tanaman, kaya
mineral, unsur hara, berwarna coklat keabu-an.
3. Tanah Entisol.
Merupakan jenis tanah yang terbentuk dari pelapukan material yang
dikeluarkan oleh letusan gunung berapi seperti debu, pasir, lahar, dan lapili.
Sangat subur dan merupakan tipe tanah yang masih muda.
4. Tanah Grumusol.
Terbentuk dari pelapukan batuan kapur dan tuffa vulkanik. Tanah ini tidak
subur dan tidak cocok untuk ditanami tanaman.
Tekstur tanahnya kering dan mudah pecah terutama saat musim kemarau
dan memiliki warna hitam.
Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah
ini!
1. jenis tanah yang terjadi karena endapan lumpur adalah …
A. Tanah aluvial
B. Tanah andosol
2. Jenis tanah yang terbentuk dari pelapukan material yang dikeluarkan oleh
letusan gunung berapi adalah …
A. Tanah grumusol
B. Tanah entisol
3. Tekstur tanahnya kering dan mudah pecah terutama saat musim kemarau
merupakan ciri tanah …
A. Grumusol
B. Aluvial
4. Jenis tanah grumusol berwarna …
A. Coklat keabu-an
B. H i t a m
5. Tanah Entisol merupakan tipe tanah yang …
A. Sudah tua
B. Masih muda
6. Tanah Aluvial berwarna …
A. Coklat hingga kelabu
B. coklat keabu-an
7. Kandungan padatanah Andosol yaitu …
A. debu, pasir, lahar
B. kaya mineral, dan unsur hara
8. Karena terbentuk dari pelapukan batuan kapur dan tuffa vulkanik, tanah
grumusol …
A. tidak subur dan tidak cocok untuk ditanami tanaman.
B. sangat cocok untuk pertanian padi maupun palawija

Rabu.29 Sept 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Ketrampilan
TEMA/SUBTEMA : Cuci motor mengkilap

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo membaca.
Saat mencuci motor tentu kita mengharapkan hasil yang cucian motor yang bersih
dan mengkilap. Untuk mendapatkan hasil cucian motor yang mengkilap atau
kinclong ada hal yang harus kita perhatikan, diantaranya adalah pemakaian sabun.
Usahakan saat mencuci motor menggunakan dua sabun yang berbeda. Dua sabun
itu untuk dua bagian motor yang berbeda.

Sabun yang khusus untuk cuci motor digunakan untuk bodi motor atau bagian
motor yang terdapat cat. Untuk bagian bawah motor seperti rantai, ban, pelek,
spatbor, swing arm akan lebih ampuh menggunakan sabun colek.
Sabun cuci motor dipilih karena aman untuk cat di bodi motor. Jika tetap memakai
sabun colek untuk mencuci bodi motor lama-lama catnya akan pudar.
Sabun colek cocok untuk membersihkan bagian motor yang banyak lumpur dan
oli, karena lebih mudah mengangkat kotorannya, hasilnya juga bersih.Jadi jangan
tertukar pemakaiannya, sabun cuci motor hanya untuk bodi motor.

Namun harus diperhatikan pula saat membersihkan rantai atau part yang bisa
bergerak jangan lupa untuk memberikan pelumas kembali.

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di baah ini!
1. Untuk mendapatkan hasil cucian motor yang mengkilap hal yang harus
diperhatikan diantaranya …
A. Pemakaian jenis air
B. Pemakaian sabun
2. Pemakaian sabun untuk mencuci …
A. Bagian motor yang berbeda
B. Bagian motor yang sama
3. Sabu yang digunakan untuk mencuci motor ada …
A. Dua macam
B. Satu macam
4. Untuk bodi motor atau bagian motor yang terdapat cat mencucinya
menggunakan …
A. Sabun colek
B. Sabun khusus motor
5. Sabun colek digunakan untuk mencuci motor bagian …
A. Bawah
B. Atas
6. Contoh bagian bawah motor diantaranya adalah …
A. Jok motor
B. Ban motor
7. Dampak jika tetap memakai sabun colek untuk mencuci bodi motor adalah …
A. Lama-lama cat di bodi motor akan pudar
B. Lama-lama tangki bensin motor bocor
8. Sabun colek cocok untuk membersihkan bagian motor karena …
A. Harganya murah dan terjangkau
B. Lebih mudah mengangkat kotoran lumpur dan oli

Kamis,30 Sept 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 2 : Tempat Hidup Hewan
SUBTEMA 3 : Tanah.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang tempat hidup hewan (Tanah).

Ayo membaca.
Jenis-jenis tanah.
5. Tanah humus
Merupakan tanah yang terbentuk dari pelapukan tumbuh-tumbuhan.
Mengandung banyak unsur hara dan mineral dan sangat subur.
Tanah humus sangat baik untuk melakukan cocok tanam karena
kandungannya yang sangat subur dan baik untuk tanaman. Tanah ini
terdapat di daerah yang ada banyak hutan.
6. Tanak inceptisol
Terbentuk dari batuan sedimen dengan warna agak kecoklatan dan
kehitaman serta campuran keabu-abuan. Tanah ini dapat menopang
pembentukan hutan yang asri. Tanah ini cocok untuk perkebunan seperti
kelapa sawit ataupun perkebunan karet.
7. Tanah laterit.
Memiiki warna merah bata karena mengandung banyak zat besi dan
alumunium. Tanah ini termasuk jajaran tanah yang sudah tua sehingga
cocok untuk ditanami tumbuhan apapun.

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Tanah humus terbentuk dari …
A. pelapukan tumbuh-tumbuhan
B. batuan sedimen
2. Warna agak kecoklatan dan kehitaman serta campuran keabu-abuan adalah ciri
jenis tanah …
A. Tanah humus
B. Tanah inceptisol
3. Tanah laterit termasuk jajaran tanah yang …
A. sudah tua
B. masih muda
4. Tanah humus mengandung …
A. unsur hara dan mineral
B. zat besi dan alumunium.
5. Jenis tanah ini cocok untuk ditanami tumbuhan apapun.
A. Tanak inceptisol
B. Tanah laterit
6. Tanah ini cocok untuk perkebunan seperti kelapa sawit ataupun perkebunan
karet.
A. Tanak inceptisol
B. Tanah humus
7. Warna dari jenis tanah laterit adalah …
A. Merah muda
B. Merah bata
8. Tanak inceptisol berfungsi dapat …
A. menopang pembentukan hutan yang asri
B. menopang kehidupan sehari-hari masyarakat sekitar.

Kamis.30, Sept 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PLKJ
TEMA/SUBTEMA : Mencegah terjadinya kebakaran dan
cara penanggulangan bahaya kebakaran

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo membaca.

Kebakaran adalah peristiwa yang tidak kita inginkan.


Kita tentu tidak mau rumah atau lingkungan sekitar kita mengalami peristiwa
tersebut.
Untuk mencegah kebakaran, kita harus menjauhkan api dari barang mudah
terbakar .
Contoh bahan mudah terbakar adalah kertas, minyak, spirtus, bensin, kayu, dan
plastik.
Contoh bahan tidak mudah terbakar adalah kaca, seng, dan besi.
kita juga harus selalu mengecek peralatan elektronik.
Agar bisa lolos dari bahaya kebakaran, kita harus tahu rute melarikan diri
Bila menghadapi kebakaran besar
bersikaplah tenang,
keluar dari bangunan kebakaran tersebut
Kita dapat menangani kebakaran kecil seperti kompor terbakar dengan cara
menutupi kompor dengan karung goni atau dapat juga kita gunakan APAR (Alat
Pemadam Api Ringan).

Setelah membaca teks di atas mari kita coba untuk mengingat kembali dengan
mengerjakan soal di bawah ini!

Silanglah huruf A,atau B pada jawaban yang benar dari soal– soal di bawah
ini!
1. Peristiwa yang tidak kita inginkan terjadi …
A. Perayaan ulang tahun
B. Peristiwa kebakaran
2. Menjauhkan api dari benda yang mudah terbakar bertujuan untuk …
A. Mencegah kebakaran
B. Memudahkan pemadaman api.
3. Berikut contoh bahan yang mudah terbakar kecuali …
A. Bensin
B. B e s i
4. Berikut contoh bahan yang tidak mudah terbakar kecuali …
A. Kertas
B. S e n g
5. Berikut sikap kita bila menghadapi kebakaran besar, kecuali …
A. bersikaplah tenang
B. bersikap panik
6. Kita dapat menangani kebakaran kecil seperti kompor terbakar dengan cara

A. menutupi kompor dengan karung goni
B. menutupi kompor dengan kaus bekas
7. Kabel mesin cuci rusak digigit tikus, tindakan agar hal itu tidak terjadi …
A. mengecek peralatan elektronik
B. mengecek peralatan kompor
8. APAR adalah sngkatan dari ..
A. Alat Pemusnah Asap Ringan
B. Alat Pemadam Api Ringan

Kamis.30, Sept 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bina Diri
TEMA/SUBTEMA : Mengurus Diri /Merawat pakaian.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo membaca.
Kebersihan diri dan lingkungan sangat penting,terutama dimasa pandemi virus
covid 19.
Untuk membersihkan pakaian ada beberapa langkah yang harus diperhatikan .
1. Saat pulang dari suatu tempat dan memasuki rumah kita harus mengganti
pakaian. Cuci pakaian menggunakan sabun maupun deterjen dan air
hangat.Pastikan untuk mengeringkan pakaian sampai benar-benar kering
karena ini dapat membunuh virus.
2. Setelah mencuci pakaian, cuci terlebih dahulu tangan dengan sabun. Penting
pula untuk mencuci tas atau keranjang cucian yang sehari-hari digunakan
menyimpan pakaian kotor.
3. Jika mencuci pakaian menggunakan fasiitas binatu/laundry tetap lakukan
protokol kesehatan. Jaga jarak fisik dengan orang lain. Sekembalinya dari
tempat tersebut cuci tangan kita menggunakan antiseptik berbasis alkohol. Kita
harus tetap waspada dan selalu menerapkan protokol kesehatan. Saat keluar
rumah memakai masker, menjaga jarak, dan mencuci tangan adalah hal wajib
dilakukan.

Tugas.
Buatlah ringkasan dari bahan pelajaran tersebut di atas!

Kamis.30, Sept 2021


Jum’at,01 Okt 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Pend Agama Islam
TEMA/SUBTEMA : Tata cara shalat/Ketentuan-ketentuan shalat wajib.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo membaca.
Solat wajib adalah ibadah yang bila dikerjakan mendapat pahala, dan bila
ditinggalkan mendapat dosa. Solat menurut istilah yaitu rangkaian dari perkataan
dan perbuatan yang dimulai dari takbiratul ihkram dan diakhiri dengan salam serta
dengan syarat- syarat yang telah ditentukan syara’. Menurut bahasa solat berarti
doa.Jumlah rakaat solat dalam sehari semalam sebanyak 17 rakaat yang
dilaksanakan dalam 5 waktu. Yaitu :
1. Solat subuh 2 rakaat
2. Solat dzuhur 4 rakaat
3. Solat ashar 4 rakaat
4. Solat magrib 3 rakaat
5. Solat isya 4 rakaat
Solat lima waktu bisa menghindarkan perilaku dari perbuatan keji dan munkar,
serta mendekatkan diri kepada Allah Swt dan bisa memberikan ketenangan dan
ketenteraman jiwa.
Perhatikan syarat-syarat solat di bawah ini!
No. syarat-syarat solat
1. Beragama islam Tugas.
2. Suci dari hadas besar dan hadas kcil Dari materi yang
3. Sudah baligh , berakal kamu baca, kerjakan
4. suci badan, pakaian, tempat dari najis soal-soal di bawah
5. menutup aurat
ini!
6. mengetahui masuk waktu solat
7. mengetahui rukun solat. Silanglah huruf
A,atau B pada
jawaban yang benar!
1. Rangkaian dari perkataan dan perbuatan yang dimulai dari takbiratul ihkram
dan diakhiri dengan salam disebut …
A. Solat
B. Ibadah
2. Solat wajib adalah ibadah yang bila dikerjakan mendapat …
A. Bahagia
B. Pahala
3. Bila meninggalkan solat wajib akan mendapat …
A. Murka
B. Dosa
4. Solat wajib dalam sehari semalam dilaksanakan dalam …
A. 5 waktu
B. 4 waktu
5. Jumlah rakaat solat dalam sehari semalam adalah sebanyak …
A. 16 rakaat
B. 17 rakaat
6. Solat wajib yang jumlah rakaatnya paling sedikit adalah …
A. Solat magrib
B. Solat subuh
7. Jumlah rakaat solat magrib adalah …
A. 3 rakaat
B. 4 rakaat
8. Selain dzuhur dan ashar solat yang jumlah rakaatnya 4 adalah …
A. Isya
B. Magrib
9. Wanita memakai mukena saat solat agar memenuhi syarat-syarat solat, yaitu …
A. suci pakaian
B. menutup aurat
10.Tanda sudah masuk waktu solat adalah …
A. Terdengar azan
B. Matahari bersinar terang
Jum’at,01 Okt 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bahasa Inggris
TEMA/SUBTEMA : Nama Benda

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin
yra.

Ayo mengamati gambar.


1 2 3 4 5 6 7

8 9 10

Ayo membaca.
1. Pencil = Pensil
2. Pen = Pena
3. Eraser = Penghapus
4. Paper = Kertas
5. O’clck = Jam Dinding
6. A board = Papan tulis
7. A pencil sharpener = Serutan pensil
8. A Chair = Kursi
9. A Ruler = Penggaris
10.A Pencil case = Tempat pensil
Tugas.
Tulislah nama benda di bawah ini dalam bahasa Inggris!

1. ………………… 6. ……………………

2. ………………… 7. …………………….

3. ………………… 8. ……………………..

4. ………………… 9. …………………….
5. ……………….. 10. ……………………

Senin,04 Okt 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PPKN
TEMA/SUBTEMA : Peristiwa Ikada

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin
yra.
Ayo membaca.
Peristiwa Ikada.
Peristiwa Ikada adalah Rapat Raksasa Lapangan Ikada, terjadi pada 19
September 1945, saat Soekarno memberikan sambutan singkat dihadapan
ribuan rakyat di lapangan Ikada dalam memperingati 1 bulan proklamasi
kemerdekaan. Lapangan Ikada terletak di sebelah selatan lapangan Monas.
Tujuan rapat raksasa untuk memperkenalkan Pemerintah Republik Indonesia
di muka umum dan menunjukkan bahwa Indonesia sudah betul-betul
merdeka.
Satu bulan setelah Proklamasi kemerdekaan, menunjukkan keadaan yang
masih tidak menentu dimana tentara Jepang tetap bersikap reaksioner,
dengan tidak bersedia mengakui Negara Republik Indonesia, serta tetap
memegang kekuasaan atas nama sekutu. Pemindahan kekuasaan dan lain-
lain dari tangan kekuasaan Jepang kepada pemerintah Republik Indonesia
tidak dilaksanakan sebagaimana mestinya.
Setiba di lapangan Ikada, Bung Karno disambut dengan pekik , salam
nasional, “merdeka …merdeka…merdeka” oleh kurang lebih 300 ribu massa
rakyat. Bung Karno tidak berpidato, beliau dengan tenang dan mantap
berkata, apabila saudara-saudara masih setia dan percaya kepada presidenmu,
iktilah perintah yang pertama, “pulanglah dengan tenang, tinggalkan rapat ini
sekarang juga, tunggulah berita dari para pemimpin di tempatmu masing –
masing”
Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah
ini!
1. Peristiwa Ikada terjadi pada …
A. 17 Agustus 1945
B. 19 September 1945
2. Perisriwa Ikada adalah berupa …
A. Rapat Raksasa di lapangan Ikada
B. Rapat biasa di lapangan Ikada
3. Lapangan Ikada terletak di …
A. Sebelah selatan lapangan Monas
B. Sebelah selatan istana negara
4. Selain memperkenalkan Pemerintah Republik Indonesia di muka umum,
tujuan rapat raksasa itu adalah …
A. Menunjukkan bahwa Indonesia ingin merebut kemerdekaan.
B. Menunjukkan bahwa Indonesia sudah betul-betul merdeka.
5. Satu bulan setelah kemerdekaan, tentara Jepang tetap memegang
kekuasaan atas nama …
A. Sekutu
B. Kaisar Jepang
6. Salam nasional bangsa Indonesia adalah …
A. “Merdeka…merdeka…merdeka”
B. “Jayalah…jayalah…jayalah”
7. Massa rakyat yang hadir di lapangan Ikada kurang lebih berjumlah …
A. 300 ribu orang
B. 30 ribu orang
8. Perintah yang pertama yang diucapkan bung Karno di lapangan Ikada …
A. Rakyat diminta untuk terus melawan Jepang
B. Rakyat diminta untuk pulang meninggalkan lapangan.

Senin,04 Okt 2021.


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 2 : Tempat Hidup Hewan
SUBTEMA 3 : Tanah.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang tempat hidup hewan (Tanah).

Ayo membaca.
Jenis-jenis tanah
8.Tanah Latosol
Tanah ini terbentuk dari pelaputan batuan sedimen dan metamorf.
Ciri-ciri tanah latosol adalah warnanya merah hingga kuning, teskturnya
lempung.Persebaran tanah ini berada di daerah yang memiliki curah hujan
tinggi dan kelembapan tinggi pula dan pada ketinggian berkisar 300-1000
meter dari permukaan laut. Tanah latosol tidak terlalu subur karena
mengandung zat besi dan alumunium.
9.Tanah Litosol
Merupakan tanah yang baru mengalami perkembangan dan merupakan tanah
yang masih muda. Terbentuk dari adanya perubahan iklim, topografi dan
adanya vulkanisme.Tekstur tanah litosol ada yang lembut, bebatuan bahkan
berpasir, biasanya ada di daerah yang memiliki tingkat kecuraman tinggi.
10.Tanah kapur
Berasal dari batuan kapur yang mengalami pelapukan. Tanah ini tidak subur
dan tidak bisa ditanami tanaman yang butuh banyak air. Persebarannya di
daerah yang kering seperti gunung kidul Jogjakarta.

Tugas.
Silanglah A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Kondisi Tanah Latosol …
A. Sangat subur
B. Tidak terlalu subur
2. Tanah Litosol berada di daerah …
A. memiliki tingkat kecuraman tinggi
B. memiliki curah hujan tinggi
3. Tanah di gunung kidul Jogjakarta berupa …
A. Tanah kapur
B. Tanah latosol
4. Tanah yang baru mengalami perkembangan dan merupakan tanah yang masih
muda adalah tanah …
A. Latosol
B. Litosol
5. Ciri-ciri tanah latosol adalah …
A. warnanya merah hingga kuning
B. warnanya merah bata
6. Persebaran tanah latosol berada di daerah yang …
A. memiliki curah hujan tinggi dan kelembapan tinggi
B. daerah yang kering
7. Kembut, bebatuan bahkan berpasir adalah …
A. Tekstur tanah kapur
B. Tekstur tanah litosol
8. Tanah Latosol terbentuk dari…
A. Pelaputan batuan sedimen dan metamorf
B. Batuan kapur yang mengalami pelapukan

Selasa.05 Okt 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Penjaskes
TEMA/SUBTEMA : Gerak lokomotor, non lokomotor dan manipulatif
dalam sepak bola.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Pada permainan sepak bola gerakan lokomotor misanya saat mengejar atau
mengikuti arah bola, selain itu juga pada saat melakukan pemanasan, seperti
berlari dan melompat.
Contoh gerakan non lokomotor pada permainan sepak bola adalah menolehkan
kepala ke arah datangnya bola.
Bentuk gerakan non lokomotor saat pemanasan permainan sepak bola adalah
memutar pergelangan tangan dan kaki serta menggerakan leher.
Gerak manipulatif adalah gerakan yang berkaitan dengan penguasaan atas sebuah
objek. Dalam sepak bola, contoh dari gerak manipulatif adalah gerakan kiper
ketika menangkap bola menggunakan tangan, melempar bola, dan menendang
bola, menggiring bola dengan kaki, mengoper bola dengan kepala,

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Saat mengejar bola termasuk gerakan …
A. Lokomotor
B. Non lokomotor
2. Contoh gerakan non lokomotor pada permainan sepak bola adalah …
A. Berlari mengejar bola
B. menolehkan kepala ke arah datangnya bola.
3. Gerakan yang berkaitan dengan penguasaan atas sebuah objek disebut …
A. Gerak manipulatif
B. Gerak lokomotor
4. Dalam sepak bola, contoh dari gerak manipulatif adalah …
A. Mengikuti arah bola yang datang
B. Grakan kiper ketika menangkap bola
5. Bentuk gerakan non lokomotor saat pemanasan permainan sepak bola adalah

A. Memutar pergelangan tangan
B. Mengoper bola menggunakan kepala
6. Berlari dan melompat merupakan gerakan …
A. Non lokomotor saat pemanasan
B. Lokomotor saat pemanasan
7. Gambar di samping merupakan contoh gerakan lokomotor saat …
A. Menangkap bola
B. Menendang bola
8. Yang bukan gerakan non lokomotor saat pemanasan adalah …
A. Menggiring bola dengan kaki
B. Menggerakan leher

Rabu,06 Okt 2021.


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 2 : Tempat Hidup Hewan
SUBTEMA 4 : Pohon.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang tempat hidup hewan (Pohon).
Ayo membaca.
Pengertian pohon secara umum adalah tumbuhan yang batangnya berkayu dan
bercabang. Batang pohon utama berdiri dan berukuran lebih besar
dibandingkan cabang-cabangnya. Batang pohon yang ukurannya paling besar
adalah penghubung utama antara akar dengan tajuk pohon.
Semua makhluk hidup memerlukan oksigen untuk bernapas. Oksigen inilah
yang menjadi faktor paling penting dalam kehidupan manusia dan pohon bisa
menjadi pabrik osigennya dengan gratis.
Sebuah pohon rindang matang menghasilkan oksigen untuk sebanyak 10 orang
menarik napas dalam setahun dalam satu musim. Selain itu sebuah pohon
dewasa tunggal dapat menyerap karbondioksida pada tingkat 48 pon/tahun.
Hutan merupakan suatu kawasan yang ditumbuhi dengan lebat pepohonan dan
tumbuhan. Hutan juga sebagai tempat tinggal dari berbagai jenis hewan mulai
mamalia, reptil, hingga burung.

Tugas 1.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Tumbuhan yang batangnya berkayu dan bercabang adalah pengertian secara
umum dari …
A. Pohon
B. Hutan
2. Ukuran batang pohon utama dibanding cabang-cabangnya adalah …
A. Lebih kecil
B. Lebih besar
3. Batang pohon yang ukurannya paling besar adalah penghubung utama
antara tajuk pohon dengan …
A. Akar
B. Tanah
4. Pohon merupakan pabrik … yang dibutuhkan manusia untuk bernapas.
A. Oksigen
B. Karbondioksida
5. Dari teks di atas sebuah pohon rindang matang menghasilkan oksigen untuk
sebanyak … dalam setahun dalam satu musim.
A. 7 orang menarik napas
B. 10 orang menarik napas
6. Sebuah pohon dewasa tunggal dapat menyerap … pada tingkat 48
pon/tahun.
A. Karbondioksida
B. Oksigen
7. Suatu kawasan yang ditumbuhi dengan lebat pepohonan dan tumbuhan
adalah pengertian dari …
A. Hutan
B. Kebun
8. Gambar di samping jenis hewan … yang hidupnya di atas pohon.
A. Mamalia
B. Reptil
9. Jenis hewan di samping juga hidup di atas pohon.
A. Koala
B. Burung

Tugas2.

Warnailah gambar di bawah ini dengan bersih dan rapih.


Kamis,07 Okt 2021.
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 2 : Tempat Hidup Hewan
SUBTEMA 4 : Pohon.

Assalamualaikum warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang tempat hidup hewan (Pohon).
Ayo membaca.
Peran pohon bagi kehidupan sangat penting, di bawah ini adalah beberapa
manfaat adanya pohon :
1. Manfaat keindahan (estetis)
Pohon memiliki beberapa tajuk yang khas, sehingga memiliki keindahan
tersendiri.
2. Manfaat orologis.
Akar pohon dan tanah merupakan satu kesatuan yang kuat, sehingga mampu
mencegah erosi atau pengikisan tanah.
3. Manfaat hidrologis
Tanaman dapat membantu menyerap air hujan ke tanah.
4. Manfaat klimatologis
Dengan banyak pohon akan menurunkan suhu setempat, sehingga udara
sekitarnya akan menjadi sejuk dan nyaman.
5. Manfaat Edaphis
Pohon dapat menjadi tempat hidup satwa/hewan

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Akar pohon dan tanah merupakan satu kesatuan yang kuat, sehingga mampu
mencegah erosi atau pengikisan tanah merupakan manfaat …
A. Edaphis
B. Orologis
2. Pohon memiliki manfaat hidrologis yaitu …
A. Dapat membantu menyerap air hujan ke tanah.
B. dapat menjadi tempat hidup satwa/hewan
3. Dengan banyak pohon akan menurunkan suhu setempat, sehingga udara
sekitarnya akan menjadi sejuk dan nyaman merupakan manfaat …
A. Estetis
B. Klimatologis
4. Yang dimaksud manfaat edaphis dari pohon adalah …
A. Pohon dapat menjadi tempat hidup satwa/hewan
B. Pohon mampu mencegah erosi atau pengikisan tanah.
5. Contoh hewan yang tempat hidupnya di pohon adalah …
A. Bunglon
B. Buaya
6. Yang dimaksud manfaat keindahan (estetis) dari pohon adalah …
A. Pohon dapat dibentuk sedemikian rupa sehingga memiliki keindahan
yang khas
B. Pohon memiliki beberapa tajuk yang khas, sehingga memiliki keindahan
tersendiri
7. Contoh pohon yang memiliki keindahan yang khas adalah …
A. Pohon flamboyan
B. Pohon pepaya

Kamis.07 Okt 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PLKJ
TEMA/SUBTEMA : Kali Bersih.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Ayo membaca.
Ciri-ciri sungai yang bersih.
1. Air mengalir dengan lancar, jernih dan tidak berbau
2. Tidak ada sampah dan lumpur
3. Tumbuhan dan ikan dapat berkembang biak dengan baik
4. Bantaran sungai tidak dipakai untuk tempat usaha, tempat tinggal dan WC
5. Terdapatpohon pelindung
Perhatikan gambar di bawah ini.

Sungai bersih Sungai kotor

Ayo menulis.
Tulislah pada tempat yang tersedia!
Usaha yang dilakukan pemerintah agar tercipta sungai bersih :
1. Pengerukan lumpur
___________________
2. Pengangkatan sampah
___________________
3. Pelebaran badan sungai
___________________

4. Pembuatan tempok penahan di tepi sungai


__________________________________

5. Menanam pohon pelindung

_________________________

Tugas.
Silang huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Sungai bersih ditunjukkan pada gambar …
A. B.
2. Yang dilarang dilakukan di bantaran sungai adalah …
A. Penanaman pohon pelindung
B. Untuk tempat tinggal
3. Gambar di samping adalah kegiatan …
A. Pengangkatan sampah
B. Pelebaran sungai
4. Pengerukan lumpur ditunjukkan pada gambar …
A. B.

5. Gambar di samping adalah kegiatan …


A. Pembuatan tembok penahan tepi sungai
B. Penanaman pohon pelindung

Kamis.07 Okt 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bina Diri
TEMA/SUBTEMA : Kebersihan Pakaian

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin.

Pada pelajaran sebelumnya sudah dibahas tentang pentingnya menjaga kebersihan


pakaian terutama setelah bepergian dari luar rumah dimasa pandemi covid 19 ini.
Tugas kali ini masih berkaitan dengan kebersihan pakaian, yaitu mempraktikan
cara mencuci secara manual (Tanpa mesin cuci) sebuah baju/kemeja/Kaus dalam
bentuk beberapa foto kegiatan mencuci.
Selamat mencoba ya.

Jum’at, 08 Okt 2021

BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH

SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi


JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL : Pendidikan Agama Islam
SK/KD : Memahami tata cara shalat/
Menyebutkan ketentuan-ketentuan shalat wajib.

Assalamublaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME Sehingga diberi
keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu. Minta kepada
ibumu untuk membimbingmu belajar di rumah supaya kamu memahami materi yang
kita pelajari hari ini.
Pada pertemuan sebelumnya sudah dibahas tentang syarat-syarat solat.
Sekarang kita lanjutkan dengan sunat-sunat salat.

Ayo membaca.
Saunat-sunat dalam salat dapat dibagi menjadi dua bagian yaitu:
1. Sunat Ab’adl
Sunat ab’adl adalah sunat di dalam salat yang bila ketinggalan atau lupa maka
disunatkan menggantinya dengan sujud sahwi pada akhir salat, baik sebelum
salam atau sesudah salam.
Yang termasuk sunat ab’adl antara lain :
1. Tasyahud/tahiyat awal
2. Duduk dalam tasyahud/tahiyat awal
3. Membaca shalawat dalam tasyahud/tahiyat awal
4. Membaca shalawat atas keluarga Nabi Muhammad di waktu
tasyahus\d/tahiyat akhir
2. Sunat Hai-at adalah sunat di dalam salat yang bila tidak dikerjakan tidak
disunatkan untuk menggantinya dengan sujud sahwi.
Yang termasuk sunat hai-at diantaranya :
1. Mengangkat tangan ketika:
- Takbiratul ihram
- Akan rukuk dan bangun dari rukuk(i’tidal)
- Akan berdiri dari tasyahud/tahiyat awal
2. Meletakkan tangan kanan di atas tangan kiri dengan menggenggamnya dan
Meletakkan di bawah dada.
3. Membaca doa iftitah sesudah takbiratul ihram
4. Membaca taawud
5. Membaca ta’min membaca Aamiin pada akhir Fatihah)
6. Membaca surat( ayat) dari Alquran setelah membaca Al Fatihah
7. Membaca Sami’allaahu iman hamidah ketika I’tidal
Dan seterusnya hingga solat kita selesai yang diakhiri dengan salam.
Namun yang perlu diketahui adalah pada saat duduk dalam salat, yaitu:
- Duduk iftirasy, artinya duduk dengan cara menduduki kaki kiri sedangkan
telapak kaki kanan berdiri dan jari-jarinya terletak di lantai menghadap
kiblat.
- Duduk tawaruk pada tahiyat akhir/tasyahud akhir. Duduk tawaruk artinya
duduk dengan cara mengulurkan kaki kiri di bawah kaki kanan sedangkan
telapak kaki kanan berdiri dua ujung jari-jarinya menghadap kiblat.

Setelah mempelajari materi di atas pahami baik-baik kemudian kerjakan tugas di


bawah ini.
Tugas.
Silanglah huruf A,atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Yang termasuk sunat ab’adl adalah ..
A. Tasyahud awal
B. Takbiratul ihram
2. Gerakan bangun dari rukuk dalam salat disebut …
A. Iftirasy
B. I’tidal
3. Duduk dengan cara mengulurkan kaki kiri di bawah kaki kanan sedangkan
telapak kaki kanan berdiri dua ujung jari-jarinya menghadap kiblat disebut …
A. I’tidal
B. Duduk tawaruk

4. Bila ketinggalan atau lupa salah satu sunat ab’adl dalam salat maka
disunatkan menggantinya dengan …
A. Melakukan sujud sahwi
B. Menbaca surat pendek al-quran
5. Duduk iftirasy dilakukan dengan cara mendudukkan …
A. Kaki kiri
B. Kaki kanan
6. Dalam salat duduk tawaruk dilakukan pada saat …
A. tahiyat awal
B. tahiyat akhir
7. Bacaan takbiratul ihram adalah …
A. Sami’allaahu liman hamidah
B. Allahu akbar
8. Bacaan ketika bangun dari rukuk adalah …
A. Sami’allaahu liman hamidah
B. Aamiin
9. Sunat di dalam salat yang bila ketinggalan atau lupa maka disunatkan
menggantinya dengan sujud sahwi pada akhir salat, baik sebelum salam atau
sesudah salam merupakan …
A. Sunat Hai-at
B. Sunat Ab’adl
10.Yang termasuk sunat hai-at adalah …
A. Mengangkat tangan ketika takbiratul ihram
B. Tasyahud/tahiyat awal

Jum’at.08 Okt 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bahasa Inggris
TEMA/SUBTEMA : Nama Benda

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo mengamati gambar.


Payung Rumah Lampu Setrikaan Sepedah

Tugas.

Carilah dan tulis nama benda-benda tersebut dalam bahasaInggris.

……………………. …………………

…………………. …………………….

……………………

Senin, 11 Okt 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 2 : Tempat Hidup Hewan
SUBTEMA 4 : Pohon.

Assalamualaikum warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang (Pohon).
Ayo membaca.
Menanam tanaman obat.
Mengapa kita perlu menanam tanaman obat?
Tanaman obat atau herbal merupakan pengganti alami dari obat-obatan yang
berbahan kimia.
Bagian tanaman obat yang biasanya dijadikan obat adalah daun, akar ataupun
bunga. Karena bersifat alami dan aman, sebagian orang masih mempercayai
tanaman obat sebagai pengobatan herbal.selain itu juga diyakini tidak memiliki
efek samping tertentu.
Satu tanaman obat juga dapat menyembuhkan berbagai penyakit bawang putih
misalnya, digunakan untuk meredakan flu dan mencegah peradangan.
Tanaman obat yang bisa ditanam di rumah :
1. Daun serai.
Dapat meredakan demam tinggi, mengurangi sakit perut dan kepala, nyeri
sendi dan otot, kejang, kram pada otot.
2. Basil
Tanaman ini mirip daun kemangi dapat ditanam dalam pot. Dapat
mengobati perut kembung dan meningkatkan napsu makan, juga dapat
menyembuhkan luka.

3. Lidah Buaya
Tanaman ini perlu sinar matahari yang cukup untuk tumbuh. Kaya akan
antioksidan untuk melawan radikal bebas dalam tubuh dan diyakini dapat
menyembuhkan luka serta mengurangi peradangan.
4. Jahe
Jahe memiliki sifat antibakteri, antivirus dan antioksidan, dapat
menghilangkan rasa sakit nyeri sendi, nyeri haid ,sakit kepala dan mencegah
rasa mual.
Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Tanaman obat disebut juga tanaman …
A. Herbal
B. Segar
2. Bawang putih dapat menyembuhk penyakit …
A. Sakit kepala dan mencegah rasa mual.
B. Meredakan flu dan mencegah peradangan
3. Gambar di samping adalah tanaman …
A. Daun serai
B. Daun pandan

4. Tanaman basil ditunjukkan pada gambar …


A. B.

5. Mencegah rasa mual merupakan salah satu manfaat dari tanaman …


A. Jahe
B. Lidah buaya

Rabu, 13 Okt 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 3 : Perkembangbiakan hewan dan
tumbuhan
SUBTEMA 1 : Bertelur

Assalamualaikum warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang perkembangbiakan hewan (Bertelur).

Ayo membaca.
Hewan ada yang berkembang biak dengan bertelur.
Bagaimana cara perkembangbiakan dengan bertelur? Perhatikan penjelasan
berikut.

Pernahkah kamu melihat isi telur ayam. Isi telur ayam merupakan hasil
pembuahan antara sel kelamin betina dan sel kelamin jantan. Ayam betina akan
menghasilkan sel kelamin betina disebut sel telur, ayam jantan akan
menghasilkan sel kelamin jantan disebut sel sperma.Pertemuan sel telur dan
sperma terjadi melalui perkawinan antara hewan betina dan jantan. Setelah itu
akan terjadi pembuahan dan terbentuklah zigot. Ayam jantan membuahi sel
telur saat sel telur masih ada di dalam tubuh ayam betina. Pada hewan ini, zigot
dilindungi oleh cangkang kemudian dikeluarkan dari tubuh induknya yang
disebut telur. Telur kemudian dierami sampai menetas. Telur hewan yang
dilindungi oleh cangkang, contohnya, telur bebek, telur ayam, dan telur burung
puyuh.
Ayo mengamati.
Perhatikan pertumbuhan zigot dalam telur pada Gambar.
(1) (2) (3)

(4) (5) (6)

Keterangan Gambar :

1. Embrio ayam 1hari


2. Setelah 6 hari
3. Setelah 8 hari
4. Setelah 10 hari
5. Setelah 15 hari
6. Setelah 21hari, telur menetas.
Ayo menghitung

Jumlah ayam pada gambar di atas ada …….. ekor

Ju mlah ayam pada gambar di samping ada …. ekor

Barisan bebek pada gambar di atas berjumlah ….

Baca kembali teks di atas untuk menjawab soal-soal di bawah ini!

1. Ayam betina akan menghasilkan sel kelamin betina yang disebut……….


2. Isi telur ayam merupakan hasil pembuahan antara sel kelamin betina dan …….
3. Ayam jantan akan menghasilkan sel kelamin jantan yang disebut …….
4. Pada ayam zigot dilindungi oleh ……………..

5. Embrio ayam berumur ……………………..


6. Emrio ayam setelah ……… hari

7. Embrio ayam setelah …… hari

8. Embrio ayam setelah….. hari

9. Telur ayam menetas setelah berumur …. Hari

10.Selain telur bebek, telur ayam, dan telur burung puyuh, contoh telur hewan
lainnyayang dilindungi oleh cangkang adalah …………………….

Rabu.13 Okt 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Ketrampilan
TEMA/SUBTEMA : Cuci motor mengkilap
Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.
Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo menulis.

Alat dan bahan yang digunakan saat mencuci motor secara manual di rumah.

1. …………………………………………………
2. …………………………………………………
3. …………………………………………………
4. …………………………………………………
5. ………………………………………………....
6. …………………………………………………

Tulislah urutan kegiatan yang kamu lakukan saat mencuci motor dengan kalimat
sederhana dan singkat.

1. ……………………………………………………
2. ……………………………………………………
3. Dan seterusnya

Kamis, 14 Okt 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 3 : Perkembangbiakan hewan dan
tumbuhan
SUBTEMA 1 : Bertelur
Assalamualaikum warrahmatullahi wabarukatuh.
Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang perkembangbiakan hewan (Bertelur).

Ayo membaca.

Cara-cara perkembangbiakan hewan sangat diperlukan peternak dalam


memperbanyak hewan untuk dikonsumsi atau melestarikan hewan. Para
peternak hewan harus memperhatikan berapa lama hewan dapat bertelur
atau melahirkan, berapa jumlah anaknya sekali masa bertelur atau melahirkan.

Para peternak unggas membudidayakan unggas seperti ayam, bebek,angsa,


burung puyuh dan lainnya dengan tujuan untuk mendapatkan telur dan daging,
atau juga bulu dan kotorannya.

Di dunia setiap tahunnya lebih dari 50 miliar ayam dipelihara untuk


menghasilkan telur dan daging. Ayam yang dipelihara untuk menghasilkan
telur disebut ayam petelur, sedangkan ayam yang dibesarkan untuk
menghasilkan daging disebut ayam broiler atau ayam buras.

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Bagi para peternak cara-cara perkembangbiakan hewan sangat diperlukan
dalam rangka …
A. Mempebanyak hewan
B. Mendapat keuntungan
2. Para peternak hewan diantaranya harus memperhatikan …
A. Bagaimana cuaca di sekitar peternakannya
B. Berapa lama hewan dapat bertelur atau melahirkan
3. Salah satu tujuan peternak mebudidayakan unggas adalah
A. Untuk mendapatkan telur
B. Untuk dikonsumsi sendiri
4. Bulu dari petrenakan unggas dapat diolah menjadi …
A. Kemoceng
B. Pakaian
5. Dari teks di atas ayam dipelihara untuk menghasilkan telur dan daging
setiap tahunnya di dunia sebanyak …
A. Kurang daro 50 miliar
B. Lebih dari 50 miliar
6. Ayam yang dipelihara untuk menghasilkan telur disebut …
A. Peternak telur
B. Ayam petelur
7. Ayam yang dibesarkan untuk menghasilkan daging disebut …
A. Ayam broiler
B. Peternak daging ayam
8. Nama lain ayam broiler adalah …
A. Ayam kampung
B. Ayam buras
9. Peternak unggas membudidayakan unggas selain untuk mendapatkan telur
atau dagingnya juga kotorannya yang dimanfaatkan sebagai …
A. Pupuk kandang
B. Pupuk hijau
10.Selain kemoceng bulu ternak unggas ada juga yang dijadikan sebagai …
A. Hiasan
B. Shuttlecoc

Kamis.14 Okt 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PLKJ
TEMA/SUBTEMA : Kali Bersih
Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.
Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo membaca.
Bacalah teks di bawah ini!

Sungai yang bersih akan memberi banyak manfaat bagi masyarakat. Itulah
sebabnya masyarakat dihimbau agat tidak membuang limbah ke sungai, baik
limbah rumah tangga maupun limbah industri, tidak memanfaat bantaran sungai
untuk tempat tinggal, tempat usaha, atau WC. Selain itu masyarakat juga
diharapkan mengadakan kerja bakti secara berkala agar kebersihan sungai selalu
tetap terpelihara sehingga masyarakatpun dapat merasakan manfaat jika sungainya
bersih.
Berikut ini beberapa manfaat sungai.
1. Sebagai saluran air
2. Sebagai sumber irigasi
3. Sebagai sarana transportasi
4. Sebagai sumber air untuk MCK ( Mandi, Cuci, Kakus)
5. Sebagai objek pariwisata.

Jika sudah merasakan manfaat sungai yang bersih, masyarakat tentu akan selalu
memelihara sungai tersebut agar selalu bersih dengan cara tidak lagi membuang
sampah di sungai.

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini
dengan benar!
1. Salah satu manfaat sungai adalah …
A. Sebagai saluran irigasi
B. Sebagai tempai jualan
2. Di bawah ini yang bukan manfaat sungai adalah …
A. Sebagai objek wisata
B. Sebagai tempat buang sampah
3. Merupakan sampah rumah tangga yang sering terdapat di sungai diantaranya …
A. Ember bekas
B. Ranting pohon
4. Gambar di samping menunjukkan sungai penuh dengan …
A. Sampah
B. Busa
5. Kerja bakti membersihkan sungai ditunjukkan pada gambar …
A.

b.

6. Gambar di samping merupakan pemanfaatan sungai sebagai …


A. Tempat tinggal
B. Tempat usaha

Jum’at.15 Okt 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PendidikanAgama Islam
TEMA/SUBTEMA : Melaksanakan shalat wajib
Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.
Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo membaca.
Salat lima waktu.
Salat lima waktu adalah salat yang dikerjakan lima kali sehari.
Salat lima waktu merupakan salah satu dari lima rukun Islam.
Allah menurunkan perintah salat lima waktu ketika peristiwa Isra Miraj.
Salat lima waktu hukumnya fardu ain, yaitu wajib dilaksanakan oleh setiap
muslim yang telah menginjak dewasa (pubertas), kecuali berhalangan karena sakit
keras, gangguan kejiwaan, haid, dan sebagainya. Khusus untuk sakit atau
disabilitas yang membatasi umat menjalankan salat sebagaimana mestinya, maka
mereka diperbolehkan melakukan salat dalam posisi duduk atau terbaring
semampu mereka.
Khusus pada hari Jum’at, laki-laki muslim wajib melaksanakan salat Jum’at di
masjid secara berjamaah( bersama-sama ) sebagai pengganti salat Zuhur. Salat
Jum’at tidak wajib dilakukan oleh perempuan, atau bagi mereka yang sedang
dalam perjalanan ( musafir ).
Istilah penanda waktu yang dikenal dalam salat lima waktu, yaitu subuh, zuhur,
asar, magrib, dan isya.

Subuh.
Subuh diawali ketika fajar sadik muncul, yakni cahaya putih yang melintang di
sepanjang ufuk timur, dab berakhir sesaat sebelummatahari terbit (nnsyuruk). Salat
subuh dilaksanakan dalam dua rakaat wajib.

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Salat lima waktu adalah salat yang …
A. Dikerjakan sehari lima kali
B. Dikerjakan lima hari sekali
2. Salat lima waktu merupakan salah satu dari …
A. Rukun iman
B. Rukun islam
3. Allah menurunkan perintah salat lima waktu ketika peristiwa …
A. Isra Miraj
B. Maulid nabi
4. Hukumnya salat lima waktu adalah …
A. Fardu kifayah
B. Fardu ain
5. Diperbolehkan melakukan salat dalam posisi duduk atau terbaring bagi mereka
yang …
A. Sakit atau disabilitas
B. yang sedang dalam perjalanan
6. Laki-laki muslim wajib melaksanakan salat Jum’at di masjid secara …
A. Sendiri-sendiri
B. Bersama-sama
7. Ketentuan salat Jum’at bagi mereka yang sedang dalam perjalanan ( musafir )
adalah …
A. Tidak wajib
B. W a j i b
8. Salat wajib merupakan rukun islam ke …
A. Satu
B. Dua
9. Salat ini diawali ketika fajar sadik muncul.
A. Salat subuh
B. Salat magrib
10.Salat subuh dilaksanakan dalam …
A. Dua rakaat wajib.
B. Tiga rakaat wajib

Senin.18 Okt 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PPKn
TEMA/SUBTEMA : Memperjelas kedudukan dan fungsi UUD 1945
Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.
Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo membaca.
Kedudukan UUD Negara Republik Indonesia adalah sebagai hukum yang paling
tertinggi karena merupakan landasan bentuk-bentuk peraturan di bawahnya.

Fungsi UUD 1945.


1. Sebagai alat kontrol.
Aturan-aturan hukum yang lebih rendah apakah sesuai dengan norma hukum
yang lebih tinggi yaitu UUD NKRI Tahun 1945.
2. Sebagai pengatur.
Mengatur bagaimana kekuasaan negara disusun, dibagi, dan dilaksanakan.
3. Sebagai penentu.
Penentu hak dan kewajiban negara, aparat negara, dan warga negara.

Sifat UUD 1945


1. Tertulis
Rumusan UUD 1945 jelas dan mengikat pemerintah sebagai penyelenggara
negara.
2. Singkat.
UUD 1945 hanya memuat aturan-aturan pokok.
3. Supel
UUD 194 dapat dikembangkan sesuai dengan perkembangan jaman.

Tugas.
1. Tulislah nama negara kita!
______________________________________

2. Tulislah nama presiden negara kita!


______________________________________

3. Tulislah Undang-undang Dasar yang berlaku di negara kita!


_______________________________________________

4. Tulislah 3 fungsi UUD negara kita!


_______________________________________________

5. Tulislah 3 sifat UUD negara kita!


_______________________________________________

Selasa.19 Okt 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Penjaskes
TEMA/SUBTEMA : Permainan dan Olahraga (Bola Kecil)
Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.
Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo membaca.

Permainan kasti termasuk permainan bola kecil.


Permainan kasti dimainkan oleh dua regu.
Setiap regu terdiri dari 12 pemain.
Di dalam permainan kasti, ada regu yang bertindak sebagai regu pemukul
dan ada juga yang menjadi regu penjaga.
Regu pemukul yaitu regu yang mempunyai kesempatan untuk melakukan pukulan,
sedangkan regu penjaga yaitu regu yang bertugas untuk menjaga pukulan-pukulan
bola dari regu pemukul.
Permainan kasti dapat dilakukan secara bersama-sama oleh anak laki-laki maupun
perempuan.
Alat-alat yang dibutuhkan dalam permainan kasti adalah:
1.Lapangan.
Permainan kasti dapat dilakukan di tanah lapang atau halaman yang luas.
2.Bola.
Bola kasti terbuat dari karet. Di dalamnya diisi dengan sabut kelapa.
Bola tersebut berwarna merah marun. Berat bola antara 70 – 85 gram
3.Pemukul
Pemukul digunakan untuk memukul bola. Pemukul terbuat dari kayu dengan
panjang antara 50 – 60 cm.

Tugas.
Silang huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Permainan kasti termasuk permainan …
A. Bola kecil
B. Bola besar
2. Permainan kasti dimainkan oleh …
A. Dua orang
B. Dua regu
3. Setiap regu terdiri dari …
A. 12 pemain
B. 11 pemain
4. Regu yang mempunyai kesempatan untuk melakukan pukulan adalah …
A. Regu pemukul
B. Regu penjaga
5. Regu yang bertugas untuk menjaga pukulan-pukulan bola dari regu pemukul.
disebut …
A. Regu yang main
B. Regu penjaga
6. Permainan kasti dapat dilakukan secara bersama-sama oleh …
A. Anak laki-laki maupun perempuan.
B. Anak laki-laki saja
7. Gambar di samping adalah …
A. Lapangan sepak bola
B. Lapangan Kasti
8. Bola kasti di dalamnya diisi …
A. Sabut kelapa
B. Kain perca
9. Bola kasti berwarna …
A. Merah muda
B. Merah marun
10.Alat pemukul permainan bola kasti ditunjukkan pada gambar …
A.

B.

Selasa, 19 Okt 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 3 : Perkembangbiakan hewan dan
tumbuhan
SUBTEMA 1 : Bertelur

Assalamualaikum warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang perkembangbiakan hewan (Bertelur).

Ayo membaca.
Saat pergantian musim, bagi sebagian peternak dianggap sebagai hal yang
mengkhawatirkan, terutama bagi peternak broiler. Peternak harus
mempesiapkan straegi tambahan agar produksi ternaknya tidak mengalami
penurunan saat pergantian musim. Permasalahan yang biasanya terjadi saat
pergantian musim dari kemarau ke hujan antara lain adalah kecepatan angin.
Peralihan musim dari musim kemarau ke musim hujan (musim pancaroba)
biasanya akan diikuti dengan munculnya angin kencang dari arah yang tidak
menentu. Kecepatan angin yang tinggi bisa membuat ayam terkena stres dingin
akstrim, merusak konstruksi kandang, bahkan kandang ayam bisa roboh,
hingga dapat merugikan peternak. Kelembaban udara yang nyaman untuk ayam
broiler adalah sekitar 50% - 80% , dengan curah hujan yang meningkat
mengakibatkan kelembaban udara meningkat sehingga berdampak pada kurang
baik terhadap pertumbuhan ayam.

Tugas.
Silang huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Saat pergantian musim, bagi sebagian peternak dianggap sebagai hal yang …
A. Mengkhawatirkan
B. Biasa-biasa saja
2. Agar produksi ternaknya tidak mengalami penurunan saat pergantian musim,
Peternak harus …
A. Berhati – hati
B. Mempesiapkan straegi
3. Permasalahan yang biasanya terjadi saat pergantian musim dari kemarau ke
hujan antara lain adalah …
A. Kecepatan angin
B. Keterlambatan pasokan pakan
4. Peralihan musim dari musim kemarau ke musim hujan disebut juga …
A. Musim pancaroba
B. Musim bencana
5. Peralihan musim dari musim kemarau ke musim hujan biasanya akan diikuti
dengan munculnya …
A. Angin kencang dari arah yang tidak menentu
B. Angin putting beliung
6. Kecepatan angin yang tinggi bisa membuat ayam …
A. Terkena stres ketakutan
B. terkena stres dingin akstrim
7. Kelembaban udara yang nyaman untuk ayam broiler adalah sekitar …
A. 50% - 80%
B. 40% - 70%
8. Dampak kurang baik terhadap pertumbuhan ayam karena …
A. Kandang ayam terlalu sempit
B. Kelembaban udara meningkat

Kamis, 21Okt 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bina Diri
TEMA/SUBTEMA : Mengurus diri/Merawat pakaian
Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.
Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo membaca.
Selain memahami cara mencuci pakaian, kita juga perlu memahami cara menjemur
pakaian yang baik dan benar karena proses menjemur pakaian yang benar dapat
menjaga hasil akhir cucian agar tetap bersih, wangi, dan tekstur kain terjaga.
Cara menjemur pakaian yang benar seperti berikut ini.
1. Pakaian biasa perlu dibalik.
Sebelum menjemur pakaian, yang pertama harus dilakukan adalah
membaliknya dahulu. Langkah ini berlahu hanya untuk pakaian biasa-bukan
pakaian dalam, tujuannya adalah agar sisi dalam pakaian berada di luar dan
terkena sinar matahari langsung sehingga warna pakaian sisi luar tidak cepat
pudar.
2. Kibaskan pakaian sebelum dijemur.
Kibas pakaian sebelum digantung di jemuran. Saat pakaian sudah digantung,
tarik perlahan ujung-ujungnya agar kain menjadi rata. Langkah ini dapat
membuat pakaian tidak terlalu kusut setelah kering.
3. Jemur kemeja dengan gantungan baju.
Kemeja atau kaus berkerah sebaiknya dijemur menggunakan gantungan baju
atau hanger, yang digantung dijemuran agar kemeja tidak kusut dan juga
menghemat tempat di jemuran. Untuk kaus tanpa kerah, kaus kaki, dan
kerudung, cukup digantung saja seperti biasa di jemuran.
4. Perhatikan waktu menjemur.
Sebaiknya jangan menjemur pakaian terlalu lama, apalagi bila di bawah
sinarmatahari langsung. Saat pakaian sudah kering secara merata dapat
langsung diangkat. Umumnya jemuran pakaian dapat kering dalam waktu 3-5
jam di bawah sinar matahari yang cerah.

Tugas.
Silang huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Proses menjemur pakaian yang benar dapat menjaga …
A. Hasil akhir cucian agar tetap bersih, wangi, dan tekstur kain terjaga
B. Keringnya pakaian secara merata
2. Pakaian yang perlu dibalik saat dijemur adalah …
A. Pakaian dalam
B. Pakaian biasa
3. Tujuannya membalik pakaian saat dijemur adalah …
A. Agar sisi dalam pakaian berada di luar dan terkena sinar matahari langsung
B. Agar pakaian yang dijemur cepat kering
4. Manfaat membalik pakaian saat dijemur adalah …
A. Saat kering pakaian menjadi tidak kusut
B. warna pakaian sisi luar tidak cepat pudar.
5. Langkah yang dapat membuat pakaian tidak terlalu kusut setelah kering adalah

A. Pakaian tidak perlu diperas saat dijemur
B. Pakaian dikibas sebelum digantung di jemuran
6. Kemeja atau kaus berkerah sebaiknya dijemur menggunakan …
A. Gantungan baju
B. Penjepit pakaian
7. Tujuan menggunakan gantungan baju saat menjemur kemeja selain agar
kemeja tidak kusut juga …
A. Menghemat tempat di jemuran.
B. Membuat cepat kering pakaian
8. Apalagi menjemur pakaian di bawah sinar matahari langsung maka tidak
dianjurkan untuk …
A. Menggunakan gantungan baju
B. Menjemur terlalu lama
9. Di bawah sinar matahari yang cerah, umumnya jemuran pakaian dapat kering
dalam waktu …
A. 3 – 5 jam
B. 2 – 3 jam
10.Hanger merupakan sebutan lain …
A. Tali jemuran
B. Gantunagn baju

Jum’at, 22Okt 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bahasa Inggris
TEMA/SUBTEMA : Preposition.( Kata Petunjuk)
Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.
Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo memperhatikan gambar.


Preposition berfungsi untuk menunjukkan letak dari sebuah hal.

Ayo membaca :

1. On : Di atas 2. In : Di dalam 3. Over : Di atas (tapi melayang)


4.Under : Di bawah 5. Far : Jauh 6. Near : Di sekitar 7. Up : Ke atas
8.Down : Ke bawah

Tugas.

Tulislah kata petunjuk yang tepat sesuai gambar pada tempat yang tersedia !

1. ________
2. _________

3. _________

4. _________

5. _________

6. _________

7. _________

8. _________

Selasa, 19
Senin, 25 Oktober 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 3 : Perkembangbiakan hewan dan
tumbuhan
SUBTEMA 2 : Melahirkan

Assalamualaikum warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang perkembangbiakan hewan (Melahirkan).

Ayo membaca.

Pernahkah kamu melihat hewan yang melahirkan? Hewan jantan


akan membuahi sel telur dalam tubuh hewan betina. Zigot hasil
pembuahan ini akan tumbuh menjadi janin. Janin tumbuh di dalam tubuh
induknya. Saat ini hewan dikatakan hamil. Makin lama perut hewan
makin besar. Setelah janin membentuk anak hewan dengan sempurna,
induk hewan akan melahirkan. Setelah melahirkan, induk hewan akan
menyusui anaknya. Lamanya hamil tiap jenis hewan berbeda-beda.
Untuk gajah 12 bulan, sedangkan kelinci 30 hari.
Hewan yang berkembang biak dengan cara melahirkan disebut vivipar.
Perhatikan gambar di bawah ini, coba berikan contoh hewan lainnya yang
melahirkan. Tulislah jawabanmu pada tempat yang sudah tersedia.

Contoh hewan lainnya yang melahirkan.

1. ………………………………………
2. ………………………………………
3. ………………………………………
4. ………………………………………
5. ………………………………………
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Hewan jantan akan membuahi … dalam tubuh hewan betina.
A. Sel telur
B. Sel sperma
Zigot hasil
2. Pembuahan sel telur akan tumbuh menjadi …
A. Bayi
B. Janin
3. Setelah janin membentuk anak hewan dengan sempurna, induk hewan akan …
A. Melahirkan
B. Bertelur
4. Lamanya hamil tiap jenis hewan adalah …
A. Berbeda-beda
B. Sama saja
5. Lamanya hamil jenis hewan gajah adalah …
A. 9 bulan
B. 12 bulan
6. Lamanya hamil jenis hewan kelinci adalah …
A. 30 hari
B. 21 hari
7. Hewan yang berkembang biak dengan cara melahirkan disebut …
A. Ovipar
B. Vivipar
8. Gambar di samping induk hewan kucing sedang …
A. Menyusui anaknya
B. Memberi makan anaknya

Selasa, 26 Oktober 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 3 : Perkembangbiakan hewan dan
tumbuhan
SUBTEMA 2 : Melahirkan

Assalamualaikum warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang perkembangbiakan hewan (Melahirkan).

Ayo membaca
Baca kembali pelajaran pada hari senin, kemudian kerjakan tugas-tugas di
bawah ini!

Contoh hewan berkembangbiak dengan melahirkan.

1. ………………………………………
2. ………………………………………
3. ………………………………………
4. ………………………………………
5. ………………………………………
6. ………………………………………
7. ………………………………………
8. ………………………………………
9. ………………………………………
10.………………………………………

Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Hewan jantan akan membuahi … dalam tubuh hewan betina.
C. Sel telur
D. Sel sperma
Zigot hasil
2. Pembuahan sel telur akan tumbuh menjadi …
C. Bayi
D. Janin
3. Setelah janin membentuk anak hewan dengan sempurna, induk hewan akan …
C. Melahirkan
D. Bertelur
4. Lamanya hamil tiap jenis hewan adalah …
C. Berbeda-beda
D. Sama saja
5. Lamanya hamil jenis hewan gajah adalah …
C. 9 bulan
D. 12 bulan
6. Lamanya hamil jenis hewan kelinci adalah …
C. 30 hari
D. 21 hari
7. Hewan yang berkembang biak dengan cara melahirkan disebut …
C. Ovipar
D. Vivipar
8. Gambar di samping induk hewan kucing sedang …
C. Menyusui anaknya
D. Memberi makan anaknya

Rabu, 27 Oktober 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 3 : Perkembangbiakan hewan dan
tumbuhan
SUBTEMA 2 : Melahirkan

Assalamualaikum warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang perkembangbiakan hewan (Melahirkan).

Ayo membaca

Setelah mempelajari cara perkembangbiakan hewan, coba


bandingkan ciri-ciri hewan yang bertelur dengan hewan yang melahirkan.
Catat dan tulis ciri-ciri tersebut dalam bentuk tabel pada buku tulismu.

Tabel 2.1 Ciri-ciri hewan yang bertelur dan hewan yang melahirkan
Melahirkan Bertelur
1. . . . . 1. . . . .
2. . . . . 2. . . . .
3. . . . . 3. . . . .
4. . . . . 4. . . ..

Ayo menghitung.
Adi memiliki 2 ekor ayam betina,
Ayam warna abu-abu bertelur sebanyak 15 butir
Ayam warna coklat bertelur sebanyak 13 butir
Jumlah telur ayam milik Adi adalah …………..

Anak kucing Dimas ada 5 ekor


Anak kucing Azriel ada 4 ekor
Jumlah anak kucing mereka (Dimas dan Azriel) adalah ….

Zaki membeli telur ayam 1kg yang berisi 16 butir.


Sampai di rumah ada 3 telur ayam yang retak.
Sisa telur ayam yang tidak retak adalah ………………….

Ayo mewarnai gambar!


Warnailah gambar di bawah ini.

Rabu.27 Nov 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : ketrampilan
TEMA/SUBTEMA : Mengenal asesoris motor.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo membaca.
Asesoris motor yang menunjang penampilan dan menambah kegantengan motor.
1. Knalpot
Bagi yang menyukai kecepatan, mengganti part knalpot standar dengan
menggunakan knalpot variasi akan menambah kecepatan dan tenaga motor,
namun resiko yang harus ditanggung yakni bisingnya suara motor dan juga
bensin yang bertambah boros.
2. Lampu
Dengan menambah lampu menarik yang ada di motor, akan terlihat semakin
menarik. Selain dari segi estetika, fungsi lampu juga dapat menambah unsur
keselamatan dari motor itu jika menginstalnya dengan benar.
3. Fairing
Fairing merupakan salah satu hal yang membuar penampilan motor menjadi
semakin menarik. Motor menjadi terlihat semakin berisi dikarenakan oleh
fairing yang memiliki bentuk aerodinamis. Selain itu motor akan terlihat sangat
berbeda dari motor-motor pada umumnya.
4. Box
Selain memiliki fungsi positif, box pada motor juga memberikan ruang untuk
dapat membawa banyak barang. Oleh karena iti pula box sangat disukai oleh
orang yang hoby touring. Terdapat berbagai macam jenis box, mulai dari yang
ditaruh di bagian belakang ataupun yang terletak di samping motor.

5. Speaker klakson
Inimenjadi bagian yang wajib diganti oleh pengguna motor. Agar motor terlihat
lebih kekar, maka klaksonharuslah mengalami penggantian dengan yang
memiliki suara yang lebih gahar. Tentunya jangan pakai sembarangan, supaya
orang tidak kaget yang akhirnya akan berakibat fatal bagi pengendara lainnya.
1 2 3 4 5

Tugas.
Silanglah A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Mengganti part knalpot standar dengan menggunakan knalpot variasi
akan …
A. Menambah kecepatan dan tenaga motor
B. Menambah tinggi harga jual motor
2. Knalpot motor ditunjukkan pada gambar …
A. B.

3. Gambar di samping asesoris motor yang disebut …


A. Fairing
B. Speaker klakson
4. Box pada motor juga memberikan ruang untuk …
A. Dapat membawa barang yang besar
B. Dapat membawa banyak barang
5. Supaya orang tidak kaget yang akhirnya akan berakibat fatal bagi pengendara
lainnya,maka pemakaian speaker klakson …
A. Jangan sembarangan
B. Jangan dibunyikan

Kamis.28 Nov 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PLKJ
TEMA/SUBTEMA : Tokoh Betawi

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo membaca.
Ali Sadikin

Lahir di Sumedang pada 7 Juli 1927.


Ia pernah menjadi Deputi II Panglima Angkatan Laut.
Pada tahun 1967 ia mencetuskan penyelenggaraan Pekan Raya Jakarta yang
dilaksanakan selama 30 – 35 hari dengan puncaknya pada 22 Juni. PRJ
dilaksanakan di Kemayoran. Ali Sadikin juga memungut pajak atas judi. Pajak ini
digunakan untuk membiayai sarana dan prasarana kota Jakarta (termasuk proyek
MHT). Ali Sadikin juga berhasil memperbaiki sarana transportasi di Jakarta.
Ali Sadikin mendirikan berbagai tempat hiburan seperti Taman Ismail Marzuki,
kebun Binatang Ragunan, Proyek Senen, Taman Impian Jaya Ancol, Taman Ria
Monas, Taman Ria Remaja, dan lain-lain.
Ali Sadikin juga membuat tempat bagi artis lanjut usia di daerah Tangki yang
kemudian disebut Tangkiwood. Ali Sadikin bergabung dalam petisi 50, yaitu
kelompok yang berisi tokoh-tokoh militer dan swasta yang kritis terhadap
pemerintahan Soeharto.
Ali Sadikin meninggal dunia di Singapura pada 20 Mei 2008. Panggilan
populernya adalah Bang Ali, ia merupakan Gubernur DKI Jakarta yang paling
legendaris.

Tugas.
Silanglah A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Gambar di samping adalah tokh Betawi yang bernama …
A. Ali Sadikin
B. Ali Murtopo
2. Ali Sadikin lahir di …
A. Garut
B. Sumedang
3. Beliau wafat di …
A. Singapura
B. Malaysia
4. Penyelenggaraan Pekan Raya Jakarta dicetuskan pada tahun …
A. 1968
B. 1967
5. Ali Sadikin memungut pajak atas …
A. J u d i
B. Rokok
6. Ali Sadikin membuat tempat di daerah Tangki bagi artis …
A. Lanjut usia
B. Muda usia
7. Daerah tangki tersebut terkenal dengan sebutan …
A. Holywood
B. Tangkiwood
8. Panggilan populer Ali Sadikin adalah …
A. Bang Ali
B. Bang Ikin
9. Ali Sadikin bergabung dalam petisi 50, yaitu kelompok yang berisi …
A. Tokoh politik dan pengusaha
B. Tokoh-tokoh militer dan swasta
10.Kelompok petisi 50 mengkritisi pemerintahan …
A. Soeharto
B. Soekarno

Jum’at.29 Oktober 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Pendidikan Agama Islam
TEMA/SUBTEMA : Melaksnakan salat wajib.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo Membaca
Salat wajib
Hukum salat wajib/salat lima waktu adalah wajib.
Salat lima waktu terdiri dari salat Subuh, salat Dzuhur, salat Ashar, salat Magrib,
dan salat Isya.

Salat Subuh.
Biasanya dimulai sejak pukul 4.00 hingga pukul 5.30. Namun sejatinya pendapat
ulama Subuh diawali ketika fajar sadik muncul.
Sadik adalah cahaya putih yang melintang di sepanjang ufuk timur dan berakhir
sesaat sebelum matahri terbit (syuruk).
Salat Subuh dilaksanakan dalam 2 rakaat wajib.
Salat Dzuhur
Biasa dilaksanakan dari pukul 11.30 hingga tibanya waktu Ashar. Dzuhur dimulai
ketika matahari telah tergelincir (condong) ke arah barat, dan berakhir ketika
masuk waktu Ashar.
Salat Ashar
Biasanya dikerjakan dari pukul 15.00 hingga mendekati waktu Magrib.
Menurut Syafi’i , Maliki, dan Hambali waktu Ashar diawali jika panjang bayang-
bayang benda melebihi panjang benda itu sendiri.
SalatMagrib
Waktu magrib umumnya jatuh pada pukul 18.00
Magrib diawali sesaat setelah matahari terbenam berakhir, dan berakhir setelah
syafak selesai dan waktu Isya dimulai.
Salat Isya
Salat Isya dimulai setelah berakhirnya waktu magrib, yaitu sekitar pukul 19.00 .
Salat isya terdiri dari 4 rakaat.
Tugas.
Silanglah A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Hukum salat wajib adalah …
A. Wajib
B. Sunnah
2. Salat wajib terdiri dari …
A. 5 waktu
B. 4 waktu
3. Salat Subuh biasanya dimulai sejak pukul 4.00 hingga …
A. Pukul 6.00
B. Pukul 5.30
4. Pendapat ulama Subuh diawali ketika …
A. Fajar sadik muncul.
B. Matahari muncul
5. Dzuhur dimulai ketika matahari telah tergelincir (condong) ke arah barat, dan
berakhir ketika …
A. Matahari terbenam
B. Masuk waktu Ashar
6. Menurut Syafi’i , Maliki, dan Hambali waktu Ashar diawali jika …
A. Panjang bayang-bayang benda melebihi panjang benda itu sendiri.
B. Panjang bayang-bayang benda lebih pendekdari benda itu sendiri.
7. Waktu magrib umumnya jatuh pada pukul 18.00 dengan jumlah rakaat …
A. 2 rakaat
B. 3 rakaat
8. Salat Isya dimulai setelah berakhirnya waktu magrib, yaitu sekitar pukul …
A. 19.00
B. 18.00

Jum’at.29 Oktober 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bahasa Inggris
TEMA/SUBTEMA : Mengenal angka 10 - 20

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo Membaca
10 ten
11 eleven
12 twelve
13 thirteen
14 fourteen
15 fifteen
16 sixteen
17 seventeen
18 eighteen
19 nineteen
20 twenty

Ayo menulis
Tulislah angka di bawah ini dalam bahasa Inggris pada garis yang tersedia!

10 11 12 13 14 15

___ ______ ________ _______ _______ ______

Ayo menjodohkan.
Jodohkanlah angka di sebelah kiri dengan menarik garis pada bahasa Inggrisnya di
kanan!

10 sixteen
16 Ten

20 twenty

17 seventeen

15 fifteen

19 nineteen

18 eighteen

Senin, 01 November 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PPKn
TEMA/SUBTEMA : Memperjelas kedudukan dan fungsi UUD 1945

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo membaca.
Kedudukan UUD Negara Republik Indonesia adalah sebagai hukum yang paling
tertinggi karena merupakan landasan bentuk-bentuk peraturan di bawahnya.

Fungsi UUD 1945.


1. Sebagai alat kontrol.
Aturan-aturan hukum yang lebih rendah apakah sesuai dengan norma hukum
yang lebih tinggi yaitu UUD NKRI Tahun 1945.
2. Sebagai pengatur.
Mengatur bagaimana kekuasaan negara disusun, dibagi, dan dilaksanakan.
3. Sebagai penentu.
Penentu hak dan kewajiban negara, aparat negara, dan warga negara.

Sifat UUD 1945


1. Tertulis
Rumusan UUD 1945 jelas dan mengikat pemerintah sebagai penyelenggara
negara.
2. Singkat.
UUD 1945 hanya memuat aturan-aturan pokok.
3. Supel
UUD 194 dapat dikembangkan sesuai dengan perkembangan jaman.

Tugas.
4. Tulislah nama negara kita!
______________________________________

5. Tulislah nama presiden negara kita!


______________________________________
6. Tulislah Undang-undang Dasar yang berlaku di negara kita!
_______________________________________________

7. Tulislah 3 fungsi UUD negara kita!


_______________________________________________

8. Tulislah 3 sifat UUD negara kita!


_______________________________________________

Selasa.02 Nov 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Penjaskes
TEMA/SUBTEMA : Senam lantai

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo membaca.

Senam lantai adalah gerakan senam yang dilakukan di lantai yang dilapisi
matras. Dalam senam lantai terdapat gerak keseimbangan dan gerak
ketangkasan. Keseimbangan adalah gerak dasar senam lantai.
Berdiri dengan satu kaki adalah salah satu cara melatih keseimbangan.
Senam ketangkasan berguna untuk tubuh agar lebih cekatan dalam
bergerak. Salah satu dasar gerakan senam ketangkasan adalah meloncat dan
melompat. Latihan loncat dalam senam ketangkasan bisa dilakukan dengan latihan
meloncat, loncat rintangan, dan loncat kangkang.
Latihan keseimbangan dalam gerak dasar senam lantai dapat dilakukan dengan
beberapa latihan sebagai berikut:
1. Berdiri satu kaki lurus ke depan. 2.Berdiri satu kaki lurus ke samping

3.Berdiri satu kaki ditekuk di depan

Berikut adalah gerakan dasar senam ketangkasan sederhana.


1.Loncat 2.Loncat bambu (Rintangan)

3.Loncat kangkang
Setelah membaca materi di atas, kerjakan tugas di bawah ini!

Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Senam lantai biasanya dilakukan di …
A. Lantai
B. Kasur
2. Alas yang biasa dipakai dalam senam lantai memakai …
A. Tikar
B. Matras
3. Salah satu gerak dasar senam lantai adalah …
A. Gerak keseimbangan
B. Gerak meluncur
4. Berdiri di atas satu kaki adalah salah satu latihan …
A. Keserasian
B. Keseimbangan
5. Pada posisi berdiri satu kaki lurus ke depan hendaknya posisi tangan …
A. Direntangkan
B. Dilipat
6. Gerak dasar menolakkan kaki ke lantai adalah latihan …
A. Berlari
B. Loncat
7. Loncat adalah salah satu latihan dalam dalam gerak dasar …
A. Senam lantai
B. Senam ketangkasan
8. Gambar di samping adalah gerakan …
A. Berdiri satu kaki lurus ke depan
B. Berdiri satu kaki lurus ke samping
9. Gerakan dasar senam ketangkasan sederhana loncat bambu ditunjukkan pada
gambar …
A. B.

10.Gambar di samping adalah gerakan …


A. Berdiri satu kaki lurus ke samping

B. Berdiri satu kaki ditekuk di depan

Selasa, 02 November 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 3 : Perkembangbiakan hewan dan
tumbuhan
SUBTEMA 3 : Stek

Assalamualaikum warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang perkembangbiakan tumbuhan (Stek).
Ayo Membaca

Bagian tumbuhan yang ditanam untuk memperoleh tumbuhan baru disebut


alat perkembangbiakan.
Perkembangbiakan tumbuhan dapat melalui stek ,biji, tunas, dan cangkok.
Kali ini khusus akan dibahas perkembangbiakan tumbuhan dengan cara stek.
Pembiakan tumbuhan dengan stek sengaja dilakukan oleh manusia. Oleh
karena itu, pembiakan yang demikian disebut pembiakan vegetatif buatan.
Stek adalah cara pembiakan dengan menanam bagian dari tanaman,misalnya
batang. Contoh pembiakan dengan stek, misalnya pada ketela pohon dan tebu.
Keuntungan cara stek adalah mempercepat tanaman menjadi banyak, contohnya
dari 1 batang ketela pohon dapat ditanam beberapa stek.
Bagaimana cara pembiakan dengan stek? Perhatikan kegiatan berikut ini.
Pembiakan Tumbuhan dengan Stek
1. Sediakan batang ketela pohon. Potong-potong batang tersebut
sepanjang 25 cm.
2.Tanam potongan batang ketela pohon pada bagian pangkal seperti
pada gambar.
3. Siram setiap hari dan amati pertumbuhannya.
4. Dari manakah tumbuh tunas baru?

Setelah membaca materi di atas kerjakan tugas di bawah ini,


Tugas,
Silanglah huruf A atau B pada soal-soal di bawah ini!
1. Bagian tumbuhan yang ditanam untuk memperoleh tumbuhan baru disebut
A. Alat perkembangbiakan
B. Perkembanganbiakan tanaman
2. Pembiakan tumbuhan dengan stek sengaja dilakukan oleh manusia disebut

A. Pembiakan vegetatif buatan
B. pembiakan vegetatif alami
3. Stek adalah cara pembiakan dengan menanam bagian …
A. Daun
B. Batang
4. Contoh pembiakan dengan stek adalah …
A. Ketela pohon
B. Pisang
5. Keuntungan pembiakan cara stek adalah …
A. mempercepat tanaman menjadi banyak
B. mempercepat tanaman menjadi subur
6. Pembiakan cara stek ditunjukkan pada gambar …

A.

B.

7. Tebu termasuk tanaman yang cara pembiakannya dengan …


A. Stek
B. Cangkok

Rabu, 03Nov 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 3 : Perkembangbiakan hewan dan
tumbuhan
SUBTEMA 3 : Stek

Assalamualaikum warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang perkembangbiakan tumbuhan (Stek).

Ayo Mengitung.
Pada pelajaran kemarin, kita sudah membahas bagaimana cara membuat stek
pada tanaman ketela pohon. Sekarang coba perhatikan gambar-gambar di
bawah ini, lalu hitunglah jumlahnya.

…. …. …..

…….

….. …..

Ayo mewarnai.

Warnailah gambar tanaman tebu di bawag ini!


Rabu.03 Nov 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Ketrampilan
TEMA/SUBTEMA : Praktek mencuci motor.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo mencoba.
Khusus pada kali ini tugas ketrampilan untuk kalian adalah mencoba belajar
mencuci motor dengan memperhatikan ketentuan sebagai berikut :
1. Tugas mencuci motor dibuat dalam bentuk foto-foto dengan jumlah 4 buah foto
saja, foto dibuat saat menyiram air ke bodi motor, saat mencuci motor, saat
membilas dan terakhir saat mengeringkan motor.
2. Tugas dikerjakan hanya pada hari Minggu saja dan mintalah bimbingan pada
ayah atau ibu di rumah.
3. Tugas dapat dikumpulkan/dikirimkan pada hari Rabu, tanggal 10 November
2021.

Selamat mencoba dan jangan ragu untuk melakukannya!

Jum’at, 05 Nov 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Pend Agama Islam
TEMA/SUBTEMA : Melaksnakan salat wajib.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo membaca.
Keutamaan salat tepat waktu.
Keutamaan yang akan didapat bagi hamba-Nya yang segera melaksanakan salat,
misalnya :
1.Allah lebih mencintai perbuatan salat tepat waktu melebihi berbakti pada orang
tua dan pergi berjihad.
Dalam Hadist Riwayat Bukhari dan Muslim disebutkan bahwa “ Amalan yang
paling dicintai oleh Allah adalah salat pada waktunya, berbakti kepada orang tua
dan jihad di jalan Allah” Dari hadist tersebut melakukan salat tepat pada
waktunya disebutkan terlebih dahulu dibandingkan bakti pada orang tua dan
jihad di jalan Allah. Ini membuktikan bahwa Allah memang mencintai
perbuatan salat tepat waktu sebagai wujud cinta dari hamba-Nya kepada Tuhan
yang telah menciptakan mereka.
2.Mendapat tempat di surga.
Rasulullah shallahllahu alaihinwasallam bersabda :
“Allah Ta’ala berfirman: “Sesungguhnya Aku mewajibkan umatmu salat lima
waktu dan aku berjanji bahwa barang siapa yang menjaga waktu-waktunya pasti
Aku akan memasukkannya ke dalam surga, dan barang siapa yang tidak
menjaganya maka dia tidak mendapatkan apa yang aku janjikan”.
3.Diampuni dosa-dosanya seperti daun yang berguguran.
HR.Ahmad : “Sesungguhnya seorang hamba yang muslim, jika menunaikan
salat dengan ikhlas karena Allah maka dosa-dosanya akan berguguran seperti
gugurnua daun-daun dari pohonnya”.
4. Mendapat sembilan macam kemuliaan.
Utsman bin ‘Affan RA berkata : “Barang siapa selalu mengerjakan salat lima
waktu tepat waktu pada waktu utamanya, maka Allah akan memuliakannya
dengan sembilan macam kemuliaan, yaitu dicintai Allah, badannya selalu sehat,
keberadaannya selalu dijaga malaikat, rumahnya diberkahi, wajahnya
menampakkan jati diri orang shalih, hatinya dilunakkan oleh Allah, dipermudah
saat akan menyeberang shirath (jembatan di atas neraka) seperti kilat, akan
diselamatkan Allah dari api neraka dan Allah akan menempatkannya di surga
kelak bertetangga dengan orang-orang yang tidak adarasa takut bagi mereka
dan tidak pula bersedih hati.

Dari materi di atas kerjakan tugas di bawah ini.


Tugas.
Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Allah lebih mencintai perbuatan salat tepat waktu melebihi …
A. berbakti pada orang tua
B. hormat kepada guru
2. Dalam Hadist Riwayat Bukhari dan Muslim disebutkan bahwa “ Amalan
yang paling dicintai oleh Allah adalah …
A. Berbakti kepada orang tua, jihad di jalan Allah dan salat tepat waktu
B. salat pada waktunya, berbakti kepada orang tua dan jihad di jalan Allah
3. Allah mencintai perbuatan salat tepat waktu sebagai wujud …
A. cinta dari hamba-Nya
B. patuh dari hamba-Nya
4. Allah Ta’ala berfirman: “Sesungguhnya Aku mewajibkan umatmu salat
lima waktu dan aku berjanji bahwa barang siapa yang menjaga waktu-
waktunya pasti Aku akan memasukkannya ke …
A. dalam neraka
B. dalam surga
5. Seorang muslim yang selalu salat tepat waktu diampuni dosa-dosanya
seperti …
A. daun yang berguguran
B. daun yang beterbangan

6. Amalan yang paling dicintai oleh Allah adalah salat pada waktunya.
Penjelasan tersebut terdapat dalam …
A. HR.Ahmad
B. HR Bukhari dan Muslim
7. Barang siapa selalu mengerjakan salat lima waktu tepat waktu pada waktu
utamanya, maka Allah akan memuliakannya dengan …
A. sembilan macam kemuliaan
B. delapan macam kemuliaan
8. Kemuliaan yang didapat oleh muslim yang mengerjakan salat lima waktu
tepat waktu dijelaskan oleh …
A. Utsman bin ‘Affan RA
B. Abu Bakar Sidiq RA
9. Salah satu kemuliaan yang didapat bagi muslim yang salat tepat waktu
adalah …
A. Dibenci Allah
B. Dicintai Allah
10.Muslim yang salat tepat waku akan dipermudah saat akan menyeberang
shirath.
Shirath adalah …
A. jembatan di atas neraka
B. jembatan di dalam surga

Jum’at, 05 Nov 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bahasa Inggris
TEMA/SUBTEMA : Preposition.( Kata Petunjuk)

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo memperhatikan gambar.


Beberapa minggu yang lalu sudah kita pelajari tentag kata petunjuk, dan perlu
diingat kembali bahwa preposition (kata petunjuk) berfungsi untuk menunjukkan
letak dari sebuah hal.

Ayo membaca

Beside artinya : Disamping Into artinya : kedalam

Out of artinya : Keluar Among artinya : Diantara

Past artinya : Melewati Across artinya : Menyebrang

Along artinya : Bersamaan

Tugas.

Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar darinsoal-soal di bawah ini!
1. Look at the picture!
The bird …the box
A. Beside
B. Into
2. Look at the picture!
The blue bird … another birds
A. Along
B. Among
3. Which one is the right picture?
The bird get into the box.
A.

B.

4. Which one is the right picture?


The bird get out the box.
A,

B.

5. Look at the picture!


The bird is … the bench
A. Across
B. Past
6. Look at the picture!
The blue bird fly … with a friend.
A. Past
B. Along
Senin,08 Nov 2021
BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 3 : Perkembangbiakan hewan dan
tumbuhan
SUBTEMA 4 : Membelah Diri

Assalamualaikum warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang perkembangbiakan tumbuhan (Membelah
diri).
Ayo membaca.
Membelah diri adalah perkembangbiakan tumbuhan dengan cara membagi
tubuhnya menjadi dua bagian yang secara langsung.
Ada beberapa sel anaknya yang langsung memisahkan diri dari induknya,
dan ada yang tetap menempel pada tubuh induknya hingga membentuk
kelompok.
Tumbuhan yang membelah diri biasanya tumbuhan yang bersel satu
contohnya volvox, ganggang hijau.
Volvox :
Volvox adalah alga hijau atau klorofita yang hidup berkoloni dan
menyerupai bola.
Volvox biasa tumbuh di tempat tangki air sementara dan permanen, kolam-
kolam, parit.
Ganggang hijau.
Ganggang hijau kebanyakan hidup di air tawar, sebagian lagi hidup di darat
di tempat yang lembab, di atas pohon.

Volvox Ganggang hijau

Tugas.
Salinlah kalimat di bawah ini!

1. Membelah diri adalah perkembangbiakan tumbuhan


__________________________________________

dengan cara membagi tubuhnya


__________________________________

menjadi dua bagian yang secara langsung


___________________________________

2. Ada beberapa sel anaknya yang langsung


_________________________________

memisahkan diri dari induknya

__________________________

3. Ada yang tetap menempel pada tubuh induknya


_______________________________________

hingga membentuk kelompok.

____________________________

4. Tumbuhan yang membelah diri


_________________________

biasanya tumbuhan yang bersel satu


_______________________________

Silanglah A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. Perkembangbiakan tumbuhan dengan cara membagi tubuhnya menjadi


dua bagian yang secara langsung disebut …
A. Membelah diri
B. Membagi dua
2. Tumbuhan yang membelah diri biasanya tumbuhan yang …
A. Bersel ganda
B. Bersel Satu.
3. Gambar di samping adalah contoh tumbuhan …
A. Volvox
B. Ganggang hijau
4. Volvox biasa tumbuh di …
A. Tangki air sementara dan permanen
B. Tempat terbuka yang luas
5. Gambar di samping adalah contoh …
A. Alang-alang
B. Ganggang hijau

Selasa,09 Nov 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 4 : Pertumbuhan dan Perkembangan
Tumbuhan
SUBTEMA 1 : Biji

Assalamualaikum warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang Pertumbuhan dan Perkembangan
tumbuhan( biji).

Ayo membaca.
Pertumbuhan adalah proses pertambahan ukuran yamg bersifat kuantitatif,
sedangkan perkembangan adalah proses menuju kedewaasaan.
Pertumbuhan dan perkembangan pada tumbhan diawali dengan
perkecambahan.
Perkecambahan adalah proses awal pertumbuhan suatu tumbuhan, terutama
pada tumbuhan berbiji.
Proses perkecambanhan dimulai setelah menyerap air dari lingkungan
sekitar. Air yang masuk ke dalam biji akan memicu hormon dan enzim
untuk bekerja sehingga embrio dalam biji mulai tumbuh.
Perkecambahan dipengaruhi oleh beberapa faktor,yaitu :
1. Air
Air sangat diperlukan agar proses perkecambahan bisa terjadi dan
memecahkan dominasi biji.Umumnya kebutuhan benih akan air tidak
melampaui dua atau tiga kali dari berat keringnya.
2. Oksigen.
Oksigen memiliki peranan penting dalam proses perkecambahan.
Saat proses perkecambahan berlangsung, proses respirasi akan
meningkat seiring meningkatnya pengambilan oksigen, pelepasa
karbondioksida, air dan enersi berupa panas.
3. Temperatur.
Temperatur optimum adalah temperatur yang paling menguntungkan
bagi berlangsungnya perkecambahan benih.
4. Cahaya.
Kebutuhan benih terhadap cahaya untuk perkecambahan berbeda-beda
atau tergantung jenisnya. Ada benih yang butuh cahaya agar cepat
berkecambah, ada juga benih yang terhmbat jika ada unsur cahaya.

Ayo mengamati gambar.


Perhatikan perbedaan perkecambahan pada gambar di bawah ini.

Tugas.

Silanglah huruf A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!

1. Perkecambahan yang kotiledonnya berada di bawah tanah disebut …


A. Hipogeal
B. Epigeal
2. Contoh perkecambahan Hipogeal adalah …
A. Biji kacangmerah
B. Biji jagung
3. Epigeal adalah perkecambahan yang kotiledonnya berada di …
A. Atas tanah
B. Bawah tanah
4. Temperatur yang paling menguntungkan bagi berlangsungnya perkecambahan
benih adalah …
A. Temperatur minumum
B. Temperatur optimum
5. Proses pertambahan ukuran yamg bersifat kuantitatif disebut …
A. Pertumbuhan
B. Perkembangan
6. Proses awal pertumbuhan suatu tumbuhan, terutama pada tumbuhan berbiji.
disebut …
A. Perkecambahan
B. Perkembangan
7. Proses perkecambahan bisa terjadi dan memecahkan dominasi biji.
Dalam proses ini sangat diperlukan …
A. Udara
B. A i r
8. Gambar di samping merupakan perkecambahan …
A. Hipogeal
B. Epigeal

Rabu,10 November 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Ketrampilan
TEMA/SUBTEMA :

Warnailah gambar di bawah ini sesuai warna motor yang dimiliki oleh keluargamu

Rabu,10 November 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 4 : Pertumbuhan dan Perkembangan
Tumbuhan
SUBTEMA 1 : Biji
Ayo mewarnai gambar.

Warnailah gambar di bawah ini!

Kamis, 11 Nov 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 4 : Pertumbuhan dan Perkembangan
Tumbuhan.
SUBTEMA 2 : Batang

Assalamualaikum warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang Pertumbuhan dan Perkembangan
tumbuhan( batang).

Ayo membaca.
Batang merupakan organ dasar pada tumnuhan yang berpembuluh.
Keberadaan batang adalah untuk mendukung bagian-bagian lain dari
tumbuhan seperti daun, bunga dan buah.Batang memiliki ruas dan antar
ruas. Ruas batang akan memunculkan bunga dan tunas daun.
Pertumbuhan batang pada umumnya tidak terbatas. Pada tumbuhan
monokotil batang memiliki ruas-ruas yang jelas sedangkan pada tumbuhan
dikotil ruas yang dimiliki batang tidak terlihat jelas.
Batang memiliki fungsi yang penting bagi tumbuhan, yaitu :
1. Batang berfungsi sebagai penopang tumbuhan sehingga membuat
tumbuhan bisa berdiri dengan tegak
2. Batang menjadi pendukung bagian-bagian lain yang ada pada tumbuhan,
misalnya daun, bunga, dan juga buah.
3. Batang menjadi jalur transportasi air dan juga zat makanan yang
dihasilkan dari adanya proses fotosintetis.
4. Batang menjadi tempat melekatnya daun, bunga dan buah.
5. Batang bertugas sebagai alat perkembangbiakkan dengan melalui cara
vegetatif dengan cara metode cangkok
6. Batng berperan sebagai tempat penyimpanan cadangan makanan yang
ada pada tumbuhan, contohnya seperti sagu.

Ayo menyalin.
Salinlah kalimat di bawah ini.
1. Batang memiliki ruas dan antar ruas
_____________________________

2. Ruas batang akan memunculkan bunga dan tunas daun


____________________________________________

3. Pada tumbuhan monokotil batang memiliki ruas-ruas yang jelas.


___________________________________________________

4. Pada tumbuhan dikotil ruas yang dimiliki batang tidak terlihat jelas.
______________________________________________________

5. Batang berfungsi sebagai penopang tumbuhan


_____________________________________

sehingga membuat tumbuhan bisa berdiri dengan tegak


____________________________________________

6. Batang menjadi jalur transportasi air dan juga


____________________________________

zat makanan yang dihasilkan dari adanya proses fotosintetis


________________________________________________

7. Batang bertugas sebagai alat perkembangbiakkan


_______________________________________

dengan melalui cara vegetatif dengan cara metode cangkok


_______________________________________________

Kamis. 11 November 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bina Diri
TEMA/SUBTEMA : Menyapu lantai

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo menonton video.

Saksikan tayangan video yang ibu guru kirimkan.


Dari tayangan video tersebut kerjakan tugas di bawah ini.
1. Tulislah alat yang digunakan untuk menyapu dan kegunaannya.
2. Tulislah kenapa kita tidak boleh membuang sampah sembarangan
3. Tulislah akibatnya jika rumah kita kotor.
4. Peragakan oleh kalian cara menyapu dalam bentuk video singkat.

Jum’at, 12 Nov 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Bahasa Inggris
TEMA/SUBTEMA : Preposition.( Kata Petunjuk)

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo memperhatikan gambar.


Beberapa minggu yang lalu sudah kita pelajari tentag kata petunjuk, dan perlu
diingat kembali bahwa preposition (kata petunjuk) berfungsi untuk menunjukkan
letak dari sebuah hal.

Ayo membaca :

In front of : di depan Behind : di belakang Between : diantara

Around : berputar/di sekitar Opposite : berlawanan arah Through : melewati

First : pertama Last : terakhir

Tugas.

Isilah titik-titik dalam bahasa Indonesia sesuai gambar!

1. ……………………….
2. ………………………

3. ……………………….

4. …………………………

5. …………………………….

6. ……………………………

7.

………. ………

Jum’at, 12 Nov 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Pendidikan Agama Islam
TEMA/SUBTEMA : Salat Subuh.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo membaca.
Salat Subuh merupakan salah satu salat wajib lima waktu yang dilaksanakan
Dari terbit fajar sampai menjelang matahari terbit.
Salat Subuh dilaksanakan sebanyak 2 rakaat.
Salat Subuh dapat dilaksanakan sendiri ataupun berjamaah, meski demikian
sebaiknya melaksanakan salat Subuh secara berjamaah karena akan mendapatkan
keutamaan yang besar.

Niat salat Subuh .


1. Niat salat Subuh sendiri
Ushalli fardash Shubhi rak’ataini mustaqbilal qiblati adaa’an lillahi ta’aalaa.
Artinya : Saya (berniat)nmengerjakan salat fardhu Subuh sebanyak dua raka’at
dengan menghadap kiblat karena Allah Ta’ala.
2. Niat salat Subuh menjadi imam.
Ushalli fardash Shubhi rak’ataini mustaqbilal qiblati imaaman lillahi ta’aalaa.
Artinya : Saya (berniat)nmengerjakan salat fardhu Subuh sebanyak dua raka’at
dengan menghadap kiblat, sebagai imam, karena Allah Ta’ala.
3. Niat salat Subuh menjadi makmum.
Ushalli fardash Shubhi rak’ataini mustaqbilal qiblati makmuuman lillahi
ta’aalaa.
Artinya : Saya (berniat)nmengerjakan salat fardhu Subuh sebanyak dua raka’at
dengan menghadap kiblat, sebagai makmum, karena Allah Ta’ala.

Tugas.
Isilah titik-titik pada soal di bawah ini!
1. Waktu pelaksanaan salat Subuh adalah dari ………………………….

2. Jumlah raka’at salat Subuh adalah ……………………………………


3. Melaksanakan salat Subuh akan mendapatkan keutamaan yang besar jika
dikerjakan secara …………………………………….

4. Ushalli fardash Shubhi rak’ataini mustaqbilal qiblati adaa’an lillahi


ta’aalaa
Bacaan di atas adalah niat salat Subuh secara …………………………

5. Bacaan niat salat Subuh menjadi imam yaitu …………………………

6. Ucapkanlah bacaan niat salat Subuh secara berjamaah ( Dalam rekaman


suara)

Senin, 15 November 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : PPKN
TEMA/SUBTEMA : Meneladani para Tokoh Bangsa.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo membaca.

Meneladani para tokoh bangsa berarti berperilaku berdasarkan nilai-nilai yang


pernah dilakukan oleh mereka diwaktu dahulu. Nilai-nilai itu tumbuh dalam
perilaku bangsa Indonesia. Nilai-nilai juang itu merupakan warisan dan harus
dilanjutkan dengan cara meneladani perilaku para tokoh bangsa tersebut.
Kalian dapat berperilaku atas dasar nilai-nilai juang tersebut di masa kini. Contoh:
a. Nilai Musyawarah
1) Mengadakan rapat pemilihan ketua kelas.
2) Ikut rapat karang taruna.
3) Mengadakan musyawarah antar kelas.
b. Nilai Rela Berkorban
1) Membantu korban bencana alam.
2) Ikut menyumbang bila ada teman yang sakit.
3) Meminjamkan sesuatu pada yang membutuhkan.
c. Nilai Persatuan atau Kebersamaan
Sikap ini dimiliki oleh para tokoh pejuang kita pada saat merumuskan Pancasila
sebagai dasar negara Indonesia.
Dalam sidang BPUPKI para peserta sidang diberi kesempatan untuk
menyampaikan pidatonya tentang rumusan dasar negara, kemudian dibahas dan
didiskusikan bersama untuk mendapatkan rumusan terbaik. Mereka tetap
menggalang persatuan dan kesatuan meskipun berasal dari berbagai daerah dan
mempunyai latar belakang yang berbeda. Nilai persatuan dan kebersamaan dapat
diterapkan dengan cara:
1) Tidak suka kekerasan dan perkelahian.
2) Bersedia melerai perselisihan.
3) Mementingkan kepentingan bersama.
d. Nilai Menghargai
1) Menerima teman yang berbeda suku, golongan, atau agama.
2) Tidak memaksakan pendapat dalam suatu rapat.
3) Bersedia menerima pendapat teman.
e. Nilai Tanpa Pamrih
1) Ikhlas memberi sumbangan.
2) Membantu teman tanpa mengharap balasan.
3) Menolong dengan penuh rasa senang.
f. Nilai Kerja Keras
1) Berusaha menyelesaikan tugas dari sekolah.
2) Belajar dengan sungguh-sungguh.
3) Berlatih sesuatu sampai mampu

Tugas (PR)
Silanglah A atau B pada jawaban yang benar dari soal-soal di bawah ini!
1. Perilaku yang menunjukkan nilai-nilai persatuan dan kebersamaan adalah …
A. Mementingkan kepentingan bersama
B. Belajar dengan sungguh-sungguh
2. Sikap yang termasuk nilai-nilai juang para pahlawan bangsa adalah …
A. Persaingan
B. Rela berkorban
3. Sikap yang mencerminkan tanpa pamrih adalah …
A. Ikhlas memberi sumbangan
B. Tidak suka kekerasan
4. Sikap yang mencerminkan menghargai adalah …
A. Menolong dengan penuh rasa senang
B. Bersedia menerima pendapat teman
5. Berusaha menyelesaikan tugas dari sekolah merupakan cerminan dari …
A. Nilai kerja keras
B. Nilai tanpa pamrih
6. Mengadakan rapat pemilihan ketua kelas merupakan cerminan dari …
A. Nilai rela berkorban
B. Nilai Musyawarah

Selasa,16 November 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Penjaskes
TEMA/SUBTEMA : Senam lantai
Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.
Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo menulis.
Tulislah pada titik-titik dengan jawaban yang benar.
1. Senam lantai adalah gerakan senam yang dilakukan di lantai yang dilapisi
……………………………
2. Dalam senam lantai terdapat gerak keseimbangan dan gerak ……………..

3. Gerak dasar senam lantai adalah …………………………….

4. Salah satu cara melatih keseimbangan adalah berdiri dengan satu ……………..

5. Agar tubuh agar lebih cekatan dalam bergerak merupakan kegunaan dari senam
……………………….

6. Dasar gerakan senam ketangkasan adalah meloncat dan ………………………

7. Berdiri satu kaki lurus ke …………………..

8. Berdiri satu kaki ditekuk di ……………………………

Selasa, 16 Nov 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 4 : Pertumbuhan dan Perkembangan
Tumbuhan.
SUBTEMA 3 : Tunas

Assalamualaikum warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah supaya
kamu memahami materi tentang Pertumbuhan dan Perkembangan
tumbuhan( tunas).

Ayo membaca.
Tunas adalah bagian tumbuhan yang baru tumbuh dari kecambah yang
berada di atas permukaan tanah.
Tunas dapat terdiri dari batang, daun muda, calon bunga atau calon buah.
Tunas dapat tumbuh melalui pangkal batang, akar, atau daun.
Pohon tersebut tumbuh di dekat induknya, pohon pisang, tebu, bambu
adalah contoh tumbuhan yang berkembang biak dengan tunas batang.
Tumbuhan yang berkembang biak dengan tunas akar adalah cemara, sukun
dan kesemek. Tumbuhan yang berkembang biak dengan tunas tumbuh pada
daun adalah begonia, cocor bebek.
Tunas yang tumbuh pada akar dan daun disebut tunas adventif.

Tunas batang tunas akar tunas daun

Tugas.
Isilah titik-titik pada soal-soal di bawah ini dengan benar!
1. Bagian tumbuhan yang baru tumbuh dari kecambah yang berada di atas
permukaan tanah disebut …………………

2. Tunas dapat tumbuh melalui …………………………………………


3. Pohon bambu berkembang biak dengan tunas ……………………….

4. Pohon sukun berkembang biak dengan tunas ………………………..

5. Tunas yang tumbuh pada akar dan daun disebut tunas ………………

6. Di samping ini tanaman yang berkembangbiak dengan

tunas daun yaitu ……………………….

7. Di samping ini tanaman yang berkembang biak

dengan tunas akar yaitu …………………….

8. Di samping ini tanaman yang berkembang

biak dengan tunas batang yaitu…………………..

Rabu, 17 Nov 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
TEMA 4 : Pertumbuhan dan Perkembangan
Tumbuhan.
SUBTEMA :-
Assalamualaikum warrahmatullahi wabarukatuh.
Apa kabarmu hari ini? Semoga kita selalu dilindungi oeh Tuhan YME
Sehingga diberi keberkahan dan kesehatan.
Materi pembelajaran hari ini disampaikan melalui WA orangtuamu.
Mintakepada ibumu /kakak untuk membimbingmu belajar di rumah .

Ayo membaca.
Pertumbuhan tanaman pada musim hujan dan kemarau.
Pada musim hujan keadaan tumbuhan berbeda dengan tumbuhan pada
musim kemarau.
Pada musim hujan ketersediaan air berlimpah serta cahaya matahari yang
tidak terlalu terik sehingga suhu cukup hangat dan tidak panas serta
kelembaban cukup tinggi.
Keadaan pada musim hujan merupakan keadaan yang optimal untuk
pertumbuhan dan perkembangan tanaman, sehingga pertumbuhan dan
perkembangan akan mencapat kecepatan yang maksimal dengan ditandai
daun yang rimbun dan warna daun hijau segar.
Saat musim kemarau ketersediaan air kurang serta cahaya matahari yang
terlalu panas sehingga suhu terlalu panas dan kelembaban sangat rendah.
Keadaan pada musim kemarau merupakan keadaan yang tidak
menguntungkan untuk pertumbuhan dan perkembangan tanaman sehingga
pertumbuhan dan perkembangan akan mencapai kecepatan minimal atau
bahkan tumbuhan akan melakukan dormansi saat musim kemarau ditandai
dengan daun yang meranggas dan warna daun yang kuning kecoklatan

Tugas
Silanglah pada huruf A atau B padajawaban yang benar dari soal-soal di
bawah ini!
1. Pada musim hujan dan musim kemarau keadaan tumbuhan …
A. Berbeda
B. Sama saja
2. Ketersediaan air berlimpah pada musim…
A. Kemarau
B. Hujan
3. Pada musim hujan cahaya matahari …
A. Tidak terlalu terik
B. Terlal panas
4. Saat musim kemarau ketersediaan air …
A. Berlimpah
B. Kurang
5. Suhu cukup hangat dan tidak panas serta kelembaban cukup tinggi saat

A. Musim hujan
B. Musim kemarau
6. Saat musim hujan pertumbuhan dan perkembangan tanaman akan
mencapat kecepatan yang maksimal dengan ditandai …
A. Daun yang meranggas dan warna daun yang kuning kecoklatan
B. Daun yang rimbun dan warna daun hijau segar
7. Pertumbuhan dan perkembangan tanaman saat musim hujan akan
mencapat kecepatan yang …
A. Optimal
B. Minimal
8. Pertumbuhan dan perkembangan tanaman saat musim kemarau
merupakan keadaan yang …
A. Sangat menguntungkan
B. Kurang menguntungkan

Rabu, 17 Nov 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Ketrampilan
TEMA/SUBTEMA : Senam lantai
Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.
Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan TuhanYME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo menulis.
1. Mengganti part knalpot standar
__________________________

dengan menggunakan knalpot variasi

______________________________

akan menambah kecepatan dan tenaga motor

_____________________________________

2. Dengan menambah lampu menarik

____________________________

motor akan terlihat semakin menarik

______________________________

fungsi lampu menambah unsur keselamatan dari motor

____________________________________________

3. Fairing yang memiliki bentuk aerodinamis

__________________________________

membuat penampilan motor menjadi semakin menarik

____________________________________________

Motor terlihat sangat berbeda dari motor-motor pada umumnya.


___________________________________________________

4. box pada motor memberikan ruang untuk

_________________________________

dapat membawa banyak barang

_________________________

box sangat disukai oleh orang yang hoby touring

_______________________________________

5. Speaker klakson yang memiliki suara yang lebih gahar

___________________________________________

jangan pakai sembarangan supaya orang tidak kaget

__________________________________________

yang akhirnya akan berakibat fatal bagi pengendara lainnya

________________________________________________

Jum’at, 19 Nov 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER : Pendidikan Agama Islam
TEMA/SUBTEMA : Melaksnakan salat wajib
Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.
Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan Tuhan YME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo membaca.
Salat berjama’ah.
Ibadah salat yang dilakukan secara berjama’ah akan mendapatkan pahala yang
berlipat ganda dibandingkan salat yag dikerjakan sendiri.
Selain salat wajib, salat yang biasanya dikerjakan secara berjama’ah adalah
tarawih, witir, dhuha, salat Juma’at dan masih banyak lagi. Terdapat tata cara salat
berjama’ah dan adab yang perlu dilakukan, diantaranya yaitu :
1. Berwudhu.
Setiap muslim yang akan menunaikan salat berjama’ah di masjid/di rumah
hendaknya mensucikan diri terlebih dahulu dengan berwudhu.
2. Membaca doa dalam perjalanan menuju masjid.
Dianjurkan membaca doa ketika dalam perjalanan ke masjid.
Berdoa ketika masuk masjid.
Setelah sampai masjid, hendaknya membaca/mengucapkan salam dan
membaca doa masuk masjid: “Allahummaftahlii abwaaba rahmatik”
Sedangkan ketika keluar masjid hendaknya berdoa: “Allahumma inni as-aluka
min fadhlik”
3. Tidak melewati orang yang sedang salat.
Ketika ada seseorang yang sedang salat menghalangi kita untuk masuk ke
barisan salat atau shaf, hendaknya tunggu hingga ia selesaikan salatnya.
Selain tidak sopan, melewati orang yang sedang slat menunjukkan rendahnya
pengetahuan tentang adab salat di masjid.

4. Salat sunnah 2 rakaat setelah masuk masjid.


Nabi Muhammad SAW menganjurkan umat muslim untuk melakukan salat
sunnah sebanyak dua rakaat sebelum duduk.
5. Menjawab panggilan adzan dan berdoa setelah adzan.
Menjawab panggilan adzan dengan mengulang kata-kata yang diucapkan
muadzin.
6. Merapikan barisan salat.
Saat salat berjama’ah akan dimulai, sebaiknya merapikan barisan salat supaya
benar dan lurus.

Tugas.
Melengkapi kalimat.
1. Setiap muslim yang akan menunaikan salat berjama’ah di masjid/di rumah
mensucikan diri terlebih dahulu dengan …………………………..
2. Ibadah salat berjama’ah pahalanya berlipat ganda dibandingkan salat ………..
3. Selain salat wajib, contoh salat yang biasanya dikerjakan secara berjama’ah
adalah ………………………………………………………
4. Bacaan doa masuk masjid yaitu ………………………………….
5. Bacaan doa keluar masjid yaitu …………………………………..
6. Melewati orang yang sedang salat menunjukkan rendahnya pengetahuan
tentang ……………………………….
7. Jumlah rakaat salat sunnah setelah masuk masjid adalah …………………..
8. Salat sunnah setelah masuk masjid dilakukan sebelum ……………………
9. Menjawab panggilan adzan dengan mengulang kata-kata yang diucapkan
oleh ………………………
10.Saat salat berjama’ah akan dimulai, sebaiknya merapikan barisan salat supaya
………………………………………….

Rabu, 24 Nov 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER :I
TEMA/SUBTEMA : Latihan Soal Bahasa Indonesia.

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan Tuhan YME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Bacalah teks di bawah ini, kerjakan soal untuk nomor 1-4


Dimas menyampaikan laporan hasil pengamatannya tentang hewan karnivora melalui
literasi perpustakaan sekolah.
Berikut ini isi laporan :
Tempat pengamatan : Perpustakaan sekolah
Waktu pengamatan : Jam istirahat sekolah
Hasil pengamatan :
Karnivora : adalah jenis hewan pemakan daging. Hewan yang masuk golongan
karnivora dikenal sebagai hewan buas, karena memangsa hewan lain untuk dimakan.
Hewan ini bergerak sangat cepat, gigi taringnya tajam, kukunya juga runcing,
pandangan matanya, serta penciumannya tajam.
Karena mereka sama-sama mencari hewan untuk diburu, biasanya sesama hewan
karnivora tidak mau tinggal bersama-sama. Di alam liar mereka punya daerah
kekuasaannya masing-masing.
Walaupun lebih banyak karnivora yang hidup di darat, ada juga karnivora yang hidup
di laut, dan udara.

1. Laporan yang dibuat oleh Dimas adalah tentang …


A. Hewan Karnivora
B. Hewan Herbivora

2. Tempat Dimas mengumpulkan lietrasi tentang hewan yang diamati adalah …


A. Perpustakaan Taman Matoa
B. Perpustakaan Sekolah

3. Salah satu isi laporan Dimas tentang hewan karnivora adalah …


A. Golongan karnivora dikenal sebagai hewan buas
B. Golongan karnivora dikenal sebagai hewan jinak

4. Waktu pengamatan yang dilakukan oleh Dimas adalah …


A. Jam istirahat sekolah
B. Jam belajar sekolah

5. Persamaaan kata memangsa adalah …


A. Mengambil
B. Memakan

6. Lawan kata runcing adalah …


A. Tumpul
B. Lancip

7. Kata dasar ” Pengamatan” adalah …


A. Amat
B. Ngamat

Kamis, 25 Nov 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER :I
TEMA/SUBTEMA : Latihan soal IPS

Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.


Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan Tuhan YME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Jodohkanlah soal-soal di kiri dengan jawaban di kanan!

1. Ketersediaan air berlimpah pada musim…


_______________________________ Tidak terlalu panas

2. Pada musim hujan cahaya matahari … Kurang


_______________________________

3. Saat musim kemarau ketersediaan air … Hujan


______________________________

4. Suhu cukup hangat dan tidak panas serta


kelembaban cukup tinggi saat … Pasokan air
______________________________

5. Bagi pembudidaya ikan air tawar kendala


yang dihadapi saat musim kemarau adalah … Musim hujan
_______________________________

Juma’at, 26 Nov 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER :I
TEMA/SUBTEMA : Latihan soal IPA
Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.
Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan Tuhan YME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Jodohkanlah soal-soal di kiri dengan jawaban di kanan!

1. Gambar di bawah ini induk hewan kucing sedang … Tidak mempunyai


Daun telinga
___________________________

2. Ciri hewan ovipar diantaranya adalah … Menyusui anaknya

________________________________

3. Gambar di bawah ini merupakan hewan … Tubuhnya dilindungi


bulu
______________________

4. Ciri-ciri dari hewan vivipar diantaranya adalah ….. Ovovivipar

_____________________________________

5. Gambar di bawah ini adalah contoh hewan … Vivipar

______________________________

6. Hewan pada gambar di samping berkembangbiak dengan …


C. Bertelur
D. Melahirkan
7. Ciri hewan ovipar diantaranya adalah …

Juma’at, 03 Desember 2021


BAHAN AJAR PEMBELAJARAN JARAK JAUH
SATUAN PENDIDIKAN : SMPLB Nur Abadi
JENIS KETUNAAN : Tunagrahita
KELAS : VII
MAPEL/ SEMESTER :I
TEMA/SUBTEMA : Latihan soal IPA
Assalamualaiku warrahmatullahi wabarukatuh.
Apa kabar kalian hari ini? Semoga kita selalu dalam lindungan Tuhan YME
Sehingga diberi kesehatan agar dapat belajar dengan baik hari ini, aamiin yra.

Ayo menulis.
Isilah titi-titik di bawah ini secara benar dengan menjodohkan jawaban yang
tersedia pada bagian bawah soal!

1. Gambar ini adalah salah satu proses daur hidup kupu-kupu

yaitu …… …………………….

2. Contoh hewan yang bergerak dengan cara terbang adalah …………………

3. Proses awal pertumbuhan pada tumbuhan berbiji disebut ………………….

4. ini tanaman yang berkembangbiak dengan tunas daun yaitu…….

5. Induk ayam bertelur, lalu telurnya menetas menjadi beberapa ekor anak ayam.
Keterangan di atas menunjukkan bahwa makhluk hidup ……………………..

6. Kucing berkembang biak dengan cara ………………………………………..

7. Tidak berdaun telinga merupakan ciri hewan yang berkembangbiak dengan


cara ………………………………………

Bertelur - Kupu-kupu - kepompomg - Berkembangbiak

Melahirkan - cocor bebek - perkecambahan

Anda mungkin juga menyukai