Anda di halaman 1dari 5

I

LURAH KELURAHAN TANJUNG BARAT


KECAMATAN JAGAI{ARSA
KOTA ADMINISTRASI JAKARTA SELATAN

KEPUTUSAN LURAH TANJUNG BARAT


NOMOR 192TAHUN 2021

TENTANG
PENETAPAN ZONASI PEMBERLAKUAN
PEMBATASAN KEGIATAN MASYARAKAT (PPKM) BERBASIS MIKRO
TINGKAT KELURAHAN TANJUNG BARAT
TAHUN 2021

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

LURAH TANJUNG BARAT KECAMATAN JAGAKARSA


KOTA ADMINISTRASI JAKARTA SELATAN

Menimbang a. bahwa untuk menindaklanjuti Instruksi Menteri Dalam


Negeri Nomor 03 Tahun 2021 tentang Pemberlakuan
Pembatasan Kegiatan Masyarakat Berbasis Mikro dan
Pembentukan Posko Penanganan Corona Virus Disease
2019 di Tingkat Desa dan Kelurahan untuk Pengendalian
Penyebaran Corona Virus Disease 2Ol9 dan Instruksi
Gubernur Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta Nomor
7 Tahun 2021 tentang Pelaksanaan Pembatasan Kegiatan
Masyarakat Berbasis Mikro Tingkat Rukun Tetangga;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud
pada huruf a, perlu menetapkan Keputusan Lurah tentang
Penetapan Zonasi Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan
Masyarakat (PPKM) Berbasis Mikro Tingkat Kelurahan
Tanjung Barat Tahun 2O21 .
Mengingat 1. Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2OO7 Tentang
Penanggulangan Bencana (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2O07 Nomor 66 Tambahan Republik
Indonesia Nomor 4723);
2. Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2OO7 tentang
Pemerintahan Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta
sebagai Ibukota Negara Kesatuan Republik Indonesia
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor
93, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
47a41;
3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2Ol4 tentang
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik
1
Indonesia Tahun 2Ol4 Nomor 24, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah
beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-Undang
Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas
Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2OI4 tentang
Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2Ol5 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5679);
4. Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2Ol4 tentang
Administrasi Pemerintahan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2Ol4 Nomor 292, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5601);
5. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2OI8 tentang
Kekarantinaan Kesehatan (Lembaran Negara Repubrik
Indonesia Tahun 2018 Nomor L2B, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 6236);
6- Peraturan Pemerintah Nomor 2L Tahun 2o2o tentang
Pembatasan Sosial Berskala Besar dalam Rangka
Percepatan Penanganan corona virus Disease 2o1g (covlD
19) (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2o2o
Nomor 91, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 6a87);
7. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 9 Tahun 2o2o tentang
Pedoman Pembatasan sosial Berskara Besar dalam
Penanganan corona virus Disease 2ol9 (covlD-19) (Berita
Negara Republik Indonesia Tahun 2O2O Nomor 326);
8. Instruksi Menteri Dalam Negeri Nomor 03 Tahun 2o2l
tentang Pemberlakuan pembatasan Kegiatan Masyarakat
Berbasis Mikro dan pembentukan posko penanganan
corona virus Disease 2019 di Tingkat Desa dan Keluiahan
untuk Pengendalian Penyebaran corona virus Disease 2019;
9. Peraturan Daerah Provinsi DKI Jakarta Nomor 2 Tahun
2o2o tentang Penanggulangan corona virus Disease 2o1g
(Lembaran Daerah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta
Tahun 2o2o Nomor 2oL, Tambahan Lembaran Daerah
Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta Nomor 200g);
10. Peraturan Gubernur provinsi Daerah Khusus Ibukota
Jakarta Nomor 3 Tahun 2o2l tentang peraturan
Pelaksanaan Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2o2o
tentang Penanggulangan corona virus Disease 2o1g (Berita
Daerah Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta Tahun
2O2I Nomor 62002);
ll.Keputusan Gubernur Provinsi DKI Jakarta Nomor lo7
Tahun 2o2l tentang Pemberlakuan pembatasan Kegiatan
Masyarakat Berbasis Mikro;
12. Intruksi Gubernur Provinsi DKI Jakarta Nomor T Tahun
2o2l tentang Pelaksanaan pembatasan Kegiatan Masyarakat
Berbasis Mikro Tingkat Rukun Tetangga.

-2-
MEMUTUSKAN :

Menetapkan KEPUTUSAN LURAH TANJUNG BARAT TENTANG


PENETAPAN ZONASI PEMBERLAKUAN PEMBATASAN
KEGIATAN MASYARAKAT (PPKM) BERBASIS MIKRO
TINGKAT KELURAHAN TANJUNG BARAT TAHUN 2027
KESATU Perlu dilakukan penetapan zonasi pemberrakuan
Pembatasan Kegiatan Masyarakat (ppKM) Berbasis Mikro
pada tingkat Rukun Tetangga (RT) dengan memperhatikan
kriteria-kriteria zonasi sebagai berikut :
a. zona Hijau dengan tidak ada kasus covid-19 dalam
satu RT, maka skenario pengendalian dilakukan
dengan surueilans aktif, seluruh aspek perlu di tes dan
pemantauan kasus tetap dilakukan secara rutin dan
berkala;
b. Zona Kuning dengan kriteria jika terdapat 1 (satu)
sampai dengan 2 (dua) rumah dengan konfirmasi kasus
positif dalam 1 (satu) RT selama 7 (tujuh) hari terakhir,
maka skenario pengendalian adalah menemukan kasus
suspek dan pelacakan kontak erat, Ialu melakukan
isolasi mandiri untuk pasien positif dan kontak erat
dengan pengawasan ketat;
c. Zona Oranye dengan kriteria jika terdapat 3 (tiga)
sampai dengan 5 (lima) rumah dengan konfirmasi
kasus positif dalam 1 (satu) RT selama 7 (tujuh) hari
terakhir, maka skenario pengendalian adalah
menemukan kasus suspek dan pelacakan kontak erat,
lalu melakukan isolasi mandiri untuk pasien positif dan
kontak erat dengan pengawasan ketat, serta menutup
rumah ibadah, tempat bermain anak dan tempat umum
lainnya kecuali sektor esensial;
d. zona Merah dengan kriteria jika terdapat lebih 5 (lima)
rumah dengan dengan kasus konfirmasi positif dalam 1
(satu) RT selama 7 (tujuh) hari terakhir, maka skenario
pengendalian adalah pemberlakuan ppKM tingkat RT
yang mencakup menemukan kasus suspek dan
pelacakan kontak erat, melakukan isolasi
mandiri/terpusat dengan pengawasan ketat, menutup
rumah ibadah, tempat bermain anak dan tempat umum
lainnya kecuali sektor esensial, melarang kerumunan
orang lebih dari 3 (tiga) orang, membatasi keluar masuk
wilayah RT maksimal hingga pukul. 20.00 WIB, serta
meniadakan kegiatan sosial kemasyarakatan di
lingkungan RT yang bisa menimbulkan kerumunan dan
berpotensi menimbulkan penularan.
KEDUA Menetapkan Pemberlakuan pembatasan Kegiatan
Masyarakat (PPKM) Berbasis Mikro pada tingkat Rukun
Tetangga (RT) selama 14 (empat belas) hari terhitung sejak
tanggal 27 Desember 2021 sampai dengan tanggal 10
Januarai 2022.
KETIGA Dalam Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat
(PPKM) Berbasis Mikro sebagaimana dimaksud dalam
diktum KESATU, berlaku secara mufatis mutandis terhadap
ketentuan pengendalian ketat berskala lokal dan
penerapan protokol kesehatan Covid-19 sesuai ketentuan
Pasal 42 Peraturan Gubernur Nomor 3 Tah.un 2O2l tentang
Peraturan Pelaksanaan Peraturan daerah Nomor 2 Tahun
2O2O tentang Penanggulangan Corona Virus Di.sease 2O19.
KEEMPAT Penetapan zonasi RT dalam Pemberlakuan Pembatasan
Kegiatan Masyarakat (PPKM) Berbasis Mikro sebagaimana
dimaksud dalam diktum KESATU tercantum dalam
lampiran dan merupakan bagian tidak terpisahkan dalam
keputusan ini.
KELIMA Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan'

Ditetapkan di Jakarta
pada tanggal 27 Desember 2027

LURAH KELU HAN JUNG BARAT,


'7 24,

'nF/

MUH D TOIB, SE
NIP. 19 01 198903 1009

Tembusan:
1 . Plt. Walikota Kota Administrasi Jakarta Sela

2. Camat Kecamatan Jagakarsa


3. Babinsa
4. Babinkamtibmas
5. Para Ketua RW
6. Para Ketua RT
20NASI PEA TW AEFOASARUN OATA DINXES
XELUMHAil IANJUNG AARAT

ndrl
M.nl

iT3
==_
L L 0 0 0

\rn
f RO'r,'lN3/
Y +
i
li

i:

Anda mungkin juga menyukai