Anda di halaman 1dari 8

Namamahasiswa : Heti Yulendari , NIM : 210102047P, Target ke : 1

ASUHAN KEBIDANAN PADA IBU HAMIL


TERHADAP Ny. H G2 P1 A0 , Kehamilan 40. Minggu Di PMB Dersi Elya, S.Tr.Keb
Tanggal Pengkajian : 14-09-2021 Jam : 17.00 WIB No rekammedis :
A. SUBJEKTIF
1. Identitas
NamaIstri :Ny. H NamaSuami : Tn. K
Umur : 37 tahun : 45 tahun
Pendidikan : SMP : SMA
Pekerjaan : Wiraswasta : Wiraswasta
Suku/Bangsa : Jawa : Jawa
Agama : Islam : Islam
Alamat : Gd. Cahya Kuningan : Gd. Cahya
Kuningan
No. telp. : -
2. Keluhan utama
Ibu mengatakan perut sering kencang-kencang
3. Riwayat kehamilan saat ini
a. HPHT : 06 – 12 – 2020 TP/HPL : 13 – 09 – 2021
b. Ibu ANC
- Trimester I : 2 kali di posyandu , keluhan : mual muntah
- Trimester II: 3 kali di posyandu , keluhan : tidak ada keluhan
- Trimester III : 3 kali di posyandu , keluhan : sering BAK
c. PP test tanggal 16-02- 2020, Hasil : ( + ) Positif , ( ) Negatif
4. Riwayat Menstruasi
Menarche umur : 16 Tahun

Menstruasi : Teratur : (√ )Ya, ( )Tidak

Siklus : 28 Hari

Lama : 4 Hari

Jumlah :

Warna : ( ) Merah segar, (√ ) Merah tua,

( ) Merah kehitaman, ( )Coklat

Konsistensi : (√ ) Cair/encer, ( ) Bergumpal, ( ) Flek

Bau : ( ) Ya, (√ )Tidak

Desminorea : ( ) Ya, (√ ) Tidak

Haid bulan sebelumnya : 08 – 11- 2020, Lamanya : 3 hari.

Flour Albus : ( ) Ada, (√ )Tidak Ada

Bau : ( )Ya, (√) Tidak

Warna : ( )Putih , ( )Kuning, ( )Hijau, ( ) Coklat

5. RiwayatKehamilan ,Persalinan, Nifas yang lalu

N Tgl Tempa Usia Jenis Penol Penyulit Jenis B PB Keada


o Lahir t Keha Persali ong Kehamila Kela B (c an
Persali milan nan ndan min (g m) Anak
nan Persalina r) Sekar
n ang
1. 27- Di 40 Sponta Bidan Tidak ada Laki - 30 49 Sehat
04- BPM mingg n laki 00 cm
2014 u pervagi gr
nam a
m

6. Riwayat kesehatan ibu

a) Riwayat penyakit yang pernah diderita :

Ibu mengatakan tidak ada riwayat penyakit yang pernah diderita

b) Perilaku kesehatan

Ibu mengatakan tidak pernah mengkonsumsi alkohol dan ibu tidak merokok

7. Riwayat Kesehatan Keluarga

Keturunan kembar : ( ) Ada , (√ ) Tidak ada

PenyakitMenular/ keturunan : ( - ) Diabetes milutus, ( - ) Hepatitis,

( - ) Penyakitjantungkoroner

( - ) Tifoid, ( - ) Hipertensi, ( - ) TB

( - ) Lain-lain, jelaskan: …………………………..

( - ) Tidak ada :

8. PolaKebutuhanSehari-hari

Kebutuhan Selama hamil Keluhan


Nutrisi : Makan Baik, teratur, menu seimbang Tidak ada
Minum
Eliminasi : BAK Normal, 7-8 kali sehari Tidak ada
BAB Lancar,1 kali sehari
Istirahatdantidur Cukup, siang 1-2 jam Tidak ada
Malam 8 jam
Aktivitas Ibu mengatakan hanya Tidak ada
melakukan pekerjaan rumah
tangga
Personal hygiene Ibu mandi 2 kali/hari

Pola seksual - -

9. Imunisasi TT

TT 1 :Uk 20 minggu Tanggal : 26-4-2020 TM : II

TT 2 :Uk 24 minggu Tanggal : 22-5-2020 TM : II

10. PergerakanJanin

Ibu mengatakan pergerakan bayinya aktif

11. Perilakukesehatan

Penggunaan alcohol/ obat-obatansejenisnya: tidak ada

Merokok, makan sirih :tidak ada

12. Riwayatsosial

Apakah kehamilan ini direncanakan/ diinginkan :ya

Jenis kelamin yang diharapkan : perempuan

B. OBJEKTIF

1. PemeriksaanUmum

a. Keadaanumum :( √ ) Baik , ( ) Cukup, ( ) Lemah

b. Kesadaran : ( √ ) Compos mentis, ( ) Apatis, ( ) Samnolen

( ) Sopor, ( )Koma

c. LILA : 24 cm

d. TB : 160 cm
e. BB

Sebelumhamil : 52 kg

BB sekarang : 61 kg

f. TTV

TD : 100/70mmHG

Respirasi : 20 x/menit

Nadi :78x/menit

Suhu :36,5°C

2. PemeriksaanFisik

a. Mata

Konjungtiva : ( √) Merahmuda , ( )Pucat, ( ) Hiperemi

Sclera :( √ ) Putih, ( ) Kuning, ( ) Perdarahan

b. Gigi danmulut

Mukosa bibir :bersih, tidak kering

Mulutdangigi :( - ) Karies , ( - ) Stomatitis, ( - ) Trismus

( - ) PerdarahanGusi, ( √ )Bersih

c. Leher : ( - ) Pembesaran kelenjar tyroid, ( - ) Pembesaran kelenjar limfe

( - ) Pembesaran vena jugularis , ( - ) Lain-lain, Jelaskan : ……..

( √ ) Normal

d. Dada

AuskultasiJantung: Lup Dup: ( √ ) Teratur, ( ) Tidakteratur

Auskultasiparu-paru :Vasikuler : ( - ) Whezing , ( - ) Ronchi

e. Payudara
Pembesaran :( √ ) Simetris, ( ) Asimetris

Putting Susu :( √ ) Menonjol, ( ) Datar, ( ) Tenggelam

( √ ) Bersih, ( ) Kotor, ( ) Hiperpigmentasi areola/ papilla

Pengeluaran :tidakada

f. Abdomen

Pembesaran : ( √) Memanjang,( ) Melintang

Bekaslukaoprasi :( ) Ada , ( √ ) Tidakada

Tumor/benjolan : ( ) Ada , ( √ ) Tidakada

Nyeri epigastrium :( ) Ada , ( √ ) Tidakada

g. Ekstermitasatasdanbawah

Odema : (- ) Kanan (+/-) , ( - ) Kiri (+/-)

Varises :(- ) Kanan (+/-) , ( - ) Kiri (+/-)

Sirkulasipariver :tidakada

Reflek patella : ( + ) Kanan (+/-) , ( + ) Kiri (+/-)

h. Anogenetal

Perinium : ( -) Luka parut , ( - ) Radang, ( - ) Pembengkakan, ( - )


Varises

Vulva danvagina :( √ ) Bersih, ( ) Kotor, ( - ) Varises, ( - ) Hematoma

( -) Flour albus, ( - ) Bau, ( - ) Fluxus, ( - ) Luka

Anus :Hemoroid: ( ) Ada , ( √ ) Tidakada

3. PemeriksaanKebidanan

a. TFU Mc.donal : 31cm

TBJ ( J.Thausack) : (31-11) x 155 : 3100 gram


b. Leopold

Leopold 1 :

Pada bagian fundus ibu teraba bulat, lunak tidak melenting (bokong)

Leopold 2 :

Sebelah kiri perut teraba panjang, keras seperti papan (punggung)

Sebelah kanan perut teraba bagian – bagian kecil (ekstremitas)

Leopold 3 :

Pada bagian bawah perut teraba bulat, keras, dan melenting (kepala)

c. DJJ : ( + ) Positif, ( ) Negatif

Frekuensi 136 x/menit, ( √ ) Teratur, ( ) Tidak teratur

4. Pemeriksaan Laboratorium

Tanggal : 14-2-2021

a) HB : 11,2 gr/dl

b) Protein Urine :negatif

c) Glukosa : normal

C. ASSESMENT

G2P1A0 hamil 40 minggu Janin tunggal hidup intrauterine presentasi kepala


D. PLANNING OF ACTION

Tanggal : 14-09-2021

- Menjelaskan hasil pemeriksaan kepada pasien bahwa ibu dalam keadaan stabil dan
normal
- Memberitahu ibu bahwa keluhan yang ibu rasakan adalah hal yang wajar/fisiologis
pada ibu hamil TM III
- Menganjurkan ibu untuk tetap menjaga pola makan dan pola istirahat
- Menganjurkan ibu untuk melakukan aktifitas fisik untuk merangsang kontraksi
- Menjelaskan kepada ibu tentang tanda-tanda persalinan seperti keluar lendir darah,
mules yang sering dan teratur, serta keluarnya air-air atau cairan ketuban dari jalan
lahir
- Menjelaskan tanda bahaya kehamilan kepada ibu
- Memberitahu ibu untuk persiapan persalinan seperti baju ibu, baju bayi, kendaraan,
donor darah, serta dana
- Mendokumentasikan hasil pemeriksaan dan asuhan yang telah diberikan

Anda mungkin juga menyukai