Anda di halaman 1dari 1

3.

1 Form Penilaian Awal Pencahayaan di Tempat Kerja

Petugas melingkari pilihan skor pada bagian kanan form sesuai dengan kondisi lingkungan kerja pada
saat kegiatan penilaian dilakukan.

1. Apakah pencahayaan di tempat kerja cukup? (Pekerja dapat melihat benda atau membaca
tulisan dengan jelas dan nyaman di area kerja)
Ya 1
Tidak 2
2. Apakah terdapat cahaya silau di area kerja ? (Contoh : pantulan sinar matahari, lampu sorot
atau sumber cahaya lainnya yang menganggu namun diterima mata pekerja)

Ya 2
Tidak 1
3. Apakah sebaran cahaya di area kerja sudah merata ?
*Area kerja adalah tempat dimana terdapat pekerja yang sedang bekerja saat observasi
dilakukan.
Ya 1
Tidak 2

Total Skor Pencahayaan

Total Skor Tingkat Risiko

3 Rendah

4 s.d 5 Sedang

6 Tinggi

Prioritas Rekomendasi Pengendalian

Tingkat Risiko Rekomendasi Pengendalian

Rendah Pengendalian tambahan tidak diproritaskan.

Sedang Perlu dilakukan penilaian lanjutan (pengukuran secara kuantitatif)

Tinggi Harus dilakukan pengendalian sesegera mungkin.

Anda mungkin juga menyukai