Anda di halaman 1dari 2

Fakultas Keguruan dan llmu Pendidikan - Fakultas Teknik - Fakultas Ekonomi & Bisnis

Fakultas Agama lslam . Fakultas Hukum . Fakultas llmu Kesehatan


Fakultas Psikologi . Fakultas Kedokteran . Program Pascasarjana
Jl. Sutorejo No. 59 Surabaya 60113, Telp. (031) 3811966 - 3811967, Fax. (031) 3813096

KEPUTUSAN REKTOR
Nomor: I I l9lKEP/IL3.AUlN2}l&

TENTANG
PENETAPAN STRUKTUR ORGANISASI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURABAYA

B is m il I ahirr ahmanirr ahi m,


Rektor Universitas Muhammadiyah Surabaya, setelah :

Menimbang : a. bahwa dalam rangka pelaksanaan Peraturan Rektor Universitas


Muhammadiyah Surabaya Nomor: 1026/PRN/II.3.AU/A/2018 tentang
Struktur dan Tata Kerja Organisasi Universitas Muhammadiyah Surabaya;
b. batrwa untuk memaksimalkan kinerja organisasi Universitas Muhammadiyah
Surabaya;
c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan
huruf b, perlu menetapkan Keputusan Rektor tentang Penetapan Struktur
Organisasi Universitas Muhammadiyah Surabaya.
Mengingat : 1. UU RI Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional.
2. UU RI Nomor 12 Tahun 2012Tentang Pendidikan Tinggi.
3. PP RI Nomor 19 Tahun 2005 TentangStandarPendidikanNasional.
4. Pedoman Pimpinan Pusat Muhammadiyah Nomor: 02tPEDll.0lBl20l2
Tentang Perguruan Tinggi Muhammadiyah.
5. Ketentuan Majelis Dikti PP Muhammadiyatr Nomor: 178/KETll.3lDl20l2
Tentang Perguruan Tinggi Muhammadiyah.
6. Statuta Universitas Muhammadiyah Surabaya.
7. Peraturan Reklor Nomor: 1026/PRN/I(.3.AU|N20I8 tentang Struktur dan
Tata Kerj a Organisasi Universitas Muhammadiyah Surabaya.
MEMUTUSKAN:
Menetapkan
Pertama Struktur Organisasi Universitas Muhammadiyah Surabaya sebagaimana
terlampir
Kedua Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila terdapat
kesalahan dalam penetapannya, maka akan diadakan pembetulan sebagaimana
mestinya.

Ditetapkan di Surabaya
Pada tanggal : 25 Rabi'ul Awal 1440H
3l Desember 2018 M

dr. Sukadiono, M.M.l


4Bl't
Tembusan:
1. KetuaBPH
2. Wakil Rektor I, II, III
3. Dekan/Direktur
4. Kepala Biro/Lembaga
Lampiran Keputusan Rektor
Nomor: I 1 1 9/KEP/II.3.AU/A/20 I 8

STRUKTUR ORGANISASI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURABAYA

REKTOR
SENAT BPH
UNIVERSITAS
WRI wRil WR III

DEWAN ETIK

SENAT UPT BIRO LEMBAGA UNIT BISNIS


FAKULTAS
FAKULTAS

Sekretariat Rektorat Lembaga Penelitian Klinik Utama Bersalin


PRODI Perpustakaan Siti Aisyah Pacar Keling
dan Pengabdian
Biro Administrasi Masyarakat
Klinik Pratama
Pusat Bahasa Akademik
Lembaga Penjaminan Cita Husada
Pusat Layanan Darmasiswa
dan Kelas lnternasional Biro Administrasi Mutu dan Satuan
Pengawas lnternal PT Umsurya Bina Bangsa
Pusat Teknologi Kemahasiswaan dan
Pusat Pengem bangan lnformasi Alumni Guest House
Ekonomi Kreatif dan Lembaga lnformasi
Kewirausahaan Pusat Pengembangan Biro Administrasi dan Penerimaan
Koperasi
Publikasi llmiah Umum Mahasiswa Baru
Pusat Pengkajian Al-lslam Kantin
dan Kemuhammadiyahan Kantor Urusan lnternasional Biro Administrasi
dan Kerjasama Keuangan
Pusat Penyelenggaraan
Ketakmiran Masjid Mas Pusat Pengembangan Biro Administrasi
Mansur Pendidikan & Pembelajaran Sumber Daya lnsani

Pusat Pengkajian Biro Perencanaan dan


Pusat Sentra Haki
Kewanitaan Pengembangan 31 Desember 2018

Keterangan :

garis komando
garis koordinasi
r.
Sukadiono, M.M !

Anda mungkin juga menyukai