Anda di halaman 1dari 8

I.

Pendahuluan
Segala puji kehadirat Allah SWT. Shalawat serta salam
semoga tercurah limpahkan kepada junjungan Nabi Besar kita
Muhammad SAW, kepada keluarga, sahabat, serta kepada
seluruh umatnya yang senantiasa beristiqomah mengikuti
langkah beliau hingga saat ini.
Seiring berjalannya waktu, dampak kemajuan peradaban
membawa negara ini ke suatu era dimana semua orang
dituntut untuk mempunyai pengetahuan yang up to date dan
kemampuan soft skill.
Hingga saat ini masih banyak orang yang kurang
memahami bagaimana perkembangan ekonomi dan keuangan
syariah. Dengan ini, Himpunan Mahasiswa Fakultas Ekonomi
dan Bisnis Islam (HIMA FEBI) Universitas Ma’soem
mengadakan Webinar Nasional “KOMITE NASIONAL
EKONOMI DAN KEUANGAN SYARIAH”

II. Nama kegiatan


Nama kegiatan ini adalah Webinar Nasional dengan
Tema “KNEKS” (KOMITE NASIONAL EKONOMI
DAN KEUANGAN SYARIAH)

III. Tujuan kegiatan


Adapun tujuan kegiatan ini adalah :
1. Memberikan informasi serta pemahaman tentang komite
nasional ekonomi dan keuangan syariah.
2. Memberikan informasi dalam mengembangkan
Pengetahuan dan kemampuan soft skill.
3. Membantu menambah wawasan dan relasi dengan
Universitas lain.
4. Membantu mahasiawa/i menemukan potensi terbaiknya
serta melengkapinya dengan soft skill agar dapat bersaing
di masa yang akan datang.

IV. Sasaran kegiatan


Sasaran dari kegiatan ini adalah seluruh Mahasiswa/I
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Ma’soem dan
terbuka untuk umum.

V. Pelaksanaan Kegiatan Webinar


Hari/Tanggal : Sabtu, 27 November 2021
Waktu : 08.00 – 11.25 WIB
Pembicara : 1. Hari S. Sungkari
2. Hamdan Ardiansyah, M.Pd
Tempat : Via Zoom (Online)
Contact Person : 087838011388 (Akmal Tamami)
08996945122 (Mega Citra)

VI. Susunan Kepanitiaan


Pembina : Mario Aldo Triadi Abidin,
S.T., M.M.
Presiden Direktur : Dendin Sholihudin Priatna
Penanggung Jawab : Muhammad Ridha
Ramadhan
Ketua Pelaksana : Imas Rahmawati
Sekretaris : Anisa Anggia Fitriani, Dhea
Eka Amanda, Khairani
Amalia, Shofa Musyarofah
Bendahara : Cut Punnariya Puteh, Cut
Muetia Hakiki P, Silmi
Kaffah
Sie. Acara : Annida Ghina Afiyah, Haifa
Ainun Nisa, Silpa Wardatus
Saniah, Rima Pebriyanti,
Dewi Suandari Hermawan
MC : Mega Citra Satya Pitaloka
Moderator : Yasir M. Fauzi, S. HI.,
M.E.Sy.
Sie. Losgistik : Cahyo Rumpoko, Siti
Shofiah, Taufik Firmansyah,
Yati Nurhanifah
Sie. Humas : Akmal Tamami, Ilmy
Solihat, Mega Citra Satya P,
Sheilla Marleta, Siti
Nurhasanah
Sie. Kesekretariatan Data : Rani Maryani, Sherly
Yulianti, Susilo Nugroho
Sie. Kesekretariatan Design : Faris Akbar Pratama, Dendin
Sholihudin Priatna, Reggina
Maharani
Sie. Konsumsi : Sinta Nurfadilah, Aulia Siti
Hanifah, Pahmi Nugraha,
Ghina Raudhatul Zannah
Sie. Danus : Delia Lestari, Devia Restiani
Gunawan, Faisal Ridwan
Fuadi, Sri Mulya, Tarissa
Rintan Rahayu
Sie. Pubdekdok & IT : Asep Rohmat, Nisa Zulfa
Aulia, Nur Afifah, Tia
Yulistiawati

VII. Anggaran Biaya

Keterangan Jumlah
NO Uraian
Jumlah Harga
1 Sekretaris

Amplop 5 Pcs Rp 1.000 Rp 5.000

Jilid 3 Jilid Rp 4.000 Rp 12.000

Print Proposal 24 Lembar Rp 500 Rp 12.000

Print Surat
5 Lembar Rp 500 Rp 2.500
Pemberitahuan

Jumlah Rp 31.500

2 Seksi Acara

Doorprize 6 Orang Rp 25.000 Rp 150.000

Print Susunan
10 Lembar Rp 500 Rp 5.000
Acara

Print Text

Moderator & 6 Lembar Rp 500 Rp 3.000

MC

Jumlah Rp 158.000
3 Humas

Fee Pemateri 2 Orang Rp 1.000.000 Rp 2.000.000

Jumlah Rp 2.000.000

Kesekretariatan
4
Data

Print Data
Peserta & 10 Lembar Rp 500 Rp 5.000
Daftar Hadir

Rp 5.000
Jumlah
5 Kesekretariatan
Desain
Rp
Print Name Tag 15 Lembar Rp 1.000
15.000
Panitia
Rp 15.000
Jumlah
6
Konsumsi
Air Mineral 2 Dus Rp 17.000 Rp 34.000
Kemasan Gelas
Konsumsi 35 Orang Rp 12.000 Rp 420.000
Panitia
Konsumsi 1 Orang Rp 20.000 Rp 20.000
Moderator
Rp 474.000
Jumlah
Jumlah Rp 2.683.500
Pengeluaran
VIII. Penutup
Demikian proposal kegiatan ini kami susun. Dengan
harapan terealisasinya kegiatan ini dapat memberikan
kontribusi bagi perkembangan dunia perekonomian dan
pendidikan serta memicu semangat para generasi muda untuk
lebih optimal mengasah bakat dan minatnya demi tercapainya
cita-cita. Orang tua dan tenaga pengajar pun dapat ikut serta
dalam mengarahkan minat dan bakat yang dimiliki anak-anak
maupun anak didiknya.

Jatinangor, 20 November 2021


Ketua Departemen Pendidikan Ketua Pelaksana

Muhammad Ridha Ramadan Imas Rahmawati


Mengetahui,
Dekan FEBI Presiden Direktur

Mario Aldo T.A, S.T., M.M Dendin Sholihudin Priatna


Menyetujui,

Pimp. Divisi Dikti & NF

Yudhy, Drs., M.Ag

Anda mungkin juga menyukai