Anda di halaman 1dari 17

CATATAN HARIAN

KULIAH KERJA NYATA DESA KEMUNING

EDUKASI BUNGA ROSELLA DAN BUNGA TELANG SEBAGAI MINUMAN


KESEHATAN PADA MASYARAKAT DESA KEMUNING KECAMATAN
TARIK KABUPATEN SIDOARJO

DINI RAKHMAH PUTRI G (19020200041)

DOSEN PEMBIMBIMBING LAPANG: apt. Dewi Rahmawati, M.Farm

PROGRAM STUDI S1 FARMASI


FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS ANWAR MEDIKA
SIDOARJO
2022
No Tanggal Kegiatan yang dilakukan & Dokumentasi Hasil
1. 29-8-2022 pembukaan KKN di Kecamatan Tarik Sidoarjo Kelompok KKN Desa Kemuning resmi
diberangkatkan ke Desa Kemuning untuk
mengabdi selama 1 bulan.

2. 30-8-2022 Menemui kepala sekolah TK dan Bidan Desa, Didapatkan hasil diskusi bersama kepala
survey lahan TOGA, membeli perlengkapan TOGA sekolah TK mengenai program kerja yang
akan dilakukan di TK DWP Kemuning.
3. 31-8-2022 Penanaman toga Yang dilakukan di balai desa Terlaksananya penanaman toga di balai
Kemuning desa Kemuning.

4. 01-9-2022 1. Pengenalan dan diskusi proker KKN bersama 1. Terjalin hubungan silahturahmi antara
Ibu-ibu kader Kemuning ibu kader dan mahasiswa KKN.
2. Cek lahan TOGA 2. Ibu-ibu kader memberi masukan
mengenai program kerja yang kami
paparkan selama 1 bulan.
3. Tanaman toga di hari ke-2 masih
sangat subur.
5. 02-9-2022 diskusi dengan karang taruna umbut legi 1. Terjalin hubungan silahturahmi antara
mengenai proker dusun Karang Taruna dsn.Umbut Legi dengan
Mahasiswa KKN
2. Didapatkan hasil diskusi program kerja
dusun umbut legi yaitu lomba anak-
anak dan bola voli antar desa.

6. 03-9-2022 Kerja bakti, membantu karang taruna umbut legi


dalam acara lomba voly
7. 04-9-2022 kegiatan lomba anak anak dusun umbut legi Terlaksananya lomba-lomba dalam
rangka memperingati hari kemerdekaan

8. 05-9-2022 penyuluhan minuman herbal dsn.tekik Menambah pengetahuan mengenai


manfaat minuman herbal telang dan
rosella pada warga dsn.tekik

9. 06-9-2022 penyuluhan antibiotik dsn.mbuntut Menambah pengetahuan mengenai


penggunaan antibiotik yang baik dan
benar pada warga dsn.mbuntut

10. 07-9-2022 penyuluhan minuman herbal dsn.umbut legi Menambah pengetahuan mengenai
manfaat minuman herbal telang dan
rosella pada warga dsn.umbut legi
11. 08-9-2022 penyuluhan minuman herbal dsn.kemuning Menambah pengetahuan mengenai
manfaat minuman herbal telang dan
rosella pada warga dsn.kemuning

12. 09-9-2022 penyuluhan minuman herbal dsn sooko Menambah pengetahuan mengenai
manfaat minuman herbal telang dan
rosella pada warga dsn.sooko
13. 10-9-2022 pembuatan dan pembagian herbal kepada Menambah pengetahuan mengenai
tetangga kontrakan di dsn.umbut legi manfaat minuman herbal telang dan
rosella pada tetangga kontrakan.

14. 11-9-2022 WEEKEND WEEKEND


15. 12-9-2022 NO AGENDA NO AGENDA
16. 13-9-2022 Cek lahan toga Tanaman toga di hari ke-16 masih sangat
subur.
17. 14-9-2022 rapat mengenai program kerja cek kesehatan di Pembagian jobdesk untuk cek kesehatan
dsn kemuning gratis pada tanggal 18-9-2022

18. 15-9-2022 Bersih-bersih mushola Mushola menjadi lebih bersih dan kamar
mandi dari mushola tersebut sudah tidak
berkerak lagi, kegiatan ini sangat
membantu bagi warga dsn.umbut legi
19. 16-9-2022 koordinasi dengan kepala sekolah TK mengenai Didapatkan hasil diskusi untuk jalannya
kegiatan edukasi mencuci tangan dan menggosok program edukasi gosok gigi dan cuci
gigi tangan di TK DWP Kemuning serta
menjelaskan kepada ibu Kepala Sekolah
TK mengenai rundown kegiatan.
20. 17-9-2022 Cek kesehatan gratis bersama RS.Anwar Medika Masyarakat desa kemuning sangat
Sidoarjo terbantu dengan adanya kegiatan cek
kesehatan gratis yang di adakan oleh tim
RS.Anwar Medika dan antusias dari
masyarakat sangat tinggi.

21. 18-9-2022 Senam bersama ibu-ibu kader

22. 19-9-2022 persiapan untuk edukasi cuci tangan dan gosok


gigi
23. 20-9-2022 Edukasi cuci tangan dan gosok gigi di TK DWP Bertambahnya pengetahuan adik-adik di
Kemuning TK DWP Kemuning mengenai pentingnya
gosok gigi dan cuci tangan.

24. 21-9-2022 bercengkrama dengan tetangga dan membahas Bertambah pengetahuan mengenai
mengenai senam yoga senam yoga.
25. 22-9-2022 jadi tim hore pertandingan bola voly antar RT Saling mengenal antara warga dsn.Umbut
legi dengan Mahasiswa KKN

26. 23-9-2022 pembuatan minuman herbal


27. 24-9-2022 pembagian minuman herbal kepada ibu ibu kader

28. 25-9-2022 kunjungan ibu dosen


29. 26-9-2022 Penutupan KKN bersama perangkat desa Terjalin hubungan silahturahim antara
Kemuning perangkat desa, ibu-ibu kader, dan
masyarakat desa kemuning.

30. 27-9-2022 REFRESH REFRESH


31. 30-9-2022 Penutupan KKN di Kecamatan Tarik Sidoarjo

Anda mungkin juga menyukai