Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 1
MAYONG
Jalan Raya Kudus-Jepara Kilometer 20 Mayong, Jepara Kode Pos 59465 Telepon 0291-754093
Surat Elektronik smanegeri1mayong@gmail.com

Nama Salsabila Faizzatun Chasanah


Kelas X.8
No Absen 29

Tugas Buatlah Soal yang terdiri dari 1 Pilihan ganda dan 1 esai, silahkan ambil materi pada buku dari BAB 1 s.d BAB 3
dengan ketentuan sebagai berikut :

1. BAB
2. Rangkuman Materi
3. Soal
4. Kunci Jawaban

Sertiap siswa harus dengan pertanyaan yang berbeda meskipun diambil materi dari BAB yang sama

Soal Pilihan Ganda

1.

BAB 1. Informatika dan Keterampilan Generik


Rangkuman Materi A. Tentang Informatika di Sekolah Menengah Atas
Informatika adalah mata pelajaran yang baru diterbitkan buku pelajaran
resminya. Informasi berikut adalah penjelasan secara ringkas tentang
kurikulum Informatika.

1. Apa dan Mengapa Informatika?


Informatika adalah bidang ilmu mengenai studi, perancangan, dan pembuatan
sistem komputasi, serta prinsip-prinsip yang menjadi dasar perancangan
tersebut. Komputasi adalah ilmu yang berkaitan dengan pemodelan
matematika dan penggunaan komputer untuk memecahkan masalah-masalah
sains. Istilah informatika sepadan dengan istilah dalam bahasa Inggris
Informatics, Computing, atau Computer Science. Informatika mencakup
pemodelan dari "komputasi" dan aplikasinya dalam pengembangan sistem
komputer. Apa itu komputasi? Menurut KBBI, komputasi adalah: (1)
penghitungan dengan menggunakan komputer, (2) dalam matematika,
penghitungan dengan menggunakan bilangan-bilangan atau peubah-peubah
yang dilaksanakan berdasarkan urutan langkah yang diberikan.

Informatika di Era Industri 4.0


Revolusi Industri 4.0 merupakan upaya transformasi menuju perbaikan
dengan mengintegrasikan dunia online dan lini produksi di industri, di mana
semua proses produksi berjalan dengan internet sebagai penopang utama

B. Keterampilan Generik
Dalam konsep kurikulum informatika, dikenal adanya 7 aspek praktik lintas
bidang, di mana 2 di antaranya
Tujuh aspek praktika informatika itu adalah:
1. Membina dan menumbuhkan budaya kerja masyarakat digital dalam
tim yang inklusif.

2. Berkolaborasi untuk melaksanakan tugas dengan tema komputasi.


3. Mengenali dan mendefinisikan persoalan yang pemecahannya
dapatdidukung dengan sistem komputasi.
4. Mengembangkan dan menggunakan abstraksi.
5. Mengembangkan artefak komputasi, misalnya membuat program
sederhana untuk menunjang model komputasi yang dibutuhkan di pelajaran
lain.
6. Mengembangkan rencana pengujian, menguji dan mendokumentasikan
hasil uji artefak komputasi.
7. Mengkomunikasikan suatu proses, fenomena, solusi TIK dengan
mempresentasikan, memvisualisasikan serta memperhatikan hak
kekayaan intelektual.
Soal 1. Apa yang dimaksud dengan informatika?
2. Proses dua orang atau lebih yang bekerja sama untuk menyelesaikan tugas
atau mencapai tujuan adalah pengertian dari
a. Kolaborasi
b. Komunikasi
c. Infografis
d. Presentasi
Kunci Jawaban 1. Informatika adalah bidang ilmu mengenai studi, perancangan, dan
pembuatan sistem komputasi, serta prinsip-prinsip yang menjadi dasar
perancangan tersebut.
2. a. Kolaborasi

2.

BAB Berpikir Komputasional


Rangkuman Materi Apa itu Berpikir Komputasional?
Berpikir komputasional adalah kemampuan dasar untuk setiap orang, bukan
hanya bagi orang-orang yang berkutat dalam studi komputer-sains. Berpikir
komputasional mencakup pemecahan masalah, mendesain sistem, dan
memahami perilaku manusia, dengan menggambar konsep berdasarkan
komputer sains.

4 fondasi berpikir komputasional


1. Abstraksi : menyarikan bagian penting dan mengabaikan yang tidak penting
suatu permasalahan sehingga memudahkan fokus pada solusi
2. Algoritma: urutan operasi yang disusun secara logis dan sistematis untuk
menyelesaikan suatu masalah untuk menghasilkan suatu output tertentu.
3. Dekomposisi: proses pemecahan suatu masalah kompleks menjadi masalah
yang kecil kecil agar masalah tersebut mudah dipahami,diteliti dan
diselesaikan secara terpisah
4. Pengenalan pola persoalan, generalisasi serta mentransfer proses
penyelesaian persoalan lain yang sejenis

A. Pencarian (searching)
Searching adalah sebuah metode pencarian guna menemukan data /
informasi yang sedang dicari di dalam sebuah kumpulan data yang memiliki
type data sama. Pencarian diperlukan untuk mendapatkan informasi/data dari
kumpulan data yang belum diketahui.

B. Pengurutan (sorting)
Pengurutan (sorting) adalah suatu proses penyusunan kembali kumpulan
objek menggunakan tata aturan tertentu. Sorting disebut juga sebagai suatu
algoritma untuk meletakkan kumpulan elemen data ke dalam urutan tertentu
berdasarkan satu atau beberapa kunci dalam tiap-tiap elemen.

C. Tumpukan (stack) dan Antrean(queue)


Tumpukan (stack) dan Antrean(queue) adalah sebuah cara dalam
mengorganisasikan data-data yang dimiliki.
Soal 1. Berikan contoh bentuk pemecahan komputasi di biang biologi dalam ruang
lingkup dekomposisi!
2. Ilmu yang mengintegrasikan matematika terapan dan ilmu komputer
disebut….
A. Matematika programming
B. Simulasi matematika
C. Teori kompulasi
D. Matematika kompulasi
E. Komputasi fisika
Kunci Jawaban 1. Melihat dengan cara yang berbeda bagaimana organisme dapat
diklasifikasikan. Misalnya membangi organisme yang bersangkutan
berdasarkan habitat. Organisme yang hidup di air, atau organisme yang sayap
untuk terbang.
2. D. Matematika Kompulasi

Anda mungkin juga menyukai