Anda di halaman 1dari 4

JUDUL PERCOBAAN : TERMOKIMIA – REAKSI ENDOTERM DAN EKSOTERM

TUJUAN PERCOBAAN :
1. Mengetahui contoh reaksi endoterm dan eksoterm dalam kehidupan sehari-hari.
2. Uji coba larutan endoterm pada larutan penyegar.
3. Uji coba larutan eksoterm pada deterjen.
4. Uji coba reaksi endoterm dengan lilin dan koin.

ALAT DAN BAHAN


A. ALAT
1. Sendok 1 Buah
2. Gelas Kaca 1 Buah
3. Piring Kaca 1 Buah
4. Gelas Cup 4 Buah

B. BAHAN
1. Lilin 1 Buah
2. Air Mineral 750 ml
3. Larutan Penyegar /Adam Sari 1 Bungkus
4. Asam Sitrat / Nutrisari 1 Bungkus
5. Uang Logam 1 Buah

PROSEDUR PERCOBAAN
 Uji Coba Larutan Endoterm Pada Larutan Penyegar
1. Tuangkan 200 ml air mineral ke dalam gelas cup
2. Campurlah air mineral dengan 1 bungkus adam sari
3. Amatilah perubahan suhu larutan dan dinding cup

 Uji Coba Larutan Eksoterm Pada Deterjen


1. Tuangkan 200 ml air mineral ke dalam gelas cup
2. Campurlah air mineral dengan 3 sendok deterjen
3. Amatilah perubahan suhu larutan dan dinding cup

 Uji Coba Reaksi Endoterm Dengan Lilin Dan Koin


1. Letakkan koin di atas piring
2. Tuangkan minuman berwarna (asam sitrat)
3. Nyalakan lilin di atas piring
4. Tutup lilin dengan gelas kaca
5. Amatilah perubahan yang terjadi

PERTANYAAN
1. Tuliskan pengertian dari reaksi endoterm dan eksoterm !
2. Tuliskan masing-masing 3 contoh yang termasuk reaksi eksoterm dan endoterm
dalam kehidupan sehari-hari !
3. Mengapa saat meminum larutan penyegar terasa dingin di tenggorokan ?
4. Mengapa saat tangan terkena deterjen terasa panas/ perih ?
HASIL PERCOBAAN DAN PEMBAHASAN

 Uji Coba Larutan Endoterm Pada Larutan Penyegar


 Uji Coba Larutan Eksoterm Pada Deterjen

 Uji Coba Reaksi Endoterm Dengan Lilin Dan Koin

Anda mungkin juga menyukai