Anda di halaman 1dari 7

Kelompok 4

1. Adinda Nur Aini (K7120006)


2. Ajeng Rahmawati (K7120019)
3. Dinda Setia Amalia (K7120080)
4. Dyah Nur Hasanah (K7120086)
5. Medina Nurul Afifah (K7120164)

Analisis Varians Satu Jalan N Tidak Sama

A. Pengertian Varian Satu Jalan


Analisis varian satu arah yaitu suatu metode untuk menguraikan keragaman total data menjadi
komponen-komponen yang mengukur berbagai sumber keragaman dengan menggunakan One-
Way ANOVA dengan satu perlakuan (Mendel hell dan reinmuth, 1982. hal: 542).
Menurut riduwan Anava atau Anova adalah anonim dari analisis varian terjemahan dari
analysis of variance, sehingga banyak orang menyebutnya dengan anova. Anova merupakan
bagian dari metoda analisis statistika yang tergolong analisis komparatif lebih dari dua rata-rata
(Riduwan,2008). Jadi, analisis varian satu arah adalah metoda analisis statis yang bersifat satu
arah untuk menguji apakah dua populasi atau lebih yang independen dan melihat perbandingan
lebih dari dua kelompok data. ANAVA satu jalur yaitu analisis yang melibatkan hanya satu
peubah bebas.
ANOVA satu arah adalah uji hipotesis dengan memakai varian serta data hasil
pengamatan terhadap satu faktor. Pada setiap populasi independen diambil sampel acak dengan
ukuran n1 untuk populasi satu, n2 untuk populasi 2 dan seterusnya. Sementara data sampel
dinyatakan dalam Yij.

B. Tujuan Analisis Satu Arah


Dilakukan uji ANOVA satu arah adalah untuk membandingkan dua rata-rata atau lebih
yang akan dilakukan untuk menguji kemampuan generalisasi. Jika hasil penguji ditemukan kedua
semple itu berbeda, maka semple bisa digeneralisasikan. Semple dianggap bisa mewakili
populasi. Satu arah berfungsi menganalisis data yang hanya memiliki satu variabel bebas atau
karena satu faktor.

C. Syarat Pengujian ANOVA Satu Arah


1. Pertama, populasi harus independen dan data yang diamati juga independen pada
kelompoknya. Artinya, setiap sampel tidak berhubungan dengan sampel yang lain.
Kedua, populasi yang diteliti dalam uji ini haruslah berdistribusi normal.
2. Kedua, populasi yang diteliti dalam uji ini haruslah berdistribusi normal. Normalitas ini
harus terpenuhi dikarenakan pada prinsipnya uji ANOVA merupakan uji beda rataan.
3. Ketiga, populasi harus memiliki standar deviasi atau variansi yang sama.

D. Analisis hipotesis varians satu arah (ANOVA)


● H0:µ1=µ2=µ3=…=µk

o Seluruh mean populasi adalah sama


o Tidak ada efek treatment ( tidak ada keragaman mean dalam grup )

● H 1 : tidak seluruhnya mean populasi adalah sama

o Terdapat sebuah efek treatment


o Tidak seluruh mean populasi berbeda ( beberapa pasang mungkin sama )

E. Langkah - langkah

a. Pertama, yang harus dilakukan ketika melakukan analisis anova satu arah adalah
membuat asumsi bahwa data diambil secara random, distribusinya normal, serta
variansi homogen.
b. Kedua , buat kalimat hipotesis (H0 dan H1), misalnya :
- Ho: tidak ada perbedaan antara rata-rata hitung n kelompok
- H1: ada perbedaan antara rata-rata hitung n kelompok
c. Ketiga, ukur semua variabilitas keseluruhan sampel dan hitung juga degree of
freedom-nya. Umumnya, degree of freedom akan dilambangkan dengan dof, db,
atau v.
d. Keempat, lakukan penghitungan untuk varian antar kelompok dan varian dalam
kelompok. Hitung F hitung, F tabel, lalu bandingkan F hitung dengan F tabel dan
terakhir buat kesimpulan.
F. Model
G. Contoh
Peneliti ingin mengetahui apakah ada perbedaan efek ketiga metode mengajar metode A,
B dan C terhadap prestasi belajar. Untuk mengetahui hasil penelitian diambil 3 kelas yaitu kelas
7A dengan metode A, kelas 7B dengan metode B dan kelas 7C dengan metode C. Pada ujian
akhir ketiga kelas tersebut diberi soal yang sama. Dalam penelitian ini dari kelas 7A diambil 4
siswa, kelas 7B diambil 6 siswa dan kelas 7C diambil 5 siswa. Jika diambil a=5% bagaimanakah
kesimpulan dari penelitian tersebut?
JAWAB :
A. Data Penelitian

Metode A Metode B Metode C


4 5 8

7 1 6

6 3 8

6 5 9

3 5

4
B. Langkah Analisis
1. Menentukan Hipotesis (H0 dan H1)
H0 : μ A=¿μ B=¿μ C
H0 = Tidak terdapat pengaruh metode mengajar terhadap prestasi belajar
H1 : Paling sedikit ada dua rerata yang tidak sama
H1 = Terdapat pengaruh metode mengajar terhadap prestasi belajar
2. Menentukan Taraf Signifikansi
α =5 %
3. Memilih Statistiska Uji
RK A
F Hitung=
RK G

4. Menentukan Komputasi
❖ Tabel Rangkuman ANAVA

5. Menentukan Daerah Kritik


6. Membuat Keputusan Uji
● H0 Ditolak
● Tidak benar ketiga metode mengajar memberikan hasil yang sama
7. Membuat Kesimpulan Uji
● Metode mengajar berpengaruh terhadap prestasi belajar

Anda mungkin juga menyukai