Anda di halaman 1dari 2

TUGAS BAHASA INDONESIA

1. Pertama-tama Saya ucapkan puji syukur kepada Allah swt yang telah
memberikan kesehatan kepada kita semua sehingga kita semua bisa berkumpul di
tempat ini.

      Anak-anak sekalian, pada kesempatan ini Bapak akan memberi pengarahan


tentang perlunya pertimbangan antara pemilihan jurusan di perguruan tinggi
dengan lapangan kerja yang memungkinkan.

2. Harapannya adalah Para siswa mampu meningkatkan keimanan dan ketakwaan


terhadap Allah swt.

3. Kami menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya, atas partisipasi


semua pihak yang terlibat, dalam penyelenggaraan acara yang insya Allah barokah

Selanjutnya, tak lupa kami menyampaikan permohonan maaf kepada semua


pihak, bila dalam penyelenggaraan ini terdapat hal-hal yang kurang berkenan, dan
atas segala kesalahan, kekhilafan, serta kurang-lebihnya.

Sekian dari kami, semoga acara ini berjalan dengan lancar dan tanpa halangan
suatu apa pun yang berarti.

4. Hari Sumpah Pemuda

5. Marilah kita semua menyatukan kembali benang-benang persatuan yang sudah


mulai lapuk oleh masa.Karena,kita sejatinya adalah pemuda bangsa Indonesia
yang mempunyai jiwa kuat, berpikiran jernih dan visioner serta
berbudaya.Indonesia Raya yang selalu kita kumandangkan dalam lagu kebangsaan
harus benar-benar terwujud dalam kehidupan.

      Oleh sebab itu    yang terpenting bagi kita semua adalah hendaknya kita
menjadi pemuda yang aktif dalam ikut berpartisipasi dalam pembangunan pada
masa sekarang ini.

      Demikian pidato yang dapat saya sampaikan semoga bermanfaat, dan mohon
maaf apabila ada salah kata.
Wassalamualaikum Wr. Wb.

6. Pentingnya bersabar

7. Oleh karena itu jadikan sifat sabar sebagai indentitas keimanan dan
keislamanmu! Kesabaran merupakan salah satu sifat sekaligus ciri orang mukmin
yang dicintai Allah. Ajaklah hatimu untuk meneguhkan keimanan bahwa
kesabaran adalah harga mati kekuatan iman dalam dirimu!

Allah SWT berfirman :“Dan Allah mencintai orang-orang yang sabar.” (QS Ali
Imran: 146).

Demikian, pidato yang saya sampaikan kurang lebihnya mohon maaf bila ada kata
salah yang terucap.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

Anda mungkin juga menyukai