Anda di halaman 1dari 9
STANDARD OPERATING PROCEDURE BUMA Coal Mining Disusun, Disetujdi, Ditinjau, Disahkan, PPD Sat i) OPRA/08/006/SOP pre? RY OPRA Dept. Head_}-“OPR Div. Head IAS Div! Head Operation Director Revisi : 1.0 Tanggal Berlaku : 01 Desember 2010 | Jumlah Halaman : 09 Distribusi Ke : - ~ Direks + Seluruh Departemen Non Divisi ~ SHEs ~ Seluruh Divisi - Dept. ENG - ENGs - Seluruh Project Manager - Dept. OPRA - PROs oP) 1. TUJUAN ‘Standard Operating Procedure (SOP) Coal Mining bertyjuan untuk :~ 1.1. Memastikan tahapan aktivitas pengambilan batubara dari pit sampai lokasi dumping pertama sesuai dengan target yang ditetapkan dari segi waktu, kualitas maupun kuantitas. 1.2. Memastikan pekerjaan coal mining bisa mencapai coal recovery yang optimum bagi Customer tanpa mengganggu target productivity / hour yang sudah ditentukan. 1.3. Memastikan pengendalian mekanisme proses pengambiian batubara agar sesuai dengan Sistem Manajemen Mutu, Keselamatan Kesehatan Kerja dan Lingkungan Hidup (QSHE) 2. RUANG LINGKUP- ‘Standard Operating Procedure (SOP) ini mulai dari proses coal cleaning dan coal mining. ‘Adapun ruang lingkupnya meliputi Section ENGs dan Section PROs. 3. REFERENS! 3.1, 1S0 9001 : 2008; Clause 7.5.1, ~ Control of Production and Service Provision 3.2. SNI No. 19-14001-2005; Klausa 4.4.6, ~ Pengendalian Operasional 3.3, OHSAS 18001 : 2007; Clause 4.4.6. ~ Operational Control 3.4, No. OPRA/09/003/SOP — Daily Production Meeting 3.5. No. OPRA/009/007/SOP — Coal Transport 3.6. No. ENG/09/007/SOP — Pengukuran Progress & Joint Survey. 3.7. No. PLTA/09/001/SOP — Pencucian Unit 3.8, No. SHE/09/001/SOP — Pelaporan, Identifikasi Bahaya, Penilaian dan Pengendalian Risiko 3.8. No, SHE/09/007/SOP — Inspeksi Umum & Observasi Tugas Terencana, 3.10. Golden Rules Operation 3.11, Kontrak Customer 3.12. Keputusan Menteri (KepMen) No. 555.K/26/M.PE/1995 — Keselamatan dan Kesehatan Kerja Pertambangan Umum #4 . RAOGISOB/SOP ; Revs| 10 Halaman : 04/09 1 4 * OPRA08I008/50P ; Ravisi 1.0 Halaman: p2 108 SOP Coal Mining DEFINISI 4.1. Instruksi Kerja Harian (IKH) ‘Adalah dokumen yang dibuat oleh masing-masing Section Head PROs dan ENGs yang ditujukan kepada Supervisor masing-masing section mengenai pekerjaan yang harus dilakukan selama selang waktu satu hari kerja. 42. PIT ‘Adalah tempat aktivitas penggalian waste maupun batu bara. 43° Coal Cleaning ‘Adalah Kegiatan untuk membersihkan permukaan lapisan batubara dari material overburden, sisipan, dan material lain non-batubara 4.4. Coal Ripping ‘Adalah proses pemberaian batubara dengan menggunakan Ripper 45. Coal Mining ‘Adalah proses pengambilan dan handling batubara dari pit sampai ke lokasi dumping pertama. 48. Coal Recovery ‘Adalah perbandingan batubara yang terambil/ditamibang dengan total batubara yang seharusnya bisa ditambang dalam satuan persen sesuai dengan mode! geologi 47. Froe Dig ‘Adalah penggalian material menggunakan alet gall (excavator), tanpa proses ripping ataupun blasting (peledakan). 4.8. ROM (Run of Mine) Stockpile ‘Adalah lokasi penumpukan batubara yang berasal dari pit sebelum diolah / di-crushing / di-washing. 4.9. Stake Out Adalah aktivitas pemasangan patok disertai informasi pada pita sesuai dengan mine design. 4.10. Front ‘Adalah muka kerja, atau areal aktt dilakukannya penggalian. 4.11, Log Book Job Pending Produksi ‘Adalah buku dengan format tertentu yang berfungsi sebagai media informasi job pending dan hal khusus dari shift supervisor sebelumnya ke shit supervisor berikutnya 4.12. Kontaminan ‘Adalah material-material non-batubara yang dapat mengotori batubara. 4.13, Coal Processing Plant (CPP) ‘Adalah tempat dilakukannya proses crushing dan atau washing. 4.14. Inspeksi Umum Terencana ‘Adalah program yang bersifat pro-aktif dan dilakukan oleh pengawas secara terjadwal untuk mengidentifikasi kKondisi tidak aman melalui pemerksaan area kerja untuk memastikan area tersebut sesuai dengan spesifikasi atau standar parameter tambang. 4.18. Observasi Tugas Terencana ‘Adalah program yang bersifat pro-aktif yang dilakukan oleh pengawas secara terjadwal untuk mengidentifkxasi tindakan tidak aman melalui pengamatan tugas karyawan untuk memastikan tugas tersebut sesuai JSA atau prosedur tugas spesifik 4.16. PSM (Pembicaraan 5 Menit) ‘Adalah pengarahan pra-kerja yang dilakukan oleh Pengawas Lapangan kepada pelaksana lapangan mengenai pelaksanaan teknis pekerjaan dan potensi bahaya serta pengendalian atas pekerjaan tersebut. t $ 4. SOP~ Cos! Mining DEFINIS! 4.47. 4.18, 4.19. 420. Wdentifikasi Bahaya dan Penilaian Risiko (IBPR) ‘Adalah program yang bersifat pro-aktif dan merupakan dasar pengelolean keselamatan, Kesehatan Kerja dan lingkungan hidup untuk menilai tingkat risiko dan menetapkan kontrol pengendalian dari semua aktivitas yang dilakukan karyawan, USA (Job Safety Analysis) Adalah proses analisa keselamatan kesehatan kerja dan lingkungan hidup terhadap suatu pekerjaan atau tugas yang mempunyai risiko tinggi (A dan AA). Revisi Plan ‘Adalah dokumen yang berisi kesepakatan perubahan dari rencana (plan) awal. GET (Ground Engaging Tools) Komponen dari Unit yang bersentuhan langsung dengan tanah seperti: kuku bucket, point ripper dan cutting edge KEBIAKAN 541 52. 53. Pelaksanaan coal mining harus mengacu Buku Panduan No. OPRA/BP-001 - Buku Panduan Lapangan Untuk Foreman & Supervisor dengan mempertimbangkan faktor Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lingkungan Hidup (K3LH) yang didasarkan pada Ideniifikasi Bahaya & Penilaian Risiko (IBPR) merujuk SOP No. SHE/09/001/SOP — Pelaporan, Identiikasi Bahaya, Penilaian & Pengendalian Risiko dan Keputusan Menteri (KepMen) No.555.K/26/M.PE/1995 perihal Keselamatan dan Kesehatan Kerja Pertambangan Umum, Pekerjaan coal mining yang memiliki potensi bahaya dengan kiasifixasi A dan AA wajib dilengkapi dengan JSA merujuk STD No, SHE/09/011/STD — Job SHE Analysis (JSA) dan Prosedur Tugas ‘Spesifik (PTS). Alat Pelindung Diri (APD) wajib dipakai pada saat pelaksanaan coal mining sesuai identifikasi IBPR/JSA. Foreman PROs bertanggung jawab 5.3.1. Melakukan pekerjaan sesuai dengan Golden Rules Operation 5.3.2. Melakukan PSM sebelum melakukan pekerjaan untuk menanyakan kondisi kesehatan Operator, memberikan arahan kepada Operator mengenai pekerjaan yang akan dilaksanakan, potensi bahaya yang mungkin timbul dan cara pengendaliannya, §.3.3, Melakukan Inspeksi Umum Terencana (IUT) dilakukan sekali seminggu merujuk SOP No, ‘SHE/09/007/SOP - Inspeksi Umum & Observasi Tugas Terencana. 5.3.4. Melakukan Observasi Tugas Terencana (OTT) dilakukan sekali sehari merujuk SOP No. ‘SHE/09/007/SOP — Inspeksi Umum & Observasi Tugas Terencana 5.3.5. Melakukan inspeksi harian tambang menggunakan formulir OPRAVF-002b ~ Inspeksi Harian Tambang untuk Kegiatan Coal 5.3.6. Memeriksa dan memastikan batas-batas stake out yang telah ditetapkan oleh Supervisor Mine Plan ENGs. 5.3.7. Memaksimalkan perolehan penggalian batubara sesuai dengan persyaratan kontrak. 5.3.8, Memastikan areal loading batubara bebas dari genangan air dan aktivitas coal mining bebas ‘dari pengotor batubara menggunakan formulir OPRAVF-002b — Inspeksi Harian Tambang untuk Kegiatan Coal. 5.3.9. Memastikan kebersihan area coal mining misainya tidak ada pembuangan kotoran /sampah ‘makanan/ puntung rokok.. 5.3.10. Memastikan penerangan di front joading batubara pada malam hari memiliki intensitas kuat ‘ahaya yang telah ditentukan merujuk STD No. SHE/09/028/STD — Persyaratan Aplikasi Ergonomi di Tempat Kerja i OPRAD9008/SOP ; Revie 1.0 Halaman: 03/09 53. 5.4. 55. 56. 57. 58. 59, te OPRAVOIOGE/SOP : Revisi 1.0 SOP Coal Mining Foreman PROs bertanggung jawab 5.3.11 5.3.12. 5.3.13. 5.3.14. 5.3.15, 5.3.16. Memastikan selurun alat yang akan digunakan untuk aktvitas coal mining berupa undercarriage, vessel, Ground Engaging Tools (GET) dan bucket harus bersih dari material pengotor merujuk ke SOP No. PLTA/03/001/SOP — Pencucian Unit. Memastikan pekerjaan perbaikan unit di front /oading batubara harus dilengkapi dan sesual dengan JSA. Memastikan kelayakan GET yang akan digunakan untuk aktivitas coal mining dengan tidak ‘adanya komponen/parts yang lepas dari unit. Menghindari adanya big coal yang dapatberpotensi mengakibatkan kemacetan/kerusakan pada crusher dimana kriteria big coal mengikuti persyaratan Customer Mengetahui data target produksi harian, kapasitas produksi, productivity dan cycle time unit hauling dalam area tanggung jawabnya Memwalidasi dan menandatangani lengkap formulir ENG/F-008 ~ Laporan Ritasi dan ENGIF-007 — Laporan Status Unit dan diserahkan kepada MCC paling lambat 1 (satu) jam ‘setelah akhir shift khusus untuk jobsite yang mempunyal Checker, Foreman HAUs bertanggung jawab 544 5.4.2. 5.4.3. ‘Menghindan adanya big coal yang dapat/berpotensi mengakibatkan kemacetan/kerusakan pada crusher, kriteria big coal mengikuti persyaratan Customer. Memastikan kebersihan area coal mining misalnya tidak ada pembuangan kotoranvsampah makananipuntung rokok diarea coal mining. Mengetahui data target produksi harian, kapasitas produksi, productivity dan cycle time unit hauling dalam area tanggung jawabnya ‘Supervisor PROs bertanggung jawab 554 5.5.2. 5.5.3, 5.54. 5.55. ENGs Melakukan pekerjaan sesuai dengan Golden Rules Operation Melakukan over inspeksi untuk Inspeksi Umum Terencana (IUT) dengan memeriksa hasil inspeksi yang dilakukan oleh Foreman PROs paling lambat minggu ke-3 setiap bulan merujuk SOP No, SHE/09/007/SOP - Inspeksi Umum & Observasi Tugas Terencana Melakukan Observasi Tugas Terencana (OTT) dilakukan sekali sehari merujuk SOP No. ‘SHE/09/007/SOP - Inspeksi Umum & Observasi Tugas Terencana Melakukan inspeksi harian tambang menggunakan formulir OPRAVF-002b - Inspeksi Harian Tambang untuk Kegiatan Coal. Melakukan konfirmasi atas kebutuhan Dumpman kepada Customer untuk sktivitas dumping. Section Head akan melakukan koordinasi dengan Customer bilamana_terjadi penyimpangan/deviasi di (var schedule yang telah disetujui dengan menggunakan formulir ENGI -009 - Revisi Plan, Operator Excavator apabila menemukan adanya GET yang hilang/lepas maka harus segera Menginformasikan kepada Foreman PROs untuk dilakukan pencarian, merujuk INK No. OPRAJOS/012/INK - Loading Coal. Material hasil cleaning dan sisa floor batubara penanganannya mengikuti persyaratan Customer. ‘Apabila produksi tidak tercapai sesuai target harus dilakukan tindakan perbaikan merujuk INK No. (OPRA/03/022/INK — Mekanisme Kontro| Ketidaktercapaian Target Produksi dengan urutan : 5.9.4 5.9.2. 59.3. 1 jam : Foreman PROs harus menginformasikan kendala ketidaktercapaian produksi kepada’ Mine Control Center (MCC) dan metakukan langkah perbaikan serta menginformasikannya ke Supervisor PROS 2 jam berturut ~ turut ; Supervisor PROs harus menginformasikan kepada PROs Section Head dan melakukan langkah perbaikan. 3 jam berturut — turut : PROs Section Head harus menginformasikan kepada PM/DPM dan melakukan langkah perbaikan, 8 7 q Halaman : 04 /08 ‘SOP ~ Coal Mining 6. ALUR PROSES Prosedur Coal Mining secara detil dapat diilnat pada alur proses halaman 6 s/d 9, 7. DOKUMEN PENDUKUNG 7.4. OPRAIOSIOOS/INK. Ripping 7.2. OPRAS/O11/INK Cleaning Coal 7.3. OPRAOS/O12/INK Loading Coa 7.4, OPRAOSIOIZ/INK Hauling Coal 7.5, OPRAIOS/O14/INK Dumping Coal 7.6. OPRA(09/022/INK Mekanisme Kontrol Ketidaktercapaian Target Produksi 7.7. OPRAOG/BP-001 Buku Panduan Foreman dan Supervisor 7.8. ENG/O9/011/INK Pemasangan Stake Out dan Bowplank 7.8. ENG/O9/014/INK Pengukuran Roof dan Floor Batubara 7.40, SHE/09/011/STD Job SHE Analysis (JSA) dan Prosedur Tugas Spesifik (PTS) 7.11, SHE/09/028/STD Persyaratan Aplikasi Ergonomi di Tempat Kerja. 7.12. OPRAIF-001 Instruksi Kerja Harian (IKH) 7.13, OPRA/F-002b __Inspeksi Harian Tambang Untuk Kegiatan Coal 7.14. OPRAIF-008 Laporan Ritasi 7.15 OPRAIF-007 Laporan Status Unit 7.16 OPRAF-018 Logbook Job Pending Produksi 7.17. OPRA/F-019 Monitoring Produksi Per Jam 7.18, ENGIF-009 Revisi Pian 7.19. ENGIF-019 Seran Terima Patok 7.20. ENG/F-020 Daily Survey Activity 7.21, SHEIF-013 Formulir P5M 7.22, SHE/F-024 Job SHE Analysis (JSA) 7.23, SHE/F-026 Observasi Tugas Terencana 724. - Bukti Pengukuran (Form Eksternal) % OPRALOS/006'SOP ; Revi 1.0 Satins ma ALUR PROSES - SOP Coal Mining Sect Heed ~f— 1 | Adanya kebutuhan melakukan coal —Raanya ‘mining. Keoutuhan P Goal Mining, 2. | Membuat dan menciatibusikan Instr | Kona Harian (KH) menyuk ke SOP No. OPRANSO0NSOP - Daily Production Meeting. Ike tH 2_| Metakukan pemeritssan awa! kondia front ~ | Batu bara menggunakan formulir Inspeks _ | Haran Tambang untuk Kagiatan Coal an wr Mereview hasil inspeksi apakah peru ieieaioal | dlakukan stake ovt Jka cae YA Lanjutke aktvias no. 6 | TIDAK Lanjut ke aktivtas no. 6 Ticak Ye Gtate our? ‘Stake out area kerja untuk bates loading ‘coal dan qualty menggunakan fomulr ‘Stake Out Serah Terima Patok (STP) merujuk ke INK No. ENGIOWOI VINK - Pemasangan ‘Stake Out & Bowplank ‘Asli: Arsip menurut nomer. stp je StF Copy 1: Spv. PROS 8 | Molaksanakan PSM eabelum memulal ektivias. Pom bet PSM Bereambung ke aktvtas no. 7 b crearoesnae:Revelt.0 Lae ALUR PROSES - SOP BUMA Coal Mining j PROS NGS Lanjatan aktivtas no, 6 7 | Memeritsa apakan betubara yang akan di ~ | leading sudan bersinciean? ike YA Lanjutke aktivtas no. 9 TIOAK Lanjt ke aktivias no, 8 Melakukan cleaning coal merujuk ke INK ~ | No OPRAIOS/O1 ‘NK - Cleaning Coat || Pelsksanaan Kembali ke aktvitas no 7. Cleaning coal | eae «| se wt nar rs TIDAK Lanjt ke aktivtas no. 11 ‘Tisak > Ya ¥ +1 | Melakukan ripping monijuk INK No, \, | OPRA08/008/50P Ripping nega, 12 | Melakukan kates pengambian baubare. | Pasco] | mete mn = “_) | BopRatoe12mic- Loading Coat tae serenieaR as | 18 | Metewew apakan nauvara during i | — aati * | Ger eesartonray ke ce © | Sa enue axa 14 pn TIDAK Lanjt ke aktivias no, 17 dak Bsa oy 0 ALUR PROSES - SOP Coal Mining Lautan don akties 90, 13 9 14 | Mengukur 1 meneina tuk pengukutan | atoama © | muatanbatubara uk muaten asi ara merurut aomor bbatubare "| Copy 1: Sect, Head ENGs. ou AL eu Penguluran IPenaskue 15 | Memerisa apakah CPP dapat dgunakan? | Skea tomes © | YAS Lane aktvtas no. 16 cep TIDAK Lanjut ke aktivitas no. 17 — Ya 16 | Melaksanakan Dumping ci CPP mecujk ke > | INK'No. OPRAVO8/014/INK - Dumping Coal So ) jumping dicRP Lanjut ke aktivtes n0.23 ow 17 | Melaksanskan Dumping ¢i ROM Stockpile || Palakaanaan _) | rusk ke INK No. OPRACBIONAANK |! Osmoing Dumping Coal ROM stocksile Memonitor_ etercapaian produksi dan t smengidentfikasi enyebab Manor a kketidaktercapaian sesuai dengan Daily Pelaksenaan [p—! Producton Report (OPR) jam per jam a Coai Mining MCC ‘dan dengan menggunakan foam “Monitoring Produksi Per Jam (MPP). 19 | Mengidentitkasi Informasi ketercapaian > | target produksi jam pet am. Apakah target C | een ve Te er atin 25 onc tanane aves 3 oT a sie 22 | Menbertan memes! kaa Siprier . PeOe as asa, ome IL D ieseeaes tf Bersambung ke aktivitas no, 21 cenediomer: Revisi 1.0 kee BUMA Coal Mining PIC NGS No. 5 ‘Sect. ARTIVITAS, Operator | Supervisor | Foreman Hee nna @ 21 | Melakakan anatisis penyebab masalan ‘Analie ‘menggunakan formulr MPI Penyebad D ‘torah Nera 22 | Menginformasixan tindakan perbakan yang ~ | narusdakukan kepada Foreman PROS informasikan 6 D Tiakan |} Peroakan { 28 | Netaksanakan pengencalan S | | Retdakercapsian prouksi mai NK No —_— | Seekoaedet ee nice Nos engendala Ketidatercapaian Produksi. aise 24 | Memerksa Kembali apakah produksi sudah © | sercapei? Jka | YA ante aitivtas no, 25 Fiiai| ried TIDAK kembalike aktvitas no. 21 Produksi cara) Ye 25 | Menus laporan Logbook Job Pending £ | Produksi (LIPP) berdasarkan Laporan Ik | = Tule | 6am menandatangani KH yeng sudan | ‘wt Tandatangan ‘perksa dan melaporkan ke Sect. Head, Laporan moruuk ——instuksi Kea No. ‘OPRADBI00 VINK -Pergantian Shit 1 Asli: Arsip menurut nomar. TH [ Copy 1 Sect Head PROS, ; Lupe 2 | Westen sonetaan aptah ae Vv © | pelaksanaan axtvitas cos! anspert ? Jka 5 | YA Lanjutke aktivtas no. 27 aktivias TIDAK Lanjutke aktivtes no 28 coal transport \ ria Ya 27 | Melaksanakan pengangkuten batubara ke | lekas! oumping terakti, merjuk ke SOP Coal No. OPRA0G/007/SOP - Goal Transport, Teenapon 28 | Melaksanakan renguluran floor meryuk ae © | SOP No. ENGIOSICO7'SOP — Pergueuran Revel) ©) | Preares& soi Survey sont Survey hy econ (sensat) opaaidcesa07: Revs 10 Q Hatapan roqio8 a 7

Anda mungkin juga menyukai