Anda di halaman 1dari 3

CUCI TANGAN

No. Dokumen No. Revisi Halaman

RUMKITAL SPO/2076 /XII/ 2019 02 1/3


Dr. RAMELAN
Ditetapkan Oleh
Tanggal terbit
Karumkital Dr Ramelan
10 Desember 2019

SPO

dr. Ahmad Samsulhadi


Laksamana Pertama TNI
PENGERTIAN Suatu cara / tindakan pencegahan penyebaran infeksi yang paling
sederhana dan paling konsisten.
TUJUAN Mencegah kontaminasi dari tangan oleh kuman-kuman patogen ke
bagian-bagian yang tidak/belum terkontaminasi.
KEBIJAKAN 1. Surat Keputusan Karumkital Dr. Ramelan Nomor Kep/ /X/2019
tanggal 02 Oktober 2019 tentang Kebijakan Pencegahan dan
Pengendalian Infeksi Rumah Sakit
2. Panduan Hand Hygiene Rumkital Dr Ramelan.
PROSEDUR 1. Persiapan alat.
1) Wastafel dan kran air.
2) Sabun cair
3) Tempat sabun, agar selalu tertutup dan tidak tersumbat,
dibersihkan setiap hampir habis (jangan diisi langsung
sebelum dibersihkan)
4) Tissue kering.
5) Hand Rub ( Hand Sanitizer )
2. Pelaksanaan
a. Cuci tangan dengan air dan sabun
1. Lepas jam tangan, cicin dan perhiasan lain.
2. Basahi tangan dengan air bersih yang mengalir
3. Gunakan sabun cair/ antiseptic 3-5cc untuk menyabuni
seluruh permukaan tangan sebatas pergelangan tangan.
4. Lakukan 6 langkah gerakan cuci tangan, yaitu :
CUCI TANGAN

No. Dokumen No. Revisi : Halaman :


02 2/3
SPO / 2076 /XII / 2019

RUMKITAL
Dr. RAMELAN
a) Pertama, gosokkan kedua telapak tangan,
b) Kedua, gosokkan telapak tangan kanan di atas
punggung tangan kiri dan sebaliknya,
c) Ketiga, gosok sela-sela jari dengan meghadapkan
kedua tangan,
d) Keempat, telapak tangan saling mengunci, gosok
pungung jari dengan kedua jari saling mengait,
e) Kelima, gosok ibu jari dengan cara menggenggam dan
memutar,
f) Keenam, gosok ujung-ujung jari tangan kanan pada
telapak tangan kiri dan sebaliknya.
5) Bilas tangan dengan air mengalir.
6) Keringkan tangan dengan tissue kering sekali pakai
7) Buang tissue ke tempat sampah.
8) Proses berlangsung selama 40 – 60 detik, dihitung mulai
poin 2.

b. Cuci tangan dengan Hand Rub.


1) Tuang 2-3cc bahan antiseptic berbasis alcohol ke telapak
tangan , kemudian ratakan keseluruh permukaan tangan.
2) Lakukan 6 Langkah gerakan cuci tangan, yaitu :
PROSEDUR a) Pertama, gosokkan kedua telapak tangan dengan cara
memutar berlawanan arah jarum jam,
b) Kedua, gosokkan telapak tangan kanan di atas
gosokkan telapak tangan kanan di atas punggung
tangan kiri dan sebaliknya,
c) Ketiga, gosok sela-sela jari dengan meghadapkan
kedua tangan,
d) Keempat, telapak tangan saling mengunci, gosok
pungung jari dengan kedua jari saling mengait,
e) Kelima, gosok ibu jari dengan cara menggenggam dan
memutar,
f) Keenam, gosok-gosok ujung- ujung jari kanan pada
telapak tangan kiri dengan cara memutar berlawanan.
CUCI TANGAN

No. Dokumen No. Revisi : Halaman :


02 3/3
RUMKITAL SPO / 2076 / XII / 2019
Dr. RAMELAN
Arah jarum jam dan sebaliknya.
3) Proses berlangsung selama 20 – 30 detik.
PROSEDUR 4) Tunggu/ biarkan sampai hand rub kering/menguap.

Seluruh Unit di Rumkital Dr. Ramelan


UNIT TERKAIT Komite PPI

Anda mungkin juga menyukai