Anda di halaman 1dari 3

KEBERSIHAN TANGAN

No. Dokumen No Revisi : Halaman :


RSD AERAMO 0 1/3
445/RSD
AERAMO/SPO/055/
02/2019
Ditetapkan oleh,
Tanggal terbit Direktur RSD Aeramo
STANDAR
15 Februari 2019
PROSEDUR
OPERASIONAL
drg. Emerentiana Reni W. MHlth &IntDev
NIP. 19720123 200012 2 002
PENGERTIAN Proses pembersihan kotoran dan mikroorganisme pada tangan
yang didapat melalui kontak dengan pasien, petugas kesehatan
lain dan permukaan lingkungan (flora transien) dengan
menggunakan hand scrub atau hand rub (cairan berbasis
alkohol) pada saat :
1. Sebelum kontak dengan pasien
2. Sebelum tindakan aseptik
3. Setelah terkena cairan tubuh pasien beresiko
4. Setelah kontak dengan pasien
5. Setelah kontak dengan lingkungan sekitar pasien
TUJUAN Sebagai acuan dalam penerapan langkah-langkah cuci tangan
dengan hand scrub atau hand rub
KEBIJAKAN Surat Keputusan Direktur RSD Aeramo Tentang Panduan
Kebersihan Tangan Nomor : 445/RSD
AERAMO/SK/054/02/2019
PROSEDUR 1. Langkah – langkah cuci tangan dengan hand scrub (sabun)
40 – 60 detik :
a. Melepaskan semua benda yang melekat pada daerah
tangan seperti perhiasan atau jam tangan.
b. Mengatur posisi berdiri menghadap keran air agar
memperoleh posisi yang nyaman.
c. Membuka keran air dan membasahi tangan dengan
air.
d. Ambil sabun cair secukupnya (2-3 ml)
1) Melakukan gerakan tangan:
a) Meratakan sabun ditelapak tangan
KEBERSIHAN TANGAN

No. Dokumen No Revisi : Halaman


445/RSDAERAMO/ 0 2/3

RSD AERAMO SPO/055/02/2019

b) Membersihkan/menggosok telapak kanan diatas


pungung tangan kiri dengan jari-jari saling
menjalin dan sebaliknya.
c) Membersihkan/menggosok telapak pada telapak
dan jari-jari saling menjalin.
d) Membersihkan/menggosok punggung jari-jari pada
telapak yang berlawanan dengan jari-jari saling
mengunci.
e) Membersihkan/menggosok dengan memutar
dengan ibu jari kiri tangan kanan mengunci pada
telapak kiri dan sebaliknya.
f) Membersihkan/ menggosok dengan memutar ke
arah belakang dan depan dengan jari-jari tangan
kanan mengunci pada telapak kiri dan sebaliknya.
2) Membersihkan (membilas) tangan dengan air yang
mengalir sampai bersih sehingga tidak ada cairan
sabun dengan ujung tangan menghadap ke bawah.
3) Mengeringkan tangan dengan handuk tissue.
4) Menggunakan tissue menutup keran air atau
menggunakan siku.
5) Membuang tissue ditempat sampah non infeksius
yang ada didekat keran air
2. Langkah-langkah cuci tangan dengan menggunakan hand
rub (cairan berbasis alkohol) sebaiknya dilakukan selama
20-30 detik :
a. Semprotkan larutan antiseptik berbasis alkohol ke
telapak tangan sebanyak 3 - 5 cc
b. Gosok kedua telapak tangan hingga merata
c. Gosok punggung dan sela-sela jari tangan kiri dengan
tangan kanan dan sebaliknya.
KEBERSIHAN TANGAN

No. Dokumen No Revisi : Halaman


445/ 0 3/3
RSD AERAMO RSDAERAMO/
SPO/
055/02/2019
d.Gosok kedua telapak tangan dan sela-sela jari

d. Jari-jari sisi dalam dari kedua tangan saling


mengunci dan saling digosokan
e. Gosok ibu jari kiri dengan gerakan berputar
dalam genggaman tangan kanan dan lakukan
sebaliknya
f. Gosok ujung – ujung jari kanan pada telapak
tangan kiri dengan memutar dan lakukan
sebaliknya.

UNIT TERKAIT Semua unit di RSD Aeramo

Anda mungkin juga menyukai