Anda di halaman 1dari 2

KUIS PAI

SENIN 19 SEPTEMBER 2022

1.Seseorang yang mempunyai sifat rendah hati apabila disapa dengan sapaan buruk akan
membalas dengan .....

A.Sapaan dan salam

B.sapaan yang sama

C.berdiri dan membisu

D.menyapa dengan suara keras

2. Manusia berasal dari tanah dan akan kembali menjadi tanah....apa yang mau
disombongkan dari diri kita..." Pernyataan ini merupakan ingatan hamba terhadap diri agar
manusia tetap bersikap.....

A.jujur

B.Semangat

C.tawadhu

D.Sombong

3. Andi dan Imran kls delapan,mereka tinggal dikampung yang sama pergi ke madrasah
untuk membaca dan belajar Al Quran kepada seorang ustadz di madrasah kampung
tersebut. Andi sudah lancar bacaan Alquran nya sedangkan Imran belum lancar karena
masih iqra 1(satu) ......sifat yang menunjuka ketawadhuan Andi terhadap Imran yang tepat
dibawah ini adalah...

A. Andi akan membaca Al Qur'an memakai toa mesjid biar dikampungnya pada mendengar
bahwa dia sudah pintar dibanding Imran

B. Andi akan menghina Imran dengan bahwa dia ngajinya seperti anak TK

C. Andi akan bilang ke pa ustadz bahwa Imran malas belajar ngaji

D abdi akan bersama sama mengaji dan memotivasi Imran untuk semangat mengaji dengan
ajakan yang lembut

4. Firman Allah tentang rendah hati adalah….


Pilihan jawaban

a. Q.S. Az-Zumar (39): 53

b. Q.S. An-Najm (53):39-42

c. Q.S. Ali Imran (3): 159

d. Q.S. al-Furqan (25): 63

5. manfaat yang dapat kita peroleh dari hidup hemat dan sederhana adalah...

Pilihan jawaban

A.semua keinginan dapat terpenuhi pada masa sekarang

B. dapat menabung untuk kebutuhan yang akan datang

C. menjadi salah satu cara agar cepat menjadi kaya

D. bisa peduli kepada manusia disekitar kita

SEKIAN

Anda mungkin juga menyukai