Anda di halaman 1dari 1

SOLUM TANAH

kedalaman tanah yang


ideal untuk kelapa sawit
Kedalaman lapisan dari permukaan tanah
ke bahan induk tanah disebut dengan
kedalaman efek f atau solum.

Solum tanah terdiri atas lapisan-lapisan horizon


tanah.

Semakin dangkal solum maka akan semakin


menghambat perkembangan akar yang selanjutnya akan
menghambat penyerapan unsur hara dan nutrisi di dalam
tanah.

Berapa kedalaman efek f tanah yang


ideal untuk perkebunan kelapa sawit ?
Tanaman kelapa sawit membutuhkan kedalaman solum lebih dari 80 cm tanpa adanya
lapisan batuan agar dapat tumbuh dengan baik

Horizon O
lapisan yang kaya humus

0 Horizon A
lapisan tanah atas
20 (topsoil) mengandung
banyak mineral
bercampur humus
Solum

40

60 E
lapisan pencucian
80 (leaching) berwarna
terang
100

120 B
lapisan akumulasi (clay,
Fe, Al, Si, dan material
lain) dari lapisan
diatasnya

C
Lapisan bahan induk
tanah

Sebaran kedalaman tanah dapat divisualisasikan


seper halnya Lithologi Tanah dalam bentuk 3D

Sulung Research Station, Jl. Sulung Kenambui km 30,4 Desa Runtu Kec. Arut Selatan Kotawaringin Barat 74121 Kalimantan Tengah
Telp : 0532 21297 ext. 5391 | Fax : 0532 21396 Email : srs.ssms@citraborneo.co.id

@SulungResearch SulungResearchSta on www.ssms-srs.com

Anda mungkin juga menyukai