Anda di halaman 1dari 1
Lampiran : KEBIJAKAN PENGELOLAAN MAKANAN DI INSTALASI GIZI RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK PERMATA HATI (SOP Pengelolaan Makanan di Instalasi Gizi RSIA Permata Hati) Nomor : 001/SK/DIR/RSIA-PH/1/2020 — RSIA PERMATA aT] VISI, MISI & TUJUAN PELAYANAN GIZI RSIA PERMATA HATI No. Dokumen No. Revisi Halaman OUSOP/GZ/RSIA- ol 1 PH/U2020 VISI, MISI, DAN TUJUAN Tras aT Ditetapkan 1 Direktur Rumah Sakit Ibu dan Anak Permata Hati_ | 08 Januar 2020 fT} (Gr. Agus Thorig, SpOG.) - vist Pelayanan gizi yang bermutu di rumah sakit yang bersifat paripuma sesuai dengan jenis | MISI yang berorientasi pada kebutuhan dan kepuasan untuk menunjang aspek promotif, prevent, kuratif, rehabilitaif serta ‘meningkatkan kualitas hidup. 2. Mengembangkan penelitian sesuai dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) terapan, ‘TUJUAN UMUM ‘Terciptanya sistem pelayanan gizi di rumah sakit dengan memperhatikan berbagai aspek gizi dan penyakit, serta merupakan bagian dari pelayanan kesehatan secara menyeluruh untuk meningkatkan dan mengembangkan mutu pelayanan gizi di rumah sakit. ‘TUJUAN KHUSUS: 1, Penegakan diagnosis gangeuan gizi & metabolisme zat gizi berdasarkan anamnesis, antropometri, gejala Klinis dan laboratorium., 2. Penyelenggaraan pengkajian dietetik & pola makan berdasarkan anamnesis diet & pola makan, 3. Penentuan Kebutuhan gizi sesuai kebutuhan pasien, 4. Penentuan bentuk pembelian bahan makanan, pemilihan bahan makanan, jumlah emberian serta cara pengolahan bahan makanan. 5. Penyelenggaraan evaluasi terhadap preskripsi diet yang diberikan sesuai perubahan keadaan klinis, status wizi & laboratorium. 6. Penterjemahan preskripsi diet, penyediaan & pengolahan sesuai dengan kebutuhan ‘& keadaan pasien 7. Penciptaan standar diet khusus sesuai perkembangan ilmu pengetahuan & teknologi yang dapat membantu penyembuhan penyakit. 8. Penyelengearaan penyuluhan & konseling tentang pentingnya diet pada pasien/klien S keluarganya, UNIT TERKAIT 1 Rawat Inap Rawat Jalan 3.__Dapur (Ruang Produksi Makanan)

Anda mungkin juga menyukai