Anda di halaman 1dari 8

PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL

TAHUN PELAJARAN 2022 – 2023

MATA PELAJARAN : LINTAS MINAT EKONOMI


KELAS/PROGRAM : XI / MIA/BHS

KERJAKAN SOAL DIBAWAH INI DENGAN BENAR!

1. Konsep pendapatan nasional merupakan berbagai unsur-unsur dalam pendapatan


nasional yang meliputi produk nasional bruto, dibawah ini yang termasuk pengertian
produk nasional bruto adalah....
A. Nilai produk yang dihasilkan penduduk termasuk warganegara yang berada di luar
negeri
B. Nilai produk yang dihasilkan semua penduduk yang berada diluar negeri
C. Pendapatan yang dihitung menurut balas jasa yang diterima oleh faktor produksi
D. Pendapatan yang siap dibelanjakan untuk membeli barang dan jasa konsumsi
E. Pendapatan yang diterima penduduk yang tidak melakukan kegiatan apapun
2. Diketahui beberapa pendapatan nasional “ G” tahun 2016 ( dalam milyar rupiah)
sebagai berikut:
- PNB Rp. 500.000,00
- Jaminan sosial Rp. 20.000,00
- Penyusutan barang modal Rp. 30.000,00
- Pajak tidak langsung Rp. 25.000,00
- Transfer payment Rp. 15.000,00
- Pajak langsung Rp. 20.000,00
Bedasarkan data diatas pendapatan bebas (Disposible Income) sebesar...
A. Rp. 390.000,00
B. Rp. 405.000,00
C. Rp. 410.000,00
D. Rp.420.000,00
E. Rp. 450.000,00
3. Cara menghitung pendapatan nasional dengan menjumlahkan nilai tambah(Value
added) barang yang dihasilkan oleh berbagai sektor dalam perekonomian adalah
menggunakan pendekatan.....
A. Pendapatan
B. Pengeluaran
C. Harga konstan
D. Harga berlaku
E. Produksi
4. Dikatahui beberapa pendapatan nasional sebagai berikut:
- Sewa tanah Rp. 1.000.000,00
- Upah tenaga kerja Rp. 500.000,00
- \Bunga modal Rp. 200.000,00
- Laba pengusaha Rp 10.000,00
- Pengeluaran konsumen Rp. 1.000.000,00
- Investasi Rp. 750.000,00
- Ekspor Rp. 1.000.000,00
- Impor Rp. 250.000,00
- Pengeluaran pemerintah Rp. 500.000,00
Maka besarnya pendapatan nasional dihitung dari pendekatan pendapatan adalah.....
A. Rp. 1.750.000,00
B. Rp. 1.710.000,00
C. Rp. 1.500.000,00
D. Rp. 900.000,00
E. Rp. 400.000,00
5. Jumlah barang dan jasa yang dihasilkan oleh seluruh warga disuatu negara termasuk
kekayaan diluar negeri tanpa kekayaan warga negara asing dalam suatu periode
tertentu dalam satu tahun dan dinilai dengan uang dinamakan....
A. Produk nasional bruto (PNB)
B. Produk nasional neto (NNP)
C. Produk domestik bruto (PDB)
D. Nasional Income
E. Personal Income
6. Sebagai negara berkembang, dalam meningkatkan pertumbuhan ekonomi sering
dihadapakan pada berbagai masalah ekonomi salah satunya pengangguran. Untuk
mengatasi pengangguran yang dilakukan pemerintah adalah.....
A. Meningkatkan investasi yang bersifat padat karya
B. Menejemen perusahaan –perusahaan milik negara
C. Mekanisme disektor industri
D. Melakukan pembangunan proyek-proyek yang bersifat padat modal
E. Melakukan pembangunan proyek yang bersifat padat karya
7. Jika diketahui GNP tahun 2015 adalah Rp. 32.600,00 Trilyun, dan GNP pada tahun
2016 naik sebesar Rp. 36.305,00 Trilyun. Tentukan laju pertumbuhan ekonomi....
A. 11, 36 %
B. 11,30 %
C. 10,35 %
D. 10,36 %
E. 11,00 %

8. Pertumbuhan ekonomi dipengaruhi oleh dua faktor yaitu kenaikan PDB serta jumlah
pendudu, Hal ini dikemukakan oleh....
A. David Ricardo
B. Adam Smith
C. Thomas Robert Mathus
D. John Stuart Mill
E. Robert Sollow

9. Dibawah ini termasuk langkah0-langkah pokok yang dilakukan oleh pemerintah


dalam pencapain tujuan pembangunan ekonomi di Indonesia, Dilakukan oleh
pemerintah dalam pencapaian tujuan pembangunan ekonomi di Indonesia, kecuali...
A. Memulihkan dan memantapkan keamanan dan stabilitas politik
B. Mempercepat restrukturisasi utang
C. Perubahan PNP secara evolusi
D. Mengamankan proses desentralisasi
E. Meningkatkan kepastrian hukum
10. Dibawah ini ciri pertumbuhan dan pembangunan ekonomi sebagai berikut:
1. Menaikkan income perkapita, sehingga kemakmuran masyarakat semakin
meningkat
2. Mengupayakan pemerataan pendapatan masyarakat, sehingga jarak antara sikaya
dan simiskin semakin dekat
3. Membuat struktur perekonomian dari masyarakat agraris menuju industri dalam
rangka menjadikan negara maju
4. Menaikkan pendapatan nasional dalam rangka pencapaian kenaikan pendapatan
perkapita
Ciri-ciri diatas yang merupakan ciri pertumbuhan dan pembangunan ekonomi
adalah....
A. 1 dan 2
B. 1 dan 4
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4
E. 3 dan 4
11. Pengangguran di indonesia sangat besar, akibat pengangguran masyarakat tidak
mendapatkan penghasilan sehingga daya beli masyarakat rendah. Daya beli yang
rendah mengakibatkan hasil produksi tidak terkonsumsi, akhirnya produsen
mengurangi produksinya. Keadaan demikian memberikan dampak pada.......
A. Rendahnya daya beli masyarakat
B. Kesulitan ekonomi
C. Lesunya kegiatan perekonomian
D. Kerawanan sosial
E. Kesenjangan sosial
12. Tindakan pemerintah menerapkan undang-undang perlindungan tenaga kerja dan
menetukan upah minimum regional menunjukkan peran perintah sebagai.....
A. Penentu kebijakan
B. Investor
C. Konsumen
D. Produsen
E. Pengguna barang dan jasa
13. Firman adalah pekerja borongan dibidang eksterior taman, ketika tidak ada pekerjaan
ia mengisi waktu luangnya dengan berjualan tanaman hias, hal ini yang dilakukan
firman dapat mengatasi salah satu pengangguran......
A. Siklus
B. Teknologi
C. Sruktural
D. Musiman
E. Friksional
14. Susanto bekerja di salah satu bank swasta, karena prestasi kerjanya di sekolahkan lagi
ke singapura. Hal ini merupakan upaya perusahaan untuk......
A. Mengurangi beban stress pekerjaannya
B. Meningkatkan kualitas pekerjaannya
C. Menghemat pengeluaran perusahaannya
D. Menambah jumlah produksi
E. Membuka lapangan kerja baru
15. PT.Sinar Jaya membayar sebagian upah karyawannya dalam bentuk saham
perusahaan, pembayaran upah seperti itu merupakan sistem pengupahan.....
A. Upah berdasarkan jam kerja
B. Upah dengan sisitem bonus
C. Upah menurut kapasitas kerja
D. Sistem upah borongan
E. Sistem mitra usaha
16. Berikut ini adalah pernyataan tentang kegunaaan indeks harga:
1. Dapat mengetahui inflasi di Indonesia
2. Dapat memahami indeks harga barang eceran
3. Mengetahui indeks harga sembilan bahan pokok
4. Mengetahui indeks harga barang-barang yang dijual kembali
5. Menjelaskan keadaan harga bagi konsumen
Peran indeks harga bagi konsumen ada pada pernyataan.....
A. 1,2, dan 3
B. 1,2, dan 5
C. 1,3, dan 5
D. 2,3,dan 4
E. 3,4, dan 5
17. Kebijakan yang dilakukan oleh pemegang otoritas moneter adalah.....
1. Melonggarkan pemberian kredit
2. Menurunkan suku bunga bank
3. Membeli surat-surat berharga
4. Mengurangi cadangan wajib bank-bank
Tujuan pemerintah dalam hal ini adalah....
A. Menambah jumlah uang beredar
B. Menghemat pengeluaran pemerintah
C. \Meningkatkanjumlah investasi
D. Meningkatkan jumlah ekspor
E. Mengurangi jumlah impor
18. Inflasi adalah kecenderungan naiknya harga-harga secara terus menerus .Jika harga
rata-rata tahun 2014 adalah Rp. 22.000,00 dan tingkat inflasi tahun 2015 adalah 150%
harga tahun 2015 adalah.....
A. Rp. 33.000,00
B. Rp. 34.000,00
C. Rp. 35.000,00
D. Rp. 36.000,00
E. Rp. 46.000,00
19. Kecenderungan naikknya harga terus menerus adalah penyebab inflasi .Untuk
mengendalikan inflasi maka pemerintah menaikkan suku bunga bank. Usaha ini lazim
disebut.....
A. Politik pasar terbuka D. Kebijakan fiskal
B. Politik pembubujukan moral E. Kebijakan sanering
C. Politik diskonto
20. Dalam mengatasi iinflasi ada beberapa kebijakan .di bawah ini yang bukan kebijakan
moneter adalah.....
A. Menurukan tarif pemungutan pajak
B. Mencetak uang kertas
C. Memelihara cadangan devisa nasional
D. Menciptakan uang primer
E. Menaikkan cadangan tunai bank-bank umum
21. Inflasi adalah momok bagi setiap negara untuk terus diawasi lewat IHK, oleh karena
ituUntuk menekan laju inflasi, pemerintah melakukan langkah berikut:
1. Menaikkan suku bunga
2. Melakukan pemotongan uang
3. Mengatur penerimaan dan pengeluaran
4. Menaikkan pajak
Berdasarkan beberapa kebijakan diatas yang merupakan kebijakan fiskal adalah.....
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 1 dan 4
D. 2 dan 3
E. 3 dan 4
22. Untuk mengatasi inflasi ada 3 kebijakan : Kebijakan fiskal, kebijakan moneter, dan
memperbaiki produktivitas.Berikut ini yang bukan tujuan kebijakan fiskal adalah......
A. Menaikkan hasil produksi
B. Meningkatkan keadilan pembagian pendapatan
C. Stabilsasi perekonomian
D. Memperluas kesempatan kerja
E. Memantapkan pertumbuhan pendapatan
23. Masalah dalam masyarakat adalah naiknya harga-harga, terjadi PHK, bertambahnya
pengangguran dsan merambatnya inflasi. Untuk menanggulangi masalah tersebut
pemerintah melakukan kegiatan:
1. Menaikkan suku bunga
2. Politik pasar terbuka
3. Menaikkan tarif pajak
4. Mengatur pengeluaran pemerintah
Pernyataan diatas yang termasuk kegiatan fiskal adalah...
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 1 dan 4
D. 2 dan 3
E. 3 dan 4
24. Kewajiban pemerintah ( BI) adalah untuk mencapai kemakmuran seluruh rakyat,
adalah menentukan kebijakan moneter.Salah satu tujuan dari kebijakan moneter
adalah.....
A. Mendorong kenaikan investasi untuk menghasilkan barang dan jasa
B. Menurunkan tarif pajak agar dunia usaha diberi kesempatan untuk ekspansi
C. Menaikkan tarif pajak agar pemerintah dapat melakukan kegiatan yang bersifat
pemerataan
D. Untuk menciptakan kestabilan harga-harga
E. Memperbaiki struktur neraca perdagangan
25. Instrumen yang dapat dilakukan pemerintah melalui bank sentral pemegang otoritas
moneter untuk melakukan kebijakan moneter dan kebijakan fiskal adalah....
1. Menetapkan cadangan wajib bank-bank
2. Menaikkan tarif pajak
3. Operasi pasar terbuka
4. Meningkatkan jumlah ekspor
5. Menurunkan tarif pajak
Dari kebijakan diatas yang dikategorikan kebijakan moneter ditunjukkan nomor....
A. 1,2,dan 3
B. 1,2, dan 4
C. 1,3,dan 4
D. 1,3, dan 5
E. 2,3, dan 4
26. Kontrol (BI) atas inflasi sangat terbatas karena inflasi dipengaruhi banyak faktor ,
sehingga pemerintah berani mengambil kebijakan .Kebijakan - kebijakan yang
berhubungan dengan inflansi:
1. Menaikkan suku bunga bank umum
2. Pemerintah menjual surat-surat berharga
3. Menaikkan cadangan bank umum
4. Memberi penjelasan pada pekerja supaya menuntut kenaikan gaji
5. Melonggarkan syarat-syarat pemberian kredit
Kebijakan –kebijakan diatas yang mengurangi inflasi adalah....
A. 1, 2. Dan 3
B. 1, 3, dan 4
C. 1, 3, dan 5
D. 2, 3, dan 4
E. 2, 3, dan 5

27. Perubahan nilai uang menyiratkan adanya perubahan tingkat harga umum, tingkat
harga diukur sebagai rata-rata tertimbang. Berikut ini adalah kegunaan indeks harga....
A. Indikator untuk penetapan gaji dan upah
B. Perangkat untuk mengetahui adanya penyelewengan pada perusahaan
C. Indikator untuk mengetahui kesejahteraan penduduk
D. Indikator untuk mengetahui apakah pada perusahaan ada pemborosan atau tidak
E. Indikator penetapan pajak
28. Gejala inflasi dihubungkan dengan jumlah uang yang beredar dan satu keinginan
masyarakat untuk hidup diluar batasa kemampuannya. Sebab-sebab timbulnya inflasi
adalah....
A. Bertambahnya jumlah barang yang dipasarkan
B. Jumlah ekspor yang melebihi rasio
C. Berkurangnya jumlah uang beredar
D. Tingkat bunga umum yang semakin naik
E. Meningkatnya jumlah uang beredar
29. Berdasarkan tingkat keparahannya inflasi dapat dibedakan Atas beberapa macam.
Inflasi yang berkisar antara 30%- 100% disebut inflasi....
A. Ringan
B. Sedang
C. Berat
D. Sangat berat
E. Hiper inflasi
30. Inflasi yang mencapai laju lebih dari 10% akan berakibat negatif terhadap masyarakat.
Yang paling dirugikan jika terjadi inflasi adalah....
A. Pedagang
B. Agen
C. Berat
D. Penerima penghasilan tetap
E. Yang berutang

JAWABLAH PERTANYAAN DIBAWAH INI DENGAN BENAR!

1. Setiap negara berusaha meningkatkan kemakmuran dan kesejahteraan bagi rakyatnya


melalui perhitungan pendapatan nasional. Sebutkan manfaat perhitungan pendapatan
nasional!
2. Diketahui beberapa pendapatan nasional tahun 2016 sebagai berikut:
- Pajak langsung Rp. 15 Trilyun
- Transfer payment Rp. 3 Trilyun
- Laba di tahan Rp. 2 Trilyun
- Produk domestik bruto Rp. 172.625,9 Trilyun
- Pendapatan netto terhadap luar negeri Rp.67. 499,8 Trilyun
- Pajak tidak langsung Rp. 7.894,5 Trilyun
- Asuransi Rp. 1,5 Trilyun
- Penyusutan Rp. 4.789,5 Trilyun
Tentukan !
a. GNP
b. NNP
c. NNI
d. PI
e. DI
3. Bagaiman strategi peningkatan kualitas tenaga kerja yang sesuai dewasa ini?
4. Jelaskan pengaruh terjadinya inflasi?
5. Sebutkan kebijakan moneter untuk mengatasi inflasi!

Anda mungkin juga menyukai