Anda di halaman 1dari 9

KELOMPOK 8

SIMBOL-SIMBOL
PANCASILA
TIMOTHY SIDABUTAR
CINDY NABABAN
PUTRI NANDA MALAU
Simbol berasal dari Bahasa Yunani
“symballo” yang artinya melempar
Bersama-sama, melempar atau
meletak kan Bersama-sama dalm satu
ide atau gagasan objek yang kelihatan
, sehingga objek tersebut mewakili
gagasan
GARUDA SEBAGAI LAMBANG PANCASILA
1. BURUNG GARUDA

 Burunggaruda melambangkan kekuatan dan


gerak yang dinamis yang terlihat dari
sayapnya yang mengembangkan, siap
terbang ke angkasa.sayap yang
mengembang, melambangkan dinamika dan
semangat untuk menjunjung tinggi nama
baik bangsa dan negara
CENGKRAMAN KAKI BURUNG GARUDA

Kedua kaki burung garuda yang


kokoh mengcengkram pita putih
yang bertuliskan : Bhinneka
Tunggal Ika, berarti “ berbeda-
beda tetapi satu juga
WARNA EMAS

Warna kuning emas melambangkan


keagungan. Bangsa Indonesia
senantiasa menjunjung tinggi
martabat bangsa Indonesia yang
bersifat agung dan luhur
JUMLAH BULU

17 Helai bulu sayap kanan dan kiri


bermakna untuk membangun
proses penyadaran diri bagi setiap
warga negara Indonesia agar
menghargai waktu dan selalu
mengingat sejarahnya
5. PERISAI

Perisaimerupakan lambang
perjuangan dan perlindungan ,
karena perisai sering dibawa ke
medan perang oleh para prajurit
untuk melindungi diri dari
serangan
5 SILA PANCASILA

 KETUHANAN YANG MAHA ESA


 KEMANUSIAAN YANG ADIL DAN BERADAP
 PERSATUAN INDONESIA
 KERAKYATAN YANG DIPIMPIN OLEH HIKMAT KEBIJAK SANAAN
DALAM PERMUSYAWARATAN/PERWAKILAN
 KEADILAN SOSIAL BAGI SELURUH RAKYAT INDONESIA

Anda mungkin juga menyukai