Anda di halaman 1dari 12

MATERI WORKHSOP

SEAFT ROAD TO VIETNAM


PIALA WALI KOTA BANDUNG TAHUN 2022
PENDAHULUAN
Yang dimaksud dengan SEAFT Championship Tahun 2022 adalah Kompetisi Sepakbola usia 9, 10, 11 & 12
tahun, yang diikuti oleh Team Sekolah Sepak Bola (SSB), Akademi Sepakbola dan Perkumpulan / Klub
Sepakbola, dan Sekolah Umum, yang telah mendaftar serta memenuhi persyaratan untuk menjadi peserta.
Event ini bekerja sama dengan SEAFT (South East Asian Football Talent), yang merupakan
sebuah komunitas/perkumpulan sepakbola usia dini di Asean yang setiap tahun bertanding di
negara-negara berbeda, gelarannya untuk usia 10 , 11, 12 & 13 tahun 2023 sehingga tahun ini digelar
usia 9, 10, 11, 12 & 13 tahun untuk persiapan di tahun depan.Selain itu turut m e nd u k u ng program
pemerintah dalam menggalakkan pembibitan pemain sepakbola usia dini / remaja yang
tertuang d alam Inpres No. 3 Tahun 2019 Tentang Percepatan Pembangunan Persepakbolaan
Nasional, Permenko P M K Nomo r 1 Tahun 2020 tentang Peta Jalan Percepatan Pembang unan
Persepakbolaan Nasional dan Perpres No. 86 Tahun 2021 tentang Desain Besar Olahraga Nasional
(DBON). Pemerintah Kota Bandung melalui Wali Kota Bandung dan PSSI Kota Bandung akan turut
melaksanakan kegiatan pembinaan sepakbola usia dini U-9 , U-10, U-11, U-12 & U-13 Tahun dengan
melaksanakan kegiatan
“SEAFT ROAD TO VIETNAM PIALA WALI KOTA BANDUNG TAHUN 2022”.
PEMAIN TERBAIK HASIL
KOMPETISI MEWAKILIKE
TINGKAT NASIONAL

KOMPETISI PSSI KOTA BANDUNG TAHUN 2022 JUARA NASIONAL AKAN MEWAKILI
➢ USIA 9 TAHUN (KELAHIRAN 2013) INDONESIA KE VIETNAM
➢ USIA 10 TAHUN (KELAHIRAN 2012)
➢ USIA 11 TAHUN (KELAHIRAN 2011)
➢ USIA 12 TAHUN (KELAHIRAN 2010)
TIMELINE KEGIATAN
SOSIALISASI DAN WORKSHOP
25 NOVEMBER 2022
➢ PENDAFTARAN PESERTA 26-30 NOVEMBER 2022
➢ PENDAFTARAN PEMAIN 1-10 DESEMBER 2022
MELALUI BANDUNG ONLINE SISTEM (BOS)

SCREENING 11 S.D 12 DESEMBER 2022


MCM 13 DESEMBER 2022

KICK-OFF
14 DESEMBER 2022
Alternatif 1

Sistem Kompetisi

BABAK PENYSIHAN
9 Group – Home Tournament - ½ Kompetisi (Round robin) 9 Juara grup + 9 Runner Up grup ke Babak 18 Besar

BABAK 18 BESAR
Knouck Out - Single Match PENYISIHAN II 4 Pemenang ke Babak Semi Final

SEMI FINAL
Knock Out – Single Match Pemenang ke Babak Final – kalah 3RD

FINAL & 3RD


Single Match JUARA 1,2 dan 3
Alternatif 2

Sistem Kompetisi

BABAK PENYSIHAN
12 Group – Home Tournament - ½ Kompetisi (Round robin) 12 Juara grup + 4 Runner Up terbaik grup ke Babak 16 Besar

BABAK 16 BESAR
Knouck Out - Single Match PENYISIHAN IIPemenang ke Babak Perempat & Semi Final

SEMI FINAL
Knock Out – Single Match Pemenang ke Babak Final – kalah 3RD

FINAL & 3RD


Single Match JUARA 1,2 dan 3
TEMPAT PELAKSANAAN

SOR SEPAKBOLA LODAYA


Jl. Lodaya No. 20 Kec. Lengkong
Bandung
UKURAN LAPANG & BOLA PERTANDINGAN

60 M

➢ Ukuran Lapang Pertandingan adalah;


❑ Panjang 60 M x Lebar 40 M
❑ Gawang Tinggi 2,1 M x Lebar 5 M
40 M
➢ Bola Pertandingan menggunakan Ukuran
No. 4
DAFTAR PESERTA
1 PR BANDUNG PRO 19 DJANUR KARTABRAJA
2 SASWCO FC 20 TURANGGA
3 UNI 21 INDONESIA MUDA
4 PRODUTA MAUNG BANDUNG 22 DIANA
5 POP POLDA 23 TERUNA
6 PUTRA PANJALU 24 TUNAS RIFO
7 JATIRA BS 25 SINDOS
8 IPI GS 26 SUTIONO LAMSO
9 ELPUT 27 KEWALRAM
10 BONE FC 28 PINDAD
11 UPI 29 PSAD
12 YOUNG TIGERS 30 SINAR MUDA
13 SETIA 31 NUSARAYA
14 SAINT PRIMA 90 32 PALBER
15 INSPIRE 33 BARA SILIWANGI
16 FATTO FC 34 BINA PAKUAN
17 SIDOLIG 35 ANGKASA
18 JAVA ONE TOP 36 ITB
Pendaftaran & Persyaratan Pemain dan Offisial

1. Peserta wajib mendaftarkan 2 orang Offisal


2. Peserta wajib mendaftarkan pemain sebagai berikut maksimal 16 orang pemain dan minimal 14 orang
pemain melalui Bandung Online Sistem (BOS)
3. Persyaratan Pemain adalah :
➢ Tahun Kelahiran Pemain
▪ KU-9 Tahun : Kelahiran Tahun 2013
▪ KU-10 Tahun : Kelahiran Tahun 2012
▪ KU-11 Tahun : Kelahiran Tahun 2011
▪ KU-12 Tahun : Kelahiran Tahun 2010
➢ Melampirkan soft file/scan dokumen asli dengan formaf PDF
▪ Akta Kelahiran
▪ Kartu Keluarga
▪ NISN
▪ Raport
➢ Melampirkan Pas Poto terbaru ukuran 3x4 dengan format JPEG
Regulasi Teknis

➢Durasi Pertandingan berlangsung selama 20 menit yang terbagi atas 2 babak masing-masing 10 menit.
➢Tidak ada waktu jeda.
➢Pertandingan dimainkan dengan jumlah pemain di lapangan sebagai berikut; 7 pemain v 7 pemain
➢Setiap tim harus mendaftarkan pemain untuk babak kesatu dan babak kedua, dengan cadangan maksimal
2 orang pada setiap babaknya.
➢Pada Babak kedua semua pemain babak kesatu diganti oleh pemain yang didaftarkan pada babak kedua
dalam DSP.
➢Pergantian Pemain dalam setiap babak dilakukan ketika pertandingan berjalan minimal 5 menit.
➢Pemain cadangan hanya boleh mengganti pemain pada babak dimana pemain tersebut didaftarkan
➢Tidak ada offside
➢Lemparan ke dalam salah diulang sekali oleh pemain yang sama
➢Kick off harus dilakukan 2 sentuhan
➢Bola dalam permainan kipper tidak boleh ditendang volley, harus dilempar atau digulirkan baru ditendang
➢Pemain yang mendapat kartu merah langsung atau akumulasi, Pemain dikeluarkan boleh diganti setelah
3 menit. Kartu merah/kartu kuning akumulasi diputihkan
➢Hal-hal yang belum tercantum dalam peraturan ini akan disertakan atau disampaikan pada saat technical
meeting
BEKERJA NYATA, BERGERAK BERSAMA
FOR THE GAME, FOR THE WORLD

Anda mungkin juga menyukai