Anda di halaman 1dari 9

PEMERINTAH KABUPATEN KEEROM

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


KELOMPOK KERJA GURU WILAYAH GUGUS I ARSO

SOAL TRY OUT BAHASA INDONESIA


TAHUN 2020/2021

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf A, B, C atau D, di depan jawaban yang benar !

1. Perhatikan paragraf berikut!


Penyebab terjadinya banjir adalah sikap acuh tak acuh sebagian besar warga kampung terhadap
lingkungan . Kebanyakan warga kampung membuang sampah bukan pada tempatnya. Sehingga
sampah memenuhi selokan dan jalan raya.

Kalimat utama paragraf di atas adalah … .

A. penyebab terjadinya banjir


B. selokan dan jalan raya bersih
C. warga kampung membuang sampah pada tempatnya
D. lingkungan dipelihara dengan baik.

2. Produksi elektronik di Indonesia berkurang kemampuan daya saingnya di pasar ASEAN.


Sinonim kata Produksi pada kalimat tersebut adalah….

A. Ekonomi
B. Distribusi
C. Konsumsi
D. Penghasil

3. Sekolah kami punya koperasi sekolah. Setiap anggota harus membeyar simpanan pokok dan
simpanan wajib. Simpanan itulah yang menjadi modal koperasi.
Pertanyaan yang sesuai dengan paragraf di atas adalah….
A. Siapa sajakah anggota koperasi sekolah itu?
B. Apa sajakah kewajiban anggota kopersi?
C. Apakah kamu anggota Koperasi?
D. Berasal dari manakah Modal koperasi sekolah ?

4. Cermati paragraf berikut!


Proses terbentuknya humus terjadi secara alami. Prosesnya dimulai dari penghancuran bahan-bahan
organik yang berguguran, seperti daun, ranting, dan pohon. Setelah itu, bahan organik mengalami
penguraian dengan bantuan organisme dalam tanah dan cuaca

Ide pokok paragraf di atas adalah … .

A. penguraian bahan organik oleh organisme


B. penghancuran bahan organik oleh organisme
C. proses pembentukan humus secara alami
D. peran cuaca dalam terbentuknya humus
5. Bacalah paragraf berikut dengan cermat !

Manfaat membuat jadwal kegiatan adalah meningkatkan kedisiplinan diri dan alat evaluasi
diri. Anak bertanggung jawab terhadap segala sesuatu yang telah diputuskan. Hal ini akan
bermanfaat bagi masa depan.

Ide pokok dalam paragraph tersebut adalah manfaat….


A Kedisiplinan diri
B. Evaluasi diri
C. Jadwal kegiatan
D. Masa depan
6. Perhatikan kutipan berikut!
Banjir kembali melanda Jakarta. Seminggu yang lalu hujan baru saja turun. Akan tetapi, sudah
menenggelamkan Kota Jakarta. Peristiwa yang sudah pernah terjadi, tidak dijadikan pelajaran baik
bagi warga maupun pemerintah. Setiap tahun mereka harus mengungsi.
Isi informasi kutipan bacaan tersebut adalah … .
A. pemerintah tidak bisa menangani banjir
B. penduduk Jakarta mengungsi lagi
C. hujan deras selama seminggu
D. banjir melanda Jakarta lagi
7. Perhatikan paragraf berikut!
Ada cara untuk mengetahui keadaan cairan di tubuh kita. Caranya dengan melihat warna urine kita.
Jika warna urine kita berwarna pekat, itu tandanya kekurangan cairan. Namun jika warna urine kita
berwarna putih itu artinya cairan dalam tubuh kita sudah cukup.

Pernyataan yang sesuai dengan teks diatas adalah ... .

A. keadaan cairan ditubuh kita dapat diketahui dengan melihat warna urine kita
B. minum air putih dapat mengurangi cairan
C. memasak air putih
D. kebugaran tubuh dilihat dari urine kita
8. Bacalah teks berikut !
Cara membuat puding mangga cukup mudah. Ambil panic lalu masukan air, susu cair, bubuk agar-
agar, daging manga yang sudah dipotong dadu, dan gula pasir.Aduk hingga merata dan nyalakan api
tidak teralalu besar. Masak adonan agar-agar hingga mendidih. Matikan kompor lalu tuang adonan
pudding selama 30 menit, lalu masukan ke dalam lemari pendingin. Saat adonan sudah mengeras maka
puding siap disajikan.
Jenis teks tersebut adalah…
A. narasi
B. eksposisi
C. deskripsi
D. argumentasi
9. Bacalah paragraph berikut dengan seksama !
Pohon pisang sering dijadikan perumpamaan untuk sebuah usaha atau perjuangan. Hal tersebut
didasari dengan sifat yang melekat pada pohon pisang. Pohon pisang tidakakan mati, apabila belum
berbuah. Akan tetapi, setelah berbuah, ia akan gugur.
Berdasarkan isi bacaan tersebut, yang terjadi setelah pohon pisang berbuah adalah….
A. Mati
B. Semakin dewasa
C. berkembangbiak
D. akan berbuah lagi

10. Pak Amri adalah seorang pedagang di Pasar baru. Dia selalu berangkat ke Pasar pukul 05.00 WIT.
Waktu yang di tempuh pak Amri adalah 1 jam. Setiap hari Pak amri melewati rumah pedagang lainya
pak amri dan pak Didin tiba bersama-sama
Nama Berangkat Tiba Waktu tempuh
Pak Amri 05.00 06.00 60 Menit
Pak Didin …. 06.00 45 Menit

Berdasarkan teks tersebut pak didin berangkat ke pasar pukul….


A. 05.00
B. 05.15
C. 05.30
D. 06.45

11. Bacalah kedua teks berikut dengan cermat !


Teks 1
Rafi Mempersiapkan diri menghadapi Ujian sekolah. Ia belajar secara rutin. Setiap hari Ia memulai
belajar pukul 19.00 WIT. Ia berhenti belajar saat pukul 21.00 WIT. Ia biasa belajar bersama ibunya.Rafi
sangat berharap dalam ujian nanti ia lulus dengan nilai memuaskan.
Teks 2
Aditya Sisewa kelas V. Ia termasuk anak yang tidak pandai. Meskipun begitu Ia tidak pernah merasa
rendah diri. Ia selslu bertanya jika ada materi pelajaran yang belum dipahami. Setiap kali ulangan Ia
berusaha untuk mendapat nilai yang terbaik.Demikian kenaikan kelas nanti, Ia ingin mendapatkan nilai
yang memuaskan. Aditya juga ingin ibunya bangga.
Persamaan kedua teks tersebut adalah….
A. Ketekunan belajar agar lulus ujian
B. Kasih saying seorang anak kepada Ibunya
C. Semangat belajar untuk meraih nilai yang tinggi
D. Kerja keras dalam belajar agar naik kelas
12. Bacalah penggalan cerita berikut dengan seksama!
Para penghuni rimba merasa kurang senang. Keangkuhan Si merak semakin menjadi-jadi. Merak
selalu memamerkan bulu-bulunya yang indah itu. “Siapa yang sanggup menandingi keelokan tubuhku?”
Kata merak berulangkali tanpa basa-basi.
Informasi yang tersurat dalam cerita tersebut adalah….
A. Para penghuni rimba kurang senang
B. Keangkuhan Si merak semakin menjadi-jadi
C. Merak selalu memamerkan bulu-bulunya
D. Tidak ada yang sanggup menandingi keelokan tubuh Si merak

Bacaalah cerita berikut untuk menjawab soal nomor 13 – 15


Keledai Pembawa Garam
Pada sustu hari dimusim panas, tampak keledai berjalan di pegunungan. Keledai itu membawa
beberapa karung berisi garam di punggungnya. Karung itu sanagat berat. Sementara matahari bersinar
sangat terik.
Aduh, panas sekali, sepertinya aku sudah tidak bias lagi berjalan lagi. Kata Keledai. Di depan sana
tampak ada sungai.
Ah, ada sungai!, lebih baik aku berhenti sebentar, kata keledai dengan gembira. Tanpa pikir panjang
Ia masuk ke dalam sungai.
Byurrr, keledai itu terpeleset dan tercebur. Ia berusaha untuk berdiri kembali, tetapi tidak berhasil
karena lama terendam air. Ia merasa beban dipunggungnya semakin ringan. Dan keledai itu bias berdiri.
“Ya ampuun, garam dipunggungnya habis,” kata tuanya marah
13. Latar waktu cerita di atas adalah….
A. Pagi hari
B. Siang hari
C. Sore hari
D. Malam hari

14. Watak tokoh keledai pada cerita di atas adalah….


A. bodoh
B. pemberani
C. malas
D. Ceroboh
15. Amanat dari cerita tersebut adalah….
A. Setiap perbuatan pasti ada akibatnya
B. Pikiran seorang terlihat dari perbuatanya
C. Setiap perbuatan ada untung ruginya
D. Harus berpikir sebelum melakukan perbuatan
16. Aminah merasa lapang dada setelah ibunya meninggal dunia.
Arti ungkapan lapang dada dalam kalimat tersebut adalah….
A. rela
B. iklas
C. pasrah
D. menyerah
17. Bacalah penggalan cerita berikut !
Pak Burhan merencanakan kegiatan wisata keluarga. Beliau mengajak anak-anaknya
bermusyawarah.
“Ke Pantai saja, di sana kita bias naik perahu,bermain pasir dan menangkap ikan, kata Umar.
“ Jangan ke Museum saja, di sana banyak hal yang kita pelajarai, sahut Linda.
Keduanya sama-sama baik. Kita akan mengunjungi keduanya tetapi tidak dalam waktu yang
bersamaan. Kata Ibu mereka. Ya, kali ini kita akan ke pantai, berikutnya kita akan ke Museum. Kita
Ayah memutuskan.
Konflik yang terjadi dalam cerita tersebut adalah….
A. Perbedaan menentukan waktu wisata
B. Perbedaan tempat tujuan wisata
C. Perbedaan kegiatan di tempat wisata
D. Permainan yang diinginkan anak-anak

18. Cermati pantun berikut !


Anak Ayam turun sepuluh
Mati satu tinggal Sembilan
Belajarlah sungguh-sungguh
Jangan sampai ketinggalan
Pesan pantun diatas adalah….
A. Belajar sungguh-sungguh agar pandai
B. Belajar selagi muda
C. Jangan ketinggalan pelajaran
D. Pelajaran itu sangat berharga
19. Bacalah penggalan cerita berikut ini !
Tupai sedang mencari makan karena perutnya kosong. Ia melompat dari satu pohon ke pohon
lain. Ia tiba di sebuah pohon kelapa. Ia melihat pohon kelapa tersebut berbuah lebat. “ Itu yang
kucari,” kata Taupai dalam hati.
Maksud pernyataan kalimat yang dicetak tebal pada cerita tersebut adalah….
A. Pohon kelapa yang dicari Tupai telah berbuah
B. Si tupai menemukan makanan pada saat Ia kelaparan
C. Si tupai telah menemukan pohon kelapa sebagai tempat tinggaalnya
D. Si Tupai mencari makanan dari pohon satu ke pohon lain
Bacalah cerita berikut untuk menjawab soal nomor 20 – 23
Seorang pandai besi memiliki anjing kecilyang biasa tertidur ketika Tuanya sedang bekerja. Tetapi
selalu terjaga apabila waktunya makan.
Suatu hari, Tuanya pura-pura marah kepada anjing kecil itu. Seperti yang biasa dilakukan sang
pandai besi, meleparkan sepotong tulang kepada anjingya sambil berkata, “Apa gunanya makluk
malas seperti kamu? Ketika saya bekerja keras memukul besi, kamu hanya meringkuk dan tertidur
nyenyak. Tetapi saat saya berhenti bekerja, untuk beristirahat makan, kamupun terbangun dan
mengibaskan ekor minta diberi makan.
20. Sikap keteladanan yang dimiliki saang pandai besi adalah….
A. Ia selalu terjaga untuk makan
B. Ia selalu bekerja keras
C. Ia selalu terbangun dimalam hari
D. Ia selalu berpura-pura marah
21. Seandainya sang pandai besi tidak memberinya tulang, kepada anjing peliharaanya maka….
A. Si anjing kecil akan dicuri orang
B. Si anjing kecil akan kelaparan
C. Si anjing kecil akan merasa baik-baik saja
D. Si anjing kecil tumbuh sehat

22. Nilai positif yang dapat diteladani dari cerita tersebut adalah sifat sang pandai besi yang
A. periang
B. penurut
C. pemarah
D. penyayang

23. Kesimpulan dari cerita tersebut adalah….


A. Setiap orang harus giat bekerja untuk mencapai sesuatu yang diinginkan
B. Seorang tukang besi memiliki peliharaan yang kecil dan lucu
C. Seekor anjing kecil selalu setia menemani seorang pandai besi
D. Orang yang malas kerja pasti akan mengalami kelaparan

24. Bacalah paragraf berikut dengan cermat !


Dokter memeriksa Asti. Pertama-tama dokter memeriksa tekanan darah Asti. Setelah itu, dokter
mengukur suhu badan Asti dengan….
A. Mikroskop
B. stetoskop
C. tensimeter
D. thermometer

25. Bacalah ilustrasi berikut dengan seksama !


Ketika Pak kepala kampung hendak memasuki kantor, beliau langsung marah karena dinding
dikantor kampungnya penuh dengan coreta-coretan.. Yang berbuat hanya Anton. Tetapi seluruh anak
anak yang bermain di sekitar kantor kampung itu dimarahi.
Perbahasa yang sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah….
A. Air susu dibalas dengan air tuba
B. Seekor kerbau berkubang, semua kena lumpurnya
C. Seperti anak ayam kehilangan induknya
D. Besar pasak dari pada tiang
II. Kerjakan dengan jawaban yang lengkap dan benar !

1. Bacalah paragraf berikut dengan seksama !


Arwana termasuk ikan tropis yang sangat mahal. Ikan Arwana merah dewasa ukuran 60 – 90 cm
harganya Rp. 90 juta hingga ratusan juta rupiah. Harganya begitu tinggi karena ikan ini memang
memiliki keindahan yang khas. Gerakanya perlahan, jadi tampak anggun dan gemulai. Siapapun
yang memandang akan merasa senang. Karena itu, para kolektor tak keberatan memebayar
hingga setinggi itu.
Tuliskan kalimat utama pada paragraph tersebut !

2.
Buatlah Paragraf deskripsi berdasarkan gambar
Disamping, sebanyak 3 kalimat.
Perhatikan penggunaan tanda baca, ejaan dan tata
kalimatnya.

3. Cermati gambar berikut !

Buatlah kalimat iklan yang menarik berdasarkan gambar tersebut !

4. Cermati paragraf berikut !

Kelompok Desi mendapatkan tugas untuk mengamati pasar ikan . Kegiatan tersebut
dilaksanakan setelah pulang sekolah pada hari sabtu. Pasar yang diamati terletak di
pinggir jalan. Mereka semua mengamati para penjual-penjual yang meletakan
jualanya di dekat jalan raya agar supaya cepat laku. Akibatnya jalan menjadi macet,
becek dan bau.
Tulislah kalimat efektif, pada paragraf yang dicetak tebal !

5. Buatlah kalimat tanya dengan mengunakan kata :


a. Siapa
b. berapa

PEMERINTAH KABUPATEN KEEROM


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
KELOMPOK KERJA GURU WILAYAH GUGUS I ARSO

LEMBAR JAWABAN TRY OUT BAHASA INDONESIA


TAHUN 2020/2021

NAMA SISWA : ………………………………………………………………………………………………..

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf A, B, C atau D, di depan jawaban yang benar !

1 A B C D 11 A B C D 21 A B C D
2 A B C D 12 A B C D 22 A B C D
3 A B C D 13 A B C D 23 A B C D
4 A B C D 14 A B C D 24 A B C D
5 A B C D 15 A B C D 25 A B C D
6 A B C D 16 A B C D
7 A B C D 17 A B C D
8 A B C D 18 A B C D
9 A B C D 19 A B C D
10 A B C D 20 A B C D

II. Kerjakan dengan jawaban yang lengkap dan benar !


1. …………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………

2. …………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………

3. …………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………

4. …………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………

5. …………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………

PEMERINTAH KABUPATEN KEEROM


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
KELOMPOK KERJA GURU WILAYAH GUGUS I ARSO

KUNCI JAWABAN TRY OUT BAHASA INDONESIA


TAHUN 2020/2021
I. Berilah tanda silang (X) pada huruf A, B, C atau D, di depan jawaban yang benar !

1 A 11 C 21 B
2 D 12 B 22 D
3 D 13 B 23 C
4 C 14 D 24 D
5 A 15 D 25 B
6 D 16 B 26 B
7 A 17 B 27 C
8 A 18 A 28 A
9 A 19 B 29 A
10 B 20 B 30 C

II. Kerjakan dengan jawaban yang lengkap dan benar !

1. Arwana termasuk ikan tropis yang sangat mahal

2. (Temanya tentang upacara bendera jawaban bisa beragam sesuai tema )

Misalnya :
-Setiap hari senin kita selalu mengadakan upacara bendera
- Upacara bendera diikuti oleh semua warga sekolah
- Peserta upacara bendera memakai seragam rapi

3. Contoh jawaban:
–Pepsoden, Gigi putih bersih Nafas segar sepanjang hari !
- Pasta gigi hebat, hanya pepsoden!

4. -Mereka mengamati para penjual yang meletakan jualanya di dekat jalan raya agar cepat
laku
-Semua mengamati penjual- penjual yang meletakan jualanya di dekat jalan raya supaya
cepat laku

5. Contoh jawaban :
Siapa Bupati kabupaten keerom saat ini?
Berapa jumlah siswa kelas 6 yang akan lulus ?

Anda mungkin juga menyukai