Anda di halaman 1dari 10

KISI-KISI PAS KELAS 2

BUPENA 2A, 2B, LKS TEMA 1 – TEMA 4


TEMA 1
PPKn
1. Lambang pancasila
2. Pengamalan pancasila dalam kehidupan sehari-hari
3. Contoh pengamalan pancasila sila kedua disekolah
4. Manfaat hidup rukun

Bahasa Indonesia
1. Kalimat ungkapan
2. Kalimat ajakan
3. Kalimat penolakan
4. Kalimat perintah

Matematika
1. Lambang bilangan
2. Bentuk panjang suatu bilangan
3. Tanda perbandingan (lebih besar, lebih kecil dan sama dengan)
4. Nilai tempat suatu bilangan
5. Penjumlahan soal cerita dalam bentuk panjang

SBdP
1. Unsur dasar sebuah lagu
2. Unsur utama tari
3. Pengertian nada
4. Unsur-unsur alam dalam gambar imajinatif

PJOK
1. Manfaat lari
2. Manfaat pemanasan
3. Tujuan gerak loncat ke depan
4. Contoh gerakan lokomotor

TEMA 2

PPKn
1. Manfaat mematuhi aturan
2. Contoh aturan disekolah
3. Contoh aturan ditempat wisata

Bahasa Indonesia
1. Benda padat, cair dan gas
2. Sifat benda padat, cair dan gas
3. Menyebutkan macam-macam benda padat

Matematika
1. Penjumlahan berulang
2. Perkalian berulang
3. Pembagian dari pengurangan berulang

SBdP
1. Birama adalah
2. Nada yang paling tinggi adalah..
3. Warna pokok yaitu
4. Bahan untuk membuat mozaik apa saja
5. Sebutkan 3 contoh sumber bunyi dari alam
6. Sebutkan 3 contoh gerakan menirukan gerak alam

PJOK
1. Gerakan non lokomotor adalah
2. Melempar ,menangkap bola termasuk gerakan..
3. Rangkaian bunyi disebut
4. Patung kayu adalah karya seni ...dimensi
5. Gerakan yang dilakukan sebelum aktifitas fisik disebut
6. Gerakan menekuk melatih kelenturan..
7. Gerak tarik menarik posisi tangan saling...
8. Sebutkan 3 contoh gerakan non lokomotor

TEMA 3

PPKn
1. Pengamalan Pancasila ke 3
2. Tata krama terhadap orang tua
3. Sikap terhadap teman yang berbeda suku, agama dan jenis kelamin
4. Penerapan sikap rukun terhadap sesame
5. Suku yang berasal dari sumatera Utara
6. 3 sikap terhadap teman yang berlainan agama

Bahasa Indonesia
1. Pernyataan yang sesuai dengan suasana desa
2. Mengurutkan gambar untuk menjadi sebuah cerita
3. Persamaan kata gembira dan putra
4. Menjawab pertanyaan dari sebuah cerita dan dongeng
5. Mengamati denah
6. Pengertian penjual dan pembeli
7. Membuat kalimat berdasarkan kata

Matematika
1. Memahami nilai mata uang Rp500,00; Rp1.000,00; Rp2.000,00;
Rp5.000,00; Rp10.000,00; Rp20.000,00;
2. Memahami pecahan uang lain (jika ditukarkan dengan nilai mata uang
lain)
3. Menentukan barang yang harganya paling termahal dan termurah
4. Menentukan uang kembalian
5. Menentukan harga sebuah barang yang sudah ditentukan harganya
6. Membandingkan nilai mata uang
7. Menukarkan uang dengan keeping seratusan, dua ratusan dan lima ratusan
8. Mengurutkan harga barang dari yang paling murah

SBdP
1. Bahan alam dan buatan untuk membuat sebuah karya
2. Posisi tangan gerakan menanam jagung
3. Pengertian nada
4. Birama
5. Menentukan tema gambar imajinatif

PJOK
1. Teknik permainan kasti

2. Lempar tangkap bola secara berpasangan akan melatih

3. Permainan rounders

4. Kegiatan sebelum melakukan permainan

5. Alat permainan dalam permainan Gebokan Batu

6. Anggota tubuh yang digunakan ketika bermain bola tangan

TEMA 4

PPKn
1. Kebersamaan dalam keluarga
2. Manfaat hidup bersatu di rumah
3. Kegiatan yang mencerminkan persatuan
4. Permainan yang menggunakan sikap bersatu dan kerja sama
5. Siskamling
6. Sikap untuk menjaga persatuan
7. Akibat jika tidak rukun dengan masyarakat
8. Pengertian gotong royong
9. 3 sikap yang harus dimiliki agar tercipta persatuan

Bahasa Indonesia
1. Kegiatan yang harus dilakukan agar lingkungan rumah bersih
2. Ciri-ciri lingkungan yang bersih dan kotor
3. Akibat asap kendaraan bermotor
4. Arti kata gersang, bersih dan kumuh
5. Alat yang digunakan untuk membersihkan lingkungan
6. Manfaat menjaga kebersihan kelas

Matematika
1. Pengertian ruas garis dan menentukan ruas garis pada persegi, trapesium
2. Menentukan sudut
3. Ruas garis pada bangun ruang limas segiempat
4. Benda yang berbentuk kubus
5. Melanjutkan pola bangun datar
6. Melanjutkan pola bangun ruang
7. Jumlah sisi pada kubus
8. Menyebutkan ciri-ciri pada balok

SBdP
1. Pengertian dinamik pada lagu
2. Bahan alam untuk membuat kerajinan
3. Pencipta lagu membuang sampah
4. Alat dan bahan untuk membuat kerajinan dari daun kering

PJOK
1. Melatih kelenturan tubuh dan manfaatnya
2. Gerakan meliukkan tubuh
3. Contoh gerakan keseimbangan statis

BAHASA JAWA

1. Cacahe pandhawa ana pira


2. Pandhawa kang nomer 3 sapa jenenge
3. Punakawan kui sapa bae
4. Punakawan kang paling tua dhewe yaiku
5. Conto kegiatan padinan apa bae
6. Lagu padhang bulan
7. Jinise gamelan apa bae
8. Gamelan kang cara ngunekake digesek yaiku
9. Tembang dolanan apa bae
10. Bapake pandhawa sapa asmane
11. Werkudara satriya ana ing ngendi
12. Punakawan cacahe ana pira
13. Gamelan kang cara nguneake disebul apa jenenge
14. Tembang dolanan gambang suling
15. Sebutna arane pandhawa lima
16. Punakawan ana pira, sebutna
17. Sebutna tuladha kegiyatan padinan ana ing omah
18. Sebutna jenis gamelan (5)
19. Sebutna 3 conto tembang dolanan

BAHASA INGGRIS
1. Mrs. Dina …. a glass of water.
a. open
b. sit
c. drink
2. …. the flower, please!
a. water
b. put
c. bring

3. A : “ .… the floor, please”


B : “Alright, Mom.”
a. sweep
b. clean
c. wash
4. They are playing ….
a. hula hoop
b. sack race
c. hide and seek
5. Tug of war in Indonesia is ….
a. petak umpet
b. tarik tambang
c. kelereng
6. She likes to play ….
a. hopscotch
b. seesaw
c. slide

7. I …. before go to bed.
a. take a bath
b. study the lesson
c. take a nap

8. I have breakfast in the ….


a. morning
b. evening
c. school
9. I brush my teeth with tootbrush an ….
a. toothpaste
b. soap
c. shampoo

10. What is that?


a. That is dictionary
b. This is dictionary
c. It is dictionary

11. A : “Stand …. , please!”


B :” Yes , Sir.”
12. …. your homework, please!
13. A : “ …. Hand, sweety!”
B : “Yes Mom.”
14. A : “What is she playing?

B : “ She is playing …. ”

15. My brother has a new ….

16. They are playing ….

17. plants – the – Fitri – flowers


The correct arrangement is ….

18. Yusuf always …. In the morning.


It makes his body so fresh.

19. A : “What do you do in the evening?”


B : “ I have …. ”

20. What is it? It’s a ….


21. What do you do, if the room is dark?
Answer:
22. What toy do you like?
Answer:

23. What do you do after have lunch?


Answer:
24. Where we can borrow some book?
Answer:
25. What is it?
Answer:

PAI
1. Memahami makna sikap jujur
2. Memahami huruf hijaiyyah
3. Memahami Surat An Nas dengan baik dan benar
4. Memahami makna Asmaul Husna Al Khaliq
5. Memahami makna kerjasama dan manfaatnya
6. Memahami makna tolong menolong dan manfaatnya
7. Memahami hidup bersih dan sehat
8. Memahami makna wudhu, rukun wudhu, syarat sah wudhu, hal yg
membatalkan wudhu dan sunah-sunah wudhu.

TAHFIDZ
1. Melanjutkan ayat secara lisan dari surat At Takatsur – Ad Dhuha
2. Jumlah soal lisan 10 soal
BAHASA ARAB
1. Guru perempuan
2. Kepala Sekolah
3. Siswa
4. Supir
5. Tas
6. Kotak pensil
7. Pensil
8. Penggaris
9. Buku
10. Topi
11. Peci
12. Dasi
13. Celana panjang
14. Ini guru perempuan
15. Ini pegawai laki-laki
16. Ini supir
17. Ini tas
18. Ini penghapus
19. Ini pulpen
20. Ini sepatu
21. Ini sabuk
22. Ini kerudung
23. Ini kaos kaki
24. Hadzaa roisul fashli
25. Hadzaa qolamun wa haadzihi mimhaatun
26. Haadzihi qubba’atun wa hadzaa qomiishun
27. Ini penggaris
28. Ini rok

Anda mungkin juga menyukai