Anda di halaman 1dari 10

BAB I

PENDAHULUAN

A. PENDAHULUAN
Gerakan Pramuka merupakan salah satu wadah pembinaan generasi muda, anak
–anak dan pemuda yang berusia 7 sampai dengan 25 tahun dengan menggunakan
prinsip dasar metodik kepramukaan dan system among yamg pelaksanaannya
diserasikan dengan kepentingan dan perkembangan bangsa dan masyarakat.
Kepramukaan sebagai wadah pendidikan luar sekolah dan diluar keluarga,
dilaksanakan dalam berbagai bentuk kegiatan menarik dan menantang yang dilakukan
di alam terbuka dengan prinsip dasar dan metode kepramukaan yang juga dapat
dilakukan oleh anak-anak berkebutuhan khusus. Salah satu kegiatan tersebut yaitu
jambore Ranting dan Pesta Siaga Gerakan Pramuka payung sekaki Pekanbaru.

B. WAKTU DAN TEMPAT


Jambore Ranting dan Pesta Siaga Gerakan Pramuka payung sekaki Pekanbaru
dilaksanakan pada tanggal 26 s.d 28 Agustus 2022, bertempat di Lapangan Kantor
Camat payung sekaki Pekanbaru.
C. PESERTA
Peserta Jambore Ranting dan Pesta Siaga Gerakan Pramuka payung sekaki
Pekanbaru tahun 2022 terdiri dari Pramuka siaga dan penggalang yang merupakan
pilihan dari masing-masing Gugus Depan.
Peserta Jambore Ranting
Pangkalan Putra Putri
SDIT Nurussalam 8 8
Yapson 8 8
Darma Loka 8 8
SDN 159 8 8
SMPN 43 8 8
40 40
Jumlah
80

Peserta Pesta Siaga


Pangkalan Putra Putri
SDIT Nurussalam 7 7
Yapson 7 7
Darma Loka 7 7
SDN 159 7 7
SMPN 43 7 7
SDN 70 7 7
SDN 41 7 7
SD SANTA MARIA II 7 7
SDN 35 7 7
SDIT FIS 7 7
70 70
Jumlah
140
D. JADWAL KEGIATAN
Terlampir
E. DOKUMENTASI
Terlampir
F. TAPAK PERKEMAHAN
Terlampir
G. JUKNIS KEGIATAN
Terlampir
H. UNDANGAN
Terlampir
I. PEMENANG LOMBA
Terlampir
J. LAPORAN KEUANGAN
Terlampir
BAB II
PENUTUP
Demikianlah laporan kegiatan Jambore Ranting dan Pesta Siaga Gerakan
Pramuka payung sekaki Pekanbaru tahun ini dibuat sebagai pertanggung Jawaban atas
jabatan sebagai Panitia . Semoga Tuhan Yang Maha Esa memberkati dan meridhoi
langkah-langkah kita semua. Amin.

Pekanbaru, Agustus 2022

Ketua Panitia

Agus Iskandar, S. Kom.I


LAPORAN KEUANGAN
KEGIATAN JAMBORE RANTING DAN PESTA SIAGA
GERAKAN PRAMUKA KWARTIR RANTING
PAYUNG SEKAKI PEKANBARU
26 s.d 18 Agustus 2022
Satuan Pengeluaran
No Uraian Volume
Rp. Rp.
1 Piala 18 set 80.000 1.440.000
2 Id Card Panitia 30 buah 4.000 120.000
3 Id Card peserta Jambore 100 buah 4.000 400.000
4 Id Card Peserta Pesta Siaga 100 buah 4.000 400.000
5 Id Card Pembina Pendamping 25 buah 4.000 100.000
6 Piagam Panitia 30 buah 4.000 120.000
7 Piagam Peserta Jambore 100 buah 4.000 400.000
8 Piagam Peserta Pesta Siaga 100 buah 4.000 400.000
9 Piagam Pembina Pendamping 25 buah 4.000 100.000
10 Piagam Pemateri + Bingkai 3 buah 100.000 300.000
11 Spanduk 300 x 100 1 buah 20.000 /m 60.000
12 Spanduk 400 x 150 1 buah 20.000 /m 120.000
13 Spanduk 200 x 150 1 buah 20.000 /m 60.000
14 Tali Rapia 2 gulung 10.000 20.000
15 Tali Pramuka 10 gulung 10.000 100.000
16 Bendera Pramuka 1 kodi 20.000 400.000
17 Minyak Tanah 3 liter 13.000 39.000
18 Potong Rumput - - 250.000
19 Konsumsi 30 p 6 kali 15.000 2.700.000
20 Kopi +Teh Gula 2 kali 150.000 200.000
21 P3K - - 100.000
22 Air Minum 6 galon 4000 24.000
23 ATK - - 150.000
TOTAL 8.053.000
LAMPIRAN I
SURAT KEPUTUSAN
KWARTIR RANTING GERAKAN PRAMUKA PAYUNG SEKAKI
NOMOR : 08 TAHUN 2022

PEMENANG LOMBA KEGIATAN PESTA SIAGA


KWARTIR RANTING GERAKAN PRAMUKA PAYUNG SEKAKI
TAHUN 2022

A. Lomba Tanda Pengenal pada Seragam Pramuka Siaga Putra :


1. SDN 41
2. SDIT NURUSSALAM
3. SDIT FIS

B. Lomba Tanda Pengenal pada Seragam Pramuka Siaga Putri :


1. SDIT FIS
2. SDIT NURUSSALAM
3. SDN 35

4. Lomba Tali Temali Putra :


1. Regi Alvaro (SDIT Nurussalam)
2. Rayyan Zikri (SDIT Fis)
3. John Aron (SD yapson)

5. Lomba Tali Temali Putri :


1. Zahra Putri (SDN 41)
2. Asyifa Putri (SDN 70)
3. Nura Syafitra (SDIT Nurussalam)

6. Lomba Mewarnai Putra :


1. Rezky aditya (SDN 41)
2. Joel Bastian (Sd Yapson)
3. M. Fais Kurniawan (SDIT Nurussalam)

7. Lomba mewarnai Putri :


1. Sel Billa Syifa (SDN 41)
2. Gisela Nathania (SD Darma Loka)
3. Yoshi Elisa (SD santa Maria II)

8. Lomba Puzzle (merangkai kata-kata Dwi Satya dan Dwi Darma) Putra :
1. SDN 35
2. SDIT FIS
3. SDIT NURUSSALAM
9. Lomba Puzzle (merangkai kata-kata Dwi Satya dan Dwi Darma) Putri :
1. SDN 41
2. SD SANTA MARIA II
3. SD YAPSON
10.Lomba Fashion Show Putra :
1. SD YAPSON
2. SD FIS
3. SDIT NURUSSALAM
11.Lomba Fashion Show Putri :
1. SDIT FIS
2. SD DARMA LOKA
3. SD SANTA MARIA II
12.Lomba menghafal Dwi Satya dan Dwi darma Putra :
1.
2.
3.

13.Lomba menghafal Dwi Satya dan Dwi darma Pramuka Putri :


1.
2.
3.
14.Lomba hasta karya Putra :
1. SDIT Nurussalam
2. SDIT Fis
3. SD Yapson

15.Lomba hasta karya Putri :


1. SDIT Fis
2. SDIT Nurussalam
3. SD yapson
16.LAGU PERJUANGAN PUTRA :
1. SD SANTA MARIA II
2. SD DARMA LOKA
3. SDN 35
17.LAGU PERJUANGAN PUTRI :
1. SD SANTA MARIA II
2. SDIT FIS
3. SD YAPSON
Pemenang Jambore ranting :
Regu Terbaik :
Putra :
1. SDIT Nurusslam
2. SDN 159
3. SMP Darma Loka
Putri :
1. SMP Darma Loka
2. SMP Yapson
3. SMPN 43
DOKUMENTASI KEGIATAN
UPACARA PEMBUKAAN MATERI PENYEMATAN TANDA
PESERTA

SENAM PAGI JELAJAH ALAM RENUNGAN SUCI

API UNGGUN DISKUSI PENSI

LOMBA SIAGA PEMBAGIAN HADIAH BARIS BERBARIS

FOTO BERSAMA
TAPAK PEREKEMAHAN

ID CARD
LAPORAN
KEGIATAN JAMBORE RANTING
DAN
PESTA SIAGA
GERAKAN PRAMUKA
KWARTIR RANTING PAYUNG SEKAKI PEKANBARU
TAHUN 2022

Anda mungkin juga menyukai