Anda di halaman 1dari 5

ILMU PENGETAHUAN ALAM

1. Tumbuhan teratai merupakan jenis tumbuhan yang hidup air dengan memiliki ciri khusus
yaitu ... .
A. daun berlapis lilin
B. akar lebat dan kuat
C. daun lebar dan tipis
D. tangkai daun menggembung

2. Burung elang memiliki bentuk paruh melengkung, kuat dan tajam berfungsi untuk ... .
A. menyimpan makanan
B. mengoyak makanan
C. menarik lawan jenis
D. mengais makanan

3. Perhatikan gambar berikut!


(1) (2)

(3) (4)

Pengelompokan hewan seperti gambar tersebut di atas yang tepat berdasarkan jenis
makanannya ditunjukkan nomor ... .
A. (1) dan (2)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (3)
D. (3) dan (4)

SMART TEST 5 (US 2) KELAS 6 SD - IPA PRIMAGAMA – 1


4. Perhatikan gambar berikut!

Dalam rantai makanan tersebut yang berperan sebagai produsen dan konsumen II
ditunjukkan oleh nomor ... .
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 2 dan 5

5. Pada ekosistem sawah terdapat populasi tikus dan ular, jika ular banyak diburu oleh
manusia maka kemungkinan yang terjadi adalah ... .
A. hasil panen padi meningkat karena populasi tikus berkurang
B. hasil panen padi menurun karena populasi tikus meningkat
C. hsil panenpadi menurun karena populasi tikus menurun
D. hasil padi menigkat karena populasi ular berkurang

6. Hewan lebah selalu mendatangi pohon mangga saat sedang berbunga. Hubungan antara
dua makhluk hidup tersebut adalah ... .
A. lebah memakan bunga mangga dan lebah menjadi hama pohon mangga
B. lebah mendapatkan nektar dan dapat membantu penyerbukan pohon mangga
C. lebah mengambil nektar pada bunga mangga sehingga pohon mangga dirugikan
D. lebah menyerap sari makanan pohon mangga sehingga pohon mangga dirugikan

7. Perhatikan gambar berikut!

Jenis tumbuhan lain yang cara perkembangbiakannya sama seperti pada gambar di atas
adalah ... .
A. bambu
B. jambu
C. lengkuas
D. ketela pohon

8. Perhatikan tabel berikut!


No Nama Hewan Cara berkembangbiak
1 planaria membelah diri
2 hydra pertunasan
3 cicak vivifar
4 kadal ovovivifar
SMART TEST 5 (US 2) KELAS 6 SD - IPA PRIMAGAMA – 2
Pasangan yang tepat antara hewan dan cara perkembangannya ditunjukkan nomor ... .
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 3 dan 4

9. Hewan tupai memiliki ekor yang lebat dan dapat mengembang, bertujuan untuk ... .
A. melindungi diri dan menakuti pemangsa
B. menarik lawan jenis saat mencari pasangan
C. menjaga keseimbangan tubuh saat melompat
D. mendapatkan makanan untuk mempertahankan hidup

10. Perhatikan tabel berikut!


No Tumbuhan Cara beradaptasi
1 jati menggugurkan daun di musim kemarau
2 kaktus batang tebal dan daunnya berlapis lilin
3 enceng gondok tangkai daun menggembung
4 keladi berdaun kecil dan tebal
Pasangan yang tepat antara tumbuhan dan cara beradaptasinya ditunjukkan nomor ... .
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 3
D. 2 dan 4

11. Pembuatan suaka margasatwa ujung kulon propinsi Banten sangat bermanfaat bagi
lingkungan yaitu ... .
A. habitat dan polpulasi banteng terjaga dengan baik
B. habitat dan polpulasi badak bercula satu terjaga.
C. habitat dan polpulasi orang utan terjaga.
D. habitat dan polpulasi gajah terjaga.

12. Daerah lereng gunung dapat dijadikan lahan pertanian, seperti tanaman jagung dan padi.
agar tidak terjadi erosi akibat turunnya hujan maka usaha yang dilakukan adalah ... .
A. membuat terasering
B. membuat saluran air
C. penanaman tumpang sari
D. pembuatan jalan setapak

13. Berikut merupkan fungsi akar pada tumbuhan adalah ... .


A. alat transportasi
B. terjadinya fotosintesis
C. tempat pertukaran udara
D. menyerap unsur hara dari tanah

SMART TEST 5 (US 2) KELAS 6 SD - IPA PRIMAGAMA – 3


14. Perhatikan gambar berikut!

jenis hewan lain yang memiliki kesamaan dengan daur hidup seperti tampak pada gambar
tersebut adalah ... .
A. nyamuk dan lalat
B. jankrik dan kecoak
C. belalang dan kecoak
D. nyamuk dan belalang

15. Perhatikan gambar berikut!

Arah gerak sendi yang ditunjuk oleh huruf X adalah … .


A. berputar
B. dua arah
C. satu arah
D. segala arah

16. Perhatikan gambar berikut!

Fungsi rangka yang ditunjuk anak panah seperti terlihat pada gambar tersebut adalah ... .
A. melindungi otak dan syaraf
B. melindungi jantung dan paru-paru
C. melindungi syaraf dan sumsum belakang
D. melindungi organ pencernaan dan reproduksi

17. Perhatikan gambar berikut!

SMART TEST 5 (US 2) KELAS 6 SD - IPA PRIMAGAMA – 4


Fungsi bagian organ paru-paru yang ditunjuk oleh huruf Y adalah ... .
A. tempat penyaringan udara dari kotoran yang masuk
B. tempat pertukaran oksigen dan karbondioksida
C. mengatur suhu dan kelembaban udara
D. terjadinya penyerapan karbondioksida

18. Penyakit yang menyerang pada organ lambung yang disebabkan adanya pola makan yang
tidak teratur adalah ... .
A. tifus
B. diare
C. wasir
D. maag

19. Perhatikan tabel berikut!


No Nama benda Sifat benda
1 air volume tetap etapi bentuk berubah- ubah
2 nitrogen bentuk tetap, volume berubah ubah, menempati ruang
3 besi bentuk tetap, volume tetap, kuat , mudah berkarat
4 karet bentuk berubah, volume tetap, lentur dan elastis
5 solar mengalir dari tempat tinggi ke tempat yang rendah

Pasangan yang tepat antara benda dan sifatnya ditunjukkan nomor ... .
A. 1, 2, dan 4
B. 1, 3, dan 5
C. 2, 3, dan 4
D. 2, 4,dan 5

20. Perhatikan tabel berikut!


No Kegiatan Perubahan wujud
(1) es diletakan di tempat terbuka membeku
(2) kapur barus di almari pakaian menyublim
(3) menjemur pakaian menguap
(4) membuat kue agar-agar mencair
(5) penyulingan minyak kayu putih mengembun

Pasangan yang tepat antara kegiatan dan bentuk perubahan wujudnya adalah ... .
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (2), (3), dan (5)
D. (2), (4), dan (5)

SMART TEST 5 (US 2) KELAS 6 SD - IPA PRIMAGAMA – 5

Anda mungkin juga menyukai