Anda di halaman 1dari 5

JPBSI 8 (2) (2019)

Jurnal Pendidikan Bahasa dan


Sastra Indonesia
http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/jpbsi

ANALISIS NILAI MORAL PADA CERPEN SURAT KABAR SUARA MERDEKA


EDISI BULAN OKTOBER SAMPAI DESEMBER 2017 SEBAGAI ALTERNATIF
BAHAN AJAR SMA KELAS XI

Lantip Dwi Nugroho  Suseno

Jurusan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Semarang,
Indonesia

Info Artikel Abstrak


Sejarah Artikel: Pembelajaran sastra memiliki peran yang sangat penting bagi perkembangan kecerdasan pe-
Diterima Mei 2019 serta didik. Melalui suatu pembelajaran sastra peserta didik dapat meningkatkan kecerdasan,
Disetujui Juni 2019 intelektual, emosional, dan spiritual. Sejauh ini pembelajaran khususnya bahasa dan sastra In-
Dipublikasikan November donesia belum diimbangi dengan praktik apresiasi terhadap suatu karya sastra yang notabene
2019 nya dari sastrawan yang kurang terkenal. Bahan ajar dalam kegiatan mengapresiasi sastra
kurang mampu menembus batas luar dunia sastra. Oleh sebab itu, kriteria pemilihan bahan
Keywords: pembelajaran berdasarkan aspek nilai moral dan aspek kesesuaian isi semestinya dirumuskan
short stories, values, and secara cermat dalam upaya memilih, menyaring, dan menyeleksi cerpen-cerpen surat kabar
Suara Merdeka edisi bulan Oktober sampai Desember tahun 2017 yang akan digunakan sebagai
the basis of literature
alternatif bahan pembelajaran sastra di SMA kelas XI, Agar dapat diketahui cerpen mana
saja yang sesuai dengan peserta didik berkait dengan tujuan pembelajaran sastra di SMA dan
mana yang tidak sesuai. Penggunaan metode deskriptif kualitatif diharapkan dapat mengatasi
masalah di atas. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik dokumentasi dan teknik analisis
data menggunakan teknik analisis isi. Adapun data dalam penelitian ini berupa cerpen-cerpen
surat kabar Suara Merdeka edisi bulan Oktober sampai Desember tahun 2017 dengan sumber
data dalam penelitian ini adalah surat kabar harian Suara Merdeka yang diterbitkan oleh PT.
Suara Merdeka Pres tahun 2017. Dari hasil penelitian, menunjukkan tidak semua cerpen da-
pat dijadikan alternatif bahan ajar, hanya dua cerpen terbitan Suara Merdeka edisi bulan Ok-
tober sampai Desember tahun 2017 yang dapat dijadikan sebagai pilihan bahan pembelajaran
sastra di SMA berdasarkan aspek nilai moral dan aspek kesesuaian isi.

Abstract
Literary learning has important role in pupils’ intelligence development. Through literary learning, pu-
pils could develop their intelligence, intellectual, emotion, and their spiritual. To this day, literary learning
especially in Bahasa not yet supported by appropriate appreciation practice to the literary works which is
created by infamous man of letters. The learning materials are not enough to break through the bounda-
ries of literary word. Moreover, the selection of learning material according to moral value and content
aspect should be arranged in appropriate way in order to filter and select short stories taken from Suara
Merdeka October - December edition in 2017. Those short stories are used as alternative learning material
of ninth grade of senior high school. By that method, it will be known which short stories that appropriate
to the level and vice versa. This research is done by descriptive qualitative. The researcher used documenta-
tion and content analyzing to collect the data. The data of this research is short stories taken from Suara
Merdeka October - December edition in 2017 published by PT. Suara Merdeka Pres 2017. The result of
the research show that not all of short stories could be used as alternative leaning material and it is only
two short stories in Suara Merdeka October - December edition in 2017 that appropriate to use as literary
learning to senior high school according to moral value and content aspect.

© 2019 Universitas Negeri Semarang


Alamat korespondensi: p-ISSN 2252-6722 e-ISSN 2503-3476
Gedung B1 FBS Unnes
Kampus Sekaran, Gunungpati, Semarang, 50229
E-mail: lantifdwinugroho@gmail.com
116 Lantip Dwi Nurgroho, Analisis Nilai Moral pada Cerpen Surat Kabar Suara Merdeka....

PENDAHULUAN bahan pembelajaran. Perlu adanya kriteria pe-


Pembelajaran sastra memiliki peran yang milihan bahan pembelajaran berdasarkan aspek
sangat penting bagi perkembangan kecerdasan kesesuaian dan aspek keterbacaan sebagai bahan
peserta didik. Melalui suatu pembelajaran sastra pembelajaran sastra yang ideal. Oleh sebab itu,
peserta didik dapat meningkatkan kecerdasan, kriteria pemilihan bahan pembelajaran sastra
intelektual, emosional, dan spiritual. Berkem- berdasarkan aspek nilai moral dan aspek kesesu-
bangnya teknologi dari tahun ke tahun menun- aian isi semestinya dirumuskan secara cermat da-
tut peserta didik maupun pendidik menguasai lam upaya memilih, menyaring, dan menyeleksi
perkembangan teknologi dalam pendidikan dan cerpen-cerpen surat kabar Suara Merdeka edisi bu-
pembelajaran. Sejauh ini pembelajaran khusus- lan Oktober sampai Desember tahun 2017 yang
nya bahasa dan sastra Indonesia belum diim- akan digunakan sebagai alternatif bahan pembe-
bangi dengan praktik apresiasi khususnya nilai lajaran sastra di SMA kelas XI agar dapat diketa-
moral terhadap suatu karya sastra yang notabene hui cerpen mana saja yang sesuai dengan peserta
nya dari sastrawan yang kurang terkenal. Apre- didik berkait dengan tujuan pembelajaran sastra
siasi sastra merupakan kegiatan menggauli karya di SMA dan mana yang tidak sesuai. Dengan
sastra secara sungguh-sungguh sehingga menum- adanya rumusan kriteria pemilihan bahan pem-
buhkan pengertian, penghargaan, kepekaan piki- belajaran sastra di SMA dilihat dari aspek nilai
ran kritis, dan kepekaan perasaan terhadap suatu moral dan aspek kesesuaian isi karya sastra, khu-
karya sastra susnya cerpen, diharapkan masalah dalam memi-
Kebutuhan bahan ajar harus mampu lih bahan pembelajaran sastra dapat teratasi.
menembus batas luar, agar peserta didik dapat Dari uraian tersebut, penulis mencoba
menginterpretasi nilai moral yang terhadap teks mengatasi beberapa permasalahan yang berkai-
cerpen yang dipelajarinya. Peserta didik kurang tan dengan penerapan pendekatan penelitian
antusias terhadap karya cerpen yang sering digu- kualitatif. Penelitian ini membahas dua masalah
nakan dalam pembelajaran sastra. dampaknya yaitu (1) nilai moral yang terdapat pada teks cer-
nilai moral yang terkandung dalam cerpen tidak pen surat kabar Suara Merdeka edisi bulan Okto-
dapat tersampaikan secara maksimal kepada pe- ber sampai Desember 2017 sebagai alternatif ba-
serta didik. Pendidik kurang membuka bahan han ajar SMA pada kelas XI, (2) kesesuaian nilai
ajar dari luar dunia sastra contohnya dari surat moral teks cerpen yang terdapat pada surat kabar
kabar maupun antologi cerpen, selain itu pen- Suara Merdeka edisi bulan Oktober sampai De-
didik juga kurang antusias terhadap teks cerpen sember 2017 sebagai alternatif bahan ajar SMA
yang notabene nya dari pengarang yang kurang pada kelas XI.
terkenal. Setiap cerpen memiliki muatan yang Tujuan penelitian ini 1) Mendeskripsikan
berbeda-beda begitu juga setiap teks cerpen me- pesan moral dari teks-teks cerpen yang terdapat
miliki kandungan nilai moral yang berbeda beda. pada surat kabar Suara Merdeka sebagai alternatif
Berdasarkan masalah tersebut, penulis menawar- bahan ajar SMA kelas XI, (2) Mendeskripsikan
kan nilai moral pada cerpen-cerpen yang dimuat kelayakan dari teks-teks cerpen yang terdapan
dalam surat kabar Suara Merdeka edisi bulan pada surat kabar Suara Merdeka sebagai alternatif
Oktober sampai Desember tahun 2017 sebagai bahan ajar SMA kelas XI.
alternatif bahan pembelajaran sastra di SMA ke- Penelitian mengenai bahan pembelajaran
las XI. Hal ini karena surat kabar Suara Merdeka sastra sudah dilakukan beberapa peneliti lain
memuat karya sastra, khususnya cerpen, yang antara lain (1) hasil penelitian Setiyanto, Tri
memenuhi fungsi pragmatik. Selain itu, cerpen (2016) “Kelayakan Kumpulan Cerpen Emak In-
yang dimuat dalam surat kabar Suara Merdeka gin Naik Haji Karya Asma Nadia sebagai Bahan
memiliki kedekatan dengan masyarakat di sekitar Ajar di SMA”, (2) hasil penelitian Lestari dkk
khususnya daerah Jawa Tengah. Keunikan lain- (2016) yang berjudul “Analisis Unsur Intrinsik
nya cerpen tersebut melukiskan tentang budaya, dan Ekstrinsik Pada Kumpulan Cerpen Pilihan
kearifan lokal yang dekat dengan peserta didik, Kompas 2014 Serta relevan Sebagai Materi Pem-
serta nilai-nilai moral yang baik sehingga peserta belajaran Sastra Di Sekolah Menengah Atas”,
didik akan lebih menginterpretasi terhadap nilai- (3) hasil penelitian Trissatiti, Orchida Septitya
nilai moral yang ada di dalamnya. (2015) “Cerpen-Cerpen Kompas Terbitan Tahun
Pertanyaan yang muncul kemudian apa- 2014 Sebagai Alternatif Pilihan Bahan Pembe-
kah nilai moral pada cerpen-cerpen yang dimuat lajaran Sastra”, (4) hasil penelitian Yanti, Anis
pada surat kabar Suara Merdeka sesuai untuk di- Ermi (2015) “Moralitas yang Terkandung dalam
jadikan bahan pembelajaran sastra di SMA kelas Kumpulan Cerpen Senja dan Cinta yang Berdarah
XI. Tidak semua cerpen dapat dijadikan sebagai Karya Sno Gumira Ajidarma Kajian Semiotika
Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia 8(2)(2019): 115-119 117

Sebagai Materi Ajar Bahasa dan Sastra Indone- bahwa cerpen mempunyai unsur pembangun
sia di SMA”, (5) hasil penelitian Hatmoko dkk yang dibagi dua, yaitu unsur intrinsik dan un-
(2013) “Hegemoni Moral Nyai Kartareja Terha- sur ekstrinsik. Unsur intrinsik merupakan unsur
dap Srintil dalam Novel Jantera Bianglala Karya yang membangun karya sastra itu sendiri, di an-
Ahmad Tohari: Kajian Hegemoni Gramsci”, (6) taranya adalah tema, alur/plot, tokoh dan pen-
hasil penelitian Setyawati, Elyana (2013)“ Ana- okohan, latar, gaya bahasa, sudut pandang, dan
lisis Nilai Moral Dalam Novel Surat Kecil Un- amanat. Unsur ekstrinsik adalah unsur–unsur
tuk Tuhan Karya Agnes Davonar (Pendekatan yang berada di luar dari karya sastra, tetapi seca-
Pragmatik)”, (7) Hasil penelitian Asri, Yusnur ra tidak langsung unsur tersebut mempengaruhi
(2011) “Analisis Sosiologi Cerpen Si Padang Ka- karya sastra tersebut.
rya Harris Efendi Thahar”, (8) hasil penelitian Nilai moral adalah ukuran sebagai acuan
Syamsud dan Abdul (2011) “Pemilihan Cerpen yang digunakan untuk menentukan betul atau
Kontemporer dalam Surat Kabar sebagai Bahan salahnya sikap dan tindakan manusia dilihat dari
Ajar dan Dampaknya pada Hasil Pembelajaran segi baik buruknya berdasar pandangan hidup
Bahasa dan Sastra Indonesia di Sekolah Menen- masyarakat. Nilai moral yang terkandung dalam
gah Atas”, (9) Jurnal Internasional Elsevier pada cerita mencerminkan pandangan hidup penga-
tahun 2016 yang berjudul “Explaining the Moral rang yang bersangkutan disampaikan melalui
of the Story” ditulis oleh Walker dan Tania Lom- suatu cerita untuk pembaca.
brozo , dan (10) Jurnal Internasional PURDUE Menurut Wicaksono (2017:322) makna
pada tahun 2002 yang berjudul “Introduction to nilai dalam merupakan suatu kebaikan yang ada
Cultural Text Analysis and Liksom’s Short Story di dalam karya sastra, kebaikan tersebut melipu-
“We Got Married” yang ditulis oleh Kovala, Urpo ti hal-hal yang positif yang berguna dalam kehi-
dari Purdue University. dupan manusia dan pantas untuk dimiliki setiap
manusia. Adapun nilai moral secara umum men-
LANDASAN TEORETIS garah pada suatu ajaran tentang baik buruknya
Mengacu pendapat Wicaksono (2017:83) yang diterima mengenai perbuatan sikap kewaji-
cerita pendek menceritakan permasalahan tung- ban budi pekerti dan sebagainya.
gal, mengenai jumlah halaman tidak berpenga- Menurut Nurgiantoro (2013:441) Jenis
ruh banyaknya terhadap karya sastra ini. Cerita ajaran pesan moral mencakup seluruh persoalan
pendek belum tentu pendek dan cerita panjang hidup dan kehidupan manusia, (1) hubungan
pun kadang-kadang dapat dikategorikan sebagai manusia dengan diri sendiri, (2) hubungan ma-
cerpen jika permasalahannya tunggal. Selanjut- nusia dengan manusia lain dalam lingkungan so-
nya, menurut Kosasih (2014:111) Cerita pendek sial dan lingkungan alam, (3) hubungan manusia
merupakan cerita yang wujudnya berbentuk pen- dengan tuhannya.
dek. Cerita yang dibaca sekitar sepuluh sampai Sedangkan menurut Menurut Gendro
setengah jam. Jumlah katanya sekitar 500-5000 Nurhadi, dkk (dalam Wicaksono 2017:343) aja-
kata. Ukuran panjang pendek suatu cerita relatif ran nilai moral meliputi (1) nilai moral yang ter-
sehingga menimbulkan imajinasi yang lebih kuat kandung dalam hubungan manusia dengan tu-
dibanding cerita lainnya. Adapun menurut pen- hannya, (2) nilai moral yang terkandung dalam
dapat Staton (2007:83) bahwa cerpen haruslah hubungan antara manusia dengan dirinya sendiri,
berbentuk padat, jumlah kata harus lebih sedi- (3) nilai moral yang terkandung dalam hubungan
kit dibanding dengan novel. Kepadatan tersebut antara manusia dengan manusia dalam lingkup
pengarang menciptakan karakter-karakter yang sosial, dan (4) nilai moral yang terkandung dalam
dimunculkan secara bersamaan. Cerpen tersusun hubungan manusia dengan alam semesta.:
berbagai macam tingkatan; pembaca menggugah Nilai moral yang terkandung dalam hu-
kepekaan realisme pembaca, pemahamannya, bungan manusia dengan tuhannya merupakan
emosinya dan kepekaan moral secara simultan. suatu nilai-nilai religius yang terkandung dalam
Jadi, dapat disimpulkan bahwa cerpen suatu karya sastra dimaksud agar pembaca karya
adalah suatu karya sastra cerpen merupakan ce- sastra mendapat renungan batin yang bersumber
rita atau narasi yang berbentuk prosa berisi ceri- pada nilai-nilai agama. Nilai moral yang terkan-
ta rekaan yang relatif pendek dan padat. Hanya dung dalam hubungan manusia terhadap tuhan-
saja, cerita pendek memiliki permasalahan tung- nya, meliputi (1) cinta dan rasa ikhlas kepada
gal sehingga menimbulkan imajinasi yang lebih Tuhan, (2) berbaik sangka kepada Tuhan, (3) rela
kuat agar dapat memahami dengan cepat apa atas qadla dan qodar Tuhan, (4) Bersyukur atas
yang ada di dalam cerita pendek. nikmat Tuhan, (5) bertawakal kepada Tuhan, (6)
Nurgiantoro (2013: 23) berpendapat senantiasa mengingat Tuhan, (7) dan melaksana-
118 Lantip Dwi Nurgroho, Analisis Nilai Moral pada Cerpen Surat Kabar Suara Merdeka....

kan perintah Tuhan. moral secara tidak langsung disalurkan melalui


Nilai moral hubungan manusia dengan berbagai unsur seperti, peristiwa-peristiwa, kon-
dirinya sendiri yang sehubung dengan batin atau flik, sikap, tingkah laku tokoh. Melalui berbagai
kata hati manusia untuk melakukan perbuatan hal tersebut pesan moral disalurkan penulis kepa-
baik atau buruk. Nilai moral yang terkandung da pembaca secara tidak langsung pembaca akan
dalam hubungan manusia dengan dirinya, meli- menangkap pesan moral dari berbagai segi.
puti (1) pengendalian diri, (2) harga diri, (3) rasa Dalam rangka mencapai tujuan pembela-
percaya diri, (4) rasa takut, (5) rasa rindu, (6) rasa jaran sastra yang optimal, pemilihan bahan ajar
dendam, (7) rasa kesepian, (8) tanggung jawab menjadi penentu sebuah keberhasilan pembelaja-
terhadap diri sendiri, (9) kewajiban terhadap diri ran di kelas. Pemilihan bahan yang kurang tepat
sendiri, (10) dan sopan santun. mengakibatkan peserta didik kurang antusias da-
Nilai moral hubungan manusia dengan lam menyimak bahan ajar. Pemilihan bahan ajar
manusia dalam lingkup sosial mengacu pada ba- inipun harus memenuhi kriteria bahan ajar sastra
gaimana seseorang harus bersikap, bagaimana yang baik.
cara mereka menyelesaikan masalah, dan me- Kriteria pemilihan bahan pembelajaran
nanggapi situasi tertentu termasuk dalam nilai sastra yang baik dirumuskan dalam dua aspek
sosial. Nilai moral yang terkandung dalam hu- yaitu aspek nilai moral dan aspek kesesuaian isi,
bungan manusia dengan manusia dalam lingkup aspek nilai moral dapat di sesuaikan berdasarkan
sosial, meliputi (1) berfikir positif, (2) menolong (1) sosial, (2) akhlak, (3) etika, dan (4) susila. Se-
sesama, (3) cinta kasih sejati, (4) membantu yang dangkan aspek kesesuaian dapat dilihat berdasar-
lemah, (5) tanpa pamrih, (6) dan saling mengenal. kan (1) kriteria tingkat bahasa, (2) kriteria tingka-
Nilai moral hubungan manusia dengan tan psikologi, (3) latar belakang budaya.
alam semesta menjelaskan bahwa manusia
mempunyai tugas dan kewajiban terhadap alam METODE PENELITIAN
semesta yaitu menjaga dan melestarikan semua Metode penelitian yang digunakan untuk
sumber alam. Nilai moral yang terkandung da- menganalisis kumpulan cerpen surat kabar Suara
lam hubungan manusia dengan alam semesta Merdeka edisi bulan Oktober sampai Desember
meliputi (1) menjaga dan melestarikan alam (2) tahun 2017, yaitu menggunakan metode deskrip-
dan kemanfaatan sumber daya alam. tif kualitatif. Adapun data dalam penelitian ini
Karya sastra dari segi tertentu dapat dipan- berupa cerpen-cerpen surat kabar Suara Merdeka
dang sebagai sarana komunikasi lain, dalam arti terbitan bulan Oktober sampai Desember tahun
menyalutkan suatu pesan moral yang ada di da- 2017 yang berjumlah 13 cerpen terpilih tiga data
lam suatu karya sastra. Teks cerpen sebagai sara- cerpen untuk dianalisis berdasarkan aspek keter-
na pengarang untuk menyalurkan beberapa pan- bacaan. Adapun sumber data dalam penelitian ini
dangan tentang suatu hal, gagasan, amanat, dan diperoleh dengan mengumpulkan cerpen surat
moral. Karya sastra merupakan salah satu wujud kabar Suara Merdeka edisi bulan Oktober sampai
karya seni yang notabene nya mengemban tujuan Desember 2017 yang diterbitkan oleh PT. Suara
estetik, tentunya mempunyai kekhusuan sendiri Merdeka Pres tahun 2017. Teknik pengumpulan
dalam hal menyampaikan pesan-pesan moral- data dalam penelitian ini menggunakan teknik
nya. Bentuk penyampaian nilai moral menurut dokumentasi dan teknik analisis isi.
Nurgiantoro (2013:460) memiliki dua bentuk pe-
nyampaian yaitu secara langsung atau penyam- HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
paian secara tidak langsung. Analisis Nilai Moral Pada Surat Kabar Suara
Bentuk penyampaian secara langsung diar- Merdeka Edisi Bulan Oktober Sampai Desem-
tikan bahwa penulis secara langsung menggam- ber 2017
barkan sikap perilaku yang jelas di dalam karak- Penelitian ini menganalisis tiga cerpen un-
ter tokoh. Sehingga, pembaca mudah menanggap tuk dianalisis yaitu 1) Surat untuk Presiden karya
nilai moral tokoh tersebut. Pengarang dapat den- Syahirul Alim Ritonga, (2) Suamiku Ingin Mati di
gan mudah menguraikan pesannya. Pesan moral Wawoni karya Arsyad Salam, (3) Ingin Kupeluk
secara langsung biasanya terasa dipaksakan dan Dia Lebih Erat karya Reza Mustafa. Nilai moral
kurang koherensif dengan berbagai unsur lain. dalam cerpen tersebut yaitu, hubungan manusia
Penyampaian ini justru akan mengurangi literer dengan Tuhannya (nilai moral rela atas qadla dan
karya yang bersangkutan. qadar Tuhan, senantiasa mengingat Tuhan, me-
Bentuk penyampaian secara tidak lang- laksanakan perintah Tuhan dan bersyukur atas
sung berbeda dengan penyampaian pesan moral nikmat Tuhan), nilai moral hubungan manusia
secara langsung, dimana penyampaian pesan dengan dirinya (rasa rindu, rasa takut, tanggung
Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia 8(2)(2019): 115-119 119

jawaban diri sendiri rasa kesepian, dan sopan sastra Indonesia di SMA kelas XI (2) kesesuaian
santun). Nilai moral hubungan manusia dengan kedua cerpen tersebut ditinjau dari aspek kese-
manusia dalam lingkup sosial (berpikir positif, suaian yaitu: aspek bahasa, aspek psikologi, dan
saling mengenal, menolong sesama, dan cinta aspek latar belakang budaya. Selain itu, ditinjau
kasih sejati). Nilai moral hubungan manusia den- dari aspek keterbacaan yaitu: kejelasan tema,
gan alam (pemanfaatan sumber daya alam). kesederhanaan plot, kesederhanaan perwatakan,
kesederhanaan latar, dan kesederhanaan pusat
Kesesuaian Cerpen Suara Merdeka Sebagai pengisahan sesuai dengan tingkatan peserta didik
Alternatif Bahan Ajar di SMA Kelas XI SMA kelas XI dengan kesederhanaan tersebut
Berdasarkan Aspek Nilai Moral dan Aspek memudahkan peserta didik memahami nilai mo-
Kesesuaian Isi ral dalam teks cerpen
Tidak semua cerpen-cerpen surat kabar Berdasarkan Hasil penelitian yang penu-
Suara Merdeka edisi bulan Oktober sampai De- lis lakukan ini diharapkan dapat dimanfaatkan
sember 2017 dapat dijadikan sebagai pilihan ba- pendidik dalam pembelajaran sastra Indonesia.
han pembelajaran sastra Indonesia di SMA kelas Selain itu juga dapat dimanfaatkan sebagai salah
XI. Dari ke tiga cerpen, hanya dua cerpen yang satu sumber referensi untuk pembelajaran sastra
dapat dijadikan sebagai bahan ajar pembelajaran di SMA yang muat nilai moral. Penelitian ini di-
sastra Indonesia di SMA kelas XI meliputi (1) harapkan dapat menambah khazanah penelitian
Surat untuk Presiden karya Syahirul Alim Ritonga, mengenai pemilihan bahan pembelajaran sastra
(2) Ingin Kupeluk Dia Lebih Erat karya Reza Mus- Indonesia di SMA dan dapat menjadi referensi
tafa. Berdasarkan kelayakan nilai moral ditinjau penelitian selanjutnya serta diharapkan dapat
dari aspek sosial, akhlak, etika, dan susila nilai menjadi pemicu adanya penelitian lanjutan pada
moral tersebut layak untuk dijadikan alternatif cerpen surat kabar Suara Merdeka edisi bulan
bahan ajar. Nilai moral tersebut memuat pendidi- Oktober sampai Desember 2017 dengan analisis
kan karakter kepada peserta didik sehingga akan yang berbeda.
membentuk karakter yang baik di lingkungan
sosial. Selain itu, ditinjau dari aspek keterbacaan DAFTAR PUSTAKA
yaitu aspek bahasa, aspek psikologi, dan aspek
Aminuddin. 2015. Pengantar Apresiasi Karya Sastra.
latar belakang budaya dapat dijadikan alternatif
Bandung: Sinar Baru Algesindo.
bahan ajar sastra di SMA kelas XI. Bahasa yang
digunakan penulis mudah dipahami oleh peserta Kosasih. 2014. Jenis-jenis Teks. Bandung: Yrama
didik sehingga peserta didik akan lebih memaha- Widya.
mi cerita di dalam cerpen tersebut. Dari aspek psi-
kologi, cerpen tersebut tepat untuk peserta didik Nurgiantoro, Burhan. 2013. Teori Pengkajian Fiksi. Yo-
karena dapat memotivasi peserta didik untuk le- gyakarya: Gadjah Mada University Press.
bih peduli terhadap lingkungan masyaraka. Rasa
keingintahuan peserta didik juga dirangsang oleh Pradopo, Rahmat Djoko. 2010. Pengkajian Puisi. Yog-
yakarta: Gadjah Mada University Press.
penulis melalui interaksi dari tokoh yang ada di
dalam cerita sehingga akan menambah kepekaan Rahmanto, B. 1993. Metode Pengajaran Sastra. Yogya-
dan memudahkan peserta didik memahami teks karta: Kanisius.
cerpen sehingga nilai yang terkandung dalam
teks cerpen Surat untuk Presiden dan Ingin Ku peluk Stanton, Robert. 2007. Toeri Fiksi Robert Stanton. (Terj.
Dia Lebih Erat dapat digunakan sebagai alternatif Sugihastuti). Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
bahan ajar pembelajaran sastra di SMA kelas XI.
Sundari, Risty Putri (2016) yang berjudul “Analisis
PENUTUP Teks Cerpen dan Kelayakannya pada Surat
Kabar Tempo Edisi Jul-Sept 2014 sebagai Alter-
Berdasarkan analisis yang penulis lakukan
natif Bahan Ajar untuk Siswa SMA.”. Skripsi.
cerpen-cerpen surat kabar Suara Merdeka edisi Semarang: Universitas Negeri Semarang.
bulan Oktober sampai Desember 2017, simpulan
yang dapat diambil adalah sebagai berikut. (1) Wicaksono, Andri. 2014. Pengkajian Prosa Fiksi. Yogya-
Dari ke tiga belas cerpen, hanya dua cerpen yang karta: Garudhawaca.
dapat dijadikan sebagai bahan ajar pembelajaran

Anda mungkin juga menyukai