Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL

RENANG ANTAR PELAJAR SE- CIMAI RAYA

SD NEGERI CITEREUP MANDIRI 3


TAHUN 2023
BAB I
PENDAHULUAN

A.    Latar Belakang

Mengamati kegiatan-kegiatan olahraga yang diselenggarakan di


sekolah, ditingkat Kecamatan, dan tingkat Kota akhir-akhir ini telah
memperlihatkan kemajuan yang signifikan pada sisi keikutsertaan, namun belum
menggembirakan pada sisi kualitasnya. Banyak faktor yang mempengaruhi hasil
tersebut. Kendala yang dihadapi pada proses pembinaan di sekolah serta
terbatasnya pemahaman orang tua untuk mendukung minat anak masih menjadi
faktor dominan. Sekolah sebagal wadah pembinaan para siswa untuk menuntut
ilmu pengetahuan, keterampilan dan pengalaman hendaknya memberikan porsi
yang proposional dalam pengembangan olahraga dan seni di sekolah, sehingga
para siswa mempunyai keberanian untuk mengikuti proses latihan dan kompetisi
secara konsisten tanpa merasa takut ketinggalan pelajaran.
Siswa sebagai bagian dari masyarakat Indonesia yang jumlah dan
potensinya sangat besar baik dari segi kuantitas maupun kualitas, sistem/aturan
yang telah tertata di sekolah serta pertumbuhan fisik dan mental yang terus
berkembang penn diberdayakan untuk memperoleh bibit-bibit olahragawan
berbakat yang pada gilirannya nanti dapat memberikan kontribusi bagi
perkembangan olahraga Kota Cimahi di masa yang akan datang. Menyikapi hal
tersebut dibutuhkan peran serta para guru sebagai awal bagi para siswa menekuni
kegiatan olahraga sesuai dengan minat, kemampuari dan potensi yang dimilikinya.
Proses pembinaan yang meliputi latihan dan kompetisi merupakan satu
rangkaian yang harus dilakukan untuk memberikan kesempatan kepada peserta
didik dalam mengaplikasi dan menerapkan program latihan yang telah diterima
dalam kompetisi yang berjenjang, berkesinambungan dan berkualitas untuk
memberikan kesempatan bertandingan. Diera globalisasi kesempatan terbuka
lebar bagi siapapun yang memiliki kemampuan untuk bersaing meraih berbagai
peluang, untuk itu setiap orang harus memiliki kelebihan baik secara kompetitif
maupun secara komparatif sehingga mampu meraih setiap peluang yang ada,
termasuk dan sisi kesehatan dan jasmani serta penampilan fisik yang prima.
B.     Dasar
Mengikuti Kejuaraan Renang Antar Pelajar Se- Cimahi Rayya Tahun
2023 atas dasar :
1. Undang-Undang No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
2. Undang-Undang No. 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-
Undang No. 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintah Daerah
3. Peraturan Pemerintah No. 19 tahun 2005 tentang Standar Nasional
Pendidikan sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah No. 32
tahun 2013;
4. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 34 Tahun 2006 tentang
Pembinaan Prestasi Peserta Didik yang Memiliki Potensi Kecerdasan
dan/atau Bakat Istimewa;
5. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 39 tahun 2008 tentang
Pembinaan Kesiswaan;
6. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 87 Tahun 2017 tentang
Penguatan Pendidikan Karakter;
7. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
HK.01.07/MENKES/413/2020 tentang Pedoman Pencegahan dan
Pengendalian Corona Virus Disease 2019;
8. Keputusan Bersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Menteri Agama,
Menteri Kesehatan, dan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor
03/KB/2021, Nomor 384 Tahun 2021, Nomor
HK.01.08/MENKES/4242/2021, Nomor 440-717 Tahun 2021 Tentang
Panduan Penyelenggaraan di Masa Pandemi Coronavirus Disease 2019
(Covid-19);
9. Program Kerja TPS Taun 2023
10. Surat undangan Kejuaraan Nomor 001/Pan-Kej/I/2023
C. Tujuan
1. Memberikan wadah bagi peserta didik untuk mengikuti kompetisi dan
perlombaan secara baik dan benar, sehingga menyalurkan minat dan bakat
dengan harapan akan meraih prestasi yang optimal.
2. Memupuk dan mempererat tali persaudaraan, solidaritas dan sportivitas antar
peserta didik
3. Sebagai sarana apresiasi dan evaluasi keberhaasilan kegiatan ekstrakurikuler
di sekolah
4. Membangun karakter yang kuat melalui intermalisasi nilai-nilai yang
terkandung didalam Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan
5. Melahirkan bibit olahraga potensial yang dapat dibanggakan dimasa depan
sebagai atlet andalan Kota Cimahi
D. Sasaran
Sasaran dari peserta kejuaraan Renang adalah seluruh Peserta didik SD
Negeri Citeureup Mandiri 3 Cimahi.
BAB II
PELAKSANAAN KEJUARAAM RENANG ANTAR PELJAR SE-CIMAHI
TAHUN 2023

A. CABANG OLAHRAGA
Cabang olahraga yang dipertandingkan dalam Kejuaraan Renang
Pelajar Se-Cimahi Tahun 2023 adalah 2 Katagori, yaitu :
1. Katagori Pelajar (Putra dan Putri)
2. Katagori Anggota Club Renang
B. Waktu dan Tempat
Pelaksanaan Kejuaraan Renang Pelajar Se-Cimahi Tahun 2023 akan
dilaksanakan pada 25 s.d 26 Februari 2023. Adapun rincian pelaksanaan kegiatan
adalah sebagai berikut :

No Katagori Waktu Pelaksanaan Tempat Ket


Pelajar Sabtu, 25 Februari 2023 Kolam Renang Fajar
1
Panorama
Anggota Club Minggu, 26 Februari 2023 Kolam Renang Fajar
2
Panorama

C. Biaya Pendaftaran
Biaya Pendaftaran Kejuaraan Renang Pelajar Se-Cimahi Tahun 2023
sebesar Rp 65.000/ Nomer.
D. Peserta Perlombaan
N
NAMA JABATAN
O
1 RUSNANDAR, S.Pd PELATIH
2 PANJI NUGRAHA RIDIANSAH, M.Pd PEMBIMBING
3 SITI MUTHIA KHOEMAIRRA, S.Pd PEMBIMBING
4 RIZAL KURNIA, S.Pd PEMBIMBING
N
NAMA JABATAN
O
5 KEYLA APRIANI ATLET
6 ALVIN NUGRAHA ATLET
7 CLARISSA ALICIA RIVIELLA ATLET
8 MUHAMMAD DANIEL FARDINANSYAH ATLET
9 FAHHREZA WIDYAN PUTRA ATLET
10 GIO ARKANANTA SIDIQ ATLET

E. RENCANA ANGGARAN

NO KEGIATAN BANYAKNYA SATUAN HARGA ORANG JUMLAH

1 Pendaftaran 11 Nomer Rp 65.000 6 Rp 715.000


2 Konsumsi Persiapan 5 Hari Rp 15.000 10 Rp 225.000
Konsumsi
3 1 Hari Rp 35.000 10
Pelaksanaan Rp 350.000
4 Transportasi 1 Hari Rp 250.000   Rp 250.000
TOTAL Rp 1.540.000
BAB IV
PENUTUP

Demikian Proposal ” Kejuaraan Renang Pelajar Se-Cimahi Tahun


2023 “ ini kami sampaikan, untuk mendapat pertimbangan dan dukungan dari
semua pihak yang peduli dan mendukung kegiatan pembinaan minat bakat di
lingkungan SD Negeri Citeureup Mandiri.
Atas perhatian, dukungan dan partisipasinya kami ucapkan terimakasih.

Cimahi, 15 Februari 2023


Penanggung Jawab/ Pembina Sekertaris

RUSNANDAR, S.Pd PANJI NUGRAHA R,


M.Pd
NIP. 19650510 200604 1 008 NIP. 19900124 202221 1 002

Mengetahui / Menyetujui,
Kepala SD Negeri Citeureup Mandiri 3

R. DEWI SITI GANJARI, S.Pd


NIP. 19650517 198603 2 017

Anda mungkin juga menyukai