Anda di halaman 1dari 8

PEMERINTAH PROVINSI BANTEN

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM DAN SOSIAL “HARAPAN BANGSA”
SMA ISLAM TERPADU INSAN MADANI 8 KOTA TANGERANG SELATAN
UJIAN SATUAN PENDIDIKAN (USP)
Jl. Japos Raya Pondok Jati Selatan, Rt. 001 Rw. 013 Jurangmangu Barat Pondok Aren. Kec. Pondok Aren
Kota Tangerang Selatan 15423 Telepon (021) 731 29 24

LEMBAR SOAL
Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan Hari/ Tanggal :
Kelas : XII (Dua Belas) Waktu :

Petunjuk Umum :
1. Tuliskan terlebih dahulu Nama dan Nomor Peserta Anda pada lembar jawaban yang telah disediakan !
2. Bacalah soal-soal dengan teliti sebelum Anda mengerjakan !
3. Periksalah hasil pelajaran Anda kembali, sebelum Anda serahkan kepada pengawas !

A. Pilihlah Jawaban A, B, C , D, atau E yang paling baik dan benar.


1. Tokoh yang memperkenalkan teori Trias Politica E. Pegajuan warga negara
berupa pemisahan kekuasaan legislatif, eksekutif,
dan yudikatif adalah . 6. Berikut ini asas- asas yang digunakan dalam
penyusunan UU No. 12 Tahun 2006, Kecuali,
A. Monstesquieu
asas ...
B. John Locke A. Ius Soli
C. Afdi Afdian B. Ius sanguinis
D. Moh. Mahfud C. Kewarganegaraan tunggal
E. Jimly Asshiddiqie D. Kewarganegaraan ganda terbatas
E. Apatride
2. Menurut pandangan John Locke, pemerintahan
7. Presiden harus bekerja sama dengan DPR dalam
pada suatu negara harus dipisah- pisakhan
hal ...
menjadi beberapa bidang kekuasaan , yaitu ... A. Membuat Undang- Undang
A. Legislatif, eksekutif, dan yudikatif B. Membuat gelar, tanda jasa, dan tanda- tanda
B. Eksekutif dan yudikatif kehormatan lainnya
C. Legislatif dan eksekutif C. Membuat peraturan Pemerintah
D. Legislatif, eksekurtif, dan federatif D. Menjalankan pemerintahan
E. Legislatif dan ferderatif E. Memilih anggota DPD

8. Perilaku berikut dapat menangkal disintegrasi


3. Pemegang kekuasaan yudikatif terdiri atas .. bangsa, kecuali ...
A. MA, MK dan KY A. Menjauhkan diri dari sikap nasional
B. DPR, MPR dan DPD B. Mengembangkan sikap etnosentrisme
C. DPR dan BPK C. Menghindarkan diri dari sikap
D. BPK, KY dan Presiden sukuisme
E. DPD, MPR, dan Presiden D. Menjauhkan diri dari sikap fanatisme
sempit
E. Mengembangkan sikap beragama
4. Asas kewarganegaraan seseorang yang
ditentukan berdasarkan tempat ia dilahirkan 9. Fungsi Wawasan Nusantara dalam ketahanan
tanpa mengindahkan kewarganegaraan orang nasional, yaitu sebagai ..
tuanya disebut asas ... A. Konsep dalam pembangunan, pertahanan
A. Repudiasi keamanan serta kewilayahan
B. Kesatuan politik, sosial dan ekonomi, sosial
B. Ganda
dan politik, kesatuan pertahanan serta
C. Tunggal keamanan
D. Ius Sanguinis C. Pandangan geopolitik Indonesia sebagai satu
E. Ius Soli kesatuan pada seluruh wilayah
D. Negara untuk menghindari sengketa
5. Seorang warna negara Tiongkok yang menganut antarnegara
asas Ius Sanguinis memiliki anak di Amerika E Cakupan politik, bahkan juga kesatuan sosial
Serikat yang menganut asas Ius Soli, maka status dan politik
kewarganegaraan anak itu adalah ...
A. Apatride
B. Memperoleh satu kewarganegaraan
C. Memperoleh dengan permohonan
D. Bipatride
A. Untuk membentuk peserta didik
menjadi
10. Sikap bangsa Indonesia terhadap berbagai manusia yang memiliki rasa
kemungkinan yang menjadi ancaman terhadap kebangsaan dan
kedaulatan bangsa adalah ... cinta tanah air
A. Tetap mewaspadai segala kemungkinan B. Sistem selalu siap memanggul senjata
ancaman yang terjadi kapan saja
B. Selalu percaya diri bahwa tidak ada bangsa C. Menghindari perilaku anarkis dalam
lain yang berani mengancam Indonesia pergaulan
C. Menjaga hubungan baik dengan negara lain D. Mempunyai keterampilan dalam tawuran
meskipun mengambil wilayah negara kita pelajar sehingga dapat menang
D. Selalu mengandalkan bantuan dari negara E. Membentuk siswa yang berkarakter
sahabat kita kuat dan
E. Tidak peduli karena tanggung jawab dari keras
kementerian pertahanan
16. Dalam naskah Sumpah Pemuda, kita telah
11. Berikut yang dimaksud dengan Wawasan mengikrarkan bahwa kita adalah. ...
Nusantara adalah .... A. Satu bangsa, bangsa Indonesia satu tumpah
A. Cara melihat dan mengurus diri darah, tumpah darah Indonesia dan
sendiri menjunjung tinggi bahasa persatuan, yaitu
B. Cara membangun bangsa itu sendiri dan bahasa Indonesia
bangsa lain B. Satu bangsa dengan berkebangsaan Indonesia
C. Cara memandang dan membenahi bangsa itu dan satu bahasa dengan bahasa Indonesia
sendiri C. Menghargai beragam kebudayaan daerah
D. Cara memerdekakan bangsa lain yang belum D. Menjunjung tinggi agama
merdeka E. Menjunjung tinggi Persatuan
E. Cara pandang dan sikap bangsa Indonesia
mengenai diri sendiri dan lingkungannya
17. Memeriksa dan memutuskan perkara hak asasi
12. Fungsi Wawasan Nusantara yang termasuk manusia yang berat adalah tugas dari. ..
kesatuan politik, sosial dan ekonomi, kesatuan A. Komnas HAM
dan politik, kesatuan pertahanan serta merupakan B. Komnas Anak
fungsi Wawasan Nusantara sebagai ... C. Pengadilan HAM
A Konsepsi ketahanan nasional D. Kejaksaan
B. Pembangunan nasional E. Polisi
C. Pertahanan dan keamanan
D. Wawasan kewilayahan 18. Hak asasi yang diakui seluruh dunia tujuannya
E. Kesatuan ekonomi untuk ...
A. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan bagi
13. Potensi ancaman dari ancaman luar berbentuk bangsa yang baru merdeka
ancaman nonmiliter, yaitu ancaman terhadap .. B. Menjunjung tinggi nilai-nilai kemanusiaan
A. Kekayaan sumber daya alam untuk negara yang sedang berkembang
B. Pemerintahan di daerah yang berada jauh dari C. Menghormati kebebasan pendapat bagi setiap
ibu kota bangsa
C. Istana-istana kerajaan D. Memberikan kebebasan kepada setiap bangsa
D Ideologi, politik, ekonomi, dan sosial yang sedang berkembang
budaya E. Menjunjung tinggi nilai-nilai dan martabat
E. Masyarakat dan pejabat kemanusiaan
pemerintah ....

14. Salah satu alasan perlunya Integrasi nasional di 19. Perhatikan kalimat berikut ini !
Indonesia adalah untuk .... 1) Orang dilarang menghilangkan nyawa orang
A. Menjangkau masyarakat adil dan lain
makmur
2) Tidak ada satu bangsa di dunia yang rela di
B. Kelompok kesatuan dalam
kemajemukan jajah bangsa lain
bangsa 3) Tidak seorang pun yang ingin hidup sengsara
C. Menarik perhatian bangsa lain 4) Tidak menjalankan hak dan kewajiban
D. Memamerkan kekuatan pada bangsa 5) Mengambil hak orang lain
lain 6) Menyatakan perang dengan negara lain
E. Mencegah masuknya budaya satu
Yang merupakaan makna HAM yang benar
15. Tujuan pembelajaran mata pelajaran ditunjukkan pada nomor
kewarganegaraan di sekolah adalah ... A. 1, 2, 3
B. 1, 3, 4
C. 2, 4, 5 B. Kawasan
D. 3, 4, 5 C. Multilateral
E. 4, 5, 6 D. Internasional
E. Regional

26. Masuknya negara Indonesia menjadi anggota


PBB adalah untuk….
A. Memudahkan pengakuan dari negara lain
B. Mendapatkan bantuan dari negara maju
C. Ikut serta melaksankan ketertiban dunia
D. Memasyarakatkan kekayaan alam Indonesia
E. Merupakan kewajiban setiap negara
20. Prinsip pokok demokrasi Pancasila, yaitu ..
A. Bebas berusaha dengan cara apa pun asal 27. Negara Kesatuan RI adalah negara demokrasi
tidak mengganggu orang lain yang berarti…
B. Mengutamakan persatuan dan kekeluargaan A. Presiden sebagai pemegang kekuasaan di
dalam mengambil keputusan bawah MPR
C. Setiap usaha dan kegiatan tidak boleh B. Rakyat yang menentukan jalannya
merugikan orang lain pemerintahan
D. Selalu berupaya agar mendapat penghargaan C. Keputusan yang diambil pemerintah harus
dari masyarakat dari sepengetahuan rakyat
E. Mengembangkan semua bakat dan D. DPR sebagai pemegang kedaulatan setelah
kemampuan dengan cara apa pun MPR
E. Hukum kekuasaan tertinggi
21. Prinsip demokrasi secara universal adalah.
Sebuah.
28. Menjaga keutuhan wilayah negara Kesatuan
A. Perlindungan Hukum
Republik Indonesia adalah kewajiban ..
B. Jaminan keadilan
A. Presiden
C. Pengakuan terhadap HAM
B TNI
D Perlindungan terhadap kekayaan
C. Polri
E. Jaminan kesejahteraan
D. Menteri hankam
E. Seluruh rakyat Indonesia
22. Setiap warga negara pada posisi yang sama
dalam hukum serta memiliki kewajiban dan hak-
29. Setiap warga negara mempunyai kewajiban
hak yang sama untuk mendapatkan jaminan dan
dalam upaya bela negara dalam keadaan bahaya.
perlindungan hukum merupakan penjabaran
Keadaan bahaya artinya ...
hubungan hak dan kewajiban manusia dengan
A. Harga-harga sembako melambung
Pancasila tepatnya sila ..
tinggi
A. Kemanusiaan yang adil dan beradab
B. Sistem pertahanan dan pertahanan
B. Ketuhanan Yang Maha Esa
melemah
C. Persatuan Indonesia
C. Dikomando oleh presiden secara
D. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat di
langsung.
dalam permusyawaratan / perwakilan
D. Yang mengancam persatuan, kesatuan, serta
E. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
kelangsungan hidup bangsa dan negara.
E. Banyak terjadi Demonstrasi yang dilakukan
23. Seseorang dikatakan melanggar hak- hak asasi
rakyat
manusia apabila ...
A. Menghargai kebebasan orang lain
30. Negara Indonesia berdasarkan hukum, bukan
B. Menuntut kebebasan yang seluas- luasnya
kekuasaan belaka, sehingga segala desa atau
C. Melaksanakan hak yang sesuai dengan
tindakan pemerintah berdasarkan hukum yang
kewajiban
berlaku adalah salah satu prinsip demokrasi,
D. Memahami peraturan- pearturan hukum
yaitu...
E. Melakukan ha yang harus dilaksanakan
A. Demokrasi dengan rule of law
B. Demokrasi yang berkedaulatan rakyat
24. Perjanjian yang diadakan oleh dua negara atau
C. Demokrasi dengan kecerdasan
lebih, yang bertujuan untuk mengadakan akibat-
D. Demokrasi dengan otonomi daerah
akibat hukum tertentu disebut …
E. Demokrasi dengan pemisahan
A. Konstitusi
kekuasaan
B. Perjanjian Internasional
negara
C. Kera sama Internasional
D. Hubungan internasional
31. Demokrasi Pancasila memiliki prinsip pokok,
E. Konvensi
yaitu.
A. Setiap usaha dan kegiatan tidak boleh
25. Hubungan antar negara yang melibatkan dua
merugikan orang lain
negara disebut hubungan …
B. Selalu berupaya agar mendapat penghargaan
A. Bilateral
dari masyarakat
C. Mengutamakan persatuan dan kekeluargaan 36. Berikut merupakan dampak positif perkembangan
dalam mengambil keputusan iptek dalam bidang pendidikan, kecuali…
D. Mengembangkan semua bakat dan A. Pemenuhan kebutuhan akan kebutuhan
kemampuan dengan cara apa pun pendidikan dapat dipenuhi dengan cepat
E. Berusaha dengan cara apa pun asal tidak B. Munculnya media massa sebagai sumber ilmu
mengganggu orang lain dan pusat pendidikan
C. Banyak barang-barang dari luar negeri yang
membanjiri Indonesia
D. sistem pembelajaran tidak harus melalui tatap
muka
E. Adanya sistem pengolahan data hasil
penilaian menggunakan pemanfaatan
teknologi

32. Berpakaian tidak rapi dan tidak sesuai dengan


yang ditentukan suatu instansi pendidikan
merupakan contoh pelanggaran hukum di
lingkungan…
A. Pemerintahan
B. Negara
C. Sekolah
D Keluarga
E Masyarakat

33. Agar kemajuan iptek bersifat positif dan dapat


diserap ke dalam budaya kehidupan sehari- hari,
maka perlu mengusahakan perubahan nilai dan
perilaku berikut, kecuali .... 37. Indonesia akan dibanjiri oleh barang- barang dari
A. Tertutup terhadap inovasi dan luar negeri dengan adanya perdagangan bebas
perubahan yang tidak mengenal batas-batas negara
B. Menggunakan potensi lingkungan secara tepat merupakan dampak pembangunan iptek pada
untuk pembangunan aspek.
C. Menghargai pekerjaan sesuai pestasi A. Ekonomi
D. Berorienstasi pada masa depan B. Sosial budaya
E. Menghargai dan menghormati hak- hak asasi C. Hukum
manusia D. Politik
E. Pertahanan dan keamanan
34. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Setiap warga negara wajib tunduk dan patuh 38. Perkembangan dan kemajuan IPTEK sangat
pada undang-undang mendukung upaya ketergantungan di berbagai
2) Setiap warga negara berhak mengembangkan aspek kehidupan global. Namun ada dampak
diri negative yang harus diwaspadai yaitu …
3) Setiap warga negara berhak mendapatkan A. Saling bekerja sama
pendidikan dan pengelolaan B. Bersikap individualis
4) Pengacara hanya dapat menjalankan perkara C. Hidup teratur
orang kaya D. Berdisiplin
Pernyataan yang benar-benar ditunjukkan oleh E. Dapat memanfaatkan waktu
nomor ....
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3 39. Suatu perusahaan global mampu memanfaatkan
C. 1, 2, dan 3 tenaga kerja dari seluruh dunia sesuai kelasnya,
D. 3 dan 4 seperti ganguan staf profesional diambil dari
E. 2, 3, dan 4 tenaga kerja yang telah memiliki pengalaman
internasional dan/ atau buruh diperoleh dari
35. Berikut yang merupakan hak sekaligus kewajiban negara berkembang merupakan wujud globalisasi
warga negara adalah ... dalam aspek ...
A. Mendapatkan jaminan sosial A. Pembiayaan
B. Menerapkan agama tertentu B. Politik
C. Mendapatkan perlindungan hukum C. Produksi
D. Upaya membela negara D. Tenaga kerja
E. Mendapatkan pendidikan E. Jaringan informasi
E. Kemudahan adanya pertukaran pelajar
40. Berkembang pesatnya teknologi komunikasi yang antarnegara
disebabkan oleh perkembangan dalam
A. Kemudahan dan hilangnya bea masuk dalam 43. Agar kemajuan iptek bersifat positif dan dapat
suatu negara diserap kedaalam budaya kehidupan sehari-hari,
B. Perkembangan internet yang cukup signifikan maka perlu mengusahakan perubahan nilai dan
C. Infrastruktur teknologi dan telekomunikasi perilaku berikut, kecuali.
dunia A. Tertutup terhadap inovasi dan
D. Transportasi barang dan jasa yang mudah perubahan
E. Kemudahan- kemudahan yang didapat oleh B. Menggunakan potensi lingkungan secara tepat
negara konsumen untuk pembangunan
C. Menghargai pekerjaan sesuai prestasi
D. Berorientasi pada masa depan
E. Menghargai dan menghormati hak asasi
manusia

44. Beragam dan berkembangnya perangkat


audiovisual seperti televisi, TV kabel, dan
internet merupakan contoh pengaruh globalisasi
dalam bidang ..
A. Ekonomi
B. Politik
C. Ideologi
D. Teknologi informasi dan komunikasi
E. Pertahanan dan keamanan

45. Berikut ini yang merupakan pengaruh negatif


41. Perekonomian berbasis pengetahuan tentang kemajuan iptek dibidang pendidikan adalah ....
ditandai oleh munculnya banyak konsumen yang A. Penyalahgunaan teknologi yang lainnya
mencakup teknologi dan yang mudah menguasai adalah pengetahuan yang melakukan tindak
kemajuan – kemajuan terbaru dalam bidang kriminal atau tidak dibenarkan
komputerisasi, hiburan, dan telekomunikasi serta B. Adanya perubahan tata nilai kehidupan dalam
.... masyarakat antara lain cara orang bekerja,
A. Mempraktikkannya dalam kehidupan gaya hidup dan tata nilai masyarakat.
keseharian mereka C. Terjadinya pengangguran bagi tenaga kerja
B. Memasarkan produk lewat media yang tidak mempunyai kualifikasi yang sesuai
televisi dengan yang dibutuhkan.
C. Memasarkan dengan cara multilevel D. Meningkatnya sifat konsumtif.
marketing E. Kemajuan TIK juga akan semakin
D. Memproduksi dan sekaligus memperparah kesenjangan sosial yang terjadi
memasarkannya di masyarakat antara orang kaya dengan orang
E. Memasarkannya dalam pasar bebas miskin

42. Kemajuan iptek akan memberikan pengaruh


terhadap bidang atau aspek kehidupan manusia.
Pengaruh tersebut dapat memberikan dampak
positif maupun negatif. Dampak positif
kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi di
bidang sosial budaya adalah ESAY
A. Makin terbukanya pasar internasional bagi 1. Jelaskan perbedaan ancaman militer dan
hasil produksi dalam negeri ancaman non militer, min 3 perbedaan
B. Perluas dan meningkatkan hubungan dan 2. Sebutkan ciri- ciri khusus dari aksi terorisme!
kerja sama internasional 3. Apa yang di maksud dengan negara
C. Kerja sama antarnegara jadi lebih cepat dan Kesatuan ! jelaskan
mudah 4. Sebutkan ciri- ciri negara kesatuan !
D. Menegakkan nilai-nilai demokrasi 5. Sebutkan contoh perilaku menjaga keutuhan
NKRI ! minimal 5
5.- Menjadi Pelajar yang Berprestasi
- Membentuk Komunitas
- Jangan Melupakan Sejarah
- Menjaga Persatuan dan Kesatuan
- Belajar Mencintai Tanah Air
- Menghindari NAPZA
- Rela Berkorban
- Melestarikan Alam dan Lingkungan

KUNCI JAWABAN

1. Ancaman Militer adalah setiap usaha dan juga


kegiatan baik itu dari dalam maupun luar negeri
yang MENGGUNAKAN KEKUATAN
SENJATA yang terorganisir dan dinilai mampu
membahayakan kedaulatan, keutuhan serta
keselamatan suatu bangsa dan Negara.

Ancaman Non-militer adalah setiap usaha dan


juga kegiatan baik itu dari dalam maupun luar
negeri yang tidak dalam bentuk ancaman terhadap
fisik, bentuknya tak dapat dilihat serta TIDAK
MEMAKAI UNSUR MILITER atau senjata
namun dinilai mampu membahayakan kedaulatan,
keutuhan serta keselamatan suatu bangsa dan
Negara.

Ancaman non-militer ini berdimensi ideologi,


ekonomi, politik, teknologi, sosial budaya serta
keselamatan umum.
2. -  Identik dengan Kekerasan
- Berwujud Teror baik secara Fisik ataupun
Mental
- Terdapat Pengorbanan baik Materi
ataupun Nyawa

3,negara kesatuan merupakan suatu sistem organisasi


politik di mana sebagian besar atau semua kekuasaan yang
memberintah berada dalam pemerintahan terpusat.

4 Negara yang berbentuk kesatuan memiliki ciri-ciri


sebagai berikut:
a. Wewenang tertinggi berada di tangan pemerintah
pusat.
b. Pemerintah pusat menangani seluruh kedaulatan
negara baik luar atau dalam.
c. Rakyat dapat berhubungan dengan pemerintah
pusat secara langsung untuk menjalankan
daerahnya.
d. Hanya terdapat satu konstitusi Undang-Undang
Dasar (UUD), satu kepala daerah, satu kabinet,
dewan, menteri, dan parlemen. Negara memiliki
kebijakan yang berkaitan dengan permasalah
ekonomi, politik, sosial budaya dan pertahanan
kemanan.

Anda mungkin juga menyukai