Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH PROVINSI PAPUA BARAT

DINAS PENDIDIKAN
SMA NEGERI 4 RAJA AMPAT
Jl. Wayatolom Kompleks Pendidikan- Lilinta Distrik Misool Barat Kab.Raja Ampat

ULANGAN AKHIR SEMESTER GANJIL TAHUN AJARAN 2020/2021

MATA PELAJARAN : KIMIA


KELAS : X IPA
WAKTU : 90 MENIT

A. PILIHAN GANDA
Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar!
1. Berikut ini bukan merupakan sifat ilmu c. Mengencerkan suatu larutan
kimia adalah ... sampai tanda batas
a. Abstrak d. Mencampur cairan, memanaskan
b. Penyederhanaan dari yang sampel, mengamati reaksi
sebenarnya e. Membakar zat atau menandakan
c. Meliputi konsep-konsep dan larutan
aturan-aturan kimia 4. Contoh peranan ilmu kimia dalam
d. Berkembang pesat bidang pertanian adalah …
e. Konkret a. Penemuan vaksin untuk penyakit
2. Perhatikan simbol berikut. menular
b. Penemuan jenis obat tertentu untuk
melawan penyakit
c. Penemuan mikroprosesor yang
digunakan dalam pelaratan
elektronik
Simbol tersebut d. Penemuan pupuk sintesis yang
berarti ... dapat meningkatkan hasil pertanian
e. Penemuan sel surya untuk
a. Beracun
menghasilkan energi
b. Korosif 5. Langkah-langkah berikut yang
c. Mudah meledak dilakukan dalam penerapan prinsip
d. Mudah mengiritasi metode ilmiah adalah …
e. Berbahaya bagi lingkungan a. Observasi - mengolah data –
3. hipotesis - merancang eksperimen
Perhatikan alat b. Mengolah data - observasi -
laboratorium berikut. hipotesis - merancang eksperimen
c. Observasi - hipotesis - mengolah
data - merancang eksperimen
d. Hipotesis - mengolah data -
merancang eksperimen - observasi
e. Merancang eksperimen - observasi
- mengolah data – hipotesis
Alat tersebut dalam praktikum 6. Teori atom roti kismis dikemukakan
digunakan untuk ... oleh ilmuwan yang bernama ...
a. Mengukur volume larutan a. Dalton
b. Menuang cairan, mencampur, b. J.J. Thomson
mengukur c. Rutherford
d. James Chadwick b. Neutron
e. Niels Bohr c. Neutron dan elektron
7. Gambar berikut ini merupakan d. Proton, elektron, dan neutron
perkembangan model atom: e. Proton dan neutron
12. Atom memiliki jumlah neutron
sebanyak ...
a. 38 d. 34
2 b. 63 e. 24
1
c. 29
13. Unsur C memiliki 3 buah isotop ketiga
atom tersebut memiliki kesamaan
dalam hal ...
3 4 a. Jumlah elektron
b. Nomor massa dan jumlah neutron
c. Nomor atom dan Jumlah proton
5 d. Nomor massa
Model atom John Dalton adalah model e. Jumlah neutron
atom nomor ... 14. Diketahui atom berikut:
a. 1 d. 4 , , , ,
b. 2 e. 5
c. 3 Atom yang merupakan isoton adalah ...
8. Diantara pernyataan berikut yang a. Cl dan K
menunjukkan muatan elektron, b. Cl dan Al
neutron, dan proton adalah ... c. K dan Al
a. Positif, Negatif, Netral d. P dan Si
b. Negatif, Positif, Netral e. Al dan Si
c. Negatif, Netral, Positif 15. Konfigurasi elektron atom Cl dengan
d. Positif, Netral, Positif nomor atom 17 yang benar adalah ...
e. Netral, Positif, Negatif a. 2, 1
9. Percobaan tabung sinar katoda oleh b. 2, 7
Thomson menunjukkan bahwa dalam c. 2, 8, 7
sebuah atom terdapat ... d. 2, 8, 8, 7
a. Proton e. 2, 8, 18, 7

2 b. Elektron 16. Elektron valensi dari atom


1
c. Neutron
adalah ...
d. Sinar Alfa
a. 2 d. 10
e. Sinar Gamma
b. 4 e. 15
10. Partikel proton pertama kali ditemukan
c. 5
oleh ...
17. Jumlah elektron maksimum pada kulit
a. J.J. Thomson
L adalah ...
b. Dalton
a. 2 d. 9
c. James Chadwick
b. 8 e. 18
d. Rutherford
c. 3
e. Goldstein
18. Atom Ca memiliki nomor atom 20.
11. Partikel penyusun inti atom adalah ...
Atom Ca membentuk ion Ca2+
a. Proton
artinya ...
a. Atom Ca menangkap 2 elektron 20. Diketahui unsur P, Q, R, S masing-
b. Atom Ca melepas 2 elektron masing mempunyai susunan elektron:
c. Atom Ca menangkap 2 proton P: 2, 8, 6
Q: 2, 8, 7, 7
d. Atom Ca melepas 2 proton
R: 2, 8, 18, 5
e. Atom Ca menangkap 2 neutron S: 2, 8, 18, 7
19. Konfigurasi elektron atom netral X = Diantara unsur-unsur tersebut, yang
2, 8, 18, 8, 2. Nomor atom unsur X terletak dalam satu golongan adalah ...
adalah ... a. P dan Q
a. 28 d. 34 b. P dan R
b. 38 e. 32 c. P dan S
d. Q dan R
c. 36
e. Q dan S

B. ESSAY
Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan tepat!
1. Lengkapi daftar berikut.

Nomor Nomor Jumlah Jumlah Jumlah


Unsur Notasi
Atom Massa Proton Neutron Elektron

Helium (He)

Besi (Fe) 26 56

2. Tuliskan konfigurasi elektron Niels Bohr dari atom Mg dengan nomor atom 12!
3. Diketahui nuklida-nuklida: , , , , , .
Tentukan unsur-unsur yang merupakan isotop, isoton, dan isobar!
4. Gambarkan simbol bahan kimia yang mempunyai arti merusak lingkungan dan
menyebabkan iritasi!
5. Unsur dengan nomor atom 50, dalam sistem periodik terletak pada golongan ...
periode ...

Anda mungkin juga menyukai