Anda di halaman 1dari 9

SOAL PG MODUL 9

NAMA : ALIVIA WIDYA R


KELAS : XI DITF A

1.Metode yang memerlukan 30 sampai 40 pengguna yang terkualifikasi adalah metode..


a. Sales wave research
b. Test markets
c. Simulated test marketing *
d. Controlled test marketing
e. Management marketing

2. Ada berapa dasar pengujian prototyping?


a. 1
b. 3
c. 5 *
d. 7
e. 9

3. Jenis pengawasan mutu produk pada tahap kedua adalah..


a. Pemantauan proses produksi *
b. Kerusakan dan mutu produk
c. Pemantauan produk jadi
d. Pemantauan mutu bahan-bahan
e. Kendali mutu terpadu

4. konsumen yang pada awalnya mencoba sebuah produk secara gratis ditawarka lagi
produk tersebut atau produk pesaing, dengan harga yang lebih murah. Kemudian
perusahaan akan memperhatikan berapa kali konsumen memilih produk perusahaan
serta tingkat kepuasan mereka, metode di atas adalah…
a. Sales wave research
b. Test markets
c. Simulated test marketing
d. Controlled test marketing
e. Management marketing

5. Kegiatan pada mulai dari pengendalian standar mutu bahan, standard proses
pengolahan bahan, barang setengah jadi, barang jadi, hingga pengiriman akhir ke
konsumen agar sesuai dengan spesifikasi mutu yang direncanakan adalah pengertian
dari..
a. Pengendalian mutu *
b. Proses produksi
c. Pemasaran
d. Pengujian produk
e. Pengawasan produk

6. Pengujian produk dengan tujuan mengukur serta meningkatkan kinerja, rancangan,


keandalan, dan biaya operasi produk yaitu pengujian...
a. Pengujian teknis
b. Pengujian preferensi dan kepuasan
c. Pengujian pasar simulasi
d. Pengujian beta
e. Pengujian alpha

7. Metode pokok untuk menguji pasar produk konsumen adalah sebagai berikut,
kecuali...
a. Sales Wafe Research
b. Simulated Test Marketing
c. Controlled Test Marketing
d. Technical test
e. Test Markets
8. Perusahaan akan menawarkan sebuah produk untuk dijual diwilayah pasar terbatas
yang sebisa mungkin dapat mewakili keseluruhan pasar dimana produk itu nantinya
akan dijual adalah pengertian...
a. Pengujian teknis
b. Pengujian preferensi dan kepuasan
c. Pengujian pasar simulasi
d. Pengujian pasar
e. Pengujian produk

9. Cara utama dalam menguji sebuah produk baru dalam situasi yang sama dengan yang
nantinya akan dihadapi dalam peluncuran produk yang bersangkutan adalah
pengertian...
a. Pengujian teknis
b. Pengujian preferensi dan kepuasan
c. Pengujian pasar simulasi
d. Pengujian produk
e. Pengujian pasar

10. Untuk memberikan penilaian yang lebih rinci tentang peluang sukses produk baru
adalah tujuan...
a. Pengujian produk baru
b. Pengujian produk lama
c. Penjualan produk
d. Penilaian produk
e. Pemasaran produk

11. Prototipe yang dibuat untuk keperluan pengujian kinerja operasional dan kebutuhan
rancangan sistem produksi adalah…
A.Prototype rekayasa
B.Prototype produk
C.Rekayasa produk
D.Rancangan produk
E.Rekayasa produk

12. pengetesan untuk menentukan apakah produk bekerja sesuai desain yang
diinginkan dan apakah produk memuaskan kebutuhan pelanggan. Prototipe seperti ini
disebut ...
A.Uji kesesuaian
B.Prototyping
C.alphaprototype
D.Smartprototype
E.Prototype produk

13. Istilah prototype dimaknai sebagai bentuk awal atau standart ukuran sebuah
produk, selain itu juga dikenal istilah prototyping yang mempunyai makna…
A.Proses dalam membuat versi produk/jasa
B.Proses pembuatan sebuah produk/jasa
C.Proses pembuatan bentuk awal dari sebuah produk
D.Hasil prototype produk/jasa
E.Memberikan umpan balik yang tak terduga

14. pengetesan untuk menentukan apakah produk bekerja sesuai desain yang
diinginkan dan apakah produk memuaskan kebutuhan pelanggan. Prototipe seperti ini
disebut ...
A.Uji kesesuaian
B.Prototyping
C.alphaprototype
D.Smartprototype
E.Pemasaran produk

15. Ada 3 faktor yang harus diperhatikan dalam menguji desain produk pendahuluan,
salah satunya adalah ...
A.Perencanaan produk massal
B.Kemudahan untuk pemeliharaan dan perbaikan
C.pangsa pasar
D.periode penjualan produk
E. Pemeliharaan yang baik

MODUL 10
1. Hasil dari kegiatan produksi yang mempunyai sifat-sifat fisik dan kimia adalah ….
A. Produksi
B. Produk *
C. Jasa
D. Proses produksi
E. Produktivitas

2.Perencanaan tentang produk apa dan berapa yang akan diprodukse oleh perusahaan
adalah ….
A. Produksi
B. Manfaat produksi
C. Sistem produksi
D. Perencanaan produksi *
E. Manajemen produksi

3. Menjamin kemampuan produksi konsisten terhadap rencana produksi merupakan ….


A. Jenis perencanaan
B. Fungsi perencanaan *
C. Tujuan perencanaan
D. Faktor dasar perencanaan
E. Proses perencanaan

4. Cara/metode/teknik bagaimana menciptakan atau menambah faedah atau guna


barang/jasa dengan menggunakan sumber-sumber ekonomi disebut ….
A. Produsen
B. Produk
C. Jasa
D. Proses produksi *
E. Produktivitas

5. Jenis perencanaan produksi terbagi menjadi ….


A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
E. 5

6. Menjamin rencana produksi dan pemasaran produk Perencanaan yang tepat mampu
memudahkan perusahaan untuk menjamin rencana penjualan produk kepada
konsumen sesuai dengan rencana yang tepat merupakan salah satu…
A. Jenis perencanaan
B. Fungsi perencanaan *
C. Tujuan perencanaan
D. Faktor dasar perencanaan
E. Proses perencanaan

7. Meminimalkan biaya serta memaksimalkan keuntungan Salah satu tujuan


perencanaan produk massal.yaitu meminimalkan biaya produksi dan memaksimalkan
keuntungan.Dengan membuat perencanaan produk,maka akan dioptimalkan segala
sesuatu yang dibutuhkan dalam
proses produksi,seperti penyediaan bahan baku,tenaga kerja dan yang lainnya
merupakan salah satu ..
A. Jenis perencanaan
B. Fungsi perencanaan
C. fungsi dan Tujuan perencanaan
D. Faktor dasar perencanaan
E. Proses perencanaan

8. Menetapkan jumlah saat pemesanan bahan baku serta komponen secara ekonomis
dan terpadu merupakan ….
A. Jenis perencanaan
B. Fungsi perencanaan
C. Tujuan perencanaan *
D. Faktor dasar perencanaan
E. Proses perencanaan

9. Mempertimbangkan peluang-peluang pengembangan produk, yang diidentifikasioleh


banyak sumber adalah ….
A. Jenis perencanaan
B. Fungsi perencanaan
C. Tujuan perencanaan
D. Faktor dasar perencanaan
E. Proses perencanaan *

10.Yang termasuk Kelebihan produksi masal adalah…


A. Kegiatan produksi sangat kaku
B. Kurang beragamnya variasi produk
C. Biaya mesin mahal
D. Tidak ada jaminan produk akan laris dipasaran
E.Tingkat keakuratan tinggi
11. Produksi adalah kegiatan menambah nilai guna suatu benda atau menciptakan
benda baru sehingga lebih bermanfaat dalam memenuhi kebutuhan pernyataan di
samping merupakan….
A. Pengertian produksi masal
B. Faktor dasar perencanaan
C. Proses perencanaan
D. Jenis perencanaan
E. Fungsi perencanaan
12. Yang termasuk kekurangan produksi masal adalah…
A. Hemat biaya
B. Efisiensi waktu
C. Tingkat keakuratan tinggi
D. Tidak ada jaminan produk akan laris dipasaran
E. Tingkat produksi cepat

13. Kualitas produk merupakan … perencanaan.


A. Jenis perencanaan
B. Fungsi perencanaan
C. Tujuan perencanaan
D. Faktor dasar perencanaan *
E. Proses perencanaan

14. Memiliki resiko tinggi adanya pemberhentian proses produksi jika terdapat satu
ataubeberapa mesin yang mengalami gangguan atau rusak karena saling berkaitan
satusama lain, merupakan.....produksi massal
A.Pengertian
B.Ciri-ciri
C.Kekurangan
D.Kelebihan
E.Krakteristik
15.Yang tidak termasuk ciri ciri produksi masal adalah…
A. Produk yang dihasilkan dalam jumlah besar
B. Kurang beragamnya variasi produk
C. Biaya perunit rendah
D. Bertujuan menguasai pasar
E. Dijual di pasar bebas

Anda mungkin juga menyukai