Anda di halaman 1dari 5

BERITA ACARA

Nomor :

Pada hari ini Rabu tanggal Dua Bulan Agustus Tahun Dua Ribu Dua Puluh Dua, kami yang
bertanda tangan di bawah ini masing-masing
Lili Somantri : Kepala wilayah Dusun Bihbul
Endin Suhendar : Anggota BPD Desa cilumba
Nahmudin : Ketua RW 004 Bihbul
Andi : Ketua Rt 001
Dayat Aripin : Ketua Rt 002
Suhdi : Ketua Rt 003
Hadiji : Ketua Rt 004
Tendi : Ketua Rt 005
Adang Ismail : Tokoh Pemuda Dusun bihbul
Saeli : Ketua Dkm Alikhlas
Dahli : Ketua DKM Attaqwa
Agus setiawan : Tokoh Masyarakat

Selaku Tim Perencanaan Kegiatan PHBN Tingkat Dusun telah mengadakan musyawarah untuk mencapai
mufakat dan memperoleh hal sebagai berikut :
Jenis Kegiatan : Musyawarah

Lokasi Kegiatan : Balai Dusun Bihbul Rt/Rw 001/004


Waktu Kegiatan : Hari Rabu Tanggal 2 Agustus 2022 Pukul 20.30 WIB.
Pembahasan : 1. Menentukan Konsep Kegiatan
2. Menentukan Panitia Kegiatan
3. Menyetujui Anggaran Kegiatan

Hasil : KONSEP JENIS DAN ANGGARAN KEGIATAN

NO NAMA KEGIATAN ANGGARAN VOLUME JUMLAH


1 RIAS KAMPUNG Rp 200.000 1 Rp 200.000
2 PAWAI ALAGORIS Rp 150.000 5 Rp 750.000
3 PEMBUATAN BENER Rp 100.000 1 Rp 100.000
4 LAIN LAIN Rp 200.000 1 Rp 200.000
        Rp 1.250.000

NO SUMBER ANGGARAN NILAI VOLUME JUMLAH


1 SUMBANGAN KELOMPOK Rp 500.000 1 Rp 500.000
2 SUMBANGAN TOKOH Rp 200.000 1 Rp 200.000
3 RETRIBUSI Rp 150.000 2 Rp 300.000
4 BAKTI Rp 50.000 5 Rp 250.000
        Rp 1.250.000
SUSUNAN PANITIA

Penanggung Jawab Kepala Wilayah


Ketua Kegiatan Hadiji
Sekretaris Endin Suhendar
Bendahara Nahmudin
Seksi kegiatan 1 Adang ismail
Seksi kegiatan 2 Seluruh Ketua Rt Dusun Bihbul

Demikian Berita Acara ini kami buat dengan sebenarnya dan untuk dijadikan bahan
seperlunya.

Bihbul 2 agustus 2022

Kepala wilayah

Lili somantri
LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN KEGIATAN

PERINGATAN PHBN DUSUN BIHBUL 2022

Kami sebagai tim panitia PHBN :

1. Mengucapkan beribu terimaksih atas KERJASAMA TIM, TOKOH, PEMUDA DAN SEMUA
ELEMEN WARGA MASYARAKAT yang telah ikut serta menyukseskan acara tersebut,
semoga segala bentuk pengorbanannya menjadi amal kebaikan yang dicatat di sisiNya,
2. Tentunya kami sebagai tim bukan lah manusia sempurna yang selalu benar, maka kami
mohon maaf sebesar besarnya atasnya,
3. Apresiaisi kami atas antusias warga DUSUN BIHBUL, kami salut kami sampai meneteskan
air mata untuk itu, kami bangga dengan semua warga dengan jiwa patriotisme dan
perjuangannya yang sangat dalam,
4. Adapun kegiatan telah berjalan dengan sangat memuaskan dengan keterangan sebagai
berikut :
 Anggaran

MASUK KELUAR
NO SUMBER JUMLAH NO PENGELUARAN JUMLAH
1 KELOMPOK RP 500.000 1 BENER RP 200.000
2 SUMBANGAN RP 350.000 2 CAT RP 200.000
3 RETRIBUSI RP 300.000 3 PAWAI RP 750.000
4 KA_RTAN RP 250.000 4 KOSUMSI RP 250.000
5 KAMPUNG RP 200.000 5 PKK RP 200.000
           
TOTAL RP 1.600.000   TOTAL RP 1.600.000
 Hasil perlombaan

JUARA
NO NAMA KEGIATAN NAMA DUSUN NILAI
KE
1 DUSUN CIMAHPAR 3295
2 DUSUN BIHBUL 3112
3 DUSUN JATI 2996
4 DUSUN SP.JAMBE 2973
1 RIAS DUSUN
5 DUSUN JATIWANGI 2712
6 DUSUN SUKARASA 1678
7 DUSUN CIMANGGU 2300
8 DUSUN CIPANCUR 1580
1 DUSUN BIHBUL 1448
2 PAWAI ALAGORIS 2 DUSUN JATI 1418
3 DUSUN CIMANGGU 1369
1 DUSUN CIMANGGU 1175
3 PAMERAN 2 DUSUN BIHBUL 1168
3 DUSUN JATIWANGI 1145
1 DUSUN CIMAHPAR 100%
4 PBB 2 DUSUN CIPANCUR 100%
3 DUSUN JATIWANGI 97%
1 DUSUN CIMAHPAR 83%
5 PAD 2 DUSUN JATIWANGI 65%
3 DUSUN SP.JAMBE 52%
 Bahan evaluasi
 Anggaran sebaiknya lebih teliti,
 Kekompakan, dan komunikasi tanpa terpengaruh pihak tidak
bertanggungjawab,
 Rasa saling hormat menghormati saling mengingatkan untuk tetap satu tujuan
membangun dusun bihbul ke arah yang lebih baik.
 Bukan hasil yang di utamakan tapi proses dan perjuangannya.
 MERDEKAAAAAA!!!!!
 Dokumentasi
......

Bihbul 20 agustus 2022

Kepala wilayah

Lili somantri

Anda mungkin juga menyukai