Anda di halaman 1dari 6

1

KEMENTERIAN AGAMA
KANTOR KABUPATEN TANAH DATAR
JL. M. Yamin Bukit Gombak Telp. (0752) 71033

UJIAN SEKOLAH SD TP. 2021/ 2022


KURIKULUM 2013
PAKET 1
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam
Satuan Pendidikan : SD
Hari/ Tanggal : Mei 2022
Alokasi Waktu : 90 menit

1. Tulislah terlebih dahulu nama, nomor ujian anda pada lembar jawaban yang disediakan.
2. Periksa dan bacalah soal-soal dengan teliti sebelum anda menjawabnya.
3. Dahulukan menjawab soal-soal yang anda anggap mudah.
4. Pilihlah salah satu jawaban yang anda anggap paling tepat, dan silangilah jawaban yang sesuai pada
LJK yang telah disediakan.
5. Periksalah pekerjaan anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian
6. Apabila ada jawaban yang dianggap salah dan anda ingin memperbaikinya, hapuslah jawaban yang
salah dengan penghapus sampai bersih dan silangi jawaban yang anda anggap paling benar.

CONTOH : Belum dijawab Sudah dijawab Sudah diperbaiki


A B C D A B C D A B C D
X X

PETUNJUK KHUSUS
A. Pilihlah jawaban yang paling tepat dan silangi pada lembaran jawaban!

ِ
َ ‫ا َّن َشانَِئ‬
1. Bacalah beberapa pesan pokok dari surat al-
Qur’an berikut ini !
‫ك ُه َو ااْل َْبَت ُر‬
1. Beriman kepada Allah Yang Maha Esa Manusia hidup berdampingan dalam keluarga
2. Allah tidak beranak dan tidak pula besar, dan saling membutuhkan satu sama
diperanakkan lain. Berdasarkan pernyataan di atas maka …
3. Berlindung kepada Allah dari .
kejahatan jin dan manusia A. Tidak boleh memutus silaturahmi
4. Disiplin dalam menggunakan waktu B. Bersyukur
Dari beberapa pesan pokok surat Al-Quran di C. Salat dan berkurban
atas, yang menunjukkan pesan pokok Surat D. Berdoa
Al-Ikhlas ayat 3 terdapat pada nomor... 4. Perhatikan terjemah ayat berikut!
A. 1 B. 3 C. 2 D. 4 “dan dari kejahatan pendengki bila ia dengki”
Ayat yang sesuai dengan terjemah tersebut
2. Bacalah beberapa pernyataan di bawah ini adalah ….
dengan benar !
A. ‫ب‬ ‫ِ ٍ ِإ‬ ِ
1. Allah menguasai hari pembalasan َ َ‫َوم ْن َشِّر َغاسق َذا َوق‬
2. Berlindung kepada Allah
kejahatan orang yang dengki
dari B. ‫ات يِف الْعُ َق ِد‬
ِ َ‫و ِمن َشِّر النَّفَّاث‬
ْ َ
3. Pertolongan Allah akan datang dan C. ‫اس ٍد ِإ َذا َح َس َد‬
ِ ‫و ِمن َشِّر ح‬
َ ْ َ
Islam akan mendapat kejayaan
4. Allah adalah raja manusia D. ِ ‫اس اخْلَن‬
‫َّاس‬ ِ ‫ِم ْن َشِّر الْ َو ْس َو‬
Dari pernyataan di atas yang menunjukkan
pesan pokok Surat Al-Nas ayat 2 terdapat 5. Perhatikan ayat Q.S al-Ma’un berikut dengan
pada nomor … cermat !
ِ
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
َ ِّ‫صل‬
‫ني‬ َ ‫َف َويْ ٌل ل ْل ُم‬
Hukum tajwid pada lafal yang bergaris
3. Perhatikan ayat Q.S al-Kautsar berikut
bawah adalah …
dengan teliti !
2
A. Iqlab C. Idgham bighunnhah 10. Bacalah beberapa pernyataan berikut dengan
B. Izhar D. Idgham bilaghunnah teliti!
6. Perhatikan tabel berikut dengan benar! 1. Mendamaikan teman yang berselisih paham
No Ayat Hf Arti 2. Tidak membeda-bedakan teman
1 ِ ُ‫الزيت‬
‫ون‬ ِ ِّ‫والت‬ a Kemudian Kami
ْ َّ ‫ني َو‬
3. Menciptakan suasana kedamaian
َ kembalikan dia ke 4. Selalu mengagungkan kebesaran Allah
tempat yang dengan menjalankan perintah dan
serendah- menghentikan larangan-Nya
rendahnya
Dari beberapa pernyataan di atas yang
2 ‫ني‬ ِ ‫وه َذا الْبلَ ِد‬
ِ ‫اَأْلم‬ b Dan demi bukit
َ ََ Sinai
merupakan penerapan Asmaul Husna: al ‘Adl
terdapat pada nomor … .
ِِ
َ ‫َوطُو ِر سين‬
3 c Dan buah Tin dan
‫ني‬ buah Zaitun A. 1 B. 2 C.3 D. 4
4 d Dan demi kota
‫َأس َف َل‬
ْ ُ‫مُثَّ َر َد ْدنَاه‬ (Mekah) ini yang 11. Perhatikan arti Asmaul Husna berikut

‫ني‬ ِِ aman dengan benar!


َ ‫َسافل‬ 1. Maha Hidup 3.Maha Mematikan
Pasangan ayat dan arti Q.S At-Tin yang 2. Maha Esa 4. Maha Raja
benar pada tabel di atas adalah .... Arti Asmaul Husna al Mumit terdapat pada
A. 1-c, 2-a, 3-d, dan 4-b nomor ....
B. 1-c, 2-d, 3-b, dan 4-a
A. 1 B. 2 C.3 D. 4
C. 1-c, 2-a, 3-b, dan 4-d
D. 1-c, 2-d, 3-a, dan 4-b 12. Allah mewahyukan al-Quran kepada Nabi
Muhammad saw., Injil kepada nabi Isa a.s,
7. Perhatikan Q.S al-Kafirun ayat 3 berikut! Taurat kepada nabi Musa, dan Zabur kepada

ْ ‫َواَل َأنْتُ ْم َعابِ ُدو َن َما‬


nabi Daud a.s melalui perantara malaikat.
ْ‫َأعبُد‬
Berdadarkan narasi di atas nama malaikat
Hukum tajwid pada lafal yang bergaris
yang sesuai adalah ....
bawah adalah …
A. Izrail B. Mikail C. Jibril D. Israfil
A. Izhar syafawi, mad ya
B. Ikhfa syafawi, qolqolah sugra 13. Nabi Muhammad saw. berdakwah kepada
C. Idgham mutamatsilain, mad alif ummatnya untuk menyembah Allah S.W.T,
D. Ikfa, qolqolah qubra namun mereka tidak mengacuhkan, bahkan
mereka mengejek dan mencemoohnya, juga
8. Perhatikan beberapa perilaku berikut! ada diantara mereka yang melempari nabi
Muhammad saw. dengan batu hingga
(1) Menebar salam dan senyum
mengalir darah dari pelipisnya. Akan tetapi
(2) Menghindari perilaku ria karena
Nabi Muhammad saw. tetap sabar dan tabah
merugikan diri sendiri dan orang lain
dalam menyebarkan agama Allah.
(3) Rajin membersihkan badan, pakaian,
tempat tinggal, dan tempat ibadah Perilaku yang bisa diteladani dari kisah Nabi
(4) Selalu mengingat Allah Swt. sehingga Muhammad di atas adalah …
terhindar dari perbuatan-perbuatan buruk A. Rajin beribadah C. Suka Menolong
Pernyataan di atas yang menunjukkan B. Berkata jujur D. Sabar dan tabah
perilaku pengamalan al-Asmau al-Husna: as-
Salam terdapat pada nomor …. 14. Perhatikan beberapa pernyataan berikut
dengan teliti!
A. 1 C. 3
B. 2 D. 4 1. Selalu berdoa kepada Allah dalam
menghadapi musibah pandemi Covid-19
9. Perhatikan arti Asmaul Husna berikut ! 2. Mendahulukan kepentingan bersama dari
kepentingan pribadi
1. Maha Pemberi 3. Membaca Al-Qur’an disetiap waktu
2. Maha Mengetahui 4. Membiasakan mendengar perkataan yang
3. Maha Mendengar baik
4. Maha Hidup
Pernyataan tersebut yang merupakan
Arti Asmaul Husna al Wahhab terdapat pada penerapan Asmaul Husna ash Shomad adalah
nomor ...
A. 1 B. 2 C.3 D. 4
A. 1 C. 3 15. Bacalah pernyataan berikut dengan benar!
B. 2 D. 4
3
1. Selalu berhati-hati dalam berbuat, karena 1. Hana rajin membawa buku latihannya ke
ada yang mengawasi dan mencatat sekolah
perbuatan kita 2. Haris rajin membaca buku pelajaran
2. Hidup manusia akan terarah karena 3. Hamdan selalu menjaga barang titipan
adanya pedoman hidup orang lain agar tidak hilang
3. Memperbanyak amal ibadah dan kebaikan 4. Susi suka menolong temannya
4. Menyadari bahwa cita-cita yang Berdasarkan beberapa sikap prilaku terpuji
diinginkan harus diusahakan tersebut, prilaku amanah terdapat pada
Pernyataan di atas yang merupakan hikmah nomor ....
beriman kepada hari akhir ditunjukkan oleh A. 1 B. 2 C. 3 D. 4
nomor …
A. 1 B. 2 C.3 D. 4 20. Cermati beberapa pernyataan berikut dengan
benar!
16. Bacalah deskripsi di bawah ini! 1. Selalu semangat dalam menjalani
Qada merupakan keputusan atau ketetapan kehidupan sehari-hari
Allah S.W.T. sejak zaman azali dan Qadar 2. Memiliki banyak teman
adalah ketentuan Allah yang telah berlaku 3. Hidup menjadi disiplin
terhadap makluknya. Pada saat pandemi 4. Mempunyai banyak ide
Covid-19, Pak Rahman sudah berusaha Berdasarkan pernyataan di atas yang
dengan giat dan sungguh-sungguh. Namun, merupakan manfaat gemar membaca terdapat
hasil yang ia peroleh masih belum mampu pada nomor ....
untuk memenuhi kebutuhan hidup
keluarganya. A. 4 B. 3 C.2 D. 1
Sikap Pak Rahman yang menunjukkan 21. Zakiya mengembalikan pensil teman yang
penerapan iman kepada Qada dan Qadar sudah dipinjamnya, merupakan contoh
adalah … perilaku ...
A. Tidak berusaha dengan giat dan tetap A. Jujur C. Berani
berdo’a B. Disiplin D. Ramah
B. Berdo’a saja dan bekerja semampunya
C. Mencari penyebab kegagalannya 22. Fatihah selalu merapikan tempat tidurnya
D. Tetap berusaha dengan giat dan berdo’a sendiri, menyiapkan keperluan sekolah
sendiri, mencuci baju sendiri, dan membantu
17. Bacalah pernyataan berikut dengan cermat! beberapa pekerjaan rumah lainnya.
1. Menolong orang tua Berdasarkan narasi tersebut perilaku hormat
2. Menyapu halaman rumah kepada orang tua adalah ...
3. Mengerjakan tugas dari guru
4. Tidak memilih-milih teman A. Melawan dalam hati bila dinasehati
B. Membantu meringankan pekerjaan orang
Berdasarkan beberapa pernyataan tersebut, tua
contoh sikap hidup bersih terdapat pada C. Mencela dengan perkataan kasar
nomor .... D. Mengucapkan salam ketika bertemu
A. 1 B. 2 C. 3 D. 4
23. Cermati beberapa contoh perilaku terpuji di
18. Memohon pertolongan hanya boleh kepada bawah ini!
Allah swt., tidak boleh meminta pertolongan 1. Memberikan sesuatu kepada orang lain
selain dari Allah. hanya karena Allah
Berikut merupakan cerminan sikap tersebut 2. Hidup sesuai dengan kebutuhan
adalah .... 3. Adanya kesesuaian antara ucapan,
A. Menerima sesuatu selalu dengan tangan perbuatan dan hati
kanan 4. Tidak mengganggu teman yang sedang
B. Selalu berdoa kepada Allah dalam segala belajar
situasi Berdasarkan beberapa sikap prilaku terpuji
C. Berteman dengan siapa saja tanpa tersebut, prilaku saling menghargai terdapat
memandang derajatnya pada nomor ...
D. Memberikan uang sukarela untuk teman A. 1 B. 2 C. 3 D. 4
yang terkena musibah

19. Cermati beberapa pernyataan berikut! 24. Perhatikan beberapa prilaku berikut!
4
1. Tidak mengganggu teman sedang Salat dengan sebaik-baiknya. Perilaku Ilham
2. Tidak menertawakan teman sekarang banyak berubah. Ia banyak berbuat
3. Merasa sedih melihat teman yang terkena baik kepada orang tua, saudara, dan
musibah teman-temannya. Ia dapat mengendalikan
4. Memberikan sumbangan kepada korban dirinya sehingga tidak melakukan perbuatan
bencana alam tercela.
Bentuk pelaksanaan sikap simpatik Hikmah ibadah salat yang sesuai dengan
ditunjukkan oleh nomor .... ilustrasi tersebut adalah ….
A. 1 B. 2 C. 3 D. 4 A. Hati menjadi tenang dan tenteram
B. Berbuat baik dan memelihara diri dari
25. Perhatikan beberapa sikap berikut! perbuatan dosa
(1) Mengajak beribadah bersama C. Membersihkan jiwa dari perbuatan kotor
(2) Dapat mempererat silaturahmi D. Mendidik disiplin dalam menjalani
(3) Dapat bersama-sama ikut beribadah kehidupan
(4) Melatih diri untuk saling menghargai
30. Ketika melaksanakan salat, pak Ali buang
(5) Memperkuat hubungan antar manusia
angin, maka yang harus dilakukan pak Ali
Manfaat sikap toleransi terdapat pada nomor adalah...
A. (1) dan (5) C. (2) dan (4) A. Tayamum C. Membersihkan badan
B. (1) dan (4) D. (2) dan (3) B. Mandi D. Wudhuk

26. Aminah membersihkan diri setelah buang air 31. Perhatikan beberapa hikmah ibadah!
kecil dan buang air besar. Kegiatan yang 1. Menyucikan harta
dilakukan oleh Aminah tersebut adalah... 2. Terhindar dari perbuatan keji dan mungkar
A. Istinjak C. Berwudhuk 3. Melatih kesabaran
B. Mandi D. 4. Menyehatkan jasmani dan rohani
Tayammum 5. Melatih kejujuran
Dari beberapa hikmah ibadah tersebut
27. Perhatikan gambar berikut ! hikmah puasa terdapat pada nomor ...
A. 1 dan 5 C. 1 dan 2
B. 3 dan 4 D. 1 dan 3

32. Perhatikan beberapa hikmah ibadah!


1. Dimudahkan dalam usaha mencari rezeki
Bacaan yang sesuai dengan gerakan sholat di 2. Menghindarkan perbuatan buruk
atas adalah .... 3. Akan dihapus sebagian dari dosanya
4. Meningkatkan disiplin
A. ُ‫َس ِم َع اللَّهُ لِ َم ْن َح ِم َده‬ 5. Menyucikan harta benda
B. ‫ُس ْب َحا َن َربِّ َى ال َْع ِظ ِيم َوبِ َح ْم ِد ِه‬ Dari beberapa hikmah ibadah tersebut
hikmah sedekah terdapat pada nomor ....
ِّ ‫اَحْلَ ْم ُد لِٰلّ ِه َر‬ 
C. َ ‫ب الْ ٰعلَ ِمنْي‬
A. 1 dan 3 C. 2 dan 5
D. ‫ُسْب َح ِن َريِّبَ ااْل َ ْعلَى َوحِب َ ْم ِد ِه‬ B. 4 dan 5 D. 3 dan 4

28. Perhatikan lafal-lafal berikut! 33. Nabi ini adalah manusia pertama yang
1. ‫ح َن اللّه‬ diciptakan Allah Swt. Ia diciptakan dari sari
َ ‫ُسْب‬ pati tanah. Setelah tercipta ia diperintahkan
2. ‫اللّهُ اَ ْكَبْر‬ untuk tinggal di dalam surga yang penuh
kenikmatan. Seluruh penghuni surga
3. ‫اَحْلَ ْم ُد لِلّه‬
termasuk malaikat dan iblis diperintah
4. ‫اَ ْسَت ْغ ِف ُر اللّه‬ Allah Swt. untuk bersujud kepada-Nya
sebagai bentuk penghormatan kepada
Dari beberapa bacaan diatas yang merupakan makhluk yang paling mulia. Namun, Iblis
bacaan takbir adalah .... dengan congkak dan sombong menolak
A1 B. 2 C. 3 D. 4 perintah Allah Swt. tersebut karena
merasa tercipta dari api yang lebih mulia
29. Perhatikan ilustrasi berikut! dari manusia yang tercipta dari tanah.
Kemudian terlaknatlah Iblis karena
Ilham adalah anak saleh. Ia rajin salat kesombongannya tersebut.
berjamaah lima waktu di masjid. Ia
berusaha menjalankan salat lima waktu
5
Yang dimaksud dalam kisah di atas adalah
Nabi ....
38. Perhatikanlah pernyataan berikut !
A. Isa a.s C. Adam a.s
B. Nuh a.s. D. Ibrahim a.s. 1. Tetap sabar dan taat beriadah meski
34. Diusia yang masih muda nabi Ismail as, sedang mengalami sakit parah
walau dihadapkan dengan kematian dengan 2. Jujur ketika membawa dagangan Khadijah
cara disembelih oleh ayahnya sendiri atas 3. Tidak gentar berdakwah walau yang
perintah dari Allah Swt nabi Ismail tetap taat dihadapi adalah seorang raja yang
kepada perintah Allah Swt. mengaku sebagai tuhan
4. Tetap bersemangat dalam dakwah
Perilaku terpuji yang dapat diteladani dari
meskipun banyak kaumnya yang menolak.
kisah di atas adalah ....
Pernyataan yang sesuai dengan kisah
A. Menjadi hamba Allah yang pintar
keteladanan Nabi Muhammad SAW terdapat
B. Menjadi hamba Allah yang tunduk
pada nomor ....
C. Menjadi hamba Allah yang cerdas
A. 4 B. 3 C.2 D. 1
D. Menjadi hamba Allah yang taat
39. Pada saat terjadi permasalahan mengenai
35. Ketika nabi Ayyub. as menderita penyakit
bacaan al-Quran yang benar diantara umat
yang sangat parah, istrinya tidak sabar
Islam kala itu khalifah Usman bin Affan
sehingga meninggalkan beliau seorang diri.
menyelesaikan perselisihan tersebut dengan
Dalam kondisi yang sangat sulit tersebut nabi
cara membukukan al-Quran dalam satu
Ayyub tidak pernah mengeluh apalagi
mushaf yang disebut dengan mushaf Usmani.
berburuk sangka kepada Allah.
Keteladanan kisah Khalifah Usman bin Affan
Perilaku terpuji yang dapat diteladani dari
berdasarkan kisah di atas adalah....
kisah nabi Ayyub di atas adalah ….
A. Menjadi pemimpin yang terbaik untuk
A. Sabar C. Santun
kesejahteraan rakyatnya
B. Rendah hati D. Pemaaf
B. Keberanian dan ketegasan dalam
menyelesaikan permasalahan
36. Bacalah narasi berikut dengan teliti!
C. Keadilan dan kesederhanaan yang melekat
Salah satu dari Wali Songo ada yang pada sosok kepemimpinan
menyebarkan Islam dengan cara D. Melaksanakan amanah dan
menyesuaikan kebudayaan masyarakat Jawa, tanggungjawab serta kehati-hatian sebagai
seperti wayang dan gamelan. Untuk itu, ia pemimpin
menciptakan gending-gending yang memiliki
nilai-nilai keislaman. Setiap bait lagu 40. Ashabul Kahfi merupakan kisah tentang
diselingi dengan ucapan dua kalimah tujuh pemuda dan seekor anjing yang tidur
syahadat. dalam gua selama 309 tahun. Mereka
Nama Wali Songo yang dimaksud dalam bersembunyi dari kejaran raja yang kejam
narasi di atas adalah .... untuk mempertahankan aqidah dan
keyakinan mereka. Mereka rela menanggung
A. Sunan Gresik C. Sunan Bonang resiko termasuk mempertaruhkan nyawa.
B. Sunan Ampel D. Sunan Drajat
Perilaku yang dapat diteladani dari kisah di
37. Salah satu amalan Nabi Daud A.s yang atas adalah ...
terkenal adalah puasa, beliau berpuasa sehari A. Sabar dalam menanggung resiko
dan berbuka sehari berikutnya. Amalan itu B. Bertanggung jawab dalam setiap pilihan.
dikenal dengan puasa daud. C. Teguh pendirian dalam mempertahankan
Ketauladan nabi Daud A.s dalam kehidupan aqidah
sehari-hari yang sesuai dengan narasi D. Senantiasa mematuhi setiap perintah raja
tersebut adalah …
A. Milea bekerja keras dalam melaksanakan
ibadah
B. Wildan sering puasa sunnah
C. Boy bersemangat untuk menuju masjid
setiap harinya
D. Zidan belajar dengan rajin ketika akan
ujian
6

B. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar !

41. Perhatikan ilustrasi berikut!


Yusuf adalah siswa muslim kelas 6. Rumah Yusuf berdekatan dengan Andres, teman
sekolahnya yang non muslim. Walaupun keduanya berbeda keyakinan, tidak menghalangi
mereka untuk bersama-sama mengerjakan tugas sekolah. Beberapa kali Yusuf sering ditanya
oleh saudaranya kenapa mau bergaul dengan temannya yang berbeda keyakinan.
Berdasarkan ilustrasi tersebut, berikan 2 (dua) jawaban yang harus dijawab Yusuf sebagaimana
makna Q.S. al-Kafirun!

42. Kitab suci yang diterima oleh seorang Rasul yang sewaktu bayi dihanyutkan oleh ibunya di sungai nil
dan diasuh oleh raja Fir’aun dan istrinya.
Dari pernyataan di atas tulislah nama kitab dan rasul penerima kitab tersebut !

43. Perhatikanlah gambar berikut!

Dari gambar di atas tulislah 2 bukti kita memiliki sikap saling menghargai sesama teman!

44. Salah satu amalan sunnah yang dilakukan pada bulan suci Ramadhan adalah mengerjakan sholat
Tarawih. Tulislah 2 waktu pelaksanaan shalat tarawih!

45. Luqman adalah hamba Allah yang namanya diabadikan di dalam al-Qur’an, karena dia diberi hikmah
oleh Allah menjadi hamba yang shaleh, ia selalu memberikan nasihat yang baik kepada anak-
anaknya agar tidak melakukan perbuatan syirik.
Tulislah 2 sikap terpuji Luqman yang patut kita teladani dari kisah di atas!

Anda mungkin juga menyukai