Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KOTA TEGAL

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UPTD SPF SMP 17
Jl. Sibandaran No. 13 Margadana
Telp. (0283) 358848 Kode Pos 52141 Kota Tegal

PENILAIAN TENGAH SEMESTER 2


Mapel : Seni Budaya Hari/tanggal : Senin, 8 Maret
2021
Kelas : VIII (Delapan) Waktu : 10.00-11.30 WIB

A. Pilihlah huruf a, b,c atau d pada jawaban yang paling benar!

1. Poster dapat berisi mengenai


berbagai hal, misalnya pengumuman,
5. Cat minyak memiliki daya kering
anjuran,
a. Cepat c. Keras
Dan ajakan. Tujuan dari pembuatan
b. Tinggi d. Sangat lambat
poster adalah…..?
6. Rebana dapat dipertunjukkan dengan
a. Social
macam music ansambel……
b. Individu
a. Sejenis c. Ritmis
c. Keuntungan
b. Campuran d. Melodis
d. Kepentingan pribadi
7. Alat music yang digunakan untuk
2. Dalam bahasa inggris, spidol disebut
mengiringi upacara Seren Taun
dengan istilah…….
(tanam padi) di Sunda adalah……..
a. Rapido c. Drawing pen
a. Sasando c. Ukulele
b. Tinta bak d. Marker
b. Angklung d. Gamelan
3. Berikut yang tidak termasuk untuk
8. Hal yang umumnya ada di dalam
music Nusantara adalah……..
komik adalah……
a. Jazz c. Gamelan ageng
a. Ringkasan cerita
b. Kolintang d. Rampak gendang
b. Deskripsi komik
4. Lagu daerah yang diiringi music
c. Sampul
gambang kromong adalah…….
d. Gambar
a. “Alsu Au”
9. Alat music perkusi yang dimainkan
b. “Injit-Injit Semut”
dengan cara ditabuh atau
c. “Jali-Jali”
digoyangkan
d. “Rek Ayo Rek”
adalah……..
a. Tifa c. Marakas d. Santai
b. Gendang d. Tamborin 13. Jenis poster yang paling banyak
10. Berikut yang bukan contoh alat ditemukan di lingkungan sekolah
music ritmis adalah…… adalah……..
a. Tifa c. Marakas a. Poster kegiatan
b. Rebab d. Gendang b. Poster pendidikan
11. Menggambar komik memiliki c. Poster Niaga
beberapa tahap. Misalnya pada tahap d. Poster Afirmasi
menggamabar tokoh, pose tokoh, 14. Jenis alat gambar yang memiliki
ekspresi tokoh, dan posisi balon kata. tingkat kecemerlangan tinggi apabila
Hal tersebut menunjukkan proses dioleskan ke kertas adalah…..
pembuatan komik pada tahap……… a. Tinta c. Pensil warna
a. Membentuk outline gambar b. Cat air d. Spidol
b. Menghapus draf gambar 15. Berikut yang tidak termasuk
c. Membuat detail gambar pembuatan detail gambar komik
d. Membuat dengan draf pensil adalah…….
12. Musik tradisional dalam masyarakat a. Menghitamkan rambut
memiliki sifat……… b. Mengarsir bagian gambar yang
a. Meriah gelap
b. Menggembirakan c. Membuat efek ekspresi tokoh
c. Ramai d. Membentuk bayangan pose tokoh

B. Isilah titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang benar!

1. Tangga nada yang digunakan alat music calung adalah………..


2. Lagu daerah disampaikan secara………….
3. Bentuk gambar komik hendaknya tidak berlebihan atau rumit agar…………..
4. Pensil adalah campuran dari serbuk grafit dengan………………
5. Istilah unisono terdiri atas dua kata yaitu…………

Selamat Mengerjakan

Anda mungkin juga menyukai