Anda di halaman 1dari 3

BERITA ACARA MUSYAWARA OHOI

PENENTUAN RTM SEBAGAI CALON


PENERIMA BANTUAN LANGSUNG TUNAI
DANA DESA (BLT-DD)

OHOI WATNGIL
TAHUN 2022
PEMERINTAH KABUPATEN MALUKU TENGGARA
KECAMATAN HOAT SORBAY
OHOI WATNGIL

BERITA ACARA
MUSYAWARA DESA PENENTUAN RTM
CALON PENERIMA BANTUAN LANGSUNG TUNAI DANA DESA ( BLT-DD)

PADA HARI INI Jumat Tanggal Tujuh Bulan Januari Tahun 2022.
Bertempat di Balai Ohoi, Ohoi watngil telah dilaksanakan Kegiatan Musyawarah
Ohoi penentuan Rumah Tangga Miskin ( RTM ) Calon Penerima Bantuan
Langsung Dana Desa ( BLT DD ) yang bersumber dari Anggaran Pendapan dan
Belanja Ohoi ( APBO ) Tahun Anggaran 2022, Yang dihadiri oleh Pj. Kepala
Ohoi, unsur perangkat Ohoi, BPO, kelompok masyarakat, sebagaimana daftar
hadir terlampir.
Adapun materi yang dibahas adalah :
Penentuan Calon Penerima Bantuan LangsungTunai Dana Desa ( BLTDD ) Ohoi
Watngil, Kec.Hoat Sorbay Kabupaten Maluku Tenggara.
Setelah dilakukan pembahasan terhadap materi, selanjutnya seluruh peserta
musyawarah Ohoi menyepakati beberapa hal yang berketetapan menjadi
kesepakatan akhir dari Musyawarah yaitu :
 Menetapkan 52 ( Lima Puluh Dua ) dari 91 (Sembilan Puluh Satu) Nama
Kepala Keluarga ( KK ) Sebagai Calon Penerima Manfaat Bantuan
Langsung Tunai Dana Desa ( BLT DD ) Tahun Anggaran 2022.
Sebaigaimana daftar hadir terlampir.

Demikian Berita Acara ini dibuat dan disahkan dengan pehuh tanggung jawab agar
dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Ohoi Watngil, 07 Januari 2022


PJ. Kepala Ohoi Watngil Sekertaris Ohoi Watngil

AYS F EFRUAN ANDERSON WARBAL

Anda mungkin juga menyukai