Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH

SEKRETARIAT BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH


Jalan Imam Bonjol No. 1 F Kota Semarang KodePos 50141 Telp. 024 – 3519904
Fax 024 – 3519186 email : bpbd_jateng@yahoo.com
Website : bpbd.jatengprov.go.id

Semarang, 19 Juni 2020


Nomor : 360/1491 Kepada
Sifat : Segera
Lampiran : 1 (satu) lembar Yth. Sebagaimana terlampir
Hal : Identifikasi Kerusakan dan Kerugian
Pascabencana
di -
Tempat

Dalam rangka identifikasi kerusakan dan kerugian pascabencana yang terjadi di


Jawa Tengah, BPBD Provinsi Jawa Tengah akan melaksanakan pendataan terhadap
kerusakan dan kerugian akibat bencana tahun 2018 sampai dengan 2020 serta upaya
yang telah dilakukan dalam pemulihan pasca bencana.

Sehubungan dengan hal tersebut, diminta melaporkan identifikasi dimaksud


sebagaimana form terlampir. Form dimaksud dikirim melalui email sulis.flas@gmail.com
dan bpbdjateng.rr@gmail.com paling lambat tanggal 1 Juli 2020.
Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Armin Nugroho (HP 081390035975).

Demikian untuk menjadikan maklum dan atas kerjasamanya diucapkan terima kasih.

Plt. KEPALA PELAKSANA HARIAN


BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH
PROVINSI JAWA TENGAH

SARWA PRAMANA, SH,M.Si


Pembina Utama Madya
NIP. 19610211 198403 1 003

Tembusan :
1. Gubernur Jawa Tengah;
2. Wakil Gubernur Jawa Tengah;
3. Sekretaris Daerah Prov. Jawa Tengah;
4. Asisten Pemerintahan Dan Kesejahteraan Rakyat Prov. Jawa Tengah.

Dokumen ini ditandatangani secara elektronik dengan menggunakan Sertifikat Elektronik yang
diterbitkan
oleh Balai Sertifikasi Elektronik ( BSrE).
Lampiran I
Identifikasi Kerusakan dan
Surat :Kerugian Pascabencana
Nomor : 360/1491
Tanggal : 19 Juni 2020

Kepada Yth.:

1. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Banjarnegara;


2. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Banyumas;
3. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Batang;
4. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Blora;
5. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Boyolali;
6. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Brebes;
7. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Cilacap;
8. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Demak;
9. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Grobogan;
10. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Jepara;
11. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Karanganyar;
12. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Kebumen;
13. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Kendal;
14. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Klaten;
15. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Kudus;
16. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Magelang
17. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Pati;
18. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Pekalongan;
19. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Pemalang;
20. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Purbalingga;
21. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Purworejo;
22. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Rembang;
23. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Semarang;
24. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Sragen;
25. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Sukoharjo;
26. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Tegal;
27. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Temanggung;
28. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Wonogiri;
29. Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Wonosobo;
30. Kepala Pelaksana BPBD Kota Pekalongan;
31. Kepala Pelaksana BPBD Kota Semarang;
32. Kepala Pelaksana BPBD Kota Surakarta;
33. Kepala Pelaksana BPBD Kota Tegal.
DATA KERUSAKAN DAN KERUGIAN PASCA BENCANA DAN UPAYA YANG SUDAH DILAKUKAN
KABUPATEN : Sragen
TAHUN : 2019-2020

WAKTU KERUSAKAN PERKIRAAN PERKIRAAN UPAYA/PERBAIKAN SECARA


VOLUME
NO JENIS BENCANA KEJADIAN LOKASI AKIBAT BENCANA KEWENANGAN KERUSAKAN KERUGIAN PERMANEN YANG SUDAH KETERANGAN
KERUSAKAN
BENCANA (SEKTOR) (Rp…) (Rp…) DILAKSANAKAN

Jembatan
Penghubung
Desa
Wonotolo- 1 Jembatan
plosorejo Fasilitas Umum Rusak rusak DPU, Jembatan Darurat pada tahun
1Longsor 07 Maret 2020 Kec Gondang Jembatan Roboh berat Kabupaten 1000.000.000 1000.000.000 2019

Water Boom
dan Pendopo
INFRASTRUKTUR Limasan Ukuran
20 November dan Fasilitas 8 X 12 Robph
2Angin Kencang 2019 Kec Gemolong Umum Total kabupaten 200.000.000 200.000.000 Belum Tertangani
Kec Miri

1 Unit Mushola
INFRASTRUKTUR
02 Desember Kec dan Fasilitas
3 Angin Kencang 2019 Sumberlawang Umum 2 Unit Rumah kabupaten 130.000.000 130.000.000 Sudah Selesai di perbaiki
Kec Mondokan 1 unit Tiyang
Listrik

Catatan : Apabila tidak ada kejadian bencana ditulis NIHIL


KEGIATAN BIDANG/SEKSI REHABILITASI DAN REKONSTRUKSI
KABUPATEN : Sragen
TAHUN : 2019

NO NAMA KEGIATAN ANGGARAN TARGET KETERANGAN

1 Pembuatan Jembatan Darurat Plampang 25.000.000 1 Unit _

…dst

TAHUN : 2019

NO NAMA KEGIATAN ANGGARAN TARGET KETERANGAN

1-
2-

…dst

TAHUN : 2020

NO NAMA KEGIATAN ANGGARAN TARGET KETERANGAN

1-
2-

…dst

Anda mungkin juga menyukai