Anda di halaman 1dari 2

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 KESIMPULAN

Dari hasil pengolahan data uji prestasi mesin dengan putaran 4000 rpm dapat di
simpulkan bahwa torsi= 2,94 (Nm), daya efektif=4431,16(kN.m/jam), tekanan efektif rata
rata=0,019 (kpa), pemakaian bahan bakar= 0,55 (kg/jam), pemakaian bahan bakar spesifik=
0,00012(kg/kN.m), perbandingan bahan bakar dengan udara=0,00009 Laju aliran massa
udara=0,0013(m 3 /s), efisiensi volumetric=2980,9 % dan evisiensi termal=18,8 % Semakin
tinggi torsi pada poros engkol semakin banyak konsumsi bahan bakar Dari pengujian yang
telah di lakukan dapat di nyatakan bahwa tingkat pengereman sangat berpengaruh pada
besarnya putaran pada poros engkol Semakin lama terjadi pengereman maka akan semakin
cepat terjadinya panas pada tromol.

5.2 SARAN

Dipersilahkan untuk melanjutkan uji prestasi mesin sepeda motor ini dengan
berbagai metode baik dengan percampuran bahan bakar dengan menambahkan bahan bakar
pertamax untuk mendapatkan hasil prestasi yang maksimal. Dalam pengujian untuk
pengambilan data hendaklah teliti agar mendapat hasil yang kita inginkan. Untuk
mendapatkan hasil ekperimen yang akurat hendaklah menggunakan alat pengujian yang
maksimal.
DAFTAR PUSTAKA

1. Arismunandar, Wiranto. Penggerak Mula Motor Bakar Torak : Penerbit ITB


Bandung, 1988.
2. Arismunandar, Wiranto dan Koichi Tsuda, Motor Diesel Putaran Tinggi,
Pradnya Paramita, Jakarta, 1976.
3. Crouse, William. H, Automotive Mechanics, Seventh Edition-McGrawHill Book
Company,1976.
4. Lichty, L.C, Internal Combustion Engines, Sixth Edition-McGraw-Hill Book
Company, INC, Tokyo, 1951.
5. Manual Book of TD 110–115 Test Bed Instrumentation for Small Engines, TQ
Education and Trainning Ltd – Product Division 2000.
6. Priambodo, Bambang dan Maleev, V.L, Operasi dan Pemeliharaan Mesin
Diesel, Penerbit Erlangga, 1991.
7. Petrovsky, H. Marine Internal Combustion Engine, MIR Publishers, Moscow,
1968.
8. Edi, Sigar, Buku Pintar Otomotif, Penerbit Pustaka Dela Pratasa, Jakarta,
1998.
9. Rangkuti, Chalilullah, Panduan Praktikum Bom Kalorimeter, Laboratorium
Motor Bakar Teknik Mesin USU, Medan, 1996.
10. Soenarta, Nakolea dan Shoichi Furuhama, Motor Serba Guna, Pradnya
Paramita, Jakarta, 2002.
11. Schulz, Erich. J, Diesel Mechanics, Second Edition-McGraw-Hill Book Company,
1976.
12. Toyota Astra Motor, Training Manual Turbocharger dan Supercharger Step 3,
Toyota Astra Motor.
13. Toyota Astra Motor, Buku Panduan Toyota New Team Step 1, Toyota Astra
Motor.
14. Khovakh, M, Motor Vehicle Engines, MIR Publisher, Moscow, 1979.
15. Ginting, Jameshlon dan Firman Sudiarto, Kajian Eksperimental Pengaruh
Catalytic Converter dan Supercharger terhadap unjuk kerja mesin dengan bahan
bakar biodiesel, Tugas Sarjana Departemen Teknik Mesin Fakultas Teknik USU,
2007.
16. www.pertamina.com
Jekson Turnip : Pengujian Dan Analisa Performansi Motor Bakar Diesel Menggunakan Biodisel
Dimethil Ester
B-01 Dan B-02, 2010.17. www.id.wikipedia.org/wiki/katalis
18. www.menlh.co.id
19. www.yellowbiodiesel.com
20. www.autologicco.com
21. www.chemeng.ui.ac.id/~wulan/Materi/port/BAHAN%2520CAIR.PDF
22. www.turbocalculator.com/turbocharger-supercharger.html
23. www.biodiesel.org
24. www.astm.org
25. www.osti.gov/bridge
26. www. Epa.gov/otaq/models/biodsl.htm
27. www.members.fortunecity.com/lingkungan/artikel/timbal.htm

Anda mungkin juga menyukai