Anda di halaman 1dari 7

PENGUMUMAN

Nomor: Peng-03/PBJ-JL/BLU-PPKK/04/2023

TENTANG
HASIL SELEKSI ADMINISTRASI SECARA ONLINE
PENGADAAN JASA LAINNYA TENAGA PENDUKUNG
BADAN LAYANAN UMUM PUSAT PENGELOLAAN KOMPLEK KEMAYORAN DAN
JADWAL TES WAWANCARA

Berdasarkan hasil Seleksi Administrasi secara online terhadap data Pengadaan


Jasa Lainnya Tenaga Pendukung BLU PPK Kemayoran, dengan ini kami sampaikan hal-
hal sebagai berikut:
1. Pelamar Pengadaan Jasa Lainnya Tenaga Pendukung Badan Layanan Umum PPK
Kemayoran, yang NIK dan nama tercantum dalam Lampiran I Pengumuman ini,
dinyatakan lulus Seleksi Administrasi secara online dan berhak mengikuti Tes
Wawancara.
2. Pelamar Pengadaan Jasa Lainnya Tenaga Pendukung Badan Layanan Umum PPK
Kemayoran, yang namanya tidak tercantum dalam Lampiran I Pengumuman ini,
dinyatakan tidak lulus Seleksi Administrasi secara online.
3. Bagi pelamar yang dinyatakan lulus Seleksi Administrasi secara online, diwajibkan
mengikuti Tes Wawancara dengan membawa dan memperlihatkan berkas/dokumen
kepada panitia, yaitu:
a. Dokumen Asli Kartu Tanda Penduduk atau Surat Keterangan dari Dukcapil (cap
basah);
b. Dokumen Asli Ijazah atau fotokopi ijazah yang dilegalisasi (cap basah);
c. Dokumen Asli Transkrip Nilai Prestasi Akademik atau fotokopi Transkrip Nilai
Prestasi Akademik yang dilegalisasi (cap basah);
d. Dokumen Asli Surat Lamaran yang sudah ditandatangani bermaterai.
e. Dokumen Asli Surat Keterangan Pengalaman Kerja/ Surat Keputusan
Pengangkatan atau Pemberhentian/ Perjanjian atau Kontrak Kerja/ Surat
Referensi Lainnya (bagi formasi jabatan yang dipersyaratkan berpengalaman);
f. Portofolio hasil karya (bagi formasi jabatan yang dipersyaratkan menunjukkan
Portofolio)
4. Bagi pelamar yang tidak membawa dan memperlihatkan berkas/dokumen asli tersebut
kepada panitia, dinyatakan gugur sebagai peserta Tes Wawancara.
5. Tes Wawancara akan dilaksanakan di Kantor Badan Layanan Umum Pusat Pengelolaan
Komplek Kemayoran (Jl. Merpati Blok B-14 No.2 Gunung Sahari Utara, Jakarta Pusat)
pada tanggal 3 s.d 5 Mei 2023, dengan rincian jadwal sesi bagi masing-masing peserta
sebagaimana tercantum dalam Lampiran I Pengumuman ini.
6. Peserta diwajibkan hadir di lokasi pelaksanaan Tes Wawancara 45 menit sebelum jadwal
sesi Tes Wawancara dimulai.
7. Peserta harus menaati Tata Tertib Tes Wawancara, sebagaimana terlampir dalam
Lampiran II Pengumuman ini.
8. Hasil Tes Wawancara akan diumumkan melalui aplikasi BLU PPK Kemayoran
rekrutmen.setneg-ppkk.co.id pada tanggal 10 Mei 2023.
9. Kelalaian dalam membaca pengumuman ini menjadi tanggung jawab pelamar.
10. Keputusan Pejabat Pengadaan dan Tim Seleksi Pengadaan Jasa Lainnya Tenaga
Pendukung pada Pusat Pengelolaan Komplek Kemayoran Tahun 2023 bersifat mutlak
dan tidak dapat diganggu gugat.

Jakarta, 23 April 2023

Pejabat Pengadaan
Pusat Pengelolaan Komplek Kemayoran
Lampiran I
Hasil Seleksi Administrasi Secara Online Pengadaan Jasa
Lainnya Tenaga Pendukung Badan Layanan Umum Pusat
Pengelolaan Komplek Kemayoran Dan Jadwal Tes Wawancara
Nomor : Peng- 03/PBJ-JL/BLU-PPKK/04/2023
Tanggal : 23 April 2023

DAFTAR PESERTA SELEKSI CALON PENYEDIA JASA LAINNYA


BADAN LAYANAN UMUM PUSAT PENGELOLAAN KOMPLEK KEMAYORAN
YANG DINYATAKAN LULUS TES VERIFIKASI ONLINE DAN
JADWAL PELAKSANAAN WAWANCARA

1. Formasi Jabatan : Pengelola Data


Kualifikasi Pendidikan : D3
Jumlah Formasi :1
Jadwal Wawancara
No NIK Nama
Tanggal Waktu
1 3212xxxxxxxxxxxx Sunanto 3 Mei 2023 08.30 s.d 09:15 WIB
2 1271xxxxxxxxxxxx M Hanafiah Siregar 3 Mei 2023 09.20 s.d 10:05 WIB
3 - - - -

2. Formasi Jabatan : Pengolah Data Satuan Pengawas Internal


Kualifikasi Pendidikan : D4/S1
Jumlah Formasi :1
Jadwal Wawancara
No NIK Nama
Tanggal Waktu
1 3273xxxxxxxxxxxx Ramdani Permana 3 Mei 2023 10.10 s.d 10:55 WIB
2 3312xxxxxxxxxxxx Agus Ahmad Faisal 3 Mei 2023 11.00 s.d 11:45 WIB
3 3275xxxxxxxxxxxx Marlinda Astuti 3 Mei 2023 13.00 s.d 13:45 WIB

3. Formasi Jabatan : Pengadministrasi Umum


Kualifikasi Pendidikan : SMK/D3
Jumlah Formasi :1
Jadwal Wawancara
No NIK Nama
Tanggal Waktu
1 3307xxxxxxxxxxxx Shinta Nur Afifah 3 Mei 2023 13.50 s.d 14:35 WIB
2 3216xxxxxxxxxxxx Sesilia Monica Anggraeny 3 Mei 2023 14.40 s.d 15:25 WIB
3 3305xxxxxxxxxxxx Salsadila Noviacatur Anjarsari 3 Mei 2023 15.30 s.d 16:15 WIB

Halaman 1 dari 4
4. Formasi Jabatan : Analis Perencanaan, Evaluasi Dan Pelaporan
Kualifikasi Pendidikan : D4/S1
Jumlah Formasi :1
Jadwal Wawancara
No NIK Nama
Tanggal Waktu
1 3306xxxxxxxxxxxx Yuwinda Cahya Permata 4 Mei 2023 13.00 s.d 13:45 WIB
2 3276xxxxxxxxxxxx Asti Alifa Muazaroh 4 Mei 2023 13.50 s.d 14:35 WIB
3 3507xxxxxxxxxxxx Gusthi Dyah Dwi Sukma 4 Mei 2023 14.40 s.d 15:25 WIB

5. Formasi Jabatan : Kustodian Barang Milik Negara


Kualifikasi Pendidikan : D4/S1
Jumlah Formasi :1
Jadwal Wawancara
No NIK Nama
Tanggal Waktu
1 3204xxxxxxxxxxxx Yunisya Noviantari 4 Mei 2023 15.30 s.d 16:15 WIB
Padmadisastra
2 3172xxxxxxxxxxxx Desty Fitri Wardani 5 Mei 2023 09.00 s.d 09:45 WIB
3 3273xxxxxxxxxxxx Raden Mochamad Nurhidayat 5 Mei 2023 09.50 s.d 10:35 WIB

6. Formasi Jabatan : Analis Barang Milik Negara


Kualifikasi Pendidikan : D4/S1
Jumlah Formasi :1
Jadwal Wawancara
No NIK Nama
Tanggal Waktu
1 3212xxxxxxxxxxxx Nidaul Khusna 5 Mei 2023 10.40 s.d 11:25 WIB
2 3471xxxxxxxxxxxx Hasna Salsabila 5 Mei 2023 13.30 s.d 14:15 WIB
3 3273xxxxxxxxxxxx Tania Fitriana 5 Mei 2023 14.20 s.d 15:05 WIB

7. Formasi Jabatan : Sekretaris


Kualifikasi Pendidikan : D3
Jumlah Formasi :1
Jadwal Wawancara
No NIK Nama
Tanggal Waktu
1 3204xxxxxxxxxxxx Anita Raudhatul Jannah 5 Mei 2023 15.10 s.d 15:55 WIB
2 - - - -
3 - - - -

8. Formasi Jabatan : Operator Komunikasi (Resepsionis)


Kualifikasi Pendidikan : D3
Jumlah Formasi :1
Jadwal Wawancara
No NIK Nama
Tanggal Waktu
1 3204xxxxxxxxxxxx Chika Nabilasari 5 Mei 2023 16.00 s.d 16:45 WIB
2 - - - -
3 - - - -

Halaman 2 dari 4
9. Formasi Jabatan : Analis Bangunan Gedung Dan Permukiman
Kualifikasi Pendidikan : D4/S1
Jumlah Formasi :1
Jadwal Wawancara
No NIK Nama
Tanggal Waktu
1 3173xxxxxxxxxxxx Muhamad Akbar 3 Mei 2023 08.30 s.d 09:15 WIB
2 3305xxxxxxxxxxxx Safira Hana Pradipta 3 Mei 2023 09.20 s.d 10:05 WIB
3 3212xxxxxxxxxxxx Sartika Septina 3 Mei 2023 10.10 s.d 10:55 WIB

10. Formasi Jabatan : Analis Lingkungan Hidup


Kualifikasi Pendidikan : D4/S1
Jumlah Formasi :1
Jadwal Wawancara
No NIK Nama
Tanggal Waktu
1 7401xxxxxxxxxxxx Nurfauziah 3 Mei 2023 11.00 s.d 11:45 WIB
2 3201xxxxxxxxxxxx Arya Zulfikar 3 Mei 2023 13.00 s.d 13:45 WIB
3 3201xxxxxxxxxxxx Alkan Ichlasul Hibatullah 3 Mei 2023 13.50 s.d 14:35 WIB

11. Formasi Jabatan : Pengelola Keamanan dan Ketertiban


Kualifikasi Pendidikan : D3
Jumlah Formasi :1
Jadwal Wawancara
No NIK Nama
Tanggal Waktu
1 - - - -
2 - - - -
3 - - - -

12. Formasi Jabatan : Fasilitator Sarana Pemasaran


Kualifikasi Pendidikan : D4/S1
Jumlah Formasi :1
Jadwal Wawancara
No NIK Nama
Tanggal Waktu
1 3471xxxxxxxxxxxx Utami Kurniawati Astuti 3 Mei 2023 13.50 s.d 14:35 WIB
2 3174xxxxxxxxxxxx Nabila 3 Mei 2023 14.40 s.d 15:25 WIB
3 3275xxxxxxxxxxxx Irene Zaneta Sugiharto 3 Mei 2023 15.30 s.d 16:15 WIB

13. Formasi Jabatan : Fasilitator Promosi


Kualifikasi Pendidikan : D4/S1
Jumlah Formasi :1
Jadwal Wawancara
No NIK Nama
Tanggal Waktu
1 3273xxxxxxxxxxxx Belinda Dwilestari 4 Mei 2023 13.00 s.d 13:45 WIB
2 1371xxxxxxxxxxxx Ulfa Khairunnisa Syukri 4 Mei 2023 13.50 s.d 14:35 WIB
3 3578xxxxxxxxxxxx Melani Dwi Agnesia 4 Mei 2023 14.40 s.d 15:25 WIB

Halaman 3 dari 4
14. Formasi Jabatan : Pengelola Pemasaran
Kualifikasi Pendidikan : D3
Jumlah Formasi :1
Jadwal Wawancara
No NIK Nama
Tanggal Waktu
1 3201xxxxxxxxxxxx Miftah Jannati 4 Mei 2023 15.30 s.d 16:15 WIB
2 3202xxxxxxxxxxxx Muhammad Deni Wijaya 5 Mei 2023 09.00 s.d 09:45 WIB
3 3372xxxxxxxxxxxx Nabila Moza Kristi Gunadi 5 Mei 2023 09.50 s.d 10:35 WIB

15. Formasi Jabatan : Analis Penyuluhan Dan Layanan Informasi


Kualifikasi Pendidikan : D4/S1
Jumlah Formasi :1
Jadwal Wawancara
No NIK Nama
Tanggal Waktu
1 3404xxxxxxxxxxxx Anasvita Athaya Lulu 5 Mei 2023 10.40 s.d 11:25 WIB
Fardiawan
2 3173xxxxxxxxxxxx Muflih Akbar Wijaya 5 Mei 2023 13.30 s.d 14:15 WIB
3 3175xxxxxxxxxxxx Aysa Nadira Putri 5 Mei 2023 14.20 s.d 15:05 WIB

Jakarta, 23 April 2023

Pejabat Pengadaan
Pusat Pengelolaan Komplek Kemayoran

Halaman 4 dari 4
Lampiran II
Hasil Seleksi Administrasi Secara Online Pengadaan Jasa
Lainnya Tenaga Pendukung Badan Layanan Umum Pusat
Pengelolaan Komplek Kemayoran Dan Jadwal Tes Wawancara
Nomor : Peng- 03/PBJ-JL/BLU-PPKK/04/2023
Tanggal : 23 April 2023

TATA TERTIB PESERTA TES WAWANCARA


SELEKSI PENGADAAN JASA LAINNYA TENAGA PENDUKUNG
BADAN LAYANAN UMUM PPK KEMAYORAN

1. Tata Tertib Peserta :


a. Peserta diwajibkan hadir 45 (empat puluh lima) menit sebelum Tes
Wawancara dimulai;
b. Peserta harus melakukan registrasi berkas sebelum Tes Wawancara
dimulai;
c. Peserta wajib mengisi daftar hadir;
d. Peserta wajib mengikuti Tes Wawancara sesuai dengan jadwal yang
telah ditentukan. Tidak ada toleransi keterlambatan untuk mengikuti Tes
Wawancara / Peserta yang terlambat tidak diperkenankan masuk untuk
mengikuti Tes Wawancara (dianggap gugur);
e. Peserta wajib berpakaian kemeja putih dan celana/rok berwarna
hitam/gelap serta memakai sepatu (bagi wanita yang berhijab memakai
kerudung/jilbab berwarna hitam/gelap);
f. Peserta menempati tempat duduk yang telah ditentukan;
g. Peserta yang telah selesai mengikuti Tes Wawancara dapat
meninggalkan tempat;
2. Sanksi bagi peserta yang melanggar tata tertib dapat berupa teguran lisan
sampai dengan dibatalkan sebagai peserta seleksi.
3. Hal – hal lain yang belum tercantum dalam tata tertib ini akan diatur kemudian
dan merupakan tata tertib tambahan yang langsung disahkan.

Jakarta, 23 April 2023

Pejabat Pengadaan
Pusat Pengelolaan Komplek Kemayoran

Anda mungkin juga menyukai