Anda di halaman 1dari 3

YAYASAN BALI MYODONG

SEKOLAH DASAR IMANUEL DALUNG


JL. RAYA DALUNG NO.2, BR.UNTAL-UNTAL, DESA DALUNG, KECAMATAN KUTA UTARA,
KABUPATEN BADUNG; TELP (0361) 8775535
_______________________________________________________________________________
KEPUTUSAN KEPALA SD IMANUEL , DALUNG
NOMOR : 05/SDI/IV/KP/2011
TENTANG
Kegiatan Sekolah
Menimbang : a.bahwa untuk merencanakan kelancaran kegaitan di SD Imanuel maka dianggap perlu
dibentuknya panitia dan ditetapkannya pengurus acara tersebut.

Mengingat : a. UU No 2 tahun 1989, tentang system Pendidikan Nasional.


b. Peraturan Pemerintah No. 28 tahun 1990 tentang Sekolah Dasar .
c. Undang- Undang No. 20 th. 2003, tentang Sistem Pendidikan Nasional.

MEMUTUSKAN
MENETAPKAN
PERTAMA : Dibentuknya panitia kegiatan di SD Imanuel

KEDUA : ditetapkannya acara dan prasarana yang dibutuhkan serta rincian Biaya yang diperlukan.

Ditetapkan di Dalung
Pada tanggal 4 Mei 2010
Kepala SD Imanuel

Dra. Yulianti Anggraini


1. Kegiatan tengah semester : Easter Indy Indrawathi , S Th
Semester 1 kegiatan Memasak di sekolah, siswa membawa bahan sendiri.
Sekolah menyediakan roti burger dan susu 240 pcs
Semester 2 kegiatan : kls 4 berkunjung ke The botol sosro. Sekolah
menyiapkan transportasi bis.
Kls 1-3 mengundang penyuluhan dari dokter anak
Dengan tema “ kebersihan diri”
Sekolah menyiapkan snack di sekolah.
Pameran kreasi siswa “ Actiity day” 1 hari.

2. Kegiatan Akhir semester : Komang Natalia Tri Dyah Jayanthi, S pd


Semester 1 : Kls 1 dan 2 ke bedugul tgl 16 des 2011
Semester 2 : kls 3 dan 4 ke Bali Zoo
Perincian Biaya Ke bedugul ; (4.3 )

1. Sewa bis 2 bis : Rp. 2.400.000.-


2. Biaya Masuk
Anak 120 x 5000 : Rp. 600.000.-
Guru 25 x 7000 : Rp. 175.000.-
3. Makan siang 150 x 10.000 : Rp. 1.500.000.-
4. Snack 150 x 3000 : Rp. 450.000.-
5. Air aqua 5 x 22.000 : Rp. 110.000.-
6. Dana cadangan 10 % : Rp. 463.500.-
______________________________________+
Total :Rp. 5.098.500.-

Perincian Biaya Ke Bali ZOO : ( 4.3 )


1. Sewa Bis 2 Bis : Rp. 2.400.000.-
2. Biaya Masuk 120 x 20.000 : Rp. 2.400.000.-
3. Biaya Masuk Guru 20 x 25.000.- : Rp. 500.000.-
4. Makan siang 150 x10.000.- : Rp. 1.500.000.-
5. Snack 150 x 3000 : Rp. 450.000.-
6. Air Aqua 5 x 22.000 : Rp. 110.000.-
7. Dana Cadangan 10 % : Rp. 736.000.-
_______________________________________________+
Total : Rp. 8.096.000.-

3. Kegiatan Lomba- lomba di luar sekolah.


Lomba Vocal group ke Mall bali Galeri (Ms. Iin & Ms. Komang)
1. Kendaraan 3 mobil @ 100.000.- : Rp. 300.000.- ( 9.8 )
2. Makan siang 30 x 25.000.- : Rp. 750.000.- ( 4.1 )
3. Transport guru 10 motor : Rp. 150.000.- ( 9.8 )
4. Biaya Cadangan : Rp. 200.000.-
____________________________________________+
Total : Rp. 1.400.000.-
Untuk Pakaian akan dibebankan pada orang tua.
Lomba Marcing Band bulan Nopember 2011 ( Mr. Yanto & Ms. Made )
1. Kendaraan Pick Up sewa : Rp. 150.000.- ( 9.8 )
2. Makan siang 60 x 20.000.- : Rp. 1.200.000.- ( orang Tua )
3. Snack siswa 60x 3000 : Rp. 270.000.- ( orang Tua )
4. Makan siang guru 30 x 20000 : Rp. 600.000.- (4.2)
5. Snack Guru 30 x 3000 : Rp. 90.000.- ( 4.2 )
6. Air mineral 4 x 22000 : Rp. 88.000.- (9.3 )
7. Dana Cadangan : Rp. 250.000.- ( 4.2 )
__________________________________________________+
Total : Rp. 2.648.000.-

Perincian Biaya kegiatan tengah semester 1


1. Snack siswa 240 x 4000 : Rp. 960.000.- ( 9.1)
2. Susu milk 270 x 3500 : Rp. 945.000.- ( 4.2)
____________________________________________________+
Total : Rp.1.905.000.-

Perincian biaya kegiatan tengah semester 2


1. Bis ke sosro 1 bis : Rp. 1.200.000.- ( 4.2)
2. Snack siswa 240 x 4000 : Rp. 960.000.- (9.1)
3. Biaya pameran : Rp. 1.000.000.- (4.2)
__________________________________________________+
Total : Rp. 3.160.000.-

Kegiatan Natal
1. Hadiah Natal Tas sekolah
240 x 30.000.- : Rp. 7.200.000.- ( 4.5)
2. Snack Natal
Snack 500 x 5000 : Rp. 2.500.000.- ( 4.5)
Nasi Boks : Rp. 1.200.000.- ( 9.1)

Anda mungkin juga menyukai