Anda di halaman 1dari 20

HGN DAN HUT PGRI KE-77

KABUPATEN BURU

TEMA
“ BANGKIT GURUKU, MAJU NEGERIKU,
INDONESIA TANGGUH, INDONESIA TUMBUH “.

KEC. WAILATA
25 Nopember 2022
DESKRIPSI TUGAS KEPANITIAAN
PANITIA HARI GURU NASIONAL DAN HUT-PGRI KE-77
KABUPATEN BURU
TAHUN 2022
Sekretariat : ……………... Jln…..Ds………………..
NO PANITIA TUPOKSI
1. Melengkapi Komposisi Kepanitia
2. Menyusun
a. Diskrepsi tugas Panitia
b. Program dan Jadwal kegiatan
3. Melaksanakan Rapat dengan :
a. Pengurus PGRI Kabupaten dan Kecamatan
b. Panitia
4. Melakukan Koordinasi :
a. Pemerintah Daerah (Kabupaten, Kecamatan dan
Desa)
Ketua, Wakil b. Pengurus PGRI Kabupaten dan Kecamatan
Ketua dan c. Kepala Dinas P & K Kab. Buru
I. d. Kepala Kantor Kementrian Agama Kab. Buru
Sekretaris
e. Kepala Cabang Dinas Pendidikan Menengah dan
Pendidikan Khusus Kabupaten Buru
f. Panitia
5. Menyiapkan surat-surat keluar
6. Menyiapkan Sambutan Bupati (berkoordinasi dengan
bagian umum)
7. Bertanggung jawab terhadap seluruh kegiatan
kepanitian
8. Menitoring dan Evaluasi Program Kerja
9. Memastikan bahwa persiapan disetiap seksi 100 %
setelah H – 1.
1. Menyiapkan surat surat keluar dan mendistribusikan
a. Surat-surat untuk rapat panitia
b. Surat pemberitahuan di 10 (sepuluh) kecamatan
terkait HUT PGRI dan HGN (sumbangan,
Pemasangan balehu dll)
c. Surat Undangan untuk upacara
d. Surat mohon kesedian Bpk. Bupati untuk menjadi
Seksi Ispektur Upacara
II.
Sekretariat e. Surat ke Kementrian Agama Kabupaten Buru
untuk pembacaan Do’a
f. Surat izin anggota Danramil dan Polsek untuk
seksi keamanan.
2. Berkoordinasi dengan PEMDA bagian Umum dan
Protokuler terkait undangan
3. Rekap data peserta upacara / Undangan

NO PANITIA TUPOKSI
4. Membuat Jadwal / Schedule kegiatan
5. Menyiapkan pelaksanaan Rakor PGRI.
6. Menyiapkan Proposal
7. Berkoordinasi dan melaksanakan rapat internal seksi
8. Memastikan bahwa persiapan kegiatan 100 %
9. Memastikan bahwa persiapan kegiatan 100 %
10.
1. Pencarian Dana
a. Sumbangan Wajib tiap satuan pendidikan,
SD/MI, SMP/MTs, SMA/SMK
Seksi Usaha b. Sumbangan suka rela lewat proposal (DPRD,
III. Dana Perusahan, Pengusaha)
2. Penyampaian Proposal ke Pemerinah Daerah
3. Berkoordinasi dan melaksanakan rapat internal seksi
4. Menyampaikan laporan ke ketua dan wakil ketua
1. Menyiapkan pelaksanaan upacara
a. MC
b. Pemimpin
c. Paduan suara
d. Bendera
e. Pengerek bendera
f. Pembacaan Teks Pembukaan UUD 1945
g. Pengatur pelaksanaan upacara
Seksi Acara dan 2. Menyiapkan siswa untuk mengisi acara.
IV. Seni 3. Persiapan penjemputan Bpk. Bupati dan Rombongan
4. Koordinasi dengan bagian Protokuler terkait
Pelaksanaan upacara
5. Mempersipan siswa untuk mengisi acara
(Penyerahan bunga, Poisi, dll)
6. Glade kotor dan Gladi bersih
7. Berkoordinasi dengan Ketua dan wakil Ketua
8. Melaksanakan rapat internal seksi
9. Memastikan bahwa persiapan kegiatan 100
1. Menyiapkan konsumsi bagi peserta upacara
a. VIP (kue dan makan)
b. Umum (makan)
2. Menyiapkan nasi tumpeng
V. Seksi Konsumsi 3. Berkoordinasi dengan ketua, wakil ketua dan
sekretrais
4. Melaksanakan rapat internal seksi
5. Memastikan bahwa persiapan kegiatan 100 %
NO PANITIA TUPOKSI
1. Menyiapkan fasilitas berupa :
a. Tenda
b. Panggung
c. Sound Sistym
d. Meja Kursi
e. Bendera Hias
Seksi f. Podium
IV. 2. Koordinasi dengan Pemerinta Derah bagian Umum
Perlengkapan
terkait fasilitas PEMDA bendera hias (surat)
3. Pemasangan balehu
4. Berkoordinasi dengan Ketua dan Wakil Ketua
5. Melaksanakan rapat internal seksi
6. Memastikan bahwa persiapan kegiatan 100 %

1. Menyiapkan Denah pelaksanaan upacara


2. Mengatur/menata tempat upacara bagi undangan
VIP dan Umum
3. Menyiapkan penerima tamu
4. Bersama seksi sekretariat mengatur penjemputan
Seksi Dekorasi Bpk. Bupati dan Rombongan
dan 5. Mempersipan siswa untuk mengisi acara
VII. (Penyerahan bunga, Poisi, dll)
Penjemputan
6. Bersama seksi konsumsi menyiap prasmanan VIP
dan Umum
7. Berkoordinasi dengan ketua, wakil ketua dan
sekretrais
8. Melaksanakan rapat internal seksi
9. Memastikan bahwa persiapan 100 %
1. Mempublikasikan kegiatan melalui media cetak
maupun elektronik
2. Mendekomentasikan setiap kegiatan
3. Cetak balehu/spanduk
Seksi a. Balehu Utama
Akomodasi, b. Balehu ucapan selamat datang
VIII.
Publikasi dan 4. Bersama seksi perlengkapan melakukan
Dekomentasi pemasangan balehu
5. Mengatur kegiatan Jalan santai
6. Berkoordinasi dengan ketua dan wakil ketua
7. Melaksanakan rapat internal seksi
8. Memastikan bahwa persiapan kegiatan 100 %
IX. Seksi Keamanan  Mengawal pelaksanaan upacara
PANITIA PELAKSANAAN
HARI GURU NASIONAL DAN HUT PGRI KE-76
KABUPATEN BURU
Sekretariat : Jln. Tomlima Airbuaya SMPN. 6 Buru

Nomor : 02/PAN/HGN.HUT-PGRI/Kab.Buru/X/2021. Namlea, 13 Oktober 2021


Lamp. :-
Perihal : Pemberitahuan

Kepada Yth,
Bpk/Ibu Kepala Sekolah
TK/Paud, SD/MI, SMP/MTs, SMA/SMK/MA
Se-Kabupaten Buru
Di, -
Tempat

Dengan Hormat !
Tering Do’a semoga Allah SWT, senantiasa melindungi kita dalam
melaksanakan aktifitas sehari-hari. Amin.
Berdasarkan hasil rapat Pengurus PGRI Kabupaten Buru dan Pengurus
Cabang, tanggal 13 oktober 2021, telah ditetapkan Kecamatan Airbuaya
sebagai tuan rumah pelaksanaan Hari Guru Nasional (HGN) dan HUT
PGRI ke – 76, tanggal 25 Nopember 2021.
Oleh karna itu, melalui rapat pembentukan panitia tanggal 21 Oktober
2021 di Kecamatan Airbuaya telah ditetapkan hal – hal sebagai berikut :
1. Panitia Hari Guru Nasional dan HUT PGRI melibatkan Kepala
Sekolah dan Guru se-Kecamatan Airbuaya.
2. Mengingat tanggal 25 Nopember 2021 masih dilaksanakn Asesmen
Nasional bagi SD dan MI, maka pelaksanaan Upacara memperingati
HGN dan HUT PGRI ke – 76, dimundur pelaksanaannya pada tanggal
27 Nopember 2021.
3. Pelaksanaan Upacara dipusatkan di lapangan sepak bola Desa
Airbuaya.
4. Upacara HGN dan HUT PGRI ke – 76, melibat seluruh Kepala
Sekolah dan Guru se-Kabupaten Buru.
5. Demi maraknya suasana HGN dan HUT PGRI ke – 76 tahun 2021,
maka sekolah sekolah diminta membuat balehu untuk dipasang di
depan sekolah, atau di kota Kabupaten, atau di kota Kecamatan
Airbuaya. Tema “ BANGKIT GURUKU, MAJU NEGERIKU,
INDONESIA TANGGUH, INDONESIA TUMBUH “.
6. Bagi Pengurus PGRI Kabupaten, Pengurus Cabang PGRI Kecamatan
dan Kepala Sekolah TK/Paud, SD/MI, SMP/MTs, SMA/SMK/MA
diharapkan Hadir untuk mengikuti Konkerkab PGRI pada tanggal 26
Nopember 2021.
7. Rencana pelaksanaan HGN dan HUT PGRI ke – 76 tahun 2021, telah
dilaporkan kepada Dewan Penasehat :
7.1. Bupati Buru
7.2. Kepala Cabang Dikmen dan Diksus Kab. Buru
7.3. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Buru
7.4. Kepala Kantor Kementrian Agama Kab. Buru

8. Demi terlaksananya Upacara HGN dan HUT PGRI serta Konkerkab


PGRI, maka kami sangat mengharapkan partisipasi dan dukungan dari
Bpk / Ibu Kepala Sekolah Tk/Paud, SD/MI, SMP/MTs, SMA/SMK/MA -
se-Kabupaten Buru, berupa sumbagan dana dengan ketentuan
sebagai berikut :

1. TK / Paud (Rp. 150,000)


2. SD / MI
 Siswa < 200 orang, = ( Rp. 300,000 )
 Siswa 200 < S < 300 orang, = ( Rp. 350,000 )
 Siswa > 300 orang, = ( Rp. 500,000 )
3. SMP / MTs
 Siswa > 150 orang, = ( Rp. 350.000 )
 Siswa 150 > S > 300 orang, = ( Rp. 500.000 )
 Siswa 300 > S > 500 orang, = ( Rp. 750.000 )
 Siswa > 500 orang, = ( Rp. 1.000.000 )
4. SMA / SMK / MA
 Siswa < 250 orang, = ( Rp. 500,000 )
 Siswa 250 > S > 400 orang, = ( Rp. 750,000 )
 Siswa 400 > S > 600 orang, = ( Rp. 1,000,000 )
 Siswa > 600 orang, = ( Rp. 1.500.000 )

Demikian untuk diketahui, atas perhatian dan kerjasamanya, disampaikan


terimah kasih,

PANITIA PELAKSANA
Ketua Sekretaris

USMAN BUTON, S.Pd AHMAD BAFAGIH, S.Ag

Mengetahui
Pengurus PGRI Kabupaten Buru

JUANA UMATERNATE, S.Pd


Ketua

Tembusan disampaikan kepada yth,

1. Kepala Cabang Dikmen dan Diksus Kab. Buru di Namlea


2. Kepala Dinas P dan K Kabupaten Buru di Namlea
3. Kepala Kantor Kementrian Agama Kabupaten Buru di Namlea
PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA
KABUPATEN BURU
Sekretariat : SD Negeri 5 Namlea. Jln. Jikubesar Namlea

Nomor : 10/PGRI/Kab.Buru/X/2021. Namlea, 13 Oktober 2021


Lamp. :-
Perihal : Permohonan

Kepada Yth,
Bapak Bupati Buru
Di, -
Tempat

Dengan Hormat !
Tering Do’a semoga Allah SWT, senantiasa melindungi kita dalam
melaksanakan aktifitas sehari-hari. Amin.
Berdasarkan hasil rapat Pengurus PGRI Kabupaten Buru dan Pengurus
Cabang, tanggal 13 oktober 2021, telah ditetapkan Kecamatan Airbuaya
sebagai tuan rumah pelaksanaan Hari Guru Nasional (HGN) dan HUT PGRI ke
– 76, tanggal 25 Nopember 2021.
Oleh karna itu, melalui rapat pembentukan panitia tanggal 21 Oktober 2021
di Kecamatan Airbuaya telah ditetapkan hal – hal sebagai berikut :
9. Panitia HGN dan HUT PGRI melibatkan Kepala Sekolah dan Guru
kecamatan Airbuaya.
10. Pelaksanaan Jalan santai dan Bakti sosial yang melibatkan seluruh
sekolah di Kecamatan Airbaya, tanggal 24 Nopember jam 07.30.
11. Pelaksanaan Upacara dipusatkan di lapangan sepak bola Desa Airbuaya.

12. Kepala Sekolah dan Guru se-Kabupaten Buru dimohon terlibat dalam
pelaksanaan upacara HGN dan HUT PGRI ke-76 tahun 2021.
13. Bagi Pengurus PGRI Kabupaten dan Pengurus Cabang PGRI Kecamatan
diharapkan Hadir untuk mengikuti Raker PGRI pada tanggal 24
Nopember 2021 jam 10, yang akan dibuka oleh Bpk. Bupati Buru.
14. Demi terlaksananya Upacara HGN dan HUT PGRI serta Raker PGRI, maka
kami sangat mengharapkan partisipasi dan dukungan dari Bpk / Ibu
Kepala Sekolah Tk / Paud, SD / MI, SMP / MTs, SMA / SMK / MA -se-
Kabupaten Buru, berupa sumbagan dana dengan ketentuan sebagai
berikut :
EVALUASI PROGRAM KERJA

N HARI/
PROGRAM SASARAN
O TANGGAL
Mengetahui presentasi
Evaluasi Tahap I 19 Nop. 2021
tingkat kesiapan panitia
A. Program Terlaksana
1. Koordinasi Awal
 Bpk. Bupati Buru Laporan
 Bpk. Sekretaris Daerah Laopran
 Kabag. Umum Bendera Hias
 Sambutan Bupati
 Kabag. Humas dan Protokuler  Undangan VIP
 Acara
 Kacab. SMA / SMK Laporan
 Kadis P dan K Laporan
 Kemenag 04 s.d 19 Laporan dan Do’a
 Pa Sudi Nop. 2021 Podium Upacara
2. Kesiapan Administrasi dan
Pendistribusian
 Proposal Bantuan Hibah 2022 Pemda
 Proposal Bantuan Dan HGN Panitia Kec. Airbuaya
dan HUT PGRI
 Proposal Sponsor BUMN dan BUMD
 Surat Edaran dan Undangan Kepsek 9 Kecamatan
 Revisi Acara Panitia Kec. Airbuaya
 Surat Undangan Kongkarcab Pengurus dan Kepsek
 Surat Permohonan (bendera hias Kabag. Umum
N HARI/
PROGRAM SASARAN
O TANGGAL
B. Program Tindak Lanjut Belum terlaksana
1. Koordinasi Tahap 2
a. Bpk. Bupati Buru
 Waktu dan acara Utama dan Tambahan
 Ispektur Upacara 20 Nop. 2021 Ispektur
 Membuka Kongkercab Membuka Kongkercab
b. Bpk. Sekretaris Daerah
 Waktu
21 Nop. 2021 Utama dan Tambahan
 Acara
c. Kabag. Humas dan Protokuler Upacara
 Sambutan Bupati VIP
 Undangan 21 Nop. 2021 Utama dan Tambahan
 Acara
3. Administrasi dan Pendistribusian
 Surat mohon kesedian Ispektur 21 Nop. 2021 Bupati Buru
Vorkopindo, DPRD,
 Surat Undangan VIP
OPD, dll
21 Nop. 2021
 Sambutan Ispektur Upacara Bupati
 Final Acara Utama dan Tambahan
 Srt mhn kesedian pembacaan doa 22 Nop. 2021 Kemenag
 Penagihan sumbangan di sekolah 18 Nop. 2021 10 Kecamatan
 Pembuatan Balehu
a. Balehu Utama (10 m x 2,5 m) Bupati dan Ketua
Umum PGRI
b. Ucapan Selamat Datang (2,5 m
Bupati dan Robongan
x3m 22 Nop. 2021
c. Ketua dan Anggota DPRD (2,5
DPRD
m x 3 m)
d. Sekda (2,5 m x 3 m) Sekda
e. Kadis, Kacab dan Kepala
Satu balehu
Kemeneg (2,5 m x 3 m)
 Penggandaan dan distribusi 24, 25 Nop.
undangan 2021
 Angkut Podium Upacara 23 Nop. 2021 Pa Sudi
 Pemasangan balehu dan bendera 23, 24, 25
Lapangan Upacara
hias. Nop. 2021
PROGRAM KERJA
PANITIA HARI GURU NASIONAL DAN HUT-PGRI KE-76
KABUPATEN BURU
TAHUN 2021
HARI/TANGGAL Penanggung
No PROGRAM KEGIATAN TEMPAT Peserta
jawab
1. Rapat konsolidasi tindaklanjut Pengurus PGRI Pengurus PGRI
penetapan kec. Airbuaya sebagai Rabu,20 Oktober 2021 Kec. Airbuaya Kec. Airbuaya
tuan rumah HUT PGRI dan HGN
2. Rapat Pembentukan Panitia SMP Neg. 6 Buru
Pengurus PGRI Pengurus PGRI
Kamis, 21 Oktober 2021 Kabupaten dan Kabupaten
Kec. Airbuaya
3. Rapat Penyusunan anggaran
Sabtu, 23 Oktober 2021 Panitia Panitia Inti
/seksi
4. Penyusunan diskrepsi tugas
kepanitian, program dan jadwal Senin, 25 Oktober 2021 Panitia Inti Panitia Inti
kegiatan
5. Rapat presentasi diskrepsi tugas
A. PERSIAPAN kepanitian, program dan jadwal Panitia Inti
kegiatan Rabu, 3 Nop. 2021
Sekretariat
6. Presentasi Program Kerja tiap
Ketua-ketua seksi
seksi dan Kebutuhan Anggaran Seluruh panitia
7. Surat pemberiathuan di 10
Kecamatan HUT PGRIdan HGN Panitia Inti dan
8. Rapat Evaluasi (kesiapan seksi Sabtu, 13 Nop. 2021 ketua-ketua seksi
dan kendala yang dihadapi
9. Monitoring dan Evaluasi Sabtu, 15 - 24 Nop. 2021 - Seksi - seksi Panitia Inti
10. Menyurati bagian umum Bagian umum Seksi Ketua seksi
1 Nop. 2021
permintaan bendera hias Kantor Bupati sekretariat sekretariat
11. Bakti sosial 19, 20, 21 Nop. 2021 Lap. upacara Seluruh Panitia Panitia Inti
HARI/TANGGAL Penanggung
No PROGRAM KEGIATAN TEMPAT Peserta
jawab
- Muspinda, DPRD, SKPD,
1. Pendistribusian Undangan 20 – 23 Nop. 2021 Lewat sekretariat
Kemenag, BUMN, BUMD
2. -
3. Pemasangan benderah hias 22-23 Nop. 2021 Seksi perlengkapan Ketua seksi
4. Pemasangan balehu utama 23, 24 Nop. 2021 Perlengkapan
5. Pemasangan tenda 23, 24 Nop. 2021 Lap. Upacara
6. Glady kotor 23, 24 Nop. 2021 Ketua seksi
B. PELAKSANAAN Peserta upacar
7. Glady 24 Nop. 2021 acara
8. Rakor 24 Nop. 2021 SMP Neg. 6 Buru Peng. PGRI Kab. Dan Kec.
Guru dan Siswa dalam Panitia Inti
9. Jalan santai 24 Nop. 2021-
kota kecamatan
Lap. Upacara Kepsek, Guru se-kab. Buru
10. Upacara HUT PGRI dan HGN 25 Nop. 2021 Siswa SMP dan SMA/SMK Panitia
Kec. Airbuaya
1. Rapat Pembubaran Panitia
30 Nop. 2021 SMP Neg. 6 Buru Seluruh Panitia
Ketua dan
C. PELAPORAN
2. Penyampaian Laporan Sek. Panita
2 Des. 2021 - -

Namlea, 25 Oktober 2021


Panitia HUT PGRI dan Hari Guru Nasional
Kabupaten BURU
Ketua Sekretaris

USMAN BUTON, S.Pd AHMAD BAFAGIH, S.Ag


PROGRAM KERJA PGRI KABUPATEN BURU
TAHUN 2020 – 2025
TAHUN PELAKSANAAN
NO PROGRAM URAIAN TUGAS DAN KEGIATAN
2020 2021 2022 2023 2024
I ORGANISASI DAN KADERISASI
a.  Penyusunan materi sosialisasi v

b.  Pembinaan organisasi dan kaderisasi v v v v v


Pelaksanaan  konsolidasi
1 c.  Penggalangan iuran anggota organisasi v v v v v
organisasi
d.  Pelaksanaan sosialisasi kepadalembaga, v v v v v
Himpunan/ Ikatan/ Asosiasi Profesi dan
Keahlian sejeni
a.   Abditing data keanggotaan v v v v v
2. Perekrutan anggota
b.   Rekruitmen anggota v v v v v
II PENGEMBANGAN PROFESI
Pengembangan strategi
peningkatan kompetensi
guru
a.    Melaksanakan diklat v v v v v
Peningkatan
kompetensiGuru
b.    Melaksanakan workshop v v v v v

c.    Melaksanakan seminar v v v v v


III PENGEMBANGAN KARIER
1 Fasilitasi pengembangan 1.    Menyusun modul/materi pelatihan v v v v v
karier guru pengembangan karier
2.    menyusun struktur program pelatihan v v v v v
pengembangan karier

3.   mengembangkan konsep pola pembinaan


karier guru mulai guru pemula sampai guru v v v v v
ahli
v v v v v
4.    melaksanakan pelatihan pengembangan
karier
Pengkajian kebijakan
2 Melakukan kajian kebijakan pendidikan v v v v v
pendidika
IV PENEGAKAN KODE ETIK,  ADVOKASI DAN PERLINDUNGAN HUKUM
Melakukan sosialisasi kode 1.   Fasilitasi implementasi kode etik, v v v v v
etik dan pembentukan
Dewan Etik 2.  Pembentukan dewan etik v v v v v
melakukan penelusuran dan pencarian fakta
Melakukan advokasi dan
permasalahan hukum dan pendampingan serta v v v v v
perlindungan hukum
perlindungan hukum
V PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT
Menyelenggarakan a.    Menyelengarakan penelitian pendidikan v v v v v
penelitian dan pengebdian
masyarakat b.    Melaksanakan pengambian masysrakat v v v v v
VI BIMBINGAN DAN PENGEMBANGAN LEMBAGA PENDIDIKAN
1. Melaksanakan pelatihan pengelola sekolah v v v v v
Pengembangan dan dalam peningkatan mutu lembaga
peningkatan mutu lebaga
pendidikan 2.    Pendampingan peningkatan manajemen
sekolah v v v v v
VII KERJASAMA DAN PENGEMBANGAN USAHA
Pengembangan kerjasama 1.    Melakukan kerjasama v v v v v
dan pengembangan usaha
2.    Mendirikan badaan usaha v v v v v
VIII  KESEJAHTERAAN DAN TENAGA KERJA
1.  melaksanakan upaya peningkatan v v v v v
Peningkataan
kesejahteraan guru
kesejahteraan dan
penyelesaian permasalahan
2.  memfasilitasi penanganan permasalahan
ketenagakerjaan
ketenagakerjaan. v v v v v
IX PEMBERDAYAAN PEREMPUAN
X KOMUNIKASI DAN INFORMASI
v v v v v
1.    Membuat dan menyebarluaskan  publikasi
ilmiah
Pengembangan komunikasi
dan system informasi 2.    Membuat majalah guru
v v v v v
3.    Mengembangkan website dan medsos
v v v v v
XI OLAH RAGA DAN SENI BUDAYA
1. Rapat koordinasi Sekbid Pembinaan
v v v v
Kesenian dan Olah Raga se Jateng. v

Pengembangan kegiatan 2. Peningkatan profesi bagi anggota yang


olahraga dan seni budaya menangani mata pelajaran Kesenian dan Olah
v v v v
Raga. v
v v v v
3.  Apresiasi Seni dan Olah Raga
XII PEMBINAAN ROHANI DAN KARAKTER BANGSA
Pembinaan rohani daan 1.    Menyelenggarakan kegiatan kerohanian v v v v v
karakter bangsa
2.    Menyelenggarakan peningkatan wawasana v v v v v
kebaangsaan

PENGURUS PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA


KABUPATEN BURU

K e t u a, Sekretaris

JUANA UMATERNATE, S.Pd. HARYONO PAPALIA, S.Pd

PERSATUAN GURU REPUBLIK INDONESIA


KABUPATEN BURU
Sekretariat : Jln. Jikubesar - Namlea
Nomor : 14 / PGRI - Kab. Buru / X / 2021.

KEPADA YTH,
BAPAK KETUA DPRD
KABUPATEN BURU
DI,-
TEMPAT

T
Siswa e
n
d Tenda
a
a
G
u Lapangan Upacara VP
r
u Podium

T
e
n
Siswa d
a
a

Jalan Raya
PROGRAM KERJA
PANITIA HARI GURU NASIONAL DAN HUT KE-76 PGRI
KABUPATEN BURU
TAHUN 2021
No PROGRAM KEGIATAN HARI/TANGGAL TEMPAT Peserta Penanggung
jawab
11. Rapat konsolidasi tindaklanjut Pengurus PGRI Pengurus PGRI
penetapan kec. Airbuaya Kec. Airbuaya Kec. Airbuaya
Rabu,20 Oktober 2021
sebagai tuan rumah HUT
PGRI dan HGN
12. Rapat Pembentukan Panitia SMP Neg. 6 Buru Pengurus PGRI Pengurus PGRI
Kamis, 21 Oktober 2021 Kabupaten dan Kabupaten
Kec. Airbuaya
13. Rapat Penyusunan
Sabtu, 23 Oktober 2021 Panitia Panitia Inti
anggaran /seksi
14. Penyusunan diskrepsi tugas
kepanitian, program dan Senin, 25 Oktober 2021 Panitia Inti Panitia Inti
jadwal kegiatan
15. Rapat presentasi diskrepsi
tugas kepanitian, program dan Panitia Inti
A. PERSIAPAN jadwal kegiatan
Rabu, 3 Nop. 2021
16. Presentasi Program Kerja tiap
seksi dan Kebutuhan Sekretariat Ketua-ketua seksi
Anggaran
Seluruh panitia
17. Surat pemberiathuan di 10
Kecamatan HUT PGRIdan
HGN Panitia Inti dan
18. Rapat Evaluasi (kesiapan Sabtu, 13 Nop. 2021 ketua-ketua seksi
seksi dan kendala yang
dihadapi
19. Monitoring dan Evaluasi Sabtu, 15 - 24 Nop. 2021 - Seksi - seksi Panitia Inti
20. Menyurati bagian umum Bagian umum Seksi Ketua seksi
1 Nop. 2021
permintaan bendera hias Kantor Bupati sekretariat sekretariat
21. Bakti sosial 19, 20, 21 Nop. 2021 Lap. upacara Seluruh Panitia Panitia Inti

Anda mungkin juga menyukai