Anda di halaman 1dari 5

Asosiasi Institusi Pendidikan Ners Indonesia (AIPNI)

The Association of Indonesian Nurse Education Center (AINEC)


Regional 3
Wilayah Sumatera Barat, Riau, Jambi dan Kepulauan Riau

Padang, 23 Mei 2022


No : 02/AIPNI_Reg3/V/2022
Lamp : 2 Lembar
Hal : Undangan Kegiatan Musyawarah Regional dan Seminar

Kepada Yth.
Bapak/Ibu Pimpinan Institusi Perguruan Tinggi
Anggota AIPNI Reg 3 (terlampir)
Di
Tempat

Dengan Hormat,

Menindaklanjuti telah dilantiknya Pengurus AIPNI Pusat 2021-2026, maka pada tingkat regional
perlu dilakukan musyawarah regional untuk memilih ketua dan pengurus baru. Sehubungan dengan hal
tersebut, maka dengan ini kami mengundang Bapak/Ibu Anggota AIPNI regional 3 untuk dapat hadir pada:

Hari/ Tanggal : Jumat s.d Sabtu/ 3 s.d 4 Juni 2022


Jam : 08.00 s/d selesai WIB
Tempat : Fave Hotel Pekanbaru
Agenda : Seminar dan Musyawarah Regional

Kepada setiap institusi, diminta untuk dapat mengirimkan 2 (dua) orang utusan pada kegiatan
Musyawarah Regional dengan dengan Paket Biaya partisipasi kegiatan: Utusan dengan dengan penginapan
Rp .1.900.000,- (twin share untuk 2 orang), atau Utusan tanpapenginapan Rp 1,600.000.

Bagi institusi yang ingin mengirim peserta seminar tambahan, maka biaya yang dikenakan sebagai peserta
seminar Rp. 175.000,-./orang. Utusan institusi agar bisa melakukan konfirmasi kehadiran melalui link
berikut https://bit.ly/RegMusregSemAIPNIR3 paling lambat 27 Mei 2022. Adapun biaya mengikuti
musreg dapat ditransfer paling lambat 31 Mei 2022 ke rekening BSI Cabang Padang dengan No Rekening
7176964628 a.n HELDA. Untuk Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Ibu Reny Chaidir, SKp,
M.Kep, No.Hp: 081266144529.
Demikian undangan ini kami sampaikan, kami mengharapkan partisipasi aktif institusi Bapak/Ibu
pada kegiatan tersebut. Atas perhatian dan kesediaannya kami ucapkan terima kasih.

Hormat Kami,
Ketua AIPNI Regional III Sekretaris Umum

Hema Malini, S.Kp, MN, PhD Ns. Zuriati., S.Kep, M.Kep


A. Susunan Acara Musyawarah Regional AIPNI Wilayah
TANGGAL/ JAM MATERI NARASUMBER
HARI
Jumat 08.00-08.30 Wib Persiapan kegiatan Panitia
3 Juni 2022 08.30-08.35 Wib Menyanyikan lagu Indonesia Raya Seluruh Peserta
08.35 – 08.45 Wib Laporan Pelaksana Ketua panitia
08.35 – 09.00 Wib Sambutan dan pembukaan Ketua AIPNI
kegiatan seminar Regional 3
09.00-10.30 Wib Strategi Pengembangkan model Agus Setiawan,
KIA bagi mahasiswa profesi S.Kp., MN., DN
keperawatan (Ketua AIPNI Pusat )
10.30 - 11.00 Wib Sharing session 1: Pengembangan Universitas Andalas
/pelaksanaan model KIA bagi
mahasiswa profesi
11.00 - 11.30 Wib Sharing session 2: Universitas Riau
Pengembangan/ pelaksanaan
model KIA bagi mahasiswa
profesi
12.00 - 14.00 Wib Ishoma
14.00-16.00 Wib Peran AIPNI dalam Agus Setiawan,
Pengembangan Kompetensi S.Kp., MN., DN
Profesi Perawat dan Standarisasi (Ketua AIPNI Pusat)
Pendidikan Keperawatan di
Indonesia
16.00 s/d selesai Penutupan Seminar Panitia
B. Hari ke II Sabtu 4 Juni 2022 (Musyawarah Regional)
TANGGAL/ JAM MATERI NARASUMBER
HARI

Sabtu 4 Juni 09.00-09.05 Wib Pembukaan oleh MC


2022 09.05-09.10 Wib Pembacaan Doa Wasisto Utomo, M.Kep,
SP.Kep.MB
09.10-09.15 Wib Menyanyikan lagu Indonesia
Raya
98.15-09.25 Wib Sambutan Ketua AIPNI Hema Malini, MN.,Ph.D
Regional III Periode 2018-2022
09.25-09.40 Wib Sambutan Ketua AIPNI Pusat Ketua AIPNI Pusat
sekaligus membuka acara
MUSREG III
09.40-09.50 Wib Pemilihan pimpinan sidang Seksi acara
09.50-10.25 Wib Pembacaan dan penetapan tata Pimpinan sidang
tertib acara sidang
10.25 - 10.30 Wib Penyerahan palu pimpinan
sidang
Sidang I
10.30-10.45 Wib Hema Malini, MN., Ph.D
1. Pertanggungjawaban ketua
AIPNI Regional III Periode
10.45-10.55 2018-2022
2. Penerimaan dan pengesahan
LPJ Ketua AIPNI Regional
10.55-11.00
III Periode 2018-2022
3. Pernyataan demisioner
dan penyerahan bendera
kepada pimpinan sidang
Sidang II Pimpinan sidang
11.00-11.30 Pemilihan Ketua AIPNI
Regional III Periode 2022-2026

11.30-13.30 ISOMA
13.30 - 14.30 Pelantikan Ketua AIPNI Sie Acara
Regional III Periode 2022-2026
terpilih

14.30 - selesai Penutupan Sie acara

Ketua AIPNI Regional III Sekretaris Umum

Hema Malini, S.Kp, MN, PhD Ns. Zuriati., S.Kep, M.Kep


DAFTAR INSTITUSI
AIPNI REGIONAL 3 SUMBAR- JAMBI-RIAU DAN KEPRI

No INSTITUSI
1 PSIK UNAND
2 STIKes Mercubakti Jaya
3 STIKes Alifah Padang
4 STIKes Indonesia Padang
5 STIKes YPAK Padang
6 STIKes Ranah Minang Padang
7 STIKes Syedza Seintika Padang
8 Universitas Sumatera Barat
9 STIKes Piala Sakti Pariaman
10 Univ. Dharma Indonesia Damasraya
11 Univ. For De Kock Bukittinggi
12 Univ. Perintis Bukittinggi
13 STIKes Yarsi Bukittinggi
14 Institusi Kesehatan Prima Nusantara Bukittinggi
15 Universitas Muhammadiyah Sumatera Barat
16 Univ. Jambi
17 STIKes Baiturahim Jambi
18 STIKes Harapan Ibu Jambi
19 STIKes Payung Negeri Pekanbaru
20 STIKes Tengku Maharatu
21 Universitas Riau
22 STIKes Hang Tuah Pekanbaru
23 STIKES Pekanbaru Medical Center Pekanbaru
24 STIKES Al-Insyirah Pekanbaru
25 Universitas Tuanku Tambusai Pekanbaru
26 STIKes Awal Bros Batam
27 Instutusi Kesehatan Mitra Bunda Batam
28 STIKes Hang Tuah Tanjung Pinang

Anda mungkin juga menyukai