Anda di halaman 1dari 2

YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM MUBAROK AL BAQIR

“MIS.NURUL IKHSAN”
AKTA NOTARIS : Hazirudin, S.H., M.Kn. No 35 Tangal 27 Maret 2020
SK KEMENKUMHAM : AHU-AH.01.06-0015570 NPSN : 60706654 NSM : 111232010235
Kp.Babakan Panday RT 03 RW 07 Cibanteng Ciampea Bogor 16620 HP. 081315035354
nurulikhsanbermartabat@gmail.com

SOAL TRY OUT KELAS VI


TAHUN PELAJARAN 2022/2023
NAMA : MATA PELAJARAN : FIQIH

I. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan teat dan benar!!!

1. Para ulama membagi waktu pelaksanaan khitan dalam dua waktu yaitu waktu mustahab
(sunah ) dan waktu wajib. Waktu wajib khitan yaitu pada saat anak ….

2. Perhatikan tabel berikut !


No Syarat – syarat mukallaf
1 Baligh
2 berakal sehat
3 telah sampai dakwah islam padanya
4 sudah melaksanakan khitan
5 Mampu melaksanakan solat
Dari tabel tersebut yang termasuk syarat – syarat mukallaf ditunjukkan oleh nomor ….

3. Ketika seorang muslim sudah baligh, maka ia sudah harus melaksanakan syariat – syariat
agama. Berikut ini yang merupakan tanda seorang anak laki-laki sudah balig adalah ….

4. Perhatikan pernyataan – pernyataan berikut ini !


1). Beragama Islam, laki-laki, balig, merdeka , berakal sehat dan bermukim
2). Sholat jumat dan kedua khutbahnya dilaksanakan waktu juhur
3). Menyikat gigi sebelum solat jumat
4). Memperbanyak dzikir
5). Solat jum’at dilaksanakan di area pemukiman warga
Dari pernyataan tersebut yang termasuk syarat dan sah solat jumat adalah nomor ….

5. Andi seorang siswa RA dan masih usia 5 tahun. Suatu hari Andi menangis tidak mau
diajak ayah solat juma’at, lalu ayah membiarkan Andi tidak ikut solat jum’at. Menurut
pendapatmu, sikap ayah seharusnya adalah ….

6. Bacaan yang dibaca di sela-sela takbir pada solat ied yaitu bacaan ….

7. Delapan golongan orang yang berhak menerima zakat terdapat dalam surat ….
8. ّ ‫لَنْ تَنَالُوا ْالبِ َّر َح هتّى تُ ْنفِقُوْ ا ِم َّما تُ ِحبُّوْ نَ َۗو َما تُ ْنفِقُوْ ا ِم ْه َش ْي ٍء فَا ِ َّن ه‬
‫ّللاَ بِ ٖه َعلِيْم‬
Potongan ayat di atas yang bergaris mempunyai arti ….

9. Perhatikan tabel berikut !


no Hukum sedekah artinya
1 wajib a. sedekah yang biasa dilakukan
2 sunah b. sedekah dalam bentuk zakat
c. sedekah yang berbentuk hadiah dan hibah
Pasangan hukum sedekah yang tepat adalah ….

10. Berikut ini merupakan beberapa tata cara berkurban :


1). membaca takbir
2). saat menyembelih menghadap kiblat
3). membaca sholawat Nabi
4). membaca basmallah

Urutan tata cara berkurban yang benar dari pernyataan di atas adalah ….

Anda mungkin juga menyukai