Anda di halaman 1dari 1

Tata Ibadah Anak Besar 9.

Bermazmur
SMGT Klasis Sangalla’ - Mazmur 67:1-8
Minggu, 14 Mei 2023 PEMBERITAAN FIRMAN
10. Doa pembacaan Alkitab
11. Bercerita
BERHIMPUN MENGHADAP ALLAH
12. Baca Alkitab
1. Persiapan : 13. Doa Bapa Kami
- Mempersiapkan perlengkapan ibadah RESPONS
- Ucapan selamat datang
- Doa bersama guru dan anak-anak yang berperan dalam ibadah. 14. Persembahan :
2. Prosesi - Nas Persembahan : Mazmur 67:6-7
- Persembahan sambil Menyanyi PKJ 146 “Bawa Persembahanmu”
- Arak–arakan yang dilakukan anak dan guru menghadap Tuhan didahului
oleh guru yang membawa Alkitab sejajar dengan dada dan
- Doa persembahan
menyerahkannya kepada pemimpin ibadah di depan anak. 15. Ayat Hafalan
- Sambil menyanyi “Hari ini Kurasa bahagia”
- Kejadian 2:16-17
3. Votum : (Berdiri)
16. Aktivitas
Pemimpin : Pertolongan kita adalah dalam nama Tuhan yang menjadikan
langit dan bumi. - Kuis Alkitab (Ada dalam Pedoman)
- Absen
Semua : Amin
4. Menyanyi : “Oh Sukacitaku” 17. Doa Syafaat
5. Percakapan pendek (duduk). PENGUTUSAN DAN BERKAT
- Percakapan dengan anak-anak tentang: Pemeliharaan Allah/Keadaan 18. Menyanyi : “Kudaki-daki Gunung Yang Tinggi”
anak/Keadaan alam atau Cerita minggu lalu 19. Berkat :
6. Menyanyi /Berdoa (sesuai tema percakapan) . misalnya lagu P Kiranya Allah mengasihani kita dan memberkati kita dan
“Allahku besar”, “Yesus Sayang Padaku”, …… kiranya Tuhan menyinari kita dengan wajah-Nya. (Mzm. 67 :2)
7. Pengakuan dosa dan Berita anugerah (Duduk) J Amin
Pengakuan Dosa 20. Menyanyi sambil bersalaman
- Menyanyikan dengan penuh penghayatan PKJ 37 - Menyanyi “Kalau Kau Suka Hati Tepuk Tangan”; atau lagu “Jalan
Berita Anugerah Serta Yesus“…………..
- Membaca Maz 32:1,2
Respons Berita Anugerah
- “Ku Kasih Engkau Dengan Kasih Tuhan”; atau lagu KC 22
“Besarlah Kasih Bapaku”
8. Petunjuk Hidup Baru
- Membaca Mazmur 66:3-4

Anda mungkin juga menyukai