Anda di halaman 1dari 1
O) sora PT. JAPFA COMFEED INDONESIA Tbk Poultry Breeding Division MEMORANDUM No : 032/ICE-PBD-HR&GA/AS/II/2023 Kepada Yth _ : - Head of Department Dati Aris Susetyo Co 2 = Bp. A. Harwanto - Bp. Teguh Prajitno ~ Bp. Daniel Iki - Bp. Dadang Mahrup - Bp. Wali Muhammad - Head of HR & GA Area ‘Tanggal + 30 Maret 2023 Hal : Pemberitahuan Insentif bagi Karyawan yang Masuk pada Hari Besar Dengan hormat, Schubungan dengan hari Raya Idul Fitri 1444 H, maka dengan ini kami harapkan bantuan / kerja sama Bapak untuk memberitahukan kepada seluruh karyawan dijajaran tingkat unit operasional ‘yang masuk pada hari —hari besar tersebut akan diberikan fasilitas sebegai berikut : 1. Bagi karyawan yang masuk pada hari besar (tanggal 22 ~23 April 2023 ) akan mendapatkan fasilitas makan bersama dengan besamya nominal Rp 30.000,- ( tiga puluh ribu rupiah ) per hari kerja, 2. Mengenai bentuk dan jenis makan bersama seperti termaksud diatas kami serahkan kepada Bapak/Ibu untuk mengatumya, apakah mau dibuat seragam atau dibiarkan beragam sesuai dengan unit setempat. 3. Hal ini tidak berlaku bagi karyawan yang masuk atas Kehendak sendiri karena kepentingan / alasan pribadi Demikianlah kami sampaikan, atas perhatian dan kerja samanya kami ucapkan terima kasih. Head - HR & GA Dept

Anda mungkin juga menyukai