Anda di halaman 1dari 5

PROPOSAL

POSYANDU SEROJA II (Dua)


KECAMATAN MUARA KOMAM
KABUPATEN PASER

DESA : MUARA PAYANG

KECAMATAN : MUARA KOMAM

KABUPATEN : PASER

PROVINSI : KALIMANTAN TIMUR

TAHUN 2023
PENDAHULUAN

I. Latar Belakang
Posyandu Seroja II merupakan salah satu dari dua posyandu yang berada di Desa
Muara Payang. Dalam melaksanakan dan memperlancar kegiatannya Posyandu
memerlukan sarana dan prasarana standar yang dapat menunjang kinerja
posyandu khususnya kinerja para kader maupun meningkatnya kesehatan balita, ibu
hamil maupun ibu menyusui yang ditangani. Dimana saat ini sarana dan prasarana
posyandu Seroja II sendiri masih jauh dari kata standar dan masih banyak
kekurangan.

II. Tujuan
A. Meningkatkan kinerja kader
B. Meningkatkan kesehatan balita , ibu hamil dan ibu menyusui
C. Meningkatkan standar posyandu melalui kelengkapan sarana dan prasarana

III. Waktu Pelaksanaan


Adapun waktu pelaksanaannya adalah 1 Tahun Anggaran Tahun 2024.

IV. SusunanKepengurusan
(Terlampir)

V. Rincian Dana
(Terlampir)

VI. Penutup
Demikian Proposal Kegiatan ini kami sampaikan, besar harapan kami kepada Bapak
Bupati Paser agar dapat mengakomodir kegiatan kami diatas. Atas perhatiannya
kami ucapkan terimakasih.

MUARA PAYANG, 20 Maret 2023


Ketua, Sekretaris,
PARIDA ARIANI NUR HIDAYATUN NISA

SUSUNAN PENGURUS POSYANDU SEROJA II (Dua)


Rt 03 Desa Muara Payang Kecamatan Muara Komam Kabupaten Paser

KETUA : PARIDA ARIANI

SEKRETARIS : NUR HIDAYATUN NISA

BENDAHARA : MISRAWATI

ANGGOTA : NIYA

: MILA

Hormat Kami,

Ketua, Sekretaris,

PARIDA ARIANI NUR HIDAYATUN NISA


RINCIAN DANA POSYANDU SEROJA II (Dua)

NO Nama Barang Banyaknya Satuan Harga Satuan Jumlah

1 Alat Ukur Panjang Badan (Infantometer) 1 Buah Rp 2.150.000,00 Rp 2.150.000,00


2 Alat Ukur Tinggi Badan (Stadiometer) 1 Buah Rp 1.825.000,00 Rp 1.825.000,00
3 Alat Ukur Lingkar Lengan Atas dan Lingkar kepala 1 Buah Rp 200.000,00 Rp 200.000,00
4 Timbangan Dewasa 1 Buah Rp 4.555.000,00 Rp 4.555.000,00
5 Seragam Batik 5 Lembar Rp 350.000,00 Rp 1.750.000,00
6 Rok Hitam 5 Lembar Rp 200.000,00 Rp 1.000.000,00
7 Kerudung 5 Lembar Rp 65.000,00 Rp 325.000,00
8 Upah Angkut 1 Paket Rp 800.000,00 Rp 800.000,00

Jumlah Rp 12.605.000,00

Pemohon

Ketua Posyandu Seroja II

PARIDA ARIANI
POSYANDU SEROJA II RT 03

DESA MUARA PAYANG KECAMATAN MUARA KOMAM

KABUPATEN PASER

Kepada :
Yth : Bapak Bupati Paser
Di-
Tempat

DenganHormat,

Demikian Proposal ini kami buat sebagai bahan pertimbangan. Kami mohon kiranya

untuk berkenan memberikan bantuan sehingga apa yang selama ini kami harapkan dapat

sebagaimana yang direncanakan.

Mengingat keterbatasan yang kami miliki maka proposal ini sangat banyak kekurangan

nya dan jauh dari sempurna. Untuk itu saran dan kritik dari manapun keberdayaan nya yang

ikut membantu kami dalam Menyusun proposal ini tak lupa dengan ketulusan hati. Kami

ucapkan Terima Kasih.

MUARA PAYANG,20 Maret 2023


Ketua

PARIDA ARIANI

Anda mungkin juga menyukai