Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH) KURIKULUM 2013

RA AL AMANAH TAHUN AJARAN 2022/2023


Semester/Minggu/Hari ke :1 / 2 / 1
Tema / subtema / sub subtema : Diri Sendiri /Anggota Tubuh / Bagian Tubuh Atas

Materi Kegiatan : - Tubuhku ciptaan Allah


- Anggota tubuh
- Cara hidup sehat
- Mengenal perbedaan anak kecil dan orang dewasa
- Konsep bilangan
- Lingkungan sosial
- Karya dan aktivitas seni

Materi Pembiasaan : -Bersyukur sebagai ciptaan Tuhan


- Sholat duha
- Mengucapkan salam masuk
- Doa sebelum belajar dan mengenal aturan masuk ke dalam SOP pembukaan

Alat dan bahan :Gambar anggota tubuh, pensil warna, buku gambar

Tujuan : -Anak mampu mengetahui bahwa tubuh adalah ciptaan Allah


- Anak mampu mengenal anggota tubuh
- Anak mampu memiliki cara hidup sehat
- Anak mampu mengenal perbedaan anak kecil dan orang dewasa
- Anak mampu mengenal konsep bilangan
- Anak mampu mengenal lingkungan sosial
- Anak mampu melakukan aktivitas seni

A. KEGIATAN PEMBUKA
1. Berbaris
2. Jalan sehat di halaman sekolah
3. Berjalan dengan satu kaki (engklek)
4. Berdoa dan salam
5. Apersepsi tentang bagian tubuh

B. KEGIATAN INTI
1. Menjiplak telapak tangan
2. Menempel gambar tangan dari yang kecil ke besar
3. Menebalkan huruf nama-nama anggota tubuh
4. Menghitung jari tangan
5. Tepuk tangan dengan pola

C. ISTIRAHAT
1. Cuci tangan
2. Berdoa
3. Makan siang
4. Bermain

D. KEGIATAN PENUTUP
1. Bercakap-cakap mengenai kegiatan yang dilakukan hari ini.
2. Menginformasikan kegiatan untuk besok
3. Berdoa dan pulang (penerapan SOP penutupan)

E. RENCANA PENILAIAN
Lampiran terpisah

Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Kelas

……………………………… ………………………………
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH) KURIKULUM 2013
RA AL AMANAH TAHUN AJARAN 2022/2023

Semester/Minggu/Hari ke :1 / 2 / 2
Tema / subtema / sub subtema : Diri Sendiri /Anggota Tubuh / Bagian Tubuh Bawah

Materi Kegiatan : - Akhlak mulia


- Anggota tubuh
- Cara hidup sehat
- Konsep bilangan
- Mengenal benda-benda di sekitarnya
- Lingkungan sosial
- Karya dan aktivitas seni

Materi Pembiasaan :-Bersyukur sebagai ciptaan Tuhan


- Sholat duha
- Mengucapkan salam masuk
- Doa sebelum belajar

Alat dan bahan : gambar anggota tubuh (kaki), kertas lipat, buku gambar

Tujuan : -Anak mampu memiliki akhlak mulia


- Anak mampu mengenal anggota tubuh
- Anak mampu memiliki cara hidup sehat
- Anak mampu mengenal konsep bilangan
- Anak mampu mengenal benda-benda di sekitarnya
- Anak mampu mengenal lingkungan sosial
- Anak mampu melakukan aktivitas seni

A. KEGIATAN PEMBUKA
1. Berbaris
2. Memeriksa kuku
3. Berlari membawa buku lalu disusun di atas meja secara bergantian peranak
4. Berdoa dan salam
5. Apersepsi tentang bagian tubuh bawah

B. KEGIATAN INTI
1. Mengurutkan gambar kaki dari yang panjang ke pendek
2. Kolase gambar baju
3. Membuat urutan bilangan dengan benda-benda
4. Mengurutkan gambar anak dari yang terkecil hingga yang terbesar

C. ISTIRAHAT
1. Cuci tangan
2. Berdoa
3. Makan siang
4. Bermain

D. KEGIATAN PENUTUP
1. Bercakap-cakap mengenai kegiatan yang dilakukan hari ini.
2. Menginformasikan kegiatan untuk besok
3. Berdoa dan pulang (penerapan SOP penutupan)

E. RENCANA PENILAIAN
Lampiran terpisah

Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Kelas

……………………………… ………………………………
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN (RPPH) KURIKULUM 2013
RA AL AMANAH TAHUN AJARAN 2022/2023
Semester/Minggu/Hari ke :1 / 2 / 3
Tema / sub tema : Diri Sendiri /Anggota Tubuh / Kaki

Materi Kegiatan : - Akhlak mulia


- Anggota tubuh
- Cara hidup sehat
- Memecahkan masalah sehari-hari
- Mengenal benda-benda di sekitarnya
- Lingkungan sosial
- Karya dan aktivitas seni

Materi Pembiasaan : - Bersyukur sebagai ciptaan Tuhan


- Sholat duha
- Mengucapkan salam masuk
- Doa sebelum belajar dan mengenal aturan masuk ke dalam SOP pembukaan

Alat dan bahan : Gambar anggota tubuh (telapak kaki), susu manis, susu tawar

Tujuan : - Anak mampu memiliki akhlak mulia


- Anak mampu mengenal anggota tubuh
- Anak mampu memiliki cara hidup sehat
- Anak mampu memecahkan masalah sehari-hari
- Anak mampu mengenal benda-benda di sekitarnya
- Anak mampu mengenal lingkungan sosial
- Anak mampu melakukan aktivitas seni

A. KEGIATAN PEMBUKA
1. Berbaris
2. Jalan sehat di halaman sekolah / lapangan terdekat
3. Berlari membawa buku lalu disusun di atas meja secara bergantian peranak
4. Berdoa dan salam
5. Apersepsi tentang kaki

B. KEGIATAN INTI
1. Menjiplak telapak kaki
2. Menempel gambar telapak kaki dari yang kecil ke besar
3. Menghitung jari tangan dan kaki

C. ISTIRAHAT
1. Cuci tangan
2. Berdoa
3. Makan siang
4. Bermain

D. KEGIATAN PENUTUP
1. Bercakap-cakap mengenai kegiatan yang dilakukan hari ini.
2. Menginformasikan kegiatan untuk besok
3. Berdoa dan pulang (penerapan SOP penutupan)

E. RENCANA PENILAIAN
Lampiran terpisah

Mengetahui,
Kepala Sekolah Guru Kelas

……………………………… ………………………………

Anda mungkin juga menyukai